lampiran 1 blanko tes ketrampilan gerak dasar test...

19
Lampiran 1 BLANKO TES KETRAMPILAN GERAK DASAR Nama : L/P: Usia : Test Lokomotor Skill Kriteria Penilaian Percobaan 1 Percobaan 2 Skor Lari 1. Lengan bergerak berlawanan dengan kaki, siku ditekuk. 2. Periode singkat dimana kedua kaki melayang di udara 3. Kaki mendarat dengan permukaan yang sempit dengan tumit atau jari kaki (tidak dengan kaki datar) 4. Kaki bukan penopang ditekuk sekitar 90° Gallop 1. Lengan ditekuk dan diangkat setinggi pinggang saat melayang 2. Kaki utama melangkah satu langkah ke depan dan diikuti dengan satu langkah oleh kaki pengikut dengan posisi yang berdekatan. 3. Periode singkat dimana kedua kaki melayang di udara. 4. Pertahankan irama untuk 4 gallop berurutan. Lompat 1. Kaki bukan penopang berayun ke depan belakang untuk menghasilkan gaya dorong. 2. Kaki bukan penopang tetap di belakang tubuh. 3. Lengan ditekuk dan diayun ke depan untuk menghasilkan gaya dorong. 4. Melompat dan mendarat tiga kali berurutan dengan kaki dominan. 5. Melompat dan mendarat tiga kali berurutan dengan kaki non dominan. Leap (lompat panjang) 1. Melompat dengan satu kaki dan mendarat dengan kaki yang lain. 2. Periode dimana kedua kaki melayang di udara lebih lama dari berlari.

Upload: hoangdan

Post on 30-Apr-2019

250 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Lampiran 1

BLANKO TES KETRAMPILAN GERAK DASAR

Nama : L/P:

Usia :

Test Lokomotor

Skill Kriteria Penilaian Percobaan 1 Percobaan 2 Skor

1. Lari 1. Lengan bergerak berlawanan

dengan kaki, siku ditekuk.

2. Periode singkat dimana kedua

kaki melayang di udara

3. Kaki mendarat dengan

permukaan yang sempit dengan

tumit atau jari kaki (tidak dengan

kaki datar)

4. Kaki bukan penopang ditekuk

sekitar 90°

2. Gallop 1. Lengan ditekuk dan diangkat

setinggi pinggang saat melayang

2. Kaki utama melangkah satu

langkah ke depan dan diikuti

dengan satu langkah oleh kaki

pengikut dengan posisi yang

berdekatan.

3. Periode singkat dimana kedua

kaki melayang di udara.

4. Pertahankan irama untuk 4 gallop

berurutan.

3. Lompat 1. Kaki bukan penopang berayun ke

depan belakang untuk

menghasilkan gaya dorong.

2. Kaki bukan penopang tetap di

belakang tubuh.

3. Lengan ditekuk dan diayun ke

depan untuk menghasilkan gaya

dorong.

4. Melompat dan mendarat tiga kali

berurutan dengan kaki dominan.

5. Melompat dan mendarat tiga kali

berurutan dengan kaki non

dominan.

4. Leap (lompat

panjang)

1. Melompat dengan satu kaki dan

mendarat dengan kaki yang lain.

2. Periode dimana kedua kaki

melayang di udara lebih lama dari

berlari.

Skill Kriteria Penilaian Percobaan 1 Percobaan 2 Skor

3. Maju ke depan dengan lengan

yang berlawanan dengan kaki

depan.

5. Locat

horizontal

1. Persiapan pergerakan termasuk

fleksi kedua lutut dengan lengan

ekstensi dibelakang tubuh.

2. Lengan di ekstensi sekuat tenaga

ke depan dan ke atas dengan

ekstensi penuh diatas kepala.

3. Meloncat dan mendarat dengan

dua kaki secara serentak.

4. Lengan di dorong ke bawah saat

mendarat.

6. Meluncur 1. Tubuh menyamping sehingga

bahu sejajar dengan garis dilantai.

2. Kaki depan melangkah

menyamping dan diikuti oleh kaki

belakang hingga berhenti di

samping kaki depan.

3. Minimal 4 langkah ke kanan

berkesinambungan ke sisi kanan.

4. Minimal 4 langkah ke kanan

berkesinambungan ke sisi kiri.

Tes Objek Kontrol

Skill Kriteria Penilaian Percobaan 1 Percobaan 2 Skor

1. Memukul bola

diam

1. Tangan yang dominan

menggenggam pemukul diatas

tangan yang non-dominan.

2. Sisi tidak dominan menghadap

target dengan kaki paralel.

3. Pinggul dan bahu berotasi saat

mengayun.

4. Transfer berat badan ke kaki

depan.

5. Pemukul berkontak dengan bola.

2. Dribble 1. Kontak dengan satu tangan

setinggi pinggang.

2. Mendorong bola dengan jari

(bukan melempar bola).

