etika - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/sdc_dengar-anak-telaga/kursus_alkitab_tertulis/l...6...

166

Upload: phamduong

Post on 08-Jul-2019

273 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat
Page 2: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat
Page 3: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

ETIKAALKITAB

Oleh John dan Sara Miles

LEMBAGA KURSUS TERTULIS INTERNASIONALKotak Pos 19 Malang, Jatim

Page 4: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Buku AsliBIBLE ETHICS

Hak Pengarang I 979Oleh International Correspondence Institute

Brussels, Belgium, D/1979/2145/28

diterbitkan olehPENERBIT GANDUM MASKOTAK POS 46 - MALANG, JATIM

Page 5: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Daftar Isi

Pelajaran Halaman

Pertama-tama, Marilah Kita Berbincang-bincang. . . 5

1 Allah Menjadikan Saudara Sebagaimana Adanya. . . 8

2 Allah adalah Pola bagi Hidup Kita. . . . . . . . . . . . .. 28

3 Keadaan dan Perbuatan yang Dikehendaki Allah 42

4 Allah Memberi Peraturan-peraturan Hidupbagi Saudara . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .. 58

5 Allah Memberi pada Saudara Patokan Hidup 78

6 Allah Ingin Saudara Memelihara Diri Sendiri ..... 100

7 Allah Ingin Agar Saudara Mencintai Gereja. .. . . .. 124

8 Allah Mengutus Saudara untuk Mencintai Dunia. .. 140

Page 6: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat
Page 7: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

PERTAMA-TAMA,MARILAH KITABERBINCANG-BINCANGDari Pengarang Buku Penuntun Saudara

Terlampau sering kita memikirkan hal-hal yang takdapat kita lakukan karena kita orang Kristen. Tetapi tujuanhidup yang benar haruslah seperti yang dikatakan Yesus,"Kuduslah kamu, sebab Aku kudus" (I Petrus 1:16).

Ide hidup yang positif (berguna) berarti menunjukkantindakan-tindakan yang benar dalam gaya hidup saudarasebagai orang Kristen. Saudara harus mengikuti teladanyang terdapat dalam hidup dan ajaran Yesus. Perintah-perintah dan janji-janji yang membangun, bukan tuntutan-tuntutan, yang membawa kepuasan dan hidup penuh suka-cita sebagai pengganti kekecewaan.

Yesus itulah teladan kita. Kita secara pribadi bertang-gung jawab untuk bekerja sama dengan Kristus agar meng-hasilkan hidup yang berguna, yang merupakan akibat darikasih kita kepadaNya.

Kursus ini akan membantu saudara mengetahui pera-turan-peraturan yang telah dibuat agar menolong saudaramenjadi kudus seperti Dia kudus adanya. Pelajaran-pelajaranini akan membantu saudara supaya mengerti bahwa pera-turan-peraturan hidup yang benar itu dibuat untuk kepen-tingan saudara sendiri. Allah lebih menaruh perhatian ter-hadap keadaan saudara daripada terhadap apa yang tidaksaudara lakukan sebagai seorang Kristen.

5

Page 8: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

6 Etika Alkitab

Buku Penuntun Belajar

Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat sau-dara bawa serta pelajari kapan saja saudara mempunyaiwaktu luang. Setiap hari usahakanlah untuk menyisihkansebagian dari waktu saudara untuk mempelajarinya.

Pelajarilah dengan saksama dua halaman yang pertamadari setiap pelajaran. Hal ini akan menyiapkan pikiran sau-dara untuk apa yang akan dipelajari selanjutnya. Berikut-nya, pelajarilah pelajarannya, bagian demi bagian dan ikuti-lah petunjuk-petunjuk di bagian Yang Harus Saudara Kerja-kan. Jika tidak ada tempat untuk menuliskan jawaban sau-dara dalam penuntun belajar ini, tuliskanlah dalam sebuahbuku catatan sehingga dapat saudara lihat kembali apabilasaudara mengulanginya. Jika saudara belajar secara berke-lompok, ikutilah petunjuk-petunjuk dari pemimpin kelom-pok saudara.

Saudara akan melihat bahwa pada permulaan setiap pela-jaran diberikan tujuan-tujuan. Kata tujuan dipakai dalambuku ini untuk menolong saudara mengetahui apa yangdapat saudara harapkan dari pelajaran ini. Tujuan adalahsemacam sasaran, atau maksud tertentu. Saudara akan bela-jar lebih baik jika selalu mengingat tujuan-tujuan itu.

Catatan Siswa

Jika saudara belajar untuk memperoleh Surat tandatamat, maka saudara akan menerima lembaran yangdisebut Catatan Siswa: Etika Alkitab. Isilah catatansiswa menurut petunjuk yang terdapat dalam pelajaran4 dan 8.

Catatan Siswa itu hendaknya saudara kirim ke kantorLKTI di daerah saudara menurut petunjuk-petunjuk yang

Page 9: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Pertama-tama, Marilah Kita Berbincang-bincang 7

terdapat di dalamnya. Jika saudara melakukan ini, saudaraakan menerima surat tanda tamat yang menarik.

Perihal Pengarang-pengarangnya

John dan Sara Miles adalah pasangan suami istri yangtelah memanfaatkan latar belakang dan pengalaman merekasebagai guru dan utusan gerejawi untuk menulis kursus ini.John Miles, yang mempunyai gelar Ph. D. untuk bahasa Pe-rancis, dewasa ini menjadi dekan departemen bahasa Peran-cis di Wheaton College, Wheaton, Illinois, Amerika Serikat.Sara Miles, yang bergelar sarjana untuk pendidikan Kristendan sarjana lengkap Biologi, sekarang ini menjadi dosen bio-logi dan pembimbing karir di Wheaton College. Merekatelah melayani sebagai utusan gerejawi di Zaire, Afrika, daritahun 1965 sampai 1968.

Sekarang saudara telah siap untuk mempelajari pela-jaran 1. Semoga Allah memberkati saudara pada waktusaudara mempelajari kursus ini!

Page 10: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

AllahMenjadikanSaudaraSebagai-manaAdanya

Jika saudara tahu bahwa saudara adalah seorang pentingmaka ini sangat membesarkan hati. Hal itu menimbulkanperasaan senang dalam hati saudara dan juga menolong sau-dara untuk melakukan sesuatu hal.

Di Alkitab ada cerita tentang seorang bernama Gideonyang merasa dirinya tidak penting. Dia sedang bersembunyidari musuh yang menduduki negerinya. Ketika Gideon telahmelepaskan semua harapan bagi bangsanya, Allah mengirimseorang malaikat untuk memberi dorongan kepadanya.Malaikat itu membawa berita ini, "Tuhan menyertai engkau.ya pahlawan yang gagah berani."

Allah tidak memandang Gideon untuk melihat apa yangtelah dilakukannya supaya menjadikan dirinya penting.Sebaliknya, Allah melihat apa yang dapat dilakukan denganpertolonganNya. Allah menolong Gideon memimpin umatIsrael. (Bacalah Hakim-hakim 6-8.)

Ingatlah Gideon dan kuatkan hati saudara. Saudaramungkin merasa tidak penting, tetapi di pemandangan Allahsaudara penting. Karena bagiNya saudara seorang penting,Dia ingin saudara merasa dan bertindak sebagai orang yangpenting. Tidak lama kemudian orang banyak mulai tahubahwa Allah menyertai Gideon. Kelakuannya berbeda. Itu-lah yang Allah inginkan dari saudara juga. Dia ingin tingkahlaku saudara berbeda karena Dia menyertai saudara dansaudara seorang penting!

8

Page 11: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Dalam pelajaran ini saudara akan mempelajari ...

Saudara seorang penting: Seorang anak AllahAllah telah melakukan sesuatu dalam diri saudaraMaksudNya bagi saudara sebagai anakNya

Saudara seorang penting: Seorang anggota Tubuh KristusAllah telah menempatkan saudara dalam suatu ke-luargaMaksudNya bagi saudara dalam keluarga itu

Saudara seorang penting: Seorang utusan KerajaanAllah membiarkan saudara tinggal dalam duniaMaksudNya bagi saudara dalam dunia ini

Pelajaran ini akan menolong saudara .•.

o Menerangkan dalam satu atau dua kalimat bahwa betapapentingnya saudara sebagai anak Allah dan bagaimana halini mempengaruhi hidup saudara.

o Menguraikan tanggung jawab pribadi saudara untuk hidupsebagai anak Allah sesuai dengan FirmanNya.

9

Page 12: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

10 Etika Alkitab

SAUDARA SEORANG PENTING: SEORANG ANAKALLAH

Tujuan 1. Menerangkan apa yang terjadi pada diri saudaraketika saudara menjadi seorang Kristen.

Apa yang terjadi pada diri saudara ketika saudara men-jadi seorang Kristen? Begitu banyak hal yang terjadi! DanAlkitab membicarakan hal-hal tersebut dengan berbagai cara!Saudara bertobat dari dosa dan Allah mengampuni saudara.Saudara diselamatkan karena meminta Yesus Kristus menjadiJuruselamat saudara. Pada saat yang sama saudara menerimaYesus sebagai Tuhan atas hidup saudara. Saudara percayakepadaNya sebagai Putra Allah dan menerima Dia dalamhati saudara untuk memerintah atas hidup saudara.

Allah Telah Melakukan Sesuatu dalam Diri Saudara

Injil Yohanes memberitahukan hal yang indah, yang ter-jadi ketika orang menerima Yesus Kristus sebagai Tuhan danJuruselamatnya. Bacalah ayat-ayat ini dengan saksama:

Tetapi semua orang yang menerimaNya diberiNya kua-sa supaya menjadi anak-anak Allah, yaitu mereka yangpercaya dalam namaNya; orang-orang yang diperanak-kan bukan dari darah atau dari daging, bukan pula se-cara jasmani oleh keinginan seorang laki-laki, melain-kan dari Allah (Yohanes 1:12-13).

Apakah hal ini hanya bagi mereka yang hidup dalam za-man Yesus? Tentu saja tidak. Dilahirkan kembali adalahhak dan pengalaman semua orang yang percaya dan mene-rima Yesus. Kita telah dijadikan baru oleh Roh Kudus.

Secara istimewa Allah telah memberi hidup kepada sauda-ra. Bukan hidup jasmaniah yang baru - tak seorangpun yang

Page 13: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Menjadikan Saudara Sebagaimana Adanya 11

bisa menjadi seorang bayi kembali. Tetapi hidup rohaniahyang baru, yang dijadikan oleh Allah sendiri. Dialah Bapa se-mua orang yang dilahirkan kembali. Kita ini anak-anakNya.

Jadi, kalau saudara seorang Kristen yang percaya, sau-dara seorang anak Allah. Dapatkah saudara bayangkan ba-gaimana hal itu menjadikan saudara orang yang penting?Saudara benar-benar seorang penting! Saudara adalah anakAllah yang Mahakuasa. Pencipta alam semesta ini adalah

Bapa saudara. til'~

Yang Harus Saudara Kerjakan

Pertanyaan atau latihan dalam setiap bagian Yang HarusSaudara Kerjakan ini, akan menolong saudara untuk mengu-lang atau menerapkan apa yang baru saudara pelajari. Jawab-lah pertanyaan jika diberi tempat untuk itu, atau ikutilahpetunjuk-petunjuk yang khusus. Bila jawabannya panjang,tuliskan dalam sebuah buku catatan dan pakailah buku itubilamana saudara ingin membuat catatan mengenai pelajaran.

Untuk kedua latihan ini, pilihlah jawaban yang terbaikbagi setiap pertanyaan. Lingkarilah huruf di depan pilihansaudara.

1 Yohanes 1: 12 menyebut dua hal yang harus kita lakukanuntuk menjadi anak-anak Allah. Apakah hal-hal itu?a) Mengampuni dan melupakan kesalahan orang lain.b) Menerima dan percaya pada Yesus.c) Menjadi seorang bayi dan tumbuh kembali.

Page 14: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

12 Etika Alkitab

2 Ketika saudara menjadi seorang Kristen, apakah yangdilakukan Allah dalam diri saudara?a) Dia menjadikan saudara anakNya dan menolong sau-

dara ingin mempunyai kelakuan yang lebih baik.b) Dia menimbulkan perasaan bahwa saudara lebih

penting daripada orang lain.Cocokkan jawaban saudara pada akhir pelajaran ini.

MaksudNya bagi Saudara Sebagai AnakNyaTujuan 2. Allah mempunyai maksud di tiga bidang dalam

kehidupan pribadi saudara. Tuliskan ketigabidang itu.

Ketika saudara membaca bahwa Allah adalah Bapa Sur-gawi saudara, mungkin saudara memikirkan ayah saudarasendiri. Bagaimana ayah saudara ketika saudara masih kecil?Tentu saja dia tidak sempurna seperti Allah itu sempurnaadanya. Seorang ayah yang baik mencintai anak-anaknya.Dia ingin anak-anaknya mendapatkan apa yang terbaik yangdapat disediakan bagi mereka. Dia menginginkan agar kehi-dupan mereka senang dan memuaskan, serta sedapat mung-kin menjadi orang yang baik.

Allah, Bapa kita di surga, menginginkan hal yang samabagi kita. Dia ingin yang terbaik bagi anak-anakNya. Diamempunyai maksud bagi hidup baru kita sebagai orang Kris-ten. Allah ingin kita bahagia, ketika kita memenuhi tujuan-Nya bagi hidup kita.

Efesus 2 memberitahukan hal-hal indah yang telah dila-kukan Allah bagi kita. Dahulu kita sama seperti orang lain- secara rohani kita mati, kita menuruti keinginan kita sen-diri. Tetapi Allah menghidupkan kita di dalam Yesus Kris-tus. Hidup baru ini adalah karunia Allah yang kita terimaoleh iman kepada Yesus. Dalam ayat yang berikut kitamembaca apa artinya menjadi anak Allah:

Page 15: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Menjadikan Saudara Sebagaimana Adanya 13

Karena kita ini buatan Allah, diciptakan dalam KristusYesus untuk melakukan pekerjaan baik, yang dipersiap-kan Allah sebelumnya. Ia mau, supaya kita hidup didalamnya (Efesus 2:10).

Tujuan Allah bagi anak-anakNya ialah "melakukan pe-kerjaan baik". "Pekerjaan baik" berarti melakukan yangbaik dan benar dalam semua hal. Kita harus memakai selu-ruh waktu dan talenta kita agar sedapat mungkin menjadiorang yang terbaik. Inilah yang akan menyenangkan Bapakita di surga. Melakukan perbuatan baik bagi Bapa kitaakan menjadikan hidup kita senang dan memuaskan!

Ingatlah bahwa perbuatan baik saja tidak dapat mem-buat seseorang menjadi Kristen. Efesus 2:8,9 memberitahu-kan bahwa keselamatan tidak bisa diperoleh sebagai imbalanjasa. Keselamatan adalah karunia Allah. Tetapi setelah seo-rang menjadi anak Allah, dia akan hidup sesuai dengan apayang dipercayainya. Seorang anak Allah berbeda dan kela-kuannya tidak sama dengan orang yang bukan Kristen. Diamenunjukkan imannya dalam hidupnya yang baru denganmelakukan hal-hal yang baru bagi Allah. Inilah pesan yangkita temukan dalam Yakobus 1:22-26 - iman akan dinyata-kan dalam tindakan.

Page 16: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

14 Etika Alkitab

Yang Harus Saudara Kerjakan

Lingkarilah huruf di depan anak kalimat yang dengantepat menyempurnakan setiap kalimat di bawah.

3 Tujuan Allah dalam hidup saudara sebagai seorang per-caya ialah agar saudaraa) berbuat baik untuk memperoleh keselamatan.b) melakukan yang baik dan benar dalam semua hal.

4 Yakobus 1:22-26 memberitahukan agar kita janganmendengarkan Firman Allah saja, tetapi jugaa) seringkali membacanya.b) bertanya-tanya apa artinya.c) melakukannya.

Cocokkan jawaban saudara.

Kita telah berbicara tentang tujuan Allah sehubungandengan perbuatan baik bagi orang Kristen. Namun demi-kian, penting juga bagi saudara untuk mengerti bahwa apayang saudara lakukan itu adalah tanda lahiriah dari keadaansaudara. Saudara penting ~- saudara adalah anak Allah! 'I'e-tapi bagaimanakah keadaan anak Allah itu?

Sebab di dalam Dia Allah telah memilih kita sebelumdunia dijadikan, supaya kita kudus dan tak bercacat dihadapanNya (Efesus 1 :4).

Page 17: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Menjadikan Saudara Sebagaimana Adanya 15

Allah ingin agar anak-anakNya kudus dan tak bercacat.Saudara tahu bahwa orang percaya adalah ciptaan yangbaru, dia dilahirkan kembali. Saudara juga mengetahui daripembacaan Alkitab dan dari pengalaman bahwa seorangKristen tidak dengan serta merta menjadi sempurna. Bah-kan murid-murid Tuhan mempunyai kesalahan. TetapiAllah ingin agar semua anakNya menjadi kudus dan baik.Ini memakan waktu: seperti. seorang anak yang tumbuhmenjadi besar. Sebenarnya, ketika kita berada di surgabarulah pertumbuhan kita itu sempurna.

AdalahTidakHarus menjadi

ANAK ALLAH

-+ Ciptaan baru_ serta-merta sempurna

-+ Kudus dan tak bercacat

Seorang tukang kayu mungkin berharap anaknya men-jadi seorang tukang kayu yang cekatan. Seorang penyanyimungkin berharap puterinya kelak menjadi pemusik. Te-tapi apakah seseorang anak yang dilahirkan dalam sebuahkeluarga akan memperoleh ketrampilan bapanya? Tidak.Untuk memperkembangkan sesuatu ketrampilan diperlukanwaktu, pendidikan, dan latihan. Anak itu harus ingin belajarpada ayahnya. Dia harus mencoba untuk melakukan apayang ingin diajarkan ayahnya kepadanya.

Setiap orang percaya dilahirkan kembali sesuai dengankehendak Allah. Hatinya diubahkan dan dia memiliki hidupbaru. Itulah maksud Allah bagi orang percaya. KemudianAllah menghendaki agar hidupnya penuh perbuatan baik.Satu-satunya jalan bagi orang percaya untuk melakukan halini ialah memperkenankan Allah menolong dia mengubahsikap-sikapnya. Sikap adalah pendirian kita tentang orang-

Page 18: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

16 Etika Alkitab

orang dan hal-hal. Sikap kita akan menunjukkan keadaankita, sama seperti keadaan kita kadang-kadang tercerminpada wajah kita. Gambar ini menunjukkan bagaimana Allahmengubah kita .

