langkah langkah pemeriksaan bayi baru lahir

Upload: yulinurul

Post on 07-Jul-2018

253 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    1/26

    LANGKAH - LANGKAH

    PEMERIKSAAN FISIK BAYI BARU LAHIR

    Pengkajian ini dapat ditemukan indikasi tentang seberapa baik bayi melakukan

     penyesuaian terhadap kehidupan di luar uterus dan bantuan apa yang diperlukan. Dalam

     pelaksanaannya harus diperhatikan agar bayi tidak kedinginan, dan dapat ditunda apabila suhu

    tubuh bayi rendah atau bayi tampak tidak sehat.

    Prinsip pemeriksaan bayi baru lahir 

      Jelaskan prosedur pada orang tua dan minta persetujuan tindakan

      Cuci dan keringkan tangan , pakai sarung tangan

      Pastikan pencahayaan baik 

      Periksa apakah bayi dalam keadaan hangat, buka bagian yangg akan diperiksa (jika bayi telanjang

     pemeriksaan harus dibawah lampu pemancar) dan segera selimuti kembali dengan cepat  Periksa bayi secara sistematis dan menyeluruh

    PE!"!#!$ D!$ PE"E$%&!P!$

    '. kapas

    . senter  

    . termometer 

    *. stetoskop

    +. selimut bayi

    . bengkok 

    -. timbangan bayi

    . pita ukur/metlin

    0. pengukur panjang badan

    P12ED3 

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    2/26

    '. Jelaskan pada ibu dan keluarga maksud dan tujuan dilakukan pemeriksaan

    . "akukan anamnesa riwayat dari ibu meliputi 4aktor genetik, 4aktor lingkungan,

    sosial,4aktor ibu (maternal),4aktor perinatal, intranatal, dan neonatal

    . 2usunalat secara ergonomis

    *. Cuci tangan menggunakan sabun dibawah air mengalir, keringkan dengan handuk bersih

    +. 5emakai sarung tangan

    . "etakkan bayi pada tempat yang rata

    PE$%3&3!$ !$#61P15E#7

    -. Penimbangan berat badan

    "etakkan kain atau kertas pelindung dan atur skala penimbangan ke titik nol sebelum

     penimbangan. 6asil timbangan dikurangi berat alas dan pembungkus bayi

    . Pengukuran panjang badan

    "etakkan bayi di tempat yang datar. 3kur panjang badan dari kepala sampai tumit dengan

    kaki/badan bayi diluruskan. !lat ukur harus terbuat dari bahan yang tidak lentur.

    0. 3kur lingkar kepala

    Pengukuran dilakukan dari dahi kemudian melingkari kepala kembali lagi ke dahi.

    '8. 3kur lingkar dada

    ukur lingkar dada dari daerah dada ke punggung kembali ke dada (pengukuran dilakukan melalui

    kedua puting susu)

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    3/26

    PE5E7&2!!$ 9727& 

    ''. &epala

    : aba sepanjang garis sutura dan 4ontanel ,apakah ukuran dan tampilannya normal. 2utura yang

     berjarak lebar mengindikasikan bayi  preterm,moulding yang buruk atau hidrose4alus. Pada

    kelahiran spontan letak kepala, sering terlihat tulang kepala tumpang tindih yang disebut

    moulding/moulase.&eadaan ini normal kembali setelah beberapa hari sehingga ubun;ubun

    mudah diraba. Perhatikan ukuran dan ketegangannya. 9ontanel anterior harus diraba, 4ontanel

    yang besar dapat terjadi akibat  prematuritas atau hidrosefalus, sedangkan yang terlalu kecil

    terjadi pada mikrose4ali. Jika 4ontanel menonjol, hal ini diakibatkan peningkatan tekanan

    intakranial, sedangkan yang cekung dapat tejadi akibat deidrasi. #erkadang teraba 4ontanel ketiga

    antara 4ontanel anterior dan posterior, hal ini terjadi karena adanya trisomi '

    : Periksa adanya tauma kelahiran misalnya< caput suksedaneum, se4al hematoma, perdarahan

    subaponeurotik/4raktur tulang tengkorak 

    : Perhatikan adanya kelainan kongenital seperti < anense4ali, mikrose4ali, kraniotabes dan

    sebagainya

    '. wajah

    wajah harus tampak simetris. #erkadang wajah bayi tampak asimetris hal ini dikarenakan posisi

     bayi di intrauteri.Perhatikan kelainan wajah yang khas seperti sindrom down ( 51$%1"17D )

    atau sindrom piere robin. Perhatikan juga kelainan wajah akibat trauma lahir seperti laserasi,

     paresi $.4asialis.

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    4/26

    '. 5ata

    %oyangkan kepala bayi secara perlahan;lahan supaya mata bayi terbuka.

    : Periksa jumlah, posisi atau letak mata

    : Perksa adanya strabismus yaitu koordinasi mata yang belum sempurna

    : Periksa adanya glaukoma kongenital, mulanya akan tampak sebagai pembesaran kemudian

    sebagai kekeruhan pada kornea

    : &atarak kongenital akan mudah terlihat yaitu pupil berwarna putih. Pupil harus tampak bulat.

