keajaiban puasa

20
KEAJAIBAN PUASA KEAJAIBAN PUASA MARYAM MARYAM RACHMAYANI RACHMAYANI

Upload: heman

Post on 12-Feb-2016

111 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

KEAJAIBAN PUASA. MARYAM RACHMAYANI. 1. PUASA & KECERDASAN EMOSIONAL (EQ ). 3 Esensi Kecerdasan Emosional (EQ) Kemampuan menjalin hub dg diri sendiri (QS 2 : 112) Kemampuan menjalin hub dg orang lain Kemampuan menjalin hub dg Realitas Hidupnya. - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

Page 1: KEAJAIBAN PUASA

KEAJAIBAN PUASAKEAJAIBAN PUASA

MARYAM MARYAM RACHMAYANIRACHMAYANI

Page 2: KEAJAIBAN PUASA

1. PUASA & KECERDASAN 1. PUASA & KECERDASAN EMOSIONAL (EQEMOSIONAL (EQ))3 Esensi Kecerdasan Emosional (EQ)3 Esensi Kecerdasan Emosional (EQ)1.1. Kemampuan menjalin hub dg diri Kemampuan menjalin hub dg diri

sendiri (QS 2 : 112)sendiri (QS 2 : 112)2.2. Kemampuan menjalin hub dg orang Kemampuan menjalin hub dg orang

lainlain3.3. Kemampuan menjalin hub dg Realitas Kemampuan menjalin hub dg Realitas

HidupnyaHidupnya

Page 3: KEAJAIBAN PUASA

CARA-CARA CARA-CARA MENINGKATKANMENINGKATKAN

KECERDASAN KECERDASAN EMOSIONAL (EQ)EMOSIONAL (EQ)

B = BalanceB = BalanceA = AwarenessA = AwarenessR = ResposibilityR = ResposibilityE = EmphatyE = Emphaty

Page 4: KEAJAIBAN PUASA

2. KESEHATAN2. KESEHATANPerkara yang menunjukkan Perkara yang menunjukkan hikmah ilahiyah, dan mukjizat hikmah ilahiyah, dan mukjizat Allah pada ritual puasa yang Allah pada ritual puasa yang agung ini diantaranya adalah agung ini diantaranya adalah Allah menentukan puasa pada Allah menentukan puasa pada siang hari, bukan pada malam siang hari, bukan pada malam hari. Mulai dari terbit fajar sampai hari. Mulai dari terbit fajar sampai terbenamnya matahari. Ini adalah terbenamnya matahari. Ini adalah waktu manusia sibuk berkatifitas. waktu manusia sibuk berkatifitas. Hal ini sama seperti praktik Hal ini sama seperti praktik penghancuran simpanan energi penghancuran simpanan energi yang terdapat pada lemak dan yang terdapat pada lemak dan glikogen yang terjadi pada siang glikogen yang terjadi pada siang hari.hari.. .

Page 5: KEAJAIBAN PUASA

Seorang peneliti pada Yayasan Mukjizat Sains pada Al-Qur’an dan Sunnah, Dr. Abdul Jawad Asshawy menyebutkan, ”Gerak dan aktivitas tubuh yang sedang berpuasa menghasilkan glukosa buatan yang terseimpang dalam jantung. Glukosa ini adalah nutrisi ideal buat otak. Biasanya digunakan untuk memproduksi sel-sel darah merah. Juga digunaklan utk pertumbuhan tulang, nervous system, dan muscular system, sehingga menjadikannya berkapasitas lebih.

Page 6: KEAJAIBAN PUASA

Rasulullah SAW bersabda:Rasulullah SAW bersabda:

Umatku akan senantiasa dalam Umatku akan senantiasa dalam kebaikan selama mereka kebaikan selama mereka selalu menyegerakan berbuka selalu menyegerakan berbuka dan mengakhirkan sahurdan mengakhirkan sahur

Page 7: KEAJAIBAN PUASA

Rasulullah SAW bersabda:Rasulullah SAW bersabda:

Bila malam mulai menjelang dari batas Bila malam mulai menjelang dari batas ini dan sudah berlalu dari batas ini, ini dan sudah berlalu dari batas ini, sementara matahari sudah tenggelam, sementara matahari sudah tenggelam, maka berbukalah orang yang berpuasamaka berbukalah orang yang berpuasa(Mausu’at al-Hadits an-Nabawiy asy-(Mausu’at al-Hadits an-Nabawiy asy-Syarif)Syarif)

Namun ada penekanan dimana kita Namun ada penekanan dimana kita disunahkan memakan makanan tertentu disunahkan memakan makanan tertentu saat berbuka puasa, seperti kurma, susu saat berbuka puasa, seperti kurma, susu dan air, karena ketiga makanan ini dan air, karena ketiga makanan ini meiliki nilai gizi yang sangat tinggi, meiliki nilai gizi yang sangat tinggi,

Page 8: KEAJAIBAN PUASA

Disamping itu mempunyai kelebihan tersendiri, seperti mudah dicerna, cepat larut, mampu mengganti unsur-unsur makanan yang hilang dari tubuh, juga mampu memperlama energi yang dibutuhkan, sehingga aktifitas dan fungsi tubuh bisa berjalan normal.