.....'w\ I I <..~AL~AH~

-...t ;----.@ ~/ I \ "-

I1 Hidup baru 2 Sikap baru 3 Tindakan baru

Pertama, Allah menyelamatkan kita dan mengubah hi-dup batin kita. Kemudian hidup baru kita itu menghasilkansikap-sikap baru, yang harus kudus dan tak bercacat sepertiyang diinginkan Allah. Sikap-sikap baru ini membawakepada tindakan-tindakan baru. Mengertikah saudara bah-wa hidup baru, perasaan baru, dan perbuatan baik itu semua-nya termasuk dalam maksud rencana Allah? Itulah satudefinisi dari etika Alkitab: mempraktekkan hidup baru sau-dara dalam sikap dan tindakan saudara. Apakah saudarajuga mengerti bahwa dalam setiap bidang itu orang percayaharus bersedia menerima pertolongan Allah?

~~~\5 Setelah saudara dilahirkan kembali, Allah telah mengu-

bah perasaan dan perbuatan saudara dalam banyak hal.Tuliskan hal-hal itu dalam buku catatan saudara. Apa-kah saudara mendapat dorongan dari apa yang telahdilakukan Allah dalam hidup saudara?

Yang Harus Saudara Kerjakan

Page 19: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Menjadikan Saudara Sebagaimana Adanya 17

6 Cocokkan kata-kata yang menunjukkan maksud Allahbagi hidup saudara (kolom kanan) dengan tiga bidangdalam kehidupan saudara yang dipengaruhinya (kolomkiri). Tuliskan nomornya pada tempat kosong yangtersedia.· a Tindakan· b Hidup baru· c Sikap

Cocokkan jawaban saudara.

1) Diselamatkan2) Kudus dan tak bercela3) Berbuat baik

SAUDARA SEORANG PENTING: SEORANG ANG-GOTA TUBUH KRISTUS

Tujuan 3. Menerangkan mengapa Allah menempatkan sau-dara dalam tubuh Kristus.

Mungkin saudara pernah mendengarkan seseorang me-ngatakan, "Seandainya saudara satu-satunya orang berdosadi dunia ini, Yesuspun akan mati bagi saudara!" Tetapi bu-kan saudara sendiri orang berdosa, bukan? Sebagian darirencana keselamatan Allah ialah agar banyak orang disela-matkan. Tentunya termasuk saudara. Penderitaan Yesusialah agar "membawa banyak orang ("anak," TL) kepadakemuliaan" (Ibrani 2:10). Allah berniat agar PutraNya,Yesus, menjadi "yang sulung di antara banyak saudara"(Roma 8:29).

Page 20: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

18 Etika Alkitab

Allah tidak membedakan laki-laki dan perempuan.Ingatlah: orang yang percaya dan menerima Dia mempu-nyai hak untuk menjadi anak-anak Allah.

Allah Telah Menempatkan Saudara dalam suatu Keluarga

Allah mempunyai banyak anak laki-laki dan perempuan:yaitu orang-orang Kristen yang bersama-sama merupakankeluarga Allah. Bapa kita ingin keluargaNya itu bersatu.Alkitab menyatakan hal ini dengan menyebut keluargaAllah itu "tubuh Kristus."

Tubuh adalah kesatuan yang terdiri dari banyak bagianyang semuanya bekerja dengan satu tujuan. Alangkahbedanya bagian-bagian itu. Tetapi mereka saling memerlu-kan! Tubuh Kristus sama seperti itu. Tubuh itu terdiridari orang-orang Kristen dari berbagai negara, suku bangsa,dan usia. Namun bersatu - menjadi satu tubuh dan satukeluarga.

Demikianlah kamu bukan lagi orang asing dan pen-datang, melainkan kawan sewarga dari orang-orang ku-dus dan anggota-anggota keluarga Allah (Efesus 2:19).

Persatuan memang indah! Alangkah baiknya jika sau-dara menyadari bahwa kita dipersatukan dengan orang-orangpercaya lainnya. Tetapi Allah tidak menjadikan orang-orangKristen satu tubuh hanya untuk mempunyai satu kesatuan.Seorang pelatih sepakbola tidak mengumpulkan pemain-pemain, hanya untuk mengatakan bahwa dia telah mem-bentuk sebuah regu. Dia menyatukan mereka untuk ber-main! Allah mempunyai maksud bagi tubuh Kristus, dansaudara mempunyai bagian di dalamnya.

Page 21: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Menjadikan Saudara Sebagaimana Adanya 19

MaksudNya bagi Saudara dalam Keluarga ituMengapa Allah menempatkan orang dalam keluarga?

Cobalah saudara pikirkan tentang seorang anak yatim atauseorang janda di kota saudara. Jelas sekali bahwa kita salingmemerlukan. Keluarga adalah cara Allah untuk memenuhikeperluan manusia, baik jasmani maupun emosi. Bersama-sama keluarga itu dapat menyediakan makanan dan peru-mahan yang diperlukan anggota-anggotanya. Bersama-samamereka dapat memenuhi keperluan setiap orang akan kasihdan penghormatan.

Allah menempatkan masing-masing anakNya dalam ke-luargaNya karena alasan yang sama - karena kita salingmembutuhkan. Mungkin saudara tidak merasa perlu akanpertolongan orang Kristen lain guna memenuhi keperluan-keperluan jasmaniah dan emosi. Mungkin saudara mempu-nyai keluarga yang memperhatikan dan mengasihi saudara.Tetapi saudara-saudara yang di dalam Kristus mungkinmemerlukan pertolongan saudara dalam hal ini. Pasti sau-dara mempunyai bagian yang penting dalam pelayanan ke-pada anggota-anggota lain dalam keluarga Allah.

Yang jelas ialah bahwa kita semua perlu mengambilbagian dalam hidup rohaniah keluarga Allah. Penulis kitabIbrani menyatukan keperluan fisik, emosi dan rohani.

Dan marilah kita saling memperhatikan supayakita saling mendorong dalam kasih dan pekerjaanbaik. Janganlah kita menjauhkan diri dari pertemuan-pertemuan ibadah kita, seperti dibiasakan oleh bebe-rapa orang, tetapi marilah kita saling menasihati, dansemakin giat melakukannya menjelang hari Tuhan yangmendekat (Ibrani 10:24,25).

Dengan jalan berkumpul bersama dengan saudara-sau-dara Kristen, saudara dapat memenuhi keperluan orang dankeperluan saudara sendiri dapat dipenuhi. Etika diperlukan

Page 22: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

20 Etika Alkitab

dalam hal ini. Saudara dapat melaksanakan hidup baru inidengan menolong keluarga Allah. Paulus memberi teladanakan sikap dan perbuatan baiknya ketika dia menulis:

Tentu saudara sudah mendengar bahwa Allah, kare-na kebaikan hatiNya, telah memberikan kepada sayatugas ini demi kepentingan saudara (Efesus 3:2, KabarBaik).

Allah ingin kita hidup demi kepentingan orang laindalam tubuh Kristus.

~~

7 Lingkarilah huruf di depan pernyataan yang BENARtentang Allah dan keluargaNya.a Allah ingin anak-anakNya saling melayani.b Semua orang adalah anak-anak Allah.c Janganlah kita menghina sesama Kristen: Allah juga

menjadikan mereka saudara kita dalam Kristus.d Tubuh Kristus itu ada untuk memenuhi keperluan

anggota -anggotanya.

Yang Harus Saudara Kerjakan

8 Pikirkan sesama Kristen dalam masyarakat saudara.Keperluan apa yang ada pada mereka? Apakah saudaratermasuk menjadi jawaban Allah untuk memenuhikeperluan-keperluan tersebut?

SAUDARA SEORANG PENTING: SEORANG UTUSANKERAJAAN

Tujuan 4. Memberi contoh tentang tanggung jawab saudarasebagai orang percaya kepada dunia.

Page 23: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Menjadikan Saudara Sebagaimana Adanya 21

Apa yang akan terjadi pada sebuah keluarga yang tidakbertambah? Keluarga dimaksudkan agar bertambah banyak.Ketika Allah menciptakan manusia yang pertama, Dia mem-beritahukan kepada mereka apa yang harus mereka lakukan(Kejadian 1:28). Allah ingin agar Adam dan Hawa mempu-nyai anak. Demikianlah juga keinginan Allah bagi keluarga-Nya. Dia ingin lebih banyak lagi orang yang dilahirkan kem-bali dalam keluargaNya. Ingatkah saudara akan kata-kataYesus mengenai hal ini?

Karena itu pergilah, jadikanlah semua bangsa murid Ku(Matius 28:19).

Tubuh Kristus yang terdiri dari orang-orang percaya ituharus bertambah, dan masing-masing anggota mempunyaibagiannya dalam proses ini. Saudara diperintahkan untukmenolong dengan berusaha sekeras-kerasnya membawalebih banyak orang percaya dalam keluarga Allah.

Allah Membiarkan Saudara Tinggal dalam Dunia

Pelajaran ini dimulai dengan menanyakan apa yang terjadiketika saudara menjadi orang Kristen. Satu hal tidak terjadi.Saudara tidak meninggalkan dunia ini dengan tiba-tiba danpergi ke surga. Padahal berada dengan Tuhan di surga jauhlebih menyenangkan daripada hidup di bumi ini (Filipi1:23).Allah bisa saja mengambil saudara untuk tinggal bersamadenganNya di surga, tetapi Dia tidak mau melakukan hal itu.

Mungkin satu hal lain lagi yang tidak terjadi, ketika sauda-ra menjadi anak Allah. Semua masalah keuangan dan pekerja-an tidak menghilang dengan tiba-tiba. Tetangga dan rekan-rekan saudara tidak dengan tiba-tiba menjadi lebih ramah dansuka menolong. Mengapa tidak? Saudara masih ada di dalamdunia. Dan di dunia ini, keadaan tidak selalu mudah. Per-soalan-persoalan bercampur dengan hal-hal yang menyenang-kan. Mungkin keputusan-keputusan yang harus saudara buat

Page 24: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

22 Etika Alkitab

sekarang lebih sulit daripada sebelum menjadi Kristen. Kea-daan mungkin menjadi lebih sukar karena saudara telah men-jadi orang Kristen. Pertama-tama mungkin keluarga danteman-teman saudara tidak mengerti hidup saudara. Dankedua, sekarang iblis (yaitu malaikat jahat yang menentangsemua perbuatan baik Allah) melawan saudara juga.

Tetapi bacalah doa Yesus kepada Allah demi murid-muridNya:

Aku tidak meminta, supaya Engkau mengambil merekadari dunia, tetapi supaya Engkau melindungi merekadaripada yang jahat. Mereka bukan dari dunia, samaseperti Aku bukan dari dunia ... Sama seperti Engkautelah mengutus Aku ke dalam dunia, demikian pulaAku telah mengutus mereka ke dalam dunia (Yohanes17:15,16,18).

Jika Allah menghendaki anak-anakNya berada dalam du-nia, yakinlah bahwa Ia mempunyai maksud yang baik.

Yang Harus Saudara Kerjakan

Pilihlah jawaban yang benar dari jawaban yang diberikandalam tanda kurung dan tuliskan pada tempat yang tersedia.9 Sebagai orang percaya, kita mempunyai tanggung jawab

untuk (memberitakan kepada/berdebat dengan)semua orang di mana saja tentang .

(Adam dan Hawa/keluarga Allah)

Maksud Allah Bagi Saudara dalam Dunia iniTujuan 5. Menguraikan tujuan Allah bagi saudara dalam

dunia sebagai utusan Kristus.

Page 25: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Menjadikan Saudara Sebagaimana Adanya 23

Ada orang Kristen yang ingin memisahkan dirinya dariorang lain. Mereka meninggalkanrumah, keluarga, dan desa-nya untuk hidup menyendiri. Bukan itu maksud Allah.RencanaNya bagi saudara, dan bagi semua anakNya, ialahmelakukan pekerjaanNya di dalam dunia ini. Yesus berkatakepada murid-muridNya, "Sama seperti Bapa mengutusAku, demikian juga sekarang Aku mengutus kamu" (Yo-hanes 20:21). Saudara diutus ke dalam dunia ini sama s,e-perti Petrus, Yakobus, dan Yohanes, yaitu murid-murid Ye-sus. Saudara harus mewakili Tuhan di hadapan semua orangdi sekeliling saudara.

Dengarkan apa yang ditulis oleh Paulus mengenai orang-orang Kristen yang hidup sebagaiwakil Allah:

Lakukanlah segala sesuatu dengan tidak bersungut-su-ngut dan berbantah-bantahan, supaya kamu tiada ber-aib dan tiada bernoda, sebagai anak-anak Allah yangtidak bercela di tengah-tengah angkatan yang bengkokhatinya dan yang sesat ini, sehinggakamu bercahaya diantara mereka seperti bintang-bintang di dunia, sambilberpegang ("menyampaikan," Kabar Baik) pada firmankehidupan (Filipi 2:14-16).

Jadi, tugas saudara meliputi keadaan, perasaan, dan per-buatan. Sebagai anak Allah, keadaan saudara harus tidakbercela dan murni. Seperti anak Allah, perasaan saudara ha-rus gembira dan taat, tidak bersungut-sungut. Saudara harusbertindak seperti anakNya, melakukan segala sesuatu yangdapat saudara lakukan bagi orang lain dan menceritakankepada mereka tentang Kristus.

Orang yang mewakili negaranya di negara asing disebutduta. Dia seorang penting. Orang lain mengakui keduduk-annya dan negara asalnya. Di negara asing itu dia berbicaradengan penuh wibawa apabila kepentingan negaranya ikutterlibat.

Page 26: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

24 Etika Alkitab

Saudara seorang duta. Saudara mewakili Kerajaan Allahdi dalam dunia ini. Rasul Paulus menyatakan ide ini dalamII Korintus 5:20. Dalam Alkitab terjemahan baru tertulis,"Jadi kami ini adalah utusan-utusan Kristus". Marilah kitabaca seluruh ayat itu.

Jadi kami ini adalah utusan-utusan Kristus, seakan-akan Allah menasihati kamu dengan perantaraan kami(II Korintus 5:20).

Maksud Allah bagi saudara dalam dunia ini ialah agarsaudara berbicara atas nama Kristus. Saudara mewakiliNyadan kerajaan surgaNya. Allah mengutus saudara agar sauda-ra menunjukkan dan memberitahukan kepada semua orangbahwa Allah mengasihi mereka dan ingin memberi merekahidup baru. Adakah kehormatan lain yang lebih dari ini?Tanggung jawab apakah yang bisa lebih bersifat tantangan?Aktivitas apakah yang menuntut lebih banyak dari saudara,sehubungan dengan mempraktekkan hidup baru saudaramelalui sikap dan tindakan?

Maksud Allah bagi saudara adalah maksud yang muha.Tak seorangpun dapat memenuhinya dengan kekuatannyasendiri. Tetapi saudara dilahirkan kembali oleh Roh Allah,dan Dia tinggal dalam hati saudara untuk menolong saudaramelakukan apa yang sebelumnya tak dapat saudara kerja-kan. Roh Kudus menolong saudara untuk mengungkapkanperangai baru itu dalam sikap dan tindakan yang layak bagiseorang anak Allah. Tetapi saudara harus membiarkan Diamenolong saudara, dengan melakukan apa yang diperintah-kan olehNya. Saudara sendiri bertanggung jawab atas carasaudara melaksanakan apa yang telah dipercayakan olehAllah. Perkataan Paulus yang mendorong Timotius merupa-kan peringatan agar saudara berusaha.

Page 27: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Menjadikan Saudara Sebagaimana Adanya 25

Usahakanlah supaya engkau layak di hadapan Allahsebagai seorang pekerja yang tidak usah malu (II Timo-tius 2:15).

Allah.Bapa saudara, ingin sekali menolong saudara men-jadi seorang anak yang berusaha sekuat-kuatnya untuk ber-tumbuh menjadi dewasa, dan bertindak seperti Dia. Diaingin saudara belajar memiliki cara yang berlandaskan Alki-tab, suatu etika Kristen.

Yang Harus Saudara Kerjakan

10 Tuliskan Filipi 2:14-16 dalam buku catatan saudara.Kemudian, garisbawahilah kata-kata yang dapat meno-long saudara agar hidup menjadi lebih baik. Pelajariayat ini sehingga saudara mengetahuinya.

11 Sebagai seorang utusan Kristus, siapa yang saudarawakili?

12 Lingkari huruf di depan setiap pernyataan yang BE-NAR di bawah ini.a Sebagai seorang percaya, saudara harus mengeluh

tentang orang lain yang hidupnya tidak benar.b Tujuan Allah bagi saudara dalam dunia ini ialah agar

menjadi terangNya dan berbicara atas namaNya.c Saudara bertanggung jawab atas cara saudara men-

jalani hidup baru sebagai anak Allah.

Page 28: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

26 Etika Alkitab

Cocokkan Jawaban Saudara

Jawaban soal-soal pelajaran saudara tidak tersusundengan teratur. Jawaban itu dicampur aduk sehingga sau-dara tidak bisa melihat jawaban berikutnya sebelum saudarasampai pada soal tersebut. Cobalah agar jangan melihatlebih dulu.

7 a Benar.b Salah.c Benar.d Benar.

1 b) Menerima dan percaya pada Yesus.

8 Jawaban saudara sendiri.

2 a) Dia menjadikan saudara anakNya dan menolong sau-dara ingin mempunyai kelakuan yang lebih baik.

9 Memberitakan kepadakeluarga Allah.

3 b) Melakukan yang baik dan benar dalam semua hal.

10 Jawaban saudara sendiri.

4 c) Melakukannya.11 Kristus di bumi ini.5 Jawaban saudara sendiri.

12 a Salah.b Benar.c Benar.

6 a 3) Berbuat baik.b 1) Diselamatkan.c 2) Kudus dan tak bercela.

Page 29: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat
Page 30: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

AllahAdalah PolaBagiHidup Kita

Banyak negara yang memiliki peribahasa seperti "Aircucuran atap jatuhnya ke pelimbahan juga." Suatu hal yangmenarik tentang keluarga ialah kemiripan antara anggota-anggota keluarga. Misalnya, kami mempunyai dua oranganak. seorang putra dan seorang putri. Keduanya bermatabulat besar seperti ayahnya. Yang putra berambut keritingseperti ayahnya, sedangkan yang putri berambut lurus se-perti ibunya. Orang biasanya mengatakan bahwa merekaserupa, dan "mirip benar dengan ayah mereka."

Tentunya kemiripan keluarga dapat terlihat dari sikapdan perbuatan kita juga. Kami marah pada anak laki-lakikami tadi pagi karena dia enak-enakan membaca, sedangkandia harus berganti pakaian. Kemudian kami ingat betapaseringnya orang tua kami sendiri memarahi kami karena halyang sama, yaitu kegemaran kami akan buku. Kami jugagemar membaca dan tidak selalu memilih waktu yang tepatuntuk itu.

Ada juga kemiripan keluarga yang bersifat rohaniah.Yesus berkata kepada orang Farisi, yang merasa dirinyaorang paling baik, padahal mereka bukan orang baik, "Iblis-lah yang menjadi bapamu dan kamu ingin melakukan kei-nginan-keinginan bapamu" (Yohanes 8:44). Jika orang Kris-ten benar-benar adalah anak-anak Allah, mereka akan me-nunjukkan kemiripan keluarga dalam sifat, sikap, dan per-buatan mereka.

28

Page 31: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Sama seperti seorang anak memandang perbuatan bapa-nya, demikian juga kita harus mengetahui apa yang dilaku-kan Bapa surgawi kita sehingga kita bisa menjadi serupadengan Dia.

Dalam pelajaran ini saudara akan mempelajari ...

Allah Mempunyai PerangaiArti Perangai AllahPenunjukan Perangai Allah

Allah itu KasihAllah itu Adil dan Benar

Pelajaran ini akan menolong saudara ...

o Menguraikan perangai Allah.

o Menghargai pentingnya mengetahui perangai Allah danbagaimana hubungannya dengan hidup saudara.

29

Page 32: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

30 Etika Alkitab

ALLAH MEMPUNYAI PERANGAI

Bagaimana saudara dapat mengetahui seseorang itu ada-lah makhluk manusia bila saudara berjumpa dengannya?Apakah karena dia kelihatannya seperti manusia? Apakahkarena dia berbicara seperti manusia? Apakah karena diaberjalan tegak seperti manusia? Saudara tahu seseorang itumakhluk manusia bukan saja karena wajahnya, suara, ataugerakannya, tetapi karena pengetahuan dan perasaan yangdinyatakan oleh makhluk-makhluk jasmaniah itu. Seorangmanusia memberi tanggapan dan reaksi; ia juga melakukansesuatu, karena dia mempunyai tujuan dan gagasan. Namunagaknya tidak semua orang sama. Setiap orang mempunyaikepribadiannya masing-masing, yang merupakan penyataanlahiriah dari perangainya.

Arti PerangaiTujuan 1. Kenali/ah sumber-sumber dari mana saudara

dapat mengetahui perangai Allah.Allah ialah suatu pribadi. Dia tidak mempunyai bentuk

manusia, karena Dia bukan manusia. Akan tetapi Allahbukan juga hanya suatu kekuasaan yang sedang bekerja dialam semesta ini. Memang oleh kuasaNya alam semesta inidiciptakan. Tetapi lebih daripada kekuasaan belaka. Allahmempunyai ide-ide dan tujuan-tujuan, kecerdasan danemosi. Dia memberi tanggapan dan reaksi. Dalam semuahal itu, Dia melebihi makhluk manusia yang diciptakanNyamenurut gambarNya. Agaknya menghina bila mengatakanbahwa Allah mempunyai kepribadian, bahwa Dia suatupribadi. Namun itulah cara yang terbaik untuk mengatakan-nya. Dan semua sifat yang merupakan kepribadianNya ada-lah perangaiNya. Allah itu ajaib adanya - perangaiNyamelampaui pengertian kita. Tetapi Dia berkehendak untuk

Page 33: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah adalah Pola bagi Hidup Kita 31

menunjukkan sifatNya kepada kita, supaya kita bisa serupaDia dan meniru cara-caraNya.

Alam semesta yang diciptakan Allah, menunjukkan sedi-kit tentang kekuasaanNya dan kecerdasanNya yang tidakterbatas. Paulus menulis:

Sebab apa yang tidak nampak daripadaNya, yaitu ke-kuatanNya yang kekal dan keilahianNya dapat nampakkepada pikiran dari karyaNya sejak dunia diciptakan(Roma 1: 20).

Tetapi manusia memutarbalikkan apa yang mereka lihatagar sesuai dengan keinginan mereka sendiri (Roma 1 :21-25).Banyak agama mengajarkan adanya seorang Pencipta, yaituAllah, tetapi mereka tidak mempunyai pengertian yang be-nar tentang perangai Allah. Allah sendirilah yang harusmenjadikannya jelas dalam cara-cara khusus.

Pertama, dalam sejarah Allah menyatakan diriNya sen-diri kepada orang-orang yang dipilihNya. Orang-orang se-perti Abraham, Musa, Samuel, dan Yesaya menerima peng-ertian khusus mengenai perangai Allah. Bangsa Israel dipilihuntuk menunjukkan cara-cara Allah kepada umat manusia.Perjanjian Lama mencatat pengetahuan tentang Allah yangdiberikan kepada dunia dengan cara ini. Meskipun Perjan-jian Lama secara panjang lebar menguraikan tentang pera-ngai Allah, masih banyak dari umat manusia yang tidakmengetahui tentang diriNya.

Allah juga mengungkapkan perangaiNya dengan mengi-rim PuteraNya, Yesus Kristus untuk hidup di antara manusia.

Setelah pada zaman dahulu Allah berulang kali dandalam pelbagai cara berbicara kepada nenek moyangkita dengan perantaraan nabi-nabi, maka pada zamanakhir ini Ia telah berbicara kepada kita dengan peran-taraan AnakNya. . .. Ia adalah cahaya kemuliaanAllah dan gambar wujud Allah (Ibrani 1:1-3).

Page 34: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

32

~

Etika Alkitab

Yang Harus Saudara Kerjakan

1 Sifat-sifat perangai Allah apakah yang ditunjukkanmelalui ciptaan? Lingkari huruf yang ada di depanjawaban yang benar.a Allah hanyalah kekuatan dalam alam.b Allah itu bijaksana dan cerdas.c Allah itu kejam.d Allah itu mahakuasa.

2 Berilah tiga sumber dari mana saudara dapat menemu-kan perangai Allah. Mungkin kata-kata yang saudarapergunakan berbeda dengan kata-kata kami, tetapipikirannya haruslah sama.

a .b ..

c ..

Cocokkan jawaban saudara dengan jawaban yang terterapada akhir pelajaran ini.

Penunjukan Perangai Allah

Tujuan 2. Uraikan bagaimana Yesus mampu menunjukkanperangai Allah kepada saudara.

Pengungkapan Allah dalam diri Yesus yang dicatat dalamkitab-kitab Injil Perjanjian Baru sama sekali tidak berten-tangan dengan pengungkapan Allah dalam Perjanjian Lama.Yesus menjadikan perangai, perasaan, dan perbuatan Allahdapat lebih mudah dimengerti, karena Ia mencerminkannyadalam kehidupanNya, yaitu suatu cara yang bisa dimengertioleh manusia. Injil Yohanes menyebut Yesus "Firman,"atau penyataan, dan mengatakan demikian tentang Dia:

Page 35: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah adalah Pola bagi Hidup Kita 33

Firman itu telah menjadi manusia, dan diam di antarakita, dan kita telah melihat kemuliaanNya, yaitu kemu-liaan yang diberikan kepadaNya sebagai Anak TunggalBapa, penuh kasih karunia dan kebenaran (Yohanes1:14).

Karena Yesus adalah Putera Allah, Dia sanggup menceri-takan kepada manusia tentang Allah. Karena perangaiNyasama seperti Allah, Dia mampu menunjukkan perangaiAllah dalam sikap dan perbuatanNya.

Tidak seorangpun yang pernah melihat Allah; tetapiAnak Tunggal Allah, yang ada di pangkuan Bapa, Dia-lah yang menyatakanNya (Yohanes 1:18).

Yesus menyempurnakan penyataan Allah, yang takmampu dimengerti sepenuhnya, meskipun orang-orang itupilihan Allah. Yesus memperkenalkan perangai Allah ke-pada semua orang. Lebih-lebih lagi, oleh kematian dankebangkitanNya, Dia memberikan hak kepada manusia un-tuk menjadi anak-anak Allah. Oleh kuasa RohNya, anak-anak Allah kini sedang diubah agar menyerupai Allah. Baca-lah apa yang menurut Paulus sedang terjadi pada saudarasebagai orang percaya, sebagai anak Allah:

Dan kita semua mencerminkan kemuliaan Tuhan de-ngan muka yang tidak berselubung. Dan karena kemu-liaan itu datangnya dari Tuhan yang adalah Roh, makakita diubah menjadi serupa dengan gambarNya, dalamkemuliaan yang semakin besar (II Korintus 3:18).

Kemuliaan adalah kata yang dipakai Alkitab untukmenguraikan kehadiran Allah yang indah. Yesus, PuteraAllah, mencerminkan kemuliaan ini (lihatlah Yohanes 1:14).Dia bercahaya dalam dunia yang gelap ini. Jika saudaramakin lama makin menyerupai Allah, saudara juga akanmencerminkan kemuliaanN ya.

Page 36: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

34 Etika Alkitab

Kemuliaan meliputi semua ciri khas Allah. Yang banyakdiperhatikan oleh Yohanes dalam kemuliaan Yesus adalahkasih karunia dan kebenaran. Kasih karunia mengingatkankita akan kebaikan Allah, bahwa Dia penuh kasih. Kebe-naran mengingatkan kita akan kebaikan Allah, bahwa Dialahsatu-satunya Allah yang benar, kudus dan adil. Kedua ba-gian dari perangai Allah ini mempengaruhi etika. Sikap danperbuatan Allah disebabkan karena kasihNya dan dari kebe-naranNya.

KEMULIAAN ALLAHI

-:

KEBENARANKASIH KARUNIA ....

KASIH

KEKUDUSAN

RAHMAT

KEADILAN

Lukisan ini menunjukkan ciri-ciri khas dari kemuliaanAllah. Kita dapat mencerminkannya juga dalam sikap danperbuatan kita terhadap orang lain.

~ Yang Harus Saudara Kerjakan

3 Hafalkan bagian dari II Korintus 3:18 ini, "Tuhan yangadalah Roh, maka kita diubah menjadi serupa dengangambarNya, dalam kemuliaan yang semakin besar."Tidakkah ini memberi dorongan kepada saudara?

Page 37: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah adalah Pola bagi Hidup Kita 35

4 Berdoalah bagaimana saudara dapat bekerja sama de-ngan Tuhan sementara Dia mengubah perangai saudara.Saudara boleh mulai dengan minta Dia menunjukkankepada saudara, sementara saudara mempelajari lan-jutan pelajaran ini, dalam hal apa saudara tidak men-cerminkan perangaiNya, kemuliaanNya.

ALLAH ITU KASIH

Tujuan 3. Uraikan bagaimana kasih Allah berbeda dengankasih manusia, dengan menerangkan arti kasihkarunia dan rahmat.

Salah satu hal yang paling sukar untuk dimengerti ketikakita menjadi orang Kristen ialah bagaimana Allah bisa begitusangat mengasihi kita sehingga Dia membiarkan Putera Tung-galNya mati karena kita. Kita tidak biasa dengan kasih sema-cam itu. Kebanyakan kasih yang kita saksikan dalam duniaini sangat berbeda. Satu cara untuk menguraikan kasih yangterdapat dalam dunia ini ialah "setelah aku, baru kamu". Ka-sih semacam ini akan mengatakan, "Jika ada cukup makananbagi kita berdua, kita akan membaginya. Jika hanya cukupuntuk seorang saja, aku yang makan." Kasih semacam inimengingatkan akan kepentingan diri sendiri lebih dahulu,kemudian baru kepentingan orang lain. Kasih Allah jauhlebih tinggi daripada kasih manusia. Dia selalu memikirkanapa yang terbaik bagi kita. Dia penuh kasih, meskipun kitatidak mengasihiNya. Dia mengasihi dunia ini meskipun duniamenolakNya. Kasih semacam ini adalah kasih yang aktif.Kasih ini nampak dalam sikap dan perbuatan, seperti yangdikatakan oleh I Korintus 13:4-7. Dalam Alkitab, sikap Al-lah yang penuh kasih itu disebut kasih karunia dan rahmat.

Kasih karunia atau anugerah adalah kasih yang menun-jukkan bahwa ia menghendaki yang terbaik bagi orang lain.Kasih karunia tidak menunggu sampai orang lain itu cukup

Page 38: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

36 Etika Alkitab

baik untuk dikasihi, atau sampai dia membalas kasih. Kasihkarunia adalah sikap belas kasihan yang tidak mementingkandiri. Tuhan adalah "Allah sumber segala kasih karunia, yangtelah memanggil kamu dalam Kristus kepada kemuliaanNyayang kekal" (I Petrus 5: 10).

Kasih karunia Allah terlihat sebab Dia menginginkan yangterbaik bagi kita ketika kita masih berdosa. Tetapi kasihNyaharus bertindak untuk membebaskan kita dari dosa kita.

Seseorang menunjukkan rahmat ketika dia melakukansesuatu bagi orang lain yang tidak layak mendapatkannya.Ingatkah saudara akan cerita orang Samaria yang baik hati?Cerita itu terdapat dalam Lukas 10:30-37. Orang Samariaitu melihat keperluan orang yang memusuhinya. Dia merasakasihan padanya (ayat 34) dan menolongnya, atau (menurutAlkitab) "tergeraklah hatinya oleh belas kasihan."

Allah telah menunjukkan anugerah dan rahmatNya ke-pada kita. Dia tidak seperti orang tua yang menjanjikan,"Kami akan memberikan hadiah padamu, kalau kamu berla-ku baik hari ini." Allah mengasihi tanpa pamrih. Dia meng-inginkan yang terbaik bagi kita, dan menyediakan kesela-matan meskipun kita tidak layak menerimanya.

Page 39: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah adalah Pola bagi Hidup Kita 37

Karena waktu kita masih lemah, Kristus telah mati un-tuk kita orang-orang durhaka pada waktu yang ditentu-kan oleh Allah. Sebab tidak mudah seorang mau matiuntuk orang yang benar tetapi mungkin untuk orangyang baik ada orang yang berani mati. Akan tetapi Al-lah menunjukkan kasihNya kepada kita, ketika kitamasih berdosa (Roma 5:6-8).

Kasih Allah bukan mementingkan diri sendiri atau harusdiperoleh sebagai imbalan jasa. Kasih Allah diberikan dengancuma-cuma dan berbeda sekali dengan kasih manusia. Allahbertindak lain sekali dengan manusia. Tetapi Allah inginmengubah anak-anakNya menjadi serupa dengan diriNya. Diaingin kita mencerminkan kemuliaan dan kebaikanNya. Halitu berarti Dia ingin kita mengasihi dengan cara Dia menga-sihi, dan menunjukkan kasih karunia dan belas kasihan juga.

~Yang Harus Saudara Kerjakan

5 Bacalah apa yang dikatakan Yesus mengenai hal menga-sihi dalam Lukas 6:27-36. Tuliskan bagian-bagian nasberikut ini dalam buku catatan saudara. Di samping se-tiap ayat, tuliskan satu cara yang dapat saudara lakukanuntuk menerapkan apa yang dikatakan ayat tersebut.Ayat 27 - Kasihilah musuhmu, berbuatlah baik kepadaorang yang membenci kamu.Ayat 36 - Hendaklah kamu murah hati, sama sepertiBapamu adalah murah hati.

ALLAH ITU ADIL DAN BENAR

Tujuan 4. Menerangkan "adil dan benar" dan menceritakanbagaimana kebenaran Allah ditunjukkan dalamsikap dan perbuatanNya.

Page 40: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

38 Etika Alkitab

Pada Biro Timbangan dan Ukuran Intemasional di Sevres,Perancis, terdapat sebatang logam khusus. Batang logam itutepat satu meter panjangnya. Banyak negara mempunyaitiruan batang logam ini. Panjangnya tepat dan benar. Itulahstandar yang sempurna untuk menilai semua ukuran panjang.

Allah seperti itu. Pada dasarnya Dia benar dan baik se-mata-mata. Dalam segala hal Dialah standar (patokan) ke-sempurnaan. Semua yang dikatakan atau dilakukanNya itubenar. Itulah yang kita maksudkan bila mengatakan bahwaAllah adil dan benar. Dia tidak berubah dan tidak melaku-kan suatu kesalahanpun, karena hal-hal itu bertentangan de-ngan kodratNya. Allah hanya akan senang apabila orang-orang yang ingin menyerupai Dia itu juga benar semata-mata. Karena Dia benar dan adil, Dia harus mengadili cip-taanNya. Ketika Allah telah menyelesaikan pekerjaan cip-taanNya, Alkitab mengatakan bahwa Dia amat senang de-ngannya (Kejadian 1:31). Tetapi saudara tahu bahwa semuamanusia telah berbuat dosa; mereka tidak tetap baik dan be-nar. Seperti sebuah tongkat meteran yang tidak benar, me-reka tidak sesuai dengan standar ukuran ketika diukur.Paulus dengan jelas menulis:

Karena semua orang telah berbuat dosa dan telah kehi-langan kemuliaan Allah (Roma 3:23).

Lalu apa yang dapat dilakukan Allah? Dia tidak bisamemperkenankan orang-orang yang tidak memiliki kebenar-an yang serupa dengan kebenaranNya untuk tinggal dengan-Nya, bukan?

Bayangkan bahwa saudara ingin membuat sebuah meja.Empat orang teman bersedia membawa kayu untuk kakimeja. Saudara memberikan kepada masing-masing ukurankaki yang tepat. Ketika mereka tiba, saudara memakaiukuran saudara untuk mengukur dan temyata tiap kaki itu

Page 41: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah adalah Pola bagi Hidup Kita 39

terlalu pendek. Yang satu lebih pendek 10 senti, yang satu5, satu 3 dan yang satu lagi 2 senti. Yang mana yang dapatsaudara pakai? Tidak ada, jika saudara ingin sebuah mejadengan ukuran tinggi yang sebenarnya agar tidak terbalik.

Allah mengukur atau menghakimi kekurangan-keku-rangan manusia. Bukan karena manusia melakukan hal-halyang jahat, tetapi karena mereka tidak menunjukkan kasihdan belas kasihan seperti yang dilakukanNya.

Konon ada seorang hakim yang sangat baik yang meng-hendaki kebenaran dan keadilan. Pada suatu hari puteranyadibawa menghadap karena telah melakukan tindak pidana.Puteranya mengakui bahwa dirinya bersalah. Dengan air matayang berlinang-linang hakim itu menjatuhi hukuman penjarapada puteranya - karena keadilan menghendaki hukuman.Kemudian hakim itu berdiri dan membuka jubahnya, danturun ke tempat puteranya. Dia berkata kepada pengawal,"Saya akan menjalani hukuman penjara putera saya."

Sebagai anak Allah, saudara tidak dihukum bersama de-ngan dunia ini. Yesus telah mengambil tempat saudara danmenjalani hukuman keadilan Allah. Sekarang keadilan Allahtelah membebaskan saudara. Untuk alasan inilah saudaraharus hidup benar dan adil juga - dengan kuasa Roh Kudus.

Page 42: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

40 Etika Alkitab

Bila kita mengerti bahwa kasih Allah dan kebenaranNyaadalah sifatNya, maka kita mulai dapat mengerti bagaimanasikap-sikap itu mempengaruhi apa yang dilakukanNya bagikita. Juga kita dapat mulai mengerti bagaimana cara berpi-kir, merasa, dan bertindak yang diharapkan Allah dari dirikita, supaya kita bisa lebih menyerupaiNya.

Hai manusia, telah diberitahukan kepadamu apa yangbaik. Dan apakah yang dituntut Tuhan dari padamu:selain berlaku adil, mencintai kesetiaan, dan hidup de-ngan rendah hati di hadapan Allahmu? (Mikha 6:8).

Yang Harus Saudara Kerjakan

6 Tuliskan Mikha 6:8 dalam buku catatan saudara danhafalkanlah.

7 Bacalah Efesus 5:8-10 dalam Alkitab saudara. Kemu-dian cantumkan dalam buku catatan saudara hal-halyang saudara pelajari dan yang diharapkan Allah darisaudara sekarang ini, setelah saudara menjadi AnakNya.

8 Jika kita mengatakan bahwa Allah benar kita maksud-kana) Dia dapat diukur.b) Dia tidak berbuat kesalahan.c) Dia baik sekali sehingga mau mendengarkan kita.

9 Bagaimana kebenaran Allah dapat mempengaruhi sikapdan perbuatan saudara?

Page 43: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah adalah Pola bagi Hidup Kita 41

Cocokkan Jawaban Saudara

5 Jawaban saudara sendiri.

1 b Allah itu bijaksana dan cerdas.d Allah itu mahakuasa.

6 Jawaban saudara sendiri.

2 a Allah dapat dikenal lewat ciptaanNya.b Allah dapat dikenal melalui orang-orang yang dipakai-

Nya untuk menyampaikan firmanNya seperti yangtertulis dalam Perjanjian Lama.

c Allah dapat dikenal melalui Yesus Kristus.

7 Jawaban saudara sendiri.

3 Jawaban saudara sendiri.

8 b) Dia tidak berbuat kesalahan.

4 Jawaban saudara sendiri.

9 Dia dapat menolong saudara agar tidak melakukan kesa-lahan, mempunyai sikap yang lebih baik, dengan tetapmenunjukkan kasih, dan dengan rendah hati mengada-kan persekutuan dengan Dia.

Page 44: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Keadaan danPerbuatanyangDikehendakiAllah

Pernahkah saudara belajar naik sepeda? Jika demikian,tentunya saudara tahu bahwa ketika belajar itu saudara ha-rus mengingat banyak hal yang harus dilakukan pada saatyang bersamaan. Saudara harus mengayuh pedal dan meme-gang stir, sementara menjaga keseimbangan saudara, pula ha-rus menaati peraturan lalu lintas. Hal-hal itu dilakukan olehpengendara sepeda yang mahir tanpa pikir lagi, tetapi sau-dara tidak dapat melakukannya.

Maka bagaimana saudara belajar naik sepeda? Mungkinsekali ada seorang pengendara mahir yang menolong sau-dara. Mungkin dia menerangkan apa yang harus saudaralakukan dan bagaimana menaati peraturan lalu lintas. Mung-kin dia naik sepeda itu dan menunjukkan kepada saudaraapa yang harus dilakukan. Ketika saudara harus mencobasendiri, pernahkah saudara terjatuh? Karena dia mengertihal itu, pengendara itu mungkin menolong saudara denganmemegang sepeda sampai saudara memperoleh keseimbang-an badan seperti dia.