    #erkadang ditemukan bentuk seperti lubang kunci (kolobama) yang dapat mengindikasikan

    adanya de4ek retina

    : Periksa adanya trauma seperti palpebra, perdarahan konjungti=a atau retina

    : Periksa adanya sekret pada mata, konjungti=itis oleh kuman gonokokus dapat menjadi

     pano4talmia dan menyebabkan kebutaan

    : !pabila ditemukan epichantus melebar kemungkinan bayi mengalami sindrom down

    '*. 6idung

    : &aji bentuk dan lebar hidung, pada bayi cukup bulan lebarnya harus lebih dari ,+ cm.

    : >ayi harus bernapas dengan hidung, jika melalui mulut harus diperhatikan kemungkinan ada

    obstruksi jalan napas akarena atresia koana bilateral, 4raktur tulang hidung atau ense4alokel yang

    menonjol ke naso4aring

    : Periksa adanya sekret yang mukopurulen yang terkadang berdarah , hal ini kemungkinan adanya

    si4ilis kongenital

    : Perksa adanya pernapasan cuping hidung, jika cuping hidung mengembang menunjukkan adanya

    gangguan pernapasan

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    5/26

    '+. 5ulut

    : Perhatikan mulut bayi, bibir harus berbentuk dan simetris.

    : Periksa adanya "abiosgi?is, adanya labipalatogi?is

    : Perhatika adanya bercak putih pada gusi atau palatum yang biasanya terjadi akibat  Epistein’s

     pearl atau gigi

    : Periksa lidah apakah membesar atau sering bergerak. >ayi dengan edema otak atau tekanan

    intrakranial meninggi seringkali lidahnya keluar masuk (tanda foote)

    '. #elinga

    : Periksa dan pastikan jumlah, bentuk dan posisinya

    : Pada bayi cukup bulan, tulang rawan sudah matang

    : Daun telinga harus berbentuk sempurna dengan lengkungan yang jelas dibagian atas

    : Perhatikan letak daun telinga. Daun telinga yang letaknya rendah (low set ears) terdapat pada bayi

    yang mengalami sindrom tertentu (Pierre;robin)

    : Perhatikan adanya kulit tambahan atau aurikel hal ini dapat berhubungan dengan abnormalitas

    ginjal

    '-. "eher 

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    6/26

    : "eher bayi biasanya pendek dan harus diperiksa kesimetrisannya. Pergerakannya harus baik. Jika

    terdapat keterbatasan pergerakan kemungkinan ada kelainan tulang leher 

    : Periksa adanya trauma leher yang dapat menyebabkan kerusakan pad 4leksus brakhialis

    : "akukan perabaan untuk mengidenti4ikasi adanya pembengkakan.periksa adanya pembesaran

    kelenjar tyroid dan =ena jugularis

    : !danya lipata kulit yang berlebihan di bagian belakang leher menunjukkan adanya kemungkinan

    trisomi '.

    '. &la=ikula

    aba seluruh kla=ikula untuk memastikan keutuhannya terutama pada bayi yang lahir dengan

     presentasi bokong atau distosia bahu. Periksa kemungkinan adanya 4raktur 

    '0. #angan

    : &edua lengan harus sama panjang, periksa dengan cara meluruskan kedua lengan ke bawah

    : &edua lengan harus bebas bergerak, jika gerakan kurang kemungkinan adanya kerusakan

    neurologis atau 4raktur 

    : Periksa jumlah jari. Perhatikan adanya polidaktili atau sidaktili

    : #elapak tangan harus dapat terbuka, garis tangan yang hanya satu buah berkaitan dengan

    abnormaltas kromosom, seperti trisomi '

    8. Dada

    : Periksa kesimetrisan gerakan dada saat bernapas. !pabila tidak simetris kemungkinan bayi

    mengalami pneumotoraks, paresis dia4ragma atau hernia dia4ragmatika. Pernapasan yang normal

    dinding dada dan abdomen bergerak secara bersamaan.#arikan sternum atau interkostal pada saat

     bernapas perlu diperhatikan

    : Pada bayi cukup bulan, puting susu sudah terbentuk dengan baik dan tampak simetris

    : Payudara dapat tampak membesar tetapi ini normal

    '. !bdomen

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    7/26

    : !bdomen harus tampak bulat dan bergerak secara bersamaan dengan gerakan dada saat bernapas.

    &aji adanya pembengkakan

    : Jika perut sangat cekung kemungkinan terdapat hernia dia4ragmatika

    : !bdomen yang membuncit kemungkinan karena hepato;splenomegali atau tumor lainnya

    : Jika perut kembung kemungkinan adanya enterokolitis =esikalis, om4alokel atau ductus

    om4aloentriskus persisten,jellyworten.

    . %enetalia

    : Pada bayi laki;laki panjang penis ;* cm dan lebar ';', cm.Periksa posisi lubang uretra.

