genetika dan hormon

33
 3 2 1 LELA SARI MEYTINA EFENDI PIPIH SUPIAH GENETIKA DAN HORMON DALAM BIOLOGI REPRODUKSI

Upload: lela

Post on 05-Oct-2015

46 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

genetika dan hormon dalam biologi reproduksi

TRANSCRIPT

Slide 1

3

2

1

LELA SARI

MEYTINA EFENDI

PIPIH SUPIAH

GENETIKA DAN HORMON DALAM BIOLOGI REPRODUKSI

GENETIKA (PEWARISAN SIFAT)

PEWARISAN SIFAT

Pewarisan sifat dari induk kepada keturunannya disebut hereditasCabang biologi yang khusus mempelajari tentang hereditas adalah genetika.

GENPembawa sifat dari induk kepada keturunannya adalah gen. Gen adalah sepasang DNA yang menentukan sifat tertentu atau membawa ciri tertentuGen terletak didalam kromosom, kromosom terletak di dalam inti sel

4

SELUnit kehidupan terkecil adalah sel. Semua makhluk hidup tersusun atas satu atau lebih sel

KROMOSOMKromosom adalah benang-benang halus yang berfungsi sebagai pembawa informasi genetis kepada keturunannya, atau Kromosom adalah struktur berbentuk batang yang terdapat dalam inti sel atau organel sel tertentu yang mengandung gen. Sepasang kromosom yang bentuk dan ukurannya sama disebut kromosom homolog

STRUKTUR KROMOSOMKromosom terdiri atas dua ,bagian yaitu kepala dan lengan kromosom. Kepala kromosom disebut sentromer dan lengan kromosom atau kromatid merupakan badan kromosom atau hasil duplikasi dari kromosom yang didalamnya terdapat gen.

BENTUK-BENTUK KROMOSOM

TIPE KROMOSOM1. Kromosom Tubuh (Autosom)yaitu kromosom yang menentukan ciri-ciri tubuh.

2. Kromosom Kelamin (Gonosom)yaitu kromosom yang menentukan jenis kelamin pada individu jantan atau betina atau pada manusia pria atau wanita.

Macam Kromosom pada sel kelamin manusia

Kromosom akan menempati sebuah sel, dan sel tersebut memiliki kromosom yang berbeda-beda.

Ada dua macam kromosom yang ada dalam sel kelamin manusia, yaitu kromosom X dan kromosom Y. Pada wanita kromosomnyaadalah XX dan pada pria adalah XY.

JUMLAH KROMOSOMInti sel tubuh dan inti sel kelamin suatu organisme mempunyai jumlah kromosom yang berbeda. Kromosom yang terletak di dalam inti sel tubuh bersifat diploid (2n) (berpasangan), sedangkan di dalam inti sel kelamin/gamet bersifat haploid (n) tidak berpasangan. Jumlah kromosom pada sel tubuh manusia sebanyak 46 kromosom (23 pasang), sedangkan pada sel kelaminnya (sperma atau ovum) ada 23 kromosom

ISTILAH DALAMPEWARISAN SIFAT1.Parental(P) artinya induk atau orang tua2.Filial (F) artinya keturunan-keturunan pertama (F1) = anak-keturunan kedua (F2) = cucu3.Genotipe adalah sifat-sifat menurun yang tidak nampak dari luar, disimbolkan dengan pasangan hurufContoh: AA, Aa, aa, AABB dan AaBB4.Fenotipe adalah sifat menurun yang tampak dari luar.Contoh: buah besar, buah kecil, rasa manis, rasa asam,batang tinggi.5.Gamet adalah sel kelamin dan berasal dari genotipeContoh: genotipe Aa gametnya A dan a

LANJUTAN....6.Sifat Dominan adalah sifat-sifat gen yang selalu nampak atau muncul, disimbolkan dengan huruf besarContoh: AA, BB dan CC7.Sifat Resesif adalah sifat-sifat gen yang tidak selalu nampak, baru muncul apabila bersama-sama gen resesif lain, disimbolkan dengan huruf kecilContoh:aa,bb dan cc8.Sifat Intermediet adalah sifat keturunan yang mempunyai ciri perpaduan antara kedua induknya.9.Homozigot adalah pasangan gen yang sifatnya sama Contoh: AA, aa, BB, bb, CC dan cc10.Heterozigot adalah pasangan gen yang tidak samaContoh: Aa, Bb dan Cc11.Alel yaitu anggota dari sepasang gen, misalnya R= gen untuk bunga warna merah dan r=gen untuk bunga putih.R dan r satu sama lain merupakan alel

HUKUM PENURUNAN SIFAT MENDELMendel melakukan eksperimen dengan menyilangkan tanaman kapri/ercis(Pisum sativum)Mengapa menggunakan ercis?mempunyai pasangan sifat-sifat yang menyolokdapat melakukan penyerbukan sendirimudah disilangkancepat menghasilkan keturunantanaman setahunmemiliki bunga sempurna

Mendel melakukan persilangan monohobrid dan dihibrid

HUKUM MENDEL I (hukum pemisahan secara bebas/ segregasi)Berbunyi:bahwa pada pembentukan gamet,dua gen yang berpasangan akandipisahkan ke dalam dua sel ataugamet secara bebas

HUKUM MENDEL II (hukum berpasangan secara bebas) Berbunyi:bahwa pada pembentukan diridari suatu pasangan akan secarabebas berkelompok dengan gengen lain yang berasal dari pasangan lain.

BACKCROSSBackcross sering disebut juga persilangan atau perkawinan balik. Backcross adalah perkawinan antara individu F1 dengan salah satu induknya, baik jantan maupun betina, dengan uji persilangan balik ini dapat diketahui bahwa individu yang fenototipnya sama belum tentu memiliki genotip yang sama.

TESTCROSSTertcross adalah persilangan antara individu F1 dengan individu homozigot resesif.hal ini dilakukan untuk mengetahui apakah genotip F1 heterozigot atau homozigot.

ResiprokPersilangan resiprok disebut juga dengan persilangan kebalikan, yaitu persilangan dilakukan dengan tidak memerhatikan jenis kelamin induknya.

HORMONHormon adalah zat kimia yang terbentuk dalam satu organ atau bagian tubuh dan dibawa dalam darah ke organ atau bagian di mana mereka menghasilkan efek fungsionalHormon secara istilah berasal dari kata Yunani hormao yang berarti menggairahkan atau membangkitkan.

THE END