Belajar untuk hidup seperti yang diinginkan Allah adalahseperti itu. Allah menghendaki bahwa kita semua menjadiserupa dengan Dia, dan saudara tahu bahwa Dia baik, penuhkasih dan benar. Tetapi kita tidak bisa memulai hidupseperti itu dengan kekuatan kita sendiri, ketika kita telahmenjadi orang Kristen. Pelajaran ini menunjukkan bagai-mana Allah, dapat memberitahukan, menunjukkan, danmenolong saudara agar lebih menjadi seperti Dia.

42

Page 45: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Dalam pelajaran ini saudara akan belajar ...

Hati Nurani untuk Menolong SaudaraAlkitab untuk Membimbing SaudaraJuruselamat yang Memberi Teladan kepada SaudaraRoh Kudus yang Menuntun Saudara

Pelajaran ini akan menolong saudara ...

o Mengenai cara-cara yang dipakai Allah untuk menunjuk-kan bagaimana saudara harus hidup.

o Memakai pertolongan-pertolongan yang diberikan Allahdengan lebih baik agar saudara bisa hidup dengan lebihbertanggung jawab.

o Menyebutkan empat cara untuk memastikan bahwa sau-dara telah membuat pilihan yang benar dalam hidup ini.

43

Page 46: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

44 Etika Alkitab

HATI NURANI UNTUK MENOLONG SAUDARA

Tujuan 1. Mendefinisikan hati nurani dan menguraikan apayang dilakukannya untuk menolong saudaramenjadi seorang Kristen yang lebih baik.

Semua orang mempunyai hati nurani. Itulah suatu kesa-daran batin tentang mana yang benar dan betul. Bahkansebelum saudara menjadi Kristen, hati nurani itu membensedikit bimbingan tentang apa yang benar dan salah. Dalambatin saudara ada perasaan tertentu sehingga saudara menge-tahui apa yang boleh dan tak boleh saudara lakukan. Jikasaudara memperhatikan dan menuruti hati nurani saudara,maka saudara akan menghindari banyak perbuatan yang ber-dosa dan mungkin melakukan banyak perbuatan yang benar.Rasul Paulus menerangkan ini ketika dia berbicara mengenaiorang bukan Yahudi yang tidak mengenal hukum Allah, na-mun berbuat baik karena perasaan batin itu. Dia menulis:

Sebab dengan itu mereka menunjukkan, bahwa isi hu-kum Taurat ada tertulis di dalam hati mereka dan suarahati mereka turut bersaksi dan pikiran mereka salingmenuduh atau saling membela (Roma 2:15).

Hati nurani itu baik. Itulah karunia Allah untuk menolongkita. Dapatlah kita katakan bahwa itulah rasa keseimbanganrohaniah. Tetapi seperti rasa keseimbangan yang alamiah,yang menolong kita untuk berjalan atau mengendarai sepeda,hati nurani kita itu terbatas dan tidak sempurna. Pemain akro-bat atau pengendara yang termahir sekalipun kadang-kadangjatuh juga karena keseimbangannya hilang. Demikian juga,orang yang paling baikpun bisa jatuh dalam dosa karena hatinurani mereka tidak cukup untuk menahannya. Ada orangyang menjadikan suara hati mereka tidak berguna, karenaberkali-kali mereka tidak mau mendengarkannya. Merekaseumpama orang yang mengabaikan jalan yang baik dan be-

Page 47: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Keadaan dan Perbuatan yang Dikehendaki Allah 45

tul, serta membuat jalan setapak yang berliku-liku; akhirnyajalan yang baik itu tertutup rumput dan mereka tidak dapatmemakainya ketika mereka menginginkannya. Alkitab ber-bicara mengenai orang "yang perasaannya (hati nuraninya)seperti diselar dengan besi hangat" (I Timotius 4: 2, TL).

Orang Kristen tidak seperti itu. Ketika mereka dilahir-kan kembali, hati nuraninya yang disalahgunakan itu dijadi-kan baru kembali. Penulis surat Ibrani membesarkan harap-an kita, dengan menunjukkan bahwa kematian Kristus mem-buat hati nurani kita benar kembali.

Darah Kristus . . . akan menyucikan hati nurani kitadari perbuatan-perbuatan yang sia-sia, supaya kita dapatberibadah kepada Allah yang hidup (Ibrani 9: 14).

Karena Kristus menyucikan hati kita dan mengampunikita, hati nurani kita tidak lagi membangkitkan rasa bersalahtentang dosa-dosa masa lalu.

Sebaliknya, hati nurani kita menjadi alat Roh Kudus un-tuk meyakinkan bahwa kita bertindak dengan benar. Penu-lis surat Ibrani minta didoakan, katanya:

Berdoalah terus untuk kami; sebab kami yakin, bahwahati nurani kami adalah baik, karena di dalam segala halkami menginginkan suatu hidup yang baik (Ibrani 13:18).

Hati nurani saudara akan menolong saudara melakukanperbuatan baik dengan memperingatkan saudara jika sau-dara berpikir untuk melakukan hal-hal jahat, dan memberisaudara rasa tentram jika saudara ingin melakukan perbuat-an baik. Hati nurani yang tenang adalah hati nurani yangmurni (I Petrus 3:16). Nasihat Paulus kepada Timotius me-rupakan dorongan yang kuat dan peringatan yang keras:

Memperjuangkan perjuangan yang baik dengan imandan hati nurani yang murni. Beberapa orang telah me-nolak hati nuraninya yang murni itu, dan karena itukandaslah iman mereka (I Timotius 1: 18b,19).

Page 48: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

46

~

Etika Alkitab

Yang Harus Saudara Kerjakan

1 Lingkarilah pernyataan yang BENAR mengenai hatinurani.a Hanya orang bukan Kristen yang memiliki hati nurani.b Kristus membaharui hati nurani orang Kristen.c Hati nurani yang dibaharui adalah alat Roh Kudus.d Hati nurani tidak pernah salah.e Seorang Kristen harus memelihara hati nuraninya

yang murni.2 Tuliskan ayat berikut ini dalam buku catatan saudara,

hafalkan dan pakailah sebagai penuntun. Jika saudaraharus membuat keputusan untuk melakukan atau tidakmelakukan sesuatu, tanyakan diri saudara sendiri tin-dakan mana yang memperkenankan saudara memilikihati nurani yang murni.Sebab itu aku senantiasa berusaha untuk hidup denganhati nurani yang murni di hadapan Allah dan manusia(Kisah para Rasul 24:16).

Cocokkan jawaban saudara dengan jawaban yang diberikanpada akhir pelajaran ini.

ALKITAB UNTUK MEMBIMBING SAUDARA

Tujuan 2. Menguraikan bagaimana Alkitab merupakan pem-bimbing saudara ketika menjalani hidup Kristen.

Dalam pelajaran yang lalu saudara telah mempelajaribahwa Alkitab itu adalah salah satu cara Allah menyatakandiriNya sendiri. Saudara ingat bahwa Perjanjian Lama me-nulis tentang hubungan Allah dengan orang-orang secarapribadi dan dengan umat Israel. Allah berkehendak menun-

Page 49: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Keadaan dan Perbuatan yang Dikehendaki Allah 47

jukkan perangaiNya dan caraNya dengan cara itu. Perjan-jian Baru berisi penulisan tentang cara Allah menyatakandiriNya dengan sepenuhnya dalam diri Yesus Kristus. Kitab-kitab Injil menceritakan kisah-kisah Yesus dan memberikanajaran-ajaranNya. Kisah para Rasul melanjutkan kisah itu;Surat-surat kiriman menerangkan ajaran itu; Wahyu berbica-ra mengenai akhir kisah yang penuh kemenangan.

Alkitab mempunyai banyak hal penting yang diberitahu-kan kepada kita, karena itu mudahlah untuk mengerti meng-apa kita memerlukan seluruh Kitab Suci itu. Namun banyakorang, bahkan orang Kristen, tidak mengerti mengapa Allahtelah memberikan FirmanNya kepada kita sekarang ini.Alkitab sendirilah yang memberikan jawaban yang terbaik:

Segala tulisan yang diilhamkan Allah memang berman-faat untuk mengajar, untuk menyatakan kesalahan,untuk memperbaiki kelakuan dan untuk mendidikorang dalam kebenaran (II Timotius 3:16).

Kitab Suci diberikan oleh Allah dan karenanya sangatberguna bagi kita. Manfaatnya ialah mengajarkan kepadakita kebenaran, hal-hal yang benar tentang AUahdan hidupbaru kita dalam Kristus. Dengan demikian, kita tidak akanberlaku bodoh dan membuat kesalahan - kita dapat mintapertolongan Allah untuk membetulkan hal-hal yang salahdalam kehidupan kita. Ajaran Alkitab yang jelas akan mem-bimbing kita dalam cara hidup yang betul.

Page 50: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

48 Etika Alkitab

Semua pengetahuan tentang Alkitab tidak banyak fae-dahnya bagi kita, jika kita tidak membiarkannya mengubahsikap dan perbuatan kita agar menyerupai Allah. Pada pihaklain keinginan untuk minta Allah mengubah hidup kita jugasedikit sekali manfaatnya, kalau kita tidak mendengarkandan mengerti Firman Allah.

Pemazmur sangat menghormati Firman Allah. Dia me-ngatakan:

Firman itu pelita bagi kakiku dan terang bagi jalanku.Aku telah bersumpah dan aku akan menepatinya, un-tuk berpegang pada hukum-hukumMu yang adil (Maz-mur 119:105,106).

Alkitab adalah pembimbing yang cukup bagi jalan hidupkita sebagai orang Kristen. Itulah sebabnya kita harus se-nantiasa melihat apa yang dikatakan Kitab Suci, jika kitaragu-ragu tentang keadaan, perasaan dan kelakuan kita.

Alkitab memuat perintah-perintah. Itulah peraturan-peraturan tegas yang harus ditaati. Alkitab juga memberipola kelakuan. Inilah yang menolong kita untuk memutus-kan bagaimana harus bertindak, tanpa memberitahukandengan tepat apa yang harus kita lakukan.

Akhirnya, Alkitab memberi contoh-contoh: orang yangsungguh hidup, yang menaati atau melawan perintah-perin-tah dan persekutuan Allah dan yang menerima atau menolakpola-pola Allah. Tidak pernah ada keraguan tentang contohmana yang Allah ingin kita ikuti. Contoh yang baik mendo-rong kita untuk melakukan hal-hal yang menyenangkanAllah; yang buruk memperingatkan kita terhadap perasaandan tindakan yang tidak menyenangkan Allah.

Firman Allah itu sangat praktis - berkaitan dengan ke-nyataan. Jika kita akan menjalani hidup kita menurut caraAllah, kita harus praktis dan mengetahui Firman Allah.Mengetahui Firman Allah menuntut keinginan untuk taat

Page 51: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Keadaan dan Perbuatan yang Dikehendaki Allah 49

dan disiplin belajar, tetapi dengan cara itulah kita mempero-leh kebahagiaan yang sesungguhnya dalam hidup ini.

Atas petunjuk peringatan-peringatanMu aku bergem-bira, seperti atas segala harta. Aku hendak merenung-kan titah-titahMU dan mengamati jalan-jalanMU. Akuakan bergemar dalam ketetapan-ketetapanMu; firman-Mu tidak akan kulupakan (Mazmur 119:14-16).

Yang Harus Saudara Kerjakan

3 Lingkari pemyataan yang BENARa Alkitah diilhami oleh Allah untuk kebaikan saudara.b Alkitab berguna untuk mengajarkan kebenaran.c Alkitab diberikan untuk memperlengkapi orang Kris-

ten dalam menghadapi hidup.d Alkitab hanya merupakan sebuah daftar hal-hal yang

tidak boleh saudara lakukan.e Alkitab penuh dengan petunjuk-petunjuk baik dan

pola-pola hidup.

4 Ambillah salah satu dari nas Alkitab yang diberikan da-lam bagian ini dan tuliskan dalam buku catatan sau-dara. Hafalkan dan pelajarilah sehingga saudara dapatmenerangkannya kepada orang lain yang menanyakanmengapa Alkitab merupakan penuntun yang pentingbagi kehidupan Kristen saudara.

JURUSELAMAT YANG MEMBERI TELADAN KEPA·DA SAUDARA

Tujuan 3. Menerangkan bagaimana Yesus merupakan tela-dan maupun Tuhan dan Juruselamat saudara.

Page 52: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

50 Etika Alkitab

Teladan yang paling berharga yang diberikan Alkitabkepada kita adalah Tuhan kita Yesus Kristus. Mungkin sau-dara menceritakan kepada orang lain bahwa Yesus adalahJuruselamat saudara. Barangkali saudara memikirkan Diasenantiasa sebagai Tuhan saudara. Hal ini memang benardan baik. Bagaimana saudara dapat mengalami hidup barutanpa keselamatan? Bagaimana saudara dapat terus hiduptanpa pimpinan Tuhan? Hanya Yesus yang mampu untukmenyelamatkan dan memelihara ketika kita minta Dia ma-suk dalam hati kita. Yesus adalah Kristus, dan saudara ada-lah orang Kristen. Kata itu berarti bahwa saudara adalahpengikut Kristus, salah seorang muridNya. Seorang muridialah orang yang berpikir dan bertindak seperti gurunya.

Ada sejenis permainan anak-anak yang dinamakan"Mengikuti pemimpin". Seorang anak melakukan serentet-an tindakan - melompat, membungkuk, berjalan - dananak-anak yang lain harus berusaha sedapat-dapatnya untukmenirukan gerak-geriknya. Jika saudara tidak dapat meniru-kannya atau yang paling lambat menirukan, maka saudaraakan kalah. Permainan itu didasarkan atas tiruan. Alkitabmengajar kita untuk meniru Tuhan kita:

Jadilah pengikutku, sama seperti aku juga menjadipengikut Kristus (I Korintus 11:1).

Sikap yang harus ada pada saudara adalah sikap yang jugaada pada Yesus: Dia rendah hati dan taat sampai mati (Filipi2:5,8).

Yesus menunjukkan perangaiNya dengan perbuatan-perbuatanNya sementara Dia menjalani jalan ketaatan. Pe-trus meringkaskannya ketika Dia berkhotbah tentang Yesus"yang berjalan berkeliling sambil berbuat baik dan menyem-buhkan ... sebab Allah menyertai Dia" (Kisah para Rasul10:38). Petrus mengenal perangai Yesus karena dia ber-sama-sama denganNya.

Page 53: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Keadaan dan Perbuatan yang Dikehendaki Allah 51

Ketika sidangitu melihat keberanianPetrus dan Yohanesdan mengetahui, bahwakeduanya orang biasayang tidakterpelajar, heranlah mereka; dan mereka mengenal ke-duanya sebagaipengikut Yesus(Kisah para Rasul 4:13).

Mengertikah saudara apa yang dimaksudkan denganmembaca Alkitab saudara? Bukan hanya sekedar untukmengetahui kisah Yesus yang saudara baca dalam kitab-kitab Injil. Saudara perlu membaca Alkitab agar bisa me-ngetahui cara-cara Yesus dan menirunya, oleh kuasa RohAllah yang diam di dalam diri saudara. Hal itu tidak akanmudah. Yesuspun tidak mudah hidupNya. Sebenarnya,Dia menderita banyak hal karena kita. Petrus mengetahuihal itu ketika dia mengatakan:

Sebab untuk itulah kamu dipanggil,karena Kristuspuntelah menderita untuk kamu dan telah meninggalkanteladan bagimu, supaya kamu mengikut jejakNya.(I Petrus 2:21).

Sekarang saudara tahu bahwa saudara harus meniru Ye-sus. Dia begitu baik. Dapatkah saudara berharap akan men-jadi seperti Dia? Allah menginginkanagar kita lebih menye-rupai Dia setiap hari, tetapi seperti Paulus kita tahu bahwakita belum dapat mencapai tarafNya (Filipi 3:12). Tetapikita akan mencapaiNya! Berikut ini ada sebuah janji yangsangat indah bagi anak-anak Allahdan kepada saudara juga:

Page 54: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

52 Etika Alkitab

Saudara-saudara yang kekasih, sekarang kita adalahanak-anak Allah, tetapi belum nyata apa keadaan kitakelak; akan tetapi kita tahu, bahwa apabila Kristusmenyatakan diriNya, kita akan menjadi sama sepertiDia, sebab kita akan melihat Dia dalam keadaanNyayang sebenarnya. Setiap orang yang menaruh peng-harapan itu kepadaNya, menyucikan diri sama sepertiDia yang adalah suci (I Yohanes 3:2-3).

':i======================~\ Yang Harus Saudara Kerjakan

5 Lingkari pernyataan di bawah ini yang menguraikanhal-hal yang harus kita lakukan agar meniru Yesus.a Kita harus mengasihi Allah dengan segenap hati kita.b Kita harus memberitakan kabar baik kepada orang

miskin.c Kita harus menolong orang yang dalam kesukaran.d Kita harus membiarkan Roh Allah bekerja dalam

diri kita.e Kita semua harus menjadi tukang kayu.

6 Bacalah I Korintus 11: 1 sekali lagi. Berdoalah agarRoh Kudus menunjukkan kepada saudara cara-carayang dengannya orang lain dapat mengikuti Kristuskarena saudara meniru Kristus. Kemudian mintalahRoh Kudus menunjukkan dalam hal apa saudara belummengikuti Kristus. Mintalah agar Allah mengampunisaudara dan menolong saudara agar berubah. Catatlahini dalam buku catatan saudara dan berdoalah setiaphari agar saudara dapat lebih menyerupai Yesus. JikaRoh Kudus telah menolong saudara dalam hal-hal dimana saudara belum mengikuti Kristus, coretlah dantuliskan apa yang telah diajarkanNya kepada saudara.

Page 55: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Keadaan dan Perbuatan yang Dikehendaki Allah 53

ROH KUDUS MENUNTUN SAUDARA

Tujuan 4. Menguraikan pekerjaan Roh Kudus dalam me-nuntun saudara agar hidup saudara lebih menye-rupai Kristus.

Dalam dunia ini terdapat banyak orang yang mengetahuibanyak hal mengenai Yesus. Mereka telah menghafalkannyadari Alkitab. Tetapi mereka tidak sanggup menurut teladanYesus dalam hidup mereka. Bagaimanapun juga, mereka ti-dak melihat adanya kebutuhan untuk menjadi Kristen de-ngan jalan memohon Yesus menjadi Juruselamat mereka.Hal ini sama seperti berusaha mengendarai sepeda tanpa me-naikinya. Saudara tak dapat melakukannya tanpa mencoba.Untuk menjadi seperti Kristus, saudara harus pertama-tamamenjadi seorang anak Allah.

Banyak anak Tuhan tidak pernah mendapat kemajuandalam hal menjadi serupa Kristus. Agaknya mereka tidaksanggup membuang dosa dan kebiasaan lama. Mereka ber-tobat dengan sungguh-sungguh, tetapi mereka masih terusjatuh kembali. Mereka seumpama seorang yang belum tahunaik sepeda, yang masih terus jatuh dari sepedanya. Menga-pa? Karena dia tidak dapat mempertahankan keseimbangantanpa bantuan, yaitu bantuan dari gurunya yang ahli.

Syukurlah bahwa ada seorang guru ahli yang dapat meno-long kita. Jika kita adalah anak Allah, maka guru itu berdiamdi dalam kita. Dialah Roh Allah yang kudus. Roh Allahadalah sahabat dan penolong kita yang setia. Kalau begitubagaimana kita gagal? Karena menolak untuk membiarkanRoh Kudus menolong kita. Kita perlu setiap hari minta pada-Nya untuk memegang kita sama seperti si guru yang meme-gang sepeda muridnya. Maka kita akan maju dengan penuhrasa yakin serta menjadi lebih seperti Yesus tiap hari.

Page 56: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

54 Etika Alkitab

Murid-murid Yesus mengikuti Dia selama tiga tahun. Ye-sus mengajar banyak hal kepada mereka dan menunjukkanteladanNya. Tetapi Dia tahu bahwa ketika Dia pergi merekaakan memerlukan pertolongan. Karenanya Dia berjanji:

Jikalau Penghibur yang akan Kuutus dari Bapa datang,yaitu Roh Kebenaran yang keluar dari Bapa, Ia akanbersaksi tentang Aku (Yohanes 15:26).

Penolong kita yang berada di dalam diri kita akan me-nyatakan lebih banyak tentang Allah Bapa dan Allah Anak.Dia menolong kita dengan memberi petunjuk dan ajarankepada kita. Dia mengambil perkataan Alkitab dan menja-dikannya lebih nyata bagi kita. Seperti yang dikatakan Ye-sus dalam fasal yang lebih dahulu:

Tetapi Penghibur, yaitu Roh Kudus, yang akan diutusoleh Bapa dalam namaKu, Dialah yang akan mengajar-kan segala sesuatu kepadamu dan akan mengingatkankamu akan semua yang telah Kukatakan kepadamu(Yohanes 14:26).

Roh Kudus mengajar, tetapi Dia juga mengingatkan kitaakan ayat-ayat Kitab Suci jika kita memerlukannya. Bilakita berada dalam kesulitan, Dia memberitahu apa yang ha-rus kita katakan (Markus 13:11). TugasNya ialah menuntunkita ke dalam seluruh kebenaran (Yohanes 16:13), dan itumeliputi cara hidup kita. Pada waktu kita membiarkan Rohitu menolong kita, kita dapat mengatasi keinginan-keinginanperangai manusia kita. Kita dapat membiarkan perangai Al-lah dinyatakan di dalam kita, tetapi hanya kalau kita mengi-kuti pimpinan Roh Kudus dan tanganNya yang menolongkita. Bacalah dengan saksama apa yang ditulis Rasul Paulusmengenai hal ini:

Tetapi buah Roh ialah: kasih, sukacita, damai sejahtera,kesabaran, kemurahan, kebaikan, kesetiaan, kelemah-

Page 57: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Keadaan dan Perbuatan yang Dikehendaki Allah 55

lembutan, penguasaan diri. Tidak ada hukum yang me-nentang hal-hal itu. Jikalau kita hidup oleh Roh, baiklahhidup kita juga dipimpin oleh Roh (Galatia 5: 22,23,25).

Roh Kudus harus menguasai hidup kita. Apakah ituberarti bahwa kita tidak perlu berusaha? Tentu saja tidak!Itu berarti bahwa kita hendaknya jangan terus mencoba un-tuk menghindari jalan Allah. Kita harus memikirkan sikapdan tindakan kita serta minta kepada Roh itu untuk mengu-bahnya menjadi seperti sikap dan tindakan Kristus. ItulahpimpinanNya ke dalam seluruh kebenaran.

Apakah itu kelihatannya sukar bagi saudara? Pertim-bangkan sejenak apa yang telah dilakukan Allah dalam dirisaudara. Roh Kuduslah yang menolong saudara menjadiseorang Kristen. Roh itu memberi hidup kepada saudara.Oleh kuasaNya saudara menjadi anak Allah. Saudara telahmengalami bahwa Allah itu sungguh nyata dan Dia mengam-puni dosa-dosa saudara. Hati nurani saudara diperbaharui.Saudara diberi tujuan hidup. Setiap hari Allah Bapa menja-wab doa-doa saudara. Karena semua ini saudara belajar se-makin banyak bagaimana Allah itu sesungguhnya. Semuaini karena Roh Kudus sedang bekerja dalam diri saudara!Bukan saja dalam diri saudara, tetapi dalam diri semuasaudara-saudara Kristen kita.

Kita tak usah kuatir akan kegagalan. Apa yang dikata-kan Alkitab, dapat kita ketahui dengan pengalaman pribadi:

Semua orang, yang dipimpin Roh Allah, adalah anakAllah. Sebab kamu tidak menerima roh perbudakanyang membuat kamu menjadi takut lagi, tetapi kamutelah menerima Roh yang menjadikan kamu anak Al-lah. Oleh Roh itu kita berseru, "Ya Abba, ya Bapa!"Roh itu bersaksi bersama-sama dengan roh kita, bahwakita adalah anak-anak Allah (Roma 8:14-16).

Page 58: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

56

~~==================:~

~

Etika Alkitab

Yang Harus Saudara Kerjakan

7 Bacalah ayat-ayat Kitab Suci yang dipakai dalam bagianini. Kemudian di belakang setiap pernyataan di bawahini, tuliskanlah penunjukan ayat Kitab Sucinya yangmemberitahukan kebenaran tersebut.a Roh memimpin kita.

b Roh telah memberi hidup kepada kita.

c Roh menyatakan kebenaran tentang Allah.

d Roh menolong kita mengingat perkataan Kristus.

e Roh menghasilkan perangai yang menyerupai Kristusdalam diri kita.

8 Paulus memanjatkan doa ini dan kami memanjatkan-nya untuk saudara juga. Tuliskan nama saudara padatempat kosong dan berdoalah bagi diri saudara sendiri.

Saya meminta kepada Allah Tu-

han kita Yesus Kristus, yaitu Bapa yang mulia itu, su-

paya Ia memberikan kepada Roh hikmat

dan wahyu untuk mengenal Dia dengan benar. Dan

supaya Ia menjadikan mata hati ...... oo ....... ..... terang,

Page 59: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Keadaan dan Perbuatan yang Dikehendaki Allah 57

agar mengerti betapa hebat

kuasaNya bagi kita yang percaya (Efesus 1:17-19).

Cocokkan Jawaban Saudara

5 a Kita harus mengasihi Allah dengan segenap hati kita.b Kita harus menyampaikan kabar baik kepada orang

miskin.c Kita harus menolong orang yang dalam kesukaran.d Kita harus membiarkan Roh Allah bekerja dalam diri

kita.

1 b Kristus memperbaharui hati nurani orang Kristen.c Hati nurani yang diperbaharui adalah alat Roh Kudus.e Seorang Kristen harus memelihara hati nurani yang

mumi.

6 Jawaban saudara sendiri.

2 Jawaban saudara sendiri.

7 a Roma 8: 14.b Galatia 5:25.c Yohanes 15: 26.d Yohanes 14:26.e Galatia 5:22-23.

3 a Benar.b Benar.c Benar.d Salah.e Benar.

8 Nama saudara isikan di tempat yang kosong.

4 Jawaban saudara sendiri.

Page 60: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

~-....Allah MemberiPeraturan-PeraturanHidupBagi Saudara

Bulan ini kami harus memperbaharui SIM kami. Untukitu kami harus dites dulu mengenai peraturan dan rambulalu lintas yang harus diketahui setiap pengemudi. Di depankami terdapat sebuah buku kecil yang berjudul "PeraturanLalu Lintas". Peraturan-peraturan itu memang baik. Jikakami mematuhinya, tidak akan terjadi demikian banyaknyakecelakaan lalu lintas. Kami juga tidak akan mengalamikesukaran dengan polisi yang selalu harus menjaga agarsemua undang-undang dipatuhi. Kadang-kadang kita mung-kin ingin menjalankan mobil lebih cepat dari batas kece-patan. Tetapi peraturan tentang batas kecepatan dibuatuntuk mencegah kita agar jangan melakukan perbuatan yangmungkin berbahaya. Peraturan-peraturan itu dibuat agarmenolong kita terhindar dari kesukaran dan mencegah kitamencelakakan orang lain.

Juga dalam keluarga ada peraturan. Misalnya, anak-anak kami tidak diperbolehkan bermain bola di dalam ru-mah. Anak-anak memerlukan peraturan. Seseorang akanmerasa lebih tentram dan aman jika dia tahu apa yang bolehdan tidak boleh dilakukan. Jika dia tidak menaati peraturandia harus dihukum. Disiplin memang baik jika dilakukandengan kasih. Hal itu akan mengajarkan kepada anak inibahwa semua orang akan merasa lebih senang jika peraturan-peraturan ditaati.

Allah, pencipta sekalian manusia, mempunyai peraturan-Nya juga. Dia menghendaki anak-anakNya mengetahui danmengikuti semua peraturanNya. Itulah sebabnya Dia meng-ungkapkan peraturan-peraturanNya melalui Musa dan me-lalui PuteraNya, Yesus Kristus.

58

Page 61: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Dalam pelajaran ini saudara akan belajar ...

Peraturan-peraturan manusiaHukum Taurat Allah yang diberikan melalui MusaAjaran Yesus KristusPetunjuk-petunjuk para Rasul

Pelajaran ini akan menolong saudara ...

o Mengenali peraturan-peraturan penting yang diberikanAllah dalam Alkitab.

o Mengerti bahwa peraturan-peraturan yang diberikan Ye-sus itu menunjukkan bagaimana seharusnya cara hidupkita dan bukannya menunjukkan hal-hal yang tak bolehkita lakukan.

59

Page 62: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

60 Etika Alkitab

PERATURAN -PERATURAN MANUSIA

Tujuan 1. Menerangkan kehendak Allah tentang sikap ter-hadap kepemimpinan dan undang-undang.

Hukum-hukum Allah ada hubungannya dengan keter-tiban dalam masyarakat. Allah menghendaki agar semuamanusia dapat hidup bersama dengan damai dan rukun. Diamemperkenankan manusia memperkembangkan sistem poli-tik mereka. Kita bisa saja hidup di tengah-tengah sebuahsuku bangsa yang mempunyai kepala suku, sebuah kerajaandengan seorang raja, atau sebuah republik dengan seorangpresiden. Ada pemimpin-pemimpin yang membuat peraturanatau undang-undang yang menguasai masyarakat kita. Tidaksemua pemimpin atau peraturan itu baik pada pemandanganAllah, namun demikian Dia ingin kita menjunjungnya.

Rasul Paulus mengatakan dalam Roma 13:1-3:Tiap-tiap orang harus takluk kepada pemerintah yangdi atasnya, sebab tidak ada pemerintah, yang tidak ber-asal dari Allah; dan pemerintah-pemerintah yang ada,ditetapkan oleh Allah. Sebab itu barangsiapa melawanpemerintah, ia melawan ketetapan Allah dan siapayangmelakukannya, akan mendatangkan hukuman atas diri-nya. Sebab jika seorang berbuat baik, ia tidak usah ta-kut kepada pemerintah, hanya jika ia berbuat jahat(Roma 13:1-3).

Pemerintah ada untuk mengendalikan kejahatan danmenghukum orang-orang yang melanggar undang-undang.Paulus mengatakan bahwa karena undang-undang menghu-kum kejahatan, mereka bertindak sebagai pelayan-pelayanAllah. Kita harus mematuhinya bukan saja karena rasa takuttetapi "juga oleh karena suara hati kita" (Roma 13:5).

Paulus melanjutkan dengan membicarakan hal memba-yar pajak sebagai suatu masalah suara hati:

Page 63: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Mem beri Peraturan-peraturan Hidup bagi Saudara 61

Itulah juga sebabnya maka kamu membayar pajak. Ka-rena mereka yang mengurus hal itu adalah pelayan-pe-layan Allah. Bayarlah kepada semua orang apa yangharus kamu bayar; pajak kepada orang yang berhakmenerima pajak, cukai kepada orang yang berhak me-nerima cukai; rasa takut kepada orang yang berhak me-nerima rasa takut dan hormat kepada orang yang ber-hak menerima hormat (Roma 13:6-7).

Orang Kristen pertama-tama harus menghormati Kera-jaan Allah. Sebagai warganegara yang bebas dari kerajaansurga, kita harus menjadi teladan bagi orang yang belum per-caya, yaitu menaati para penguasa dengan membayar pajakkita. Petrus mendorong kita, "Tunduklah, karena Allah,kepada semua lembaga manusia" (I Petrus 2:13).

Yesus menjadi teladan dalam hal menaati pemerintah.Meskipun Dia itu Raja segala raja, Dia membayar pajak su-paya jangan menyakiti hati manusia (Matius 17 :24-27). Ke-tika musuhNya mencoba menjeratNya dengan sebuah perta-nyaan mengenai pajak, Yesus memberi nasihat yang baik:

Berikanlah kepada Kaisar apa yang wajib kamu berikankepada Kaisar dan kepada Allah apa yang wajib kamuberikan kepada Allah (Matius 22:21).

Page 64: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

62 Etika Alkitab

Yang Harus Saudara Kerjakan

1 Lingkari semua kalimat yang BENAR mengenai sikaporang Kristen terhadap pemerintahnya.a Dia menolak membayar pajak karena dia adalah

anak Allah.b Dia ingin menaati undang-undang negaranya.c Dia membayar pajak karena suara hatinya.d Dia menghormati pejabat manusia.e Dia mengutamakan peraturan Allah daripada pera-

turan manusia.

2 Tuliskanlah Matius 22:21 dalam buku catatan saudara.Dapatkah saudara memberi' beberapa contoh tentangbarang kepunyaan saudara yang merupakan milik pe-merintah dan apa yang milik Allah? Mungkin ada se-suatu contoh yang milik Allah maupun milik pemerin-tah. Buatlah sebuah daftar mengenai hal-hal itu.

Cocokkan jawaban saudara dengan jawaban yang tercan-tum pada akhir pelajaran ini.

HUKUM·HUKUM ALLAH YANG DIBERIKAN MELA-LUI MUSA

Tujuan 2. Menunjukkan bahwa saudara tahu hukum-hukumAllah, dan mengapa sangat penting untuk mem-peroleh pertolongan Roh Kudus agar menaatinya.

Page 65: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Memberi Peraturan-peraturan Hidup bagi Saudara 63

Peraturan manusia bisa baik tetapi bisa juga buruk.Hukum-hukum itu berguna bagi masyarakatnya. TauratAllah sempurna betul dan cocok untuk setiap orang di manasaja. Pemazmur mengatakan:

Engkau adil, ya Tuhan, dan hukum-hukumMu benar.Telah Kauperintahkan peringatan-peringatanMu dalamkeadilan dan dalam kesetiaan belaka (Mazmur 119:137-138).

Allah memberi hukumNya kepada umatNya melaluiMusa, hambaNya. Banyak orang yang percaya kepada Allahdan mengerti sedikit mengenai cara-caraNya. Tetapi keba-nyakan orang tidak mengetahui tentang hukum-hukum Al-lah. Maka Allah mengungkapkan TauratNya yang sempurnakepada umat Ibrani yang dipilihNya, ketika Dia memberi-kan hukum-hukumNya kepada Musa di gunung Sinai. Sau-dara dapat membaca kisahnya dan semua yang dikatakanAllah kepada Musa dalam Keluaran 19-31. Hukum yangpertama dan paling penting disebut Hukum Taurat.

Dalam Ulangan 5, Musa menyampaikan hukum-hukumitu kepada umat Israel supaya mereka belajar dan mentaati-nya (ayat 1). Dia ingin agar mereka mengetahui bahwa hu-kum-hukum itulah landasan perjanjian Allah dengan mereka.Allah akan tetap memberkati umat itu jika mereka menaatiperaturan-peraturan tersebut (ayat 32-33).

Meskipun kita umat Allah karena perjanjian baru melaluikematian Yesus, kita masih juga harus mengetahui dan melak-sanakan Sepuluh Hukum itu. Hukum itu berlaku bagi semuaorang. Tanpa hukum itu tidak akan ada masyarakat yangsehat, makmur dan baik. Marilah kita melihatnya sepintas:

1. Jangan menyembah allah lain selain Tuhan.2. Jangan membuat patung untuk disembah.3. Jangan menggunakan nama Tuhan Allahmu untuk

maksud-maksud jahat.

Page 66: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

64 Etika Alkitab

4. Kuduskanlah hari Sabat.5. Hormatilah ayah dan ibumu.6. Jangan membunuh.7. Jangan berzinah.8. Jangan mencuri.9. Jangan mengucapkan saksi dusta tentang sesamamu.

10. Jangan mengingini isteri atau harta milik sesamamu.

Allah memberi hukum-hukum ini untuk menolong agarkita hidup dengan damai dan makmur. Dia memberikannyakarena Dia Bapa yang baik dan penuh kasih.

Maka haruslah engkau insaf, bahwa Tuhan, Allahmu,mengajari engkau seperti seorang mengajari anaknya.Oleh sebab itu haruslah engkau berpegang pada perin-tah Tuhan, Allahmu, dengan hidup menurut jalan yangditunjukkanNya dan dengan takut akan Dia (Ulangan8:5-6).

Bangsa Israel tidak selamanya mengikuti hukum-hukumini, dan mereka dihukum. Tetapi mereka tidak lebih burukdari orang lain. Setiap wanita dan pria pernah berbuat dosaterhadap Allah dengan melanggar salah satu hukum Tauratini. Bahkan orang yang paling salehpun pernah gagal dalamsalah satu hal.

Pada suatu hari seorang pemuda yang saleh datangkepada Yesus (Markus 10:17-22). Dia ingin tahu apa yangharus dilakukannya agar bisa memperoleh hidup kekal.Yesus menanyakan kepadanya tentang kelima hukum yangterakhir ini dan orang muda itu dengan bangga menjawabbahwa dia telah melakukan semuanya itu. Kemudian Yesusdengan penuh kasih menantangnya untuk menyedekahkansemua harta kekayaannya dan mengikut Dia. Alkitab me-ngatakan bahwa pemuda itu pergi dengan hati sedih karenadia sangat kaya .. Dapatlah kita bayangkan bahwa dia lebih

Page 67: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Memberi Peraturan-peraturan Hidup bagi Saudara 65

mencintai kekayaannya daripada menaati Putera Allah.Kekayaannya itu allahnya, bukan Tuhan. Tanpa menyadari-nya ia telah melanggar hukum yang pertama.

Sesungguhnya Allah mempunyai norma kelakuan yangtinggi bagi umatNya. Tidak seorangpun di antara kita yangdapat memenuhi semua hukum Allah dengan kekuatan kitasendiri. Rasul Paulus menyatakan masalah kita itu dalamRoma 7:21-25: meskipun kita tahu bahwa hukum Allah itubenar dan kita ingin berbuat baik, namun kita tidak bisamengatasi perangai manusia kita. Untunglah Allah mempu-nyai penyelesaian bagi masalah kita!

Sebab apa yang tidak mungkin dilakukan hukum Tau-rat karena tak berdaya oleh daging, telah dilakukanoleh Allah. Dengan jalan mengutus AnakN'ya sendiridalam daging, yang serupa dengan daging yang dikuasaidosa karena dosa, Ia telah menjatuhkan hukuman atasdosa di dalam daging, supaya tuntutan hukum Tauratdigenapi di dalam kita, yang tidak hidup menurut da-ging, tetapi menurut Roh (Roma 8:3-4).

Page 68: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

66 Etika Alkitab

Yesus Anak Manusia dan Anak Allah, menggenapi semuahukum Taurat Allah (Matius 5:17). Melalui kematianNyasemua kegagalan kita diampuni dan melalui RohNya kitabelajar untuk menaati hukum Allah.

Yang Harus Saudara Kerjakan

3 Tuliskan Mazmur 119:33-35 dalam buku catatan sau-dara. Pelajarilah ayat-ayat itu dan jadikanlah doa pri-badi saudara.

Biarlah aku hidup menurut petunjuk perintah-perintah-Mu, sebab aku menyukainya. Condongkanlah hatikukepada peringatan-peringatanMu dan jangan kepadalaba. Lalukanlah mataku daripada melihat yang ham-pa, hidupkanlah aku dengan jalan-jalan yang Kautun-jukkan! (Mazmur 119:35-37)

4 Lingkari semua pernyataan yang melukiskan hukumAllah.a Hukum-hukum Allah itu sempurna.b Semua hukum yang diberikan kepada Musa hanya-

lah untuk orang Ibrani saja.c Manusia dengan mudah dapat menaati semua Hu-

kum Taurat.d Allah memberikan hukum-hukumNya agar meno-

long manusia hidup dengan benar.e Sepuluh hukum itu sudah ketinggalan zaman.f Yesus menaati semua hukum Allah.g Kita memerlukan Roh Kudus untuk menolong kita

menaati semua peraturan ini.

Page 69: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Memberi Peraturan-peraturan Hidup bagiSaudara 67

5 Jika saudara belum mempelajari Sepuluh Hukum itu,tuliskanlah dalam buku catatan saudara dan hafalkan.Sementara saudara mempelajarinya mintalah Roh Ku-dus menolong saudara menaatinya.

AJARAN-AJARAN YESUS

Tujuan 3. Menerangkan mengapa hukum Kristus disebuthukum kasih.

Seorang guru atau ahli Taurat.pernah datang kepada Ye-sus dan mengajukan sebuah pertanyaan yang sulit tentangHukum Allah, "Guru, hukum manakah yang terutama da-lam hukum Taurat?" (Matius 22:36). Yesus tidak memilihsalah satu dari Hukum Taurat. Sebaliknya Dia memilih dariPerjanjian Lama sebuah perintah Allah yang meliputi keem-pat hukum yang pertama dari hukum Taurat:

Kasihilah Tuhan, Allahmu, dengan segenap hatimu dandengan segenap jiwamu dan dengan segenap kekuatan-mu (Ulangan 6:5).

