history of sriwijaya

12

Upload: fizziilmi-dhahila

Post on 06-Jul-2015

1.249 views

Category:

Education


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: History of sriwijaya
Page 2: History of sriwijaya
Page 3: History of sriwijaya
Page 4: History of sriwijaya

• A.Lokasi KerajaanSriwijaya (Srivijaya)

adalah kerajaan maritimyang kuat di pulauSumatera danberpengaruh diNusantara daerahkekuasaan SriwijayameliputiKamboja,ThailandSemenanjung Malaya Sumatera,JawaKalimantan dan Sulawesi.

Page 5: History of sriwijaya

B. Sumber SejarahBerita Asing

a) Berita ArabDapat kita ketahui bahwa banyakpedagang arab yang melakukanperdagangan di kerajaan sriwijaya.

b) Berita IndiaDapat kita ketahui bahwa Raja KerajaanSriwijaya pernah menjalin hubungandengan raja-raja dari kerajaan dari India Seperti Kerajaan Nalanda Dan Chola

c) Berita CinaDapat kita ketahui bahwa pedagang-pedagang sriwijaya telah menjalinhubungan perdangan dengan pedagang-pedagang cina

Page 6: History of sriwijaya

Berita Dalam negeri1. Prasasti Kedudukan Bukit

Dari Prasasti Kedukan Bukit pada tahun 682 dibawah kepemimpinan Dapunta Hyang Jayanasa, Kerajaan Minanga takluk di bawah imperiumSriwijaya. Penguasaan atas Malayu yang kaya emastelah meningkatkan prestise kerajaan.

2. Prasasti Telaga Batuitu menyebutkan tentang kutukan raja terhadapsiapa saja yang tidak taat terhadap Raja Sriwijayadan juga melakukan tindakan kejahatan.

3. Prasasti Talang TuoPrasasti berangka tahun 684 M. itu menyebutkantentang pembuatan Taman Srikesetra atas perintahRaja Dapunta Hyang

.

Page 7: History of sriwijaya

4. Prasasti Kota KapurPrasasti berangka tahun 686 M. itu menyebutkan bahwaKerajaan Sriwijaya berusaha untuk menaklukkan Bumi Jawa yang tidaksetia kepada Kerajaan Sriwijaya. Prasasti tersebut ditemukan di PulauBangka.

5. Prasasti Karang BerahiPrasasti berangka tahun 686 M. itu ditemukan di daerah pedalamanJambi, yang menunjukkan penguasaan Kerajaan Sriwijaya atas daerahitu.

6. Prasasti LigorPrasasti berangka tahun 775 M. itu menyebutkan tentang ibukota Ligordengan tujuan untuk mengawasi pelayaran dan perdagangan di SelatMalaka.

7.Prasasti NalandaDalam prasasti itu, Balaputra Dewa meminta kepada Raja Nalandaagar mengakui haknya atas Dinasti Syailendra. Prasasti ini jugamenyebutkan bahwa Raja Dewa Paladewa berkenan membebaskan 5 desa dari pajak untuk membiayai para mahasiswa Sriwijaya yang belajar di Nalanda.

Page 8: History of sriwijaya

Prasasti TalangTuo

• PrasastiKota kapur

PrasastiKedukan Bukit

Prasasti Telagabatu

PrasastiNalanda

Prasasti Karangberahi

Page 9: History of sriwijaya

• C.Kehidupan Politik• Raja Dapunta Hyang telah mencita-citakan agar

Kerajaan Sriwijaya menjadi kerajaan maritim.• Pada masa pemerintahan Raja Balaputra Dewa,

Kerajaan Sriwijaya berkembang pesat. Raja BalaputraDewa meningkatkan kegiatan pelayaran danperdagangan rakyat Sriwijaya

• Raja Sanggrama Wijayatunggawarman. Pada masapemerintahannya, Kerajaan Sriwijaya mengalamiancaman dari Kerajaan Chola.

Page 10: History of sriwijaya

• . Hubungan Luar Negeri

• Kerajaan Sriwijaya menjalin hubungan baikdengan kerajaan-kerajaan di luar Indonesia, terutama dengan kerajaan-kerajaan yang berada di India, seperti Kerajaan Pala (Nalanda) di Benggala dan KerajaanCholamandala di pantai timur India Selatan.

Page 11: History of sriwijaya

• Mundurnya Kerajaan Sriwijaya

Pada akhir abad ke-13 M, Kerajaan Sriwijaya mengalamikemunduran. Hal ini disebabkan oleh faktor politikdan ekonomi.

a. Faktor EkonomiPara pedagang yang melakukan aktivitasperdagangan di Kerajaan Sriwijaya semakinberkurang, karena daerah-daerah strategis yang pernah dikuasai oleh Kerajaan Sriwijaya telah jatuhke kekuasaan raja-raja sekitarnya

b. Faktor PolitikFaktor Politik Kedudukan Kerajaan Sriwijaya makinterdesak, karena munculnya kerajaan-kerajaanbesar yang juga memiliki kepentingan dalam duniaperdagangan

Page 12: History of sriwijaya

• SEKIAN DAN TERIMA KASIH