epaper tanjungpinang pos 4 mei 2015

16
TANJUNGPINANG POS RP 1.800 SENIN 4 SENIN 4 SENIN 4 SENIN 4 SENIN 4 MEI 2015 / 15 RAJAB 15 RAJAB 15 RAJAB 15 RAJAB 15 RAJAB 1436 H WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id EMAIL: [email protected] ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang Pos FOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos Cik Brahim Balek makan sagu wai ... AIDA ISMETH: TAKUT DIZALIMI LAGI Kepri krisis beras dan gula LANJUT KE HAL 2 LANJUT KE HAL 2 HALAMAN 12 AMOY TANJUNGPINANG LOLOS SELEKSI CALON POLRI HALAMAN 10 UANG KONTRAKTOR TETAP DIBAYAR HALAMAN 4 Pendidikan Pilar Masa Depan Gemilang BEBERAPA hari yang lalu, kita memperingati Hari Pendidikan Nasional yang biasa diperin- gati setiap tanggal 2 Mei. Hari Pendidikan Nasional merupa- kan hari yang diperingati un- tuk menghormati jasa pahla- wan pendidikan, yaitu Ki Hajar Dewantara. Ki Hajar Dewan- tara ditetapkan sebagai Bapak Pendidikan Nasional yang nama aslinya Raden Mas Soewardi Suryaningrat. Di masa sekarang ini, pen- didikan tidaklah sesulit zaman dahulu. Pendidikan bisa dini- kmati oleh semua kalangan. Walaupun ada juga beberapa kalangan yang menganggap pendidikan merupakan sesuatu yang mahal. Begitu pentingnya pendidikan bagi se- mua elemen masyarakat untuk kemajuan bangsa. Dalam tatanan pemerintahan Teddy Jun Askara SE MM, Ketua Komisi IV DPRD Kepri OLEH: Warga Tanjungpinang Siap-siap Jadi Artis Sinetron Bernuansa Melayu Dibuat di Penyengat Beberapa orang warga Tanjungpinang akan menjadi artis sinetron. Tak tanggung-tanggung, film yang akan dibuat langsung disiarkan di Singapura MARTUNAS, Tanjungpinang BIRO Belia Dunia Melayu Du- nia Islam (DMDI) Provinsi Ke- pri telah menjembatani kerja sama KCS TV (milik Pemprov Kepri) dengan Surya TV, salah satu televisi di Singapura. Dalam waktu dekat ini, mere- ka akan mengadakan pertemuan kembali setelah, Jumat (1/4) lalu sudah mengadakan pembicar- aan terkait kerja sama ini. Mere- ka juga sudah berkunjung ke Pulau Penyengat. Salah satu kerja sama yang akan dilakukan adalah dengan membuat sinetron yang menga- ngkat budaya Melayu. Kisah cerita yang akan diangkat a- dalah, Aisyah seorang anak Me- layu yang sudah sukses di pe- rantauan yaitu di Singapura. Sudah 20 tahun Aisyah me- rantau di Singapura dan berhasil. Di Singapura, Aisyah bersama orangtuanya. Sedangkan ne- neknya masih tinggal di Penye- ngat. Selama di rantau, Aisyah be- lum pernah bertemu neneknya. Namun, Aisyah selalu rindu ke- padanya. Akhirnya, Aisyah me- mutuskan untuk pulang ke tanah leluhurnya Melayu di Penyengat. KUNJUNG: Kru KCS TV dan Surya TV saat bersama DMDI berkunjung ke Penyengat. F-ISTIMEWA Stok di Kepri Semakin Menipis Beras dan Gula Bikin Gubernur Pusing K ELANGKAAN beras ini dipicu oleh larangan impor beras dan gula, hingga pihak bea dan cukai kini memburu kapal-kapal pemasok gula dan beras. Gubernur Kepri H Muham- mad Sani merasa pusing memikirkan larangan impor serta pasokan beras dan gula di wilayah Kepri. Setiap be- ras dan gula yang dipasok dari Batam ke daerah FTZ maupun non FTZ selalu ditangkap oleh bea dan cukai. Gubernur men- yampaikan keluhan ketersedi- aan maupun pasokan beras dan gula tersebut usai meng- Pasokan beras dan gula ke sejumlah daerah di Kepri tersendat-sendat. Sejumlah daerah sudah mengalami krisis beras dan gula. Akibatnya, harga gula dan beras pun merangkak naik. hadiri pagelaran wayang kulit bersama Paguyuban Keluarga Jawa (PKJ) Kabu- paten Bintan di GOR Demang Lebar Daun, eks Antam Kijang, Sabtu (2/5) malam. ”Saya dan jajaran Pemprov Kepri sudah beberapa kali membahas soal YUSFREYENDI, Tanjungpinang LANJUT KE HAL 2 TANJUNGPINANG- Seekor buaya beti- na ditemukan warga terperangkap di ke- long Dermaga Tanjung Merbau, Kam- pung Dompak Lama, Kecamatan Bukit Bestari, Sabtu (2/5). Saat ditemukan, buaya itu sudah mati. Buaya itu sudah menjadi santapan makan siang sebagian warga setempat. Buaya sepanjang tiga meter itu dite- mukan sudah menjadi bangkai. Oleh kare- na itu, agar lebih berguna, tubuh buaya tersebut dibagikan ke warga yang akan memakannya untuk lauk. Ternyata sete- lah diukur, berat buaya yang terjebak dalam kelong dermaga itu mencapai 80 kilogram. Ketua RT 01/RW 03 Kampung Dom- pak, M Udin, selaku warga yang mene- mukan buaya tersebut di kelong milik Mahadan mengaku tak begitu paham dengan khasiat dari dagung buaya terse- but. Namun, menurutnya daging buaya dapat dijadikan obat miang atau sejenis F-INDRA KELANA/TANJUNGPINANG POS PANGGUL BERAS: Buruh memanggul beras yang akan didistribusikan dari gudang Bulog Tanjungpinang beberapa waktu lalu. Buaya Dompak Jadi Lauk Makan Siang Sri Haryati SENSASI KUAH BACA HAL 2 LANJUT KE HAL 2 Perbaikan PLTU Perlu Waktu Lebih Lama F-INDRA KELANA/TANJUNGPINANG POS BUAYA: Buaya yang ditemukan di Dompak sebelum dipotong warga. TANJUNGPINANG- Gangguan listrik di Tanjungpinang menurut pihak PLN Tan- jungpinang, bagai makan buah simalaka- ma. Usaha pihak PLN area Tanjungpi- nang selama 2 bulan yang menggesa perbaikan untuk mengakhiri defisit daya di Tanjungpinang akibat gangguan PLTU unit 2 seperti tidak ada artinya. Pasalnya, pada Minggu (3/4) siang se- kitar pukul 11.30 WIB, PLTU unit 1 yang selama ini menjadi tulang punggung sistem kelistrikan Tanjungpinang tiba- tiba mengalami gangguan gland seal. ”Hasil pemeriksaan yang dilakukan teknisi PLTU Galang Batang menyimpul- kan, PLTU unit 1 tidak bisa dioperasikan dalam waktu 2 bulan ke depan karena LANJUT KE HAL 2 OPINI

Upload: tanjungpinangpos

Post on 21-Jul-2016

290 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

4 Mei 2015

TRANSCRIPT

Page 1: Epaper Tanjungpinang Pos 4 Mei 2015

TANJUNGPINANG POSRP 1.800SENIN 4SENIN 4SENIN 4SENIN 4SENIN 4 MEI 2015 / 15 RAJAB 15 RAJAB 15 RAJAB 15 RAJAB 15 RAJAB 1436 H

WEBSITE: www.tanjungpinangpos.co.id EMAIL: [email protected] ADD US ON FACEBOOK Tanjungpinang PosFOLLOW US ON TWITTER @TgpinangPos

Cik Brahim

Balek makan sagu wai ...

AIDA ISMETH:TAKUT DIZALIMI LAGI

Kepri krisis beras dan gula

LANJUT KE HAL 2

LANJUT KE HAL 2

HALAMAN 12

AMOY TANJUNGPINANGLOLOS SELEKSI CALON POLRI

HALAMAN 10

UANG KONTRAKTORTETAP DIBAYAR

HALAMAN 4

Pendidikan PilarMasa Depan

GemilangBEBERAPA hari yang lalu, kitamemperingati Hari PendidikanNasional yang biasa diperin-gati setiap tanggal 2 Mei. HariPendidikan Nasional merupa-kan hari yang diperingati un-tuk menghormati jasa pahla-wan pendidikan, yaitu Ki HajarDewantara. Ki Hajar Dewan-tara ditetapkan sebagai BapakPendidikan Nasional yangnama aslinya Raden MasSoewardi Suryaningrat.

Di masa sekarang ini, pen-didikan tidaklah sesulit zamandahulu. Pendidikan bisa dini-kmati oleh semua kalangan.

Walaupun ada juga beberapa kalangan yangmenganggap pendidikan merupakan sesuatuyang mahal.

Begitu pentingnya pendidikan bagi se-mua elemen masyarakat untuk kemajuanbangsa. Dalam tatanan pemerintahan

Teddy JunAskara SE MM,

Ketua Komisi IVDPRD Kepri

OLEH:

Warga Tanjungpinang Siap-siap Jadi Artis

Sinetron Bernuansa Melayu Dibuat di PenyengatBeberapa orang

warga Tanjungpinangakan menjadi artis

sinetron. Taktanggung-tanggung,

film yang akan dibuatlangsung disiarkan di

Singapura

MARTUNAS,Tanjungpinang

BIRO Belia Dunia Melayu Du-nia Islam (DMDI) Provinsi Ke-pri telah menjembatani kerjasama KCS TV (milik Pemprov

Kepri) dengan Surya TV, salahsatu televisi di Singapura.

Dalam waktu dekat ini, mere-ka akan mengadakan pertemuan

kembali setelah, Jumat (1/4) lalusudah mengadakan pembicar-aan terkait kerja sama ini. Mere-ka juga sudah berkunjung ke

Pulau Penyengat.Salah satu kerja sama yang

akan dilakukan adalah denganmembuat sinetron yang menga-

ngkat budaya Melayu. Kisahcerita yang akan diangkat a-dalah, Aisyah seorang anak Me-layu yang sudah sukses di pe-rantauan yaitu di Singapura.

Sudah 20 tahun Aisyah me-rantau di Singapura dan berhasil.Di Singapura, Aisyah bersamaorangtuanya. Sedangkan ne-neknya masih tinggal di Penye-ngat. Selama di rantau, Aisyah be-lum pernah bertemu neneknya.Namun, Aisyah selalu rindu ke-padanya. Akhirnya, Aisyah me-mutuskan untuk pulang ke tanahleluhurnya Melayu di Penyengat.

KUNJUNG:Kru KCS TVdan Surya TVsaat bersamaDMDIberkunjung kePenyengat.

F-ISTIMEWA

Stok di Kepri Semakin Menipis

Beras dan Gula BikinGubernur Pusing

KELANGKAAN beras ini dipicuoleh larangan impor beras dangula, hingga pihak bea dan cukai

kini memburu kapal-kapal pemasok guladan beras. Gubernur Kepri H Muham-mad Sani merasa pusing memikirkanlarangan impor serta pasokan berasdan gula di wilayah Kepri. Setiap be-ras dan gula yang dipasok dariBatam ke daerah FTZ maupun nonFTZ selalu ditangkap oleh bea dan

cukai.Gubernur men-

yampaikank e l u h a nketersedi-

aan maupunpasokan beras dan

gula tersebut usai meng-

Pasokan beras dan gula ke sejumlah daerah di Kepri tersendat-sendat. Sejumlahdaerah sudah mengalami krisis beras dan gula. Akibatnya, harga gula dan beras

pun merangkak naik.

hadiri pagelaran wayang kulit bersamaPaguyuban Keluarga Jawa (PKJ) Kabu-paten Bintan di GOR Demang Lebar Daun,eks Antam Kijang, Sabtu (2/5) malam.

”Saya dan jajaran Pemprov Keprisudah beberapa kali membahas soal

YUSFREYENDI,Tanjungpinang

LANJUT KE HAL 2

TANJUNGPINANG- Seekor buaya beti-na ditemukan warga terperangkap di ke-long Dermaga Tanjung Merbau, Kam-pung Dompak Lama, Kecamatan BukitBestari, Sabtu (2/5). Saat ditemukan,buaya itu sudah mati. Buaya itu sudahmenjadi santapan makan siang sebagianwarga setempat.

Buaya sepanjang tiga meter itu dite-mukan sudah menjadi bangkai. Oleh kare-na itu, agar lebih berguna, tubuh buayatersebut dibagikan ke warga yang akanmemakannya untuk lauk. Ternyata sete-lah diukur, berat buaya yang terjebakdalam kelong dermaga itu mencapai 80kilogram.

Ketua RT 01/RW 03 Kampung Dom-pak, M Udin, selaku warga yang mene-mukan buaya tersebut di kelong milikMahadan mengaku tak begitu pahamdengan khasiat dari dagung buaya terse-but. Namun, menurutnya daging buayadapat dijadikan obat miang atau sejenis

F-INDRA KELANA/TANJUNGPINANG POS

PANGGUL BERAS: Buruh memanggul beras yang akan didistribusikan darigudang Bulog Tanjungpinang beberapa waktu lalu.

BuayaDompak

Jadi LaukMakanSiang

Sri Haryati

SENSASI KUAH

BACAHAL 2

LANJUT KE HAL 2

PerbaikanPLTUPerluWaktuLebihLama

F-INDRA KELANA/TANJUNGPINANG POS

BUAYA: Buaya yang ditemukan diDompak sebelum dipotong warga.

TANJUNGPINANG- Gangguan listrik diTanjungpinang menurut pihak PLN Tan-jungpinang, bagai makan buah simalaka-ma. Usaha pihak PLN area Tanjungpi-nang selama 2 bulan yang menggesaperbaikan untuk mengakhiri defisit dayadi Tanjungpinang akibat gangguanPLTU unit 2 seperti tidak ada artinya.Pasalnya, pada Minggu (3/4) siang se-kitar pukul 11.30 WIB, PLTU unit 1 yangselama ini menjadi tulang punggungsistem kelistrikan Tanjungpinang tiba-tiba mengalami gangguan gland seal.

”Hasil pemeriksaan yang dilakukanteknisi PLTU Galang Batang menyimpul-kan, PLTU unit 1 tidak bisa dioperasikandalam waktu 2 bulan ke depan karena

LANJUT KE HAL 2

OPINI

Page 2: Epaper Tanjungpinang Pos 4 Mei 2015

TANJUNGPINANG POSSENIN SENIN SENIN SENIN SENIN 4 MEI 20152

Diterbitkan Oleh:PT Batam Intermedia Pers

Terbit sejak tanggal 28 Oktober 2009

Tarif IklanHalaman Muka (FC) Rp.30.000,-/mm kolom. Hala-man Muka ( BW) Rp. 25.-000,-/ mm kolom. HalamanDalam,- (FC) Rp. 25.000,-/mm kolom. Halaman Dalam( BW) Rp. 15.000,-/ mmkolom. Iklan Umum/Display(BW) Rp. 15.000,-/mm ko-lom. Iklan Ucapan Selamat(FC) Rp. 7.000,-/mm kolom.Iklan Ucapan Selamat (BW)Rp. 3.500,-/ mm kolom. IklanDukacita Rp 3.500,-/mmkolom. Sport Color Rp7.000,-/mm kolom. AdvertorialRp. 5.000,-/ mm kolom.

::::::

Rida K Liamsi.Makmur.Socrates.Asnida Syukur.Hasan Aspahani.Candra Ibrahim.

ChairmanChief Executive Officer

Presiden KomisarisWakil Presiden Komisaris

KomisarisDirektur

Redaktur Pelaksana: Martunas Situmeang. Koordinator Liputan: SlametNofasusanto. Redaktur: Abas, Martua P Butarbutar. Asisten Redaktur:Taufik A Habu, Yusfreyendi. Reporter: Roni, Tengku Irwansyah, Adly Hanani,Alrion, Andri Dwi Sasmito, Suhardi, Desi Liza Purba, Jendaras Karloan, MIndra Kelana.

Dicetak pada : PT Ripos Bintana Press. Isi di luar tanggung jawab percetakan.

Alamat Redaksi: Komplek Pinlang Mas No.15 Lt 2-3 JL.DI Panjaitan-Batu IXTanjungpinang, Telepon : (0771) 7447234 (hunting), Fax (0771) 7447085

DIVISI PRODUKSI

Departemen Pracetak/Layout/Perwajahan: Fauziahmadrisa (Koordinator),Syaful Amri, Matthew Karjono, Jaringan/IT/Online: Syafrinaldi

DIVISI USAHAUmum, Adm, & Keuangan: Ari Istanti (Manager), Dahlia (Kabag). Iklan : MNur Hakim (Manager). Pemasaran: Yahya Siregar (Manager), Fanri Pardede(Ass. Manager). Biro-Biro: Martua P Butarbutar (Batam), Tengku Irwansyah(Lingga), Jendaras Karloan (Tanjung Uban), Alrion (Karimun), Roni (Anambas).

TANJUNGPINANG POS Usep RS.

Arga Permadi.Arham.M Nur Hakim.Sigik Rachmat.

Candra Ibrahim(Ketua), Usep RS,Arham, SigikRahmat, Zakmi.

Sutan J Siregar SH.

Pimpinan Umum/GM/PenjabWakil GM/Pimpinan

PerusahaanWakil GM Bidang Redaksi

Wakil Pimpinan PerusahaanPemimpin Redaksi

Dewan Redaksi

Ombudsman

:

:::::

:

:

Wakil Pemimpin Redaksi Zakmi.

ketersediaan beras dan gula diKepri. Larangan impor beras dangula itu yang jadi pikiran kita,”ujar Sani.

Sejak diberlakukan laranganimpor, Sani menyampaikan, pa-sokan beras dan gula impor kedaerah Free Trade Zone (FTZ)Batam, sudah sulit. Bahkan pa-sokan beras dan gula dari Batamke daerah FTZ seperti Bintan,Tanjungpinang dan Karimunsemakin sulit. Apalagi pasokandari daerah FTZ ke non-FTZseperti Lingga, Natuna dan A-nambas, tidak bisa dilakukan.

”Jangankan pasokan ke daer-ah non-FTZ, pengiriman berasdan gula antardaerah FTZ sajadilarang dan ditangkap bea cu-kai. Sementara, stok beras dangula sudah menipis,” kata Sani.

Untuk menghadapi masalahini, gubernur menyatakan, Pem-prov Kepri akan segera memb-icarakan kembali dengan pihakterkait, secara face to face. Se-lanjutnya akan dikumpulkanbahan sebanyak mungkin, dandisampaikan kembali ke Ment-eri Perdagangan. Khususnyamasalah larangan impor berasdan gula di Kepri. Sehingga, ke-butuhan beras dan gula di Ke-pri bisa dipenuhi, dengan hargayang standar.

Untuk sirkulasi atau distribu-si beras dan gula, Sani men-gungkapkan, harus sesuai atu-ran. Namun, untuk memenuhi

kebutuhan, harus dicari jalan keluar atau solusinya. Teknis dis-tribusi itu mesti dibicarakan tek-nis dengan bea cukai. Supayaberas dan gula bisa didistribusi-kan antardaerah FTZ maupunke daerah non-FTZ.

”Kepri ini adalah daerah per-batasan antar negara. Harus adakebijakan khusus dari pusat.Saya segera temui Menteri Per-dagangan RI untuk membicara-kan impor maupun distribusiantar pulau untuk kebutuhanpokok beras dan gula ini,” tegasSani.

Menurut Sani, pasokan berasdan gula ke Kepri bisa mengacukepada undang-undang perda-gangan perbatasan yang diteta-pkan pusat. Hanya saja, di dalamundang undang perdaganganperbatasan itu, kuota impornyarealtif kecil. Dalam aturan perda-gangan perbatasan itu, imporbarang dibatasi, hanya bisamembeli seratusan dolar saja.Sementara, kebutuhan beras dangula di Kepri sangat besar.

Sani menilai, undang undangperdagangan perbatasan itutidak menerapkan secara full(penuh) untuk impor beras dangula, di Kepri. Terlebih lagi, didalam aturan itu, barang harusdisortir. Sehingga kuota yangdiberikan itu tidak sebandingdengan kebutuhan masyarakatdi Kepri.

”Makanya soal impor beras

dan gula ini saya rapatkankembali dengan semua pihakterkait. Hasilnya kita sampaikanke Menteri Perdagangan. Kitaminta agar ada kebijakan khusussoal pasokan beras dan gula ini,untuk wilayah Kepri,” sebutgubernur lagi.

Stok Beras Kepri KritisSebelumnya, Pemerintah

Kabupaten Bintan melalui DinasKoperasi UKM dan Perindagmenyurati Menteri PerdaganganRI, guna meminta kebijakan per-dagangan perbatasan, sesuaidengan Undang Undang nomor7/2014. Pasalnya, saat ini stokberas dan gula serta beberapabarang kebutuhan pokok di Bin-tan, hanya tersisa untuk 2 bulanmendatang.

”Sementara, beras dan gulatidak boleh dibeli dari luar negeri.Bahkan, beras dan gula imporyang didatangkan dari Batam,ditangkap Bea Cukai. Padahal,Batam dan Bintan merupakandaerah Free Trade Zone,” kataEdi Pribadi, Kepala Dinas Kop-erasi UKM dan Perindag Bintan,baru-baru ini.

Dua bulan lagi, lanjutnya,sudah memasuki puasa Ra-madan dan lebaran Idul Fitri.Sementara, stok beras hanyacukup 2 bulan lagi. Kelangkaanbarang dan kenaikan hargaharus diantisipasi, guna meng-hindari gejolak sosial di daerah.

Pemkab Bintan sudah memintagubernur untuk membicarakandengan pemerintah pusat, soalimplementasi Undang Undangperdagangan perbatasan. Na-mun sampai saat ini belum adatindak lanjut.

Selain Bintan, Lingga jugatengah mengalami kesulitanstok beras. Anggota Dewan Per-wakilan Rakyat Daerah (DPRD)Lingga, Agus Norman memintaagar Kabupaten Lingga dijadi-kan daerah Free Trade Zone.Karena, penetapan Batam Bin-tan Karimun (BBK) sebagai daer-ah FTZ tidak memberikan man-faat bagi masyarakat Kabupat-en Lingga.

Justru sebaliknya, penetapanFTZ di BBK itu mengakibatkanbahan kebutuhan pokok sulit di-datangkan ke Kabupaten Ling-ga. Justru itu, Pemprov Keprimengusulkan kepada pemerin-tah pusat agar kabupaten/kotadi Kepri masuk sebagai kawasanFTZ.

”Dengan status FTZ di BBK,Lingga malah sulit mendatang-kan kebutuhan pokok dari daer-ah tersebut. Sementara, Linggamasih mengandalkan pasokanbahan kebutuhan pokok daridaerah-daerah tersebut,” ujarAgus Norman.

Untuk mendapatkan regulasikhusus kebutuhan kebutuhanpokok dari daerah FTZ, PemkabLingga, harus lebih intensif

melakukan pendekatan denganPemprov Kepri. Jika regulasikhusus tidak diperoleh, akanmenghambat upaya PemkabLingga untuk meningkatkankesejahteraan masyarakat.

”Sekarang para pelaku pasarsudah kesulitan mendatangkanbarang. Imbasnya pasti kepadamasyarakat,” ujar Agus.

Saat ini, Kota Dabo dapatmendatangkan barang dariProvinsi Jambi. Tapi, untuk daer-ah lainnya seperti KecamatanSenayang, Lingga, Lingga Ut-ara, jaraknya lebih dekat denganBatam.

”Kalau tidak ada kebijakankhusus untuk mendatangkansembako, Lingga pindah ke Jam-bi saja. Karena masyarakat lebihmudah dapatkan sembakonyadari Jambi,” ancam Agus Nor-man sambil menyindir.

Tak hanya Bintan dan Ling-ga, di Karimun stok beras jugasemakin menipis. Kepala DinasKoperasi,UKM dan PerindagKabupaten Karimun M Hasbimengakui beras di Karimunsudah mulai menipis dan harg-anya pun mahal.

”Beberapa waktu lalu kamisudah melakukan pertemuandengan distributor beras di Ka-rimun,” tambah Hasbi. Saat rap-at terungkap distributor tidakberani membeli beras dari PulauJawa atau Pulau Sumatera den-gan jumlah yang banyak.

Letak Karimun yang beradadi Kepulauan membuat biayatransportasi mahal, sebut sajabiaya muat truk menuju pela-buhan di daerah asal, ditambahbiaya muat ke kapal. Ongkosberas di kapal ditambah lagibiaya bongkar di pelabuhansampai ke Gudang. Inipenyebab harga beras di Ka-rimun melambung tinggi.

Di Anambas, stok beras diPasar Inpres Tarempa, Kabupa-ten Kepulauan Anambas mulaimenipis dan membuat hargamerangkak naik. Hal ini disebab-kan kenaikan harga beras di Pu-lau Jawa serta minimnya stokberas.