Nah saudara, jika saudara mengasihiAllah, saudara akanmenyembah Dia saja, saudara tidak akan memakai namaNyadengan sembarangan, saudara akan melakukan apa saja un-tuk menyenangkan Dia. Kasih akan merupakan motif di be-lakang semua ketaatan kepada seluruh hukum itu. Itulahsebabnya' Yesus dalam jawabanNya kepada ahli Taurat itumenambahkan perintah besar kedua yang terdapat dalamPerjanjian Lama juga. Perintah ini meliputi kelima hukumyang disebut belakangan:

Kasihilah sesamamu manusia seperti dirimu sendiri(Imamat 19:18).

Jika saudara mengasihi sesamamu, saudara tidak akanmembunuhnya, mengambil istri atau harta miliknya. Sau-dara menginginkan yang terbaik baginya. Seperti itulah

Page 70: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

68 Etika Alkitab

kasih dan kasih itu adalah buah Roh. Kasih ditunjukkanoleh perbuatan-perbuatan orang Kristen yang dipenuhi Roh.

Ketika Yesus telah siap untuk meninggalkan murid-muridNya Dia sangat berhati-hati memberi mereka perintah.perintah. Yesus mencintai murid-muridNya dan merekamencintai Dia. Dia mengatakan kepada mereka, "Jikalaukamu mengasihi Aku, kamu akan menuruti segala perintah-Ku" (Yohanes 14:15). Dia berjanji akan mengirim seorang"Penolong", Roh Kudus, untuk mengajar mereka bagaima-na cara mentaati (Yohanes 14:16-17,26). Kemudian Diamengatakan kepada mereka:

Inilah perintahKu, yaitu supaya kamu saling menga-sihi, seperti Aku telah mengasihi kamu. Tidak ada ka-sih yang lebih besar daripada kasih seorang yang mem-berikan nyawanya untuk sahabat-sahabatNya (Yohanes15:12-13).

Kasih Yesus praktis. Dia melakukan sesuatu bagi kita:Dia memberikan nyawaNya untuk menyelamatkan kita.Sekarang perintahNya bagi semua muridNya ialah bahwamereka harus melakukan sesuatu juga. Rasul Paulus meng-erti hal itu ketika dia menulis:

Bertolong-tolonganlah menanggung bebanmu! Demi-kianlah kamu memenuhi hukum Kristus (Galatia 6:2).

Page 71: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Memberi Peraturan-peraturan Hidup bagi Saudara 69

Kita harus menunjukkan kasih kita kepada Tuhan de-ngan melakukan perbuatan baik bagi orang lain. Saudaramasih ingat dalam pelajaran no. I bahwa tujuan Allah bagianak-anakNya adalah melakukan perbuatan yang baik?Sekarang kita tahu bahwa itulah perintah Yesus.

Kasih yang bekerja adalah peraturan inti dari KerajaanAllah. Tetapi kita telah mengetahui bahwa perangai Allahtidak hanya terdiri dari kasih saja. Dia juga benar. Kasihyang bekerja harus diarahkan ke jurusan yang benar juga.Yesus memberi banyak ajaran mengenai kasih dan kebenar-an. Khotbah di Bukit yang terdapat dalam Matius 5-7 mem-beritahukan kita tentang beberapa ajaranNya.

Dalam khotbah ini Yesus memberitahukan kepada murid-muridNya tentang standar yang tinggi mengenai kebenaranyang harus mereka capai. Mereka jangan menahan diri dariperbuatan-perbuatan yang jahat saja. Bahkan mereka tidakboleh mempunyai pikiran jahat! Misalnya Yesus mengatakanbahwa menaati hukum yang melarang perzinahan saja belum-lah cukup. Murid-muridNya bahkan tak boleh mempunyaipikiran yang salah yang menuju perzinahan (Matius 5:27-28).Yesus belum merasa puas kalau kita melakukan perbuatanbaik bagi teman-teman kita saja. Tidak, Dia juga mengatakanbahwa kita harus mengasihi musuh-musuh kita juga dan ber-doa bagi mereka, "Karena dengan demikianlah kamu men-jadi anak-anak Bapamu yang di sorga" (Matius 5:43-45).

Perintah-perintah Yesus berarti cara hidup yang baru.Pemberian dan doa kita harus dilakukan dengan diam-diam,bukan untuk "dipamerkan". Kita harus melakukan segalasesuatu demi Allah, bukan untuk mendapatkan pujian manu-sia. Kita harus melakukan perbuatan-perbuatan yang tidakmunafik, yaitu baik untuk dipandang saja. Berkali-kali Yesusmengatakan kepada para muridNya bahwa Allah memperha-tikan sikap dan alasan. maupun perbuatan.

Page 72: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

70 Etika Alkitab

Ajaran-ajaran Yesus itu positif. Dia tidak mencantum-kan hal-hal yang tidak boleh kita lakukan. Dia memberita-hukan bagaimana kita bisa melebihi hukum yang mengata-kan "Jangan". Dia menyuruh kita mengasihi Allah, menga-sihi dan berbuat baik terhadap sesama kita karena kita me-ngasihi Dia. Dia memerintahkan kita:

Carilah dahulu Kerajaan Allah dan kebenarannya, makasemuanya itu akan ditambahkan kepadamu (Matius6:33).

Yang Harus Saudara Kerjakan

6 Apa yang Yesus suruh kita kerjakan seringkali berbedadengan keinginan sifat manusia kita. Lingkarilah hurufdi depan setiap perintah yang diberikan dalam Khotbahdi Bukit di mana saudara memerlukan pertolongan RohKudus.a Bersukacitalah kalau saudara dianiaya.b Jangan membalas dendam jika seseorang berbuat ke-

salahan terhadap saudara.c Kasihilah musuh-musuhmu.d Berilah amal sedekah saudara dengan diam-diam.e Ampunilah orang lain jika mereka bersalah kepada

saudara.f Janganlah menghakimi orang lain.

7 Di antara perintah-perintah ini yang manakah yang pa-ling sukar bagi saudara? Tuliskan perintah itu dalambuku catatan saudara dan berdoalah minta pertolonganAllah agar bisa mematuhi perintah Yesus. Luangkantempat untuk menuliskan bagaimana Roh Kudus meno-long saudara mematuhi perintah itu dalam minggu ini.

Page 73: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Memberi Peraturan-peraturan Hidup bagi Saudara 71

PETUNJUK-PETUNJUK DARI RASUL-RASUL

Tujuan 4. Menuliskan cara-cara di mana hukum kasih Kris-tus dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hariyang praktis, menurut ajaran rasul-rasul.

Setelah Yesus pergi kepada BapaN ya, rasul-rasulN ya pergike mana-mana untuk memberitakan Injil keselamatan itukepada semua orang. Ada orang Yahudi; mereka mengertibahwa Allah kudus dan telah memberi hukum taurat untukmenolong mereka menghindari dosa. Dengan mudah merekamempelajari hukum kasih yang diberikan oleh Yesus. Tetapiada orang-orang lain berasal dari negara-negara yang tidakmengerti perangai Allah. Para Rasul harus memberi kepadamereka lebih banyak pengajaran dasar. Orang-orang ini telahmempunyai agamanya sendiri dan harus belajar suatu carahidup yang baru. Cara hidup mereka yang lama itu jahat danpara rasul harus mengajar mereka perintah-perintah Yesus.

Ajaran para rasul terdapat dalam Alkitab. Mereka meng-ajar seperti yang diajarkan Yesus. Rasul-rasul menerangkanbagaimana perintah-perintah Tuhan menolong dengan masa-lah-masalah mereka. Misalnya, rasul Yohanes mengajarkanuntuk percaya kepada Yesus dan saling mengasihi. Diamengatakan kepada orang Kristen yang percaya:

Anak-anakku, marilah kita mengasihi bukan denganperkataan atau dengan lidah, tetapi dengan perbuatandan dalam kebenaran (I Korintus 3:18).

Yakobus yang menulis kepada "kedua belas suku di pe-rantauan" (Yakobus 1:1), mempunyai perhatian yang sama.Dia mendorong setiap orang di mana saja untuk melakukanhal yang baik, dengan menjalankan "hukum utama yang ter-tulis dalam Kitab Suci" (Yakobus 2:8), yang merupakanperintah untuk mengasihi sesama manusia. Kemudian dia

Page 74: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

72 Etika Alkitab

menerapkannya dalam hidup mereka, "Tetapi jikalau kamumemandang muka, kamu berbuat dosa" (Yakobus 2:9).Diskriminasi atau pilih kasih, yaitu menyukai atau memben-ci seseorang karena suku bangsa, kelamin, atau status sosial,adalah bertentangan dengan hukum kasih. Kekristenanmengubah sikap kita terhadap orang dan apa yang kita laku-kan untuk menolong mereka. Yakobus menulis:

Ibadah murni dan yang baik yang tak bercacat di ha-dapan Allah Bapa kita, ialah mengunjungi yatim piatudan janda-janda dalam kesusahan mereka, dan menjagasupaya dirinya sendiri tidak dicemarkan oleh dunia(Yakobus 1:27).

Rasul Paulus sendiri mengabdi kepada peraturan manu-sia sebelum dia menjadi seorang Kristen. Dia sadar bahwahukum-hukum itu tidak bisa menyelamatkan dia; keselamat-an bukan hasil usaha kita sendiri (bacalah Efesus 2:8-9).Namun ketika kita menerima anugerah keselamatan melaluiYesus Kristus, kita bertanggung jawab untuk menjalankancara hidup yang baru. Paulus memperingatkan kita:

Jangan hidup lagi sama seperti orang-orang yang tidakmengenal Allah dengan pikirannya yang sia-sia danpengertiannya yang gelap, jauh dari hidup persekutuandengan Allah, karena kebodohan yang ada di dalammereka dan karena kedegilan hati mereka.Supaya kamu diperbaharui di dalam roh dan pikiran-mu, dan mengenakan manusia baru, yang telah dicipta-kan menurut kehendak Allah di dalam kebenaran dankekudusan yang sesungguhnya (Efesus 4:17,18,23,24).

Paulus memberi banyak nasihat dalam Efesus. Berikutini ada beberapa petunjuk yang berguna bagaimana hidupsebagai orang Kristen oleh kuasa Roh. Saudara dapat mene-mukannya dalam Efesus 4, 5, 6.

Page 75: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Memberi Peraturan-peraturan Hidup bagi Saudara 73

1. Hendaklah saudara selalu rendah hati, lemah lem-but, dan sabar.

2. Tunjukkanlah kasih saudara dengan membantusatu sarna lain.

3. Jangan lagi berdusta! Berkatalah yang benar.4. Berhenti mencuri dan mulailah bekerja.5. Menolong orang yang berkekurangan.6. Janganlah memakai kata-kata yang tidak baik. Pa-

kailah kata-kata yang membina.7. Hilangkanlah segala perasaan sakit hati dan marah;

hendaklah saudara baik hati dan lemah lembut.8. Hendaklah saling memaafkan.9. Jangan ada di antara kamu percabulan, dan rupa-

rupa kecemaran atau keserakahan.10. Berusahalah mengenal apa yang menyenangkan

hati Tuhan.11. Janganlah saudara mabuk oleh karena anggur, seba-

liknya hendaklah saudara penuh dengan Roh Allah.12. Ucaplah syukur senantiasa atas segala sesuatu da-

lam nama Tuhan.13. Hendaklah saudara tunduk satu sama lain.14. Isteri tunduklah kepada suamimu, seperti kepada

Tuhan.15. Suami, kasihilah isterimu, sama seperti Kristus

mengasihi jemaat.16. Anak-anak,taatilah orang tuamu.17. Orang tua, janganlah memperlakukan anak-anak

saudara sedemikian rupa sehingga mereka menjadijengkel; didiklah mereka dengan peraturan danpengajaran Tuhan.

18. Kenakanlah semua senjata yang diberikan Allah.19. Berdoalah setiap waktu di dalam Roh.

Page 76: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

74 Etika Alkitab

Alangkah baiknya petunjuk-petunjuk itu! Ini bukan se-buah daftar tentang apa yang tak boleh kita lakukan. Ini se·buah daftar perbuatan baikyang positif, yang dapat kita laku-kan. Kita harus menghentikan perbuatan-perbuatan burukagar bisa melakukan perbuatan-perbuatan baik! Melakukanhal-hal yang baik bukan saja menjadikan kita lebih menyeru-pai Bapa surgawi kita. Seperti yang ditandaskan oleh Paulus,itulah tujuan hidup kita ketika menjalankan hukum kasih.

Sebab itu jadilah penurut-penurut Allah, seperti anak-anak yang kekasih dan hiduplah di dalam kasih, seba-gaimana Kristus Yesus juga telah mengasihi kamu dantelah menyerahkan diriNya untuk kita sebagai persem-bahan dan korban yang harum bagiAllah(Efesus 5:1-2).

Yang Harus Saudara Kerjakan

8 Lingkari setiap tindakan yang mentaati hukum kasih.a Memukul anak saudara karena dia berjalan sangat

lambat.b Memberi makan kepada suatu keluarga yang dirun-

dung kesakitan.c Menolong mencarikan pekerjaan untuk seseorang.d Memaki seorang pengemudi yang hampir menabrak

saudara.e Berdoa bagi pendeta saudara.f Menghormati orang-orang tua dalam masyarakat sau-

dara.

9 Dalam kehidupan kita semua terdapat hal-hal di manakita tidak tunduk pada hukum kasih. Berdoalah danmintalah Roh Kudus menunjukkan dalam hal-hal apasaudara belum menaati hukum kasih, dan mintalah agarAllah menolong saudarauntuk mengubah cara hidupmu.

Page 77: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Memberi Peraturan-peraturan Hidup bagi Saudara 75

10 Gambarlah sebuah kartu seperti yang tertera ini dalambuku catatan saudara. Di atas setiap kolom tuliskan-lah: Hidup dengan diri saya sendiri, Hidup dengan ke-luarga saya, Hidup dalam masyarakat, Hidup dalam ge-reja saya. Selama dua minggu tuliskan dalam hal-halapa saudara mentaati hukum kasih. Akan saudara lihatbahwa minggu kedua itu lebih mudah daripada minggupertama.

Hidup dengan Hidup dengan Hidup dalam Hidup dalamdiri sendiri keluarga saya masyarakat gereja saya

Sekarang setelah saudara menyelesaikan empat pelajaranpertama, saudara siap untuk menjawab bagian pertama daricatatan siswa saudara. Ulangi pelajaran 1-4, kemudian ikutipetunjuk-petunjuk dalam catatan siswa saudara. Ketika sau-dara mengirim jawaban saudara, mintalah padanya untukmengirim kursus lain pada saudara.

Cocokkan Jawaban Saudara

6 Semuanya di luar kemampuan kita, karenanya kita me-merlukan pertolongan Roh Kudus.

Page 78: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

76 Etika Alkitab

1 a Salah.b Benar.c Benar.d Benar.e Benar.

7 Jawaban saudara sendiri.

2 Mungkin daftar saudara berbeda dengan daftar kami, te-tapi berikut ini ada beberapa contoh:Pemerintah - pajak, menjadi tentaraAllah - persepuluhan, melayani Allah dalam pekerjaangereja.

8 b Memberi makanan pada keluarga yang dirundung ke-sakitan

c Menolong mencarikan pekerjaan untuk seseorang.e Berdoa bagi pendeta saudara.f Menghormati orang-orang tua dalam masyarakat sau-

dara.

3 Jawaban saudara sendiri.

9 Jawaban saudara sendiri.

4 a Hukum-hukum Allah itu sempurna.d Allah memberikan hukum-hukumNya agar menolong

manusia hidup dengan benar.f Yesus menaati semua hukum Allah.g Kita memerlukan Roh Kudus untuk menolong kita

menaati semua peraturan ini.

10 Jawaban saudara sendiri. Jika saudara senantiasa me-naati hukum kasih, Allah akan lebih membahagiakansaudara.

5 Jawaban saudara sendiri.

Page 79: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat
Page 80: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

~-... Allah MemberiPadaSaudaraPatokanHidup

Marilah kita bayangkan bahwa saudara sedang memper-timbangkan untuk membeli sebuah sepeda. Di toko saudaramelihat sebuah sepeda yang bagus mengkilat. Sejak lamasaudara telah menginginkan sepeda semacam itu. Tentu sajasaudara menginginkannya. Akan tetapi karena saudara seo-rang anak Tuhan, tentunya saudara tidak akan bertindaktanpa memikirkannya masak-masak lebih dahulu. Saudaratidak segera akan mengambil semua uang keluarga atau pin-jam dari teman-teman untuk membelinya. Sebagai anakTuhan saudara tahu harus membuat keputusan yang bijak.Jadi apa yang saudara lakukan?

Dalam Alkitab tidak ada nas yang mengatakan "Saudaraharus membeli sepeda ini" atau "Jangan saudara membelisepeda ini". Dalam zaman Alkitab belum ada sepeda. Disamping itu membeli sebuah sepeda bukan merupakan tin-dakan yang baik ataupun buruk. Jadi Allah tidak mempu-nyai hukum mengenai pembelian sebuah sepeda.

Apakah Alkitab tidak bisa menolong dalam membuatkeputusan-keputusan seperti itu. Tentu saja Alkitab bisa -Alkitab menolong kita "untuk setiap perbuatan baik" (II Ti-motius 3:17), dan itu meliputi membuat keputusan. Alki-tab bukan suatu alat gaib yang mengatakan ya atau tidakuntuk setiap keputusan. Alkitab merupakan pedoman ka-rena Allah memberi kita hak untuk membuat keputusan.Dia memperlakukan kita sebagai anak-anakNya bukan seba-gai hamba-hambaNya yang hanya diperintah saja!

78

Page 81: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Alkitab memberi kita petunjuk dalam membuat kepu-tusan. Dalam pelajaran ini kita akan mempelajari prinsip-prinsip atau patokan yang terdapat dalam Kitab Suci. Prin-sip-prinsip ini dapat menolong kita senantiasa ketika kitamenghadapi keputusan yang sulit dalam kehidupan kitasehari-hari.

Dalam pelajaran ini saudara akan belajar ...

Prinsip-prinsip adalah Patokan untuk hidupMenemukan Prinsip-prinsip Alkitabiah

Prinsip-prinsip Kepengurusan (Penatalayanan)Prinsip-prinsip Pelayanan

Menerapkan Prinsip-prinsip Alkitabiah

Pelajaran ini akan menolong saudara •..

o Mengenali garis pedoman dengan mana saudara dapatmembuat keputusan yang baik dalam hidup saudara seha-gai orang Kristen.

o Menentukan pentingnya pemakaian nilai-nilai yang layakdalam kehidupan sehari-hari dengan jalan mempelajariAlkitab saudara.

79

Page 82: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

80 Etika Alkitab

PRINSIP·PRINSIP ADALAH PATOKAN UNTUK HIDUP

Tujuan 1. Menerangkan perbedaan antara prinsip-prinsipAlkitab dengan prinsip-prinsip dunia.

Peraturan memberitahukan apa yang boleh dan apa yangtidak boleh saudara lakukan. Peraturan itu dapat menunjuk-kan perbuatan mana yang salah. Prinsip-prinsip lebih me-nyerupai tongkat pengukur. Prinsip-prinsip itu akan meno-long saudara untuk mengetahui apakah suatu tindakan itulebih baik, sebaik atau lebih buruk daripada yang lainnya.Misalnya, prinsip yang saudara pakai itu dapat menolongsaudara untuk memutuskan apakah membeli sepeda baru,sepeda bekas, atau tidak membeli sepeda sama sekali.

Kita semua bertindak menurut prinsip-prinsip, meskipunbanyak orang tidak menyadarinya. Prinsip yang paling lazimadalah prinsip kesenangan egois yang berarti, "Jika sesuatuitu menyenangkan diriku, menggembirakan aku maka akansaya lakukan." Jika saudara mengikuti prinsip ini, saudaraakan membeli sepeda baru itu tanpa mempertimbangkan apayang akan terjadi. Mungkin keluarga saudara akan kelaparankarena saudara memakai uang yang seharusnya dipakai untukmembeli makanan. Mungkin saudara akan banyak berhutang.

Dengan melakukan ini saudara akan memuaskan kepen-tingan saudara sendiri. Mungkin tindakan yang mementing-kan diri itu tidak berakibat buruk. Mungkin pembelian se-peda itu akan menolong saudara dalam pekerjaan atau pela-yanan saudara. Tetapi dalam membuat keputusan itu sau-dara tidak mempertimbangkan apakah hal itu akan berfae-dah. Patokan hidup saudara hanyalah untuk menyenangkandiri saudara sendiri. Yesus tidak hidup dan mati menurutpatokan itu. Jika saudara mempunyai Alkitab, bukalah Fi-lipi fasal 2 dan bacalah apa yang dikatakan oleh Paulus me-ngenai kerendahan hati dan keagungan Kristus.

Page 83: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Memberi pada Saudara Patokan Hidup 81

Patokan lain yang dipakai orang untuk membuat keputus-an adalah prinsip kepopuleran. Kepopuleran berarti "disukaioleh kebanyakan orang" dan selalu menyangkut keinginanuntuk dipuji-puji orang. Orang akan menyukai saudara karenasaudara mempunyai kedudukan dan hal-hal yang dikagumimereka. Marilah kita kembali kepada persoalan pembeliansepeda baru itu. Mungkin semua rekan saudara mempunyaisepeda baru, dan saudara tak ingin berlainan dengan mereka.Mungkin juga tetangga saudara mempunyai sepeda tua atausama sekali tidak mempunyai sepeda, dan saudara ingin men-jadi lebih baik dari mereka semuanya. Mungkin memilikisepeda demikian itu akan menjadikan saudara berpengaruhdalam lingkungan itu, dan itulah yang saudara inginkan.Alkitab memberitahukan agar kita menginginkan pujianAllah daripada manusia (Roma 2:29). Keinginan untukmenjadi populer di antara manusia bukanlah prinsip Kristen.

Tentu saja kita dapat berbicara terus-menerus tentanghal ini. Manusia banyak alasan untuk menutupi perbuatanmereka: kemalasan, kesombongan, dan keinginan akan ke-kuasaan. Apa yang harus kita lakukan sekarang ialah mene-mukan dalam Alkitab prinsip-prinsip yang harus diikuti olehorang Kristen.

Page 84: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

82

"Etika Alkitab

Yang Harus Saudara Kerjakan

1 Ketika membuat keputusan untuk membeli sesuatuyang istimewa, pikirkan dulu mengenaia) apakah dengan itu akan membuat saudara disukai

orang-orang yang saudara kenal.b) apakah saudara benar-benar membutuhkannya dan

kemudian berdoa sebelum membuat keputusan.c) keinginan saudara dan segera membelinya.

2 Pikirkan satu keputusan yang telan saudara buat. Dapat-kah saudara memberitahukan prinsip-prinsip yang sau-dara pakai saat itu? Apakah keputusan saudara akan lainseandainya saudara salah memakai prinsip yang lain?

Cocokkan jawaban saudara dengan jawaban yang diberikanpada bagian akhir pelajaran ini.

MENEMUKAN PRINSIP· PRINSIP ALKITABlAH

Tujuan 2. Berilah contoh suatu metode yang sederhana,yang dapat dilaksanakan untuk menemukan prin-sip-prinsip Alkitabiah.

Semua prinsip Alkitabiah datangnya dari hukum kasihyang besar. Hukum kasih ini berarti bahwa orang Kristenharus hidup dalam cara yang demikian sehingga merekamenunjukkan kasih: kepada Allah Bapa, kepada orang-orang

.lain, dan kepada diri mereka sendiri karena Allah mengasihimereka. Prinsip Alkitabiah mengenai kasih meliputi banyakprinsip lain. Sangat berfaedah bagi saudara untuk menemu-kan prinsip-prinsip Alkitabiah yang dapat menolong saudaramembuat keputusan saudara sendiri. Sebab itu kalau sau-dara ragu-ragu tentang bagaimana saudara harus bertindakdalam setiap keadaan, saudara sudah mempunyai prinsipAlkitabiah yang saudara perlukan.

Page 85: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Memberi pada Saudara Patokan Hidup 83

Bagaimana saudara menemukan prinsip-prinsip Alki-tabiah yang dapat dikenakan pada persoalan saudara? Beri-kut ini ada tiga cara untuk menemukannya di dalam Alkitab.

1. Lihatlah contoh-contoh Alkitabiah tentang kelakuanyang diinginkan atau tidak diinginkan oleh Allah. Misalnya,ceritera tentang orang Samaria yang baik hati, yang menun-jukkan kebaikan terhadap sesamanya sehingga Yesus menga-takan, "Pergilah dan perbuatlah demikian" (Lukas 10:37).Menunjukkan kebaikan adalah patokan yang baik dalamkehidupan ini.

2. Pelajarilah keterangan dan saran-saran yang diberikandalam Alkitab mengenai kehidupan Kristen. Alkitab mem-berikan banyak cerita dan perintah yang menolong kita un-tuk menjalani hidup Kristen yang baik. Misalnya, nas Alki-tab mengatakan, "Ia memberikan kepada orang miskin"(II Korintus 9:9). Prinsip ini dan yang lain-lainnya, yangserupa, menerangkan apa yang harus kita lakukan untukhidup dengan benar.

Page 86: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

84 Etika Alkitab

3. Terutama sekali. perhatikan dengan saksama cara hi-dup Yesus, Tuhan kita. Jika kita ingin lebih menyerupai-Nya kita harus tahu bagaimana hidupNya. "Hendaklahkamu dalam hidupmu bersama, menaruh pikiran dan pera-saan yang terdapat juga dalam Kristus Yesus" (Filipi 2:5).

Dengan memakai metode yang dicantumkan itu, saudaraharus dapat menemukan prinsip-prinsipyang dapat menolongsaudara dalam menghadapi semua masalah hidup. Namundemikian ingatlah, bahwa prinsip-prinsip itu adalah prinsipAllah. Mereka menghasilkan kebijaksanaan yang diberikanAllah kepada anak-anakNya lewat FirmanNya. Kita hanyadapat menemukan hikmatNya dengan jalan menelaah Alkitabdan dengan berdoa. Menemukan hikmatNya itu merupakanprinsip Alkitab: agar menjadi bijak. Saudara harus rendahhati, taat, dan sabar. Surat kiriman Yakobus menulis:

Tetapi apabila di antara kamu ada yang kekuranganhikmat, hendaklah ia memintakannya kepada Allah ...maka hal itu akan diberikan kepadanya (Yakobus 1:5).

Nas ini pertama-tama mengajarkan bahwa kita harusrendah hati. Untuk itu harus mengaku kepada Allah bahwakita tidak mengetahui semua jawabannya. Pada saat yangbersamaan kita harus percaya bahwa Allah mempunyai ja-wabannya. Kedua, apabila kita berdoa kita taat. Kita harusmenghampiri Allah seperti yang disuruh oleh Yesus.

Sebab itu marilah kita dengan penuh keberanian meng-hampiri takhta kasih karunia, supaya kita menerimarahmat dan menemukan kasih karunia untuk mendapatpertolongan kita pada waktunya (Ibrani 4:16).

Akhirnya, saudara harus berharap akan menerima jawab-annya. Tunggulah sampai saudara merasa yakin Allah telahmenyatakan kehendakNya kepada saudara. Selidikilah Ki-tab Suci dan biarlah Roh Kudus membimbing saudara dalamhal membuat keputusan saudara.

Page 87: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Memberi pada Saudara Patokan Hidup 85

Yang Harus Saudara Kerjakan

3 Satu cara untuk menemukan prinsip Alkitab yang akanmenolong saudara membuat keputusan adalah:a) dengan menelaah Alkitab.b) mencoba ide-ide baru saudara sendiri.c) menunggu sampai kawan-kawan saudara memberita-

hukan apa yang harus saudara lakukan.

4 Dalam Alkitab terdapat banyak contoh dan saran yangmemberi saudara prinsip-prinsip untuk hidup ini. Se-mentara saudara mempelajari kursus ini, berdoalah agarTuhan mau memberikan hikmatNya kepada saudaradan menunjukkan bagaimana menemukan dan mema-kai prinsip-prinsip ini.

Cocokkan jawaban Saudara.

Prinsip Penatalayanan

Tujuan 3. Mendefinisikan prinsip penatalayanan denganmengikuti garis pedoman untuk memperkem-bangkan prinsip-prinsip Alkitab.

Semua yang kita miliki berasal dari Allah. Dia mencip-takan bumi tempat kita hidup. Dia menegakkan semua haldengan kuasaNya. Dia yang mendatangkan musim dan pa-nenan. Jadi semua hal fisik yang kita punyai - rumah,uang, makanan - adalah milikNya.

Allah juga menciptakan kita, dengan semua bakat dankecerdasan kita. Dia tidak saja menciptakan hidup kita,tetapi melalui Yesus, Dia memberikan hidup kekal. Kitaadalah anak-anakNya karena Dia yang mengaruniakannya.Semua keadaan kita berasal dari Dia dan milikNya juga.

Page 88: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

86 Etika Alkitab

Tetapi Allah telah memberikan kita suatu hak istimewa.Dia memberikan semuanya kepada kita melalui Yesus Kris-tus untuk kemuliaanNya. Milik kita, kemampuan fisik danmental kita, dan waktu kita hanyalah dipinjamkan kepadakita. Kita mengurus dan memanfaatkannya. Allah, yangsebenarnya menjadi pemiliknya, mengharapkan agar kitabijaksana. Dia akan menghakimi apa yang telah kita laku-kan dengan apa yang telah dipercayakanNya kepada kita.

Masih ingatkah perumpamaan yang diceritakan Yesusmengenai tiga orang hamba itu? Ketika tuan mereka pergi,ia meninggalkan mereka sejumlah besar uang. Dia telahmemberi uang itu sesuai dengan kemampuan mereka masing-masing. Dia mengharap agar mereka menggunakan uang ter-sebut untuk berdagang. Benar, dua dari ketiga hambanyamelakukan hal itu. Mereka bekerja keras dan memperolehlaba yang banyak bagi tuannya. Tetapi hamba yang ketigatidak melakukan apa-apa. Bukannya dia tidak jujur. Diatidak menggunakannya karena takut akan kehilangan uangyang diberi oleh tuannya itu. Karenanya dia menggali lu-bang dan menyembunyikan uang itu di dalamnya. Ketikatuan itu kembali, dia memuji hamba-hamba yang telah be-kerja keras, dan memberi ganjaran kepada mereka. Tetapidia marah terhadap hamba yang tidak melakukan apa-apa.Dia menyebutnya hamba yang jahat dan malas, dan ia meng-ambil kembali uang yang disimpannya itu serta mengusirnya.

Dua di antara hamba itu adalah "pengurus." Yesus men-ceritakan perumpamaan ini untuk menunjukkan bagaimanakeadaan kerajaan Allah. Sebagai orang-orang Kristen kitatermasuk dalam kerajaan Allah dan cerita ini mempunyaiarti bagi kita. Cerita ini melukiskan prinsip penatalayanan:pemakaian yang benar akan apa yang diberikan Allah ke-pada kita untuk kita pelihara.

Page 89: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Memberi pada Saudara Patokan Hidup 87

Dalam Alkitab disebut banyak hal tentang penatalayan-an. Perjanjian Lama membicarakan persepuluhan - mem-berikan sepersepuluh dari pendapatan atau panen kepadapekerjaan Allah. Juga membicarakan hal memberikan huluhasil dan anak sulung kepada pelayanan Allah. PerjanjianBaru menguraikan hal membagikan makanan dan pakaiankepada orang-orang miskin, dan memberi untuk kepenting-an penginjilan. Tetapi memberi kembali dengan suka citakepada Allah hanyalah satu tanda penatalayanan. Denganmemberi kita menyadari bahwa apa yang kita miliki ini se-sungguhnya milik Allah. Hal itu menunjukkan kesediaankita untuk melakukan apa yang diinginkan oleh Allah.

Yesus menekankan pentingnya memberi. Cerita-cerita-Nya mencerminkan hal ini, tetapi dengan tandas Dia berkata:

/

Setiap orang yang kepadanya banyak diberi, daripada-nya akan banyak dituntut (Lukas 12:48).

Lukisan lain yang dipakai oleh Yesus adalah kesuburan.Dia menceritakan tentang tumbuh-tumbuhan yang berbuahatau tidak berbuah. Dia sangat memperhatikan apakahanak-anak Tuhan menghasilkan buah dan berguna. Diatahu bahwa orang-orang Kristen yang memakai kemampuandan kepandaiannya bagi Allah akan menghasilkan buah. Diatahu hal ini akan mendatangkan kemuliaan bagi Allah.

Dalam hal inilah BapaKu dipermuliakan, yaitu jika ka-mu berbuah banyak dan dengan demikian kamu adalahmurid-murid-Ku (Yohanes 15:8).

Page 90: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

88 Etika Alkitab

Kesuburan adalah hasil penatalayanan yang baik. Yaitumengambil manfaat dari karunia-karunia istimewa yang di-berikan Allah kepada kita. Mengeluarkan buah berarti mem-pergunakan karunia-karunia Allah untuk kebaikan orang laindan untuk memuliakanNya. Rasul Petrus mendorong kitauntuk menjadi pengurus (atau pelayan) yang baik.

Layanilah seorang akan yang lain, sesuai dengan karu-nia yang diperoleh tiap-tiap orang sebagai pengurusyang baik dari kasih karunia Allah ... supaya Allah di-muliakan dalam segala sesuatu karena Yesus Kristus(I Petrus 4:10-11).

Prinsip penatalayanan ini dalam hidup orang Kristen ada-lah sebagai berikut: sadar bahwa segala sesuatu yang dikaru-niakan Allah harus dipergunakan dengan bijaksana. Tetap-kanlah untuk memakai semua karunia Allah agar menjadiseorang pengurus yang produktif dan bertanggung jawab.Dia ingin agar kita melakukan semuanya untuk kebaikanorang lain dan kemuliaan Allah.

Yang Harus Saudara Kerjakan

5 Untuk bidang-bidang manakah yang tercantum berikutini saudara dapat menerapkan penatalayanan yang se-suai dengan prinsip-prinsip Alkitab? Lingkari huruf didepan jawaban yang tepat.a Apa yang saudara perbuat dalam waktu luang saudara.b Bagaimana saudara melakukan tugas saudara sehari-

hari.c Pakaian warna apa yang saudara kenakan.d Bagaimana saudara membelanjakan uang yang sau-

dara peroleh.e Apa dan bagaimana saudara belajar.

Page 91: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Memberi pada Saudara Patokan Hidup 89

6 Pikirkan sekali lagi tentang keputusan yang telah sau-dara ambil dan pikirkan tentang pertanyaan 2. Apakahdalam hal ini prinsip penatalayanan dapat diterapkan?Jika tidak, dapatkah saudara memikirkan suatu kepu-tusan yang baru saja saudara ambil dengan mana prin-sip ini dapat diterapkan? Pada hemat saudara apakahkeputusan itu bijaksana?

Prinsip Pelayanan

Tujuan 4. Mendefinisikan prinsip Alkitab tentang pelayanandengan mencantumkan bagaimana prinsip terse-but dapat mempengaruhi cara hidup saudara.

Pengurus adalah pelayan. Tugasnya ialah mengurus hal-hal yang dipercayakan kepadanya oleh tuannya. Merekaharus mengerti bahwa mereka dipekerjakan untuk mengikutiperintah. Mereka juga harus mengetahui siapa yang memberiperintah itu: mereka harus kenal tuannya.

Alkitab mengajarkan bahwa manusia mempunyai banyakmacam majikan. Mereka adalah hamba dosa (Roma 6:20),hamba keinginan daging (Efesus 2:3, Roma 16:18), hambacinta akan uang (Matius 6:24). Anak Tuhan hanya mempu-nyai satu Tuhan saja dan tidak bisa melayani dua orang ma-jikan (Matius 6:24). Seluruh hidup kita harus diberikanuntuk melayani Allah.

Pilihan ini harus dibuat oleh orang Kristen, bukan sekalisaja tetapi setiap hari. Mungkin saudara masih ingat ceritatentang Yosua. Dia memimpin umat Israel masuk ke TanahPerjanjian. Dengan pertolongan Allah, dia mengusir bangsa-bangsa lain dari negeri itu. Ketika Yosua telah lanjut usia-nya dia mengumpulkan rakyatnya. Dia ingin memastikanbahwa mereka akan hidup terus bagi Allah. Dia tahu betapamudahnya bagi mereka untuk menyembah berhala dan dia

Page 92: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

90 Etika Alkitab

mengingatkan mereka akan kebaikan Allah. KemudianYosua menantang mereka:

Oleh sebab itu, takutlah akan Tuhan dan beribadahlahkepadaNya dengan tulus ikhlas dan setia. Jauhkanlahallah (dewa-dewa, TL) .. Tetapi jika kamu anggap tidakbaik untuk beribadah kepada Tuhan, pilihlah pada hariini kepada siapa kamu akan beribadah . . . Tetapi akudan seisi rumahku, kami akan beribadah kepada Tuhan!(Yosua 24:14-15).

Yosua mengumumkan keputusannya; dia akan melayaniAllah sampai pada hari kematiannya. Dia seorang pemimpintetapi dia juga seorang pelayan.

~~. ~ ~~d• r I 1\' U\l~ ;:-,/ \ - b-aT~J )

"""....... C\A~.

Inilah sikap Tuhan kita Yesus juga. Meskipun Dia memi-liki kodrat Allah, Dia tidak memakainya untuk memperolehkedudukan. Sebaliknya, karena Dia mengasihi kita dan inginmenyelamatkan kita, Dia telah meninggalkan semua milik-Nya di surga. Alkitab memberitahukan bahwa Yesus "meng-ambil rupa seorang hamba" (Filipi 2:7). Dia menjadi manu-sia - bukan seorang penguasa yang memberi perintah-perin-tah agar dipatuhi orang lain. Yesus adalah seorang hamba,"Ia telah merendahkan diriNya dan taat sampai mati, bah-kan sampai mati di kayu salib" (Filipi 2:8).

Page 93: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Memberi pada Saudara Patokan Hidup 91

Yesus juga seorang hamba bagi Allah. Dia juga melayaniorang-orang yang akan diselamatkanNya. Semasa hidupNyadi dunia ini, Dia menolong, menyembuhkan, dan melepaskan.Dalam kematianNya, Dia membebaskan manusia dari dosadan neraka. Yesus mengharapkan jiwa pelayanan yang serupaada dalam diri murid-muridNya. Pada suatu hari mereka ber-tengkar tentang siapa yang akan mendapatkan kedudukanyang penting ketika Yesus telah menjadi raja. Yesus mengata-kan kepada mereka bahwa hanya orang yang tidak percaya,yang menginginkan kekuasaan dan memberi perintah. Kemu-dian Dia memberi mereka prinsip pelayanan yang berikut ini:

Barangsiapa ingin menjadi besar di antara kamu, hen-daklah ia menjadi pelayanmu, dan barangsiapa inginmenjadi terkemuka di antara kamu, hendaklah ia men-jadi hambamu; sarna seperti Anak Manusia datang bu-kan untuk dilayani, melainkan untuk melayani dan un-tuk memberikan nyawaNya menjadi tebusan bagi ba-nyak orang (Matius 20:26-28).

Prinsip Alkitab tentang pelayanan berlawanan denganprinsip manusia yang mementingkan diri sendiri. PrinsipAlkitab meliputi kerendahan hati dan kesediaan melayani Al-lah dan orang lain. Dengarkan petunjuk-petunjuk berikut ini:

Hendaknya saudara-saudara saling mengasihi ... denganmesra seperti orang-orang yang bersaudara . . . danhendaknya saudara saling memberi hormat. Bekerjalahdengan rajin. Jangan malas. Bekerjalah untuk Tuhandengan semangat dari Roh Allah (Roma 12:10,11,Kabar baik).Rendahkanlah dirimu seorang kepada yang lain di da-lam takut akan Kristus (Efesus 5:21).Layanilah seorang akan yang lain oleh kasih (Gal. 5:13).

Menerapkan prinsip pelayanan ini sangat sukar bagi ma-

Page 94: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

92 Etika Alkitab

nusia; kita harus mendapatkan pertolongan dari Roh KudusAllah. Oleh Dia kita sanggup melayani Allah dan orang lain.Oleh dia kita dapat taat dan bekerja, bahkan menderita de-mi Kristus. "Kesanggupan kami adalah pekerjaan Allah"(II Korintus 3:5). Ketika menyurat kepada hamba-hamba,Paulus memberi dorongan untuk melayani.

Apapun juga yang kamu perbuat, perbuatlah dengansegenap hatimu seperti untuk Tuhan dan bukan untukmanusia. Kamu tahu, bahwa dari Tuhanlah kamu akanmenerima bagian yang ditentukan bagimu sebagai upah.Kristus adalah tuan dan kamu hambaNya(Kol. 3 :23,24).