    Prepusium tidak boleh ditarik karena akan menyebabkan 4imosis

    : Periksa adanya hipospadia dan epispadia

    : 2krortum harus dipalpasi untuk memastikan jumlah testis ada dua

    : Pada bayi perempuan cukup bulan labia mayora menutupi labia minora

    : "ubang uretra terpisah dengan lubang =agina

    : #erkadang tampak adanya sekret yang berdarah dari =agina, hal ini disebabkan oleh pengaruh

    hormon ibu (withdrawl bedding)

    . !nus dan rectum

    Periksa adanya kelainan atresia ani , kaji posisinya

    5ekonium secara umum keluar pada * jam pertama, jika sampai * jam belum keluar 

    kemungkinan adanya mekonium plug syndrom, megakolon atau obstruksi saluran pencernaan

    *. #ungkai

    : Periksa kesimetrisan tungkai dan kaki. Periksa panjang kedua kaki dengan meluruskan keduanya

    dan bandingkan

    : &edua tungkai harus dapat bergerak bebas. &uraknya gerakan berkaitan dengan adanya trauma,

    misalnya 4raktur, kerusakan neurologis.

    : Periksa adanya polidaktili atau sidaktili padajari kaki

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    8/26

    +. 2pinal ( Punggung )

    Periksa spina dengan cara menelungkupkan bayi, cari adanya tanda;tanda abnormalitas seperti

    spina bi4ida, pembengkakan, lesung atau bercak kecil berambut yang dapat menunjukkan adanya

    abdormalitas medula spinalis atau kolumna =ertebra

    . &ulit

    Perhatikan kondisi kuli bayi.

    : Periksa adanya ruam dan bercak atau tanda lahir 

    : Periksa adanya pembekakan

    : Perhatinan adanya =ernik kaseosa

    : Perhatikan adanya lanugo, jumlah yang banyak terdapat pada bayi kurang bulan

    -.e4lek 

    : e4lek moro ( #erkejut )

    : e4lek sucking ( menghisap )

    : e4lek rooting ( mencari )

    : e4lek tonicknek ( mengangkat kepala )

    : e4lek palmar ( menggenggam tangan )

    . jelaskan pada ibu atau kelurga tentang hasil pemeriksaan

    0. apikan bayi

    8. >ereskan alat

    '. "akukan pendokumentasian tindakan dan hasil pemeriksaan

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    9/26

    Da4tar pustaka

    '. 5atondang, @ahidiyat, 2astroasmoro. 8A8. Diagnosis 4isis pada anak. Edisi ke;. CB 2agung seto.Jakarta

    . Johnson dan #aylor. 88+. >uku ajar praktik kebidanan.cetaka 7. E%C.Jakarta

    .  &usmiyati,uni. 88-. Penuntun belajar ketrampilan dasar praktik klinik kebidanan.4itramaya.ogyakarta

    *. 6idayat, !?i? !limul.88+. Pengantar ilmu keperawatan anak '. >uku '.2alemba medika.Jakarta

    +.  J6P7E%1.88. Panduan pengajar asuhan kebidanan 4isiologi bagi dosen diploma 777 kebidanan ,

    >uku + asuhan bayibaru lahir,Pusdiknakes.Jakarta

    . >ennett dan >rown, '000, 5yles #ebook 4or midwi=es, thirteennth edition. Churchill "i=ingstone,Edinburgh

    -. DEP&E2 7.88.5anajemen terpadu bayi muda . modul ;.DEP&E2 7

    ') 5ekanisme Persalinan (Cunningham, 5ac Donald %ant, '00+)

    Definisi:Spina Bifida

    2pina bi4ida adalah kondisi yang terjadi ketika janin berkembang di dalam rahim dan tulang

     belakangnya tidak membentuk dengan benar (cacat tabung sara4 ). >eberapa =ertebra (ruas tulangdi tulang belakang) tidak menutup untuk membentuk lingkar normal mereka di sekitar sumsum

    tulang belakang. !da tiga jenis spina bi4idaF

    • 2pina bi4ida okultaF lubang kecil, biasanya menyebabkan gejala ringan atau tanpa gejala

    • 2pina bi4ida sistika G meningokelF pembukaan cukup besar sehingga beberapa dari

    membran yang mengelilingi sumsum tulang belakang menjulur keluar melalui pembukaan

    • 2pina bi4ida sistika G myelomeningokelF jenis yang paling serius, di mana beberapa dari

    sumsum tulang belakang itu sendiri menjulur keluar melalui lubang di tulang belakang.

    http://kamuskesehatan.com/arti/cacat-tabung-saraf/http://kamuskesehatan.com/arti/vertebra/http://kamuskesehatan.com/arti/vertebra/http://kamuskesehatan.com/arti/sumsum-tulang/http://kamuskesehatan.com/arti/sumsum-tulang/http://kamuskesehatan.com/arti/meningokel/http://kamuskesehatan.com/arti/vertebra/http://kamuskesehatan.com/arti/sumsum-tulang/http://kamuskesehatan.com/arti/sumsum-tulang/http://kamuskesehatan.com/arti/meningokel/http://kamuskesehatan.com/arti/cacat-tabung-saraf/

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    10/26

    Jenis gejala spina bi4ida tergantung di mana di sepanjang tulang belakang pembukaan itu terjadi

    atau tempat di mana sumsum tulang belakang cacat. 2eberapa parah gejala tergantung pada jenis

    spina bi4ida telah terjadi. !nak yang lahir dengan spina bi4ida mungkin memiliki gangguansistem sara4  lain seperti hidrose4alus atau mal4ormasi Chiari.

