hak cipta dan fair use

23
HAK CIPTA DAN FAIR-USE DI WIKIPEDIA BAHASA INGGRIS Disampaikan oleh: Christopher Allen Woodrich

Upload: wikimedia-indonesia

Post on 28-May-2015

595 views

Category:

Education


2 download

DESCRIPTION

Dibuat oleh Chris Woodrich

TRANSCRIPT

Page 1: Hak cipta dan fair use

HAK CIPTA DAN FAIR-USEDI WIKIPEDIA BAHASA

INGGRISDisampaikan oleh:

Christopher Allen Woodrich

Page 2: Hak cipta dan fair use

Hak Cipta dan wikipedia

Page 3: Hak cipta dan fair use

Pengertian Dasar Hak Cipta

Hak cipta adalah hak atas kekayaan intelektual yang dimiliki penciptanya

Hukum atas hak cipta berbeda-beda di setiap negara

Fakta tidak ada hak cipta, hanya penyampaiannya

Penggunaan teks dan gambar di Wikipedia harus sesuai dengan hukum negeri asal dan Amerika Serikat

Page 4: Hak cipta dan fair use

Pengertian Dasar Hak Cipta

Keterbatasan Hak Cipta untuk Teks Kadaluarsa (public domain) Keterbatasan penggunaan gaya bahasa lain

Keterbatasan Hak Cipta untuk Gambar Kadaluarsa (public domain) Kebebasan Pemandangan (freedom of

panorama) Ukuran subjek secara relatif dalam gambar

(de minimis)

Page 5: Hak cipta dan fair use

Hukum Hak Cipta untuk karya orang lain, dalam konteks Indonesia – AS

AMERIKA SERIKAT INDONESIA

Diterbitkan sebelum 1923 – bebas hak cipta

Karya yang pertama kali diterbitkan di luar negeri dan belum dalam public domain sebelum tahun 1996 – Masih berhak cipta

Foto: Penerbitannya sudah 50 tahun lalu – Bebas hak cipta

Teks, lagu: Penulisnya meninggal 50 tahun lalu atau lebih– Bebas hak cipta

Kesimpulan:Kita hanya boleh mengunduh file yang bukan karya kita sendiri apabila:A) Untuk foto, diterbitkan sebelum tahun 1946B) Untuk teks atau lagu, pencipta telah meninggal sebelum

tahun 1946

Page 6: Hak cipta dan fair use

Hukum Hak Ciptauntuk karya kita sendiri

Kita boleh mengunduh file buatan kita sendiri, asalkan tidak berisi karya orang lain Tidak boleh copy-paste text; tidak boleh

menerjemahkan langsung tulisan orang lain Gambar tidak boleh merupakan scan gambar

yang dibuat orang lain Indonesia tidak mengaku adanya freedom of

panorama, maka foto bangunan, patung, atau gambar yang masih berhak cipta dan terletak di luar tidak diizinkan

Page 7: Hak cipta dan fair use

Hukum Hak Ciptauntuk karya kita sendiri

Kalau mengunduh foto, ada berbagai pilihan lisensi Multi-license with CC-BY-SA-3.0 and GFDL Multi-license with CC-BY-SA-3.0 and older and

GFDL Creative Commons Attribution-Share Alike 3.0

Siapa saja boleh menggunakan gambar Anda, baik untuk tujuan komersiel maupun non-komersiel. Gambar juga boleh diubah, tetapi orang yang menggunakan gambar Anda harus mengaku Anda sebagai penciptanya dan menggunakan lisensi yang serupa

Page 8: Hak cipta dan fair use

Hukum Hak Ciptauntuk karya kita sendiri

Kalau mengunduh foto, ada berbagai pilihan lisensi Creative Commons Attribution 3.0

Siapa saja boleh menggunakan gambar Anda, baik untuk tujuan komersiel maupun non-komersiel. Gambar juga boleh diubah, tapi Anda harus diakui sebagai pencipta gambarnya

CCO 1.0 Universal Public Domain Dedication or Public Domain Gambar boleh digunakan siapa saja untuk apa

saja tanpa pengakuan terhadap Anda

Page 9: Hak cipta dan fair use

Hukum Hak Ciptauntuk karya kita sendiri

Kalau mengunduh foto, ada berbagai pilihan lisensi Multi-license with CC-BY-SA-3.0 and GFDL Multi-license with CC-BY-SA-3.0 and older and