Emak Yen, pedagang beras diPasar Tarempa, mengatakankenaikan harga beras di Indo-nesia memengaruhi para peda-gang di beberapa pasar tradis-ional yang ada di Anambas.”Saat ini stoknya sulit, semogabisa kembali normal,” kata dia.

Tidak tersedianya lumbungpadi lokal yang memasok kebu-tuhan dalam daerah, membuatAnambas menggantungkanpasokan beras dari Tanjungpi-nang dan Pulau Jawa.

Di Batam masalah beras jugamembuat pusing. PemerintahKota Batam, melalui Kabag Hu-mas Pemko Batam, Ardiwinata,mengharapkan kekhususanBatam. Alasannya, Batam tidakmemiliki lahan pertanian beras.

Sementara dari daerah lain, pa-sokan beras diakui terbatas.

Usulan impor untuk Batamsudah diajukan. Pengajuan kuo-ta impor beras disampaikan Pem-ko Batam ke Pemprov Kepri danpemerintah pusat. ”Pemko Batamsudah berkoordinasi dan men-yampaikan usulan kepada Pem-prov dan pusat, untuk memper-timbangkan impor untukBatam,” imbuhnya.

Direktur Pelayanan TerpaduSatu Pintu dan Humas BPBatam, Dwi Djoko Wiwohomengatakan, saat ini impor be-ras untuk Batam, belum adakuotanya. Untuk kuota imporberas, bisa diajukan denganpertimbangan-pertimbangan.

Sedangkan di Natuna, gara-gara larangan impor itu, Natunasebagai penghasil migas terbe-sar mengancam akan keluar dariKepri. Pasalnya, larangan imporberas dan gula itu membuat ber-bagai kebutuhan untuk Natunatidak bisa diangkut yang mem-buat kebutuhan hidup di Natu-na semakin tinggi.

”Beberapa tokoh di Natunamalah berpikir akan lebih baikbagi warga Natuna jika menjadikabupaten bagian dari Kalbar.Salah satunya karena wilayahNatuna lebih dekat ditempuhdari Kalimantan Barat,’’ ujar ang-gota DPRD Kepri asal Natuna,Sofyan Syamsir beberapa wak-tu lalu. (fre)

Beras ................................................................................................................................. dari hal 1

Aisyah pulang ke Penyengatmenjelang puasa. Harapannya,waktunya bisa lebih banyak ber-sama neneknya dan ingin melihatlangsung budaya Melayu itu didaerah asal seperti apa.

Aisyah kaget. Apa yang dirasa-kannya dengan nuansa Melayudi kampung halamannya sangatmenyenangkan. Sejenak ia mere-nung betapa indahnya hiduprukun, tenang, rasa kekeluargaanyang kuat di tanah Melayu.

Saat itu, Aisyah masih sempatmemasak dan buka puasa bersa-ma neneknya. Ia juga melihat lang-sung bagaimana kehidupan se-hari-hari masyarakat Melayu itumenjalani kehidupan yang damaitersebut.

Namun, Aisyah tidak bisa ber-lama-lama dengan neneknya.Sebab, saat malam takbiran, nenekAisyah meninggal dunia. Aisyahmenangis sekuatnya. Ia tak kuasamelihat neneknya meninggal du-nia secepat itu.

Sebab, ia ingin merayakan HariRaya Idul Fitri. Namun, sebelumhari bahagia itu datang, nenekn-ya sudah meninggalkan dia.Kenangan yang tidak lama ini akanselalu diingatnya.

”Bagaimana cerita selanjutnyaakan kejadian itu. Silakan tonton,”ujar Ketua Biro Belia DMDI KepriBasyaruddin Idris yang biasa di-panggil Oom saat membuka sedi-kit jalur cerita film itu.

Oom mengatakan, film tersebutuntuk perdana akan diputar di Sin-gapura hari pertama lebaran Julinanti. Hari kedua, film itu akan dip-utar KCS TV di Kepri, khususnyaTanjungpinang.

Tamsir Kepala Balai TeknologiInformasi Pendidikan Disdik Ke-pri mengatakan, lokasi syutingakan dilakukan di Pulau Penyen-gat, Tanjungpinang, Bintan dansejumlah tempat wisata lainnya diTanjungpinang.

Pihaknya akan membantu pi-hak Surya TV membuat sinetrontersebut. Sehingga, akses kema-na-mana lebih mudah. ”Makanyaakan kita bawa ke beberapa tem-pat sebagai lokasi syuting,” ujar-nya, kemarin.

Sedangkan pemain sinetronakan kerja sama dari Tanjungpi-nang dan Singapura. Rencanan-ya, film ini menggunakan BahasaMelayu dan semuanya berceritatentang Melayu.

”Kru kita akan membantu mem-buat film ini. Pemain sinetronnyasebagian dari kita,” ungkapnya.

Om sendiri disebutkan akankebagian peran sebagai orangtua.Kemungkinan perannya sebagaiorangtua Aisyah. ”Ceritanyasedih. Sangat menyentuh. Sayamerinding membaca naskahnya.Film ini memberikan motivasi danedukasi tinggi. Sangat bagus filmini nanti,” kata Oom yang sudahmulai belajar akting itu.

Jumat lalu, pihak Surya TV, KCSTV dan DMDI sudah mengun-jungi Penyengat. Di sana merekamelihat lokasi syuting sinetrontersebut. ”Tempatnya bagus danpass untuk film ini," tambahnya.

Tamsir menjelaskan, film inimemang mengedukasi kawulamuda. Meski di tanah rantau dansudah sukses, namun budayaMelayu tak bisa dilupakan.

”Sekalian memperkenalkanlangsung tempat wisata Tanjung-pinang dan Bintan kepada masya-rakat Singapura. Selama ini mere-ka mungkin sudah dengar, tapi be-lum melihat panoramanya. Inilahkesempatan kita,” jelas Tamsir.

Rencananya, awal Juni nantisudah mulai syuting film tersebut.Jika tak ada halangan, syuting dim-ulai tanggal 1 Juni hingga 10 Juni.Setelah itu ada editing gambar. Ke-mudian tayang perdana di Sin-gapura pas Hari Raya Idul Fitripertama. ***

Sinetron.......dari halaman 1

gangguan tersebut. Dengganterganggunya PLTU unit 1 inipada Minggu dan belum sele-sainya perbaikan PLTU unit 2yang terganggu sejak 28 Febru-ari 2015 lalu, maka PLTU GalangBatang sama sekali tidak bisamenyuplai daya ke sistem kelis-trikan Tanjungpinang. Padahalsebelumnya PLTU Galang Ba-tang mampu menyuplai daya to-tal sekitar 21 MW,” ujar HarmenSandri, Asisten Manajer Pem-bangkitan PLN Tanjungpinang,kemarin sore.

Menurutnya, untuk lamanyaperbaikan gangguan PLTU unit1 ini, disebabkan karena peker-jaan perbaikan itu sudah samadengan pekerjaan Mayor Over-houl. Ini karena adanya penggan-tian gland seal yang bocor yanghanya bisa dilakukan denganmengangkat poros turbin.

Akibat kondisi ini, maka dayamampu sistem Tanjungpinang

kini menjadi 42 MW dengan be-ban puncak pelanggan umumsebesar 52 MW. Kini, daya PLNdefisit sekitar 10 MW untuk me-layani pelanggan umum. Dengandefisit daya yang terjadi, PLNTanjungpinang terpaksa melaku-kan pemadaman bergilir.

”Untuk mengatasi krisis listrikdi Tanjungpinang, dilakukan u-paya menggesa pekerjaan perbai-kan PLTU unit 2 yang diperkirakanakan selesai pada akhir Mei 2015ini, selain itu penambahan PLTMG3 x 3 MW di Dompak yangdiperkirakan akan selesai padaakhir Juli 2015,” terangnya.

Dengan adanya pemadamanbergilir yang kembali terjadi, mana-jemen PLN Area Tanjungpinangmengaku memohon maaf kemasyarakat Tanjungpinang atasterganggunya pelayanan kelistri-kan dan memohon doa dari se-mua pihak agar pemadaman inidapat segera diakhiri. (jek)

Perbaikan ....dari halaman 1

pun, anggaran untuk pendidikansangat besar, sesuai denganamanat undang-undang.

Walaupun dalam pelaksan-aannya entah sesuai atau tidak.Yang jelas, pendidikan merupa-kan dasar yang kuat bagi suatubangsa.

Hari Pendidikan Nasional 2Mei 2015 mempunyai arti pent-ing dalam kancah pendidikannasional Indonesia. Memasukiabad ini, pendidikan mempun-yai arah tujuan yang jelas, yaitumemartabatkan manusia Indo-nesia di kancah internasional.Baru saja siswa-siswa SMA/MA, SMK, SMP/MTs dan disusul siswa SD/MI melaksana-kan ujian nasional.

Namun begitu, pendidikan dinegeri ini belum beranjak melajupesat menuju mutu yang me-muaskan. Bila mau menengok ke

belakang, ketika usai melaksana-kan Ujian Nasional pada pelaja-ran matematika bagisiswa SMA/MA/SMK, raut wajah merekabanyak mengalami kekhawatiranakan hasil yang dicapai dalamujian tersebut.

Harus seperti apakah yangbisa dilaksanakan oleh institusipendidikan kita? Apakah inimerupakan proses belajar yangsalah ataukah kurang bergairah-nya para siswa dalam mengikutiproses pendidikan setiap hari se-hingga dikatakan gagal dalampendidikan?

Lalu bagaimanakah makna haripendidikan nasional sekarangini? Apakah kita masih harus ber-juang untuk mendapatkan pen-didikan yang layak? Tentu sajajawabannya ya. Masih terlampaubanyak permasalahan pendidi-kan yang hingga kini belum ter-

pecahkan dengan baik, mulai dariterbatasnya ketersediaan saranadan prasarana yang memadai,penyelenggaraan UN yang syar-at kontroversi hingga biaya pen-didikan perguruan tinggi menju-lang tinggi.

Rasanya, dunia pendidikankita semakin suram. Hampir set-iap kali peringatan hari Pendidi-kan Nasional, mahasiswa, siswa,guru, dan orang tua selalu ber-demo menuntut murahnya biayapendidikan bahkan gratis, hapus-kan UAN, sejahterakan paraguru, dan lain-lain.

Kembali lagi tentang hari Pen-didikan Nasional, bahwa per-masalahan lemahnya semangatpara siswa harus disikapi secaraserius oleh semua pihak baik paraorang tua siswa, para teknisi pen-didikan dan pemerintah. Adabaiknya duduk dalam satu meja

untuk mencari solusi yang tepatdalam memajukan pendidikan na-sional. Apabila di ajak secara lang-sung membahas tentang hal itu,lebih baik dan masing masingmempunyai rasa tanggungjawabuntuk menjawab tantangan bang-sa ini ke depan dalam memban-gun pendidikan Indonesia yanglebih maju, bermartabat dan set-ara dengan bangsa lain dalamilmu pengetahuan.

Untuk itu, marilah melalui HariPendidikan Nasional tahun inikita jadikan refleksi momentumintrospeksi untuk mengoreksidiri serta lebih memacu seman-gat berinovasi dan berkreasiguna penyelenggaraan pendid-ikan ke depan yang lebih baik.Apakah pendidikan sekarangini sudah sesuai dengan apayang diharapkan oleh cita-citabangsa yang dituangkan

dåalam undang-undang pen-didikan itu sendiri.

Kini pemikiran berilian olehThe Founding Father pendidi-kan tersebut tinggal menjadi se-jarah bagi kita. Meskipun demiki-an tugas kita bersamalah untukterus menjaga dan melestarikanpemikiran-pemikirannya tersebutyang merupakan penerus perad-aban di negeri ini.

Sebagai anak bangsa kitamempunyai tanggung jawabbesar secara bersama-samadalam rangka memberikan kon-tribusi yang positif untuk kema-juan pendidikan kita sesuai den-gan tingkatannya, dengan caramemperhatikan kesejahteraanpara guru, anak didiknya, sertamelahirkan inovasi-inovasi barudalam menunjang kemajuan pen-didikan yang modern dan ber-martabat. ***

Pendidikan ......................................................................... dari halaman 1

BAGI sebagian wanita, makandalam jumlah yang banyakenggan untuk diceritakan.Berbeda dengan Sri Haryatiyang paling suka cerita ten-tang makanan. Apalagi ma-kanan yang sesuai menurutseleranya.

Jika makanannya sesuai se-lera, gadis yang biasa disapaCerry ini mengaku tidak sung-kan-sungkan untuk nambahnasi. Jenis makanan yang dis-ukai juga sangat sederhana.

”Kuncinya, cuma makananyang banyak kuahnya. Asalada kuahnya saya palingsuka. Tapi, kalau lauknya ser-ba kering, selera makan bisajadi hilang,” cerita mahasiswiUMRAH semester akhir ini.

Menurut gadis kelahiran 19Februari 1990 ini, menikmatimakanan yang berkuah memi-liki keistimewaan tersendiri.Terlebih lagi kalau pedas dansaat sedang panas.

”Padahal, makanan yang bi-asa aku makan itu, jenisnyasederhana. Seperti soto, indomirebus atau sop termasuk sayurbayam bening saya suka. Na-mun, sejak kecil aku memangsuka dengan makanan yangbanyak kuahnya,” ucap gadisyang hobi dunia fotografi ini.Bahkan, ia pernah sakit perutkarena terlena dengan nikmat-nya makanan yang ia santap.

”Saat itu, saya makan sopayam pakai dua versi sambal,

sambal terasi sama sambalcabe rawit. Karena kebanyakanmakan dan kuahnya terlalupedas perutku langsung mu-las dan tak bisa masuk kuliah,”kenangnya.

Saat kuliah, Cerry mengakuselalu berupaya mencari uangsendiri untuk biaya kuliahnya.

”Kuliah dengan biaya sendi-ri itu tantangannya unik danmemiliki nilai tersendiri bagiku.Bahkan, aku sempat tak masukkuliah karena harus mencariuang dengan susah payahmembuat souvenir pesananorang yang deadline sangatsingkat,” kenangnya.

Menurutnya, dunia kampusyang ia jalani, menuntut dirin-ya untuk mandiri bahkan iabanyak menerima orderan dariluar daerah seperti beberapadaerah di pulau Jawa.

”Aku pernah sampai ke Se-marang membawa orderan or-ang dan aku bawa sendiri,”cerita gadis kelahiran Tanjung-pinang ini. Meski kedua orang-tuanya masih mampu membi-ayai kuliahnya, namun bung-su dari dua bersaudara ini men-gaku lebih menikmati kuliahdengan biaya sendiri.

Cerry mengaku lebih santaimenjalani rutinitasnya sehari-hari karena selama ini orang-prang yang ada disekitarnyacukup peduli dan selalu men-dukung upaya yang dilakukanCerry. (jek)

Sensasi ........dari halaman 1

Buaya ................................................................................. dari halaman 1penyakit kulit. Oleh karena itu,Ketua RT tersebut akhirnyahanya mengambil gigi dan bun-tut buaya betina tersebut.

”Dagingnya jadi makansiang orang. Kalau kita orangIslam tak boleh makan bangkai.Katanya, buat obat miang.Sudah dipotong-potong. Sayaambil gigi dan ekornya saja.Buat gantungan kunci,” kata

Udin.Diungkapkannya, kawasan

Sungai Dompak masih banyakditemukan buaya. Tapi, buaya-buaya ini jarang menyerangmanusia.

Bahkan menurutnya, buayadi Sungai Dompak itu ada yangpanjangnya mencapai 4 meter.Ukuran tubuhnya gemuk danbesar-besar. Akan tetapi, war-

ga di sana seperti sudah terbi-asa meski di sungai tempat war-ga tingal banyak buaya.

”Buaya di sini sudah biasatertangkap jaring. Saya pernahkena (dapat, red) sampai 3 kali.Warga sudah biasa melihatnya.Sampai sekarang belum masukrumah warga. Masih banyakyang besar-besar buayanyaada 4 meter itu di sana,” aku

Udin sambil menujukan lokasitempat buaya Dompak biasaberjemur.

Atas penemuannya terse-but, konon M Udin sempatmenjadi selebritis dadakan kare-na disangka menjadi pawangbuaya. Foto-fotonya beredar didunia maya dan jejaring sosial.Namun sekali lagi, Udin men-gaku buaya tersebut bukanlah

hasil tangkapannya dalamkeadaan hidup.

Katanya, buaya betina itumati lemas tersangkut jaring.Karena terjerat, maka buayatersebut tak dapat mengambilnafas keluar dari lautan.

”Sebetulnya buaya itu takutsama kite. Cume asal kita jan-gan ganggu lah,” tutupnya.(ika)

JAKARTA- Direktur LembagaPendidikan, Penelitian dan Pen-erangan, Ekonomi dan Sosial(LP3ES) Rustam Ibrahim menilaibahwa survei politik yang mun-cul belakangan ini semakin tidakindependen. Menurutnya, kinilembaga survei hanya menjadi alatuntuk membentuk opini publik.

”Saat ini tidak sedikit lemba-ga survei yang turut ’bermain’,

dalam pilkada nanti juga akansemakin banyak lembaga surveiyang digunakan,” tutur Rustamdalam siaran persnya di Jakarta,Sabtu (2/5).

Padahal, lanjutnya, lembagasurvei politik memiliki perananpenting dalam mewujudkan nilaidemokrasi di Indonesia. Apala-gi dalam pemilukada yang un-tuk pertama kalinya akan digelar

secara serentak akhir 2015 nanti.Karena itu, menurut Rustam,

kredibilitas lembaga survei saatini harus dipertanyakan ulang.Terutama lembaga-lembagayang sering merilis surveinyadalam waktu berdekatan.

”Kredibilitas lembaga survei,yang sering merilis surveinyaharus dipertanyakan,” pungkas-nya. (dil/jpnn)

Jelang Pilkada, Survei Bayaran Menjamur

Kapal Kargo Tenggelamdi Pulau Pemping

TANJUNGPINANG- Kapal kar-go KM Eka Cahaya, bermuatankayu tenggelam di perairan Se-lat Pintu, Minggu (3/5), dini harisekitar pukul 00.30. Informasiyang dihimpun, tenggelamnyakapal dengan muatan triplek inidengan delapan awak karenamengalami kebocoran dalampelayaran dari Jambi menujuKepulauan Riau.

Danlantamal IV Tanjungpi-nang, Laksamana Pertama Sulis-tiyanto menyampaikan, kapaltenggelam di pos 01.06,533 lin-tang utara 103 46,967 bujur timur.Lokasi kejadian tepat di 0,5 milbagian utara dari Pulau Pemp-ing Batam. Laporan dari KakanSAR Tanjungpinang, kapalmembawa semen dan teriplek

dan bahan material bangunanlainnya. Kapal yang tenggelamakibat badai itu membawa 8 kruABK.

”Tidak ada korban jiwa, ABKselamat,” ujar Sulistiyanto saatmenghubungi TanjungpinangPos, Minggu (3/5) sore.

Evakuasi ABK KM Eka Ca-haya dilakukan tim SAR Tan-jungpinang bersama KRI Sem-bilang (BKO Guskamlabar)dibantu Posal Tolop, Posal Sam-bu, Posal Pulau Nipah serta un-sur dari Polair serta masyarakatnelayan. ABK sudah diselamat-kan dan dibawa Polair Seku-pang, Batam.

Berdasarkan laporan darimasyarakat, Sulistiyanto men-jelaskan, kapal tenggelam seki-

tar pukul 00.00 di sebelah baratPulau Pemping. ABK dan na-khoda sebanyak 10 orang.

”ABK sudah selamat, kapaldievakuasi ke Sekupang Batam,”tambahnya.

Seorang nelayan PulauBenan Lingga menyampaikan,ABK selamat dan kapal di-evakuasi berkat bantuan nelay-an setempat dan pihak kepoli-sian serta TNI AL dan SAR.Kapal dapat ditarik ke pinggirsalah satu pulau di Selat Pintu.

”ABK selamat semua. Saat iniABK kapal berada di PulauBenan. Sedangkan, barang-barang berharga dititipkan padawarga di Selat Pintu,” kata seor-ang nelayan Benan, kepadaTanjungpinang Pos. (fre/tir)

Page 3: Epaper Tanjungpinang Pos 4 Mei 2015

KEPALA Badan Pengusahaan(BP) Batam, Mustofa Widjaja,mengusulkan perubahan sta-tus Tanjungsauh, menjadi ka-wasan free trade zone (FTZ)atau perdagangan bebas danpelabuhan bebas. Perubahanitu diusulkan kepada Komisi VIDPR RI, untuk dimasukkandalam evaluasi dan perubahanFTZ di Batam, yang akan diba-has dalam waktu dekat ini.

Usulan itu diungkapkanDirektur Pelayanan TerpaduSatu Pintu (PTSP) dan HumasBP Batam, Dwi Djoko Wiwo-ho, Minggu (3/5) di Batam.

”Pak Mustofa menyampai-kan usulan untuk perubahanstatus Tanjung Sauh menjadikawasan FTZ,” kata Djoko.

Diakui, selain status, disam-paikan juga rencana pemban-gunan infrastruktur pelabuhantranshipment peti kemas Tan-jung Sauh. Dalam hal ini, DPRRI menanyakan terkait polapembiayaan pembangunanpelabuhan transshipment Tan-jung Sauh.

”Perlu kesiapan dan dukunganpemerintah pusat, terkait renca-na pembangunan,” bebernya.

Dalam hal ini diakui Djoko,Komisi VI merespon denganbaik. Dimana, Komisi VI DPRRI, akan segera membentukPanitia Kerja (Panja) KhususBatam. Panja ini untuk men-dukung pelaksanaan kawasan

BP UsulkanTanjungsauh Masuk

Kawasan FTZMARTUA, Batam

perdagangan bebas dan pela-buhan bebas Batam.

Deputi Bidang KoordinasiPercepatan Infrastruktur danPengembangan Wilayah Ke-menko Perekonomian, LukyEko Wuryanto mengungkap-kan dukungan untuk Batam. Pi-haknya akan melakukan eval-uasi terhadap luasan wilayahdan kerangka institusi di FTZBatam. Sehingga memudahkaninvestor dalam mengurus izinusaha. ”Pengurusan investasiharus lewat satu institusi dantidak bisa dua institusi (Pemkodan BP),” jelasnya.

Dia menjanjikan, dua bulanke depan, evaluasi harus mulai

dan cepat selesai. Otoritas BPBatam dan Pemko Batam, harusdibagi. Mereka juga akan men-gevaluasi jenis industri yangbaik mendorong perkembanganBatam. ”Nantinya, akan adapembagian yang tegas ke-wenangan antara dua lembagaitu,” tegas Luky.

Diingatkan, saat ini kondisiinvestasi di Batam juga dipen-garuhi faktor tenaga kerja.Masalah buruh dan hubunganindustrial, bisa membuat inves-tor lari.

”Kalau tidak ada perubahan,sulit berkembang. Serikat bu-ruh jangan merugikan produk-tivitas Batam,” himbaunya.

Pihaknya juga kemungki-nan, akan melakukan perubah-an pada Dewan Kawasan.Menurut dia, untuk kemajuankawasan FTZ, tidak bisa men-gandalkan pertimbangan ke-pentingan kedaerahan. Seh-ingga kedepan, sangat dimu-ngkinkan, DK hanya satu. Ber-beda dengan saat ini, ada Dew-an Kawasan (DK) Nasional danada DK Batam Bintan dan Ka-rimun (BBK). ”Ketua DK nantibisa saja dijabat Menteri Per-dagangan dan Wakil KetuaDK dijabat gubernur. Sehing-ga DK tidak terlalu mendepan-kan semangat kedaerahan,”cetus dia. ***

F-HUMAS BP BATAM

EVALUASI: Komisi VI DPR RI gelar rapat dengan BP Batam, salah satu dibahas soal FTZ.

Dahlan Janji TingkatkanKesejahteraan Guru

F-HUMAS BATAM

BERPOSE: Ahmad Dahlan dan warga berpose di sela-sela menghadiri senam aerobik.

BATAM - Saat mengikuti senamaerobik bersama warga Nongsadan Sei Beduk, Wali Kota Batam,H Ahmad Dahlan meningatkanmasyarakat agar tidak lupa, un-tuk memperhatikan anak-anakn-ya. Diingatkan jika semua anak-anak di Batam harus sekolah. Pe-merintah Kota Batam, juga akanmelakukan upaya membantuanak-anak untuk bisa menikmatipendidikan.

Penegasan ini disampaikanAhmad Dahlan, Minggu (3/5) diSei Beduk, Batam. Menurut dia,pendidikan menjadi tulang pung-gung pembangunan Batamkedepan. ”Setiap anak di Batamwajib mendapatkan pendidikanyang layak. Pemerintah juga akanterus membangun infrastruktursekolah. Termasuk menambahkelas belajar dan sarana pen-dukung lainya,” tekad Dahlan.

Pemerintah juga diakui Dah-lan, akan meningkatkan kese-jahteraan guru. Dengan demiki-

an, guru-guru harus mendoronganak-anak didiknya untuk bela-jar dan tidak putus sekolah.”Walaupun ibunya nggak sar-jana, bapaknya tak sarjana,anaknya harus sarjana,” tambahDahlan.

