konfigurasi pengendalian tekanan

11
LAPORAN PRAKTIKUM PENGENDALIAN PROSES SEMESTER GENAP TAHUN AJARAN 2015 MODUL : Konfigurasi Pengendalian Tekanan PEMBIMBING : Dr. Shoerya Soelarta, LRSC, MT Oleh KELOMPOK : 3 NAMA : Hidniati Shafira 131411010 Imtihani Fauziah 131411011 Irfanty Widiastuti 131411012 Irma Nurfitriani 131411013 KELAS : 2A PROGRAM STUDI DIPLOMA III TEKNIK KIMIA JURUSAN TEKNIK KIMIA PEMBUATAN : 1 APRIL 2015 PENYERAHAN : 8 APRIL 2015

Upload: irma-nurfitriani

Post on 10-Nov-2015

194 views

Category:

Documents


29 download

DESCRIPTION

Teknik KIMIA

TRANSCRIPT

LAPORAN PRAKTIKUM PENGENDALIAN PROSESSEMESTER GENAP TAHUN AJARAN 2015

MODUL: Konfigurasi Pengendalian TekananPEMBIMBING : Dr. Shoerya Soelarta, LRSC, MT

PEMBUATAN : 1 APRIL 2015PENYERAHAN : 8 APRIL 2015

OlehKELOMPOK: 3NAMA: Hidniati Shafira131411010 Imtihani Fauziah131411011 Irfanty Widiastuti131411012 Irma Nurfitriani131411013KELAS: 2A

PROGRAM STUDI DIPLOMA III TEKNIK KIMIAJURUSAN TEKNIK KIMIAPOLITEKNIK NEGERI BANDUNG2015

KONFIGURASI PENGENDALIAN TEKANAN

I. TUJUAN1. Melakukan identifikasi unit-unit/elemen-elemen pengendalian tekanan.2. Menjelaskan jenis alat beserta fungsinya pada setiap unit/elemen pengendalian tekanan.3. Melakukan identifikasi variabel-variabel/ sinyal-sinyal pengendalian tekanan dan media transmisinya.

II. DATA PERCOBAANDATA I :Data Skema Peralatan

Alat Pengendalian Tekanan

Pressure Controller

Skema dari Alat Pengendalian Tekanan (Pressure Control Accesory)

I/P converter sebagai converter yang berfungsi mengubah sinyal listrik dari sinyal kendali menjadi sinyal pneumatik yang diterima unit kendali akhir (control valve).

DATA II : TabulasiUnitNama AlatSpesifikasi/KapasitasSinyal MasukSinyal Keluar

VariabelJenis sinyal VariabelJenis sinyal

Unit ProsesTangki dan perpipaanPCT-14-aBahan: stainless steelMVLaju alir udaraPVtekanan

UnitPengukuranManometer(Pressure Gauge)0-30 psia atau 0-2 barPVSinyal Pneumatik (0-30 psi)PVSinyal Pneumatik (0-30 psi)

transmitterPVtekanan PVSinyal pengukuran

Unit KendaliProcess ControllerPCT-10-A Merk ArmfieldPVSinyal pengukuran berupa elektrik (4-20 mA)PVSinyal kendali berupa elektrik (4-20 mA)

Unit Pengubah Sinyal (Transducer)Differential Pressure TransducerPVSinyal kendali berupa elektrik (4-20 mA)PVSinyal Pneumatik (0-30 psi)

Unit Kendali AkhirAktuatorPlaton tipe SCRPVSinyal Pneumatik (0-30 psi)MVBukaan valve

DATA III : Diagram Pengendalian Proses

Diagram Pengendalian ProsesSecaraUmumTekananTerukur(Sinyalelektrik)Sinyal Kendali(MV)(PV)TekananUnit ProsesTangkiUnit Kendali AkhirControl ValvePneumatikUnit KendaliProcess Controller

Set PointPrefUnit PengukuranSensor tekanan (Manometer)errorLajualir

+ -

Diagram Pengendalian Proses di Laboratorium (Secara Detail)

Unit kendaliakhir

Unit Kendali

SP (+) e (+)Unit prosesControl valveI/P conv.