3. Bola menyentuh lantai di depan

atau bagian luar kaki sisi

Skill Kriteria Penilaian Percobaan 1 Percobaan 2 Skor

dominan.

4. Mempertahankan kontrol bola

selama 4 kali pantulan berturut-

turut tanpa perpindahan kaki.

3. Menangkap 1. Fase persiapan dimana tangan

didepan tubuh dan siku ditekuk.

2. Lengan di ekstensi ketika meraih

bola saat bola datang.

3. Bola ditangkap hanya

menggunakan tangan.

4. Menendang 1. Mendekati bola dengan cepat

dan berkesinambungan.

2. Sebuah langkah panjang (leap)

sesaat sebelum kontak dengan

bola.

3. Kaki bukan penendang

disamping atau sedikit

dibelakang bola.

4. Menendang bola dengan

punggung kaki dominan bagian

dalam.

5. Melempar

atas

1. Ayunan awal dimulai dengan

gerakan tangan (lengan ke arah

bawah)

2. Merotasi pinggul dan bahu ke

arah dimana sisi yang bukan

pelempar menghadap dinding.

3. Berat badan di transfer dengan

melangkah dengan kaki yang

berlawanan dengan tangan yang

melempar.

4. Gerakan lanjutan setelah bola

dilepaskan secara diagonal

menyilang tubuh menuju kaki.

6. Menggelindin

g bola

1. Lengan dominan mengayun

kebawah dan ke belakang,

meraih ke belakang tubuh

sedangkan dada menghadap ke

target.

2. Melengkah kaki ke depan

dengan kaki yang berlawanan

dengan tangan pelempar.

3. Tekuk lutut untuk memperendah

tubuh.

Skill Kriteria Penilaian Percobaan 1 Percobaan 2 Skor

4. Melempas bola dekat ke lantai

sehingga bola tidak memantul

setinggi lebih dari 10cm.

Penilaian :

Skill Nilai Mentah Standar Skor Presentase Umur

Lokomotor

Objek Kontrol

Interpretasi hasil :

Sangat Unggul >130

Unggul 121-130

Diatas rata-rata 111-120

Rata-rata 90-110

Dibawah rata-rata 80-89

Rendah 70-79

Sangat rendah <70

Sumber: Buku Pembelajaran Gerak Dasar

Test Gross Motor Development

(Bakhtiar, 2015)

