gambar teknik mesin

41
NAMA : HERI AGUS RIYANTO, S.Pd Lahir : Pemalang, 39 Tahun yang lalu Alamat : Jl. Bandaran Rt 02 / Rw 02 Desa Rowosari Kec. Ulujami – Kab. Pemalang Hobby : Travelling Status : Sudah Nikah Istri : Masih Satu Anak : Masih Satu Pernah Sekolah : SD N 2 Rowosari : SMP Muh 05 Ulujami : STM Muh Pekalongan : UNNES (FPTK) P R O F I L

Upload: heri-agus-riyanto

Post on 07-Jan-2017

175 views

Category:

Education


10 download

TRANSCRIPT

Page 1: Gambar teknik mesin

NAMA : HERI AGUS RIYANTO, S.Pd

Lahir : Pemalang, 39 Tahun yang lalu

Alamat : Jl. Bandaran Rt 02 / Rw 02 Desa Rowosari

Kec. Ulujami – Kab. Pemalang

Hobby : Travelling

Status : Sudah Nikah

Istri : Masih Satu

Anak : Masih Satu

Pernah Sekolah : SD N 2 Rowosari

: SMP Muh 05 Ulujami

: STM Muh Pekalongan

: UNNES (FPTK)

P R O F I L

Page 2: Gambar teknik mesin

KOMPETENSI KEAHLIAN : TEKNIK PEMESINAN

KELAS/ SEMESTER : X / I (SATU)

MATA PELAJARAN : KOMPETENSI

KEJURUAN

KODE UNIT KOMPETENSI : LOG.OO09.001.06

KODE STANDAR KOMPETENSI : 014.KK.16

KODE MAPEL : TP.GT

DURASI WAKTU : 3 JAM X @ 45

(MENIT)

KOMPETENSI DASARMEMILIH PERALATAN DAN KELENGKAPAN

GAMBAR TEKNIK BERDASARKAN FUNGSI

DAN CARA PENGGUNAAN

Page 3: Gambar teknik mesin

TUJUAN KEGIATAN PEMBELAJARAN :

1. MENYEBUTKAN JENIS DAN KEGUNAAN KERTAS GAMBAR UNTUK MENGGAMBAR TEKNIK.

2. MENYEBUTKAN BEBERAPA PERALATAN GAMBAR TEKNIK.

3. MEMBUAT GAMBAR LINGKARAN UNTUK TEKNIK MESIN DAN ELEKTRONIKA.

4. MEMBANDINGKAN KEUNTUNGAN PENGGUNAAN MESIN GAMBAR DENGAN ALAT YANG LAIN.

5. MENYEBUTKAN PERALATAN YANG DIBUTUHKAN UNTUK MENDESAIN GAMBAR TEKNIK

Page 4: Gambar teknik mesin

MATERI PEMBELAJARAN

PENGERTIAN FUNGSI GAMBAR TEKNIK

PERALATAN GAMBAR

JENIS GARIS

ANGKA DAN HURUF

MENGGAMBAR BIDANG – BIDANG BERATURAN

Page 5: Gambar teknik mesin

PENILAIAN

KESEPAKATAN KKM : 75

PENILAIAN SIKAP : JUJUR, TANGGUNGJAWAB, DISIPLIN,

TELITI,

: SOPAN SANTUN.

PENILAIAN PENGETAHUAN : TES TERTULIS, WAWANCARA

PENILAIAN KETRAMPILAN : TUGAS MANDIRI, TUGAS TERSTRUKTUR.

SETUDI KASUS : MENGAKSES INTERNET

OBSERVASI : KUNJUNGAN KE INDUSTRI

Page 6: Gambar teknik mesin

FUNGSI GAMBAR TEKNIK

GAMBAR SEBAGAI “ BAHASA TEKNIK”ADALAH MERUPAKAN SEBUAH ALAT UNTUK MENYATAKAN MAKSUD DARI SEORANG TEKNISI HARUS MENERUSKAN KETERANGAN – KETERANGAN SECARA TEPAT DAN OBJEKTIF.

FUNGSI GAMBAR TEKNIK

1. SEBAGAI PENYAMPAIAN INFORMASI2. SEBAGAI PENGAWETAN,

PENYIMPANAN, DAN PENGGUNAAN KETERANGAN.