    7stilah yang mungkin terkait dengan 2pina >i4ida F

    http://kamuskesehatan.com/arti/sistem-saraf/http://kamuskesehatan.com/arti/hidrosefalus/http://kamuskesehatan.com/arti/sistem-saraf/http://kamuskesehatan.com/arti/hidrosefalus/

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    11/26

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    12/26

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    13/26

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    14/26

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    15/26

    SPINA BIFIDA 

    BAB I

    PENDAHULUAN

     A. Latar Belakang

    Spina Bifida adalah suatu celah pada tulang belakang (ertebra!" #ang ter$adi karena bagian dari satu atau beberapa ertebra gagal %enutup atau gagal terbentuk secarautuh. &angguan fusi tuba neural ter$adi sekitar %inggu ketiga setelah k'nsepsi"sedangkan pen#ebabn#a belu% diketahui dengan $elas. Ban#ak kelainan k'ngenital #ang tidak diketahui pen#ebabn#a.

    akt'r $aninn#a sendiri dan fakt'r lingkungan hidup $anin diduga dapat %en$adi fakt'rpen#ebabn#a. )asalah s'sial" hip'ksia" hip'ter%ia" atau hiperter%ia diduga dapat

    %en$adi fakt'r pen#ebabn#a. Seringkali pen#ebab kelainan k'ngenitai tidak diketahui.Salah satu kelainan c'ngenital #ang sering ter$adi adalah spina bifida. Angkake$adiann#a adalah * di antara +,,, kelahiran. -er$adi karena adan#a.

    -u$uan Penulisan

    +. )ahasisa /ed'kteran dapat %en$elaskan definisi Spina Bifida" eti'l'gi SpinaBifida" epide%i'l'gi Spina Bifida" ge$ala klinis Spina Bifida" pat'fisi'l'gi SpinaBifida" pe%eriksaan fisik Spina Bifida" pe%eriksaan penun$ang Spina Bifida"penatalaksanaan Spina Bifida" diagn'sa Spina Bifida" diagn'sis banding SpinaBifida" k'%plikasi Spina Bifida" pr'gn'sis Spina Bifida

    0. )eningkatkan ke%a%puan dala% penulisan il%iah 1 )akalah di bidang

    ked'kteran.

    *. )e%enuhi salah satu pers#aratan kelulusan /epaniteraan /linik 

    2. )et'de tin$auan kepustakaan dengan %engacu kepada beberapa literatur.

    BAB II

    -IN3AUAN PUS-A/A 

     A. Pengertian Spina Bifida

    Spina Bifida (Su%bing -ulang Belakang! adalah suatu celah pada tulang belakang(ertebra!" #ang ter$adi karena bagian dari satu atau beberapa ertebra gagal %enutupatau gagal terbentuk secara utuh. /eadaan ini biasan#a ter$adi pada %inggu ke e%pat%asa e%bri'.

    Spina bifida adalah gagal %enutupn#a c'lu%na ertebralis pada %asa perke%banganfetus. Defek ini berhubugan dengan herniasi $aringan dan gangguan fusi tuba neural.

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    16/26

    &angguan fusi tuba neural ter$adi sekitar %inggu ketiga setelah k'nsepsi" sedangkanpen#ebabn#a belu% diketahui dengan $elas.

    Beberapa hip'tesis ter$adin#a spina bifida antara lain adalah 4

    +. -erhentin#a pr'ses pe%bentukan tuba neural karena pen#ebab tertentu.

    0. Adan#a tekanan #ang berlebih dikanalis sentralis #ang baru terbentuk sehingga%en#ebabkan ruptur per%ukaan tuba neural.

    *. Adan#a kerusakan pada dinding tuba neural #ang baru terbentuk karenasuatu pen#ebab.

    Spina Bifida (Su%bing -ulang Belakang! adalah suatu celah pada tulang belakang(ertebra!" #ang ter$adi karena bagian dari satu atau beberapa ertebra gagal %enutupatau gagal terbentuk secara utuh.

    Eti'l'gi Spina Bifida

    5esik' %elahirkan anak dengan spina bifida berhubungan erat dengan kekuranganasa% f'lat" teruta%a #ang ter$adi pada aal keha%ilan. Pen'n$'lan dari k'rda spinalisdan %eningens %en#ebabkan kerusakan pada k'rda spinalis dan akar saraf" sehinggater$adi penurunan atau gangguan fungsi pada bagian tubuh #ang dipersarafi 'leh saraf tersebut atau di bagian baahn#a. &e$alan#a tergantung kepada letak anat'%is darispina bifida. /eban#akan ter$adi di punggung bagian baah" #aitu daerah lu%bal atausakral" karena penutupan ertebra di bagian ini ter$adi paling akhir 5esik' %elahirkananak dengan spina bifida berhubungan erat dengan kekurangan asa% f'lat" teruta%a #ang ter$adi pada aal keha%ilan. /elainan baaan lainn#a #ang $uga dite%ukan padapenderita spina bifida" diagn'sa banding Spina Bifida 4

    +. Hidr'cephalus0. Siring'%ielia

    *. Disl'kasi pinggul

    Pat'fisi'l'gi Spina Bifida

    6acat terbentuk pada trise%ester perta%a keha%ilan" pr'sesn#a karena tidak terbentukn#a %es'der% pada daerah tersebut sehingga bagian #ang telah %en#atu(pr'sesus nasalis dan %aksilaris! pecah ke%bali. ()edia Aesculapius. /apita Selekta/ed'kteran Edisi ke7* 3ilid 0. 0,,,. 3akarta4 )A.!

