konsistensi tanah

7
KONSISTENSI TANAH

Upload: verna

Post on 21-Jan-2016

50 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

KONSISTENSI TANAH. Konsistensi Tanah • Mencerminkan gaya-gaya adesi dan kohesi yang menahan partikel tanah ; • Bervariasi menurut kandungan air. • Mengambarkan resistensi tanah pada berbagai kandungan air terhadap manipulasi mekanis • Dinyatakan dalam 3 tkt kelembaban tanah 1.BASAH - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Page 1: KONSISTENSI  TANAH

KONSISTENSI TANAH

Page 2: KONSISTENSI  TANAH

Konsistensi Tanah

•Mencerminkan gaya-gaya adesi dan kohesi yang menahan partikel tanah;•Bervariasi menurut kandungan air.•Mengambarkan resistensi tanah pada berbagai kandungan air terhadap manipulasi mekanis•Dinyatakan dalam 3 tkt kelembaban tanah1.BASAH –tidak lekat, agak lekat, lekat, sangat lekat–tidak plastis, agak plastis, plastis, sangat plastis)2.LEMBAB –Sangat rapuh, rapuh, teguh ,sangat teguh3.KERING–Lepas, lunak, agak keras, keras, sangat keras

Diunduh dari: ………..

Page 3: KONSISTENSI  TANAH

Konsistensi Tanah•Konsistensi mengindikasikan–Jumlah dan tipe mineral liat –Kondisi pengolahan tanah–Potensi pemadatan •Penetapan–Dengan jari tangan-meremas agregat atau menekan tanah dengan jari tanah–Penetrometer –mengamati seberapa keras tanah, hal ini sama dengan pengaruh akar tanaman. •Tanah memiliki konsistensi sangat lemah, hanya ada gaya kecil diantara partikel. Maka roda mobil mudah menekan pasir dan terjebak dalam pasir

Diunduh dari: ………..

Page 4: KONSISTENSI  TANAH

Faktor yang mempengaruh Kosistensi Tanah

Kandungan Air: terpenting!!, Partikel tanah akan bergerak lebih mudah jika poada tanah basah, air berperan sebagai pelumasKekuatan tanah meningkat jika tanah kering Tanah menjadi mampat, makin berat diolah jika basah.Tekstur TanahKekuatan tanah meningkat dengan meningkatkan kandungan liat Tanah-tanah berliat lebih kuat dibanding tanah berpasirBerat Jenis TanahMakin berat tanah makin kuat.

Diunduh dari: ………..

Page 5: KONSISTENSI  TANAH

Permeabilitas TanahPermeabilitas–kemampuan tanah untuk mengalirkan air atau udara; dinyatakan dalam cm air/jam Permeabilitas tanah vs Drainase TanahPermeabilitas adalah kecepatan pergerakan udara dan air dalam tanah; dipengaruhi oleh tekstur dan strukturJika permeabilitas tinggi: air bergerak cepat Jika permeabilitas rendah: air bergerak lambatDrainase adalah frekuensi dan durasi (lama) kejenuhan (waktu pada kondisi tanah tergenang) dipengaruhi oleh posisi lansekap dan permeabilitas

Diunduh dari: ………..

Page 6: KONSISTENSI  TANAH

Faktor mempengaruhi permeabilitas•Ukuran pori-pori tanah terkait TEKSTUR –Air bergerak lebih cepat melalui pori-pori besar dibandingkan pori-proi kecilterkait dengan tekstur tanah•Kontinuitas Pori-poriterkait STRUKTUR–Permeabilitas tinggi –mengandung pori-pori yang kontinyu dan cukup besar untuk dilalui air dan udara–Semua faktor yang akan mempengaruhi ukuran pori-pori atau kontinuitas pori-pori akan mempengaruhi permeabilitas –Hal tsb menunjukkan bahwa permeabilitas terkait dengan tekstur dan struktur tanah

Diunduh dari: ………..

Page 7: KONSISTENSI  TANAH

BOBOT ISI (BULK DENSITY)

•Bobot Isi–Merupakan ukuran seberapa mampat atau padat suatu tanah –Berat Isi adalah berat tanah kering oven dibagi volume total tanah (g/cm3)•Bobot Isi dipengaruhi oleh padatan dan ruang pori tanah–Ruang pori tinggi = berat isi rendah–Ruang pori rendah = berat isi tinggi•Jika bobot isi meningkat,–Kekuatan tanah meningkat–ruang pori menurun–Tanah menjadi makin mampat / padat / kompak

Diunduh dari: ………..