Pernyataan senada juga di-sampaikan Dahlan saat me-ngikuti senam aerobik di Nong-sa. Diminta agar semua wargamendorong peningkatan pen-didikan saat ini dan kedepan.”Anak-anak Batam harus memi-liki kualitas sumber daya manu-sia yang baik. Sehingga menjadipelaku dalam pembangunan. Se-hingga bersaing dengan SDMdari luar Batam,” katanya.

Di tempat terpisah, SekretarisKomisi IV DPRD Batam, Udin PSihaloho mengungkapkan pern-yataan senada. Namun, dia me-minta pemerintah untuk sekedarmengimbau anak-anak sekolah.Atau tidak sekedar meminta or-angtua untuk memperhatikan

anak dalam mendorong kema-juan pendidikannya.

”Pemerintah harus menjadi fa-silitator dalam dunia pendidikanBatam. Kalau tidak bisa memban-tu atau memberikan kemudahan,pemerintah diminta tidak mem-persulit,” himbau Udin.

Hal ini diakui Udin, pentingdilakukan mengingat dalam wak-tu dekat, akan dibuka penerimasiswa baru. Dia meminta peneri-maan siswa baru (PSB) tidak di-jadikan mata pencarian untuk pi-hak tertentu. Selain itu, pemerin-tah diminta memperhatikan ke-butuhan anak-anak kurang mam-pu untuk mendapatkan pendid-ikan murah, tapi berkualitas.

”Kita akan mendorong terus,peningkatan jumlah ruang kelasdan sekolah baru. Tapi janganada lagi permainan penerimaansiswa baru, termasuk untukmenunjang proses belajar men-gajar,” tegas politisi PDIP ini men-gakhiri. (mbb)

H Ansar Ahmad, H Khazalik, H Lamidi dan FKPD Bintan berfoto bersama dengan para guru.

Wakil Bupati Bintan H Khazalik bersama unsur Muspidadan SKPD Bintan.

Bupati, Wakil Bupati berfoto bersama dengan KadisPendidikan dan Pemuda serta siswa peserta upacara.

H Ansar Ahmad dan didampingi H Khazalik menyalami guru yang mendapatkan perhargaan saat upacara Hardiknas.

Atraksi drumband ikut memeriahkan upacara Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas).

TANGGAL 2 Mei 2015 Pe-merintah Kabupaten Bintanmemperingati Hari Pendidi-kan Nasional (Hardiknas).Sempena peringatan Har-diknas tersebut dilaksana-kan upacara bendera yangdipusatkan di lapangan Re-lief Antam Kijang, BintanTimur.

Pada peringatan Hardik-nas tahun 2015 ini, fokuspemerintah melalui MenteriPendidikan RI dalam duniapendidikan adalah memban-gun sumber daya manusia(SDM) Indonesia dengantidak mengacu pada jalanpikiran kaum kolonial yanghanya fokus pada kekayaanalam tanpa peduli pada kual-itas manusianya. Dalamsambutan Menteri Pendidi-kan RI yang dibacakan olehBupati Bintan, H Ansar Ah-mad dikatakan bahwa manu-

Peringatan Hardiknas 2015 BintanFokuskan Pembangunan SDM

sia yang terdidik dan tercer-ahkan adalah kunci kema-juan yang menjadi aset ter-besar bangsa Indonesia se-hingga perlu dikembangkankualitasnya.

”Namun, kita semua harussadar bahwa aset terbesarIndonesia bukanlah keka-yaan sumber daya alamnya

melainkan aset terbesarbangsa ini adalah manusiaIndonesia. Tanggung jawabkita sekarang adalahmengembangkan kualitasmanusia Indonesia,” sambutMenteri Pendidikan. ***

Narasi dan Foto:Jendaras Karloan

H Ansar Ahmad menyampaikan sambutan.

Ansar Ahmad menjadi pembina upacara Hardiknas 2015

PRO - BATAM

TANJUNGPINANG POS

SENIN SENIN SENIN SENIN SENIN 4 MEI 2015 3

Page 4: Epaper Tanjungpinang Pos 4 Mei 2015

SENIN SENIN SENIN SENIN SENIN 4 MEI 20154 TANJUNGPINANG POS

LINGGA- Lembaga KoordinasiKesejahteraan Sosial (LKKS)Provinsi Kepri memberikan pel-ayanan pemeriksaan mata secaragratis kepada 60 orang pelajar,Kamis (30/4). Kegiatan tersebutdilaksanakan LKKS Kepri dalamrangka kunjungan kerja ke Kabu-paten Lingga.

Kegiatan sosial low visionpemeriksaan mata terhadap 60anak itu diberikan kepada pelajardari tujuh sekolah di KecamatanSingkep. Kegiatan serupa jugadilakukan LKKS di daerah lain.

”Sebelum dilakukan pemerik-saan, pelajar ini telah dicek kese-hatan matanya dengan peralatandigital,” kata Ketua LKKS Provin-si Kepri Rekaveny Soerya Res-pationo, di Gedung NasionalDabo Singkep.

Sebuah Perusahaan Bank Perkreditan Rakyatdi Tanjungpinang membutuhkan :

� Manager Operasional (MO)� Supervisor Marketing (SM)� Customer Service (CS)� Person In Charge (PIC)� Information & Technology (IT)� Account Of�cer (AO)� Teller (TL)� Security (SC)

Dengan Syarat :� Pria ( ), Wanita ( )SM, IT, AO & SC MO, IT, CS, PIC, AO & TL� Pendidikan Min. SMU/Sederajat, diutamakan D3� Usia Max. 28 tahun belum menikah ( )CS, PIC & TL� Berpenampilan menarik� Jujur dan mau bekerja keras� Menguasai MS Of�ce� Menguasai Sistem, Teknologi & Informasi serta Jaringan ( )IT� Diutamakan yang bisa berbahasa Mandarin ( )MO, SM, CS, TL & PIC� Memiliki Sepeda Motor & SIM C ( )SM, AO & SC� Diutamakan yang berpengalaman di Perbankan Min. 2th ( )MO, SM, AO & PIC� Memiliki Serti�kat, KTA dan berpengalaman Min. 1th ( )SC

Lamaran dikirim langsung ke :

BANK DUTA KEPRIJl. Kemboja No. 21 Tanjungpinang

LOWONGAN KERJA22D1B1FC

memperbesar mr. pereksi lebih kuat & tahan lamamenambah hasrat libido priamenyembuhkan lemah syahwat

mampu membakar lemak dalam tubuhdengan cepat mengurangi nafsu makanmengecilkan perut, paha, lengandalam waktu 1 bulanan turun 3-5 Kgaman tanpa efek samping

peni getarpeni dudukpeni ikat pinggangpeni mutiara

vegi getarvegi gyg suaravegi centervegi buluboneka full body

penggemuk badanperontok bulupemutih mukavakum+cream pydr

INNER BEAUTY

Plant ViagraSony MmcCialisProcomil Spray

Vakum+oilKondom DuriPenggetar mrVObat Frigid

AZKA : 081319431112/081991444429Jln. Dr. Sutomo No.22, Kmp. Baru Tanjungpinang

Lamaran diserahkan ke STIE Pembangunan TanjungpinangAlamat : Jl. R.H. Fisabilillah No. 34 TanjungpinangTelp. : 0771 - 7330838

Dengan syarat :� S2 Akuntansi/Manajemen/Ekonomi� Usia 25-45 tahun� Bukan PNS dan pegawai BUMN/BUMD

� Memiliki KTP Tanjungpinang� Berpenampilan menarik� Mampu bekerja secara team

SYARAT :

� PRIA/WANITA

� PENDIDIKAN MIN. SMK FARMASI

� BERSEDIA BEKERJA FULL

LOWONGAN KERJADIBUTUHKAN SEGERA KARYAWAN

LAMARAN DIANTAR / KIRIM KE :

APOTIK CALISTA PLUS

JL. R.H. FISABILILLAH KM.8 ATAS

NO.5 TANJUNGPINANG

TELP : 0771 4440094

HP : 0812 10 236236

" ASISTEN APOTEKER" (AA)

NIKOI ISLAND IS AN AWARD WINNINGBOUTIQUE RESORT OFF THE EASTCOAST OF BINTAN. WE ARE LOOKING FORAN ACCOUNTANT TO HEAD UP OURGROWING BUSSINESS. APPLICANTSSHOULD BE FAMILIAR WITHEXCEL,MYOB,AND BE ABLE TO READAND WRITE IN ENGLISH.EXPERIENCE IN THE HOSPITALITYINDUSTRY WOULD BE BENEFICAL BUTNOT ESSENTIAL. THE SUCCESSFULAPPLICANT WILL BE WELL REWARDED.APPLICANTS SHOULD SEND THEIR CVSAND A COVERING LETTER IN ENGLISHTO EMAIL : [email protected] EXPERIENCE IN SIMILAR POSITIONOR SUPERVISORY LEVEL IN 3-4, AND 5STAR HOTELS MIN.1 YEAR; GOODKNOWLEDGE TO ALL ASPECTS OFHUMAN RESOURCES MANAGEMENT,INDONESIAN LABOUR LAW, ANDGENERAL AFFAIR MATTERS; HAVESTRONG PERSONNEL ADMINISTRATION,GOOD COMMUNICATION SKILL,COORDINATE AND CONDUCT HOTELTRAINING PROGRAM;HUMBLE,HONEST,AND GOOD LEADERSHIP; ABLE TO WORKIMMEDIATELY. COVERING LETTER INENGLISH TO EMAIL :[email protected]

LOWONGAN KERJA

IKLAN BARIS

DIJUAL RUKO 2 LANTAI DAN PERALATANPECEL LELE (LENGKAP) DI JL.HANDJOYOPUTRO KM.8 ATAS/ JL.PMBAKARAN MAYATRUKO CLUSTER GESYA DI SMPING KDAIKOPI GESYA, FULL KRAMIK, KANOPIKLILING, POSISI HOOK, 650JT, NEGO.HUB.08127409827

PROPERTY

LOWONGAN KERJAKINARI CATERING MEMBUTUHKAN :1.KOKI (PRIA), 2.PMBANTU KOKI (P/W),3.PENGANTAR (PRIA), 4.WAITER (P/W).LAMARAN DIANTAR KE KINARI CATERINGJL.BARU KM.8, RUKO INDONUSA PERMAIBLOK C/ 15 (ARAH RSUP)

BUTUH : BEAUTY CONSULTANT : WANITA,MIN SLTA, PGLM 1TH, VIAPOS UDBESTARI, JL RAWASARI KM 5 NO 58,TELP081364745599 YATI

PASANG IKLANHUBUNGI

0771 - 7447234

Residivis Pembunuhan Diringkus PolisiTENGKU, Lingga

RESIDIVIS kasus pembunuhan,KI (27) dan residivis pencuri didelapan TKP, KR (20) diringkustim Unit Reserse dan Kriminal(Reskrim) Polsek Dabo Singkep,baru-baru ini. Dua residivis itu di-tangkap karena telah melakukantindak pencurian.

KI diamankan polisi di kedia-man temannya, daerah Jalan Telek,Jumat (24/4) pekan lalu. Sedang-kan KR disergap di Jalan PasirPutih, Minggu (26/4) pekan lalu.Dua residivis itu ditangkap beraw-al atas laporan beberapa wargasebagai korban pencurian. Lapo-ran tersebut ditindaklanjuti den-gan melakukan penyelidikan. Darihasil penyelidikan pihak kepoli-sian, ditemukan beberapa barangbukti berupa laptop dan hand-phone (hape) di sebuah kediamanmilik teman tersangka KI, di ka-wasan Telek, Jumat (24/4).

”Bersama barang bukti itu, kamiamankan tersangka KI. Berdasar-kan pengakuan KI, aksi pencuri-an dilakukan berdua, dengan KR.Tersangka KR diamankan dua harisetelah penangkapan KI,” kataKapolres Lingga, AKBP Suris-man melalui Kapolsek Dabo,Singkep, AKP Syafrudin Anwardi Mapolsek Dabo, Sabtu (2/5).

Pengakuan kedua tersangka,dalam melakukan aksi meng-gunakan obeng untuk mencon-gkel jendela. Dalam melakukanaksi, kedua tersangka masuk kedalam rumag ketika penghuni be-rada di rumah. Perbuatan tersang-ka itu sempat tepergok penghunirumah. Saat itu, dua residivis iniberhasil meloloskan diri dan tidaktertangkap.

”Kedua pelaku dalam melaku-kan aksi tidak pandang waktu. Jikasiang hari ada kesempatan, kedu-

anya beraksi. Sempat dikejar pe-milik rumah, namun masih sela-mat,” kata Kapolsek.

Setelah dua residivis yang se-lama ini meresahkan masyarakatberhasil ditangkap, diharapkantidak membuat masyarakat puasdan mengurangi pengamanan dilingkungan masing-masing. Saatini, pelaku pencurian tidak hanyadilakukan dua residivis yang ber-hasil ditangkap polisi. Aparat ke-polisian mensinyalir masih adapelaku lain.

”Kondisi ekonomi masyarakatyang saat ini menurun, mengaki-batkan tingkat kriminal cenderungmeningkat,” tambah Syafrudin.

Syafrudin didampingi KanitReskrim Polsek Dabo, Ipda Supar-di meminta agar masyarakat jan-gan ragu membuat laporan kepa-da pihak kepolisian, jika melihatdan menjadi korban pencurian.Laporan dari masyarakat menjadidasar pihak kepolisian untukmenangkap pelaku. ”Saat ini ban-yak masyarakat yang tidak me-laporkan aksi pencurian karenabeberapa faktor. Tidak ingin repotketika diminta menjadi saksi dankecilnya nilai kerugian yang diala-mi. Masyarakat jangan engganmelapor,” harapnya.

Berdasarkan data PolsekDabo, sejak Januari 2015 hinggasekarang, sudah menangani tigakasus pencurian. Dua kasussudah mendapatkan ketentuanhukum, satu masih dalam penyid-ikan. Meski rendah, namunmasyarakat tetap diminta waspa-da dan mengaktifkan sistemkeamanan lingkungan (Siskam-ling) di daerah masing-masing.

”Untuk menjalankan tugasmenjaga ketertiban dan keten-traman di Singkep, kami membu-tuhkan dukungan masyarakat,”imbuhnya. ***

LINGGA- Pemkab Lingga mengalami kekurangandana APBD atau defisit mencapai Rp 300 miliar padatahun anggaran 2015 ini. Pembuat kebijakan harusmemformulasikan atau merumuskan/menyusundalam bentuk yang tepat terhadap program kegia-tan, guna meminimalisir penundaan kegiatan pem-bangunan yang bersentuhan langsung dengan ke-pentingan masyarakat.

”Utang tahun lalu dan pengurangan anggaran daripemerintah pusat, menyebabkan tahun ini Linggamengalami defisit sekitar Rp 300 miliar. Nilai itu, sudahtermasuk untuk menutupi utang daerah sebesar Rp134 miliar. Sedangkan sisanya sekitar Rp 166 miliar,defisit akibat terjadi pengurangan DAU dan DBHdari pusat,” kata M Aini, Plt Sekda Lingga kepadaTanjungpinang Pos, kemarin.

Meski nilai defisit itu besar, M Aini yang juga men-jabat sebagai Kadis Pendapatan PengelolaanKekayaan dan Aset Daerah (DP2KA) Lingga inimeyakinkan, efisiensi anggaran tidak dilakukan ter-hadap kegiatan yang prioritas dan menyentuh ke-pentingan masyarakat, sesuai dengan rencana keg-iatan jangka pendek tahun 2015, rencana pemban-gunan jangka menengah daerah (RPJMD) maupunrencana pembangunan jangka panjang (RPJP) pe-merintah.

”Kebijakan efisiensi dilakukan langsung olehSKPD terkait, karena menguasai langsung programyang telah disusun,” katanya.

Namun, Aini tidak menerangkan secara rinci, bera-pa asumsi DAU dan DBH dalam APBD Linggatahun 2015.

”Berapa nilai rincinya, saya tidak ingat. Yang jelas,total defisit anggaran Lingga sekitar Rp 300 miliar,”sebutnya.

Seperti berita sebelumnya, DPRD Lingga menge-sahkan APBD tahun 2015 Kabupaten Lingga sebe-sar Rp 908 miliar. Akibat defisit anggaran, tenagaharian lepas (THL) yang merupakan bagianmasyarakat di instansi pemerintah terancam diber-hentikan. Hal ini disebabkan honor THL bersumberdari program kegiatan yang dilakukan. (tir)

Wabup Minta WaspadaiNarkoba Masuk Desa

LINGGA- Wakil Bupati Kabupa-ten Lingga, Abu Hasim memintaagar seluruh unsur masyarakat me-waspadai peredaran narkoba sam-pai ke pelosok desa. Hal ini diin-gatkan Pemkab Lingga dalam mem-peringati Hari Pendidikan Nasion-al (Hardiknas) tahun 2015 dan men-indaklanjuti pernyataan pemerin-tah pusat terhadap peredarannarkoba yang terjadi di Indonesia.

Selain mempengaruhi mentalpelajar sebagai generasi penerusbangsa, narkoba adalah salah satufaktor yang menghambat upayapemerintah dalam meningkatkankualitas generasi muda, guna men-

ingkatkan kesejahteraan masya-rakat. Faktor yang paling besarmempengaruhi peningkatan mutupendidikan adalah lingkungan.Pengawasan lingkugan harus di-lakukan secara ekstra, untuk meng-hindari generasi muda yang men-dapat pengaruh negatif.

”Terutama narkoba, yang saatini sudah menjadi status darurat diIndonesia. Bukan tidak mungkin,saat ini narkoba sudah masuk kepelosok kampung di wilayah Ling-ga,” kata Abu Hasim usai mengha-diri upacara peringatan HardiknasKecamatan Singkep, di LapanganMerdeka, Dabo, Sabtu (2/5).

Dengan peran seluruh unsurmasyarakat, peredaran narkoba dipelosok desa dapat dicegah. Tang-gung jawab membebaskan daerahdari peredaran narkoba tidak han-ya tanggung jawab instansi terkait.Seluruh elemen perlu mengkhawat-irkan peredaran narkoba terhadapdunia pendidikan di Lingga.

”Tidak perlu saling menyalah-kan. Saat ini yang dibutuhkan ad-alah kerja keras dan kesadaran ber-sama untuk meningkatkan mutupendidikan di Lingga,” kata Abuyang mengawali karir PNS sebagaiguru ini.

Upacara peringatan Hardiknasdi Kecamatan Singkep berlang-sung sederhana dan khidmat. Ca-mat Singkep, Kisan Jaya bertin-dak sebagai inspektur upacaradalam pidatonya, mengatakan,maju mundurnya dunia pendidi-kan tidak hanya mengandalkanpemerintah dan sekolah. Peranaktif masyarakat, lingkungan danorang tua sangat dibutuhkandalam mendukung kemajuanpendidikan.

”Kemajuan teknologi tidak ha-nya berdampak positif bagi per-kembangan siswa. Namun bisaberdampak negatif. Untuk itu bu-tuh peran semua pihak untukmelakukan pengasawan terhadapperkembangan siswa,” kata Kisan.

Selain Wakil Bupati Lingga, AbuHasim, tampak hadir pada upacaraperingatan Hardiknas sejumlahperwakilan instansi vertikal, beber-apa anggota DPRD Lingga dantokoh masyarakat. (tir)

Utang KontraktorTetap Dibayar

ANGGARAN DEFISIT

F-TENGKU/TANJUNGPINANG POS

HARDIKNAS: Camat Singkep Kisan Jaya, bertindak sebagaiinspektur dalam upacara peringatan Hardiknas di Singkep.

LKKS Periksa MataPelajar Lingga

Tidak hanya diberikan pemer-iksaan mata gratis, siswa yangmengalami gangguan mata atauyang membutuhkan kaca mataturut diberikan secara gratis. Se-dangkan pelajar yang menderitapenyakit mata dalam kondisiparah, dirujuk ke rumah sakit un-tuk diberikan pengobatan.

”LKKS juga memberikanpembinaan kepada guru, agarmengetahui kesehatan mataanak,” katanya.

Pada kesempatan itu, LKKSjuga memberikan bimbingansingkat kepada 10 anak yangpenyandang cacat, berupa ket-erampilan membuat kerupuk. Di-harapkan, keterampilan yang di-miliki anak penyandang cacat itumenjadi modal untuk hidupmandiri. (tir)

BARANGBUKTI:

Kapolsek Dabo,Singkep AKP

SyafrudinAnwar

memperlihatkanbarang bukti

danmenerangkanaksi pencurianyang dilakukan

KI dan KR(membelakangi)

di MapolsekDabo, Sabtu

lalu.

F-TENGKU/TANJUNGPINANG POS

Page 5: Epaper Tanjungpinang Pos 4 Mei 2015

PRO - ANAMBAS

5TANJUNGPINANG POS

SENIN SENIN SENIN SENIN SENIN 4 MEI 2015

ANAMBAS-Belasan Mahasiswa asal KabupatenKepulauan Anambas (KKA), terancam diusir dariasrama mereka yang ada di Yogyakarta. Pasalnyasampai saat ini Pemerintah Kabupaten (Pemkab)Anambas, belum membayar uang sewa asrama un-tuk tahun 2015 sebesar Rp 50 juta. Hal tersebut di-ungkapkan oleh Andy Pribadi, Ketua asrama danKetua Ikatan Pelajar, Mahasiswa Kepulauan RiauKomisariat Kabupaten Kepulauan Anambas (IP-MKRKKA) Yogyakarta, Minggu (3/5).

Biasanya pembayaran asrama dilakukan padabulan Maret, namun sampai dengan jatuh tempopada 1 Mei lalu, pemerintah belum mengucurkandana untuk pembayaran asrama. Akibatnya, sebagi-an mahasiswi yang menempati asrama putri kini te-lah hengkang mencari tempat kediaman baru. Pasal-nya, pemilik asrama tersebut telah mendesak paramahasiswa untuk membayar uang kontrakan.

”Kami telah coba cicil sebesar Rp 3 juta denganuang saku teman-teman asrama yang ada. Berharap,April yang lalu uang sebesar Rp 50 juta untuk pem-bayaran kedua asrama, putra dan putri sudah bisakami terima, sehingga tidak terjadi hal seperti ini,”ujar Andy kepada Tanjungpinang Pos.

Lebih lanjut Andy menjelaskan, ia telah melaku-kan sejumlah prosedur pencairan dana asrama terse-but. Hannya saja masih menunggu persetujuan dariRaja Tjelak, selaku Sekretaris Daerah (Sekda) Kabu-paten Anambas. Segala cara telah ditempuh untukmendapatkan dana tersebut, termasuk mengirimkansurat kepada bupati dan wakil bupati untuk menang-gapi hal ini. (cr24)

HARGA daging sapi segar diPasar Puan Maimun, Karimun,kembali mengalami kenaikan hing-ga menjadi Rp 130 ribu per kilo-gram. Kenaikan harga daging inidipicu, oleh berkurangnya paso-kan sapi dan kenaikan harga Ba-han Bakar Minyak (BBM).

Kenaikan harga daging sapi se-gar di pasar Karimun diprediksiakan terus terjadi sampai akhirtahun 2015 ini. Bahkan bisa me-nembus angka Rp 160 ribu perkilogram. Selain karena peternakbelum bisa memenuhi kebutuhandaging sapi di Karimun, naiknyabiaya pengangkutan sapi di jalurlaut, menjadi penyebab lain kenai-kan harga daging.

Menurut salah satu pedagang,Ucok Pakpahan, beberapa wak-tu lalu harga daging sapi segarRp 120 ribu per kilogram. Seka-rang naik Rp 10 ribu per kilogram,menjadi Rp 130 ribu. Diperkirakanharga ini akan kembali naik jelangRamadan nanti, sampai akhirtahun 2015.

”Di Karimun belum ada sejarah,

Mahasiswa TerancamDiusir dari Asrama

PENDIDIKAN Lanal Anambas KesulitanUrus 101 Tahanan Asing

PIHAK Pangkalan Angkatan Laut (Lanal)Tarempa, Anambas mengaku kewalahanmengurus 101 orang nelayan Kapal IkanAsing (KIA) yang ditahan. Pasalnya tem-

pat penampungan dan makan minum paratahanan tidak memadai. Menerima keluhanitu, Anggota DPRD Kepri dapil Natuna-Anambas, Sofyan Samsir mengatakan, bah-wa program Kementerian Kelautan dan Peri-kanan (KKP) untuk memberantas tindak

Pidana Pencurian Ikan (illegal fishing) mem-bawa hasil baik dan kurang baik.

”Saya sudah melaporkan hal ini kepadaH Azis Syamsuddin selaku Ketua KomisiIII DPR RI, supaya mencari solusi bagaima-na mengatasi kesulitan Lanal Tarempa meng-

hadapi banyaknya tahanan dari NelayanKIA tersebut,” tegas Sofyan, (3/5).

Menurutnya program KKP tersebut san-gat baik, mengingat maraknya pencurianikan yang dilakukan oleh KKI di sekitar per-airan laut Anambas. Laut Anambas yangluas, dengan kekayaan alam bawah laut-nya yang banyak, menjadikan perairan inirentan oleh KIA. Dalam sepekan ini terdap-at beberapa kapal ikan yang ditangap dise-kitaran laut Anambas.