    Hidr'sefalus seringsepalus e%puan * kali lebih d'%inan. pusatsi i f'ra%enLuschkahasilkan peningkatan tekanan dan dilatasi dari aliran pr'ksikali dihubungkandengan )iel'%ening'kel #ang seharusn#a dia%ati perke%bangann#a pada ba#i. Padakasus #ang %asih tersisa terdapat ria#at infeksi intrauterin (t'ks'plas%'sis"sit'%egal'irus!" perdarahan perinatal (an'ksik atau trau%atik!" dan%ening'ensepalitis ne'natal (bakteri atau irus!.

    )anifestasi /linik Spina Bifida

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    17/26

    &e$alan#a berariasi" tergantung kepada beratn#a kerusakan pada k'rda spinali danakar saraf #ang terkena.

    Beberapa anak %e%iliki ge$ala ringan atau tanpa ge$ala8 sedangkan #ang lainn#a%engala%i kelu%puhan pada daerah #ang dipersarafi 'leh k'rda spinalis %aupun akarsaraf #ang terkena.

    -erdapat beberapa $enis spina bifida4

    +. Spina bifida 'kulta (terse%bun#i! 4 bila kelainan han#a sedikit" han#a ditandai'leh bintik" tanda lahir %erah anggur" atau ditu%buhi ra%but dan bila %edulaspinalis dan %eningens n'r%al.

    0. )ening'kel 4 bila kelainan tersebut besar" %eningen %ungkin keluar %elalui%edula spinalis" %e%bentuk kantung #ang dipenuhi dengan 6S. Anak tidak %engala%i paralise dan %a%pu untuk %enge%bangkan k'ntr'l kandung ke%ih danusus. -erdapat ke%ungkinan ter$adin#a infeksi bila kantung tersebut r'bek dankelainan ini adalah %asalah k's%etik sehingga harus di'perasi.

    *. )iel'%ening'kel 4 $enis spina bifida #ang paling berat" di%ana sebagian dari%edula spinalis turun ke dala% %ening'kel.

    &e$alan#a berupa4

    Pen'n$'lan seperti kantung di punggung tengah sa%pai baah pada ba#i baru lahir.3ika disinari" kantung tersebut tidak te%bus caha#a. /elu%puhan1kele%ahan padapinggul" tungkai atau kaki. Penurunan sensasi. Ink'ntinensia urin %aupunink'ntinensia tin$a. /'rda spinalis #ang terkena rentan terhadap infeksi (%eningitis!

    Pe%eriksaan Diagn'stik Spina Bifida

    Diagn'sis ditegakkan berdasarkan ge$ala dan hasil pe%eriksaan fisik.Pada tri%esterperta%a" anita ha%il %en$alani pe%eriksaan darah #ang disebut triple screen. -es ini%erupakan tes pen#aringan untuk spina bifida" sindr'%a D'n dan kelainan baaanlainn#a. 9:; anita #ang %engandung ba#i dengan spina bifida" akan %e%iliki kadarseru% alfa fet'pr'tein #ang tinggi. -es ini %e%iliki angka p'sitif palsu #ang tinggi"karena itu $ika hasiln#a p'sitif" perlu dilakukan pe%eriksaan lan$utan untuk %e%perkuat diagn'sis. Dilakukan US& #ang biasan#a dapat %ene%ukan adan#a spina bifida./adang dilakukan a%ni'sentesis (analisa cairan ketuban!.

    Setelah ba#i lahir" dilakukan pe%eriksaan berikut4

    +. 5'ntgen tulang belakang untuk %enentukan luas dan l'kasi kelainan0. US& tulang belakang bisa %enun$ukkan adan#a kelainan pda k'rda spinalis%aupun ertebra

    *. 6- scan atau )5I tulang belakang kadang dilakukan untuk %enentukan l'kasidan luasn#a kelainan.

    Penatalaksanaan Spina Bifida

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    18/26

    Pe%bedahan dilakukan untuk %enutup lubang #ang terbentuk dan untuk %eng'batihidr'sefalus" kelainan gin$al dan kandung ke%ih serta kelainan bentuk fisik #ang sering%en#ertai spina bifida. -erapi fisik dilakukan agar pergerakan sendi tetap ter$aga danuntuk %e%perkuat fungsi 't't. Untuk %eng'bati atau %encegah %eningitis" infeksisaluran ke%ih dan infeksi lainn#a" diberikan antibi'tik. Untuk %engatasi ge$ala

    %uskul'skeletal ('t't dan kerangka tubuh! perlu ca%pur tangan dari 'rt'pedi (bedahtulang! %aupun terapi fisik. /elainan saraf lainn#a di'bati sesuai dengan $enis danluasn#a gangguan fungsi #ang ter$adi. /adang pe%bedahan shunting untuk %e%perbaiki hidr'sefalus akan %en#ebabkan berkurangn#a %iel'%ening'kel secarasp'ntan .