3. CARA – CARA PEMIKIRAN DALAM PENYAMPAIAN INFORMASI

Page 7: Gambar teknik mesin

SIFAT GAMBAR TEKNIK

1. GAMBAR TEKNIK HARUS MEMPUNYAI TUJUAN :

INTERNASIONALISASI GAMBAR, MEMPOPULERKAN GAMBAR,

PERUMUSAN GAMBAR, SISTEMATIKA GAMBAR,

PENYEDERHANAAN GAMBAR, MODERNISASI GAMBAR.

2. FLEKSIBEL TERHADAP PERKEMBANGAN STANDART GAMBAR :

KEPASTIAN GAMBAR, HUBUNGAN ANTAR FUNGSI DAN SIFAT

GAMBAR, SIFAT DAN PENGEMBANGAN STANDART GAMBAR.

Page 8: Gambar teknik mesin

FUNGSI GAMBAR TEKNIK1. GAMBAR TEKNIK SEBAGAI BAHASA TEKNIK : GAMBAR

TEKNIK MERUPAKAN ALAT KOMUNIKASI ORANG TEKNIK, ATAU MERUPAKAN BAHASA ORANG-ORANG TEKNIK

2. GAMBAR TEKNIK SEBAGAI INFORMASI TEKNIK : DALAM MEMBUAT PRODUK PERLU ADANYA INFORMASI TEKNIK YANG HARUS DISAMPAIKAN, BAIK ITU DARI PEMESAN KE JURU GAMBAR MAUPUN DARI JURU GAMBAR KEOPERATOR MESIN YANG BERUPA GAMBAR.

3. GAMBAR TEKNIK SEBAGAI GAGASAN DAN PENGEMBANGAN BAHASA TEKNIK : GAGASAN SUATU IDE TEKNIK ABSTRAK YANG MELINTAS DIHATI KITA IDE-IDE TEKNIK LAINYA.

Page 9: Gambar teknik mesin

MENGENAL BAHAN & ALAT GAMBARKERTAS GAMBAR (BAHAN)

BEBERAPA KERTAS YANG DAPAT DIPAKAI UNTUK MENGGAMBAR TEKNIK

ADALAH:

1. KERTAS PADALARANG

2. KERTAS MANILA

3. KERTAS STRIMIN

4. KERTAS ROTI

5. KERTAS KALKIR

Page 10: Gambar teknik mesin

STANDAR UKURAN KERTAS

SERI UKURAN KERTAS

UKURAN GARIS TEPI KIRI KANAN

A0 1.189 X 841 20 10

A1 841 X 594 20 10

A2 594 X 420 20 10

A3 420 X 297 20 10

A4 297 X 210 15 5

A5 210 X 148 15 5

Page 11: Gambar teknik mesin

POSISI PENEMPATAN KEPALA GAMBAR (ETIKET)

Jika kertas gambar ukuran panjangnya secara horisontal, maka kertas diputar 90° searah jarum jam, khusus untuk kertas A4

atau yang lebih kecil dari A4. Vertikal Horisontal

Page 12: Gambar teknik mesin

CONTOH PEMBERIAN GARIS TEPI PADA KERTAS

KERTAS UKURAN A0 s/d A3

POSISI HORISONTALPOSISI VERTIKAL

KEPALA GAMBAR

20 10

1010

KEPALA GAMBAR

20 10

10

10

Page 13: Gambar teknik mesin

KERTAS UKURAN A4 s/d A5

POSISI HORISONTAL

KE

PAL

A G

AM

BA

R

15

5

5

5

POSISI VERTIKAL

KEPALA GAMBAR

15 5

55

POSISI PENEMPATAN KEPALA GAMBAR (ETIKET)

Page 14: Gambar teknik mesin

CONTOH KEPALA GAMBAR/ETIKET

1 1 Tangkai Aluminium 100 x 50

Jumlah No Bag Nama Bagian Bahan Ukuran Keterangan

I I I Perubahan dari : Pengganti dari :

GARISSkala

1 : 1

Digambar 28-08-2015

RIKI S

Kelas / Smt

X TP1 I

Diperiksa 05-09-2015

Heri AR

SMK NUSANTARA 1 COMAL

003/TP/smt I A4

7 7 7 15 50 34 40 20

715

2 57

77

20

7 7 7 80 143035

Page 15: Gambar teknik mesin

ALAT – ALAT MENGGAMBARPENSIL :

ADALAH ALAT GAMBAR YANG PALING BANYAK DIPAKAI UNTUK LATIHAN

MENGAMBAR ATAU MENGGAMBAR GAMBAR TEKNIK DASAR.