GFDL Creative Commons Attribution-Share Alike 3.0

Siapa saja boleh menggunakan gambar Anda, baik untuk tujuan komersiel maupun non-komersiel. Gambar juga boleh diubah, tetapi orang yang menggunakan gambar Anda harus mengaku Anda sebagai penciptanya dan menggunakan lisensi yang serupa

Page 10: Hak cipta dan fair use

Fair use

Page 11: Hak cipta dan fair use

Pengertian Dasar Fair Use

Dalam hukum AS, diizinkan penggunaan gambar orang lain yang masih berhak cipta dalam kasus-kasus tertentu

Wikipedia, karena server terletak di AS, harus menaati hukum AS

Gambar tersebut, menurut kebijakan Wikipedia, tidak boleh berasal dari pers seperti Associated Press

Page 12: Hak cipta dan fair use

Syarat Fair Use di Wikipedia bhs Inggris

Tidak ada gambar bebas yang dapat digunakan. Konten yang digunakan dalam rangka fair use hanya dapat digunakan apabila gambar bebas tidak dapat dibuat atau ditemukan untuk memenuhi tujuan ensiklopedisnya. Mohon dicatat bahwa gambar orang yang masih hidup hampir tidak pernah diizinkan untuk digunakan dalam rangka fair use.

Menghargai kesempatan komersiel: Konten fair use tidak boleh digunakan dalam konteks yang dapat menggantikan rol asli gambar itu Penggunaan minim: Lebih dari satu konten tidak digunakan

apabila informasi yang setara dapat disampaikan dengan satu gambar.

Lingkup penggunaan minim: Karya utuh tidak digunakan bila sebagian sudah cukup. Resolusi konten yang rendah (cenderung sekitar 250 – 300px untuk gambar, dengan peraturan sendiri untuk musik) digunakan daripada .versi asli.

Page 13: Hak cipta dan fair use

Syarat Fair Use di Wikipedia bhs Inggris

Sudah pernah diterbitkan. Isi: Sesuai dengan standar Wikipedia dan

bersifat ensiklopedis Sesuai dengan kebijakan khusus

mengenai media tertentu Digunakan dalam setidaknya satu

artikel Makna kontekstual. Hanya dapat

digunakan bilama keberadaannya meningkatkan pengertian pembaca, dan bilamana tidak ada akan merugikan pembaca

Page 14: Hak cipta dan fair use

Syarat Fair Use di Wikipedia bhs Inggris

Batasan penggunaan: Konten fair use hanya boleh digunakan dalam artikel

Halaman deskripsi: Media diikuti oleh halaman deskripsi yang termasuk hal-hal sebagai berikut: Sumber media, dengan nama pencipta dan penerbit

bilamana ada Tanda berhak cipta yang menunjukkan kebijakan

Wikipedia apa yang berlaku untuk media tersebut Nama setiap artikel di mana media digunakan, dengan

alasan dasar fair use yang jelas dan relevan untuk setiap penggunaan

Page 15: Hak cipta dan fair use

Isi Halaman Deskripsi

Deskripsi: Isi dari media

Sumber Dari manakah medianya? Siapa pembuatnya

Tanggal Kapan media dibuat?

Page 16: Hak cipta dan fair use

Contoh:

Untuk biografi

Page 17: Hak cipta dan fair use

Contoh:

Untuk biografi

Page 18: Hak cipta dan fair use

Contoh:

Untuk buku

Page 19: Hak cipta dan fair use

Contoh: Untuk buku

Page 20: Hak cipta dan fair use

Contoh:

Untuk logo

Page 21: Hak cipta dan fair use

Contoh:

Untuk logo

Page 22: Hak cipta dan fair use

Penggunaan

Tanda Berhak Cipta: Biografi

{{Non-free biog-pic|(Nama orangnya)}} Sampul buku

{{Non-free book cover}} Logo

{{Non-free logo}}

Page 23: Hak cipta dan fair use

Penggunaan

Alasan dasar fair use Biografi

Ambil dari gambar yang sudah ada, seperti Teguh Karya

Sampul buku Ambil dari Template:Non-free use rationale book

cover lalu mengisi Logo

Mengisi saat mengundah