lampiran 01. surat permohonan izin observasi (studi

33
61 Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi Pendahuluan)

Upload: others

Post on 02-Nov-2021

8 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi

61

Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi Pendahuluan)

Page 2: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi

Lampiran 02. Surat Keterangan Telah Melakukan Observasi Awal

Page 3: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi

Lampiran 03. Surat Pengantar Uji Judges I

Page 4: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi

Lampiran 04. Surat Pengantar Uji Judges II

UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN

JURUSAN PENDIDIKAN DASAR

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR Jln Udayana No 11 Singaraja Tlp. (0362) 23950; 31372 Fax: (0362) 25735

Website: http:// pgsd.undiksha.ac.id. E-mail: pgsd_undiksha@yahoo

No : 06/UN48.10.6/DT/2021

Lampiran : Kisi-kisi dan instrumen

Hal : Judges Penelitian Mahasiswa

Kepada Yth. Ibu Ni Wayan Eka Widiastini, S.Pd., M.Pd(Judges : II)

Singaraja

Dengan hormat, berkenaan dengan penelitian untuk penyusunan skripsi mahasiswa

Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Jurusan Pendidikan Dasar,

Fakultas Ilmu Pendidikan, Undiksha, dimohonkan kesediaan Ibu untuk dapat

memeriksa instrumen (sebagai judges) penelitian mahasiswa berikut.

Nama : Ni Kadek Ledi Anggreni

NIM : 1711031237

Program Studi : Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Fakultas : Ilmu Pendidikan Undiksha

Judul Skripsi : Pengembangan Instrumen Penilaian Sikap Spiritual dan

Sikap Sosial Siswa Kelas VI SD pada Tema Persatuan

dalam Perbedaan

Demikian surat ini disampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami sampaikan

terima kasih.

Singaraja, 26 Januari 2021

Ketua Jurusan,

Drs. I Made Suarjana, M.Pd.

NIP 19601231 198603 1 022

Page 5: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi

Lampiran 05. Kisi-kisi Instrumen Penilaian Sikap Spiritual

Variabel Dimensi Indikator Jumlah

butir

Butir pernyataan

dan nomor soal

Positif (+) Negatif

(-)

Sikap

Spiritual

Ketaatan

beribadah

Taat

menjalankan

ibadah

sesuai

agama yang

dianutnya

3 2

(1,2)

1

(3)

Mengikuti

berbagai

kegiatan

keagamaan

yang

dianutnya

3 2

(4,5)

1

(6)

Berprilaku

syukur

Mengucap

syukur

4 3

(7,8,9)

1

(10)

Berdoa

sebelum

dan

sesudah

melakukan

kegiatan

Kekhusukan

berdoa

5 3

(11,12,13)

2

(14,15)

Toleransi

dalam

beribadah.

Menghargai

teman yang

berbeda

agama

dalam

menjalankan

ibadah

5 3

(16,17,18)

2

(19,20)

Page 6: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi

Lampiran 06. Lembar Kuesioner Penilaian Sikap Spiritual

KUESIONER SIKAP SPIRITUAL

A. Identitas Responden

Nama :

Kelas :

Sekolah :

Jabatan :

B. Petunjuk

1. Bacalah dengan cermat setiap pernyataan!

2. Pilihlah salah satu jawaban dengan memberikan tanda centang (√) pada

kolom jawaban yang menggambarkan keadaanmu sesuai pernyataan!

3. Jika jawabanmu keliru atau salah, cukup berikan tanda (=) pada pilihan yang

salah, dan berikan tanda (√) pada jawaban yang benar!

Keterangan:

SL = Selalu

SR = Sering

KK = Kadang-kadang

JR = Jarang

TP = Tidak Pernah

C. Pernyataan

No Pernyataan Jawaban

SL SR KK JR TP

1 Saya melaksanakan ibadah sesuai

ajaran agama yang dianut

2 Saya melaksanakan ibadah tepat

waktu

3 Saya hanya melaksanakan ibadah

agama apabila teman atau orang

disekitar mengajak saya

4 Saya ikut serta merayakan hari

besar keagamaan di sekolah

5 Saya terlibat dalam proses

persiapan perayaan hari besar

keagamaan yang dilaksanakan di

sekolah

Page 7: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi

6 Saya mengikuti kegiatan

keagamaan apabila kegiatan

tersebut tidak membuat saya repot

7 Saya mengucap syukur Kepada

Tuhan ketika berhasil melakukan

sesuatu

8 Saya mengucapkan terimakasih

apabila menerima pertolongan

9 Saya menerima perbedaan

karakteristik sebagai anugerah

Tuhan

10 Saya mengeluh apabila

mendapatkan tugas yang banyak

11 Saya berdoa dengan khusuk

sebelum dan sesudah belajar

12 Saya mengajak teman untuk berdoa

sebelum dan sesudah belajar

13 Saya mengingatkan teman untuk

selalu berdoa dengan khusuk

14 Saya berdoa sebelum dan sesudah

belajar apabila diintruksikan guru

15 Saya mengingatkan teman untuk

berdoa dengan khusuk apabila ia

adalah teman dekat saya

16 Saya tidak mengganggu teman yang

berbeda agama ketika sedang

beribadah

17 Saya menghormati teman yang

berbeda agama ketika menunaikan

ibadah

18 Saya membantu teman yang

berbeda agama dalam menyiapkan

keperluan ibadah

19 Saya merasa tidak nyaman apabila

melihat teman melakukan ibadah

yang berbeda dengan saya

20 Saya enggan menghadiri acara

syukuran yang dilakukan oleh

teman yang berbeda agama

Page 8: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi

Lampiran 07. Kisi-kisi Instrumen Penilaian Penilaian Sikap Sosial

Variabel Dimensi Indikator Jumlah

butir

Butir pernyataan dan

nomor soal

Positif (+) Negatif (-)

Sikap

Sosial

Jujur Menentukan

sikap terbuka

pada teman

3 2

(1,2)

1

(3)

Disiplin Melakukan

kerjasama

yang baik

dengan

anggota

kelompok

3 2

(4,5)

1

(6)

Tanggung

jawab

Melaksanakan

tanggung

jawab

3 2

(7,8)

1

(9)

Santun

Mendengar

kan pendapat

teman dengan

baik

3 2

(10,11)

1

(12)

Menghormati

guru, kepala

sekolah,

teman,

pegawai, dan

orang yang

lebih tua

3 2

(13,14)

1

(15)

Menghargai

orang lain

3 2

(16,17)

1

(18)

Peduli

Menunjukkan

sikap peduli

kepada teman

3 2

(19,20)

1

(21)

Merasakan

apa yang

dirasakan

orang lain

3 2

(22,23)

1

(24)

Percaya

diri

Membentuk

pendapat

secara jelas

3 2

(25,26)

1

(27)

Membangun

suasana yang

komunikatif

3 2

(28,29)

1

(30)

Page 9: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi

Lampiran 08. Lembar Kuesioner Sikap Sosial

KUESIONER SIKAP SOSIAL

A. Identitas Responden

Nama :

Kelas :

Sekolah :

Jabatan :

B. Petunjuk

1. Bacalah dengan cermat setiap pernyataan!

2. Pilihlah salah satu jawaban dengan memberikan tanda centang (√) pada

kolom jawaban yang menggambarkan keadaanmu sesuai pernyataan!

3. Jika jawabanmu keliru atau salah, cukup berikan tanda (=) pada pilihan

yang salah, dan berikan tanda (√) pada jawaban yang benar!

Keterangan:

SL = Selalu

SR = Sering

KK = Kadang-kadang

JR = Jarang

TP = Tidak Pernah

C. Pernyataan

No Pernyataan Jawaban

SL SR KK JR TP

1 Saya berbicara apa adanya

2 Saya mengungkapkan kesulitan yang

saya alami kepada anggota kelompok

dalam menyelesaikan tugas

3 Saya enggan menceritakan hal-hal

yang baik yang merupakan

pengalaman hidup saya kepada orang

lain

4 Saya membantu anggota kelompok

yang mengalami kesulitan

5 Saya terlibat aktif dalam

mengerjakan tugas yang sudah

disepakati

Page 10: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi

6 Saya enggan membantu teman yang

mengalami kesulitan jika saya tidak

mendapatkan keuntungan

7 Saya melaksanakan piket sesuai

dengan jadwal

8 Saya mengikuti pembelajaran di

kelas dengan sungguh-sungguh

9 Saya suka bermain-main dalam

proses pembelajaran di kelas

10 Saya mendengarkan dengan baik

ketika ada teman berpendapat

11 Saya bisa menerima perbedaan

pendapat dengan teman saat

berdiskusi

12 Saya tidak suka ketika ada teman

berbeda pendapat dengan saya

13 Saya menganggukkan kepala dan

tersenyum ketika berpapasan dengan

kepala sekolah dan guru.