Lampiran 2

Absensi Grup Kontrol Dan Perlakuan

NAMA RESPONDE

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

SA

BS

KI

NS

KA

AM

IR

KC

AL

ST

IV

FL

KN

AR

PD

GRUP KONTROL

MR

AS

BY

VT

AK

AN

MZ

MH

ER

FL

RA

MH

NR

MV

LH

Lampiran 3

ANALISA DATA RESPONDEN

Uji Statistik Berdasarkan Karakteristik Responden

a. Usia

Kelompok Perlakuan

Statistics

UMUR

N Valid 15

Missing 0

Mean 5,4000

Median 5,0000

Mode 5,00

UMUR

Frequency Percent Valid Percent Cumulative

Percent

Valid 5,00 9 60,0 60,0 60,0

6,00 6 40,0 40,0 100,0

Total 15 100,0 100,0

Kelompok Kontrol

Statistics

UMUR

N Valid 15

Missing 0

Mean 5,5333

Median 6,0000

Mode 6,00

UMUR

Frequency Percent Valid Percent Cumulative

Percent

Valid 5,00 7 46,7 46,7 46,7

6,00 8 53,3 53,3 100,0

Total 15 100,0 100,0

b. Jenis kelamin

Kelompok Perlakuan

Statistics

JENIS KELAMIN

N Valid 15

Missing 0

Mean 1,47

Median 1,00

Mode 1

Minimum 1

Maximum 2

JENIS KELAMIN

Frequency Percent Valid Percent Cumulative

Percent

Valid LAKI-LAKI 8 53,3 53,3 53,3

PEREMPUAN 7 46,7 46,7 100,0

Total 15 100,0 100,0

Kelompok Kontrol

Statistics

JENIS KELAMIN

N Valid 15

Missing 0

Mean 1,47

Median 1,00

Mode 1

Minimum 1

Maximum 2

JENIS KELAMIN

Frequency Percent Valid Percent Cumulative

Percent

Valid LAKI-LAKI 8 53,3 53,3 53,3

PEREMPUAN 7 46,7 46,7 100,0

Total 15 100,0 100,0

c. Kategori Motorik Kasar

KATEGORI PRE TEST PERLAKUAN

Statistics

KATEGORI

N Valid 15

Missing 0

Mean 2,40

Median 2,00

Mode 2

Std. Deviation ,507

Minimum 2

Maximum 3

KATEGORI

Frequency Percent Valid Percent Cumulative

Percent

Valid RENDAH 9 60,0 60,0 60,0

DIBAWAH RATA RATA

6 40,0 40,0 100,0

Total 15 100,0 100,0

KATEGORI POST TEST

Statistics

KATEGORI

N Valid 15

Missing 0

Mean 3,60

Median 4,00

Mode 4

Std. Deviation ,507

Minimum 3

Maximum 4

KATEGORI

Frequency Percent Valid Percent Cumulative

Percent

Valid RATA RATA 6 40,0 40,0 40,0

DIATAS RATA RATA

9 60,0 60,0 100,0

Total 15 100,0 100,0

KATEGORI PRETEST KONTROL

Statistics

KATEGORI

N Valid 15

Missing 0

Mean 2,40

Median 3,00

Mode 3

Std. Deviation ,737

Minimum 1

Maximum 3

KATEGORI

Frequency Percent Valid Percent Cumulative

Percent

Valid SANGAT RENDAH 2 13,3 13,3 13,3

RENDAH 5 33,3 33,3 46,7

DIBAWAH RATA RATA

8 53,3 53,3 100,0

Total 15 100,0 100,0

POST TEST

Statistics

KATEGORI

N Valid 15

Missing 0

Mean 2,13

Median 2,00

Mode 3

Std. Deviation ,834

Minimum 1

Maximum 3

KATEGORI

Frequency Percent Valid Percent Cumulative

Percent

Valid RENDAH 4 26,7 26,7 26,7

DIBAWAH RATA RATA

5 33,3 33,3 60,0

RATA RATA 6 40,0 40,0 100,0

Total 15 100,0 100,0

a. Uji Wilcoxon

Kelompok Perlakuan

Descriptive Statistics

N Mean Std. Deviation Minimum Maximum

PRETEST 15 78,2000 4,73890 70,00 85,00

POSTTEST 15 109,6000 5,22084 100,00 118,00

Ranks

N Mean Rank Sum of Ranks

POSTTEST - PRETEST Negative Ranks 0(a) ,00 ,00

Positive Ranks 15(b) 8,00 120,00

Ties 0(c)

Total 15

a POSTTEST < PRETEST b POSTTEST > PRETEST c POSTTEST = PRETEST Test Statistics(b)

POSTTEST –

PRETEST

Z -3,432(a)

Asymp. Sig. (2-tailed) ,001

a Based on negative ranks. b Wilcoxon Signed Ranks Test

Kelompok Kontrol

Descriptive Statistics

N Mean Std. Deviation Minimum Maximum

PRETEST 15 78,8000 7,03258 64,00 88,00

POSTTEST 15 86,4000 10,32196 70,00 100,00

Ranks

N Mean Rank Sum of Ranks

POSTTEST - PRETEST Negative Ranks 3(a) 2,17 6,50

Positive Ranks 11(b) 8,95 98,50

Ties 1(c)

Total 15

a POSTTEST < PRETEST b POSTTEST > PRETEST c POSTTEST = PRETEST

Test Statistics(b)

POSTTEST -

PRETEST

Z -2,900(a)

Asymp. Sig. (2-tailed) ,004

a Based on negative ranks. b Wilcoxon Signed Ranks Test

b. Uji Man Whitney

Descriptive Statistics

N Mean Std. Deviation Minimum Maximum

PREPOSTTEST 30 20,1000 12,23435 ,00 39,00

KELOMPOK 30 1,5000 ,50855 1,00 2,00

Ranks

KELOMPOK N Mean Rank Sum of Ranks

PREPOSTTEST KELOMPOK PERLAKUAN 15 23,00 345,00

KELOMPOK KONTROL 15 8,00 120,00

Total 30

Test Statistics(b)

PREPOST

TEST

Mann-Whitney U ,000

Wilcoxon W 120,000

Z -4,697

Asymp. Sig. (2-tailed) ,000

Exact Sig. [2*(1-tailed Sig.)] ,000(a)

a Not corrected for ties. b Grouping Variable: KELOMPOK

Lampiran 5

DOKUMENTASI

DOKUMENTASI PRETEST

DOKUMENTASI LATIHAN PERMAINAN ENGKLEK

DOKUMENTASI POST TEST

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

1. DATA PRIBADI

Nama : Anisa Candra Perwitasari

Jenis kelamin : Perempuan

Umur : 22 tahun

TTL : Surakarta, 4 Juli 1994

Alamat : Mojoasri 1/7, Sawahan, Ngemplak, Boyolali.

2. RIWAYAT PENDIDIKAN

a. Menyelesaikan pendidikan di SDN 01 Wonorejo lulus tahun 2006

b. Menyelesaikan pendidikan di SMP N 23 Surakarta lulus tahun 2009

c. Menyelesaikan pendidikan di SMA Al Islam 1 Surakarta lulus tahun 2012

d. Menyelesaikan pendidikan di Universitas Muhammadiyah Surakarta

Program Studi DIII Fisioterapi lulus tahun 2015