~~~============="7 Di bawah ini tercantum tujuh tindakan. Lingkari yang

mana melukiskan Prinsip Pelayanan. Kemudian per-baikilah tindakan-tindakan yang tidak dilingkari, yaituyang melukiskan Prinsip Mementingkan diri sendiri, se-hingga dapat juga menunjukkan Prinsip Pelayanan. Ja-waban saudara mungkin tidak memakai kata-kata yangsama seperti jawaban kami, tetapi idenya haruslah sama.a Membawa makanan kepada orang yang sakit.b Terlalu sibuk sehingga tak dapat menolong memper-

baiki rumah seorang kawan.c Mengerjakan hanya pekerjaan secukupnya supaya

jangan diberhentikan.d Menawarkan untuk menolong pendeta mengunjungi

orang-orang yang baru menjadi Kristen.e Bersikeras memegang pimpinan dalam pekerjaan.f Melakukan pekerjaan apa saja di rumah yang harus

dikerjakan.g Tetap bekerja, meski tak ada yang menghargainya.

Cocokkan jawaban saudara.

Yang Harus Saudara Kerjakan

Page 95: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Memberi pada Saudara Patokan Hidup 93

MENERAPKAN PRINSIP-PRINSIP ALKITAB

Tujuan 5. Menerangkan sifat praktis pnnsip-prtnsip yangtelah dipelajari dengan menerapkan pada salahsatu contoh.

Penatalayanan dan pelayanan hanya merupakan dua darisekian banyak prinsip di Alkitab. Kedua prinsip itu khusus-nya penting dalam contoh yang kita pakai mengenai sepedaitu. Tetapi perhatikan bahwa Hukum Kasih menyarankanbanyak prinsip lain yang tidak kita pelajarkan di sini berhu-bung sempitnya waktu: pengampunan (Efesus 4:32), damaisejahtera (I Tesalonika 5:13), dan sukacita (I Tesalonika5:16).

Prinsip-prinsip ini sukar untuk dipraktekkan. Jika sau-dara bersandar pada kekuatan saudara sendiri, saudara tidakbisa hidup menurut prinsip-prinsip itu. Tetapi saudara tidaksendirian, ada Roh Kudus Allah untuk menguatkan saudara.Ingatlah, saudara anak Tuhan dan saudara bebas memilihberbuat kebaikan. Ingatlah akan perkataan Paulus:

Semua orang yang dipimpin Roh Allah, adalah anakAllah. Sebab kamu tidak menerima roh perbudakanyang membuat kamu menjadi takut lagi, tetapi kamutelah menerima Roh yang menjadikan kamu anakAllah (Roma 8:14,15).

Oleh kuasa Roh Allah, saudara dapat menerapkan prin-sip-prinsip Allah pada masalah hidup sehari-hari. Membuatkeputusan yang benar memuliakan Allah dan menjadikansaudara seorang Kristen yang berkemenangan. Itulah kehen-dak dan perintah Allah bagi saudara. Pakailah kata-kataYohanes sebagai pendorong:

Page 96: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

94 Etika Alkitab

Sebab inilah kasih kepada Allah, yaitu bahwa kita me-nuruti perintah-perintahNya. Perintah-perintahNya itutidak berat, sebab semua yang hadir dari Allah, menga-lahkan dunia. Dan inilah kemenangan yang mengalah-kan dunia: iman kita (I Yohanes 5:3-4).

Saudara dapat mengatasi semua persoalan saudara. Ti-dak ada yang terlalu sukar untuk saudara hadapi. Saudarasanggup memperoleh kemenangan yang sempurna oleh kasihdan kuasa Allah (Roma 8:37-39). Allah akan memberi hik-mat kepada saudara untuk mengerti dan menerapkan garispedomanNya bagi tingkah laku manusia, dengan memakaiprinsip-prinsip dalam FirmanNya. Setiap orang harus mem-perhatikan prinsip-prinsip ini dan menerapkannya.

Ujilah segala sesuatu dan peganglah yang baik. Jauhkan-lah dirimu dari segala jenis kejahatan (I Tes. 5:21,22).

Sekali lagi, marilah kita memakai ide sepeda baru itu danprinsip penatalayanan. (Kami harap bahwa di tempat sau-dara orang biasa bersepeda, begitu juga saudara!)

1. Apakah saudara mempunyai uang untuk membelinya?Ataukah saudara sungguh percaya bahwa Allah akan menye-diakan uangnya? (Penatalayanan meliputi iman bahwa Allahakan menyediakan apa yang saudara butuhkan dan bahwasaudara memakai uang dengan rasa tanggung jawab.) Apa-kah pembelian sepeda itu cara yang terbaik untuk menggu-nakan uang saudara pada saat ini? Jika saudara menjawabdengan "ya", maka saudara mungkin boleh membelinya.

2. Jika saudara memakai uang ini untuk membeli sepeda,apakah saudara akan merugikan AUah atau orang lain terha-dap siapa saudara bertanggung jawab? Apakah jawaban sau-dara "tidak"? Kalau begitu saudara boleh membelinya.Ingatlah bahwa tidak memelihara keluarga sama artinya de-ngan mengingkari iman (I Petrus 5:8).

Page 97: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Memberi pada Saudara Patokan Hidup 95

3. Apakah saudara memerlukan sebuah sepeda? Dapat-kah saudara membeli sebuah sepeda bekas dengan hargayang lebih murah? Bila membeli sebuah sepeda lain, apakahsaudara yakin bahwa nanti tidak akan ada reparasi yang be-sar, yang memakan banyak waktu dan uang? Jika jawabansaudara untuk pertanyaan pertama itu adalah "ya", dan se-buah sepeda bekas tidak merupakan pilihan yang baik ataubijaksana, maka saudara mungkin boleh membelinya.

4. Apakah saudara terlalu banyak memakai waktu yangberharga untuk berjalan kaki atau membetulkan sepedayangtua? Dapatkah waktu saudara dimanfaatkan lebih baik jikasaudara mempunyai sebuah sepeda baru? "Ya"? Maka sau-dara boleh membelinya.

5. Setelah berdoa (dan menjawab semua pertanyaan ini)apakah saudara yakin Allah menyetujui saudara membelisepeda baru ini? Jika demikian, saudara harus membelinya.

Perhatikan bahwa kita tekankan segi-segipositifnya. Al-lah ingin saudara mendapatkan apa yang paling baik bagi dirisaudara. Ingatlah akan perintah dan janji Yesus tentang ke-butuhan jasmaniah kita:

Tetapi carilah dahulu Kerajaan Allah dan kebenaran-nya, maka semuanya itu akan ditambahkan kepadamu(Matius 6:33).

Syaratnya ialah bahwa kita harus mengutamakan hal-hal Allah. Terlampau seringkeinginan atau pemilikan hartaduniawi membimbing kepada kurangnya kasih akan hal-hal rohaniah. Orang kaya lupa untuk berharap pada per-tolongan Allah. Itulah sebabnya Allah memberi peringatankepada umat Israel ketika mereka memasuki Tanah Perjan-jian. Jika ada Alkitab, bacalah mengenai hal ini di Ulangan8:11-20.

Page 98: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

96 Etika Alkitab

Hal ini membawa kita untuk berpikir mengenai prinsipyang telah kita pelajari, yaitu pelayanan. Kita dapat mene-rapkan prinsip ini pada sepeda itu juga. (Sebenarnya, sering-kali banyak prinsip dapat dikenakan pada satu masalah.)

1. Apakah saudara menginginkan sebuah sepeda baruagar bisa melayani Allah dengan lebih baik? Apakah sepedaitu akan menolong saudara memperluas pekerjaan saudarabagi Dia? Apakah sepeda itu tidak akan mengambil waktudan tenaga dari pekerjaan Allah? Bila saudara menjawab"ya" untuk pertanyaan-pertanyaan ini berarti bahwa mung-kin saudara boleh membelinya.

2. Pastikah keinginan saudara untuk memiliki sepedabaru itu tidak mementingkan diri sendiri? Apakah saudarayakin bahwa itu bukan karena saudara menginginkan pujianatau gengsi atau kedudukan? Jika jawabannya masih saja"ya", maka mungkin saudara boleh membelinya.

3. Apakah dengan memiliki sepeda baru ini akan meno-long saudara untuk melayani keluarga dan gereja saudaralebih baik? Apakah saudara yakin bahwa hal ini tidak akanmenyebabkan perpecahan atau pertengkaran? Apakah ke-luarga menyetujui tindakan saudara itu? "Ya" lagi? Makamungkin saudara boleh membelinya.

Page 99: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Memberi pada Saudara Patokan Hidup 97

4. Setelah berdoa (dan menjawab semua pertanyaan ini)apakah saudara merasa yakin bahwa Allah menghendaki agarsaudara, yaitu hambaNya, memiliki sepeda itu? Jika demi-kian, saudara harus membelinya.

Menerangkan prinsip-prinsip mungkin kedengaran sepertipekerjaan sukar. Kadang-kadang memang demikian. Tetapiketika saudara mencapai keputusannya, saudara akan merasakedamaian. Saudara akan mengetahui bahwa saudara telahmengikuti patokan yang telah diberikan oleh Allah dalamFirmanNya.

Yang Harus Saudara Kerjakan

8 Merokok tidak disebutkan dalam Alkitab, tetapi keba-nyakan orang Kristen tidak merokok. Dapatkah saudaramemikirkan beberapa alasan mengapa hal itu benar?a Terapkan prinsip penatalayanan pada pertanyaan ini

dan tuliskan jawaban saudara.b Sekarang terapkan prinsip pelayanan dan jawablah

pertanyaan itu lagi.

Cocokkan jawaban saudara.

Cocokkan Jawaban Saudara

5 a Apa yang saudara perbuat dalam waktu luang saudara.b Bagaimana saudara melakukan tugas saudara sehari-

hari.d Bagaimana saudara membelanjakan uang yang saudara

peroleh.e Apa dan bagaimana saudara belajar.

Page 100: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

98 Etika Alkitab

1 b) apakah saudara benar-benar membutuhkannya dankemudian berdoa sebelum membuat keputusan.

6 Jawaban saudara sendiri.

2 Jawaban saudara sendiri.

7 a Membawa makanan kepada orang yang sakit.d Menawarkan untuk menolong pendeta mengunjungi

orang-orang yang baru menjadi Kristen.f Melakukan pekerjaan apa saja di rumah yang harus di-

kerjakan.g Tetap bekerja, meskipun tidak ada yang menghargai-

nya.b Bersedia menolong memperbaiki rumah teman.c Bekerja dengan giat.e Menerima tugas atau wewenang apa saja yang diberi-

kan kepada saudara.

3 a) dengan menelaah Alkitab.

8 Mungkin jawaban saudara tidak sama dengan jawabankami, tetapi setidak-tidaknya ada beberapa ide yangsama:a) Penatalayanan

1. Bukan cara yang terbaik untuk memakai uang.2. Bukan cara yang terbaik untuk memakai tubuh

yang diciptakan oleh Allah.(Dikatakan bahwa me-rokok mempersingkat usia dan menyebabkan pe-nyakit)

3. Inilah perbuatan yang senantiasa akan memintauang (merokok bisa menjadi kebiasaan yang men-candu).

b) PelayananJawaban saudara sendiri.

4 Jawaban saudara sendiri.

Page 101: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat
Page 102: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah InginSaudaraMemelihara'Diri Sendiri

Mobil adalah pesawat yang sangat rumit. Pengetahuankita mengenainya sangat terbatas. Kita mengerti sedikitsaja mengenai jalannya - mesinnya, persneling, sistem ke-mudinya, dan lain sebagainya. Kita dapat mencuci danmembersihkannya. Kita bahkan bisa mengganti ban yangpecah. Tetapi kita tidak pernah belajar banyak tentang se-luk beluk mekanis sebuah mobil. Apa yang akan kita laku-kan seandainya mobil kita memerlukan reparasi besar?

Kita doakan saja agar hal demikian tidak pernah terjadi,tetapi seandainya terjadi maka kita tahu apa yang pertama-tama harus kita lakukan. Kita akan membaca buku penun-tun reparasi yang dikeluarkan pabriknya. Dalam buku ini,orang yang membuat mobil itu menerangkan bagaimanasemua onderdilnya dipasang. Mereka memberitahukan apayang harus dilakukan agar mobil bisa berjalan dengan baik.Kadang-kadang petunjuk mereka kelihatannya aneh bagikita, tetapi kita harus mempercayai nasihat mereka. Bagai-manapun juga, merekalah yang merancangkan dan memba-ngun mobil kita. Mereka seharusnya tahu apa yang terbaikuntuk mobil itu!

Manusia jauh lebih rumit lagi dari mobil. Manusia sukaberpikir bahwa ia tahu bagaimana menjalani hidupnya sen-diri. Tetapi pengertiannya sedikit sekali tentang hal-halyang paling nyata mengenai diri mereka - pikiran, emosi,bahkan fungsi tubuhnya. Oknum yang menciptakan seka-lian manusia itu tahu dan mengerti semua itu. Dia telah

100

Page 103: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

memberi petunjuk dan nasihat tentang cara hidup yang sela-yaknya. Kadang-kadang manusia berpikir bahwa kata-kataPencipta itu tidak adil atau aneh. Mereka menganggap pe-tunjuk-petunjukNya tidak beralasan dan nasihatNya sudahketinggalan zaman. Tetapi bukankah Dia yang seharusnyatahu apa yang terbaik?

Sebagai orang Kristen, kita mempunyai keyakinan bah-wa Allah mengetahui yang terbaik bagi kita. Kita juga yakinbahwa dalam pasang surutnya kehidupan, Dia menginginkanyang terbaik bagi kita. Peraturan dan prinsipNya adalah un-tuk keuntungan kita sendiri. Semuanya itu menolong kitaberkembang menjadi manusia yang utuh dan sehat, yangmenjadi lebih seperti gambar Allah. Dalam pelajaran ini,kita akan memeriksa kehendak Allah bagi kita sebagai orang-orang Kristen yang berkembang. Dia ingin kita menjadianak-anakNya yang bertanggung jawab dan dewasa.

101

Page 104: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

102 Etika Alkitab

Dalam pelajaran ini saudara akan mempelajari ...

Empat Bidang Pertumbuhan yang Diharapkan AllahGaris Pedoman Alkitab untuk Pertumbuhan

Garis Pedoman Bagi Tubuh SaudaraGaris Pedoman Bagi Pikiran SaudaraGaris Pedoman Bagi Jiwa SaudaraGaris Pedoman Bagi Hubungan Sosial Saudara

Pelajaran ini akan menolong saudara ...

D Mengerti tanggung jawab saudara atas pertumbuhan sau-dara sebagai pribadi.

D Memberi garis besar tentang pertumbuhan yang diharap-kan Allah.

D Mengenal prinsip-prinsip Alkitab yang akan menolong sau-dara bertumbuh.

EMPAT BIDANG PERTUMBUHAN YANG DIHARAP·KAN ALLAH

Tujuan 1. Memberi sebuah contoh dari empat bidang per-tumbuhan untuk orang Kristen agar berkembangmenjadi manusia yang utuh.

Alkitab menceritakan sedikit saja tentang diri Yesus seba-gai remaja dan tentang masa mudaNya. Periode itu tercakupdalam kata-kata penting seperti berikut ini," Yesus makinbertambah besar dan bertambah hikmatNya dan besarNya,dan makin dikasihi oleh Allah dan manusia" (Lukas 2:52).

Contoh Yesus itu sangat penting. Dia menjadi dewasadengan memberi perhatian pada empat bidang kepribadian-Nya. Oleh latihan dan kerja Dia menjadi kuat secara jasma-niah (tubuh); dengan jalan belajar dan berpikir Dia melatih

Page 105: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Ingin Saudara Memelihara Diri Sendiri 103

pikiranNya (hikmat); dengan doa dan mendengarkan FirmanAllah Dia cerdas dalam hal-hal rohani (dikasihi Allah); de-ngan menunjukkan kasih dan perhatianNya Dia disukai danditerima oleh orang banyak (dikasihi manusia).

Jika Dia mengabaikan perkembangan fisikNya, Dia tidakakan sanggup menjalani jalan-jalan di Palestina atau tahanmenderita di Golgota. Jika Dia tidak menaruh perhatianterhadap orang lain, Dia tidak akan menjadi sahabat orangberdosa atau teman akrab bagi murid-muridNya. Jika Diatidak memiliki kepandaian, Dia tidak akan mengagumkansemua orang karena pengertianNya yang luas; bahkan mu-suh-musuhNya tahu bahwa belum pernah seorang manusiaberkata-kata seperti Dia (Yohanes 7:46). Jika Dia menga-baikan persekutuan dengan Bapa surgawiNya,Dia tidak akanmengetahui firman dan kehendak Allah yang sempurna.