14 Saya bersikap ramah kepada orang

yang lebih tua

15 Saya berbicara dengan nada tinggi

pada orang yang lebih tua

16 Saya menghargai teman yang

berbeda agama

17 Saya menghargai teman yang sedang

berdoa

18 Saya mengejek teman yang berbeda

keyakinan

19 Saya meminjamkan peralatan tulis

kepada teman yang tidak membawa

peralatan tulis

20 Saya menjenguk teman ketika sakit

21 Saya enggan berbagi makanan

kepada teman yang tidak membawa

bekal

22 Saya merasa sedih ketika ada teman

yang diejek dan dikucilkan

23 Saya senang ketika teman saya

mendapat hadiah walaupun saya

tidak mendapat hadiah

24 Ketika melihat teman dicemooh, saya

tidak merasa sedih

25 Saya memberikan ide/ pendapat

ketika diskusi ataupun saat

pembelajaran di kelas

Page 11: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi

26 Saya mampu memberikan penjelasan

dengan tepat kepada teman

27 Saya tidak berani memberikan

pendapat saat pembelajaran di kelas

28 Saya merasa percaya diri saat

berbicara di depan kelas

29 Saya berbicara dengan baik dengan

siapa saja dan kapan saja

30 Saya berkata tidak sopan saat

berbicara pada teman

Lampiran 9. Hasil Uji Validasi Instrumen Sikap Spiritual oleh Ahli/Pakar

Page 12: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi
Page 13: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi
Page 14: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi

Lampiran 10. Hasil Uji Validasi Instrumen Sikap Sosial oleh Ahli/Pakar

Page 15: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi
Page 16: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi
Page 17: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi
Page 18: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi

Lampiran 11. Hasil Uji Validasi Instrumen Sikap Spiritual oleh Praktisi/Guru

Page 19: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi
Page 20: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi

Lampiran 12. Hasil Uji Validasi Instrumen Sikap Sosial oleh Praktisi/Guru

Page 21: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi
Page 22: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi
Page 23: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi
Page 24: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi

Lampiran 13. Surat Keterangan Telah Melakukan Uji Judges

Page 25: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi
Page 26: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi

Lampiran 14. Surat Keterangan Telah Melakukan Uji Praktisi/Guru

Page 27: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi
Page 28: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi

Lampiran 15. Surat Pengantar Melakukan Uji Coba Instrumen

Page 29: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi
Page 30: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi

Lampiran 16. Surat Keterangan Telah Melakukan Uji Coba Instrumen

Page 31: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi
Page 32: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi

Lampiran 17.Dokumentasi Penelitian

Gambar 01. Permohonan izin observasi Gambar 02. Permohonan izin observasi

di SD N1 Padangan di SD N 1 Batungsel

Gambar 03.Uji praktisi I Gambar 04. Permohonan izin uji

praktisi di SD N 5 Batungsel

Gambar 05. Uji praktisi II

Page 33: Lampiran 01. Surat Permohonan Izin Observasi (Studi

Lampiran 18. Riwayat Hidup

RIWAYAT HIDUP

Ni Kadek Ledi Anggreni lahir di Padangan pada tanggal

14 Juli 1998.Penulis lahir dari pasangan suami istri Bapak

I Ketut Astinawa dan Ibu Ni Ketut Nuriati.Penulis

berkebangsaan Indonesia dan beragama Hindu.Kini

penulis beralamat di Banjar Dinas Padangan Kawan, Desa

Padangan, Kecamatan Pupuan, Kabupaten Tabanan,

Provinsi Bali. Penulis menyelesaikan pendidikan dasar di SD Negeri 1 Padangan

dan lulus tahun 2011. Kemudian penulis melanjutkan di SMP Negeri 4 Pupuan dan

lulus tahun 2014. Pada tahun 2017 penulis lulus dari SMA Negeri 4 Singaraja

jurusan MIPA dan melanjutkan pendidikan di Universitas Pendidikan Ganesha,

Fakultas Ilmu Pendidikan, Jurusan Pendidikan Dasar, Program Studi Pendidikan

Guru Sekolah Dasar. Pada semester akhir tahun 2021 penulis telah menyelesaikan

Tugas Akhir yang berjudul “Pengembangan Instrumen Penilaian Sikap Spiritual

dan Sikap Sosial Siswa Kelas VI SD pada Tema Persatuan dalam

Perbedaan”.Selanjutnya, mulai tahun 2021 sampai dengan penulisan skripsi ini,

penulis masih terdaftar sebagai mahasiswa Program S1 Pendidikan Guru Sekolah

Dasar di Universitas Pendidikan Ganesha.