”Semua KIA yang ditangkap beberapawaktu lalu merupakan KIA yang berasal dariberbagai negara tetangga, seperti Thailand,Vietnam dan lain sebagainya. Dari satu ka-pal yang ditahan terdapat sekitar 20 orangAnak Buah Kapal (ABK). Jika ada 10 kapalyang tertangkap, berapa banyak ABK yangada dan seberapa besar tempat penampun-gan orang-orang tersebut,” katanya.

Diharapkan pemerintah pusat tanggapmengenai hal ini, karena jika dibiarkan ber-larut-larut akan membebani lanal setempat.Pada dasarnya jika ada sarana prasaranayang layak, hal itu tidak akan terjadi. Na-mun berhubung keterbatasan sarana prasa-rana yang ada, Sofyan meminta pemerintahpusat menanggapi cepat. ***

AVIK, Anambas

F-NET

BEBAN: Penenggelaman kapal ikan asing oleh TNI AL. Kini para nelayan asing yang menjadi tahanan menjadi beban diLanal Tarempa, Anambas

KARIMUN - Meskipun bertentangan dengan Per-aturan Pemerintah (PP) nomor 41 Tahun 2007, tentanglembaga teknis dan SOTK pemerintah daerah. DPRDKarimun tetap mengesahkan Ranperda BPKAD men-jadi Peraturan Daerah (Perda) Badan PengelolaanKeuangan Aset Daerah (BPKAD).

”Perda ini sudah terlanjur diajukan dan harus diker-jakan,” kata Ketua Pansus Ranperda BPKAD H Ka-marudin kepada Tanjungpinang Pos, kemarin.

Ia mengatakan, pansus telah berkordinasi denganberbagai instasi pemerintah, pada prinsipnya tidak adamasalah terkait pengesahan Perda meskipun berten-tangan dengan PP.

”Kami juga meminta Pemerintahkan KabupatenKarimun untuk komitmen tentang pelaksanaan PP,”ujarnya.

Mengacu pada PP nomor 41 Tahun 2007, maksimaldinas pada pemerintahan itu ada 18 dinas dan 12 lem-baga teknis daerah. Kabupaten Karimun sendiri telahmemiliki 12 lembaga teknis daerah.

Supaya tidak menyalahi PP maka salah satu lemba-ga teknis daerah yaitu Badan Kebersihan dan Perta-manan (BKP), sebaiknya dijadikan Dinas KebersihanDan Pertamanan.

”Sehingga BPKAD Karimun menjadi lembaga tek-nis daerah. Jumlahnya tetap 12 dan Dinas menjadi 14.Dan ini tidak menyalahi PP,” tambahnya.

Lembaga teknis daerah di lingkungan Pemkab Ka-rimun diantaranya, Bappeda, Badan PemberdayaanMasyarakat Pemerintahan Desa dan Kesatuan Bang-sa, BPMPT, BLH, BKD, BKB Pemberdayaan Perem-puan, Badan Kebersihan dan Pertamanan, dan BadanPengelola Perbatasan Daerah. (yon)

DPRD Tetap SahkanPerda BPKAD

LEGISLASI

KARIMUN - Para buruh di Karimun berharap DinasTenaga Kerja (Disnaker) Karimun, untuk membuatPeraturan Daerah (Perda) tentang Ketenagakerjaan.Jika ada perda itu, maka hak pekerja akan lebih tera-komodir. Demikian ditegaskan Ketua Serikat Federa-si Pekerja Metal Indonesia (SFPMI) Karimun, Fajar.

Ia mengatakan, pertumbuhan investasi di Karimunsetiap tahunnya terus meningkat, peluang kerjameskipun hanya sebatas kerja kontrak tetap terbukalebar. Dalam menjamin tenaga kerja lokal terserap disetiap perusahaan, perlu dibuatkan Perda yang men-gatur tentang perekrutan tenaga kerja

”Pembuatan perda ini salah satu tuntutan kamiyang disampaikan pada Hari Buruh Internasionallalu,” kata Fajar, kemarin.

Fajar menambahkan, di dalam perda itu nantinyapemerintah berkewajiban melakukan pembinaan ter-hadap Balai Latihan Kerja (BLK), baik dalam bentukbimbingan maupun pengendalian. Aspek-aspekyang dibina sekurangkurangnya program pelatihan,sumber daya manusia, fasilitas atau sarana dan prasa-rana, sistem dan metode.

”Pelaksanaannya berupa pembinaan teknis sep-erti pendidikan dan pelatihan (diklat), seminar,lokakarya, rapat-rapat konsultasi, kunjungan, moni-toring, evaluasi dan pelaporan,” paparnya.

Kata Fajar, untuk menyelenggarakan kesejahter-aan buruh perusahaan wajib meyediakan sarana danfasilitas pekerja. (yon)

SFPMI MintaDisnaker Buat Perda

TENAGA KERJA

HargaDagingSapi diKarimunNaik Lagi

Akibat Kurangnya Pasokan

daging sapi turun harga,” kataUcok kepada TanjungpinangPos, kemarin.

Ia menambahkan, untukmendapatkan sapi yang layak di-potong tergolong sulit. Apalagipermintaan daging segar di daer-ah daratan Pulau Sumatera danPulau Jawa, membuat peternakenggan menjual sapinya ke pu-lau, karena harus menanggungongkos besar dan penuh resiko.

Namun, Ucok mengakui, kenai-kan harga daging sapi tidak ber-pengaruh pada kebutuhan kon-sumsi masyarakat. Pasalnya, kon-sumsi daging di Karimun ini bu-kan merupakan kebutuhan pan-gan utama masyarakat. Meskipunharga daging sapi segar naik, per-mintaan daging tetap normal.

”Kalau harga daging sapi im-por di Karimun dikisaran Rp 80ribu-Rp 90 ribu per kilogram,”sebutnya.

Untuk daging ayam potong dipasaran Karimun relatif stabil,dan tidak terjadi lonjakan hargayang begitu drastis. Harga dag-ing ayam masih sekitar Rp 26 ribu-Rp 30 ribu per kilogram. ***

ALRION, Karimun

Fasilitas Jangan Jadi Kendala untuk BerprestasiKARIMUN - Seperti kegiatan per-ingatan di tahun-tahun sebelum-nya. Pemerintah Kabupaten Ka-rimun tetap melaksanakan upac-ara peringatan Hari PendidikanNasional (Hardiknas) di pang-gung rakyat Coastal Area TanjungBalai Karimun, Sabtu (2/5).

Pada upacara itu, Bupati Ka-rimun H Nurdin Basirun bertin-dak sebagai Inspektur Upacara

(Irup). Pada kesempatan itu Nur-din meminta tenaga pendidik diKarimun, agar lebih giat lagi men-gajar peserta didik. Pengajar di-tuntut mampu meningkatkanprestasi anak didik.

”Kekurangan fasilitas tidak be-rarti terhambat untuk mencapaisatu prestasi,” kata Nurdin.

Ia menghimbau seluruh pelajarmulai dari SD sampai tingkat SMA

bahkan perguruan tinggi di Ka-rimun, untuk mempersiakan dirimenghadapi kemajuan zaman.

”Sekarang zaman sudah san-gat maju, kalau kita tidak memilikisifat untuk maju, kita akan hanyajadi penonton di segala bidang,tidak ada kata tidak bisa. Asal kitamau belajar dan bekerja keras, se-mua akan dapat diraih,” ucapNurdin memberi motivasi kepada

para pelajar.Sempena perayaan hari pendid-

ikan nasional, Dinas PendidikanKarimun memberikan penghar-gaan kepada insan pendidikan diKarimun. Penghargaan itu bentukapresiasi dan penghargaan dariPemerintah Kabupaten (Pemkab)Karimun

Ada empat penerima penghar-gaan tersebut, yakni, H Jaal pendi-

ri Lembaga Pendidikan di Moro,Kepala Desa Penarah Saharudin,Siti Aminah yang mendirikan pen-didikan suku laut, dan Khalil pen-gelola PKBM di Kundur dan ikutmendirikan pendidikan untuksuku laut.

Usai menjadi irup hardiknas,Nurdin bertolak ke Kundur untukmembuka perkemahahan dakwahpemuda dan remaja mesjid. (yon)

F-ALRION/TANJUNGPINANG POS

NAIK: Salah satu pedagang daging sapi segar, di Pasar Maimun Karimun. Saat ini harga dagingmulai merangkak naik lagi.

Page 6: Epaper Tanjungpinang Pos 4 Mei 2015

6TANJUNGPINANG POS

SENIN SENIN SENIN SENIN SENIN 4 MEI 2015

Warga Natuna Antusias Titip Masalah ke Soerya

KERINDUAN masyarakat Natuna akan keha-diran Wakil Gubernur Kepri HM Soerya Res-pationo, terjawab tuntas dengan kunjungankerja Wagub Kepri ke Natuna. Selama tiga hari,Soerya bersama rombongan blusukan ke desadan kecamatan di Natuna.

Satu per satu masyarakat disapa, ditegur dandidengarkan unek-uneknya. Momen berhargaini dimanfaatkan betul masyarakat. Tanpa jarak,mereka langsung menyampaikan keluhan, ham-batan dan masalah mereka satu per satu.

Misalnya saja di Desa Tapau, KecamatanBunguran Tengah. Soerya disambut meriahwarga desa yang kebanyakan transmigran.Harapan akan perbaiki nasib mereka pun dise-matkan di pundak Soerya.

”Untuk pembangunan masjid, jalan, dan airbersih nanti segera kami bahas dengan DPRD,”janji Soerya, seraya menyerahkan bantuan pri-badinya kepada warga.

Mendapat laporan warga, dia pun langsungberinisiatif turun melihat langsung infrastrukturyang masih tradisional. Contohnya saja jembatandarurat di Kecamatan Bunguran Barat yangmenghubungkan Ranai menuju Batubi. Di atasjembatan, Soerya langsung memberikan penga-rahan untuk merehabilitasi jembatan itu.

Sebelumnya, saat bertemu dengan wargadi Gedung Serba Guna Kantor Desa Tapau,Soerya mendapat banyak titipan pekerjaan.Pembangunan jalan rusak, pembangunanmasjid hingga pendidikan anak-anak desa diKabupaten Natuna dikeluhkan ke Soerya.Mendapat banyaknya titipan masalah Soeryajustru gembira.

“Saya di sini belanja masalah. Maka dari itu,jangan segan-segan sampaikan ke kami se-bagai pemerintah. Nanti kita sama-sama cari-kan solusinya,” janji Soerya.

Hal ini dibuktikannya langsung. Ia memintakepada Dinas PU dan DPRD untuk segeramenyusun anggaran pembangunan jalan, danpenyediaan sarana air besih di KabupatenNatuna. ***

Narasi dan Foto : Istimewa/Humas Pemprov Kepri

Kunjungan KerjaSoerya ke Natuna

Wakil Gubernur Kepri Dr HM Soerya Respationo SHMH, memeriksa kerangka panggung yang akan

digunakan untuk STQ tingkat provinsi didampingiBupati Natuna Ilyas Sabli.

Wagub Kepri Dr HM Soerya Respationo SH MH,melihat denah panggung lokasi STQ didampingi

Bupati Natuna Ilyas Sabli dan SKPD Natuna.

WAKIL GUBERNUR KEPRI DR HM SOERYA RESPATIONO SH MH DAN KETUA KOMISI III DPRD KEPRI SAPRONI,ANGGOTA DPRD KEPRI TAWARICH MELIHAT KONDISI JEMBATAN DI JALAN PENGHUBUNG DARI RANAI KE BATUBI, NATUNA.

Wakil Gubernur Kepri Dr HM Soerya Respationo SH MHmemeriksa kerangka panggung yang akan

digunakan untuk STQ tingkat provinsi.

Wakil Gubernur Kepri Dr HM Soerya Respationo SHMH, berbincang dengan warga Desa Tapau,Kecamatan Bunguran Tengah, Natuna yang

menerima bantuan program RTLH.

Rombongan Wakil Gubernur KepriDr HM Soerya Respationo SH MH, berhenti dan

melihat kondisi salah satu jembatan di jalanpenghubung Ranai dengan Batubi.

Wakil Gubernur Kepri Dr HM Soerya Respationo SH, MH,menempelkan stiker program RTLH di salah satu

rumah warga di Desa Tapau, Kecamatan BunguranTengah, Natuna.

Wakil Gubernur KepriDr HM Soerya Respationo SH MH,

menyapa warga Desa Tapau,Kecamatan Bunguran Tengah, Natuna.

Wakil Gubernur Kepri Dr HM Soerya Respationo SH MH,ikut menari dengan pemain kuda lumping

di Desa Batubi.

Wakil Gubernur Kepri Dr HM Soerya Respationo SH MH,disambut oleh perangkat desa

dan masyarakat Batubi.Wakil Gubernur Kepri Dr HM Soerya Respationo SH MH,

menyapa warga Desa Batubi.

Wakil Gubernur Kepri Dr HM Soerya Respationo SH MH, meninjau lokasi yang akan digunakan untuk STQtingkat provinsi didampingi Bupati Natuna Ilyas Sabli dan sejumlah pimpinan SKPD Natuna.

Wakil Gubernur Kepri Dr HM Soerya Respationo SH MH,ikut menari dengan pemain reog

di Desa Batubi.

Wakil Gubernur Kepri Dr HM Soerya Respationo SH MH,menyapa kelompok kesenian reog

di Desa Batubi, Kabupaten Natuna.

Wakil Gubernur Kepri Dr HM Soerya Respationo SH MH, menyapa para pemain marching band di Desa Batubi.

Page 7: Epaper Tanjungpinang Pos 4 Mei 2015

SENIN SENIN SENIN SENIN SENIN 4 MEI 2015 7TANJUNGPINANG POS

10,56 %11,49% 9,05% 8,77%DALMASRI SYAMLAKSAMANA HAMZAH INDRA SETIAWAN BOBBY JAYANTO

APRI SUJADI

8,07%ERIYANTI

18,81%AHMAD MIPON

6,19%KHAZALIK

19,67% 61,982

KIJANG - Sebanyak lima or-ang karyawan perkebunankaret milik PT Lobindo NusaPersada diberhentikan atau di-lakukan pemutusan hubungankerja (PHK), baru-baru ini.

Ansar.......................................................... dari halaman 8Saat memberikan sambutan,Ansar Ahmad tidak sepertibiasanya. Hari itu, Ansarlebih banyak menyampaikanpidato resmi pemerintah pu-sat melalui Menteri Pendi-dikan. Dalam sambutan itu,Ansar mengatakan, duniapendidikan merupakan u-paya membangun sumberdaya manusia Indonesia,yang tidak berpedoman padajalan pikiran kaum kolonial.Manusia yang terdidik dantercerahkan adalah kunci ke-majuan yang menjadi asetterbesar bangsa Indonesia.Sehingga perlu dikembang-kan kualitasnya.

Perlu disadari, bahwa asetterbesar Indonesia bukanlahkekayaan sumber daya alam.Melainkan aset terbesar bang-sa itu berupa potensi dan sum-ber daya manusia Indonesiasendiri. Justru itu, semua pi-hak memiliki tanggung jawabuntuk mengembangkan kuali-tas manusia.

Berjalan sekitar 45 menit, u-pacara pemerintah bersama ra-tusan pelajar Bintan di pagiterik itu usai. Seperti biasanya,Ansar memberikan selamat ke-pada komandan upacara. Sebe-lum meninggalkan lapanganrelif Antam, Ansar meminta pu-luhan murid sekolah dasar dan

pelajar lainnya untuk berkum-pul. Dalam kesempatan itu, An-sar meminta agar Khazalik ber-sama dirinya foto bersama den-gan puluhan pelajar itu.

”Mungkin hari ini terakhirsaya berkumpul dengan anaksekolah dari Bintan, untukmemperingati Hardiknas.Karena tahun depan, sayatidak lagi menjabat bupati. Hariini saya terenyuh, terharu danbercambur suka. Karena,sepuluh tahun lalu dunia pen-didikan Bintan masih terke-belakang. Tapi sekarang ini,pendidikan Bintan sudahmaju,” ujar Ansar.

Usai berfoto bersama den-gan pelajar, Ansar Ahmad be-ranjak meninggalkan lapanganrelif Antam Kijang. Di podiumutama hanya tinggal bebera-pa pegawai yang memberes-kan perlengkapan upacara.Beberapa pegawai berusahamenurunkan spanduk perin-gata Hardiknas yang bertulis-kan ”Pendidikan dan Kebu-dayaan Sebagai Gerakan Penc-erdasan dan PenumbuhanGenerasi Berkarakter Pancasi-la.”

Tema dalam spanduk itu ber-makna, bahwa pendidikanharus didorong menjadi gera-kan semesta dengan melibat-kan seluruh elemen bangsa

untuk berperan di dalamnya.Perlahan, lapangan relif Antammenjadi sunyi. Pelajar dan pe-jabat pemerintah meninggal-kan lokasi tersebut.

”Kami sedih ketika Pak An-sar foto bersama usai upacara

tadi. Sepertinya beliau tidakrela jika dunia pendidikan Bin-tan ke depan, tidak maju se-perti sekarang,” gumam seor-ang pelajar yang turut men-inggalkan lapangan relifAntam itu. ***

menyampaikan, terpilihnyaRisalasi sebagai Direksi PTBIS membawa angin segardan kekuatan baru. Pasal-nya sosok Risalasi memilikiinsting bisnis yang kuat dansangat memahami denganPT BIS.

”Dia (Risalasi) memilikipengalaman 8 tahun men-jadi manajer di PT BIS. Diasangat paham dan

Hari ............................................................ dari halaman 8mengerti kondisi PT terse-but dan apa-apa saja yangharus d i lakukan ke de-pan,” ujarnya.

Namun demikian, denganterpilihnya direksi baru, PTBIS dapat mengembangkanusahanya, tidak hanyafokus pada jenis usaha be-sar seperti pertambangandan SPBU. Namun akanmengarah kepada usaha

yang langsung menyentuhmasyarakat bawah atauUMKM.

”BUMD di Bintan bisamengembangkan bisnis dipertanian, perikanan dan us-aha kecil lainnya. Artinya,sebagai unit usaha, BUMDdapat membina dan menjadikoordinator bagi para pen-gusaha kecil, sebagai pen-gumpul dan mencarikan

market atau pasar yang leb-ih luas,” katanya.

Seperti usaha perikanan,selama ini Bintan masihmengimpor kebutuhanudang dari Malaysia. Jikaada BUMD Bintan yangbergerak di bidang ini, makaakan menjadi peluang yangbesar. Karena kebutuhanperikanan di Bintan masihbesar. (aan)

Lima Karyawan Kebun Karet Lobindo di-PHKKaryawan tersebut di-PHK tan-pa pesangon.

”Kami tidak tahu apa alasandari perusahaan. Tiba-tiba kamidiminta berhenti saja. Kamitidak merasa menerima pe-

sangon," kata seorangkaryawan yang enggan ditulisnamanya, Minggu (3/5).

Menurut sumber, awalnyaperkebunan karet milik PTLobindo di Mantang itu awaln-

ya merupakan program rehabil-itasi atau reklamasi lahan bekastambang bauksit. Program rek-lamasi dalam bentuk perke-bunan karet itu merupakan pro-gram dari PT Lobindo, menje-

lang tambang bauksit ditutup.”Perkebunan karet PT

Lobindo itu bagus. Bahkansudah mulai menghasilkan.Tapi kami tidak tahu, kenapaperusahaan meminta kami

diberhentikan,” ujarnya.Pada kesempatan lain, man-

tan Humas PT Lobindo, Hasri-awadi saat dihubungi membe-narkan hal itu. Hanya saja, Has-riawadi tidak memberikan pen-

jelasan alasan PHK terhadaplima karyawan itu.

”Nanti kami jelaskan men-genai 5 karyawan yang di-PHKitu,” kata Hasriawadi yang bi-asa disapa Gentong itu. (fre)

2.275 Pelajar SMP Bintan Ikuti UNdikpora) Kabupaten Bintanmemastikan, 100 persen pe-serta UN sudah mempersiap-kan diri.

Selain peserta UN, persia-pan naskah soal UN sudahdilakukan sejak Sabtu (2/5).Naskah soal tersebut sudahdidistribusikan dan disimpansecara aman di polsek-polsekkecamatan. Menurut KepalaDisdikpora Bintan MakhfurZurachman, naskah soaltersebut telah diterima dariPemerintah Provinsi Kepri,beberapa hari lalu. Kemudi-an, soal tersebut dikirim kekecamatan dan dititipkan kepihak kepolisian. KhususTambelan, sudah dikirim leb-ih awal, sepekan lalu.

”Naskah soal yang kita ter-ima tidak ada kekurangan,sudah lengkap,” jelas Mach-fur, kemarin.

UN untuk tingkat SMPakan dilaksanakan selama 4hari, sejak Senin (4/5) ini sam-pai Kamis (7/5). Di Bintan,

TANJUNGUBAN - Dewan Pimpinan Cabang(DPC) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan(PDIP) Bintan membuka pendaftaran calon bu-pati dan calon wakil bupati Bintan untuk peri-ode 2015-2020 mendatang. Pendaftaran terse-but dimulai Senin (4/5) ini. Berkas pendaftarandiserahkan ke Sekretariat pembantu DPC Bin-tan di Jalan Indunsuri, Tanjunguban.

Ketua DPC PDIP Bintan Indra Setiawan, men-yampaikan, pendaftaran calon bupati dan ca-lon wakil bupati dari PDIP itu berdasarkan suratnomor 3/IN/DPP/IV/2015, perihal penegasandan instruksi tahapan Pilkada serentak tahun2015, serta Surat Ketetapan DPP nomor 031/A/TAP/DPP/V/2011.

”PDIP Kabupaten Bintan membuka pendaft-

TANJUNGUBAN - La Mawa(52), nelayan Pelantar 3 Sengga-rang, Tanjungpinang yang dia-mankan nelayan Desa Busung,Rabu (29/4) malam lalu, akhirnyadibebaskan, Sabtu (2/5) siang. LaMawa dilepaskan setelah keduabelah pihak nelayan tersebut ber-damai.

Kasatpol Air Polres Bintan,Iptu Adi Sucipto yang dihubun-gi menyampaikan, La Mawasempat 3 hari diamankan di kan-tornya, sudah dibebaskan dandipulangkan. Upaya itu dilaku-kan oleh pihaknya setelah pi-hak pelaku dan nelayan DesaBusung sepakat berdamai.

”Sudah dilepaskan kemarin.Kami utamakan jalur damai, kare-

PDIP Buka PendaftaranCabup dan Cawabup

aran cabup dan cawabup untuk semua lapisan,”terang Indra, di Sekretariat pembantu DPC PDIPBintan di Tanjunguban, Minggu (3/5).

Dikatakannya, pendaftaran tersebut dibukamulai Senin (4/5) dan berakhir pada Kamis tang-gal 14 Mei 2015, pukul 16.00. Pendaftaran sela-ma 10 hari itu membuka peluang kepada semuapihak, kalangan internal partai politik danmasyarakat umum untuk mendaftar.

”Kami harapkan mereka yang bersangkutandapat langsung mengambil formulir pendafta-ran, melengkapi persyaratan dan juga mengem-balikannya,” sebut Indra.

Ia juga menambahkan, para calon akan diver-ifikasi dan diseleksi sesuai dengan mekanismepartai. (aan)

Nelayan Pengguna PukatTeripang Dibebaskan

na mereka sama-sama nelayan.Pompong yang digunakan un-tuk memukat adalah pompong1 GT, ini menunjukkan La Mawaadalah nelayan dan rakyat bi-asa. Untuk upaya damai, pihakkepolisian menyerahkan kepa-da kesepakatan kedua belah pi-hak,” ujarnya, Minggu (3/5).

Terpisah, Kepala DesaBusung, Rusli yang diwawan-carai membenarkan kedua be-lah pihak nelayan sudah berd-amai pada Sabtu (2/5) lalu. Ne-layan Desa Busung sudah be-runding dan sepakat membe-baskan La Mawa. Namun, den-gan perjanjian La Mawa tidakboleh menangkap teripang den-gan menggunakan pukat.

”Karena akan merusaklingkungan laut dan juga meng-ganggu bubu ikan milik nelay-an kami,” terangnya.

Mengenai kerusakan bubunelayan Desa Busung, sam-bungnya, La Mawa sepakatakan mengganti kerugian. Sete-lah dihitung, La Mawa sanggupmengganti kerugian nelayanBusung sebesar Rp 500 ribu.Kemudian, kapal La Mawadikembalikan. Namun, pukat teri-pang tetap disita oleh nelayanDesa Busung.

”Dengan adanya kasus ini,diharapkan nelayan dari wilayahlain menghormati perjanjianyang sudah disepakati,” tambahRusli. (aan)

SMP yang akan melaksana-kan UN sebanyak 27sekolah. Sedangkan Ma-drasah Tsanawiyah (MTs)tercatat, ada 8 sekolah. Se-dangkan peserta yang akanmengikuti UN tingkat SMP/MTs berjumlah 2.275 siswa.