    Peng'batan Spina Bifida

    -u$uan dari peng'batan aal Spina Bifida adalah4

    +. )engurangi kerusakan saraf akibat spina bifida0. )e%ini%alkan k'%plikasi (%isaln#a infeksi!

    Pe%bedahan dilakukan untuk %enutup lubang #ang terbentuk dan untuk %eng'bati hidr'sefalus" kelainan gin$al dan kandung ke%ih serta kelainan bentuk fisik  #ang sering %en#ertai spina bifida. -erapi fisik dilakukan agar pergerakan sendi tetapter$aga dan untuk %e%perkuat fungsi 't't. Untuk %eng'bati atau %encegah%eningitis" infeksi saluran ke%ih dan infeksi lainn#a" diberikan antibi'tik. Untuk %e%bantu %e%perlancar aliran air ke%ih bisa dilakukan penekanan le%but diataskandung ke%ih. Diet ka#a serat dan pr'gra% pelatihan buang air besar bisa %e%bantu%e%perbaiki fungsi saluran pencernaan.

    http://patofisiologi.com/http://patofisiologi.com/

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    19/26

    SPINA BIFIDA

    !. De=inisi

    2pina >i4ida atau 2umbing #ulang >elakang adalah suatu celah pada tulang belakang (=ertebra),yang terjadi karena bagian dari satu atau beberapa =ertebra gagal menutup atau gagal terbentuk

    secara utuh. ( !.6. 5arkum )

    >. EtiologiH &ekurangan asam 4olat pada saat kehamilan

    satu gugus yang berperan dalam pembentukan D$! pada proses erithropoesis. aitu, dalam

     pembentukan sel;sel darah merah atau eritrosit (butir;butir darah merah) dan perkembangansistem syara4.

    H endahnya kadar =itamin maternal

    endahnya =itamin maternal yang di konsumsi akan mengurangi =itamin yang dibutuhkan dalam

     pembentukan embrio, apa lagi pada awal masa kehamilan, sehingga nutrisi yang dibutuhkandalam membutuk tulang pada bayi, menjadi lambat dan kurang sempurna.

    C. Jenis 2pina >i4ida

    '. 1kultamerupakan spina bi4ida yang paling ringan. 2atu atau beberapa =ertebra tidak terbentuk secara

    normal, tetapi korda spinalis dan selaputnya (meningens) tidak menonjol.

    %ejalanya F

    H 2eberkas rambut pada daerah sakral (panggul bagian belakang)H "ekukan pada daerah sakrum

    . 5eningokel

    !dalah ketika kantung berisi cairan cerebro;tulang belakang (cairan yang mengelilingi otak dansumsum tulang belakang) dan meninges (jaringan yang meliputi sumsum tulang belakang), tidak

    ada keterlibatan sara4. meningens menonjol melalui =ertebra yang tidak utuh dan teraba sebagai

    suatu benjolan dari cairan dibawah kulit.%ejala F

    H menonjolnya meninges

    H sumsum tulang belakang

    H cairan serebrospinal

    . 5ylomeningiokel

     jenis spina bi4ida yang paling berat, dimana korda spinalis menonjol dan kulit diatasnya tampak

    kasar da merah. ini adalah ketika kantung berisi cairan cerebro;spinal, meninges, sara4 dan bagian dari sumsum tulang belakang. 2umsum tulang belakang mungkin tidak benar

    dikembangkan atau mungkin rusak. #ingkat kecacatan tergantung pada jumlah kerusakan sara4

    dan di mana spina bi4ida berada. &arena kerusakan kabel tulang belakang akan ada beberapa

    kelumpuhan dan hilangnya sensasi di bawah lesi

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    20/26

    %ejala

    H Penonjolan seperti kantung dipunggung tengah sampai bawah pada bayi baru lahir 

    H Jika disinari, kantung tersebut tidak tembus cahayaH &elumpuhan/kelemahan pada pinggul, tungkai atau kaki

    H Penurunan sensasi

    H 7nkontinensia urine, maupun inkontinensia tinjaH &orda spinalis yang terkena, rentan terhadap in4eksi (meningitis).

    D. &omplokasi

    #erjadi pada salah satu syara4 yang terkena dengan menimbulkan suatu kerusakan pada syara4

    spinal cord, dengan itu dapat menimbulkan suatu komplikasi tergantung pada syara4 yang rusak.

    H &ejangH 6idrocephalus

    >ayi lahir dengan spina bi4ida juga mungkin hydrocephalus. 2elain lesi di sumsum tulang

     belakang, ada kelainan pada struktur bagian;bagian tertentu dari otak, yang menyebabkanobstruksi ke;cairan cerebro spinal (C29) jalur drainase. C29 terakumulasi dalam =entrikel di

    otak, menyebabkan mereka membengkak, sehingga kompresi dari jaringan sekitarnya.

    E. Pato4isiologi

    Diawali dengan hereditas dan lingkungan, rendahnya kadar =itamin maternal, kurangnya asam

    4olat, keadaan ini menyebabkan kerusakan 4ormasi sel darah merah,koen?im yang tidakterbentuk, mengakibatkan tabung sara4 mengalami kegagalan untuk menutup selama bulan

     pertama pada masa kehamilan, maka terjadilah spina bi4ida atau sumbing tulang belakang.

