laporan akhir praktikum pertemuan 1 siak

10
LAPORAN AKHIR PRAKTIKUM Mata praktikum : SIAK Kelas : 2IA23 Praktikum ke- : 1 Tanggal : 26 Oktober 2012 Materi : Perkenalan MYOB NPM : 54411631 Nama : Muhamad Akbar Rahim Febrian Ketua Asisten : Nama Asisten : Paraf Asisten : Jumlah Lembar : LABORATORIUM INFORMATIKA UNIVERSITAS GUNADARMA

Upload: popy-purnama-dewi-febrian

Post on 04-Aug-2015

242 views

Category:

Documents


30 download

TRANSCRIPT

Page 1: Laporan Akhir Praktikum Pertemuan 1 Siak

LAPORAN AKHIR PRAKTIKUM

Mata praktikum : SIAK

Kelas : 2IA23

Praktikum ke- : 1

Tanggal : 26 Oktober 2012

Materi : Perkenalan MYOB

NPM : 54411631

Nama : Muhamad Akbar Rahim Febrian

Ketua Asisten :

Nama Asisten :

Paraf Asisten :

Jumlah Lembar :

LABORATORIUM INFORMATIKA

UNIVERSITAS GUNADARMA

2012

Page 2: Laporan Akhir Praktikum Pertemuan 1 Siak

1. Sekilas MYOB Accounting Plus V18

MYOB Accounting Plus V18 merupakan versi terbaru yang dikeluarkan oleh perusahaan MYOB untuk Asia dan Internasional (termasuk Indonesia). Didalam MYOB Accounting Versi 18 terdapat beberapa penambahan fitur, salah satunya adalah fasilitas Undo Reconciliation yang dapat digunakan untuk membatalkan rekonsiliasi bank.

2.Membuat Contoh Data Perusahaan

1. Klik tombol start pada Taskbar atau bisa mengklik shortcut MYOB Accounting Plus V18 yang ada pada desktop.2. Dan apabila melalui Taskbar Klik All program, pilih MYOB Accouting Plus V18 > MYOB Accounting Plus V18 .

Selanjutnya akan tampil jendela Welcome to MYOB Accounting, lihat gambar

dibawah ini

berikut penjelasan singkat dari fungsi tombol yg terdapat dalam MYOB :

Open your company file, digunakan untuk membuka file yang pernah disimpan (myo)

Page 3: Laporan Akhir Praktikum Pertemuan 1 Siak

Create a new company file, digunakan untuk membuat data perusahaan baru.Explore the sample company, digunakan untuk membuka file contoh yang telah disediakan oleh MYOBWhat’s New in this version, digunakan untuk melihat fitur-fitur baru yang terdapat padaMYOB versi iniExit MYOB Accounting digunakan untuk mengakhiri program MYOB.

3. Lalu kita Klik Create a New company file, maka akan tampil jendela informasi a New Company file Assistant, lihat Gambar

4. Klik Next, untuk melanjutkan ke tahap pengisian data perusahaan, Isi data perusahaan seperti contoh Gambar

Page 4: Laporan Akhir Praktikum Pertemuan 1 Siak

5. Setelah selesai, Klik Next. Berikutnya anda akan mengisi periode akuntansi yang akan digunakan perusahaan. Ikuti petunjuknya seperti Gambar

Ket : - Current Financial Year : Isi tahun buku pembukuan- Last Month of Financial Year : Akhir Periode pembukuan- Conversion Month : Awal Periode Pembukuan- Number of Accounting Periode : Jumlah Periode

6. Klik Next untuk menampilkan informasi periode akutansi sesuai dengan pengaturan yang telah dilakukan. Baca kembali informasi yang ditampilkan, jiak terdapat kesalahan klik tombol Back untuk memperbaikinya, jika tidak langsung klik Next. Maka akan tampil gambar seperti ini

Page 5: Laporan Akhir Praktikum Pertemuan 1 Siak

7. Pada kotak pilihan Build Your Account List, anda tentukan cara pembuatan daftar akun yang akan digunakan. MYOB menyediakan 3 pilhan pembukuan daftar akun yaitu :I Would like to start with one of the list provided by MYOB Accounting, artinya Andaakan menggunakan daftar akun yang telah disediakan oleh MYOB

I Would like to import to list of account provided by my accountant after I’m donecreating my company file. Artinya anda akan mengimpor daftar akun dari file lain.

I Would like to build my own accounts list once I begin using MYOB, artinya anda akan membuat sendiri daftar akun secara langsung.

Pada Kasus kali ini Klik pilihan Ketiga. Lalu klik Next

Page 6: Laporan Akhir Praktikum Pertemuan 1 Siak

8. Berikutnya akan tampil jendela informasi lokasi penyimpanan file. Standarnya MYOBakan menyimpan file didalam drive C:\account18\abayryuzaky.myo. jika ingin mengubah lokasi penyimpanan file klik tombol Change, jika tidak langsung klik Next.

9. Selanjutnya MYOB akan memproses data perusahaan yag telah kita masukkan.

10. Setelah proses selesai akan tampil informasi Congratulations! Artinya bahwa pembuatan file perusahaan sukses. Lihat Gambar11. Masih pada Gambar diatas untuk masuk ke menu utama MYOB klik Commad Center. Menu utama MYOB Accounting Plus V18 ditampilkan. Lihat

Gambar

Page 7: Laporan Akhir Praktikum Pertemuan 1 Siak

12. Pada menu yang ada pada gambar diatas kita pilih accounts lalu klik accounts list lalu klik lagi Asset maka akan muncul tampilan seperti dibawah ini

13. Dan apabila kita ingin mengisikan data kita sendiri kita bisa pilih edit, dari situ kita bisa mengganti nama header account ataupun detail account. Dan akan terlihat seperti ini

Page 8: Laporan Akhir Praktikum Pertemuan 1 Siak

14. Setelah itu klik ok, apabila kita ingin me-linked kita tinggal pilih setup - linked accounts – account & banking account dan kita ubah historical

balancing account atau undeposited funds lalu klik ok. Lihat gambar