Page 9: KEAJAIBAN PUASA

Rasulullah SAW bersabda:Rasulullah SAW bersabda:

Bila salah seorang dari kalian Bila salah seorang dari kalian berbuka puasa, maka hendaknya berbuka puasa, maka hendaknya ia berbuka dengan kurma, karena ia berbuka dengan kurma, karena kurma itu berkah. Jika ia tiodak kurma itu berkah. Jika ia tiodak menemukan kurma, maka menemukan kurma, maka (berbukalah) denganm air, (berbukalah) denganm air, karena air itu suci.karena air itu suci.(HR. Abu Dawud dan at-Tirmidzi)(HR. Abu Dawud dan at-Tirmidzi)

Page 10: KEAJAIBAN PUASA

Selain jenis puasa yang disebutkan Selain jenis puasa yang disebutkan sebelumnya, ada larangan bagi seorang sebelumnya, ada larangan bagi seorang muslim untuk melakukan puasa muslim untuk melakukan puasa wishal wishal (puasa yang dilakukan terus menerus (puasa yang dilakukan terus menerus tanpa henti). Hal ini dikarenakan puasa tanpa henti). Hal ini dikarenakan puasa tersebut dapat membahayakan tubuh dan tersebut dapat membahayakan tubuh dan melemahkan potensi-potensi badan, melemahkan potensi-potensi badan, hingga pelakunya merasa malas dan tidak hingga pelakunya merasa malas dan tidak ada kemampuan melaksanakan ibadah ada kemampuan melaksanakan ibadah fardhu serta ketaatan lain. Ia juga tidak fardhu serta ketaatan lain. Ia juga tidak dapat melakukan berb agai amaliyah yang dapat melakukan berb agai amaliyah yang menjadi tugas dan kewajibannya.menjadi tugas dan kewajibannya.

Page 11: KEAJAIBAN PUASA

Diantar hal penting yang menguatkan adanya mukjizat rabbani dalam kewajiban puasa ialah apa yang ditulis sebuah koran Saudi Arabia edisi 4 Ramadhan 1425H yang dikutip dari tulisan Andrea Wyler seorang ahli dieteties Amerika yang baru-baru ini menyatakan keislamannya. Sang ahli telah melakukan beberapa kali uji coba yang akhirnya sampai pada sebuah hasil, yaitu berpuasa pada sepuluh hari pertama Ramadhan mampu memperbaharui 10% sel-sel tubuh manuisa, jumlah itu meningkat 66% pada sepuluh hari berikutnya, dan sel-sel tubuh manusia akan diperbaharui secara keseluruhan (100%) pada sepuluh hari terakhir bulan ramadhan.

Page 12: KEAJAIBAN PUASA

Andrea Wyler juga menegaskan keajaiban ilmiah pada sabda Rasulullah SAW :asulullah SAW :

““Wahai para pemuda, siapa diantara Wahai para pemuda, siapa diantara kalian sudah mamapu menikah, kalian sudah mamapu menikah, hendaklah ia menikah, dan siapa yang hendaklah ia menikah, dan siapa yang belum mampu, maka hendaklah ia belum mampu, maka hendaklah ia berpuasa, sebab puasa itu mampu berpuasa, sebab puasa itu mampu menjagamu”menjagamu” (HR. Al-Bukhari)

Page 13: KEAJAIBAN PUASA

Andrea Wyler juga menemukan bahwa puasa akan mengurangi pelepasan hormone masculine dan hormone feminine sekitar sepuluh kali lipat, yang mana pengurangan ini mampu membantu manusia untuk mengontrol dan mengarahkan dorongan seksualnya. Ia juga menguatkan, bahwa puasa mampu membantu wanita yang mengindap kelainan hormon, agar bisa mengandung. Demikian pula puasa, dapat membantu mengobati kelemahan seksual dan menambah kesuburan pada laki-laki.

Page 14: KEAJAIBAN PUASA

Sementara itu, penerima hadiah Nobel di bidang kedokteran, Alexis Karel, menulis dalam bukunya yang berjudul Manusia yang Misterius, “Sungguh banyaknya makanan yang melimpah menyebabkan lumpuhnya satu fungsi penting yang berperan besar bagi keberlangsungan berbagai spesies hidup di permukaan bumi ini. Fungsi yang dimaksud ialah kemampuan beradaptasi terhadap keterbatasan makanan. Oleh karena itu, umat manusia hendaknya selalu berpuasa pada setiap masa”.