    9. 9aktor yang mempengaruhi tumbuh kembang

    '. 9aktor genetik 9aktor genetik merupakan dasar dalam mencapai hasil akhir proses tumbuh kembang anak.

    5elalui instruksi genetik yang terkandung di dalam sel telur yang telah dibuahi dapat ditentukan

    kualitas dan kuantitas pertumbuhan. Ditandai dengan intensitas dan kecepatan pembelahan,derajat sensiti=itas jaringan terhadap rangsangan, umur pubertas, dan berhentinya pertumbuhan

    tulang. #ermasuk 4aktor genetik adalah sebagai 4aktor bawaan yang normal dan patologik, jenis

    kelamin, suku bangsa,. Potensi genetik yang bermutu jika berinteraksi dengan lingkungan secara

     positi4 akan dicapai hasil akhir yang optimal. 9aktor lingkungan

    "ingkungan merupakan 4aktor yang sangat menentukan tercapai atau tidaknya potensi bawaan."ingkungan yang baik memungkinkan potensi bawaan tercapai, sedangkan yang kurang baikakan menghambatnya. "ingkungan ini merupakan lingkungan I bio;4isiko;psiko;sosial yang

    mempengaruhi indi=idu setiap hari mulai dari konsepsi sampai akhir hayat, antara lain F

    . 9aktor psikososial!dalah espon orang tua terhadap bayi/anak seperti asa bersalah, &emampuan membuat

    keputusan tentang pengobatan/ tindakan segera,&emampuan untuk berkomunikasi dengan yang

    lain.

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    21/26

    %. Pencegahan

    H esiko terjadinya spina bi4ida bisa dikurangi dengan mengkonsumsi asam 4olat.

    H &ekurangan asam 4olat pada seorang wanita harus ditangani sebelum wanita tersebut hamil,karena kelainan ini terjadi sangat dini.

    H Pada wanita hamil dianjurkan untuk mengkonsumsi asam 4olat sebanyak 8,* mg/hari.&ebutuhan asam 4olat pada wanita hamil adalah ' mg/hari.

    6. Pemeriksaan Diagnostik 

    H 32%3ntuk mengetahui apakah ada kelainan spina bi4ida pada bayi yang dikandung adalah melalui

     pemeriksaan 32%. 6al itu dapat diketahui ketika usia bayi 8 minggu.

    H Pemeriksaan darah pada ibuDengan teknik !9P F hanya membutuhkan sedikit sampel darah dari lengan ibu dan tidak

     beresiko terhadap janin. >ila hasil skrining positi4 biasanya diperlukan test lanjutan untuk

    memastikan adanya kelainan genetik pada janin yang lahir kelak menderita cacat.7. !suhan &eperawatan

    !. Pengkajian keperawatan

    H iwayat prenatal

    H iwayat keluarga dengan de4ek spinal cord

    H Pemeriksaan 4isik FK Peningkatan lingkar kepala

    K 6ipoplasi ekstremitas bagian bawah

    K &ontraktur/ dislokasi sendi

    K !danya inkontinensia urin dan 4esesK espon terhadap stimulasi

    K &ebocoran cairan cerebrospinal

    >. Diagnosa &eperawatan

    '. %anguan per4usi jaringan serebral b.d peningkatan tekanan intrakranial

    #ujuan F

    '. !nak bebas dari in4eksi

    . !nak menunjukan respon neurologik yang normal&riteria hasil F

    K 2uhu dan ##B normalK "uka operasi, insisi bersih7nter=ensi asional

    H 5onitor tanda;tanda =ital dan 1bser=asi tanda in4eksi F perubahan suhu, warna kulit, malas

    minum , irritability, perubahan warna pada myelomeingoceleH 3kur lingkar kepala setiap ' minggu sekali, obser=asi 4ontanel dari cembung dan palpasi sutura

    kranial

    H 3bah posisi kepala setiap jam untuk mencegah dekubitus

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    22/26

    H 1bser=asi tanda;tanda in4eksi dan obstruksi jika terpasang shunt, lakukan perawatan luka pada

    shunt dan upayakan agar shunt tidak tertekan H 3ntuk melihat tanda;tanda terjadinya resiko

    in4eksi

    H 3ntuk melihat dan mencegah terjadinya #7& dan hidrosepalus

    H 3ntuk mencegah terjadinya luka in4eksi pada kepala (dekubitus)

    H 5enghindari terjadinya luka in4eksi dan trauma terhadap pemasangan shunt

    . >erduka b.d kelahiran anak dengan spinal mal4ormation#ujuan F

    1rangtua dapat menerima anaknya sebagai bagian dari keluarga

    &riteria hasil FH 1rangtua mendemonstrasikan menerima anaknya dengan menggendong, memberi minum, dan

    ada kontak mata dengan anaknya

    H 1rangtua membuat keputusan tentang pengobatan

    H 1rangtua dapat beradaptasi dengan perawatan dan pengobatan anaknya

    7nter=ensi asionalH Dorong orangtua mengekspresikan perasaannya dan perhatiannya terhadap bayinya, diskusikan

     perasaan yang berhubungan dengan pengobatan anaknyaH >antu orangtua mengidenti4ikasi aspek normal dari bayinya terhadap pengobatan