Page 106: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

104 Etika Alkitab

Tetapi Yesus melakukan semua hal ini. Dialah manusiasempurna. Dia sempurna dalam segala hal. Dia kudus. Da-lam banyak bahasa, kata kekudusan berasal dari kata yangmempunyai arti keutuhan atau kesehatan. Yesus seorangyang sehat, utuh, dan kudus, dan Paulus menulis agar kitamenjadi serupa Dia.

Kita semua telah mencapai ... kedewasaan penuh, dantingkat pertumbuhan yang sesuai dengan kepenuhanKristus . . . kita bertumbuh di dalam segala hal ke arahDia, Kristus (Efesus 4:13,15).

Yang Harus Saudara Kerjakan

1 Tulislah dalam buku catatan saudara Efesus 4:13,15.Pelajarilah ayat-ayat itu dan berdoalah minta perto-longan Allah agar perkataan itu terwujud dalam hidupsaudara.

2 Berdoalah, agar Allah menunjukkan bagaimana saudarabertumbuh sebagai seorang Kristen. Kemudian tulislahdalam buku catatan saudara dua daftar pendek: satuuntuk bidang-bidang di mana kelihatan kemajuan yangsesungguhnya; yang lain untuk hal-hal yang belum ba-nyak berubah sejak saudara menjadi orang Kristen.Berdoalah tiap hari, dengan memakai daftar ini, sertamengucap syukur kepada Allah untuk cara-cara yangmenjadikan saudara lebih menyerupai Yesus.

Cocokkan jawaban saudara dengan jawaban yang terdapatpada bagian akhir pelajaran ini.

Page 107: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Ingin Saudara Memelihara Diri Sendiri 105

GARIS PEDOMAN ALKITABlAH UNTUK PERTUM·BUHAN

Garis Pedoman untuk Tubuh SaudaraTujuan 2. Menuliskan cara-carayang menolong atau meng-

halangi perkembangan tubuh yang sehat.Allah memberi kita sebuah tubuh yang baik sekali. Dia

yang menciptakannya dan tubuh itu baik. Tubuh kita ada-lah rumah Roh Kudus dan merupakan bagian dari tubuhKristus. Paulus mendorong kita, "Karena itu muliakanlahAllah dengan tubuhmu" (I Korintus 6:20). Kita melakukanitu dengan memelihara tubuh kita. Ini menyangkut prinsip-prinsip penatalayanan dan pelayanan lagi. Seperti yang di-katakan rasul itu sebelumnya. "Tetapi tubuh bukanlah un-tuk percabulan, melainkan untuk Tuhan, dan Tuhan untuktubuh" (I Korintus 6:13).

Allah menciptakan tubuh kita dengan semua keperluan-nya. Tetapi Dia telah menyediakan untuk keperluan itu.Misalnya, perkawinan adalah persiapan Allah untuk kebu-tuhan seksual pria dan wanita. Paulus menasihati merekayang tidak dipanggil Allah untuk hidup membujang, agarmenikah dan memuaskan keperluan seksualpasangannya.

Perbuatan-perbuatan seks yang melanggar susila dantidak wajar itu tidak berkenan kepada Allah. Perbuatan ituadalah dosa terhadap tubuh kita (I Korintus 6:18), sedang-kan Allah ingin tubuh itu kudus dan berguna bagi pelayan-anNya.

Prinsip yang sama, yaitu mengindahkan tubuh kita, ber-laku juga dalam hal makan dan minum. Tuhan Yesus ber-puasa dan berdoa. Tetapi Dia juga menikmati hidangan le-zat bersama teman-temanNya (meskipun musuh-musuhNyamencela Dia untuk perbuatan ini). Roma 14 mengatakan

Page 108: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

106 Etika Alkitab

bahwa tidak ada kefaedahan khusus dalam hal makan atautidak makan makanan tertentu.

Sebab kerajaan Allah bukanlah soal makanan dan mi-numan, tetapi soal kebenaran, damai sejahtera dansukacita oleh Roh Kudus (Roma 14:17).

Dengan mengingat garis pedoman ini seorang Kristenyang telah dewasa rohaniahnya akan memilih apa yang akandimakan atau diminumnya. Dia sadar bahwa makan berle-bihan merupakan dosa, karena itu berarti menyalahgunakantubuhnya. Itulah sebabnya Paulus memperingatkan terha-dap bahaya pemabukan dan makan berlebih-lebihan. Misal-nya dia menasihati kita, "Dan janganlah kamu mabuk olehanggur, karena anggur menimbulkan hawa nafsu, tetapi hen-daklah kamu penuh dengan Roh" (Efesus 5:18).

Kita memuliakan Allah dengan mengendalikan. tubuhkita. Tubuh yang tidak dikuasai karena penyalahgunaanpemakaian alkohol atau obat bius, tembakau atau mariu-wana, sangat tidak menyenangkan Allah.

Mengindahkan tubuh kita sebagai rumah Allah ditun-jukkan dalam buah Roh yang disebut pengendalian diri.Dengan pertolongan Roh Kudus, kita dapat memutuskanuntuk memelihara tubuh kita agar tetap kudus dan bersihuntuk didiami oleh Roh Allah.

Tubuh yang sehat adalah tubuh yang berguna. Tubuhitu dapat bekerja dan bekerja termasuk bagian dalam renca-na Allah. Yesus selalu sibuk melakukan hal-hal yang baik.Ketika orang mencelaNya, Dia mengatakan bahwa Dia ber-tindak seperti BapaNya di Surga. "BapaKu bekerja sampaisekarang, maka Akupun bekerja juga" (Yohanes 5:17). Pe-kerjaan fisik baik bagi saudara. Itulah cara yang baik untukmenggunakan tubuh saudara. Mungkin pekerjaan saudaratidak menuntut pemakaian otot-otot saudara. Maka saudaraharus meluangkan waktu untuk senam. "Latihan badani

Page 109: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Ingin Saudara Memelihara Diri Sendiri 107

terbatas gunanya" (I Timotius 4:8), demikianlah tulisanPaulus yang seringkali memakai atlit dan petinju sebagaiteladan kedisiplinan. Berlari, berjalan, naik sepeda, dan be-kerja di kebun - semuanya ini baik bagi orang yang kerja-nya menghadapi meja tulis saja. Dengarkan apa yang di-katakan oleh Paulus:

Janganlah hendaknya kerajinanmu kendor, biarlah roh-mu menyala-nyala dan layanilah Tuhan (Roma 12:11).

Tetapi Allah bukan seorang mandor yang kejam. Ingat-lah bahwa Dia selalu memperhatikan kepentingan kita. Diatahu bahwa terus-menerus bekerja saja akan mengakibatkankematian kita. Untuk tubuh yang letih harus ada istirahat.Harus ada istirahat, kalau tidak akan terjadi kerusakan. Al-lah mencakup istirahat dalam penciptaanNya. Malamdiper-untukkan bagi tidur. Hari ketujuh adalah hari istirahat atauhari rekreasi.

Pendeta atau pekerja Kristen yang bekerja keras padahari Minggu harus diingatkan: Allah menghendaki sehariistirahat. Yesus sendiri memerlukan ketenangan dan istira-hat. Demikianlah juga murid-muridNya. Pada suatu haribegitu banyak orang yang datang kepada Yesus, sehinggamereka tidak mempunyai waktu untuk makan. KarenanyaYesus berkata, "Marilah ke tempat yang sunyi, supaya kitasendirian dan beristirahat seketika" (Markus6:31).

Ingatlah akan perhatian Yesus yang ditunjukkan terha-dap orang banyak yang letih dan lapar. Melayani Yesusmendatangkan saat-saat penyegaran juga. Yesus memanggilsemua pekerjaNya:

Marilah kepadaKu, semua yang letih lesu dan berbebanberat, Aku akan memberi kelegaan kepadamu. Pikul-lah kuk yang Kupasang ... dan jiwamu akan mendapatketenangan (Matius 11:28-29).

Page 110: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

108

~~

Etika Alkitab

Yang Harus Saudara Kerjakan

3 Lingkari huruf di depan setiap' pernyataan yang mem-beritahukan cara memiliki tubuh yang kuat dan sehat.a Melakukan pekerjaan fisik yang berat.b Memelihara hukum-hukum Allah mengenai kesusi-

laan seksual.c Sepanjang hari tetap berbaring di tempat tidur.d Makanlah sesering dan sebanyak mungkin.e Luangkan waktu untuk senam dan istirahat.f Mempergunakan upah saudara untuk bermabuk-

mabukan,g Makan dengan teratur dan secukupnya.

4 Tuliskan petunjuk yang penting dari Alkitab ini dalambuku catatan saudara. Pelajarilah dan temukan sedikit-dikitnya tiga cara setiap hari untuk menerapkannyadalam hidup saudara. "Kamu bukan milik kamu sen-diri. Sebab kamu telah dibeli dan harganya telah lunasdibayar: Karena itu muliakanlah Allah dengan tubuh-mu" (I Korintus 6:19-20).

Cocokkan jawaban saudara.

Garis Pedoman bagi Pikiran SaudaraTujuan 3. Menguraikan cara-caraorang Kristen dapat mem-

perhembangkan pikiran dan bakat-bakatnya sertamemperoleh hikmat.

Jelas tidak semua pekerjaan dan pelayanan kepada Allahbersifat jasmaniah. Kita melayani Allah dan manusia denganmemakai pikiran kita. Pekerjaan otak dapat menjadi peker-jaan yang berat. Belajar merupakan latihan yang baik sekali.

Bayangkan bahwa saudara mempunyai seorang anakyang malas berpikir. Kecerdasannya normal, tetapi dia tidakmau belajar. Dia tidak mau mendengarkan apabila saudara

Page 111: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Ingin Saudara Memelihara Diri Sendiri 109

berbicara dengannya. Dia tak mau belajar berbicara. Daripadapergi ke sekolah dengan anak-anak lain, dia cuma duduk sajadi rumah. Senangkah saudara dengan anak demikian? Tentusaja tidak. Jika anak itu sakit atau pikirannya tidak normal,saudara akan dapat mengerti keadaannya. Allah akan mem-berikan kepada saudara rasa kasih, belas kasihan, dan kesa-baran. Tetapi apabila anak itu dengan sengaja bersikap dunguatau tidak aktif, maka sudah sepatutnya jika saudara marah.

Ada banyak anak Tuhan yang malas untuk mengguna-kan kecerdasannya. Tentunya saudara tidak, karena saudarabekerja keras untuk mempelajari kursus ini. Tetapi ada ba-nyak orang semacam itu. Mereka menerima Yesus sebagaiJuruselamat. Mungkin juga mereka pergi ke gereja. Tetapiseperti pelayan yang tidak menjalankan uangnya, merekatidak melakukan apa-apa dengan kekayaan yang diberikanAllah kepada mereka. Mereka tidak pemah belajar mende-ngarkan suara Allah; tidak belajar berbicara kepadaNya da-lam doa; tidak mempelajari Firman Allah sendiri; merekapercaya semua yang diceritakan orang (meskipun ajaranpalsu tentang Allah); mereka hanya duduk saja.

Apakah saudara kenal orang semacam itu? Jikademikian,saudara perlu menolongnya. Saudara kuat dia lemah. Sau-dara harus "demi kebaikannya ... membangunnya" (Roma15:1-2). Ajarkan pelajaran-pelajaran ini tentang bagaimanaseorang Kristen dapat menjadi dewasa dalam hikmat.

1. Ajarlah mereka membaca, sehingga mereka dapatmembaca Alkitab dan bacaan yang baik. Jangan me-ngatakan, "Sekolah sajalah yang harus mengajar mere-ka membaca." Itulah pekerjaan gereja, teristimewadengan orang-orang yang lebih tua.

2. Tolonglah mereka berdoa. Yang perlu bukan kata mu-luk-muluk, melainkan keperluan dan ucapan syukuryang disampaikan kepada Allah Bapa kita (Filipi 4:6).

Page 112: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

110 Etika Alkitab

3. Tolong mereka untuk mempelajari Alkitab. Pertamamereka perlu memperoleh pengetahuan tentang cara-cara Allah .- kenyataan tentang Yesus dan Kerajaan-Nya. Kemudian mereka perlu mengetahui bagaimanamenerapkan pengetahuan, karena itulah hikmat.

Dengan mempelajari dan melakukan cara-cara Allah, sau-dara akan tambah bijaksana. Pemazmur bertanya di dalamhatinya bagaimana ia bisa menjadi senang dan mempunyaihidup yang murni. Dia sendiri memberi jawabannya, de-ngan mengatakan bahwa hal itu dapat dicapai dengan mema-kai pikirannya untuk mempelajari jalan-jalan Tuhan.

Aku hendak merenungkan titah-titahMu dan menga-mat-amati jalan-jalanMu. Aku akan bergemar dalamketetapan-ketetapanMu; firmanMu tidak akan kulupa-kan (Mazmur 119:15-16).

Pemazmur itu seorang penyair dan pemikir. Pikiran-pikiran yang diilhami oleh Allah digubahnya menjadi syairdengan bahasa yang indah. Dia memperoleh bakat dari

Page 113: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Ingin Saudara Memelihara Diri Sendiri 111Allah untuk menggunakan kata-kata. Dia telah berusahauntuk memperkembangkan bakat itu. Dia mengerti senimenggubah syair yang disukai umatnya sendiri.

Itulah satu aspek dari daya cipta pikiran manusia. Allahitu kreatif. Dia telah membuat kita kreatif seperti diriNya.Orang Kristen yang ingin menyerupai Bapa Pencipta, harusberdaya cipta dalam tugas dan waktu santainya. Ketika Musamengerjakan kemah suci, Allah memberi pembantu-pemban-tu khusus. Mereka adalah pengrajin dan seniman yang tram-pil. Alkitab mengatakan tentang salah seorang pembantu itu:

Tuhan telah memenuhinya dengan Roh Allah, dengankeahlian, pengertian dan pengetahuan, dalam segalamacam pekerjaan (Keluaran 35:31).

Kecakapan berceritera, berbicara dengan baik, menggu-bah syair, menyanyi, melukis, membuat rancangan, memahatkayu atau batu, membuat dan bermain sandiwara, menerang-kan ayat Kitab Suci dengan sederhana dan benar,dapat meli-hat pekerjaan yang harus diselesaikan dan tahu bagaimanamelakukannya - semua ini adalah karunia Roh Allah. Dankita telah dikaruniai bakat-bakat untuk dipergunakan dandikembangkan untuk kemuliaan Allah dan kebaikan gereja.

Karunia apa yang saudara miliki? Sudah tahukah sauda-ra akan nyanyian rakyat dan sanjak rakyat bangsa saudara?Belajarlah lebih banyak dan mintalah pertolongan Allahuntuk menciptakan nyanyian dan syair yang indah-indah.Dapatkah saudara memainkan satu alat musik? Latihlahdengan giat. Bermain dengan indah memuliakan Allah.Mungkin sekarang saatnya saudara belajar bagaimana men-ciptakan musik baru dalam kebudayaan saudara. Gereja dinegara saudara memerlukan nyanyian yang bisa berbicarakepada masyarakat saudara dengan musik atau syair-syairyang dimengerti oleh mereka. Ingatlah apa yang dikatakanPetrus mengenai penatalayanan:

Page 114: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

112 Etika Alkitab

Layanilah seorang akan yang lain, sesuai dengan karu-nia yang telah diperoleh tiap-tiap orang sebagai pengu-rus yang baik dari kasih karunia Allah (I Petrus 4:10).

~Yang Harus Saudara Kerjakan

5 Lingkari huruf di depan cara-cara saudara dapat mem-perkembangkan pikiran dan hikmat saudara.a Selalu percaya apa yang dikatakan orang lain kepada

saudara.b Mempelajari Firman Allah.c Membaca buku-buku yang baik.d Jangan sekali-kali mengajukan pertanyaan.e Mengikuti kursus LKTI.f Mendengarkan orang-orang Kristen yang lebih tua

imannya.g Menolak untuk mendiskusikan apa yang saudara per-

cayai.6 Luangkan waktu khusus untuk berdoa setiap hari se-

panjang minggu ini. Pikirkan dan berdoalah tentangkarunia atau karunia-karunia yang saudara dapatkandari Allah. Tuliskan dalam buku catatan saudara karu-nia apapun yang saudara miliki, kemudian terangkandengan singkat bagaimana saudara akan memakainyauntuk kebaikan orang lain.

Cocokkan jawaban saudara.

Garis Pedoman bagi Jiwa SaudaraTujuan 4. Mengenali pertumbuhan rohaniah sebagai pening-

katan kesadaran mengenai cara-cara Allah danmelaksanakannya.

Tujuan 5. Menyebut tiga metode yang diberikan dalam Alki-tab, yang memungkinkan pertumbuhan rohaniah.

Page 115: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Ingin Saudara Memelihara Diri Sendiri 113

Ketika Yesus masih kanak-kanak "kasih karunia Allahada padaNya" (Lukas 2:40). Allah suka padaNya ketikaDia menjadi dewasa. Pada baptisanNya terdengar suara darisurga yang mengatakan, "Engkaulah Anak yang Kukasihi,kepadaMulah Aku berkenan" (Lukas 3:22). Yesus tidaksaja berkembang dalam hikmat dan kekuatan manusiawi se-hingga Dia menjadi orang dewasa, Dia juga berkembang da-lam pengertian akan jalan-jalan Allah. Dia tahu bahwa DiaPutera Allah; Dia telah belajar apa yang diinginkan AllahdaripadaNya; Dia siap melakukan semua hal yang diperin-tahkan Allah padaNya. Hal ini menyenangkan hati Allah.

Ketika orang-orang yang memusuhiNya bertanya siapaDia sesungguhnya, Yesus menjawab bahwa sekali kelak me-reka akan tahu juga. Dia menambahkan:

Apabila kamu telah meninggikan Anak Manusia, baru-lah kamu tahu, bahwa Akulah Dia, dan bahwa Akutidak berbuat apa-apa dari diriKu sendiri, tetapi Akuberbicara tentang hal-hal, sebagaimana diajarkan BapakepadaKu. Dan Ia, yang telah mengutus Aku, Ia me-nyertai Aku. Ia tidak membiarkan Aku sendiri, sebabAku senantiasa berbuat apa yang berkenan kepadaNya(Yohanes 8:28-29).

Page 116: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

114 Etika Alkitab

Yesus tidak melakukan dan mengatakan apa-apa yangtidak diperintahkan oleh Allah kepadaNya. Itulah sebabnyaDia selalu yakin akan kehadiran dan persetujuan Allah da-lam setiap kata atau tindakan. Dia belajar dan bertindakmenurut kehendak Allah, meskipun hal itu sangat sukar.Ingatlah akan doaNya dalam taman Getsemane, "Janganlahseperti yang Kukehendaki melainkan seperti yang Engkaukehendaki" (Matius 26:39).

Kita bertumbuh dalam kasih karunia Allah apabila kitabelajar mengucapkan doa itu dengan sungguh-sungguh. Ituberarti menyelidiki bagaimana jalan (peraturan-peraturandan prinsip-prinsip) Allah bagi anak-anakNya, serta mem-praktekkannya. Itu berarti menemukan kehendak Allahyang khusus bagi kehidupan saudara dan melakukannya.

Dalam pelajaran 3 saudara telah mempelajari empatmetode yang dipakai Allah untuk menolong kita agar me-ngetahui apa yang diinginkanNya dari kita. Apakah saudaramasih mengingatnya? Hati nurani yang disucikan: FirmanAllah; teladan Yesus; pimpinan Roh Kudus. Semua ini be-kerja bersama-sama ketika kita mencari kehendak Allahkarena kita ingin menyenangkan hatiNya.

Dengan hati nurani yang murni, serta minta pimpinanRoh Kudus, pelajarilah Firman Allah, serta ajaran dan kehi-dupan Juruselamat. Pembacaan Alkitab secara pribadi sa-ngat perlu bagi pertumbuhan Kristen.

OrangYahudi di Berea,yang mendengarkan khotbah Pau-lus tentang Yesus, merupakan teladan yang baik bagi kita.

Mereka menerima firman itu dengan segala kerelaanhati dan setiap hari mereka menyelidiki Kitab Suciuntuk mengetahui, apakah semuanya itu benar demi-kian. Banyak di antara mereka yang menjadi percaya(Kisah para Rasul 17:11,12).

Page 117: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Ingin Saudara Memelihara Diri Sendiri 115

Perhatikan bagaimana orang-orang yang sungguh-sung-guh ini membaca: mereka "menyelidiki" dengan teliti, "se-tiap hari" senantiasa, "mengetahui" dengan bersetujuan,danmenjadi "percaya" dengan sukarela. Agar bertumbuh secararohaniah, maka orang Kristen harus juga menyelidiki FirmanAllah setiap hari, mencari kehendak Allah, dan bersediamelakukannya.

Selain daripada penelaahan Alkitab secara pribadi, orangKristen mendapatkan karunia lain dari Allah untuk meno-longnya, yaitu para pendeta dan guru. Dari pengalaman danpenyelidikan mereka orang-orang ini menyampaikan kepadaorang percaya lainnya pengertian mereka akan Firman Al-lah. Mereka membawa berita Allah untuk membangunumatNya (Lihatlah Efesus 4:11-16).

Orang-orang yang menjadi Kristen pada hari Pentakostamengetahui bahwa mereka memerlukan pengajaran dariorang-orang yang sudah lebih lama beriman.

Mereka bertekun dalam pengajaran rasul-rasul dan da-lam persekutuan. Dan mereka selalu berkumpul untukmemecahkan roti dan berdoa (Kisah para RasuI2:42).

Orang-orang Kristen ini belajar dari para rasul yang telahdiajar oleh Yesus sendiri dan telah dipenuhi Roh Kudus.Orang Kristen dewasa ini perlu guru dan pendeta yang me-ngetahui Firman Allah dan telah dipenuhi Roh. Alkitabmengajarkan bahwa kita harus tunduk dan menaati pemim-pin-pemimpin seperti itu (Ibrani 13-17) dan harus berterimakasih akan ajaran mereka (Galatia 6:6).

Tetapi bukan pendeta saja yang mengajar di gereja se-tempat. Karena gereja terdiri dari kumpulan orang percaya,maka dorongan dan kesaksian harus datang pula dari semuaanggota gereja. Dengan perkataan dan kehidupan kita, kitadapat saling mengajar. Rasul Paulus memberi nasihat ini:

Page 118: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

116 Etika Alkitab

Hendaklah perkataan Kristus diam dengan segala keka-yaannya di antara kamu, sehingga kamu dengan segalahikmat mengajar dan menegur seorang akan yang lain(Kolose 3:16).

Bila orang Kristen berkumpul, mereka bisa bertukar pi-kiran tentang jalan-jalan Allah. Suatu contoh yang baik da-lam Alkitab mengenai hal ini ialah Apolos, pendeta yangberbakat. Meskipun dia mengetahui Kitab Suci dan fakta-fakta mengenai Yesus, agaknya dia belum dipenuhi olehRoh. Karenanya Priskila dan Akwila "membawa dia ke ru-mah mereka dan dengan teliti menjelaskan kepadanya jalanAllah" (Kisah para Rasul 18:26). Pelayanan Apolos diubah-kan karena tindakan ini.

Kerendahan Apolos perlu diperhatikan. Dia mempunyaijiwa yang mau menerima pengajaran. Dia mau menerimapetunjuk dari orang lain, meskipun dia seorang pengkhotbahyang penting dan fasih. Kita tidak akan belajar dari FirmanAllah atau dari orang lain, jika kita menolak ajaran mereka.Kita harus siap untuk taat. Kita harus benar-benar mengi-kuti jalan-jalan Allah.

Page 119: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Ingin Saudara Memelihara Diri Sendiri 117Ingatlah contoh tentang buku penuntun reparasi pada

permulaan pelajaran ini? Betapa bodohnya seandainya sayamembacanya, tetapi kemudian tidak mau mematuhinya!Demikian juga dengan Firman Allah. Untuk menyenangkanAllah, untuk bertumbuh dalam kasih karuniaNya, saudaraharus melakukan segala sesuatu menurut jalanNya, samaseperti dilakukan oleh Tuhan Yesus kita. Betapapun kitatelah bertumbuh dengan hidup bagi Allah, Alkitab mengata-kan bahwa masih ada tempat untuk bertumbuh lagi.

Akhirnya, saudara-saudara, kami minta dan nasihatkankamu dalam Tuhan Yesus: Kamu telah mendengar darikami bagaimana kamu harus hidup supaya berkenankepada Allah. Hal itu memang telah kamu turuti, te-tapi baiklah kamu melakukannya lebih bersungguh-sungguh lagi (I Tesalonika 4:1).

Yang Harus Saudara Kerjakan

7 Lingkari huruf yang berhubungan dengan setiap aktivi-tas yang membantu orang Kristen bertumbuh dalamkasih karunia Allah.a Berdoa agar mendapat pimpinan Rohb Menyelidiki Kitab Suci sendiric Mendengarkan keluhand Membaca Alkitab sambil memikirkan hal yang laine Belajar dari pengalaman orang Kristen lainf Meragukan peraturan dan prinsip Allahg Setiap hari membaca Firman Allahh Memperhatikan ajaran yang baik

Page 120: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

118 Etika Alkitab

8 Jika saudara belum mempelajari Alkitab secara teraturdan sistematis, putuskan untuk memulainya sekarangjuga. Tuliskan dalam buku catatan saudara suatu wak-tu tertentu setiap hari yang akan saudara pergunakanuntuk membaca Alkitab dengan sungguh-sungguh dandengan doa. Tuliskan nama buku yang ingin saudarabaca dahulu; banyak orang Kristen yang tertolong de-ngan membaca dan merenungkan bagian-bagian singkatdari Perjanjian Baru, Mazmur, dan Perjanjian Lama se-tiap harinya. Mintalah pandangan seorang Kristen yanglebih dewasa rohaninya atau seorang pendeta.

Cocokkan jawaban saudara.Garis Pedoman bagi Hubungan Sosial SaudaraTujuan 6. Menerangkan pentingnya bertindak dengan bijak-

sana dan hormat terhadap orang bukan Kristen.Yesus disukai oleh banyak orang. Para ibu membawa

anak-anak mereka kepadaNya agar diberkati (Markus10:13). Orang laki-laki meninggalkan rumah dan pekerjaanmereka untuk mengikut Dia selama pelayananNya. Meski-pun banyak yang memusuhi Dia, perseteruan itu tidak dise-babkan karena Dia kasar atau kejam, sombong ataupun ja-hat. Mereka memusuhi Dia karena mereka "menolak mak-sud Allah terhadap diri mereka" (Lukas 7 :30) dan merekamemandangNya rendah sebagai "sahabat pemungut cukaidan orang berdosa" (Lukas 7:34).

Orang-orang Kristen yang mula-mula adalah seperti Tu-hannya. Mereka memperhatikan orang yang sakit dan mis-kin. Merekahnakan bersama-sama dengan gembira dan de-ngan tulus hati, sambil memuji Allah. Dan mereka disukaisemua orang" (Kisah para Rasul 2:46,47).

Dapatkah kita hidup dengan cara demikian sehinggakita disukai manusia dan juga Allah? Rupanya Rasul Paulusmenganggapnya sebagai hal-hal yang bertentangan:

Page 121: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Ingin Saudara Memelihara Diri Sendiri 119

Jadi bagaimana sekarang: adakah kucari kesukaan ma-nusia atau kesukaan Allah? Adakah kucoba berkenankepada manusia? Sekiranya aku masih mau mencobaberkenan kepada manusia, maka aku bukanlah hambaKristus (Galatia 1:10).

Tetapi di sini dia berbicara mengenai menyesuaikan ajar-annya (injil Kristus yang tidak berubah) kepada keinginanorang berdosa. Itu tak dapat kita lakukan sebagai orangKristen. Kita tidak bisa mengubah kepercayaan ataupunkelakuan kita yang benar hanya untuk menyenangkan oranglain. Tidak! Kita harus hidup bagi Allah lebih dahulu. De-mi Allahlah kita menaati peraturan manusia, seperti yangdikatakan oleh rasul Petrus.

Sebab inilah kehendak Allah, yaitu supaya dengan ber-buat baik kamu membungkemkan kepicikan orang-orang yang bodoh (I Petrus 2:15).

Kita menjadi saksi-saksikepada orang lain dengan keba-jikan kita. Paulus senang sekali untuk memuji orang Kristendi Tesalonika karena kasih persaudaraan mereka. Dia men-dorong mereka untuk melakukan lebih banyak lagi:

Page 122: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

120 Etika Alkitab

Dan anggaplah sebagai suatu kehormatan untuk hiduptenang, untuk mengurus persoalan-persoalan sendiridan bekerja dengan tangan, seperti yang telah kami pe-sankan kepadamu, sehingga kamu hidup sebagai orang-orang yang sopan di mata orang luar dan tidak bergan-tung pada mereka (I Tesalonika 4:11,12).

Kita makin disukai orang lain kalau kita bekerja dengantenang dan baik, karena dengan demikian kita tidak merupa-kan masalah atau tanggungan orang lain. Lagi pula kita ha-rus menunjukkan perhatian kita terhadap orang lain dengankelakuan kita itu. Paulus menghendaki agar orang Kristenbijaksana dalam tingkah laku mereka terhadap orang yangbelum percaya, dan percakapan mereka harus selalu menye-nangkan dan menarik (Kolose 4:5,6). Dia memerintahkanTitus untuk mengingatkan jemaatnya agar bersikap patuhdan siap mengerjakan perbuatan baik, dan memberinyanasihat yang baik ini:

Janganlah mereka memfitnah, janganlah mereka ber-tengkar, hendaklah mereka selalu ramah dan bersikaplemah lembut terhadap semua orang (Titus 3:2).

Paulus menunjukkan perbedaan antara hidup kita seka-rang ini dengan hidup kita sebelum menjadi Kristen, kemu-dian dia mengatakan, "saling membenci" (Titus 3:3). Keti-ka kita menunjukkan kasih kita kepada orang lain denganrasa hormat dan keramahan kita, kita tidak selalu akan me-menangkan mereka bagi Kristus. Tetapi banyak orang akanmengenali perhatian kita dan tidak menemukan sesuatudalam kelakuan kita untuk mengeritik Injil. Bukti dari per-buatan baik kita bukan karena semua orang mengatakanyang baik mengenai diri kita sekarang ini, tetapi apakahmereka akan mengakui kebaikan kita di depan Allah sendiri.

Page 123: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Ingin Saudara Memelihara Diri Sendiri 121

Milikilah cara hidup yang baik di tengah-tengah bangsa-bangsa bukan Yahudi, supaya apabila mereka memfit-nah kamu sebagai orang durjana, mereka dapat melihat-nya dari perbuatan-perbuatanmu yang baik dan memu-liakan Allah .pada hari Ia melawat mereka (I Petrus2:12).

Yang Harus Saudara Kerjakan

9 Tuliskan I Tesalonika 4:11,12 dalam buku catatan sau-dara dan hafalkanlah. Berdoalah tentang cara-cara khu-sus untuk menerapkan nas ini dalam kehidupan sau-dara sendiri.

10 Tuliskan beberapa alasan mengapa penting untuk me-makai kebijaksanaan dan rasa hormat dengan orang-orang bukan Kristen yang di sekeliling saudara.

