kerajinan tangan dari barang bekas

6
Kerajinan Tangan Dari Barang Bekas, Pot Kulit Telur Kerajinan Tangan Dari Barang Bekas, Pot Kulit Telur. Pada artikel kali ini kita akan membuat sebuah kerajinan tangan yang mudah dan unik sekali, yaitu sebuah pot bunga dari kulit telur. Tidah hanya pot bunga saja, tapi kita juga akan membuat wadah untuk meletakkan pot bunga tersebut dari bahan kabel. Walaupun ukurannya terbulang mini, namun kerajinan tangan ini bisa digunakan sebagai hiasan meja atau teras rumah anda. Terutama bagi anda yang ingin menghijaukan ruangan anda yang mungkin tidak terlalu besar, dengan tanaman yang juga mini. Bahan yang digunakan yaitu: telur, kabel kuningan besar, tang, media tanam, dan aneka tanaman kecil. Kerajinan Tangan Dari Barang Bekas, Pot Kulit Telur Cara membuat kerajinan tangan dari barang bekas, pot dari kulit telur : Boneka Jari Dari Cangkang Telur Ala Bunda Nisa - (Kreasi Telur Ayam ) Kegiatan mendongeng adalah kegiatan yang sangat digemari oleh anak-anak TK dan PAUD. Selain menyenangkan, kegiatan mendongeng dipercaya sangat bermanfaat bagi kecerdasan anak, khususnya kecerdasan bahasa. Namun kegiatan mendongeng tidak akan menarik bila tanpa menggunakan alat peraga. Alat peraga yang murah namun mudah dibuat dan digunakan tentu akan menjadi pilihan bagi pendidik dimana pun, termasuk orang tua. Bunda Nisa, salah seorang pendidik PAUD, membuat alat peraga kegiatan mendongeng dengan cangkang telur. Bagaimana cara membuatnya? Mari kita ikuti TIPS di bawah ini.

Upload: blockdata

Post on 24-Oct-2015

408 views

Category:

Documents


15 download

DESCRIPTION

lakukan sendiri

TRANSCRIPT

Page 1: Kerajinan Tangan Dari Barang Bekas

Kerajinan Tangan Dari Barang Bekas, Pot Kulit Telur

Kerajinan Tangan Dari Barang Bekas, Pot Kulit Telur. Pada artikel kali ini kita akan membuat sebuah kerajinan tangan yang mudah dan unik sekali, yaitu sebuah pot bunga dari kulit telur. Tidah hanya pot bunga saja, tapi kita juga akan membuat wadah untuk meletakkan pot bunga tersebut dari bahan kabel. Walaupun ukurannya terbulang mini, namun kerajinan tangan ini bisa digunakan sebagai hiasan meja atau teras rumah anda. Terutama bagi anda yang ingin menghijaukan ruangan anda yang mungkin tidak terlalu besar, dengan tanaman yang juga mini. Bahan yang digunakan yaitu: telur, kabel kuningan besar, tang, media tanam, dan aneka tanaman kecil.

Kerajinan Tangan Dari Barang Bekas, Pot Kulit Telur

Cara membuat kerajinan tangan dari barang bekas, pot dari kulit telur :

Boneka Jari Dari Cangkang Telur Ala Bunda Nisa - (Kreasi Telur Ayam ) Kegiatan  mendongeng  adalah kegiatan yang sangat digemari oleh  anak-anak TK dan PAUD. Selain  menyenangkan,  kegiatan mendongeng  dipercaya  sangat  bermanfaat bagi kecerdasan anak,  khususnya kecerdasan  bahasa. Namun  kegiatan  mendongeng  tidak  akan menarik bila tanpa menggunakan  alat  peraga. Alat  peraga yang  murah namun mudah dibuat dan digunakan tentu akan menjadi  pilihan bagi  pendidik  dimana  pun, termasuk  orang  tua. Bunda  Nisa, salah  seorang  pendidik  PAUD,  membuat  alat  peraga kegiatan mendongeng  dengan cangkang  telur. Bagaimana cara  membuatnya? Mari  kita ikuti TIPS di bawah  ini.