”Untuk antisipasi keboco-ran soal UN, soal disimpandi Polsek. Naskah soal akandiambil kepala sekolah mas-ing-masing, pada saat hari H,sesuai jadwal,” tambahnya.

Kapolsek Gunung KijangAKP M Sibarani menyam-paikan, selama UN berlang-sung pihak sekolah mengam-bil soal di polsek. Pihak ke-polisia akan menugaskan 2personel, untuk mengawalsoal tersebut sampai kesekolah. Selama disimpan dimapolsek, soal dijamin amandan tidak bocor.

”Untuk itu kami mengawa-si dengan menugaskan 2personel. Semoga UN lan-car,” kata Sibarani. (abh)

F-ADLY BARA HANANI

NASKAH: Naskah soal UN tingkat SMP dijaga di Mapolsek.

BEAUTY, HEALTHY & VITALITYHUB : ABENG PIN BB. 21043C5A

Tg Pinang :Batam :

Jln A. Yani (Simpang KUANTAN No. 1) Batu 5 Atas (100m Samping Kiri KODIM)

Perum Golden Land Blok D No. 57 Simpang Kara, Batam Center

0812 7745 4454 / 0819 9131 1555

Tg Balai Karimun, Bintan, Lingga, Anambas, Natuna. 0852 7222 9777

0778 750 1113 / 0813 6499 6663

VACUUM + CREAM PAYUDARA

PENGHILANG JERAWAT & FLEK HITAM

100% original import 3 kali pakai langsungterbukti besar, kencang, padat danmengembalikan payudara kendor baik gadisatau ibu-ibu DIJAMIN BERHASIL

Paket Spesial capsul & cream hilangkan semuajenis jerawat serius, ganas, batu, biasa, bintik,flek hitam, bekas jerawat. dalam 1 minggu jadibersih, putih, kencang & halus alami.

Herbal Suplemen :

VIMAX

VIMAX

- MENGATASI VITALITAS PRIA

- MENAMBAH STAMINA

- MENAMBAH UKURAN P

- MENYEHATKAN HUBUNGAN

PASUTRI

- MENGATASI VITALITAS PRIA

- MENAMBAH STAMINA

- MENAMBAH UKURAN P

- MENYEHATKAN HUBUNGAN

PASUTRI

PENGHANCUR LEMAKCapsul Penghancur lemak, LangsingkanPerut, Paha, Lengan dan Seluruh Tubuh,Dalam 1 Minggu Turun 4-6 Kg, 100% Natural,Aman Tanpa Efek Samping Untuk Pria danWanita. DIJAMIN

VACUUM PEMBESAR PENNY + OIL3 Kali Pemakaian Langsung Bertambah Besar,Panjang, Kencang, Kuat & Keras. + 3-7 CmPermanen & Istri Anda Kagum Luar Biasa Dibuatnya

ANEKA ACCESORIES P.W

- PENNY GETAR MUTIARA- PENNY MAJU MUNDUR- PENNY IKAT PINGGANG- PENNY GETAR KECIL / BESAR- ANEKA PENGGELI

PENINGGI BADAN SUPERCAPSUL ZENIT PRODUK OF USA

CAPSUL DARI USA TELAH TERBUKTIMENINGGIKAN BADAN DENGAN CEPAT1-2 BULAN BERATAMBAH 7-10 cmUNTUK SEMUA UMUR DIJAMIN BERHASIL

Spesial Obat Kuat Semalam Suntuk, Ampuh AtasiDisfungsi Ereksi, Kencang, Kuat, Keraskan Ereksi& Tahan Lama, AMAN....

OBAT PRIA PATENT

- VEGY GETAR- VEGY GETAR GOYANG- BONEKA FULL BODY- ANEKA KONDOM

(Lele, Badak, Roket dll)

OBAT WANITA FRIGID

CAIR, SERBUK, CREAMBangkitkan gairah seksual wanita agar lebih agresif

secara spontan dan aman

- PENGGEMUK BADAN- RAPET WANGI VIRGIN- PENGHILANG SELULIT

- PELANGSING CREAM- PERONTOK BULU- PEMBERSIH SELANGKANGANTE

RSED

IA :

- VIAGRA USA (100 Mg) Original- CIALIS ENGLAND (20 / 50 / 80 Mg)- PROCOMIL SPRAY- PLANT VIGRA- SONY (10 Tablet)

PEMERINTAH KABUPATEN BINTANDINAS KOPERASI UKM DAN PERINDUSTRIAN PERDAGANGAN KAB.BINTAN

DAFTAR HARGA RATA-RATA BAHAN POKOK DAN BARANG STRATEGIS

DIWILAYAH KABUPATEN BINTAN

TAHUN ANGGARAN 2015

PASAR TANJUNG UBAN PASAR KIJANG

1 . BERAS

* BULOG 1 KG -Rp -Rp* KUALITAS MEDIUM 1 KG 8.300Rp 8.400Rp* KW ATAS (Padang Raya) 1 KG 13.800Rp 14.000Rp

2 . GULA PASIR

* LOKAL 1 KG -Rp -Rp* IMPORT 1 KG 9.000Rp 9.500Rp

3 . MINYAK GORENG

* BIMOLI 2 LITER 30.000Rp 29.500Rp* FORTUNE 1 LITER 12.000Rp 12.000Rp* CURAH 1 KG 12.000Rp 12.000Rp

4. MENTEGA

* MENTEGA BLU BAND (saset) 1 KG 32.500Rp 32.500Rp* MENTEGA KILOAN 1 KG 13.000Rp 12.000Rp

5. * TEPUNG TERIGU

* SEGITIGA BIRU(kw Medium) 1 KG 8 0. 00Rp 8.000Rp* CAKRA KEMBAR 1 KG 13.000Rp 13.100Rp

6. DAGING SAPI DAN AYAM

* DAGING SAPI IMPORT 1 KG 84.000Rp 82.000Rp* DAGING SAPI LOKAL 1 KG 12 .0005Rp 12 .0005Rp* DAGING AYAM BROILER 1 KG 30.000Rp 32.000Rp* DAGING AYAM KAMPUNG 1 KG 45.000Rp 45.000Rp

7. TELUR AYAM

* A ( BESAR ) 1 BUTIR 1.400Rp 1.400Rp* B ( SEDANG ) 1 BUTIR 1.300Rp 1.300Rp* C ( KECIL ) 1 BUTIR 1.200Rp 1.200Rp* TELUR AYAM KAMPUNG 1 BUTIR 2.200Rp 2.200Rp

8. CABE

* CABE MERAH 1 KG 27.000Rp 29.000Rp* CABE HIJAU 1 KG 16.000Rp 17.000Rp

* CABE RAWIT 1 KG 25.000Rp 24.000Rp9 BAWANG

* BAWANG MERAH 1 KG 16.000Rp 10.000Rp* BAWANG PUTIH 1 KG 16.000Rp 15.000Rp

10 SUSU

KENTAL MANIS (KRIMER)

* MERK PRENJAK KALENG 7.500Rp 7. 005Rp* MERK INDOMILK KALENG 10.000Rp 10 2. 00Rp* MERK BENDERA KALENG 9.000Rp 9. 002Rp

11 BUBUK

* MERK DANCOW 400 Gr 44.000Rp 43 3. 00Rp* MERK BENDERA 300 Gr 44.500Rp 44.500Rp* MERK SGM 600 Gr 33.800Rp 3 .8003Rp* MERK LACTOGEN 750 Gr 7 .0007Rp 73.000Rp

12 GARAM BERYODIUM

* KASAR 1 KG 3.000Rp 3. 000Rp* HALUS 1 KG 4.000Rp 4.000Rp

13 KACANG KEDELAI

* EKSPOR/IMPOR 1 KG 9.800Rp 9.800Rp* LOKAL 1 KG -Rp -Rp

14 KACANG HIJAU 1 KG 22.000Rp 2 04. 00Rp15 KACANG TANAH 1 KG 19.000Rp 1 . 009 0Rp16 MIE INSTANT BUNGKUS 2 0. 00Rp 2 0. 00Rp17 IKAN ASIN TERI 1 KG 60.000Rp 60.000Rp19 GAS ELPIJI 3 KG 16.000Rp 16.000Rp

HARGA BARANG STRATEGIS

1 SEMEN

- SEMEN TIGA RODA ZAK 68.000

64.000

Rp 74.000

69.000

Rp- SEMEN PADANG ZAK Rp Rp- SEMEN HOLCIM ZAK 65.000Rp 73.000Rp

2 BATU BATA

- BATAKO BUAH 2.200Rp 2.200Rp- BATA MERAH BUAH 1.600Rp 1.600Rp

3 BESI (FULL)

- 6 mm BATANG 24.000Rp 19.000Rp- 8 mm BATANG 4 .0005Rp 34.000Rp- 10 mm BATANG 65.000Rp 31.000Rp- 12 mm BATANG -Rp -Rp

4 PUPUK NON SUBSIDI

- UREA KG 8.000Rp 8.000Rp- SP KG 6.000Rp 6.000Rp

NO JENIS BARANG SATUANHARGA ( Rp )

Tanjungpinang, 23 Maret 2015

BINTAN - Sebanyak 2.275orang pelajar SMP di Kabu-paten Bintan akan mengikuti

Naskah Soal Dikawal Polisiujian nasional (UN), Senin (4/5) hari ini. Dinas PendidikanPemuda dan Olahraga (Dis-

Berkas Oknum Brimob LengkapBINTAN - Pihak kepolisianBintan akan mengirimkanberkas penyidikkan kasuspencurian genset tower se-lular kepada KejaksaanNegeri, Senin (4/5) hari ini.Surat Perintah Dimulai Pe-nyidikkan (SPDP) telah di-layangkan ke pihak Kejak-saan Negeri Tanjungpi-nang, pekan lalu.

Saat ini, 4 pelaku terma-suk seorang oknum Brimobtelah dititipkan ke rumahtahanan (Rutan), sambil

menunggu proses pem-berkasan selesai. Informa-si yang di peroleh dariPolsek Gunung Kijang, pi-haknya akan mengirim ha-sil penyidikkan ke kejak-saan. Karena satu mesingenset tower selular yangdi curi 4 pelaku tersebut,berada di wilayah PolsekGunung Kijang. Selain ituada Polsek Bintan Utara,Polsek Teluk Bintan. Keti-ga polsek tersebut telahselesai memeriksa ke 4 ter-

sangka, kini tengah prosespemberkasan.

Kapolsek Gunung KijangAKP M Sibarani menyam-paikan, satu DPO belumtertangkap, pihaknya masihmelakukan pengejaran. Na-mun untuk kasus 4 tersang-ka yang sudah diprosessudah lengkap.

”Satu tersangka DPO ka-sus pencurian genset tow-er selular belum tertangkap.Senin ini, kami akan mengir-imkan surat hasil penyidik-

kan ke pihak kejaksaan,”jelas Sibarani, Minggu (3/5).

Empat tersangka pencu-rian genset tower selular se-lular tersebut, masing-mas-ing Jim Ospri, Darwan Danisementara penampungnyaSafwan Hani. Setelah polisiberhasil menangkap tigatersangka April lalu, akhirn-ya satu orang oknum ang-gota Brimob bernama MRahmat, berhasil ditangkap.(abh)

Page 8: Epaper Tanjungpinang Pos 4 Mei 2015

PRO BINTAN SENIN SENIN SENIN SENIN SENIN 4 MEI 20158 TANJUNGPINANG POS

DARI kejauhan, AnsarAhmad dengan pakaian safari serba hitam

berdiri di podium utama. Tan-gan Ansar memberikan hor-mat kepada bendera merah-putihm, ketika komandan up-acara memberikan penghor-matan. Di depan Ansar Ah-mad berbaris ratusan pelajarsekolah dasar sampai ketingkat SMA. PeringatanHardiknas 2015 yang dihadi-ri Wabup Khazalik, Sekda

Peringatan Hardiknas 2015 Bintan

Ansar Terenyuh MengenangProgram Pendidikan di Pulau

Bupati Bintan H Ansar Ahmad merasaterenyuh ketika mengenang bagaimana

kondisi pendidikan anak pulau dandaerah pesisir di Bintan, sepuluh tahun

lalu. Perasaan sedih itu terpancar dariraut wajah Ansar saat foto bersama

dengan pelajar usai memperingati HariPendidikan Nasional (Hardiknas) tahun

2015 di lapangan relif Antam Kijang,Sabtu (2/5). Kenapa terenyuh?

YUSFREYENDI, Bintan

Lamidi, Ketua PKK BintanDewi Kumalasari, KetuaGOW Nur Saadah sertasejumlah anggota dewanBintan di lapangan relif Antamitu berjalan khidmat. Tidakluput pula, dalam upacara haribesar nasional itu hadir Ke-pala Dinas Pendidikan Pemu-da dan Olahraga Bintan, Ma-khfur Zurachman bersamastaf dan pegawainya.

Lanjut ke Hal 7

F-IST

LESEHAN: Bupati Bintan H Ansar Ahmad, Wabup H Khazalik berfoto sambil lesehan dengan pelajar usai upacara Hardiknas.

Hari Ini, Risalasih DilantikJadi Direksi PT BIS

BINTAN - PemerintahKabupaten Bintan akanmelantik Risalasih sebagaiDireksi PT Bintan Inti Suk-ses (BIS) yang baru, Senin(4/5) ini. Risalasih meng-gantikan jabatan Riza Pro-vita yang sudah menjalani2 periode.

Muhammad Hendri ,Asisten Administrasi Pe-merintahan KabupatenBintan, menyampaikan,pelantikan Risalasih se-bagai Direksi BUMD PT

BIS, setelah menjalani be-berapa tahapan seleksi.Setelah pelantikan peja-bat yang baru, PemkabBintan optimis terhadapperkembangan dan per-tumbuhan uni t usahaBUMD tersebut lebih baiklagi dari sebelumnya.

”Direksi yang terpilihsudah menjalani seleksiyang ketat. Sejauh ini kamimelihat Direksi terpilih yak-ni saudara Risalasi memilikikemampuan yang baik. Itu

terlihat saat seleksi direksibeberapa waktu lalu,” jelasHendri, Minggu (3/5)

Dikatakannya, pelantikanDireksi PT BIS akan dilak-sanakan di aula PemkabBintan sekitar pukul 13.00.Pelantikan akan dilaksana-kan oleh Bupati Bintan,Ansar Ahmad.

Pada kesempatan lain,Ady Indra Pawenari, seo-rang pengusaha di Bintan

Lanjut ke Hal 7

Page 9: Epaper Tanjungpinang Pos 4 Mei 2015

04:38

18:06

12:01 15:21

19:17

9SENIN SENIN SENIN SENIN SENIN 4 MEI 2015

UPAYA keluar dari krisis air ber-sih di Ibu Kota Provinsi Kepri,diharapkan dari proyek instala-si pengelolaan air bersih (IPA)Sea Water Reverse Osmosis

PipaSWRO,TerhambatDIPA

TANJUNGPINANG - Kepala SatpolPP Kota Tanjungpinang, Irianto,

melalui Kepala Bi-dang (Kabid) O-

perasional danTrantib Satpol PPTanjungpinangOmrani, memin-

ta jajaran ketuaRT/RW se-Kota Tan-

jungpinang, untuk kembali mengaktifkan pos kam-ling di wilayah masing-masing. ”Saya menilai masih banyak pos kamling di se-tiap pemukiman warga tidak lagi berfungsi den-gan baik. Sehingga banyak di temukan tindak krim-inal pemukiman tersebut,” kata Omrani, baru-baruini.

RT dan RWDiminta Aktifkan

Pos Kamling

Lanjut ke Hal 10

Klinik dan Apotek Kimia Farma Hadir di Ganet

F-ANDRI DWI S/TANJUNGPINANG POS

TINJAU: Rustam dan Arlius (kanan) berbincang-bincang dengan Ermansyah Siregar, di sela-sela peresmian Klinik dan Apotek Kimia Farma, Ganet, Tanjungpinang, Minggu (3/5).

TANJUNGPINANG - Klinik danApotek Kimia Farma Ganet di JalanGanet diresmikan Kepala DinasKesehatan Kota Tanjungpinang,Rustam, Minggu (3/5). Ini meru-pakan outlet Apotek Kimia Farmacabang ke-8 di Tanjungpinang.Sedangkan, kliniknya cabangyang ke-5 di Tanjungpinang.

Rustam menyambut baik den-gan keberadaan Apotek KimiaFarma Ganet dan Klinik di JalanGanet. Dan, ini sesuatu yang sa-ngat berkah dan berharga bagiwarga Kecamatan Tanjungpi-nang Timur. Karena, warga bisamemanfaatkan klinik dan apotekini untuk mendapatkan pelaya-nan kesehatan.

”Hadirnya klinik dan apotekdikelola Kimia Farma, jadi warga

warga Ganet tidak jauh-jauh lagiuntuk mencari obat yangdibutuhkan,” jelas Rustam.

Ditempat yang sama, BisnisManagjer Kimia Farma Tanjung-pinang, Ermansyah Siregar me-nambahkan, untuk pelayanankesehatan, ditempatkan dua dok-ter umum melayani masyarakat,untuk melayani pembelian obat.

Bagian kliniknya ada empatdokter, terdiri dari dua dokterumum ditambah dua dokter spe-sialis yakni dokter spesialis anakdan penyakit dalam.

”Semua dokter kita, siap mela-yani masyarakat khususnya war-ga Ganet tentang kesehatan,”kata Ermansyah Siregar.

Lanjut ke Hal 10

ZULFIKAR,Tanjungpinang

EDI RAHMAT

Jadi memang hanyatinggal menunggu

DIPA saja. Lanjut ke Hal 10

F-ADLY BARA HANAN/TANJUNGPINANG POS

PASANG: Pekerja sedang memasang pipa utama untuk pipa khusus untuk instalasi pengelolaan air bersih (IPA) Sea Water Reverse Osmosis (SWRO)Tanjungpinang. Tahun ini pemasangan pipa utama SWRO terkendala DIPA. Foto ambil tahun 2014.

Page 10: Epaper Tanjungpinang Pos 4 Mei 2015

TANJUNGPINANG POS10 SENIN SENIN SENIN SENIN SENIN 4 MEI 2015

PT. PELAYARAN NASIONAL LAUTAN KUMALA

JADWAL KEDATANGAN - KEBERANGKATAN KAPAL PERINTIS

PERIODE : MEI S/D JULI 2015

TUJUAN

TANGGAL JAM TANGGAL JAM

19 Mei 2015 27 Mei 2015

30 Mei 2015 07 Juni 2015

10 Juni 2015 18 Juni 2015

21 Juni 2015 29 Juni 2015

02 Juli 2015 10 Juli 2015

13 Juli 2015 21 Juli 2015

TUJUAN

TANGGAL JAM TANGGAL JAM

15 Mei 2015 23 Mei 2015

26 Mei 2015 03 Juni 2015

06 Juni 2015 14 Juni 2015

17 Juni 2015 25 Juni 2015

28 Juni 2015 06 Juli 2015

KEBERANGKATAN KEDATANGAN TANJUNG PINANG

KM. SABUK NUSANTARA 30

KM. SABUK NUSANTARA 39

TAMBELAN-

PONTIANAK-

SERASAN-SUBI-

RANAI-P. LAUT-

KELARIK-SEDANAU-

P. TIGA-MIDAI-

TAREMPA-KUALA

MARAS

11.00 13.00

10.00 10.00

KUALA MARAS-

TAREMPA-MIDAI-P.

TIGA-SEDANAU-

KELARIK-P. LAUT-

RANAI-SUBI-

SERASAN-SINTETE-

TAMBELAN

KEBERANGKATAN KEDATANGAN KIJANG

Catatan : 1. Calon Penumpang diharapkan datang satu jam sebelum jam keberangkatan2. Jadwal sewaktu-waktu dapat berubah dikarenakan alasan operasional3. Informasi Hub. 0812 6184 1675 (Qomar) - 0812 6669 7190 (Indra)

(SWRO) teknologi pengelolaanair asin jadi tawar yang mampumemproduksi 50 liter per detik,belum bisa terwujud. Proyek den-gan pagu anggaran menelan Rp47 miliar dari dana ABPN melaluiproyek multiyears, sampai saatini belum bisa manfaatkan.

Menurut Kepala Satuan Ker-ja Non Vertikal (SNKV) Pengem-bangan Kinerja Pengelolaan AirMinum (PKPAM) KementrianPU dan Pemukiman ProvinsiKepri, Edi Rahmat, perubahannomenklatur Kementrian Peker-jaan Umum dan Pemukiman (Ke-men PU dan Pemukiman) berim-bas kepada lanjutan pekerjaanpemasangan jaringan pipa uta-ma (JPU) untuk pendistribusianair dari instalasi Sea Water Re-serve Osmosis (SWRO) di Ko-

mpleks TNI AL, Batu Hitam,Kota Tanjungpinang. ”Karenaada perubahan nomenklaturdan perubahan struktur di Ke-mentrian.

Maka DIPA (Daftar Isian Pel-aksanaan Anggaran,red) sampaisaat ini belum diserahkan,” kataEdi Rahmat, Minggu (4/5).

Kondisi ini sambung Edi,membuat pihaknya belum bisamemastikan kapan lanjutan pe-kerjaan JPU itu akan dilakukan.

”Kalau misalnya besok DIPAitu sudah diserahkan. Pekerjaanitu pasti akan langsung dimu-lai,” tuturnya.

Sebab kata dia, anggaran un-tuk lanjutan pekerjaan JPU inisudah dianggarkan. Selain ituproyek ini juga sudah ditender-kan dan sudah pemenangnya.

“Jadi memang hanya tinggalmenunggu DIPA saja,” tuturn-ya. Pada waktu itu Edi juga men-jamin, bila pekerjaan pemasan-gan JPU tersebut rampung. In-stalasi SWRO di Batu Hitam ituairnya sudah bisa dinikmati olehmasyarakat Kota Gurindam.

”Sejauh ini untuk masalah tek-nis, instalasi itu sudah tidak adakendala lagi. Listriknya sudahoke, semua peralatannya sudahsiap. Hanya tinggal menungguJPU saja,” tuturnya.

Namun kata dia, sampai saatini Pemerintah Provinsi Kepri be-lum juga melakukan pembahasanterkait pihak yang nantinya akanmengelola SWRO itu.

”Soal pengelolaannya yangsekarang belum tahu. Apakahnanti melalui kontrak kerjasama

antara pelaksana dan Pemda.Atau Pemda nanti yang sepenu-hnya akan mengelola instalasiitu,” tuturnya.

Tapi kata dia, pihaknya ber-harap agar Pemprov Kepri maumelakukan kerjasama denganpelaksana untuk mengelola in-stalasi tersebut.

Mengingat, instalasi itu katadia seluruhnya menggunakanteknologi yang canggih. Seh-ingga diperlukan orang-orangyang ahli dibidangnya. Untukmencegah hal-hal yang tidak di-inginkan. ”Untuk masalah pen-gelolaan ini mungkin sebaiknyapemda membuat kerjasama den-gan pelaksana. Supaya kalausewaktu-waktu terjadi kerusa-kan dapat segera ditangani,”sarannya. ***

Pipa ....................................................... dari halaman 9

TANJUNGPINANG - FakultasKeguruan dan Ilmu Pendidikan(FKIP) Universitas Maritim RajaAli Haji (UMRAH) Tanjungpi-nang, akan mengirimkan lulusanterbaiknya, untuk melanjutkan stu-di program master di UniversitiPendidikan Sultan Idris (UPSI)Malaysia.

”Ini follow up (kelanjutan, red)dari memorandum of under-standing (MoU) kemarin. Intinya,kita akan mengirimkan mahasiswauntuk lanjut S2,” kata Dekan FKIPUMRAH, Abdul Malik usai per-temuan dengan utusan Persatu-an Alumni Suluh Budiman(PASB) UPSI di Hotel Laguna,Kota Tanjungpinang, Jumat (1/5)malam.

Abdul Malik membeberkanselain akan mengirimkan lulusanFKIP UMRAH dan UPSI juga se-dang merencanakan program per-tukaran mahasiswa dan dosen.

”Kita juga merencakan untukmenjadikan UPSI sebagai tempatkursus di bidang pendidikan,”tuturnya.

Ia juga menyampaikan, UPSIMalaysia juga berencana untukmembuka cabang di Kota Tan-jungpinang. Sejauh ini kata dia,rencana tersebut masih dalam ta-hap pembicaraan antara UPSI danpemerintah daerah.

Menurutnya, disetiap pemuki-man memang ada pos kamlingyang sudah dibangun, tapi RTdan RW setempat tidak mengak-tifkan lagi. Akibatnya, tidak di-aktifkan lagi, bisa mengundangtindak kriminalitas di pemukimanwarga tersebut. Ada ratusanpos kambling yang telah ter-data oleh Satpol PP, namunsayang hanya sekian persen

yang aktif sebagian sudahtidak layak dikatakan sebagaipos kambling. ”Belum lama ini saya sendiri te-mukan, ada pos kamling diwilayah kita yang mirip sepertigudang penyimpanan barang,”terangnya

Omrani sangat menyayang-kan, sejauh ini pengawasan pi-hak RT/RW hingga jajaran kelu-

rahan belum bisa memaksimalkanpos kamling di wilayah Tanjung-pinang ini dengan baik.