Page 15: KEAJAIBAN PUASA

Dr. Muhammad Sa’id As-Suyuthy mengatakan, “Puasa mampu mencegah terjadinya penimbunan zat-zat beracun yang berbahaya bagi tubuh, seperti asam karbol, asam fosfat amunia, zat-zat asam, serta zat-zat garam yang berbahaya lainnya. Begitu juga puasa dapat mencegah tubuh dari penyakit encok dan peradangan pada persedian tulang (rematik), serta mencegah dari pembentukan sampah di ginjal”.

Page 16: KEAJAIBAN PUASA

Dr. Ibrahim Arrawy menegaskan, bahwa “Puasa mampu meningkatkan stimulus sel-sel otak, sehinga aktivitasnya bertambah beberapa kali lipat. Hal ini dikarenakan berhentinya aktivitas alat pencernaan pada saat berpuasa, sehingga darah mengalir deras ke jaringan otak, mensubsidi lilitan otak, dan mensuplainya dengan berbagai nutrisi terbaik bagi kebutuhan aktivitasnya. Hal ini bisa dijadikan sebagai penjelasan bagi banyaknya para pemikir yang menjadikan puasa sebagai cara mereka utk meningkatkan kemampuan dan kapasitas otak mereka”.

Page 17: KEAJAIBAN PUASA

Dr. Herbert Shelton menyebutkan, bahwa “Terapi Puasa sudah digunakan sejak dahulu kala. Terapi ini telah dipraktikkan oleh dokter agung berkebangsaan Arab, Ibnu Sina, dalam mengobati para pasiennya. Ia meresepkan puasa bagi para pasiennya selama 3 minggu atau”.

Page 18: KEAJAIBAN PUASA

DAFTAR PUSTAKADAFTAR PUSTAKA

• Hasan bin Ahmad HammamHasan bin Ahmad Hammam, At-Tadawi bil , At-Tadawi bil Istighfari, bis Shadaqati, bid Du’ai, bil Qur’ani, bis Istighfari, bis Shadaqati, bid Du’ai, bil Qur’ani, bis Shalati, bis Shaumi, Penerbit AQWANM Solo, Shalati, bis Shaumi, Penerbit AQWANM Solo, 2008.2008.

• Hasan bin Ahmad HammamHasan bin Ahmad Hammam, At-Tadawi bis ash-, At-Tadawi bis ash-Shaumi, Penerbit Nakhlah Pustaka, Jakarta 2007.Shaumi, Penerbit Nakhlah Pustaka, Jakarta 2007.

• AN UbaedyAN Ubaedy, Mukjizat Puasa Ramadhan, Penerbit , Mukjizat Puasa Ramadhan, Penerbit Grafindo Khazanah Ilmu, Jakarta 2007Grafindo Khazanah Ilmu, Jakarta 2007

Page 19: KEAJAIBAN PUASA

AL 'ASHR (MASA)AL 'ASHR (MASA)SURAT KE 103 : 3 ayatSURAT KE 103 : 3 ayat

AMAT RUGILAH MANUSIA YANG TIDAK MEMANFA'ATKAN AMAT RUGILAH MANUSIA YANG TIDAK MEMANFA'ATKAN WAKTUNYA UNTUK BERBAKTIWAKTUNYA UNTUK BERBAKTI

1. Demi masa. 1. Demi masa. والعصروالعصر 2. Sesungguhnya manusia itu benar-benar dalam kerugian, 2. Sesungguhnya manusia itu benar-benar dalam kerugian,

خسر لفي اإلنسان خسر إن لفي اإلنسان إن 3. kecuali orang-orang yang beriman dan mengerjakan amal 3. kecuali orang-orang yang beriman dan mengerjakan amal

saleh dan nasehat menasehati supaya mentaati kebenaran dan saleh dan nasehat menasehati supaya mentaati kebenaran dan nasehat menasehati supaya menetapi kesabaran. nasehat menasehati supaya menetapi kesabaran.

بالحق 103.003 103.003 وتواصوا الصالحات وعملوا آمنوا ذين ال بالحق إال وتواصوا الصالحات وعملوا آمنوا ذين ال إالبالصبر بالصبر وتواصوا وتواصوا

INTINYA: INTINYA: BERIMANBERIMAN Beramal SolehBeramal Soleh Saling Mengingatkan dalam kebaikan & kebenaranSaling Mengingatkan dalam kebaikan & kebenaran

Page 20: KEAJAIBAN PUASA

الله ورحمة عليكم والسالموبركاتهPresentasi Maya (Maryam Rachmayani) 1 Syaban 1430 H

23 Juli 2009 M