PENSIL BATANG :

PADA PENSIL INI, ANTARA ISI DAN BATANGNYA MENYATU. UNTUK MENGGUNAKAN PENSIL INI HARUS DIRAUT TERLEBIH DAHULU. HABISNYA ISI PENSIL BERSAMAAN DENGAN HABISNYA BATANG PENSIL.

Page 16: Gambar teknik mesin

PENSIL MEKANIK

PENSIL MEKANIK, ANTARA BATANG DAN ISI PENSIL TERPISAH. JIKA ISI PENSIL HABIS DAPAT DIISI ULANG. BATANG PENSIL TETAP TIDAK BISA HABIS. PENSIL MEKANIK MEMILIKI UKURAN BERDASARKAN DIAMETER MATA PENSIL, MISALNYA 0.3 MM, 0.5 MM DAN 1.0 MM.

Page 17: Gambar teknik mesin

TABEL KLASIFIKASI PENSIL

KERAS SEDANG LUNAK

Makin Keras

4H

Makin Lunak

3H

Makin Lunak

2B5H 2H 3B6H H 4B7H F 5B8H HB 6B9H B 7B

Page 18: Gambar teknik mesin

RAPIDOUNTUK RAPIDO YANG DIPAKAI DALAM UNTUK MENGGAMBAR DIATAS KERTAS KALKIR

Page 19: Gambar teknik mesin

PENGGARISPENGGARIAS DIGUNAKAN UNTUK MENGGAMBAR GARIS SUPAYA LURUS. BANYAK PENGGARIS YANG MEMPUNYAI FUNGSI BERBEDA-BEDA, PENGGARIS LURUS UNTUK MEMBUAT GARIS LURUS. PENGGARIS SEGITIGA UNTUK MENGGAMBAR SUDUT YANG SEDERHANA KARENA SEPASANG PENGGARIS SEGITIGA MEMILIKI SUDUT 30, 45, DAN 60. SEDANGKAN UNTUK MENGUKUR SUDUT DAPAT MENGGUNAKAN BUSUR DERAJAT.

Page 20: Gambar teknik mesin

JANGKAJANGKA DIGUNAKAN UNTUK MEMBUAT GARIS LINGKARAN DENGAN CARA MENANCAPKAN SALAH SATU UJUNG BATANG PADA PUSAT LINGKARAN DAN UJUNG YANG LAINNYA BERFUNGSI SEBAGAI PENSIL MENGGAMBAR LINGKARAN.

Page 21: Gambar teknik mesin

PENGHAPUS DAN ALAT PELINDUNG PENGHAPUSADA DUA MACAM BENTUK PENGHAPUS YAITU LUNAK DAN KERAS. PENGHAPUS LUNAK UNTUK MENGHAPUS GORESAN PENSIL DAN PENGHAPUS KERAS UNTUK GORESAN TINTA. UNTUK MELINDUNGI GARIS AGAR TIDAK IKUT TERHAPUS PADA SAAT MENGHAPUS DIPERLUKAN ALAT PELINDUNG PENGHAPUS,

Page 22: Gambar teknik mesin

ALAT-ALAT PENUNJANG LAINNYA BUSUR DERAJAT :

DIGUNAKAN UNTUK MENGUKUR DAN MEMBAGI SUDUT

SABLON HURUF & ANGKA : SEBUAH ALAT GAMBAR YANG DIGUNAKAN UNTUK MENGGAMBAR HURUF DAN ANGKA, AGAR DIPEROLEH TULISAN YANG RAPI DAN SERAGAM DAN MENGIKUTI STANDAR ISO.

MAL LENGKUNG DIGUNAKAN UNTUK MEMBUAT GARIS LENGKUNG YANG TIDAK DAPAT DIBUAT DENGAN JANGKA. DALAM SATU SET MAL LENGKUNG ADA 3 JENIS MAL.

UNTUK MEMBUAT GAMBAR GEOMETRI DAN SIMBOL-SIMBOL TERTENTU DENGAN CEPAT, MAKA DIGUNAKAN MAL BENTuk.