Page 124: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

122 Etika Alkitab

Cocokkan Jawaban Saudara

6 Jawaban saudara sendiri.

1 Jawaban saudara sendiri.

7 a) Berdoa agar mendapat pimpinan Roh.b) Menyelidiki Kitab Suci sendiri.e) Belajar dari pengalaman orang Kristen lain.g) Setiap hari membaca Firman Allah .h) Memperhatikan ajaran yang baik.

2 Jawaban saudara sendiri.

8 Jawaban saudara sendiri.

3 a Benar.b Benar.c Salah.d Salah.e Benar.f Salah.g Benar.

9 Jawaban saudara sendiri.

4 Jawaban saudara sendiri.

10 Menjadi saksi yang baik.Makin disukai orang lain karena kasih.Menunjukkan perhatian kita dengan kelakuan kita.

5 b) Mempelajari Firman Allah.c) Membaca buku-buku yang baik.e) Mengikuti kursus LKTI.f) Mendengarkan orang-orang Kristen yang lebih tua

imannya.

Page 125: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat
Page 126: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah InginAgarSaudaraMencintaiGereja

Gereja adalah tubuh Kristus dan Yesus sendirilah yangmenjadi kepalanya. Kita, orang Kristen, adalah anggota ataubagian dari tubuh tersebut. Rasul Paulus menguraikan pikir.an ini dalam I Korintus 12. Dia menunjukkan betapa pen-tingnya setiap bagian itu bagi keseluruhan tubuh tersebut,bagaimana setiap bagian saling memperhatikan, dan bagai.mana bagian-bagian itu semuanya akan menderita atausenang bersama-sama.

Saya mengalami hal ini setelah saya bermain sepak boladengan anak saya. Ketika saya duduk hendak bekerja, sayamerasa kaki saya panas dan penat. Saya tak dapat memikir-kan hal-hal lain, kecuali kaki saya yang penat itu. Maka ta-ngan saya mulai merawat kaki saya itu. Saya lepaskan se-patu dan mencuci kaki. Kemudian kaki saya terasa segarkembali dan tidak penat lagi, dan seluruh tubuh saya merasasenang. Saya bisa bekerja lagi.

Gereja juga dilukiskan sebagai suatu keluarga. Mungkinsaudara mau mengulang pelajaran 1 sebelum bahan barudalam pelajaran ini. Pelajaran itu menjelaskan bahwa kitaadalah putra-putri dalam keluarga Allah.

124

Page 127: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Anggota-anggota dalam sebuah keluarga saling membu-tuhkan, saling memelihara, dan saling mencukupi kebutuhanmereka. Mereka bekerja dan bermain bersama, berduka danbergembira bersama. Mereka bersama-sama membagi ma-kanan, tempat tidur, uang, dan masalah - bahkan penyakit.Kadang-kadang mereka saling bertengkar, meskipun dalamlubuk hati masing-masing mereka saling mengasihi. Keba-nyakan mereka bersatu dalam kasih, siap membela satu sa-ma lainnya terhadap seluruh dunia.

Hukum kasih sangat penting dalam keluarga Allah atautubuh Kristus. Dalam pelajaran ini kita akan melihat bagai-mana hukum kasih diterapkan melalui prinsip-prinsip pena-talayanan dan pelayanan dalam gereja.

125

Page 128: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

126 Etika Alkitab

Dalam pelajaran ini saudara akan belajar ...

Persatuan dalam Keluarga AllahPelayanan dalam Keluarga AllahPenatalayanan dalam Keluarga Allah

Pelajaran ini akan menolong saudara untuk ...

o Menerangkan pentingnya persatuan dalam keluarga Allah.

o Memberi contoh-contoh mengenai cara-cara melayanitubuh Kristus dalam kasih.

o Mengenali cara-cara menjadi pengurus yang bijaksana atasmilik dan bakat saudara demi kebaikan gereja.

PERSATUAN DALAM KELUARGA ALLAH

Tujuan 1. Menerangkan pentingnya persatuan dalam tubuhKristus.

Tujuan 2. Mengenali beberapa penyebab perpecahan dancara-cara untuk mengatasinya.

Sebelum Yesus menyerahkan nyawaNya di kayu salib,Dia berdoa bagi orang-orang yang mau percaya dan menjadibagian dari gerejaNya. DoaNya sederhana sekali, tetapi da-lam:

"Aku berdoa ... supaya mereka semua menjadi satu"(Yohanes 17 :21).

Persatuan penting sekali bagi perkembangan rohaniahgereja. Kadang-kadang dalam tubuh seseorang terjadi perpe-cahan. Sekelompok sel menolak pengawasan sisa tubuh itu;sel-sel itu dengan cepat berbiak dan akhirnya membunuhorang tersebut. Itulah penyakit kanker yang menakutkan.

Page 129: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Ingin Agar Saudara Mencintai Gereja 127

Demikian pula dalam gereja, perpecahan dapat juga mem-bunuhnya.

Inilah yang menguatirkan Paulus mengenai jemaat diKorintus. Jemaat Korintus tidak mengakui kemanunggalantubuh Kristus dan mungkin sekali akan memusnahkannya.Yang mereka perlukan adalah kasih untuk memulihkan per-pecahan mereka itu (I Korintus 13).

Rasul Yakobus menguraikan masalah perpecahan yanglain lagi dalam surat kirimannya, yaitu pilih kasih. Dia ku-rang senang karena orang-orang percaya diberi perlakuanyang berbeda-beda menurut rupa orang (Yakobus 2:9).Yakobus menganggap sikap memihak seperti itu sebagaisuatu hal yang jahat dan bodoh. Itu bertentangan denganhukum kasih.

Jikalau kamu menjalankan hukum utama yang tertulisdalam Kitab Suci, "Kasihilah sesamamu manusia seper-ti dirimu sendiri," kamu berbuat baik. Tetapi, jikalaukamu memandang muka, kamu berbuat dosa (Yakobus2:8,9).

Orang Kristen tidak boleh mengadakan perbedaan yangdidasarkan atas kekayaan, pendidikan, atau suku bangsa.Karena saudaramu miskin, atau tidak bisa membaca, ataumempunyai bentuk hidup yang berbeda, apakah karena itudia bukan saudaramu? Sama juga dalam keluarga Allah.

Sesungguhnya, dalam keluarga Allah semua prinsip du-nia ditolak. Paulus mengatakan bahwa orang menyangkadirinya "berhikmat menurut dunia ini, biarlah ia menjadibodoh, supaya ia berhikmat" (I Korintus 3:18). Yesus me-ngatakan kepada murid-muridNya yang sedang bertengkar,"Barangsiapa ingin menjadi besar di antara kamu, hendaklahia menjadi pelayanmu" (Matius 20:26). Dia yang mengata-

Page 130: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

128 Etika Alkitab

kan, "Barangsiapa mempertahankan nyawanya, ia akan ke-hilangan nyawanya, dan barangsiapa kehilangan nyawanyakarena Aku, ia akan memperolehnya" (Matius 10:39).

Seorang ayah akan merasa sedih, jika salah seorang anak-nya merasa lebih unggul dari yang lainnya. Karena kita me-masuki keluarga Allah demi anugerah saja, tak pada tempat-nya jika kita berbangga (Efesus 2:9). Juga terjadi kesedihanjika seorang anak menginginkan segala sesuatu bagi dirinyasaja dan tidak mau memberi sebagian kepada yang lain ataubekerja bersama-sama dengan mereka. Allah Bapa juga tidakmenginginkan anak yang mementingkan dirinya sendiri ataumalas. Sombong, egois, malas adalah prinsip-prinsip dunia.Dalam gereja, prinsip pelayanan yang rendah hati dan pena-talayanan yang penuh kasih harus dilaksanakan, sehinggaterciptalah persatuan.

Jadi karena dalam Kristus ada nasihat, ada penghiburankasih, ada persekutuan Roh, ada kasih mesra dan belaskasihan, karena itu sempurnakanlah sukacitaku denganini: hendaklah kamu sehati sepikir, dalam satu kasih,satu jiwa, satu tujuan, dengan tidak mencari kepenting-an sendiri atau puji-pujian yang sia-sia, sebaliknya hen-daklah dengan rendah hati yang seorang menganggap

Page 131: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Ingin Agar Saudara Mencintai Gereja 129

yang lain lebih utama daripada dirinya sendiri, danjanganlah tiap-tiap orang hanya memperhatikan kepen-tingannya sendiri, tetapi kepentingan orang lain juga(Filipi 2:1-4).

Yang Harus Saudara Kerjakan

1 Tuliskan Filipi 2:1-4 dalam buku catatan saudara.Lingkari kata-kata yang merupakan sifat-sifat Kristendan coretlah kata-kata yang merupakan sifat-sifat du-niawi. Pertimbangkan dengan penuh doa keadaan sau-dara berhubungan dengan sifat Kristen dan sifat dunia-wi ini. Dapatkah saudara menemukan sebuah cara un-tuk mempraktekkan sifat Kristen ini dalam mingguini?

PELAYANAN DALAM KELUARGA ALLAH

Tujuan 3. Uraikan cara-cara dengan mana hukum kasih da-pat dipraktekkan dalam pelayanan.

Sebagai bagian dari tubuh Kristus, anggota-anggota ke-luarga Allah, kita diperintahkan untuk hidup, bekerja danberibadah dalam kerukunan. Karena kita belum sempurna,kadang-kadang timbul masalah dalam gereja. Dengan mudahperpecahan menyelinap masuk. Kita hanya perlu membacaKisah para Rasul untuk melihat hal itu atau surat Korintusatau Filipi 4:2. Alkitab dengan jelas menunjukkan betapasukarnya bagi manusia untuk meninggalkan pendirian-pen-dirian dunia.

Page 132: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

130 Etika Alkitab

Sering orang percaya didorong untuk saling mengasihi,bukan dalam teori saja tetapi dalam kenyataan:

Hendaklah kasih itu jangan pura-pura! ... Hendaklahkamu saling mengasihi sebagai saudara dan saling men·dahului dalam memberi hormat (Roma 12:9,10).

Menghormati adalah satu cara untuk menunjukkan ka·sih. Terlampau sering kaum muda, yang lebih tinggi pendi-dikannya, lalai menghormati orang-orang Kristen yang lebihtua. Hal ini salah, juga bodoh sekali (lihatlah 1 Timotius5: 1). Pada pihak lain, Paulus mendorong Timotius untukmengharapkan penghormatan dari orang yang lebih tua.meskipun dia masih muda (I Timotius 4:12).

Menghormati adalah suatu sikap. Kasih harus menyata-kan dirinya dalam tindakan juga, yaitu berbuat baik bagisesama Kristen.

Janganlah kita jemu-jemu berbuat baik . . .. selamamasih ada kesempatan bagi kita, marilah kita berbuatbaik kepada semua orang, tetapi terutama kepada ka-wan-kawan kita seiman (Galatia 6:9,10).

Bagaimana kita bisa berbuat baik? Pertama, kita harusselalu ingat akan kepentingan saudara-saudara kita, bukansaja kepentingan kita sendiri (I Korintus 10:24). Hal imteristimewa perlu kalau ada orang Kristen yang masih baruatau yang lemah. Kita harus menghindari perbuatan-per-buatan yang bisa merusak iman mereka. Lagi pula, kita ha-rus menolong mereka meskipun hal itu tidak menyenangkanbagi kita.

Kita, yang kuat, wajib menanggung kelemahan orangyang tidak kuat dan jangan kita mencari kesenangankita sendiri. Setiap orang di antara kita harus mencarikesenangan sesama kita demi kebaikannya untuk mem-bangunnya (Roma 15:1,2).

Page 133: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Ingin Agar Saudara Mencintai Gereja 131

Paulus lebih lanjut mengatakan kepada kitadalam ayat inibahwa dalam perhubungan dengan orang lain kita harus ber-sabar (ayat 5) dan bertoleransi (ayat 7), sifat yangditunjuk-kan oleh Kristus dalam hidupNya sebagai"pelayan" (ayat 8).

Untuk berbuat baik kita harus sadar akan keperluanorang. Apakah di gereja ada orang yang sakit. Kehilanganpekerjaan, atau memerlukan makanan? Itulah tugas kitasebagai saudara yang mengasihi untuk memperhatikan dan,jika dapat, memberiJpertolongan.

Peliharalah kasih persaudaraan! Jangan kamu lupamemberi tumpangan kepada orang, sebab dengan ber-buat demikian beberapa orang dengan tidak diketahui-nya telah menjamu malaikat-malaikat. Ingatlah akanorang-orang hukuman, karena kamu sendiri juga adalahorang-orang hukuman. Dan ingatlah akan orang-orangyang diperlakukan sewenang-wenang, karena kamusendiri juga masih hidup di dunia ini (Ibrani 13:1-3).

Page 134: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

132 Etika Alkitab

Di sini perintah umum untuk mengasihi diikuti olehpetunjuk-petunjuk yang terperinci. Jangan lupa mem-beri tumpangan; jangan lupa mengunjungi orang tawanan;jangan lupa menolong yang menderita. Yesus mengata-kan bahwa pada penghakiman terakhir, manusia akandihakimi menurut apakah mereka melakukan hal-hal de-mikian atau tidak. Menunjukkan belas kasihan dengancara yang praktis terhadap seorang saudara berarti menun-jukkan kasih kepada Tuhan.

Sesungguhnya segala sesuatu yang kamu lakukan untuksalah seorang dari saudaraKu yang paling hina ini,kamu telah melakukannya untuk Aku (Matius 25:40).

Ada orang yang sibuk dengan aktivitas agama, sehinggaseringkali lupa bahwa iman harus dipraktekkan. Inilahberita Yakobus, ketika dia menguraikan tentang agamayang sejati: "ialah mengunjungi yatim piatu dan janda-janda dalam kesusahan mereka, dan menjaga supaya diri-nya sendiri tidak dicemarkan oleh dunia" (Yakobus 1:27).

Agama orang-orang percaya yang mula-mula ditandaioleh persatuan kasih dan belas kasihan yang praktis. Ketikamereka mengetahui ada keperluan, mereka segera bertindakkarena digerakkan oleh belas kasihan dan kasih, sepertiyang selalu dilakukan Yesus. Ini juga harus menjadi tujuanbagi hidup kita dalam kasih keluarga Allah.

Adapun kumpulan orang yang telah percaya itu,mereka sehati dan sejiwa, dan tidak seorangpun yangberkata, bahwa sesuatu dari kepunyaannya adalahmiliknya sendiri, tetapi segala sesuatu adalah kepu-nyaan mereka bersama (Kisah para RasuI4:32).

Page 135: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Ingin Agar Saudara Mencintai Gereja 133

Yang Harus Saudara Kerjakan

2 Lingkarilah huruf di depan setiap kalimat yang BENARdi bawah ini, yang menunjukkan pernyataan pelayanankepada tubuh Kristus.a Mengeritik pendeta karena ia tidak mempunyai rasa

kasih.b Mengolah kebun seorangjanda yang sedang sakit.c Menolong seorang Kristen baru belajar sebagian dari

Alkitab.d Menolong keluarga seorang Kristen yang dipenjara

karena imannya.e Menertawakan seorang saudara karena pakaiannya

yang compang camping.f Mengundang seorang pengunjung gereja yang tidak

penting ke rumah saudara.g Menolong seorang Kristen yang kaya, karena saudara

berharap akan memperoleh pekerjaan daripadanya.

3 Dalam pelajaran 1 kita minta saudara memikirkan sau-dara-saudara Kristen dalam masyarakat saudara dankeperluan mereka. Kita bertanya apakah saudaramerupakan bagian dari jawaban Allah untuk keperluanitu? Sekarang saudara seharusnya bisa melihat dengancepat masalah mereka dan lebih siap untuk menolong.Tuliskan dalam buku catatan saudara nama lima orangsaudara Kristen yang bisa saudara tolong dan tuliskanapa yang telah saudara lakukan.

PENATALAYANAN DALAM KELUARGA ALLAH

Tujuan 4. Menguraikan beberapa cara dengan mana hukumkasih dapat dipraktekkan melalui penatalayanan.

Page 136: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

134 Etika Alkitab

Orang percaya mula-mula yang menunjukkan kasih danpersatuan mereka dengan membagikan harta miliknya, mere-ka juga saling melayani. Di samping itu mereka juga memakaiharta milik mereka dalam cara yang menunjukkan penatala-yanan yang bertanggung jawab. Bersama-sama memakai hartamilik ini terdapat di seluruh Perjanjian Baru. Ketika orang-orang Kristen di Antiokhia mengetahui bahwa ada bahayakelaparan, mereka "memutuskan untuk mengumpulkan sua-tu sumbangan, sesuai dengan kemampuan mereka masing-ma-sing dan mengirimkannya kepada saudara-saudara yang diamdi Yudea" (Kisah para Rasul 11 :29). Mungkin Paulus ingatakan kejadian itu ketika dia menulis kepada jemaat di Roma:

Bantulah dalam kekurangan orang-orang kudus danusahakanlah dirimu untuk selalu memberikan tum-pangan (Roma 12:13).

Memberikan tumpangan seperti halnya membagikan mi-liknya, sama-sama merupakan pelayanan dan penatalayanan.Dengan cara itu kita menolong orang lain dan merupakan carayang baik untuk memakai rumah yang diperkenankan olehAllah bagi kita. Ingat apa yang dikatakan tentang penatalayan-an dalarn pelajaran 5-semua milik kita hanyalah dipinjamkankepada kita untuk dipergunakan dengan sepantasnya, untukkebaikan orang lain dan memuliakan Allah. Hal itu meliputimemberi persembahan untuk pekerjaan injil, baik setempatmaupun di daerah lain. Rasul Yohanes memuji temannya Ga-yus karena kesetiaannya memberi uang pada pekerja-pekerjaKristen, meski mereka itu belum dikenal olehnya. Yohanesmemberi alasan yang baik untuk memberi dengan cara ini:

Page 137: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Ingin Agar Saudara Mencintai Gereja 135Kita wajib menerima orang-orang yang demikian, supa-ya kita boleh mengambil bagian dalam pekerjaan mere-ka untuk kebenaran (III Yohanes 8).

Dengan menyokong mereka bekerja bagi Allah, kitamengambil bagian dalam pekerjaan mereka, kita terlibatdalam pelayanan mereka. Di samping itu, pemberian demi-kian adalah "suatu persembahan yang harum, suatu korbanyang disukai dan yang berkenan kepada Allah" (Filipi 4:18).

Kita dapat juga terlibat secara pribadi dalam pelayanangereja. Mungkin saudara telah meluangkan waktu dan tena-ga untuk menyebarkan injil di daerah saudara serta meno-long orang percaya dalam gereja saudara. Itu baik sekali!Allah menginginkan agar kita berusaha segiat-giatnya bagi-Nya. Tetapi mungkin saudara memerlukan bimbingan ten-tang bagaimana saudara dapat melayani gereja dengan sebaikmungkin dan menjadi seorang pengurus yang bijaksana akankarunia-karunia Allah bagi saudara.

Inilah kasus yang ada dalam jemaat Korintus sehubungandengan karunia roh. Orang-orang percaya di Korintus sangatbersemangat tapi tanpa pengetahuan. Mereka menyangka tiaporang harus menunjukkan kemampuan atau karunia rohaniahyang sama. Paulus mengingatkan mereka bahwa mereka ada-lah tubuh Kristus, dan bahwa tubuh mempunyai bagian atauanggota yang berbeda untuk fungsi-fungsi yang berbeda pula.Dia menuliskan beberapa karunia Roh dan minta kepada je-maat Korintus untuk mempergunakan karunia rohaniah itudengan kasih dan untuk menolong gereja (I Korintus 14: 1,4).

Tujuan semua karunia Allah itu ialah membangun gereja,yaitu menolong orang Kristen agar belajar menjadi lebihseperti Yesus (I Korintus 14:12). Beberapa karunia ini harusdipergunakan dalam kebaktian di gereja, untuk beribadahkepada Allah dan mengumumkan beritaNya, namun karunia-karunia itu selalu untuk membangun gereja (I Korintus

Page 138: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

136 Etika Alkitab

14:26). Yang lainnya kurang menonjol tetapi sama penting-nya: melayani, mengajar, membagi-bagikan, mengorganisasi,menunjukkan kebaikan (Roma 12:6-8).

Nah, kita sebagai orang Kristen adalah bagian-bagian daritubuh Kristus dan masing-masing bagian mempunyai tugasyang berbeda (Roma 12:4,5).

Demikianlah kita mempunyai karunia yang berlain-lainan menurut kasih karunia yang dianugerahkankepada kita (Roma 12:6).

Sebagai pengurus karunia-karunia yang indah dari Allah,kita harus berbuat tiga hal. Pertama, kita harus menyelidikihidup kita, berdoa kepada Allah, dan bertanya kepada orangKristen yang sudah dewasa tentang karunia-karunia yang da-pat kita peroleh. Kedua, kita harus memakai dan memper-kembangkan karunia yang kita tahu ada pada kita - untukmembangun gereja -sementara berdoa minta karunia lain dankasih (I Korintus 12:31). Ketiga, kita harus mendorong orangKristen yang lain untuk melakukan hal yang sama; denganjalan itu, kita menolong mereka menjadi pengurus yang baikjuga, sama seperti Barnabas telah menolong Saulus, yangkemudian menjadi rasul Paulus, untuk memperkembangkankarunia mengajarnya (lihatlah Kisah para Rasul 11 :25-26).

Ingatlah bahwa Tuhan Yesus sendirilah yang memberi-kan karunia itu kepada kita - apakah itu kemampuan yangbiasa atau karunia-karunia Roh. Seperti yang diajarkan da-lam Efesus 4:7-16, Dia memberi karunia-karunia agar mem-persiapkan umatNya melayaniNya dengan lebih baik danuntuk membangun seluruh gereja. Agar berfungsi denganbetul di dalam gereja, untuk menjadi pengurus yang baikatas karunia-karuniaNya, kita harus berusaha agar menjadidewasa di bawah pimpinanNya.

Dari padaNyalah seluruh tubuh, - yang rapih tersusundan diikat menjadi satu oleh pelayanan semua bagian-

Page 139: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Ingin Agar Saudara Mencintai Gereja 137

nya, sesuai dengan kadar pekerjaan tiap-tiap anggota -menerima pertumbuhannya dan membangun dirinyadalam kasih (Efesus 4:16).

Yang Harus Saudara Kerjakan

4 Lingkari huruf di depan setiap aktivitas berikut miyang menunjukkan penatalayanan yang baik terhadaptubuh Kristus.a Menyampaikan sebuah nyanyian pujian yang diberi-

kan oleh Allah kepada saudara.b Membawa orang Kristen yang bertamu di gereja ke

rumah saudara.c Siap sedia untuk dipakai Allah untuk membangun

gereja.d Berusaha agar menjadi satu-satunya orang di dalam

gereja yang berdoa atau berkata-kata dalam bahasaroh.

e Menyokong pelayanan orang lain dengan pemberiandan doa.

f Memperkenankan orang lain memberitahukan peng-ertian mereka mengenai Kitab Suci.

5 Berdoalah, sendirian ataupun dengan orang Kristenyang telah dewasa, tentang karunia-karunia yang dibe-rikan Allah kepada saudara. Tulislah dalam buku ca-tatan saudara setidak-tidaknya satu karunia yang sau-dara rasa telah saudara terima dan cara-cara mempergu-nakannya agar dapat menolong tubuh Kristus atau ge-reja. Saudara boleh minta petunjuk dari pendeta atauorang Kristen lain tentang kapan dan bagaimana sau-dara dapat memperkembangkan karunia saudara itudengan sebaik-baiknya.

Page 140: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

138 Etika Alkitab

Cocokkan Jawaban Saudara

3 Jawaban saudara sendiri.

1 Kata-kata yang dilingkari: Kasih mesra, belas kasihan,sehati sepikir, dalam satu kasih, satu jiwa, satu tujuan,rendah hati, menganggap orang lain lebih utama daripa-danya sendiri, memperhatikan kepentingan orang lainjuga. Kata-kata yang harus dicoret: mencari kepenting-an diri sendiri, puji-pujian yang sia-sia, memperhatikankepentingan sendiri.

4 a Menyampaikan nyanyian pujian yang diberikan olehAllah kepada saudara.

b Membawa orang Kristen yang bertamu di gereja kerumah saudara.

c Siap sedia untuk dipakai Allah untuk membangungereja.

d Menyokong pelayanan orang lain dengan pemberiandan doa.

e Memperkenankan orang lain untuk memberitahukanpengertian mereka akan Kitab Suci.

2 a Salah.b Benar.c Benar.d Benar.e Salah.f Benar.g Salah.

5 Jawaban saudara sendiri.

Page 141: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat
Page 142: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

~~Allah MengutusPELAJARAN Saudara

UntukMencintaiDunia

Apa yang akan saudara lakukan seandainya saudara ber-hutang sejumlah uang kepada seorang teman dan saudaratak dapat membayarnya? Di bagian Afrika di mana kamitinggal ada cara yang sederhana. Sekantong garam sudahcukup untuk melunasi semua hutang itu. Tentu saja kebia-saan ini mulai pada zaman ketika garam sukar didapat. Se-mua orang memerlukan garam dan jika saudara dapat mem-perolehnya maka saudara akan gembira sekali.

Garam adalah bagian yang penting dari hidup ini. Garamdipakai untuk mengawetkan makanan. Dapat juga dipakaiuntuk membersihkan luka (meskipun perih sekali!) dan me-nyembuhkan tenggorokan yang sakit. Dan karena rasanyakita memakai garam untuk menyedapkan masakan kita.

Yesus mengatakan, "Garam memang baik" (Lukas14:34). Dia juga mengatakan bahwa orang yang percayapadaNya adalah seperti garam. "Kamu adalah garam dunia"(Matius 5:13). Dan Dia memperingatkan para muridNyaagar jangan kehilangan rasa asinnya.

Apa arti lukisan itu? Pertama-tama Yesus hendak me-ngatakan bahwa murid-muridNya harus berbeda. Sama se-perti manusia mengenali garam karena rasanya, demikianpula semua orang seharusnya mengenal orang Kristen olehcara hidup mereka yang khusus. Kedua, Yesus menyatakansecara tidak langsung bahwa orang Kristen mempunyai tugasdalam dunia ini. Kita harus mempunyai pengaruh yang me-nyucikan dan mencegah keburukan dalam masyarakat.

140

Page 143: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Dunia memerlukan rasa asin, terang, dan berita kita.Kita harus melakukan dan mengatakan apa yang diperintah-kan oleh Allah. Tujuan kita dalam hidup ini ialah untukmenyampaikan anugerah dan keadilan Allah kepada duniaini, sehingga dunia akan tahu dan diselamatkan.

Dalam pelajaran ini saudara akan belajar . . .

Garam mengawetkan: Menunjukkan Kasih AllahGaram memurnikan: Menunjukkan Kebenaran AllahGaram memberi rasa: Menyebarkan Berita Allah

Pelajaran ini akan menolong saudara ...

o Menguraikan tentang pengaruh yang harus dijalankanoleh hidup Kristen saudara dalam dunia ini.

o Menemukan macam pelayanan yang disediakan Allah bagisaudara dalam masyarakat saudara.

141

Page 144: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

142 Etika Alkitab

GARAM MENGAWETKAN:MENUNJUKKAN KASIH ALLAH

Tujuan 1. Menentukan cara-cara khusus untuk menunjuk-kan bagaimana kita menyatakan bahwa kitamengasihi sesama manusia.

Saudara-saudaraku yang kekasihi, marilah kita salingmengasihi, sebab kasih itu berasal dari Allah; dan setiaporang yang mengasihi, lahir dari Allah dan mengenalAllah. Barangsiapa tidak mengasihi, ia tidak mengenalAllah, sebab Allah adalah kasih (I Yohanes 4:7-8).

Tidak diragukan bahwa bukti pertama seseorang menjadianak Allah ialah memiliki kasih. Dalam pelajaran yang lalukita belajar tentang pentingnya mengasihi saudara-saudaraKristen kita. Kasih itu membantu memperkembangkan per-satuan, mendorong perbuatan baik, dan membangun gereja.

Kasih Kristen yang sejati - yang bukan ucapan melulumelainkan perbuatan (I Yohanes 3:18) - mempunyai penga-ruh kuat yang lebih luas lagi. Yesus mengetahui hal ini ke-tika Dia memerintahkan para muridNya agar saling menga-sihi, sama seperti Dia mengasihi mereka:

Dengan demikian semua orang akan tahu, bahwa kamuadalah murid-muridKu, yaitu jikalau kamu saling me-ngasihi (Yohanes 13:35).

Kita tahu kasih itu perlu untuk memelihara hidup, namundunia yang kita diami ini telah kehilangan kasih yang sesung-guhnya. Jika orang menyaksikan pria dan wanita yang betul-betul saling memperhatikan kesejahteraan mereka, orang ituakan heran. Seorang pemimpin gereja berkata bila orang Kris-ten saat ini menunjukkan kasih sejati seperti diperintahkanAlkitab, maka gereja-gereja kami akan penuh. Seorang penulisKristen pernah mengatakan bah wa gereja harus berfungsi se-bagai sebuah pos penyelamat yang menyediakan kasih yang

Page 145: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Mengutus Saudara untuk Mencintai Dunia 143

diperlukan dunia. Yesus menyatakan secara tidak langsungbahwa orang lain akan diyakinkan oleh kasih yang terlihatantara orang Kristen yang bersatu dalam kasih. Dia berdoa:

Aku berdoa . . . supaya mereka semua menjadi satu,sarna seperti Engkau, ya Bapa, di dalam Aku dan Akudi dalam Engkau, agar mereka juga di dalam Kita, su-paya dunia percaya, bahwa Engkaulah yang telahmengutus Aku (Yohanes 17:21).

Kasih yang telah ditaruh Allah dalam hati kita bukansaja untuk orang Kristen. Allah mengasihi seisi dunia, dankita dipanggil untuk mengasihi semua orang juga. Kasihkita merupakan garam bagi mereka. Paulus mendorongorang percaya yang terkenal karena mengasihi sesamanya:

Dan kiranya Tuhan menjadikan kamu bertambah-tam-bah dan berkelimpahan dalam kasih seorang terhadapyang lain dan terhadap semua orang, sama sepertikami juga mengasihi kamu (I Tesalonika 3:12).

Hukum-hukum Allah yang utama ialah mengasihi Allah,dan mengasihi sesama kita seperti diri kita sendiri. Ketikaseorang ahli hukum bertanya kepada Yesus siapa sesamanya,Yesus menceritakan perumpamaan Orang Samaria yang BaikHati. Cerita ini menyatakan bahwa orang yang kita kasihi

Page 146: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

144 Etika Alkitab

itu bisa juga orang yang kita jumpai, dan bahwa kasih kitaharuslah dinyatakan dalam perbuatan baik.

Bagaimana kita dapat mengungkapkan kasih kita terha-dap sesama kita? Seperti halnya dengan saudara-saudaraKristen kita, kita harus menaruh perhatian dan membagi.Janganlah kita memisahkan diri dari orang lain seakan-akankita sendiri tidak mempunyai masalah. Itu hanya karenakita tahu Allah menyertai kita, dan karenanya kita dapatmenceritakan kepada orang lain yang mengalami kesusahan.

Allah ... menghibur kami dalam segala penderitaan kami,sehingga kami sanggup menghibur mereka, yang beradadalam bermacam-macam penderitaan dengan penghi-buran yang kami terima sendiri dari Allah (II Kor. 1:4).

Yesus sendiri tahu bagaimana rasanya lapar. Jadi ketikaDia melihat orang banyak yang kelaparan itu, Dia merasakasihan. Dia memberi mereka makan dengan roti dan ikanyang diperbanyak itu (Matius 15:32-38). Kita perlu mem-beri makan orang yang kelaparan dalam dunia ini, dan meno-long mereka belajar menyediakan makanan bagi diri mereka.