TransduserPressure control

PV (-)MVTangkiFeed

Unit pengukuranManometer

PV

DATA IV: Diagram Pengendalian Proses Pada Pelaratan di Laboratorium (gambar) Unit Kendali (Process Controller )

Unit Proses (Tanki) Unit KendaliAkhir (Control Valve)

Umpan

\Set Point (Pneumatik)Sinyal KendalierrorTekanan (PV)

Unit Pengukuran (Pressure Gauge)Lajualir(MV)TekananTerukur(Sinyal Elektrik)

III. PEMBAHASANPraktikum konfigurasi pengendalian tekanan ini bertujuan untuk mengetahui dan memahami unit-unit, sinyal-sinyal yang terlibat dalam sistem pengendalian tekanan serta mengetahui secara umum konfigurasi pengendalian tekanan dari proses yang akan dikendalikan. Unit-unit yang terlibat dalam sistem pengendalian tekananan terdiri atas unit proses, unit pengukuran, unit kendali, unit pengubah sinyal, dan unit kendali akhir. Unit proses pada sistem pengendalian tekanan ini adalah pipa dan tangki. Pipa menjadi tempat mengalirnya fluida gas dan tangki menjadi tempat terjadinya proses dalam suatu sistem. Unit pengukuran merupakan unit yang berfungsi untuk mengukur variabel proses (PV), dalam hal ini variabel prosesnya adalah tekanan sehingga alat yang digunakan untuk mengukur tekanan adalah manometer (pressure gauge). Unit kendali pada sistem pengendalian tekanan adalah process controller. Process Controller ini akan menerima sinyal dari manometer (unit pengukuran) dan bertugas membandingkan hasil pengukuran dari variabel proses (PV) dengan set point untuk kemudian memberikan perintah ke unit kendali akhir. Unit kendali akhir ini adalah control valve yang berfungsi untuk melakukan tindakan koreksi yang diperintahkan oleh unit kendali. Tindakan yang dilakukan yaitu memperbesar atau memperkecil bukaan valve. Selain itu, terdapat pula Unit Pengubah Sinyal (transducer) yaitu I/P converter yang berfungsi untuk mengubah sinyal elektrik menjadi sinyal pneumatik berupa besaran tekanan. Sinyal-sinyal yang berperan dalam sistem pengendalian tekanan yaitu sinyal pengukuran (sinyal elektrik, sinyal pneumatik) dan sinyal kendali. Sinyal pengukuran merupakan sinyal keluaran dari transducer. Sinyal kendali merupkan sinyal keluaran dari process controller (unit kendali) yang akan dikirimkan ke transducer kemudian ke control valve. Pada konfigurasi pengendalian tekanan, manometer (pressure gauge) akan mengukur tekanan (PV) kemudian tekanan tersebut akan masuk ke transducer untuk diubah menjadi sinyal pengukuran berupa sinyal elektrik. Selanjutnya, sinyal pengukuran (sinyal elekrik) masuk ke Proses Controller (unit kendali) untuk dibandingkan dengan nilai set point. Misalnya, jika nilai tekanan yang terukur lebih kecil daripada set point maka Process Controller akan mengirimkan sinyal kendali untuk merubah laju alir. Sinyal kendali dikirimkan ke I/P converter terlebih dahulu untuk diubah menjadi sinyal pneumatik. I/P Converter akan mengirimkan sinyal pneumatik ke Control Valve (unit kendali akhir) untuk memperbesar atau memperkecil laju alir sehingga mengakibatkan kenaikan atau penurunan tekanan.

IV. KESIMPULAN1. Variabel proses dalam percobaan ini adalah tekanan dan manipulated process adalah laju alir. 2. Unit proses dalam percobaan ini adalah pipa.3. Unit kendali dalam percobaan ini adalah process controller dan unit kendali akhir adalah control valve. 4. Sinyal yang terlibat dalam pengendalian tekanan adalah sinyal pengukuran dan sinyal kendali.

DAFTAR PUSTAKA

Tim Dosen. Jobsheet Pengendalian Proses. Konfigurasi Pengendalian. Teknik Kimia : Polban. Tim Dosen. Buku Ajar Pengendalian Proses. Pengendalian Suhu. Teknik Kimia : Polban.