Keberadaan pos kamling,menurutnya sangat berperanpenting. Terutama mencegahtindak kriminal di perumahan.

Sehingga menimbulkan keti-daknyamanan bagi masyarakatTanjungpinang.

”Tentunya warga tidak mera-sa nyaman,” tambahnya

Tahun 2016 mendatang, Pem-ko Tanjungpinang berencana

akan kembali menganggarkandana untuk pembangunan poskambling yang baru.

”Kalau aktif pos kamling, or-ang yang ingin melakukan keja-tahn pasti mikir-mikir dulu, takutditangkap,” tegasnya. (ais)

RT ................................................................................dari halaman 9

Ermansyah Siregar menjelas-kan Klinik dan Apotek KimiaFarma tidak hanya berada diTanjungpinang. Juga berada didaerah Kabupaten Bintandaerah Kijang.Ia berencana akan kembali mem-buka outlet baru lagi. Rencana-nya, untuk klinik bangun di JalanSutomo Tanjungpinang. Se-dangkan, Apotek Kimia Farman-ya berada di daerah Batu 8 AtasTanjungpinang, Jalan Raja HajiFisabilillah. ”Kita mengupayakanpelayanan terbaik. Karena kitamerupakan bisnis milik BUMNbergerak bidang penyedia obat-obatan kesehatan untuk masya-rakat,” sebutnya.

Menurutnya, semakin bany-ak outlet kimia farma dan klinik diTanjungpinang, semakin terjan-

gku bagi masyarakat untuk ce-pat mendapatkan pelayanankesehatan. ”Kita tetap memberi-kan pelayanan terbaik untukmasyarakat khususnya wargaGanet,” singkatnya.

Camat Tanjungpinang Timur,Arlius menyambut baik ke-beradaan outlet baru Kimia Far-ma Ganet dan klinik di wilayah-nya. Ia meminta melalui ketua RTmaupun RW, untuk menyampai-kan kepada warganya tentangkeberadaan Klinik dan ApotekKimia Farma Ganet.

”Hadirnya kimia farma inibermanfaat bagi warga kami,warga kita tidak jauh-jauh lagimencari obat. Dan, juga tidakjauh-jauh lagi untuk mendapatpertolongan pertama oleh tim me-dis. (dri)

Klinik .......dari halaman 9

Dua Siswa SMPTidak Bisa Ikut UNKPPAD Buka

KontakPengaduan UN

TANJUNGPINANG- Hari ini,Senin (4/5) sekitar 3.427 siswaSMP sederajat di Tanjungpi-nang akan mengikuti Ujian Na-sional (UN). Tidak halnya den-gan dua pelajar SMP berinisialMrh dan Bu. Dua siswa tersebuttidak bisa mengikuti UN tingkatSMP karena dikeluarkan oleh pi-hak sekolah SMPN 2 Tanjungpi-nang secara sepihak, tanpa per-setujuan orangtuanya.

Akibatnya, kedua pelajar terse-but tidak terdaftar dalam pesertaUN tahun ini. Bahkan, keduanyajuga tidak sekolah lagi atau pu-tus sekolah hingga saat ini.

Mrh dan Bu dikeluarkan darisekolah SMPN 2 Tanjungpinangmenjelang pelaksanaan UN. Iadikeluarkan dari sekolah saat te-man-temannya dan siswa kelas3 SMP lainnya didaftarkan pihaksekolah ke Dinas Pendidikan agarmenjadi peserta UN.

Ia dikeluarkan dari sekolahtanggal 16 Februari 2015, semen-tara saat yang bersamaan sekolahharus mengirimkan data siswikelas 3 yang akan mengikuti UN.

Mrh dikeluarkan dengan ala-san telah melanggar aturansekolah berkali-kali. Seperti tatatertib yang dilanggar oleh Mrhantara lain cabut saat pelajaran,memakai baju polos tanpa atributyang semestiya, potongan ram-but sesuai dengan model yangditetapkan sekolah dan lainnya.

Berdasarkan surat yang dike-luarkan pihak SMPN 2 Tanjung-pinang, Mrh dikeluarkan tanggal16 Februari 2015. Namun, ada su-rat permohonan pindah dari or-angtua Mrh. Tapi, surat yangdiketik rapi pakai komputer terse-but tidak ditandatangani si pemo-hon atau oleh orangtua si anak.

Tanggal kedua surat yaitusurat permohonan pindah dariorangtua dan surat pindah yangdikeluarkan pihak sekolah sama,yaitu tanggal 16 Februari.

”Orangtua Mrh tidak pernahmengajukan surat pindah kepa-da pihak sekolah. Keluarga meng-inginkan Mrh tetap sekolah danmengikuti ujian UN di SMPN 2.Mengapa pihak sekolah member-hentikan anak secara sepihaktanpa persetujuan orangtua,” ujarNur, wali dari Mrh saat mengaduke KPPAD Kepri, baru-baru ini.

Atas ketidakberdayaan keduaorangtua Mrh karena ibunyayang sedang sakit saat ini danbapaknya yang berada di rumahkarena bekerja membuat Nur,tante dari Mrh, turun tangan.

Nur kemudian membuat lapo-ran ke KPPAD Kepri tanggal 23April lalu. Dari laporan tersebut,KPPAD melakukan upaya ad-vokasi kepada Kepsek SMPN 2Tanjungpinang dan Dinas Pen-didikan Kota Tanjungpinang.Tujuannya agar hak pendidikanMrh dan temannya tidak hilangdan bisa mengikuti UN hari ini.

Bahkan dari penelurusan KP-PAD Kepri, jumlah anak yang

menjadi korban dalam peram-pasan hak pendidikan di SMPN2 Tanjungpinang bertambah satulagi sehingga menjadi 2 anak.Siswa tersebut berinisial Bu dandikeluarkan hampir bersamaandengan Mrh.

Alasan Bu dikeluarkan jugasama, yaitu melanggar tata tertibsekolah. Hingga saat ini, Bu tidaksekolah lagi dan otomatis jugatidak bisa ikut UN. Akibatnya, Buyang merupakan anak angkat darikeluarganya saat ini sering dima-rahi oleh ibu angkatnya. Juga jadikorban karena posisinya sebagaianak angkat.

Ketua KPPAD Kepri ErrySyahrial sangat menyesalkan tin-dakan Kepsek SMPN 2 Tanjung-pinang yang mengeluarkan siswakelas 3 SMP secara sepihak tan-pa persetujuan orangtua dan di-lakukan saat siswa tersebuthendak menempuh UN.

Tindakan tersebut sudah me-langgar hak-hak anak untukmendapatkan pendidikan danmerampas masa depan anak se-cara sepihak. Terlepas anak terse-but nakal dan telah melanggartata tertib sekolah, hak pendidi-kan anak tersebut tidk boleh di-hilangkan apalagi dirampas kare-na pendidikan merupakan salahsatu hak dasar atau hak asaziyang dijamin konstitusi dasardan UU.

KPPAD Kepri juga menyesal-kan tidak melihat ada upaya pi-hak sekolah untuk membantuanaknya tersebut untuk mencar-ikan sekolah lain seperti sekolahswasta agar bisa sekolah dan bisamengikuti UN. ‘”Inilah potretpendidikan kita saat ini yangmasih belum ramah anak dan rent-an terjadi pelanggaran hak anak.Mungkin ini masukan bagi kitasemua terutama dunia pendidi-kan dalam memaknai peringatanHari Pendidikan Nasional saatini,” ujar Erry yang juga KetuaAsosiasi KPAID se-Indonesiakepada wartawan.

Terhadap pelanggaran hak pen-didikan hak anak tersebut, KPPADKepri tanggal 28 April lalu lang-sung melakukan upaya advokasikepada pihak terkait yaitu denganpihak SMPN 2 Tanjungpinang danDinas Pendidikan Kota Tanjung-pinang di kantor Dinas PendidikanTanjungpinang.

Dari advokasi diadakan perte-muan yang dihadiri oleh Ketuadan dua orang komisioner KP-PAD Kepri, Kabid Dikdas DinasPendidikan Husnari, KepsekSMPN 2 Tanjungpinang MuliaWiwin, wali kelas, orangtua danwali murid Mrh.

Namun harapan Mrh untukikut UN hari ini pupus sudah kare-na namanya tidak terdaftar sebagaipeserta UN. Hal tersebut membuatMrh, orangtua dan walinya san-gat kecewa.

Pihak sekolah dan Dinas Pen-didikan mengupayakan Mrh bisaikut ujian Paket B Agustus nanti.Namun usulan tersebut belumdiamini oleh pihak keluarga Mrh.Pihak keluarga Mrh mengatakanakan membawa kasus tersebutranah hukum dan lembaga inde-penden lainnya. (bas)

Pertahankan Aset Negara,Pelindo Tuntut Pidana dan Perdana

F-ADLY BARA HANANI/TANJUNFPINANG POS

TUTUP: Warga yang mengklaim pemilik lahan kawasan pelabuhan kontainer Kijang, menutup akses jalan tersebut karena belum ganti rugi dari pihak Pelindo.

Terkait Penutupan Akses Masukdan Keluar Pelabuhan Kijang

ABAS-ADLY,Tanjungpinang

PENUTUPAN lokasi keluar ma-suk kendaraan dari dan ke pela-buhan kontainer Kijang yangdikelola PT Pelindo Tanjungpi-nang, dikoordinir oleh LSM Pi-jar Keadilan Provinsi Kepri yangmenurut keterangan atas per-mintaan dan kesepakatan Mun-toadi dan kawan-kawan, yangmengklaim sebagian tanah HPL(Hak pengelolaan) nomor 1/Ki-jang tertanggal 14 Mei 1988 atasnama Perum Pelabuhan I Cq PTPelabuhan Indonesia I (Perse-ro) sesuai surat nomor 0012/LSM-PK/IV/15 tanggal 28 April2015, tanggal 30 April, berbun-tut panjang.

General Manager (GM) Pelin-do I Kota Tanjungpinang MAsyhari menjelaskan, penutupanjalan dari dan ke pelabuhan telahmerugikan masyarakat dan Pelin-

do sendiri. Kerugiaan materiil se-lama dua hari, terhitung tanggal30 April dan 1 Mei sekitar Rp 80juta dan kerugian imateriil sekitarRp 5 miliar.

”Demi aset negara, Pelindoakan menuntut balik LSM PijarKeadilan Provinsi Kepri dan PakMuntoadi dan kawan-kawan,secara pidana dan perdata,” kataM Asyhari, kemarin.

Menurut M Asyhari, secarajuridis formil maupun juridis ma-teril, sampai dengan saat ini tanahyang diklaim oleh Muntoadi te-lah dikuasi Pelindo secara terusmenerus selama kurang 27 tahun,berdasarkan hal pengelolaan darinegara sesuai dengan sertifikatHPL nomor 1/Kijang tertanggal14 Mei 198 atas nama Perum Pel-abuhan I cq PT Pelabuhan Indo-nesia I (persero). Sampai saat inisertifikat tersebut belum pernahdicabut atau dibatalkan oleh pi-hak yang berwenang.

”Mestinya Pak Muntoadi danteman-temannya yang jugamengklaim memiliki sertifikat sah,ya sama-sama kita uji sertifikat inidipengadilan. Nanti pengadilanyang memutuskan. Saya sangatmenyesalkan penutupan aksesdari dan ke pelabuhan Kijang,”bebernya.

Mestinya, kata M Asyhari,Muntoadi seharusnya terlebihdahulu melakukan pengujian se-cara legal melalui badan, instansiatau pejabat yang diberikan ke-wenangan oleh undang-undang,atau melalui pengadilan tata usa-ha atau pengadilan negeri, untukmendapatkan kepastian hukumtetap, siapa secara hukum yangberhak atas objek tanah yangsama-sama diklaim oleh Muntoa-di maupun Pelindo.

”Bukan justru secara prematurmelakukan tindakan penutupan,apalagi faktual alas hak yangmenjadi dasar lahan tersebut ad-alah sertifikat HPL. SedangkanBapak Muntoadi dan kawan-kawan, berdasarkan alas hakyang sampai dengan saat ini be-

lum pernah diuji dan disahkanoleh badan pertanahan setempat,sebagaimana diamanatkan olehUndang-undang pokok agrarianomor 5 tahun 1690,” tegasnya.

Ditegaskan dia, Pelindo takmungkin melakukan ganti rugi,kemudian darimana uang yangharus dikeluarkan untuk melaku-kan ganti rugi. Karena, tim sem-bilan saat itu telah melakukan gan-tirugi lahan masyarakat, saat itujuga diumumkan siapa saja yangbelum diganti rugikan, semuan-ya mengaku sudah digantirugi-kan. ”Tak mungkin kita keluarkanganti rugi lagi, karena tim sembi-lan sudah melakukan ganti rugi.Kita juga memiliki sertifikat yangsah,” tegasnya. Sebelumnya,sejumlah warga memblokir ataumenutup pintu masuk kawasanpelabuhan bongkar muat barang,di Sungai Kolak, Kijang, Keca-matan Bintan Timur, Kamis (30/4). Sikap itu dilakukan karenawarga geram karena status lahanyang masih milik beberapa war-ga itu belum diganti rugi oleh pi-hak Pelindo.

”Lahan yang digunakan PTPelindo itu statusnya masih milikwarga. Selama ini, lahan dipakaitanpa ada persetujuan sewa pa-kai dan ganti rugi. Kami menutuppintu ke pelabuhan, agar pihakPelindo bisa menyelesaikan per-soalan tersebut,” kata Oloan Si-matupang, selaku pihak yangdiberikan kuasa oleh pemilik lah-an tersebut.

Oloan menjelaskan, penyele-saian lahan warga sudah dibic-arakan pada saat pertemuan me-diasi yang dilakukan antara pi-hak pemilik lahan dengan PTPelindo bersama PemerintahanKecamatan Bintan Timur, padabulan Maret lalu. Tapi sampaisaat ini belum menemukan titikpenyelesaian.

Menurutnya, lahan seluas se-kitar 2 hektare tersebut merupa-kan lahan milik Muntoadi danbeberapa warga lain. Kepemili-kan lahan itu disertai bukti-buktisurat kepemilikan yang sah.Akan tetapi, pihak PT Pelindomengklaim bahwa lahan terse-but miliknya. ***

F-INDRA KELANA/TANJUNGPINANG POS

LIHAT: Peserta seleksi calon Brigadir melihat papan pengumuman kelulusan, Sabtu (2/5).

Amoy Tanjungpinang LolosSeleksi Calon Polri

TANJUNGPINANG - Seoranggadis dari etnis Tionghoa,Febriani (18) menjadi bukti nya-ta bahwa seleksi penerimaancalon Brigadir Polri tidak meman-dang etnis dan ras manapun.

Siswa lulusan SMK Pemban-gunan 2014 itu terlihat sangatsumringah ketika namanya ter-lampir dalam daftar calon siswiBrigadir Polri yang akan melan-jutkan tes selanjutnya di PoldaKepri, Batam. Pengumumuman

kelulusan tahap pertama pener-imaan Brigadir Polri telah diu-mumkan di Mako Polres Tan-jungpinang, Sabtu (2/4). Kelu-lusan Febriani menjadi momen-tum bagi dirinya dan etnis lain-nya agar dapat berdikari sebagaiWNI berbakti pada negara.”Atas kemauan sendiri. Sayatermotivasi untuk mengabdi ke-pada negara. Untuk membuatmasyarakat berfikir positif,” ung-kapnya. Tahun sebelumnya,

Febriani pernah ikut mendaftaryang sama. Hanya saja dikarena-kan umurnya saat itu tidak me-menuhi syarat usia 17 tahun.

Sabtu kemarin, sekitar 33 o-rang dinyatakan tidak lulus sele-ksi awal dalam penerimaan ca-lon Brigadir Polri. Mereka din-yatakan gugur saat sesi wawan-cara. Sekitar 208 orang yang ter-diri dari 160 pria dan 48 orangwanita telah melalui ujian tahappertama. (ika)

Lulusan Terbaik UMRAHDikirim ke Malaysia

”Kalau ini dapat dilaksanakantentu akan sangat berguna untukFKIP dan juga untuk peningka-tan kualitas pendidikan,” sebutpria yang juga dikenal sebagaibudayawan Kepri ini.

Presiden PASB UPSI Dato HajiAhmad Haji Burak menambah-kan, UPSI juga memberikan dis-kon 50 persen biaya masuk bagilulusan FKIP UMRAH yang in-gin melanjutkan studi ke jenjangS2. ”Sekarang ini budak (maha-siswa, red) Thailand yang sudah da-pat potongan itu. Sekarang budak(mahasiswa, red) Thailand itu ban-yak yang sudah menjadi dosen dinegara asalnya,” tuturnya.

Pada waktu itu Dato Haji men-yampaikan, UPSI memiliki 10 fakul-tas untuk program master dandoktor. Dimana 10 fakultas itu ter-diri dari lima fakultas dibidang pen-didikan sain dan teknik, serta limafakultas di bidang non sains danteknik. ”Kita berharap anak-anakKepri ini terbuka hatinya untukmelanjutkan di UPSI,” sebutnya.

Selain itu kata dia, hal ini jugatentunya menjadi salah cara un-tuk menguatkan tali silahturah-mi. Mengingat sudah sejak za-man Kerajaan Riau-Lingga-Johorantara Kepri dan Malaysia sudahmemiliki kedekatan secara emo-sional. (cr23)

Page 11: Epaper Tanjungpinang Pos 4 Mei 2015

TANJUNGPINANG POS

SENIN SENIN SENIN SENIN SENIN 4 MEI 2015 11

GUBERNUR Kepri H Muham-mad Sani, bersilaturahmi denganratusan warga Paguyuban Ke-luarga Jawa (PKJ) KabupatenBintan, Sabtu (2/5), di GOR De-mang Lebar Daun, Kijang.Dalam kegiatan ini, gubernurmenyerahkan bantuan per-angkat kesenian wayang kulitkepada Paguyuban KeluargaJawa (PKJ) Kabupaten Bintan.

Selain silaturahmi denganmasyarakat, gubernur jugamenyerahkan bantuan sosial ke-pada 100 anak yatim dan pelajarkurang mampu. Penyerahan ban-tuan disaksikan Ketua PKJ Kabu-

Sani Silaturahmi dengan PKJ Bintanpaten Bintan Hasyim Sunarno,Ketua Komisi II DPRD Kepri Is-kandarsyah, mantan anggotaDPRD Kepri Dalmasri Syam,sejumlah tokoh masyarakat dantokoh warga Jawa di Bintan, ser-ta ratusan warga Bintan asalJawa. Pagelaran wayang kulitmalam itu mengambil tema ”Se-mar Mbangun Kayangan” den-gan Ki Dalang Warseno. Pagela-ran ini ditampilkan oleh sanggarkesenian wayang Karawitan PKJ,Puji Rahayu dan Ngesti LangenBudi.

Gubernur berharap masyara-kat Bintan selalu mendorong dan

berpartisipasi dalam membangundaerah serta mendorong programpembangunan pemerintah. Se-hingga, pembangunan itu bisadinikmati bersama. Masyarakatdiharapkan selalu bersyukur ataspembangunan yang dijalankanpemerintah. Termasuk untukpengembangan seni budaya.Seperti wayang kulit maupun ke-senian lainnya. Dalam kegiatanpagelaran wayang kulit itu diam-bil hikmah positif. ***

Narasi : YusfreyendiFoto : Afif Humas

Pemprov Kepri

Gubernur Kepri HM Sani menyerahkan bantuansosial kepada pelajar SMP kurang mampu.

Gubernur Kepri HM Sani menyerahkan bantuankepada santri dan anak yatim.

Gubernur Kepri HM Sani menyerahkan bantuansosial kepada anak yatim.

Gubernur Kepri H Muhammad Sani menyerahkan bantuankepada pelajar SMA dari keluarga kurang mampu.

Gubernur Kepri HM Sani bersilaturahmi dengan ratusanmasyarakat Jawa di Kabupaten Bintan. Gubernur Kepri HM Sani menyerahkan wayang kepada Ki Dalang Warseno.

Sanggar wayang kulit memainkan alat musik wayangbantuan dari Pemprov Kepri.

Gubernur Kepri HM Sani bersilaturahmi dengan tokohmasyarakat Bintan.

Gubernur Kepri HM Sanimenyampaikan sambutan.

Gubernur Kepri HM Sani bersama dengan Ketua PKJ BintanHasyim Sunarno, tokoh masyarakat Jawa dan

Dalmasri Syam saat menyerahkan wayangkepada Ki Dalang Warseno.

Ketua PKJ Bintan Hasyim Sunarnomenyampaikan sambutan.

GUBERNUR KEPRI HM SANI MENYERAHKAN GONG KECIL SEBAGAI SIMBOLIS PENYERAHAN PERANGKAT ALAT KESENIAN WAYANG KEPADA PENGURUS SANGGAR, DISAKSIKAN KETUA PKJ BINTANHASYIM SUNARNO, KETUA KOMISI II DPRD KEPRI ISKANDARSYAH, DALMASRI SYAM DAN TOKOH PKJ BINTAN.

Page 12: Epaper Tanjungpinang Pos 4 Mei 2015

12 TANJUNGPINANG POS

SENIN SENIN SENIN SENIN SENIN 4 MEI 2015

DUA bupati di Kepri resmimendaftarkan diri sebagai calonkepala daerah melalui Partai PDIPerjuangan. Melalui timnya, bu-pati pertama yang mendaftar dikantor DPD PDI PerjuanganProvinsi Kepri, Sabtu (2/5) a-dalah H Ansar Ahmad.

Tim Ansar Ahmad tiba seki-tar pukul 11.00. Tim Ansar Ah-mad ini mengambil formulirpendaftaran yang sudah dise-diakan di kantor DPD PDI-P Ke-pri, Jalan DI Pandjaitan, Batu 7

Ansar dan Nurdin Daftar ke PDI-P

INDRA KELANA,Tanjungpinang

Tanjungpinang.Selanjutnya, sekitar pukul

13.00, giliran Bupati Karimun,Nurdin Basirun yang hadir lang-sung mengambil formulir se-bagai bakal Cawagub Kepri. Duapejabat ini hanya mendaftar se-bagai wakil gubernur.

Karena PDI-P Kepri telahmemiliki calon gubernur dariinternal partai sendiri yakniHM Soeryo Respationo, jugamenjabat ketua DPD PDIP Ke-pri dan Wakil Gubernur Keprisaat ini.

Bahkan, seluruh DPC PDI-Pdi Kepri, kota/kabupaten telah

sepakat mengusung Soeryasebagai bakal calon GubernurKepri.

Ketua Panitia Pendaftaranbakal cagub dan cawagub Ke-pri 2015-2020 PDI-P, Suparnomengatakan optimis dengan ke-menangan partai yang diperjua-ngkannya.

”Tentunya sebagai partai pe-menang di Provinsi Kepri, kamicukup banggalah. Ternyata PDI-Perjuangan mendapat apresiasikhusus dari beliau-beliau (An-sar dan Nurdin) sebagai figur-figur masyarakat dan sebagaikepala daerah.

Tahun ini Alhamdulillah men-jadi perhatian khusus, merupa-kan prestasi bagi kami,” kataSuparno.

Seperti diberitakan sebel-umnya, pengambilan formu-lir oleh tim Ansar diterimaSuparno. Saat i tu , AdeAngga mengatakan, pen-gambilan formulir sebagaibukt i keser iusan PartaiGolkar mendukung SoeryaRespationo dari PDIP se-bagai calon Gubernur Ke-pri dan didampingi AnsarAhmad dari Golkar sebagaicalon wakil gubernur.

”Saya menilai kedua figur inimemiliki elektabilitas yang baikmemimpin Kepri untuk priode2015-2020 mendatang,” ujar-nya kepada TanjungpinangPos, usai mengambil formulirpendaftaran tersebut.

Setelah pengambilan formu-lir tersebut, dijadwalkan AnsarAhmar yang akan mengembali-kannya langsung ke kantorPDIP, Senin (4/5) pagi.

Di tempat yang sama, Nur-din Basirun mengatakan san-gat yakin akan maju untukmenjadi salah satu kandidatkuat dalam tahapan pemilihan

Kepala Daerah di Kepri mela-lui PDIP.

Ia mengklaim telah menjalinhubungan komunikasi politikdengan Soerya yang akrab di-sapa Romo. Nurdin menyadarikapasitasnya. Untuk itu Nur-din menjelaskan, bahwa pen-daftaran dirinya adalah men-dampingi Soerya sebagai ca-wagub Kepri.

Ia mengaku tak perlu mera-sa sedih bila Ansar yang di-pasangkan dengan Romo diPilkada nanti. Hanya saja, Nur-din sangat berharap menjadialternatif yang dipilih.

”Kenapa tidak kalau beliau(Soerya) mengundang saya se-bagai salah satu wakil kepaladaerah. Untuk bersama-samamelaksanakan kegiatan-kegia-tan dari pemerintah dalambidang pembangunan untukmewujudkan cita-cita masya-rakat,” tuturnya.