Karena kita hanyalah orang berdosa yang diampuni, ja-nganlah kita memisahkan diri dari yang lain karena alasan pi-lih kasih atau membenarkan diri sendiri. Yesus disebut seba-gai sahabat orang berdosa. Ketika Dia menunjukkan kasih de-ngan mengunjungi Zakheus, Dia tidak mempersalahkannya.Tetapi tidak lama kemudian Zakheus menjadi orang yangberubah - karena Yesus menyediakan diriNya bagi dia.

Sebab Allah mengutus AnakNya ke dalam dunia bukanuntuk menghakimi dunia, melainkan untuk menyela-matkannya oleh Dia (Yohanes 3:17).

Sebagai orang Kristen, saudara juga diutus ke dalam du-nia untuk menolong yang sakit, yang miskin, yang susah,yang kekurangan, untuk mencari dan menyelamatkan yangterhilang (Yohanes 17:18).

Page 147: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Mengutus Saudara untuk Mencintai Dunia 145

Yang Harus Saudara Kerjakan

1 Tuliskan I Tesalonika 3:12 dalam buku catatan saudaradan hafalkanlah. Jadikan itu doa saudara setiap hari.

2 Setelah menaikkan doa di atas itu, lihatlah sekelilingdalam masyarakat atau tempat kerja saudara. Apakahada orang-orang yang mempunyai masalah? Apakahada yang memerlukan persahabatan, makanan, pakaian,atau pertolongan lainnya? Buatlah daftar mengenaiorang-orang itu dan tiliklah apa yang dapat saudaralakukan untuk menjadi garam dalam situasi mereka.

GARAM MEMURNIKAN:MENUNJUKKAN KEBENARAN ALLAH

Tujuan 2. Menyebut beberapa cara hidup saudara dapatmencerminkan kebenaran Allah dalam masya-rakat saudara.

Page 148: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

146 Etika Alkitab

Dunia yang kita diami ini penuh dengan ketidakadilandan kesalahan. Karenanya orang dunia tidak mengerti kebe-naran Allah. Anak-anak Tuhan berada dalam dunia ini un-tuk meneruskan pekerjaan Yesus, dan memperkenalkankebaikan Allah. Dengan cara-cara ini, mereka membawapengaruh yang memurnikan dalam masyarakat: merekaadalah garam.

Kita telah melihat bahwa sikap dan tindakan manusiadiakibatkan oleh motif sifat mementingkan diri, kesom-bongan, kemalasan, dan hasrat memperoleh uang, kesenang-an atau populeran. Itu juga motif kita, sebelum Kristus me-nyelamatkan kita dan menjadikan kita anak-anak Allah.Sekarang kita harus mempunyai motif yang lebih baik danperbuatan yang lebih kudus. Ini berarti mengubah kelakuankita.

Orang yang mencuri, janganlah ia mencuri lagi, tetapibaiklah ia bekerja keras dan melakukan pekerjaan yangbaik dengan tangannya sendiri, supaya ia dapat mem-bagikan sesuatu kepada orang yang berkekurangan. Ja-nganlah ada perkataan kotor keluar dari mulutmu, te-tapi pakailah perkataan yang baik untuk membangun,di mana perlu, supaya mereka yang mendengarnya,beroleh kasih karunia (Efesus 4:28-29).

Dalam hidup pribadi, kita harus menunjukkan buah Roh(Galatia 5:22). Tindakan kita harus berbeda dengan oranglain (I Petrus 2:12). Kita harus jujur, bekerja keras, dan adil.

Selain itu kita harus berusaha agar di dalam masyarakatkita terdapat kejujuran, bekerja keras dan keadilan. KetikaYesus menyaksikan bagaimana pedagang-pedagang yang ja-hat itu merampoki orang beribadah di bait suci, Dia menjadimarah dan mengusir mereka (Matius 21:12-13). Yesus sa-

Page 149: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Mengutus Saudara untuk Mencintai Dunia 147

ngat memperhatikan kebenaran dan kejujuran; Dia memben-ci kemunafikan dan dusta dalam segala hal.

Oleh sebab itu Dia menentang ketidakadilan orang Fa-risi.. Dia menyebut orang yang kelihatan alim ini sebagai"kuburan yang dilabur putih": mereka berusaha untuk ke-lihatan baik secara lahiriah, tetapi di dalam batin mereka- seperti yang dimaklumi orang - mereka sebenarnya "pe-nuh kemunafikan dan kedurjanaan" (Matius 23:27,28).

Allah bertindak terhadap orang-orang yang menipu danberdusta. Dia tidak memperkenankan penipuan Ananiasdan Safira itu lolos dari penghukuman (Kisah para Rasul5:1-11). Mereka mencoba berdusta tentang berapa jumlahuang yang mereka berikan kepada Allah. Tetapi Roh Kudusmemberitahu Petrus, dan Allah menghukum mereka sehing-ga rebah dan mati. Dusta mereka merupakan ejekan terha-dap kekuasaanNya dan mencemarkan gereja.

Page 150: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

148 Etika Alkitab

Allah tidak lamban untuk menghukum musuh-musuhKristus, melalui perkataan hamba-hambaNya. Ingatlah Eli-mas si ahli sihir, yang menentang Paulus dan Barnabas (lihatKisah para Rasul 13:6-12). Dengan segala macam kejahatan-nya dia berusaha menghentikan injil; dia berusaha memutar-balikkan kebenaran Yesus. Tetapi Allah menghukumnyadan ia buta.

Allah tidak selalu bertindak langsung seperti dalam peris-tiwa-peristiwa tadi, tetapi Dia mengharapkan agar kita mela-kukan apa yang kita dapat untuk membetulkan tindakanyang salah. Allah kita yang kudus membenci semua ketidak-adilan. Perjanjian Lama menandaskan hal ini. Misalnya,seringkali Allah menegur umatNya karena mereka lalai me-melihara hak-hak orang miskin dalam masyarakat mereka.

Usahakanlah keadilan, kendalikanlah orang kejam; be-lalah hak anak-anak yatim, perjuangkanlah perkarajanda-janda (Yesaya 1:17).

Berkali-kali Allah berfirman kepada umatNya mengenaimasalah sosial yang hingga kini menyusahkan semua orang.Dia memberi petunjuk-petunjuk yang jelas:

Inilah hal-hal yang harus kamu lakukan: Berkatalah be-nar seorang kepada yang lain dan laksanakanlah hukumyang benar, yang mendatangkan damai di pintu-pintugerbangmu. Janganlah merancang kejahatan dalamhatimu seorang terhadap yang lain dan janganlah men-cintai sumpah palsu (Zakharia 8:16,17).

Orang Kristen bertanggung jawab terhadap hidupnyasendiri. Hidupnya harus menjadi teladan kebaikan. Pela-jaran 2 mengatakan bahwa dia harus kudus seperti BapaNyakudus adanya. Jadi dia harus berusaha sedapat mungkinuntuk mendatangkan kebenaran dan keadilan dalam masya-rakatnya. Jika saudara ingin mengetahui lebih banyak ten-

Page 151: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Mengutus Saudara untuk Mencintai Dunia 149

tang bagaimana saudara dapat melakukan hal ini, ada kursusLKTI yang lain yang bisa menolong saudara, yaitu mengenaiorang Kristen dan masyarakatnya.,3

Yang Harus Saudara Kerjakan

4

Lingkari huruf di depan setiap kalimat yang menunjuk-kan suatu perbuatan Kristen yang baik.a Memberitahukan seorang pemilik toko bahwa uang

kembali yang diberikannya itu terlalu banyak danmengembalikan uang tersebut.

b Mengatakan kepada majikan saudara bahwa saudaraterlambat masuk kerja dan karenanya tidak seharus-nya menerima begitu banyak pembayaran.

c Mengatakan bahwa bukan saudara yang membuatkesalahan itu, padahal sebenarnya saudaralah yangmembuatnya.

d Menyarankan kepada tetangga untuk mengumpul-kan makanan dan pakaian bagi seorang janda miskin,dan kemudian memakai semuanya bagi diri sendiri.

e Mengatakan hal-hal yang baik tentang seseorangyang tidak disukai orang.

Tuliskan beberapa cara yang dapat menunjukkan ke-pada masyarakat saudara bahwa saudara memperhati-kan mereka.

GARAM MENYEDAPKAN:MENYEBAR·LUASKAN BERITA ALLAH

Tujuan 3. Menerangkan bagaimana Allah ingin memakaisaudara untuk menceritakan kepada orang laintentang diriNya.

Page 152: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

150 Etika Alkitab

Sungguh mengherankan bahwa Allah memerlukan kita.Namun demikianlah rencanaNya. Dia telah menentukanagar kabar baik tentang Yesus Kristus diberitakan kepadadunia ini oleh manusia - oleh kita!

Kita yang telah menjadi anak-anak Tuhan adalah garamdunia. Ingatlah bahwa garam tidak saja mengawetkan ataumemurnikan, tetapi juga menyedapkan. Apa-apa yang telahdiberi garam akan terasa asin. Tujuan Allah ialah bahwagaramNya, yaitu anak-anakNya, harus tersebar ke seluruhdunia agar semua orang dimana-mana dijadikan garam juga.

Rasul Paulus mengatakan hal yang sama dengan mema-kai lukisan yang berbeda: minyak wangi atau dupa. Saudarapasti sudah mengetahui hal ini. Minyak wangi dibuat daribunga-bunga yang harum baunya dan dupa dibuat dari rem-pah-rempah yang harum baunya. Jika seseorang membukasebotol minyak wangi atau membakar dupa, keharumannyaakan tersebar dengan cepat. Seperti halnya garam, sedikitsaja akan tersebar dengan luas. Segera rumah atau ruangan

'\\ 1//~ /'

Page 153: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Mengutus Saudara untuk Mencintai Dunia 151

itu dipenuhi bau wangi. Orang yang memasukinya akansegera menciumnya. Mungkin mereka menyukainya, mung-kin juga tidak; tetapi mereka tahu minyak wangi atau dupaitu. Demikianlah halnya dengan orang Kristen, kata RasulPaulus.

Dengan perantaraan kami Ia menyebarkan keharumanpengenalan akan Dia di mana-mana. Sebab bagi Allahkami adalah bau yang harum dari Kristus di tengah-tengah mereka yang diselamatkan dan di antara merekayang binasa (II Korintus 2:14,15).

Ada banyak pelajaran yang harus dipelajari dari ayat-ayat ini. Perhatikan pertama-tama bahwa itulah rencanaAllah untuk menjangkau dunia, bukan rencana kita. Seba-gai hamba Allah (dan juga sebagai anakNya) kita diperintah-kan untuk menceritakan kepada orang lain tentang YesusKristus, Tuhan dan Juruselamat kita. Ingatlah apa yang di-katakan Yesus sebelum Dia naik ke surga:

Karena itu pergilah, jadikanlah semua bangsa muridKudan baptislah mereka dalam nama Bapa dan Anak danRoh Kudus, dan ajarlah mereka melakukan segala se-suatu yang telah Kuperintahkan kepadamu. Dan keta-huilah, Aku menyertai kamu senantiasa sampai kepadaakhir zaman (Matius 28:19,20).

Perintah untuk pergi dan menjadikan murid-murid -mengajar mereka tentang Kristus dan tentang etika Kristen- diikuti janji yang indah, "Aku menyertai kamu senan-tiasa." Ini menitikberatkan ide bahwa Allah memakai kita.Kita tidak perlu bersandar pada kekuatan atau hikmat kitasendiri. Kita mempunyai sahabat yang setia, Roh Kudus,yang menolong kita.

Page 154: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

152 Etika Alkitab

Inilah janji lain yang dijanjikan Yesus, ketika Dia men-ceritakan kepada muridNya tentang rencana Allah:

Tetapi kamu akan menerima kuasa, kalau Roh Kudusturun ke atas kamu, dan kamu akan menjadi saksiKu diYerusalem, dan di seluruh Yudea dan Samaria dan sam-pai ke ujung bumi (Kisah para Rasul1 :8).

Jika kita senantiasa dipenuhi oleh Roh, kita akan pekaterhadap pimpinan Allah. Dia memakai kita untuk berbi-cara kepada orang-orang yang kita jumpai. Dia memberikita kebijaksanaan untuk mengetahui bagaimana sebaiknyakita berbicara dengan mereka, sesuai dengan pengertian dankeperluan mereka. Jangan kita menjadi bingung atau cemas;bukan kita melainkan Roh Kuduslah yang akan meyakinkanorang bahwa mereka memerlukan Yesus sebagai Juruselamatmereka (Yohanes 16:8-11).

Page 155: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Mengutus Saudara untuk Mencintai Dunia 153

Apakah tugas kita? Yaitu agar dipakai oleh Allah. Menjadisaksi-saksi. Seorang saksi adalah seorang yang mengetahuisesuatu karena pengalaman pribadi dan menceritakan tentanghal itu. Murid-murid Yesus adalah saksi-saksi tentang kenya-taan bahwa Yesus bangkit di antara orang mati (Kisah paraRasuI3:15). Ke manapun mereka pergi mereka mencerita-kan bahwa mereka melihat Yesus bangkit kembali. Kemudianmereka menerangkan apa arti Kebangkitan Yesus itu: Diasungguh-sungguh adalah Putra Allah; Dia telah mati karenadosa manusia; jika manusia percaya pada Yesus, dosa merekaakan diampuni dan mereka akan menjadi anak-anak Allah.

Perbuatan saudara yang benar dan penuh kasih merupa-kan kesaksian bagi dunia. Tetapi itu merupakan kesaksianyang diam. Garam memang baik untuk mengawetkan ataumemurnikan, tetapi apabila tidak mempunyai rasa asin, ma-ka itu bukanlah garam. Yesus mengatakan bahwa garamtanpa rasa asin "tidak ada lagi gunanya" (Matius 5:13).Bahkan hidup kita yang baik tidak akan berguna bagi Allah,jika orang tidak mengerti bagaimana hidup itu menjadi baik.Kita harus menceritakannya kepada orang.

Petrus dan Yohanes menyembuhkan seorang lumpuh dipintu gerbang Bait Allah, yaitu Gerbang Indah (Kisah paraRasul 3). Ketika orang menyaksikan apa yang terjadi mere-ka menjadi kagum. Tetapi mereka tidak lama dibiarkan ber-tanya-tanya tentang mujizat yang terjadi itu. Petrus dengancepat menerangkannya: kuasa Yesus dan iman dalam Nama-Nya menjadikan orang itu sembuh (Kisah para Rasul 3: 16).

Petrus menunjuk kepada Yesus dan menyuruh kita agarmelakukan hal yang sama.

Tetapi, kuduskanlah Kristus di dalam hatimu sebagaiTuhan! Dan siap sedialah pada segala waktu untukmemberi pertanggungan jawab kepada tiap-tiap orangyang meminta pertanggungan jawab dari kamu tentang

Page 156: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

154 Etika Alkitab

pengharapan yang ada padamu, tetapi haruslah denganlemah lembut dan hormat (II Petrus 3:15,16).

Perhatikan bahwa kesaksian kita haruslah bijaksana. Ha-rus ramah tanpa penghakiman yang keras; harus penuh rasahormat, tanpa rasa keunggulan yang palsu. Jika saudarabelum mengikuti kursus LKTI tentang Penginjilan Pribadi,sebaiknya saudara mengikutinya. Kursus itu berisi banyaknasihat yang baik dan akan menolong saudara menjadi seo-rang saksi Yesus Kristus yang bijaksana dan efektif.

Akhirnya,jika saudara memberitakan injil melalui kesak-sian saudara akan ada hasilnya. Paulus mengatakan bahwakeharuman kita akan tersebar "di tengah-tengah mereka yangdiselamatkan dan di antara mereka yang binasa" (II Korintus2:15). Perkataan ini menentramkan hati saudara bahwasaudara tidak bertanggung jawab menjadikan mereka orangKristen. Saudara tidak dapat memaksa mereka masuk kedalam Kerajaan Allah. Saudara hanya bisa mewakili Allahsebagai utusanNya. Saudara dapat menunjukkan dan menga-jak mereka. Tetapi mereka pribadi harus memilih apakahmereka mau menerima atau menolak berita pendamaian itu.

Jadi kami ini adalah utusan-utusan Kristus, seakan-akanAllah menasihati kamu dengan perantaraan kami; da-lam nama Kristus kami meminta kepadamu: berilahdirimu didamaikan dengan Allah. Dia yang tidak me-ngenal dosa telah dibuatNya menjadi dosa karena kita,supaya dalam Dia kita dibenarkan oleh Allah (II Korin-tus 5:20-21).

Puji Tuhan! Saudara telah menjadi sahabatNya. PujiTuhan! Saudara mengambil bagian dalam kebenaranNya.Puji Tuhan! Saudara dipakai Allah untuk memberitakaninjilNya. Puji Tuhan! Hidup baru saudara di dalam Kristussedang dipraktekkan dalam sikap dan perbuatan saudara.

Page 157: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Allah Mengutus Saudara untuk Mencintai Dunia 155

" Yang Harus Saudara Kerjakan

5 Lingkari huruf di depan kalimat yang BENAR yangmenguraikan tentang seorang saksi yang baik.a Saya tidak perlu menceritakan kepada orang lain

tentang Yesus; dari perbuatan saya mereka dapatmelihat bahwa saya seorang Kristen.

b Saya perlu bantuan Roh Kudus ketika bersaksi.c Saya harus terus- menerus berbicara tentang Yesus

kepada seseorang sampai akhirnya dia menyerah.d Saya dapat menceritakan kepada orang lain tentang

apa yang dilakukan Yesus dalam hidup saya dan hi-dup orang Kristen lain yang saya kenal.

e Perkataan mengenai kehidupan Yesus dan cara hidupsaya sebagai orang Kristen tidak boleh bertentangan.

6 Berdoalah, mintalah Roh Kudus menuntun saudarakepada seseorang agar saudara dapat bersaksi kepada-nya. Mintalah pimpinanNya agar saudara dapat mema-kai kata-kata yang tepat ketika memberitakan perihalJuruselamat. Berdoalah selama beberapa hari bagiorang ini sebelum saudara berbicara kepadanya. Jikadia menerima Yesus sebagai Juruselamatnya, doronglahdia untuk belajar lebih banyak dengan membaca Alki-tabnya dan dengan mengikuti kursus LKTI sepertiKehidupan Baru Saudara.

Cocokkan jawaban saudara.

Sekarang saudara telah siap untuk mengisi bagian akhirdari catatan siswa pelajaran 5 - 8. Ulangilah pelajaran-pela-jaran ini, kemudian ikuti petunjuk-petunjuk dalam catatansiswa saudara. Jika saudara mengirimkan kertas jawabansaudara kepada pembimbing saudara, mintalah keterangankepadanya tentang kursus yang lain.

Page 158: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

....... _.. ~......

156 Etika Alkitab

Cocokkan Jawaban Saudara

3 a Memberitahukan kepada seorang pemilik toko bahwauang kembali yang diberikannya itu terlalu banyak danmengembalikannya kepadanya.

b Mengatakan kepada majikan saudara bahwa saudaraterlambat masuk kerja dan karenanya tidak seharusnyamenerima begitu banyak pembayaran.

e Mengatakan hal-hal yang baik tentang seseorang yangtidak disukai orang.

1 Jawaban saudara sendiri.

4 Jawaban saudara mungkin berbeda dengan jawaban kami,tetapi dengan cara-cara antara lain ialah:Menjadi sahabat bagi tetangga saudara.Menolong yang berkekurangan, bilamana saudara dapat.Menunjukkan kasih dan rasa hormat kepada mereka.

2 Jawaban saudara sendiri.

5 a Salah.b Benar.c Salah.d Benar.e Benar.

Page 159: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

ETIKAALKITAB

CATATAN SISWA

No . Tanggal Kirim .

Tulislah dengan huruf cetak yang jelas!

Nama Saudara .

Alamat .

Kota .

Propinsi .

Umur Laki-laki/perempuan .

Pekerjaan .

Apakah saudara sudah menjadi anggota Gereja? .

Nama Gereja .

Page 160: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Pelajaran 1

Lingkatilah nomor di depan pemyataan yang benaratau berilah tanda X apabila pemyataan itu salah.

1. Allah menaruh perhatian kepada saudara sebagai-mana adanya.

2. Orang harus percaya dan menerima Yesus supayamenjadi anak Allah .

3. Bila saudara menjadi orang Kristen, saudara akanmerasa kesepian.

4. Perbuatan saudara adalah tanda lahiriah dari kea-daan batin saudara.

5. Pendapat kami tentang orang lain tidak bisa beru-bah.

6. Sebagai orang Kristen saudara berhak untuk bersu-ngut tentang kehidupan orang-orang yang tidakbenar.

7. Alkitab berisi petunjuk-petunjuk untuk hidup benar.

Lingkarilah huruf di depan kata-kata yang tepat,yang menyempurnakan kalimat-kalimat yang berikut.

8. Hidup dengan berbuat baik berartia) hanya melakukan perbuatan amal.b) melakukan yang baik dalam segala hal.c) menyombongkan bakat-bakat saudara.

9. Satu definisi tentang etika berbunyia) mencontoh perbuatan ayah kandung.b) berbuat baik secara lahir saja.c) melakukan sikap dan perbuatan yang baik.

10. Apakah utusan Kristus itu?a) Orang yang mewakili kerajaan Allah di dunia.b) Orang kaya yang tidak mengenal Kristus, tetapi

hidupnya baik.

11. Allah menyatakan perangai-Nya dengan

2

Page 161: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

a) menuliskan pikiran-pikiran-Nya dan memberikan-nya kepada manusia.

b) menunggu sehingga ada seorang yang dapat ber-bicara sebagai wakil-Nya.

c) mengutus Anak-Nya, Yesus Kristus, untuk hidupdi antara manusia.

12. Apa artinya mencerminkan kemuliaan Allah?a) Melihat sinar matahari di sebuah danau.b) Menunjukkan kepada orang lain sikap-sikap dan

perbuatan baik sama seperti yang dilakukan olehAllah.

c) Melihat-lihat untuk menemukan Allah di dalamhidup orang lain.

13. Hati nurani kita baik, karena dapata) menjadikan kita sempurna.b) menolong kita melakukan apa yang dikehendaki

Allah.c) menolong kita memelihara keseimbangan ketika

bersepeda.

14. Landasan untuk hidup baru di dalam Yesus ialaha) berbuat baik.b) melaksanakan petunjuk-petunjuk Alkitab.c) memperhatikan perbuatan orang lain.

IS. Apa maksud Paulus, ketika ia berkata, "Jadilahpengikutku, sama seperti aku juga menjadi pengikutKristus"?a) Maksudnya ialah orang lain harus memperhati-

kan perbuatan dan sikapnya supaya mengetahuibagaimana caranya menjadi sempurna.

b) Maksudnya ialah orang lain dapat mencontohperbuatan dan sikapnya, karena ia sendiri men-contoh Yesus.

16. Allah menghendaki supaya manusia hidupa) bersama dengan rukun dan damai, serta mengin-

dahkan undang-undang.b) sesuai dengan undang-undang saja, sebab undang-

undang adalah etika yang baik.

3

Page 162: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

17. Dengan kekuatan kita sendiri, tak seorang pun yangdapat memenuhi semua hukum Allah, oleh sebab itukita harusa) mematuhi beberapa hukum saja, sebab perangai

manusia kita lemah.b) percaya bahwa Kristus akan menolong kita untuk

menaati semua hukum itu.18. Hukum Kristus dikenal sebagai

a) hukum kasih.b) sepuluh hukum.c) penghakiman yang akan datang.

19. Apa maksud Yesus ketika Ia berkata, "Kasihilah se-samamu manusia seperti dirimu sendiri"?a) Saudara harus menginginkan yang terbaik dalam

hidup ini untuk orang lain, seperti yang saudarainginkan untuk dirimu sendiri.

b) Saudara harus berusaha supaya tetanggamu akanmempunyai harta milik yang sama seperti sau-dara.

Pertanyaan-pertanyaan yang Bersifat Umumuntuk Pelajaran 1 - 4

20. Sudahkah saudara membaca baik-baik Pelajaran1 - 4? Bila sudah, lingkarilah nomor 20.

21. Sudahkah saudara menyelesaikan bagian Yang HarusSaudara Kerjakan untuk Pelajaran 1 - 2? Bila sudahlingkarilah nomor 21.

22. Sudahkah saudara menyelesaikan bagian Yang HarusSaudara Kerjakan untuk Pelajaran 3 - 4? Bila sudahlingkarilah nomor 22.

23. Sudahkah saudara mencocokkan jawaban-jawabansaudara pada bagian Yang Harus Saudara Kerjakandengan jawaban-jawaban yang diberikan pada akhirtiap pelajaran itu? Bila sudah lingkarilah nomor 23.

24. Apakah saudara mengulangi tujuan-tujuan pelajaranuntuk mengetahui kalau saudara dapat kerjakanyang disarankan? Jika sudah, lingkarilah nomor 24.

4

Page 163: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

Pelajaran 5 - 8

Lingkari1ah nomor di depan pemyataan yang benaratau berilah tanda X apabila pemyataan itu salah.

1. Alkitab tidak berguna bila kita harus mengambilkeputusan.

2. Jikalau sesuatu sesuai dengan keinginan saya danmenimbulkan rasa senang, maka saya harus melaku-kannya.

3. Yesus seorang yang sehat, suci dan tidak bercacatcela.

4. Kita akan bertumbuh dalam kasih karunia Allahapabila kita berdoa supaya kehendak Allah terjadidan bukan kehendak kita.

5. Anggota-anggota keluarga Allah harus mengutama-kan hukum kasih.

6. Anggaplah diri saudara selalu lebih baik dari oranglain.

7. Hidup kita dalam Kristus harus dipraktekkan dalamsikap dan perbuatan baik.

Lingkarilah huruf di depan kata-kata yang tepat,yang menyempurnakan kalimat-kalimat yang berikut.

8. Prinsip apakah yang dilukiskan dalam cerita tentangtiga orang hamba?a) Kehidupan setengah orang lebih sukar daripada

oranglain.b) Apa yang dikaruniakan Allah kepada kita harus

dipergunakan dengan baik.c) Cerita-cerita dari Alkitab menarik sekali.

9. Ketika Yesus "mengambil rupa seorang hamba" Iaa) menjadi seorang yang melayani manusia, bukan-

nya menjadi pembesar yang berkuasa, yang mem-beri perintah.

b) membantu Allah menciptakan dunia ini.

10. Hukum kasih mencakup beberapa prinsip, sepertia) sifat mementingkan diri, kesombongan, dan ke-

5

Page 164: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

bencian.b) kemalasan, ketidakbahagiaan, dan perkelahian.c) pengampunan, kedamaian, dan kegirangan.

11. Mengindahkan tubuh kita .sebagai rumah Allah di-tunjukkan oleh buah Roh yang dinamakana) kesombongan.b) penguasaan-diri.c) sifat mementingkan diri.

12. Satu cara Allah untuk menolong kita mengetahuiapa yang diinginkan-Nya dari kita ialaha) mengutus Roh Kudus untuk memimpin kita.b) datang secara jasmani dan memberitahukan apa

yang harus kita lakukan.c) menunggu sampai kita menemukannya sendiri.

13. Jika kita ingin bertumbuh dalam kasih karunia Al-lah, kita harusa) mendengar dengan penuh perhatian kepada apa

yang dikatakan orang lain.

b) membaca ayat-ayat Alkitab dan doa-doa dalamupacara gereja yang khusus.

c) memperhatikan ajaran yang baik dan setiap harimembaca Alkitab.

14. Salah satu hal yang menimbulkan perpecahan dalamgereja adalaha) prasangka.b) kasih.c) memberi kesaksian.

15. Satu cara untuk melayani tubuh Kristus ialaha) menceritakan persoalan banyak anggota gereja.b) memberitahukan kesalahan orang-orang yang

mengunjungi gereja untuk pertama kalinya.c) mengundang seorang yang kesepian ke rumah

saudara.

16. Tujuan semua karunia Allah ialaha) membangun jemaat.b) menurutkan kehendak kita yang menjadi anak-

anak-Nya.

6

Page 165: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

c) menjadikan kita lebih berterima kasih.

17. Dalam hal apakah kasih Kristen yang sejati bagaikangaram?a) Kasih itu menambahkan sesuatu pada peristiwa-

peristiwa yang khusus saja.b) Kasih itu perlu untuk memelihara hidup.

18. Kita dapat memurnikan kehidupan kita dengana) meminta bantuan seorang kawan.b) mengubah apa yang sedang kita lakukan.c) mengikuti teladan Yesus.

19. Apakah tugas penting yang harus kita lakukan bagiAllah?a) Dipakai sebagai saksi dalam pekerjaan-Nya.b) Menunggu sampai Ia memberitahukan apa yang

seharusnya kita perbuat.c) Menunjukkan perbuatan baik kita kepada orang

lain.

Pertanyaan-pertanyaan yang Bersifat Umumuntuk Pelajaran 5 - 8

20. Sudahkah saudara membaca baik-baik Pelajaran5 - 8? Bila sudah, lingkarilah nomor 20.

21. Sudahkah saudara menyelesaikan semua bagianYang Harus Saudara Kerjakan untuk Pelajaran 5dan 6? Bila sudah, lingkarilah nomor 21.

22. Sudahkah saudara menyelesaikan semua bagianYang Harus Saudara Kerjakan untuk Pelajaran 7dan 8? Bila sudah, lingkarilah nomor 22.

23 . Sudahkah saudara mencocokkan jawaban-jawabansaudara pada bagian Yang Harus Saudara Kerjakandengan jawaban-jawaban yang diberikan pada akhirtiap-tiap pelajaran itu? Bila sudah, lingkarilah no-mor 23.

24. Apakah saudara mengulangi tujuan-tujuan pelajaranuntuk mengetahui kalau saudara dapat kerjakanyang disarankan? Jika sudah, lingkarilah nomor 24.

7

Page 166: ETIKA - media.sabda.orgmedia.sabda.org/kios/SDC_Dengar-Anak-Telaga/Kursus_Alkitab_Tertulis/L...6 Etika Alkitab Buku Penuntun Belajar Buku Etika Alkitab ini berukuran saku dan dapat

UCAPAN SELAMAT

Saudara telah menyelesaikan kursus mi. Kamisenang sekali bahwa saudara menjadi pengikut kursusLKTI. Mudah-mudahan saudara akan melanjutkandengan kursus-kursus berikut. Jika saudara ingin mem-pelajari buku yang berikut kirim lah harga buku danongkos kirimnya dengan poswesel.

Kirimlah catatan siswa ini kepada Kantor LKTIPusat. Setelah jawaban-jawaban saudara diperiksa, makasaudara akan menerima sebuah surat tanda tamat untukkursus ini. Bila menyelesaikan 18 buku dalam kursusini, akan dikirim ijazah.

Tulislah nama saudara di bawah ini dengan hurufcetak agar dapat kami cantumkan pada surat tandatamat saudara.

Nama: .

Saudara dapat membantu agar orang lain menerimakursus LKTI seperti ini, bila saudara melampirkanperangko bersama dengan catatan siswa saudara ataumelampirkan sebuah poswesel yang sudah diisi.

Kirimlah catatan siswa ini kepada Kantor Pusat:Lembaga Kursus Tertulis InternasionalKotak Pos 19Malang, Jatim

~

~

LEMBAGA KURSUS TERTULIS INTERNASIONAL