    H >erikan support orangtua untuk membuat keputusan tentang pengobatan pada anaknya H 3ntuk

    meminimalkan rasa bersalah dan saling menyalahkan

    H 5emberikan stimulasi terhadap orangtua untuk mendapatkan keadaan bayinya yang lebih baik H 5emberikan arahan/suport terhadap orangtua untuk lebih mengetahui keadaan selanjutnya

    yang lebih baik terhadap bayi

    . %angguan pertumbuhan dan perkembangan b.d kebutuhan positioning, de4isit stimulasi dan perpisahan#ujuan F

    !nak mendapat stimulasi perkembangan

    &riteria hasil FH >ayi / anak berespon terhadap stimulasi yang diberikan

    H >ayi / anak tidak menangis berlebihan

    H 1rangtua dapat melakukan stimulasi perkembangan yang tepat untuk bayi / anaknya7nter=ensi asional

    H !jarkan orangtua cara merawat bayinya dengan memberikan terapi pemijatan bayi

    H Posisikan bayi prone atau miring kesalahasatu sisi

    H "akukan stimulasi taktil/pemijatan saat melakukan perawatan kulit H !gar orangtua dapatmandiri dan menerima segala sesuatu yang sudah terjadi

    H 3ntuk mencegah terjadinya luka in4eksi dan tekanan terhadap luka

    H 3ntuk mencegah terjadinya luka memar dan in4eksi yang melebar disekitar luka

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    23/26

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    24/26

    Macam-macam Reflek pada Bayi Baru Lahir

     berikut adalah macam;macam re4lek pada bayi baru lahir 

    REFLEK CARA NRMAL ABNRMAL

    >erkedip (>link 

    e4leks)

    5engetukkan jari ke

    glabela

    >erkedip dijumpai pada tahun

     pertama

    #idak berkedip yang

    menujnjukkankebutaan

    5encari( rooting )

    %ores sudut mulut bayingaris tengah

     bibir 

    >ayi memutar ke arah pipi yangdigoreskan. e4le ini

    menghilang pada umur ; *

     bulan. #etapi bias menetap

    hingga umur ' bulan khususnya

    selama tidur 

    #idak ada re4lesehingga menunjukkan

    adanya neurologi berat

    5enghisap

    (2ucking )

    >erikan bayi botol

    dan dot atau jari

    kelingking

     pemeriksaan di bibir

     bayi

    >ayi menghisap dengan kuat

    dalam berespon terhadap

    stimulus, re4le ini menetap

    selama masa bayi dan mungkin

    terjadi selama tidur 

    e4le yang lemah atau

    tidak ada menunjukkan

    kelambataan

     perkembangan atau

    keadaan neurologi

    yang abnormal

    5oroLs 3bah posisi dengan

    tiba G tiba atau pukulmeja atau kasur 

    "engan ekstensi, jari G jari

    mengembang, kepala menolehkebelakang

    5enujnjukkan adanya

    4raktur atau cedera pada bagian tubuhyang

    tertentu.

    5enggenggam

    (palmer grasp)

    #elapak tangan di

    sentuh

    Jari G jari mengatup, membentuk

    genggaman

    &elainan pada sara4

    otak atau bila menetap

    >abinski #elapak kakidigoyang atau di

    sentuh

    Jari G jari kaki akan membuka &elainan pada sara4otak atau bila menetap

    #onis neck Di telentangkan 5emutar kepala bayi dalam

     posisi di lentangkak akan tampak

    gerakkan berlawanan arah antara

    kepala dan tubuhnya.5aksudnya, bila kepala menegak 

    kearah kanan, maka bagiantubuhnya seperti bergerak kea rah

    sebaliknya dengan kedua tangan

     biasanya. 5enggenggam.

    Posisinya akan tampak seperti pemain anggar ( the pencer pose )

    Jika waktu lahir

    menunjukkan respon

    yang sterotip ( justru

    searah ) dan sangatmenonjol, pertanda ada

    kerusakkan otak yang berat

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    25/26

    2teping >ila tubuhnya

    diangkat dandiposisikan berdiri di

    atas permukaan lantai

    &akinya akan menjejak G jejak

    seperti akan berjalan

    &elainan pada motorik

    kasar 

    2wimming Ditelungkupkan

    didalam air 

    2ecara otomatis tubuhnya akan

    membuat gerakkan G gerakkanseolah berenang

    >ayi premature atau

    gangguan motorikkasar 

    http://1.bp.blogspot.com/-3svCJAzmRQI/T3pKJVzSlEI/AAAAAAAAALU/VM8BONXw8ok/s1600/baby+boutique.gifhttp://2.bp.blogspot.com/-vE1yV7pkC40/T3pKH2AqsbI/AAAAAAAAALM/LFrx18-6WxE/s1600/Baby+Elephant.jpg

  • 8/18/2019 LANGKAH Langkah Pemeriksaan Bayi Baru Lahir

    26/26

    http://2.bp.blogspot.com/-HNWvKTfsltM/T3pKMGEwALI/AAAAAAAAALc/bmrRmSMRZIs/s1600/baby_smile.jpg