Page 23: Gambar teknik mesin

MEJA GAMBAR

MEJA GAMBAR ADALAH MEJA YANG DIGUNAKAN SEBAGAI ALAS MENGGAMBAR. MEJA GAMBAR TERDIRI DARI RANGKA MEJA GAMBAR DAN DAUN MEJA GAMBAR. TIDAK SEPERTI MEJA BIASA, MEJA GAMBAR DAPAT DIUBAH-UBAH KETINGGIAN DAN KEMIRINGAN DAUN MEJANYA. BAHAN DAUN MEJA ADA BERMACAM-MACAM, YAITU : DAUN MEJA DARI PAPAN NON MAGNETIK, PAPAN BERLAPIS MAGNET DAN KACA RAYBEN

Page 24: Gambar teknik mesin

MESIN GAMBAR MESIN GAMBAR ADALAH MESIN

MANUAL YANG DIGUNAKAN UNTUK MEMUDAHKAN MENGGAMBAR. MESIN GAMBAR DAPAT MENGGANTIKAN BEBERAPA FUNGSI ALAT GAMBAR LAINNYA SEPERTI BUSUR DERAJAT, SEPASANG PENGGARIS SEGITIGA DAN MISTAR T. BERDASARKAN BENTUKNYA ADA DUA JENIS MESIN GAMBAR, YAITU: MESIN GAMBAR ROL DAN MESIN GAMBAR LENGAN.

Page 25: Gambar teknik mesin

KESIMPULAN

ALATa. Meja gambarb. Pensil gambarc. Sepasang penggaris segitigad. Penggaris panjang 50 cm atau 60 cme. Jangkaf. Mal huruf dan angkag. Mal bentukh. Mal lengkungi. Penghapusk. Cutter

BAHANa. Kertas

Page 26: Gambar teknik mesin

JENIS – JENIS GARIS

NO NAMA GARIS DIGUNAKAN UNTUK GAMBAR KET

1 Garis tebal/ Kontinu tebal

1. Garis batas gambar yang kelihatan

2. Garis tepi1

2 Garis tipis/ kontinu tipis

1. Garis gambar yg dibayangkan ada

2. Garis ukuran3. Garis bantu ukur4. Garis arsir5. Garis gambar yg dibentangkan6. Garis gambar untuk benda

berdempetan dengan benda yg digambar

0,5

Page 27: Gambar teknik mesin

NO NAMA GARIS DIGUNAKAN UNTUK GAMBAR KET

3 Garis tipis bergelombang

Menunjukan batas gambar yang dipotong sebagian 0,5

4 Garis gores Garis gambar yg tidak kelihatan 1

5 Garis garis bertitik tipis

1. Garis sumbu atau lingkaran jarak2. Menunjukan kedudukan batas yg lain dari

suatu benda bergerak3. Untuk menggambar garis batas yg

kedudukannya diputar

0,5

6Garis garis bertitik tipis pada ujungnya dipertebal

Menunjukan batas mengiris atau memotong 0,5

7 Garis garis bertitik tebal

Menunjukan suatu bagian yang akan dikerjakan selanjutnya secara khusus 1

Page 28: Gambar teknik mesin

PENGGUNAAN SELANJUTNYA SECARA KHUSUS :

NAMA GARIS KEGUNAAN SECARA KHUSUS1. GARIS KONTINU TEBAL

LAPISAN LASSIMBOL LASLINGKARAN

2. GARIS KONTINU TIPIS GARIS PETUNJUKLIPATAN PINGGIRBAGIAN MENYILANG

3. GARIS TITIK GARIS TEBAL

SIMBOL BATAS PENGERASAN

4. GARIS TITIK GARIS TIPIS

JARI-JARI RODA GIGILUBANG LINGKARANTOLERANSI MESINPERPANJANGAN LENGAN.

Page 29: Gambar teknik mesin

CONTOH PENERAPAN MACAM-MACAM GARIS PADA GAMBAR KERJA

Page 30: Gambar teknik mesin

STANDAR HURUF DAN ANGKAHURUF DAN ANGKA DALAM MENGGAMBAR TEKNIK HARUS

MEMPUNYAI KARAKTERISTIK SEBAGAI BERIKUT :1. MUDAH DIBACA2. MERATA3. DAPAT

DIMIKROFILM4. DITULIS TEGAK

LURUS ATAU MIRING 15⁰

Page 31: Gambar teknik mesin

STANDAR HURUF DAN ANGKATINGGI h DAN c TIDAK BOLEH KURANG DARI 2,5 mm. JIKA DIGUNAKAN

KEDUANYA, HURUF BESAR DAN KECIL UKURAN MINIMUM ADALAH 3,5 mm.

