generasi komputer

10
Generasi Komputer Aditya Rahman 2016 4350 0979 Ahmad Fauzi 2016 4350 1000 Fajar Achmad 2016 4350 1001 Indah Ramadhani NPP 2016 4350 0998 Mulyadi 2016 4350 1014 Riska Nur Azizah 2016 4350 1030 Rizky Wicaksana 2016 4350 0992 Yudhi Setiawan 2016 4350

Upload: yudhi-setiawan

Post on 13-Apr-2017

97 views

Category:

Devices & Hardware


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Generasi Komputer

Generasi Komputer

Aditya Rahman 2016 4350 0979Ahmad Fauzi 2016 4350 1000Fajar Achmad2016 4350 1001Indah Ramadhani NPP 2016 4350 0998Mulyadi2016 4350 1014Riska Nur Azizah 2016 4350 1030Rizky Wicaksana 2016 4350 0992Yudhi Setiawan 2016 4350 0998

Page 2: Generasi Komputer

1 Generasi Pertama (1941 – 1950)

Komputer generasi pertama ini menggunakan tabung hampa udara (vacuum-tube) yang terbuat dari kaca untuk penguat sinyal dan magnetic drum untuk memori

ENIAC (Electronic Numerical Integrator and Computer)

UNIVAC (Universal Automatic Computer)IBM - 701 30m

30 T 2.4m

Panas Menggunakan Bahasa Mesin Memakan Daya mencapai 175KW Lambat Kapasitas penyimpanan kecil Memakan ruang

Page 3: Generasi Komputer

2 Generasi Kedua (1960 – 1964)

Komputer generasi kedua beralih menggunakan transistor yang sebelumnya menggunakan tabung hampa udara (vacuum-tube). Transistor (Transfer Resistor) pertama kali ditemukan pada tahun 1948 oleh William Shockley, John Barden dan W.H, Brattain

LARC (Livermore Atomic Research Computer)

Menggunakan transistor sebagai penguat sinyal Tidak lagi menggunakan bahasa mesin Ukuran lebih kecil dibanding dengan generasi pertama Tidak membutuhkan daya listrik yang besar Kapasitas penyimpanan data meningkat

Page 4: Generasi Komputer

3 Generasi Ketiga (1964 – 1970)

Transistor yang dianggap tidak effisien lagi membuat manusia mencari solusi lain dan solusi itu di temukan pada batu kuarsa ( Quartz rock ). Jack Kilby, seorang insinyur di Texas Instrument, mengembangkan sirkuit terintegrasi (IC : integrated circuit) di tahun 1958

Menggunakan IC yang berbentuk lempengan atau chip Program dibuat dengan bahasa tingkat tinggi (high level) Mendukung multi processing dan multi Dapat berkomunikasi dengan perangkat lain untuk melakukan

komunikasi data seperti telepon dengan computer Sebagai titik awal fenomena mikrokomputer Komputer menjadi lebih kecil

Page 5: Generasi Komputer

4 Generasi Keempat (1971 – 1980)Pada tahun 1971, Intel membawa kemajuan pada IC dengan membuat mikroprosesor. Mikroprosesor memungkinkan orang biasa menggunakan computer.

Menggunakan VLSI Program dibuat dengan bahasa tingkat tinggi (high level) seperti C,

C++, DBASE Mendukung multi processing dan multi Dapat berkomunikasi dengan perangkat lain untuk melakukan

komunikasi data seperti telepon dengan computer Sebagai titik awal fenomena mikrokomputer Komputer menjadi lebih kecil

Pada tahun 1981, IBM memperkenalkan Personal Computer (PC) untuk penggunaan di kantor

Page 6: Generasi Komputer

- Komputer Generasi Keempat

PDP 10 CRAY-1

Page 7: Generasi Komputer

5 Generasi Kelima (1980 – SEKARANG)

Pada generasi ini ditandai dengan munculnya: LSI (Large Scale Integration) yang merupakan pemadatan ribuan microprocessor kedalam sebuah microprocesor. Selain itu, juga ditandai dengan munculnya microprocessor dan semi conductor.

• Mengguakan LSI (Large Scale Integration) yang merupakan pemadatan ribuan microprocessor kedalam sebuah microprocesor

• Peningkatan kecepatan akses datanya juga tampilan gambar sudah beresolusi (kualitas gambar) bagus dan berwarna serta multimedia.

• Fungsi komputer menjadi lebih cerdas dan memiliki kemampuan yang semakin canggih..

• Fisiknya menjadi lebih kecil dan sederhana

Page 8: Generasi Komputer

5 Perkembangan PC

Pada generasi saat ini, Personal Computer atau PC mengalami revolusi yang cukup signifikan. Terdapat dua bentuk PC yang tersedia saat ini yaitu Desktop PC dan All-in-One pc

Desktop PC adalah komputer yang didesain untuk penggunaan harian di satu tempat. Desktop PC terdiri dari 3 bagian utama yaitu monitor, input device (keyboard, mouse), dan desktop (berisi komponen utama PC seperti CPU, RAM, Motherboard, VGA, dsb)

All-in-one PC adalah komputer yang komponen utamanya diletakkan dan dijadikan satu dengan casing monitornya. Tujuannya adalah agar lebih portable, lebih kecil, dan lebih praktis tanpa mengurangi fungsi utamanya sebagai komputer kerja. All-in-one PC biasanya selalu menggunakan monitor flat, bahkan di all-in-one PC terbaru rata-rata sudah menggunakan layar touchscreen

Page 9: Generasi Komputer

5 Perbandingan Desktop Dengan All-in-One PC

Page 10: Generasi Komputer

Terimakasih