Bahan-bahan yang  digunakan tentu sangat  mudah  ditemukan. Bahan utamanya  adalah cangkang telur. Kemudian  untuk  membuat  mata, kita  bisa memakai  mata boneka-bonekaan. Untuk  mulutnya kta bisa  melukisnya dengan spidol. Untuk bagian rambut, kita bisa memakai benang  wool untuk  membuat  rambut palsu. Nah…  setelah bagian wajah  dan rambut selesai, kita bisa  melubangi bagian bawah  telur. Kita masukkan jari  kita  ke dalam  lubang,  sehingga bisa berfungsi sebagai leher.  

Page 2: Kerajinan Tangan Dari Barang Bekas
Page 3: Kerajinan Tangan Dari Barang Bekas
Page 4: Kerajinan Tangan Dari Barang Bekas

boneka horta dan cara membuat boneka horta

Halo semua sekarang ada info ok yang baru lagi lo.........  yaitu tentang boneka HORTA dan CARA PEMBUATANYA . Bonaka horta  merupakan produk asli anak bangsa yang dahulu diprakrasai oleh 2 orang mahasiswa IPB yaitu Gigin dan Nisa. Arti dari nama Boneka Horta merupakan kependekan dari “hortikultura”. Boneka Horta ini cocok menjadi salah satu alternatif baru mainan anak-anak untuk pendidikan, melatih kreatifitas serta imajinasi. Jika rumput telah tumbuh terlalu tinggi, anak-anak dapat memotong rumput sesuai dengan gaya dan keinginan. Boneka yang dapat menumbuhkan rambut dari rumput ini merupakan produk boneka ramah lingkungan sarat akan edukasi.

Boneka Horta merupakan hasil inovasi pertama di Indonesia yang dibuat secara masal dengan menggabungkan elemen permainan dan elemen edukasi yang bertema tanaman. Beberapa penghargaan telah kami terima seperti penghargaan dari MURI sebagai boneka edukatif dari tanaman dan finalis dari Wirausaha Muda Mandiri. Tentu saja hal ini tidak

Page 5: Kerajinan Tangan Dari Barang Bekas

menyurutkan kami untuk terus berinovasi dan berkembang lebih jauh lagi untuk mengharumkan nama bangsa Indonesia

Boneka Horta ini memiliki bentuk yang beraneka ragam biasanya lebih menyerupai bentuk binatang seperti Monyet, Sapi, Panda dan Babi. Boneka yang bisa dijadikan souvenir ini memiliki tempat tumbuh rumput yang biasanya berada di punggung atau bagian kepala. Pengembangan kedepannya kami akan membuat lebih banyak variasi bentuk boneka yang unik dan menarik. Beberapa bentuk unik yang biasa dipesan untuk souvenir adalah jenis boneka horta etnik yang memiliki bentuk seperti sepasang kekasih dengan pakaian adat. Boneka seperti ini dapat dipesan langsung secara kustom

    Sebenarnya membuat boneka horta itu gak susah lo............................. ini dia cara membuat boneka hortacara pembuatan boneka hortaa  :. yang pertama kita harus tauu appa bahan yang akkan kiita gunakan..>bahan yan dibutuhkann :- serbuk gergajii- kaos stocking atau kaiin kasaa- bibit rumput- pupuk- benang- hiasan untuk memperbagus boneka horta> cara membuat :. pertama , masukkan bibit rumput ke kaos stocking atw kaiin kasa , dengan posisi sesuka selera.. kedua , tambahkan serbuk gergajii secukupnya jangan lupa juga dicampur dengan pupuk.. selanjutnya , ikat bagiian-bagiian yang ingiin dibentuk , misal bagian kepalanya , tangannya dsbg.. langkah selanjutnya yaitu menghias dengan hiasan yang uda disiapkan.selesaii deh ... gampangkan caranya....coba ajja deh dirumah , sapa tau dapet peluang usaha kayag begituan ...oia... sekedar info ajja ...pertumbuhan rumput kkan muncul , setelah dilakukan penyiraman selama 3 harii...kiita bisa membuat berbagaii macam bentuk boneka horta..seperti horta cup , horta panda , horta kura , horta gajah , horta sapii dan masii banyak lagii..SELAMAT MENCOBAAA.... :))