Sekretaris DPD PDIP Kepri,Lis Darmansyah, dalam beber-apa minggu ke depan, akanmengumumkan siapa yang lay-ak mendampingi Soerya Respa-tiono di Pilkada Kepri, 9 Desem-ber 2015 mendatang, sesuaijadwal dari KPU Pusat. ***

Aida Ismeth: Takut Dizalimi Lagi

Oh ya, soal maju,belum dapat

izin keluarga.Takut

dizalimi lagi,”Aida Ismeth

BATAM- Gubernur Kepriperiode 2005-2010, IsmethAbdullah, menyatakanbelum mengambil formulirpendaftaran atau menyuruhorang lain untuk mengambilformulir untuk pemilihanKepala Daerah Kota Batam.Walau belum memutuskanakan maju di Pilkadaserentak, Desember 2015

mendatang, namun menurutorang yang dekat denganIsmeth, mantan KetuaOtorita Batam, ini akan majudi Pilkada Kepri. Tapi, bukandi Pilkada Batam.

Aida Ismeth, istri IsmethAbdullah menjelaskan kalauIsmeth Abdullah belummengambil formulir diPilkada Batam, lewat PDIPerjuangan.

”Kita nggak pernah daftarkemana-mana untuk Pilkada.Kok dibilang daftar. Beritadari mana ya?” kata AidaIsmeth, Minggu (3/5),melalui ponselnya.

Aida Ismeth malahmencurigai ada yangbermain dengan isu Ismethmau maju di Pilkada Batam.

”Saya sekarang pahamdengan berita-berita dan isuyang tak benar,” katamantan anggota DPD RI ini,tanpa menjelaskan lebihdetail.

Aida mengakui kalau

sampai saat ini, Ismethbelum menyatakan maju diPilkada mendatang. NamunIsmeth sedang menimang-nimang dan menunggu restuanak perempuannya. ”Ohya, soal maju, belum dapatizin keluarga. Takut dizalimilagi,” sambung Aida.

Izin keluarga yangdimaksud Aida lebih padaizin dari anak perempuandan bungsunya. Namun,secara pribadi, Aida men-gaku tidak akan melarangjika Ismeth menyatakan majudi Pilkada nanti.

”Putri satu-satunya yangdekat Bapak, melarangnya.Tetapi kalau dapat izin, sayatak melarang karena sayajuga merasa, itu ibadah,”imbuh Aida.

Salah seorang anggotadewan di Kepri, yangdikenal dekat dengan Ismethmengungkapkan Ismethakan maju di Pilkada Kepri.Namun disebutkan, Ismeth

masih menunggu momen.Diperkirakan, antara tanggal15 sampai 20 Mei 2015 ini,sudah ada sikap dari IsmethAbdullah.

”Ada satu momen pentingyang ditunggu, sebelummemutuskan dan mengu-mumkan untuk maju,” katasumber yang minta namanyatidak disebut.

Sebelumnya, Ketua DPCPDI Perjuangan, Jamsirmenyebutkan jika Ismethmengambil formulir untukmaju di Pilkada Batam dipartainya melalui orang lain.Tidak disebutkan namaorang yang mengambilformulir tersebut dan apaorang dimaksud membawasurat kuasa atau tidak.

”Tak ada Pak Ismethmenyuruh orang mengambilformulir. Seharusnya kalauambil formulir pendaftaran dipartai, diminta surat kuasa,”sumber tadi menanggapiberita Jamsir. (mbb)

JAKARTA - Komisi Pemilihan Umum (KPU) sudahmengambil keputusan terkait persoalan dualisme par-tai politik dalam pencalonan kepala daerah. KPUmengembangkan draf yang sudah ada, namun tidaksampai menuruti 100 persen rekomendasi panja Ko-misi II DPR.

Dalam Peraturan KPU mengenai pencalonan, adatiga solusi untuk menentukan kepengurusan manayang berhak menyetujui pencalonan Pilkada. Perta-ma, KPU merujuk pada putusan Kementerian Hukumdan HAM terkait pengurus mana yang sah. Apabilaputusan tersebut masih digugat, maka KPU akanmenanti putusan pengadilan yang inkracht.

”Kalau ternyata putusan inkracht itu belum ada,maka mereka kami minta untuk islah,” terang Komi-sioner KPU Arief Budiman kemarin.

Islah tersebut, lanjut mantan Anggota KPU JawaTimur itu, hasilnya harus didaftarkan ke KemenkumHAM. Dengan demikian, barulah mereka bisamendaftarkan calon kepala daerah untuk bertanding.

Sebelumnya, KPU hanya mendasarkan pada apayang tercatat di kemenkum HAM. Kemudian, DPRmemberikan tiga rekomendasi perbaikan.

Yakni, menunggu putusan pengadilan yanginkracht, meminta parpol untuk islah, dan apabila tidaktercapai maka KPU menggunakan putusan penga-dilan terakhir sebelum masa pendaftaran dimulai. KPUhanya mengakomodir dua rekomendasi. (net)

Partai Ribut InginIkut Pilkada?

Ya, Harus Rukun Dulu

F-DOK/TANJUNGPINANG POS

DAFTAR: Ketua Golkar Tanjungpinang, Ade Angga ambil formulir di PDIP Kepri untuk Ansar Ahmad.F-INDRA KELANA/TANJUNGPINANG POS

DAFTAR: Bupati Karimun, Nurdin Basirun mengambil formulir bakal calon Wakil Gubernur Kepri di PDIP.

Aida Ismeth

Page 13: Epaper Tanjungpinang Pos 4 Mei 2015

TANJUNGPINANG POS dapat diaksesmenggunakan iPad, iPhone, iPod Touch,

Blackberry Playbook, dan Tablet Android.Caranya, melalui aplikasi SCOOP, yang bisa di-

download dari GOOGLE play store.

SAMPAIKAN unek-unek Anda terkaitlayanan publik seperti PDAM, listrik,

telepon, seluler, jalan rusak, kemacet-an, pembuatan KK/KTP/SIM/Paspor/akta kelahiran/sertifikat tanah, dll.

Cukup ketik: MBS (spasi) Isi pesanlalu kirim SMS ke:

0896-7410-6630Atau kirim melalui email:

[email protected]

TANJUNGPINANG POS

SENIN SENIN SENIN SENIN SENIN 4 MEI 2015 13

TELEPON PENTINGPemadam Kebakaran Bintan 081364363030

Pemadam Kebakaran Tpi 0771-20949 / 113

Polsek Bukit Bestari 0771-318211

Polsek TPI Kota 0771-314110

Polsek Bintan Timur 0771-61110

Unit Lakalantas Tpi 0771-7000009

Kantor Badan SAR Tpi 0771-29125

Camat Tpi Kota 0771-7008251

PLN 0771-23755/21048

Polres Tanjungpinang 0771-314351

PDAM 0771-21574

Jasa Raharja Tpi 0771-317537

RSUD Tpi 0771-313000

Lantamal IV Tanjungpinang 0771-23071

KPAID Kepri 0771-7004406

RSUD Prov Kepri Batu 8 Tpi 0771-7335202

= BABAH ASIONG =AHLI PIJAT DAN URUT TRADISIONAL - PENGASIHAN

ALAMAT : Jln. Nusantara Km. 21, Gg. Salam (Kijang)Sebelum lampu merah Korindo

TLP : 085263289540 / 081991674550 = babah asiong

# DATANG DAN RASAKAN SETELAH 1 KALI PENGOBATAN #

ROMBAK PENIS(BURUNG PIPIT

JADI BURUNG GARUDA)#MEMBESARKAN, KUAT &

KERAS, TAHAN LAMA#MENGOBATI IMPOTENSI#MEMPERBAIKI BENTUKPENIS KARENA BAWAANLAHIR MAUPUN KARENASUNTIKAN SILIKON ATAU

COLOGEN#MENGOBATI MANDUL

URUT TITIK PUSAT + TEH JAMUR AJAIBMENCEGAH & MENGOBATI ANEKA PENYAKIT

Nyeri persendianNyeri tulangNyeri di jari 2Nyeri tumit, lututNyeri haidNyeri perut/Buang anginMelancarkan peredaran darahke jantung dan otakMelancarkan sesakdi dada/asmaMenjaga badan tetap ha gatnBatu ginjalMasuk angin yg nusuk di dada

Penangkal racunLancar pencernaanSakit tengorokanMen haluskan kulitgAlergi kulitCegah mandulMelancarkan air seniJaga staminaHidung berairDarah tinggi/rendahPanas dalamSakit kepalaKesemutanSakit maag

RematikAsam uratSembelitImpotensiBisulMasuk anginMata gatalKolestrolDemamIn�uenzaSariawanAmbeianKankerDll,,,,

DIJUAL� Dijual Toyota Avanza

tipe G thn 2012 matic

warna hitam, kondisi

terawat, pajak bulan 12

� Dijual Honda Tiger thn

2009, plat B, kondisi

baik

Hubungi No.Hp :

0812 6115 7441

Memaknai Konsep Pendidikan danKebudayaan Ki Hajar Dewantara

SIAPA yang tak kenal dengan namabesar Ki Hajar Dewantara? Setiap anakbangsa Indonesia tentu mengenalnya,dialah Bapak Pendidikan Indonesia,yang tanggal lahirnya 2 Mei diperingatisebagai hari pendidikan nasional.Terlahir dengan nama Raden MasSuwardi Suryaningrat, ia berasal darikeluarga kraton Yogyakarta. Saatberusia 40 tahun berganti nama menjadiKi Hajar Dewantara. Semenjak saat ituia tidak lagi menggunakan gelarkebangsawanan di depan namanya.Pergantian nama ini dimaksudkan agaria dapat bebas dekat dengan rakyat,baik secara fisik maupun batin.

Jasa-jasa Ki Hajar Dewantara untukbangsa Indonesia sudah tidak diragu-kan lagi, ia adalah aktivis pergerakankemerdekaan Indonesia, kolumnis, danpelopor pendidikan bagi bangsaIndonesia. Sepanjang perjalananhidupnya sarat dengan perjuangan danpengabdian demi kepentingan bangsa.Tak heran jika peran dan jasanya begitubesar dalam mengawal impian bangsaIndonesia untuk menjadi bangsa yangmerdeka dari segala macam bentukpenjajahan. Untuk mencapai tujuantersebut, ia menggunakan mediapendidikan. Baginya pendidikanbukanlah tujuan, melainkan mediauntuk mencapai tujuan perjuangan,yaitu mewujudkan manusia yangmerdeka lahir dan batin. Merdekalahiriah berarti tidak dijajah secara fisik,ekonomi, politik dan lain-lain, sedang-kan merdeka secara batiniah berartimampu mengendalikan diri dan mandiridengan tanpa melanggar kemerdekaanorang atau golongan lain.

Khusus di bidang pendidikan dankebudayaan, jasa-jasa Ki HajarDewantara adalah peletak pondasidasar sistem pendidikan dan kebu-dayaan di Indonesia. Pada tanggal 3Juli 1922 Ki Hajar Dewantara dankawan-kawannya mendirikan Nation-aal Onderwijs Instituut Tamansiswaatau Perguruan Nasional Tamansiswadi Yogyakarta. Dari sini berkembanglahkemuduian aneka satuan pendidikan diTamansiswa, yaitu Taman Indriya(Taman Kanak-kanak), Taman Muda(Sekolah Dasar), Taman Dewasa(Sekolah Menengah Pertama), TamanMadya (Sekolah Menengah Atas),Taman Karya Madya (Sekolah Menen-gah Kejuruan), Taman Guru (SekolahPendidikan Guru), dan Sarjanawiyata(Perguruan Tinggi).

Bagaimana konsep pendidikan dankebudayaan yang diterapkan oleh KiHajar Dewantara pada sistem pendidi-kan khususnya di perguruan Taman-

siswa? berikut ini ulasannya:Konsep Pendidikan

Tamansiswa adalah badan perjuan-gan kebudayaan dan pembangunanmasyarakat yang menggunakanpendidikan dalam arti luas untukmencapai cita-citanya. Bagi Taman-siswa, pendidikan bukanlah tujuan,tetapi media untuk mencapai tujuanyang dicita-citakan. Tamansiswabersifat anti-intelektualisme, artinyasiapapun tidak boleh mengagungkankecerdasan dengan mengabaikanfaktor-faktor lainnya. Tamansiswamengajarkan asas keseimbangan antaraintelektualitas di satu sisi dan personal-itas di sisi yang lain. Tujuannya agarkecerdasan dan kepribadian setiapanak didik berkembang secara seim-bang.

Tujuan pendidikan Tamansiswaadalah membangun anak didik nmenja-di manusia yang beriman dan bertaqwakepada Tuhan Yang Maha Esa,merdeka lahir batin, luhur akal budinya,cerdas dan berketerampilan, serta sehatjasmani dan rohaninya untuk menjadianggota masyarakat yang mandiri danbertanggungjawab atas kesejahteraanbangsa, tanah air, serta manusia padaumumnya. Meskipun dengan susunan

kalimat yang berbeda, tujuan pendidi-kan Tamansiswa ini sejalan dengantujuan pendidikan nasional saat ini.

Kalau di negara barat ada ”TeoriDomain” yang dikemukakan olehBenjamin S. Bloom yang terdiri darikognitif, afektif dan psikomotor, makadi Indonesia ada ”Konsep Tringa”yang dikemukakan oleh Ki HajarDewantara yaitu: ngerti (mengetahui),ngrasa (memahami), nglakoni(melakukan). Artinya tujuan belajar itupada dasarnya adalah meningkatkanpengetahuan peserta didik tentang apayang dipelajarinya, mengasah rasauntuk meningkatkan pemahamantentang apa yang diketahuinya, sertameningkatkan kemampuan untukmelaksanakan apa yang dipelajarinya.

Pendidikan Tamansiswa yangdikelola oleh Ki Hajar Dewantaradilaksanakan berdasar metode Among,yaitu suatu sistem pendidikan yangberjiwa kekeluargaan dan bersendikankodrat alam kemerdekaan. Dalam sistemini setiap pendidik harus meluangkanwaktu secara penuh selama 24 jamsetiap harinya untuk memberikanpelayanan kepada anak didik sebagaim-ana orang tua yang memberikan

pelayanan kepada anaknya.Sistem among tersebut berdasarkan

cara berlakunya disebut sistem TutWuri Handayani. Orientasi pendidikandalamsistem ini adalah pada anak didik,yang terminologi baru disebut studentcentered. Di dalam sistem ini pelaksan-aan pendidikan lebih didasarkan padaminat dan potensi apa yang perludikembangkan pada anak didik, bukanpada minat dan kemampuan yangdimiliki oleh pendidik. Apabila minatanak didik ternyata keluar dari jaluratau pengembangan potensi anak didikberada di jalan yang salah, makapendidik berhak untuk meluruskannya.

Untuk mencapai tujuan pendidikan-nya, Tamansiswa menyelenggarakankerjasama yang selaras antara tigapusat pendidikan yaitu lingkungankeluarga, lingkungan perguruan, danlingkungan masyarakat. Pusat pendidi-kan yang satu dengan yang lainhendaknya saling berkoordinasi dansaling mengisi kekurangan yang ada.Penerapan sistem pendidikan seperti inidinamakan Sistem Trisentra Pendidikanatau Sistem Tripusat Pendidikan.

Konsep KebudayaanKonsep dasar yang diterapkan oleh

Ki Hajar Dewantara di perguruan

Tamansiswa untuk mencapai cita-citanya adalah Kebudayaan, Kebang-saan, Pendidikan, Sistem Kemasyaraka-tan, dan Sistem Ekonomi Kerakyatan.Intinya adalah bangsa kita ini tidakboleh kehilangan jati diri, menjagakeutuhan dalam berbangsa, menjalan-kan pendidikan yang baik untukmencapai kemajuan, terjadinyaharmonisasi social di dalam ber-masyarakat, serta menghindariterjadinya kesenjangan ekonomi yangterlalu tajam antar warga negara.

Kebudayaan nasional pada dasarnyaadalah merupakan puncak-puncak dansari-sari kebudayaan daerah yang adadi Indonesia. Kebudayaan nasionalbukanlah sesuatu yang statis melain-kan bergerak dinamis sesuai denganirama kemajuan zaman. Dalam konsepini, seluruh kebudayaan daerahdihargai sebagai asset kebudayaannasional, di sisi yang lain adanyakemajuan kebudayaan sangat dimu-ngkinkan, baik kebudayaan nasionalmaupun daerah.

Kebudayaan yang diajarkan oleh KiHajar Dewantara di Tamansiswamengembangkan ”Konsep Trikon”yang terdiri dari Kontinuitas, Konver-

gensitas, dan Konsentrisitas. Maksud-nya adalah hendaknya kita mampumelestarikan budaya-budaya luhur parapendahulu dengan tetap memberikanruang kepada budaya asing untuksaling berkolaborasi. Meski demikiandalam kolaborasi antara budaya kitadengan budaya asing tersebuthendaknya menghasilkan budaya baruyang lebih bermakna.

Konsep kebudayaan menurut KiHajar Dewantara juga mengembangkan”Konsep Trisakti Jiwa” yang terdiri dariCipta, Rasa dan Karsa. Maksudnyaadalah untuk melaksanakan ;segalasesuatu maka harus ada kombinasiyang sinergis antara hasil olah pikir,hasil olah rasa, serta motivasi yangkuat di dalam dirinya. Kalau untukmelaksanakan segala sesuatu itu hanyamengandalkan salah satu diantaranyasaja maka kemungkinan tidak akanberhasil.

Konsep kebudayaan yang lainnyaadalah ”Konsep Trihayu” yang terdiridari: memayu hayuning sarira,memayu hayuning bangsa, danmemayu hayuning bawana. Maksuddari ketiga konsep tersebut adalah:apapun yang diperbuat oleh seseorangitu hendaknya dapat bermanfaat bagi

dirinya sendiri, berman-faat bagi bangsanya,dan bermanfaat bagimanusia di dunia padaumumnya. Kalauperbuatan hanyamenguntungkan dirinyasaja, maka akan terjadisesuatu yang sangatindividualistik.

Untuk menjadipemimpin di tingkatmanapun, konsepsikebudayaan yangdikemukakan oleh KiHajar Dewantaramengajarkan “KonsepTrilogi Kepemimpinan”yang terdiri dari: (1) IngNgarsa Sung Tuladha,yang artinya ketikaberada di depan harusmenjadi teladan yangbaik, (2) Ing MadyaMangun Karsa yangartinya ketika berada ditengah harus mampumembangun semangat,

mampu memberikan gagasan atau ide-ide yang mendorong kemajuan , (3) TutWuri Handayani, yang artinya ketikaberada di belakang harus mampumemberikan dorongan dan dukungan.

Konsepsi kebudayaan yang lainyang diajarkan oleh Ki Hajar Dewantaraadalah “Konsepsi Tripantangan” yangterdiri dari pantang harta, tahta danwanita. Maksudnya kita dilarangmenggunakan harta orang lain secaratidak benar (misalnya korupsi),menyalahgunakan tahta/jabatan(misalnya kolusi), dan bermain wanita(missal menyeleweng). Ketiga pantan-gan ini hendaknya tidak dilanggar.

Demikian uraian tentang konseppendidikan dan kebudayaan yangdikemukakan oleh Ki Hajar Dewantara,semoga bermanfaat bagi para siswa,guru, kepala sekolah, dan pengelolapendidikan. Sudah seharusnya kitamerujuk pada ajaran-ajaran pendidikandan kebudayaan yang diajarkan olehpara tokoh pendidikan dari Indonesiadaripada merujuk pada ajaran-ajaranyang disampaikan oleh orang-orangbarat dan negara lain yang belum tentucocok dengan budaya pendidikan diIndonesia. ***

Oleh: JOKO PRASETIYOKepala SMKN 4 Bintan,

Alumnus Pascasarjana UGM

Salut Buat Pak LisTERIMA KASIH PAK LIS... salut buat pakwali kota Lis Darmansyah yg telah memerintahkan polisi dan kejaksaan untuk memeriksaPLN. Mati lampu sampai usaha kami punterganggu..

+6281270020797

Tolong DipantauTikus-tikusBerdasiLASKAR ANTI KORUPSI KB LINGGA.TOLONG DI PANTAU TIKUS TIKUSBERDASI DI KB LINGGA.

+6281372308994

Buat TugasJadi PayahLAMPU terus! Kami nak buat tugas pun jadipayah, sehingga kami di hukum guru garagara gk buat tugas. Buat KPK, tolong usutkasus Korupsi PLN.

+6281918546364

Hidup PLN, MatiMasyarakat TarifNaik TerusMARI kta teriak rame2 hid up pln matimasarakat ta ripnya naik terus mati plnmasarakatnya hdp gelap2 an asyik kan

+6285374495558IKLAN

23 APRIL 20151. PERUBAHAN SCHEDULE TSB DIATAS BILA ADA PERUBAHAN / KOREKSI AKAN KAMI BERITAHUKAN.2. KEPADA CALON PENUMPANG PEMBELIAN TIKET AGAR SESUAI IDENTITAS.3. KHUSUS LANSIA (60 TH KEATAS) HARAP LAMPIRKAN FOTO KOPY KTP YG MASIH BERLAKU UNTUK

MENDAPATKAN DISCO N 20%U T4. KETERANGAN LEBIH LANJUT DAPAT MENGHUBUNGI PT. PELNI CABANG TANJUNGPINANG

TELP. 0771 - 21513 0822-835884145. 2 (DUA) JAM SEBELUM KAPAL BERANGKAT SUDAH DI TERMINAL PELABUHAN

2015MEI

JADWAL KEDATANGAN DAN KEBERANGKATAN KAPAL PENUMPANG PT.PELNIDI PELABUHAN KIJANG/ TANJUNGPINANG DAN BATAM

JADWALSEMENTARA

DARI HARI TANGGAL JAM DARI HARI TANGGAL JAM

1 KM. BUKIT RAYA BLINYU SABTU 02 Mei 2015 05.00 KIJANG SABTU 02 Mei 2015 07.00LETUNG - TAREMPA - NATUNA - MIDAI - SERASAN - PONTIANAK -

SURABAYA (PP)

2 KM. LAWIT LETUNG MINGGU 03 Mei 2015 13.00 KIJANG MINGGU 03 Mei 2015 15.00TG.PANDAN - TG.PRIOK - TG.PANDAN - PONTIANAK - SURABAYA -

PONTIANAK - SERASAN - MIDAI - NATUNA - TAREMPA - LETUNG

3 KM. BUKIT RAYA LETUNG SELASA 12 Mei 2015 08.00 KIJANG SELASA 12 Mei 2015 10.00 BLINYU - TG.PRIOK - BLINYU

4 KM. BUKIT RAYA BLINYU SABTU 16 Mei 2015 05.00 KIJANG SABTU 16 Mei 2015 07.00LETUNG - TAREMPA - NATUNA - MIDAI - SERASAN - PONTIANAK -

SURABAYA (PP)

5 KM. LAWIT LETUNG MINGGU 17 Mei 2015 13.00 KIJANG MINGGU 17 Mei 2015 15.00TG.PANDAN - TG.PRIOK - TG.PANDAN - PONTIANAK - SURABAYA -

PONTIANAK - SERASAN - MIDAI - NATUNA - TAREMPA - LETUNG

6 KM. UMSINI TG.PRIOK RABU 20 Mei 2015 18.00 KIJANG JUM'AT 22 Mei 2015 15.00TG.PRIOK - SURABAYA - MAKASAR - MAUMERE - LARANTUKA -

LOWELEBA - KUPANG (PP)

7 KM. SINABUNG TG.PRIOK KAMIS 28 Mei 2015 04.00 KIJANG KAMIS 28 Mei 2015 08.00TG.PRIOK - SURABAYA - MAKASAR - BAU-BAU - NAMLEA - AMBON -

TERNATE - BITUNG (PP)

8 KM. BUKIT RAYA BLINYU SABTU 30/05/2015 04.00 KIJANG SABTU 30 Mei 2015 07.00LETUNG - TAREMPA - NATUNA - MIDAI - SERASAN - PONTIANAK -

SURABAYA (PP)

9 KM. LAWIT LETUNG MINGGU 31 Mei 2015 13.00 KIJANG MINGGU 31 Mei 2015 15.00TG.PANDAN - TG.PRIOK - TG.PANDAN - PONTIANAK - SURABAYA -

PONTIANAK - SERASAN - MIDAI - NATUNA - TAREMPA - LETUNG

1 KM. KELUD TG.PRIOK SABTU 02 Mei 2015 15.00 BATAM SABTU 02 Mei 2015 19.00 TG.BALAI - BELAWAN - TG.BALAI

2 KM. KELUD TG.BALAI RABU 06 Mei 2015 12.00 BATAM RABU 06 Mei 2015 16.00 TG.PRIOK (PP)

3 KM. KELUD TG.PRIOK SABTU 09 Mei 2015 15.00 BATAM SABTU 09 Mei 2015 19.00 TG.BALAI - BELAWAN - TG.BALAI

4 KM. KELUD TG.BALAI RABU 13 Mei 2015 12.00 BATAM RABU 13 Mei 2015 16.00 TG.PRIOK (PP)

5 KM. SINABUNG TG.PRIOK KAMIS 14 Mei 2015 04.00 KIJANG KAMIS 14 Mei 2015 08.00TG.PRIOK - SURABAYA - MAKASAR - BAU-BAU - NAMLEA - AMBON -

TERNATE - BITUNG (PP)

6 KM. KELUD TG.PRIOK SABTU 16 Mei 2015 15.00 BATAM SABTU 16 Mei 2015 19.00 TG.BALAI - BELAWAN - TG.BALAI

7 KM. KELUD TG.BALAI RABU 20 Mei 2015 12.00 BATAM RABU 20 Mei 2015 16.00 TG.PRIOK (PP)

8 KM. KELUD TG.PRIOK SABTU 23 Mei 2015 15.00 BATAM SABTU 23 Mei 2015 19.00 TG.BALAI - BELAWAN - TG.BALAI

9 KM. KELUD TG.BALAI RABU 27 Mei 2015 12.00 BATAM RABU 27 Mei 2015 16.00 TG.PRIOK (PP)

10 KM. KELUD TG.PRIOK SABTU 30 Mei 2015 15.00 BATAM SABTU 30 Mei 2015 19.00 TG.BALAI - BELAWAN - TG.BALAI

RENCANA TIBA RENCANA BERANGKATTUJUANNAMA KAPALNo.