TINGGI HURUF MENURUT STANDAR ISO TYPE B 1973

PENGGUNAAN / TINGGI NOMINAL h

2,5 3,5 5 7 10 14 20

TINGGI HURUF KAPITAL (h) = 10/10 . h

2,5 3,5 5 7 10 14 20

TINGGI HURUF KECIL (c) = 7/10 . h 1,8 2,5 3,5 5 7 10 14

KETEBALAN GARIS (d) = 1/10 . h 0,25

0,35

0,5 0,7

1 1,4 2

JARAK ANTARA BARIS (b) = 14/10 . h 3,5 5 7 10 14 20 28

JARAK ANTARA HURUF (a) = 2/10 . h 0,5 0,7 1 1,4

2 2,8 4

Page 32: Gambar teknik mesin

JENIS – JENIS TULISAN STANDAR1. TULISAN TEGAK SEDANG

2. TULISAN MIRING SEDANG

3. TULISAN TEGAK RAMPING

4. TULISAN MIRING RAMPING

Page 33: Gambar teknik mesin

CONTOH STANDAR PENULISAN HURUF DAN ANGKA

MISAL DIKETAHUI TINGGI NOMINAL h = 20

TENTUKAN :

a. TINGGI HURUF KAPITAL ?

b. TINGGI HURUF KECIL ?

c. JARAK NOMINAL ANTAR GARIS ?

d. JARAK MINIMAL ANTAR HURUF ?

PENYELESAIAN

e. TINGGI HURUF

f. TINGGI HURUF

g. JARAK NOMINAL ANTAR GARIS (b)

h. JARAK MINIMAL ANTAR HURUF

Page 34: Gambar teknik mesin

CONTOH PENULISAN HURUF KAPITAL & KECIL

A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z

a b c d e f g h i j k l m no p q r s t u v w x y z

61 4

2 86

1 42 8

Page 35: Gambar teknik mesin

CONTOH STANDAR PENULISAN ANGKA

1 2 3 4 5 6 7 8 9 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 0

61 4

2 8

Page 36: Gambar teknik mesin

TUJUAN PEMBELAJARAN :

SISWA DAPAT : 1. MENGGUNAKAN SEMUA PERALATAN GAMBAR DAN ALAT BANTU GAMBAR YANG

ADA DENGAN BENAR DAN EFISIEN UNTUK MEMBUAT GAMBAR TEKNIK2. MEMBUAT ATAU MENARIK ENAM MACAM GARIS DENGAN SEMPURNA

KONSTRUKSI GEOMETRIS

A. CARA MENGGAMBAR SEBUAH ROSET DENGAN JANGKA1. GAMBARLAH TERLEBIH DAHULU SEBUAH LINGKARAN

DENGAN R = 30 mm2. LINGKARKAN DENGAN LEBAR JANGKA YANG SAMA

BUSUR-BUSUR LINGKARAN MULAI DARI LINGKARAN, MELALUI TITIK PUSAT DAN SELANJUTNYA KE LINGKARAN LAGI. ULANGI SAMPAI ROSETNYA LENGKAP.

Page 37: Gambar teknik mesin

B. CARA MENGGAMBAR ROSET DENGAN BUSUR LINGKARAN. BUATLAH LINGKARAN PENUH

C. CARA MENGGABUNGKAN SETENGAH LINGKARANKESULITAN TERBESAR DALAM MENGGAMBAR GARIS BERSAMBUNG ADALAH MEMBUAT SAMBUNGAN YANG MULUS. USAHAKAN UNTUK MENGGABUNGKAN SETENGAH LINGKARAN YANG TERTERA DALAM GAMBAR

Page 38: Gambar teknik mesin

LATIHAN PRAKTIK 1 : MENARIK GARIS-GARIS ARSIR

BUATLAH GARIS-GARIS ARSIR DALAM GAMBAR SEBELAH KANAN. PERHATIKAN AGAR JARAKNYA SAMA (2SMAPAI 3 mm, 45⁰ TERHADAP SUMBU)

Page 39: Gambar teknik mesin

LATIHAN PRAKTIK 2 : MENARIK GARIS-GARIS SEJAJARTARIKLAH GARIS-GARIS YANG SEJAJAR DENGAN GARIS AB DARI CD DARI TITIK a DAN b. USAHAKAN AGAR PENJANG GARIS-GARIS SEJAJAR SAMA PANJANGNYA DENGAN GARIS-GARIS AB DAN CD

Page 40: Gambar teknik mesin

MEMBAGI GARIS

BAGILAH GARIS AB MENJADI 12 BAGIAN YANG SAMA

MEMBAGI DUA SEBUAH GARIS MENJADI 2 BAGIAN YANG SAMA

A B

Page 41: Gambar teknik mesin