Page 14: Epaper Tanjungpinang Pos 4 Mei 2015

TANJUNGPINANG POS

SENIN SENIN SENIN SENIN SENIN 4 MEI 201514

Gubernur Blusukan ke TambelanGUBERNUR Provinsi KepriHM Sani didampingi BupatiBintan H Ansar Ahmad, jaja-ran SKPD, FKPD serta anggo-ta DPRD Provinsi Kepri HjDewi Kumalasari melakukankunjungan kerja ke KecamatanTambelan, Kabupaten Bintan,Kamis (30/4).

SerahkanBantuan dan

TinjauPembangunan

Kunjungan kerja dimaksud-kan meninjau tempat rencanapembangunan bandar udaraKecamatan Tambelan danproyek jalan lingkar yang se-dang berlangsung. Wargayang mengetahui kedatangangubernur beserta rombongantampak senang. Warga mem-

berikan kalungan bunga danmenepung tawari gubernursaat di rumah Adat Tambelan.

Sepanjang jalan menuju ru-mah adat ribuan warga mema-dati jalan mulai anak-anaksekolah, remaja, kaum ibu dankaum bapak berjejer menung-gu kedatangan rombongan

sembari ingin berjabat tangan.Kesempatan itu juga di-

manfaatkan warga mencerita-kan keluh kesah dan mem-berikan masukan secara lang-sung untuk kemajuan Tam-belan mendatang.

Sani menilai KecamatanTambelan memiliki kemajuan

dari tahun-ketahun. Padakesempatan yang sama, iaberpesan kepada warga Tam-belan untuk turut menjagadan mendukung pemerintahdemi perkembangan dan pen-ingkatan pembangunan ser-ta kesejahteraan masyarakatTambelan.

Pada kesempatan yangsama pemerintah juga menye-rahkan beragam bantuan ke-pada masyarakat dan pemer-intah setempat. ***

Narasi : Slamet/YusfreyendiFoto : Istimewa/Humas

Pemprov Kepri

Gubernur Kepri HM Sani didampingi istri tercinta Hj Aisah Sani beserta rombongan mendapatkansambutan hangat dari warga Tambelan. Gubernur Kepri HM Sani menyerahkan bantuan dana hibah kepada masjid di Tambelan.

Gubernur Kepri HM Sani disambut warga dan diberikankalungan bunga tanda penghormatan atas kehadirannya

di Tambelan bersama rombongan.

Bupati Bintan H Ansar Ahmad didampingi istri tercintaHj Dewi Kumalasari berjabat tangan dengan siswa SD

yang telah menunggu kehadirannya.

Hj Aisyah Sani menyerahkan bantuan kepada ibu-ibupenggerak PKK di Tambelan.

Gubernur Kepri HM Sani didampingi Kepala DishubProvinsi Kepri Muramis, menuju lokasi pemotongan

lahan bandar udara Tambelan.

Kepala Bappeda Provinsi Kepri Naharuddin besertarombongan saat di kapal feri Seven Star

di perjalanan pulang kembali ke Tajungpinang.Gubernur Kepri HM Sani menyerahkan bantuan

kapal secara simbolis kepada warga.

Gubernur Kepri HM Sani beserta Bupati BintanH Ansar Ahmad mengucapkan terima kasih kepada

rombongan kunjungan kerja.

Gubernur Kepri HM Sani didampingi istri tercintaHj Aisyah Sani menyerahkan bantuan kepada siswa.

Foto bersama Gubernur Kepri HM Sani didampingi Danlantamal IV Sulistiyanto,Danrem Eko Margiyono, Kombes Pol Drs Soetarjo bersama masyarakat.

Gubernur Kepri HM Sani mendapatkan sambutan hangat dari warga Tambelan danditepung tawari sebagai ucapan rasa syukur.

Gubernur Kepri Didampingi Bupati Bintan Ansar Ahmad, Kepala Dishub Provinsi Kepri, Muramis dan perwakilan dari Kementerian Perhubungan saat meninjau pemotongan lahan Bandar Udara Tambelan.

Page 15: Epaper Tanjungpinang Pos 4 Mei 2015

F-HARDIANSYAH/TANJUNGPINANG POS

TEMU: Ketua DPRD Natuna dan perwakilanmasyarakat saat pertemuan dengan PLNRayon Ranai di area Masjid Agung.

1,23NURDIN

15SENIN SENIN SENIN SENIN SENIN 4 MEI 2015TANJUNGPINANG POS

16.611

7,22DAHLAN

7,51HM SANI

80,33SOERYA

ABAS : 0852 6407 2581

0,29RIKI SOLIHIN

1,99ISMETH

1,37HUZRIN

Abil Hanafi Siap Jadi Wakil Imalko

PARTAI Demokrat adalah par-tai pemenang di Kabupaten Na-tuna, pada Pemilu Legislatif 2014silam. Partai Demokrat menyata-kan siap untuk ikut berkompeti-si pencalonan Pemilihan KepalaDaerah (Pilkada) Desember 2015mendatang.

Sejauh ini, partai demokratmasih menjaring para calon untukberpasangan dengan Imalko Is-mail yang telah memastikan untuk

ikut dalam pencalonan Bupati danWakil Bupati Natuna pada pilka-da Desember nanti.

Kepada Tanjungpinang Pos,Imalko mengatakan, tim penjarin-gan Partai Demokrat telah mema-sukkan beberapa nama calon daridua partai berbeda yang akanmendampinginya sebagai wakilBupati.

”Saya baru menerima dari timpenjaringan demokrat, dua namacalon yang akan mendampingisaya pada Pilkada 2015 nanti. Na-

mun untuk dua nama itu ren-cananya akan diseleksi lagi manayang banyak mendapatkan re-

spon tinggi dimasyarakat,” ujarImalko.

Selain itu, dengan adanya re-spon masyarakat yang tinggi bu-kan tidak mungkin calon wakiltersebut akan dipasangkan den-gan pihaknya. Karena semua itutergantung dari tingkat responmasyarakat itu sendiri.

Sementara salah satu nama ca-lon wakil bupati yang akan men-dampingi Imalko pada pilkadananti adalah Abli Hanafi. PolitisiPAN ini mengatakan, pihaknyanyatakan siap untuk mendamp-ingi partai demokrat calon BupatiImalko untuk menduduki calonnomor dua.

”Dengan adanya dukungandari partai PAN, saya diusungkan

untuk mengikuti Pilkada nanti, na-mun semuanya itu tergantung daritim penjaringan PAN,” jelas AbilHanafi, Kamis (30/4).

Tim Partai Amanat Nasional,juga telah berkoordinasi dengantim penjaringan dari partaidemokrat. Mudah-mudahan den-gan adanya jalinan silahturahmidengan partai demokrat pihaknyaoptimis bisa diterima masyarakat.

”Alhamdulilah, saya sudah ber-temu langsung dengan yang ber-sangkutan yaitu calon Bupati Imal-ko, dan respon dari partai demokratsendiri menyambut niat baik kita dariPAN. Namun semuanya itu tergan-tung dari masyarakat, tapi sayamerasa optimis bisa diterimamasyarakat,” tutupnya. ***

PAN Siap Berkoalisidengan Demokrat

HARDIANSYAH,Natuna

Abil Hanafi

Ketua DPRDGerah dengan

Layanan ListrikNATUNA - Walaupun harus berpanas-panasandi bawah teriknya sinar matahari. Ketua DPRDNatuna bersama masyarakat berdiskusi langsungdengan Manager PLN Rayon Ranai di area MasjidAgung Komplek Natuna Gerbang Utaraku (NGU),usai melaksanakan kerja bakti membersihkan rum-put dan sampah yang berserakan.

”Kami mengundang manager PLN untuk berd-iskusi terkait keluhan masyarakat tentang seringmatinya listrik dalam sepekan ini. Walaupun harusberjemur diteriknya matahari,” ungkap Wan Sopi-an, Ketua DPRD Natuna, Kamis (30/4).

Pada pertemuan diskusi tersebut, Wan Sopianmenanyakan, permasalahan listrik memang tidakhanya dinatuna saja, namun hampir diseluruhnusantara semuanya merasakan kekecewaan ataskinerja dan pelayanan PLN yang tidak maksimal.

”Terus terang kami para anggota dan KetuaDPRD Natuna sudah sangat gerah dengan pel-ayanan listrik PLN yang sudah hampir sepekanini sering kali mati. Karena setiap kali mati yangbelum tentu apa persoalannya kami di DPRDkena makian dan cacian masyarakat, dengankurangnya perhatian DPRD terhadap masyarakatdengan membiarkan listrik seperti sekarang ini,”kata Wan.

Sementara Manager PLN Rayon Ranai FauzarZain yang menyempatkan hadir dalam pertemuanitu menanggapi berbagai permintaan warga danpara anggota DPRD Natuna dengan tenang ten-tang pemadaman listrik. (cr25)

LISTRIK

DPRD serta pegawai negeri dil-ingkungan area Masjid Agung, loka-si pembukaan STQ mulai bersih.

”Suatu jadi kewajiban bagiDPRD Natuna turut membantuproses kelancaran jalannya acaraperhelatan akbar STQ ke-VI Provin-si Kepri di Natuna. Memang ada

Warga Gotong Royong Bersihkan Area STQsebagian sampah dari rumput yangkering dibakar gunanya yaitu agarsisa pembakarannya sebagai pu-puk untuk tanaman yang ada disekitar sperti tanaman kelapa sawitdan lainnya,” tegasnya.

Sementara itu, Kepal Bidang(Kabid) Kebersihan Dinas Peker-jaan Umum Kabupaten Natuna,Simamora menjelaskan denganadanya kerja bakti yang dilaksana-kan para anggota DPRD Natuna,setidaknya membantu pihaknyaterkait kebersihan area MasjidAgung. Karena, area MasjidAgung akan dijadikan tempat per-helatan STQ nanti. ”Kami sangatbangga dengan adanya kerja baktiyang dilaksanakan oleh para ang-gota DPRD dan seluruh staf yangada disekretariat DPRD. Denganbegitu pada acara STQ nanti areamasjid agung sudah bersih darisampah dan rumput,” jelasnya.

Pihaknya juga berencana akanmenyiapkan tong sampah disetiaptitik masuk area Masjid Agung, halini bertujuan agar masyarakat me-mahami masalah sampah adalahmasalah bersama. Sehingga niatwarga yang membuang sampahbisa faham dan mengerti arti daritong sampah tersebut. (cr25)

NATUNA- Seleksi Tilawatil Quran(STQ) tingkat Provinsi Kepri tahunini akan dilaksanakan di KabupatenNatuna. Mulai digelar tanggal 12-17Mei mendatang. Sebagai tuan ru-mah, masyarakat, pemerintah danDPRD mulai melakukan gotong ro-yong, bersih-bersih di sekitar tem-

pat pembukaan STQ di diareaMasjid Agung Gerbang Utaraku.

”Kita sama-sama gotong royongtujuannya membersihkan areamasjid Agung dari sampah yangberserakkan dipinggir jalan, teruta-ma arah masuk,” kata Wan Sopiansalah satu anggota DPRD Natuna

saat mengangkut sampah rumputyang usai dipotong, Kamis (30/4)

Menurutnya, sampah-sampahberserahkan, rumput di sekitarmasjid mulai tidak terawat lagi. De-ngan inisiatif bersama seluruh ang-gota DPRD para istri anggota DPRDNatuna dan para staf Sekretariat

F-HARDIANSYAH?TANJUNGPINANG POS

BERSIH: Para pegawai Pemkab Natuna saat membersihkan area lokasi Seleksi Tilawatil Quran (STQ) tingkat Provinsi Kepri.

Empat SKPDPemprov Kepri

Bagi-bagi BantuanBINTAN - Dalam kunjungan kerja Gubernur Ke-pri ke Kecamatan Tambelan, Bintan. PemprovKepri memberikan bantuan yaitu dari pengurusTP-PKK Provinsi Kepri berupa 10 paket pandu-an pedoman Posyandu dan PAUD, kompang,seragam kompang dan susu.

Bantuan dari Dinas Pendidikan Provinsi Ke-pri yaitu 5 unit laptop dan 50 tas sekolah. Adajuga bantuan dari Dinas Pendidikan dan Olahra-ga yaitu 4 paket alat olahraga.

Bantuan Biro Kesejahteraan Rakyat yaitu un-tuk 1 masjid, bantuan untuk 5 musala, bantuanuntuk 6 TPA dan bantuan untuk 6 majelis taklim.

Bantuan dari Dinas Kelautan dan Perikananberupa pemberian kapal kapasitas 2 GT sebany-ak 3 unit. Kapal kapasitas 5 GT berjumlah 2 unit,bantuan mesin ketinting sampan tanpa motorsebanyak 20 unit.

Ada juga alat bantu penangkap ikan, radiodan GPS. Serta bantuan alat tangkap ikan jeniskawat bubu sebanyak 20 gulung.

Bantuan dari Biro pemerintahan yaitu uangpembinaan penyelenggaraan pemerintah keca-matan, desa dan kelurahan dengan nilai masing-masing yaitu untuk kecamatan Rp 14 juta, kepa-la desa Rp 10 juta, lurah Rp 10 juta, BPD Rp 8juta, LPMD dan PMK masing-masing senilai Rp7 juta.

Daftar proyek pekerjaan di Kecamatan Tam-belan dari beberapa dinas yaitu seperti DinasPekerjaan Umum (PU) Provinsi Kepri memban-gun pelantar Kecamatan Tambelan pada tahun2011 lalu.

Dinas Pendidikan yaitu pembangunan rumahpenjaga sekolah SMPN Tambelan tahun angga-ran 2011 lalu. Pengadaan meubeler dan pemban-gunan taman bacaan masyarakat pada angga-ran 2011. Hibah pengadaan meubiler SMAN 6Bintan pada 2013 lalu dan hibah pembangunanRuang Kelas Baru (RKB) pada 2015 ini.

Sedangkan untuk Dinas Perhubungan yaitustudi pembangunan rencana induk bandar udaradi Tambelan tahun 2011. Dan studi pembuatanrencana teknis terinci fasilitas sisi bandar udarapada tahun 2012. Kunjungan tersebut juga di-hadiri Kepala Bapeda Provinsi Kepri Naharud-din, dan sejumlah kepala SKPD Kepri. (dlp)

SOSIAL

Gubernur Tampung Aspirasi Masyarakat Tambelan

Pemerintah DimintaPerhatikan Guru HonorMASYARAKAT Tambelan Kabu-paten Bintan antusias menyambutkedatangan Gubernur Kepri HMSani, yang didampingi Bupati Bin-tan Ansar Ahmad beserta rombon-gan, saat kunjungan kerja (kunker),Kamis (30/4).

Gubernur beserta rombongandiarak ribuan warga yang telahmenunggu di pinggir jalan sampaimenuju tempat pertemuan di Ru-mah Adat Tambelan.

Dalam kesempatan itu, wargabisa bertemu dan berbincang se-cara langsung dengan orang no-mor satu di Kepri tersebut. Wargadalam kesempatan itu menyampai-kan masukan, kritikan untuk pem-bangunan Kecamatan Tambelanyang lebih baik.

Seperti Nurbaini yang berpro-

fesi sebagai guru berstastus PNStersebut menaruh perhatian ke-pada rekan-rekannya, sebagaitenaga pengajar yang masih hon-orer kantor dan belum menerimaupah layak. Nurbaini mengata-kan, ada beberapa guru kantoryang masih menerima gaji Rp 350ribu per bulannya.

Sedangkan tenaga pengajaryang berstatus honor KabupatenBintan dan provinsi sudah mener-ima upah yang lebih baik. Untukitu, ia meminta pemerintah memper-hatikan nasib guru honorer.

Terkait ini, Ansar Ahmad me-ngatakan, perlu komitmen bersamayang dilakukan kepala sekolah.Dimana tidak memasukkan tenagapengajar tanpa ada komitmen.

”Mengenai ini akan ditinjaukembali. Tetapi saya akan adakankomitmen dengan kepala sekolah

agar tidak memasukkan tenaga pen-gajar tanpa komitmen dari dinas.Jika kepala sekolah memasukkantenaga honorer tentu ini yang su-sah,” paparnya. Selain itu, ada jugaharapan dari Muhammad yangmeminta agar tidak sulit mendapat-kan pupuk untuk bertani. Ia men-gaku kesulitan mendapatkan pu-puk sekarang ini.

”Kami para petani membutuhkanpupuk. Kalau tidak bisa didapat-kan secara gratis, saya rasamasyarakat tidak keberatan jikaharus membeli asalkan tersedia,”ucapnya.

Selain itu ada juga masyarakatyang berprofesi sebagai nelayanmengaku tidak pernah mendapat-kan bantuan alat tangkap nelayan.Terkait ini, Ansar akan segera men-injau karena pemerintah memilikiprogram tersebut. ***

DESI LIZA , Bintan

TANJUNGUBAN - Badan Koor-dinasi Keluarga Berencana Nasion-al (BKKBN) Provinsi KepulauanRiau (Kepri) melakukan pendataankeluarga mulai tanggal 1 hingga 31Mei 2015. Pendataan tersebut di-lakukan dari rumah ke rumah.

Pendataan keluarga merupakanbagian dari sistem informasi mane-jemen progam Keluarga Berenca-na (KB) nasional yang menyedia-kan data mikro keluarga. Ciri-cirikeluarga dan anggota keluargayang didata berkaitan dengan as-pek demografi, KB dan KeluargaSejahtera (KS).

”Pendataan keluarga dilakukandengan cara mengunjungi keluar-ga dari rumah ke rumah oleh petu-gas atau pelaksana pengumpulandata by name by address dari tang-gal 1 sampai 31 Mei 2015,” kataAgusman Fatur salah satu petu-gas pendataan yang diwawancar-ai, Minggu (3/5).

Dikatakannya, tujuan umum pen-dataan keluarga ini untuk memper-oleh data basis keluarga, dan indi-vidu anggota keluarga, yang mem-berikan gambaran secara tepat danmenyeluruh keadaan di lapangan.

Pendataan keluarga diatur dalamUU nomor 52 Tahun 2009/ PP 87

BKKBN Mulai LakukanPencatatan Penduduk

tahun 2014 tentang keluargakhusus dan individu anggota ke-luarga. Pendataan keluarga wajib di-laksanakan oleh pemerintah kabu-paten/kota secara serentak setiap5 tahun.

”Pendataan ini juga dilakukanserentak diseluruh Indonesia, tapikemarin sudah kami mulai dari Tan-junguban Utara, Bintan Utara,”katanya

Dijelaskan Agusman, PenyuluhLapangan Keluarga Berencana(PLKB) yang akan melakukan pen-dataan agar mengunjungi keluar-ga dari rumah ke rumah denganmengumpulkan data yang valid danobservasi di setiap rumah.

Dengan jumlah yang PLKByang terbatas saat ini pihaknyaakan berkemitraan bergerak darirumah kerumah dengan Babinsa(TNI) Babinkamtibmas (Polri),PKK, Karang Taruna, RT/ RW,Forum Antar Umat Beragama Pedu-li Kependudukkan dan KeluargaSejahtera (Fapsedu) dan juga akanmitra Pramuka dalam pengawasan-nya. Untuk Bintan Utara, sambung-nya, akan dilakukan pendataanterhadap kurang lebih 5000 KepalaKeluarga (KK) dengan petugas se-banyak 48 orang. (aan)

F-JENDARAS KARLOAN/TANJUNGPINANG POS

PENDATAAN: Penempelan stiker pendataan keluarga di rumahsalah satu warga di Tanjunguban Utara.

F-IST

TINJAU: Gubernur Kepri, HM Sani saat meninjau pembangunan bandara Tambelan.

Page 16: Epaper Tanjungpinang Pos 4 Mei 2015

SENIN SENIN SENIN SENIN SENIN 4 MEI 2015TANJUNGPINANG POS

Berpancang Amanah, Bersauh Marwah16

INFOBERLANGGANAN

KORAN

INFOBERLANGGANAN

KORANTANJUNGPINANG POSTANJUNGPINANG POS

Berlangganan

Rp.50.000Berlangganan

Rp.50.000Berlangganan

Rp.50.000Berlangganan

Rp.50.000

AlamatKomp. Pinlang Mas

Blok Mayang No.14 Lt. 1 - 3Telp. Hunting :(0771) 7447234

Telp. erlangganan :B0813 6444 4302

AlamatKomp. Pinlang Mas

Blok Mayang No.14 Lt. 1 - 3Telp. Hunting :(0771) 7447234

Telp. erlangganan :B0813 6444 4302

Beritanya aktual,terpercaya dan

tersebar dikepulauan riau

Beritanya aktual,terpercaya dan

tersebar dikepulauan riau

Gubernur Ajak SyukuriHasil Pembangunan

GUBERNUR Kepri HM Sani,menyerahkan bantuan perang-kat kesenian wayang kulit kepa-da Paguyuban Keluarga Jawa(PKJ) Kabupaten Bintan, di GORDemang Lebar Daun, Kijang,Sabtu (2/5) malam. Dalam kegia-tan silaturahmi dengan ma-syarakat Bintan itu, gubernurjuga menyerahkan bantuan so-sial kepada 100 anak yatim.

Ketua PKJ Kabupaten Bin-tan, Hasyim Sunarno menjelas-kan, PKJ Bintan sudah terben-tuk sejak tahun 1968 lalu. Saatini, paguyuban itu memiliki be-berapa sanggar seni wayangkulit, seperti Karawitan PKJ, PujiRahayu dan Ngesti Langen Budi.

”Selama ini kami selalu men-gadakan kegiatan sosial dan senibudaya. Kami berterima kasihatas bantuan yang diberikan gu-bernur hari ini. Kami akan mera-wat alat perangkat wayang kulitserta memanfaatkannya, dalam

pengembangan seni budayawayang kulit,” ujar Sunarno.

Dalam kesempatan sama,Gubernur Kepri HM Sani men-yatakan, Kijang merupakankampung halaman keduanyasetelah Karimun. Sani me-ngawali tugas di pemerintahandi Kijang, Kecamatan BintanTimur sejak tahun 1966 silam.Bahkan tahun 1980 sampai den-gan 1983, Sani menjabat se-bagai Camat Bintan Timur. Jus-tru itu, hubungan silaturahmidan kekeluargaan dengan war-ga Bintan selalu dijalin.

”Sudah sewajarnya saya se-lalu memperhatikan kebutuhanmasyarakat Kijang, dan Bintanpada umumnya,” ucapnya.

Hingga saat ini, sebut Sani,masyarakat Bintan selalu men-dorong dan berpartisipasidalam membangun daerah ser-ta mendorong program pem-bangunan pemerintah. Sehing-ga, pembangunan itu bisa dinik-mati bersama. Masyarakat di-harapkan selalu bersyukur atas

pembangunan yang dijalankanpemerintah. Termasuk untukpengembangan seni budaya,seperti wayang kulit maupunkesenian lainnya.

”Dalam kegiatan pagelaranwayang kulit malam ini, mari kitaambil hikmah positif dari ceritayang dibawakan oleh Ki DalangWarseno. PKJ diharapkan terusmembina keluarga Jawa ke arahlebih baik,” tambahnya.

Kegiatan pagelaran wayangkulit dan silaturahmi ini turut di-hadiri mantan anggota DPRDKepri Dalmasri Syam, KetuaKomisi II DPRD Kepri Iskan-darsyah, sejumlah tokohmasyarakat Bintan dan sukujawa serta ratusan warga Bin-tan asal jawa.

”Saya berterima kasih ataskehadiran semua warga danDalmasri Syam yang disebutsebagai calon wakil kepaladaerah Bintan di Pilbup nanti.Kalau saya untuk Pilgub Ke-pri, ya sama tahu saja lah,” tu-tupnya. ***

YUSFREYENDI,Batam

F-YUSFREYENDI/TANJUNGPINANG POS

SERAHKAN: Gubernur Kepri disaksikan Dalmasri dan Hasyim Sunarno Ketua PKJ Bintan menyerahkan wayang kulit kepadaKi Dalang Warseno.