duta edisi 19 oktober 2012

14
HARGA ECERAN HARGA LANGGANAN 19 Oktober 2012 - 3 Zulhijjah 1433 H C M Y K www.dutaonline.com Abdurrahman bin Ya’mar Ad-Diili RA, berkata: Pernah aku datang kepada Nabi SAW, sedang beliau di Arafah. Hingga katanya, Nabi SAW menyuruh seorang laki-laki supaya memanggil manusia, maka berserulah ia kepada manusia Haji, haji ialah pada hari wukuf di Arafah.” (Abu Dawud, Attirmidzi) enungan R C U A C A HUJAN HUJAN HUJAN SUMBER: BMKG INDONESIA 18-27 0 C 24-32 0 C 23-32 0 C 24-33 0 C BERAWAN e-mail: [email protected] EDITOR: GATOT SUSANTO z LAYOUTER: HUSNI FAHAMSYAH CALHAJ TAK LAYAK JALAN RELIGI .............. 3 EDUKASI .......... 4 BISNIS .............. 8 JAKARTA ......... 9 INDEKS C M Y K JUMAT E-mail: [email protected] ; [email protected] REDAKSI Surabaya - 031-8299982, Jakarta - 021-31906159 Surabaya - 031-8299985, Jakarta - 021-31906159 IKLAN & LAYANAN PELANGGAN Rp 65.000,- Rp 3.000,- z RELIGI z 1.083 BUS HAL 3 SURABAYA JAKARTA DENPASAR SINGAPURA HAKIM PUJI DIPECAT Bela KPK, Mahasiswa Serang Polisi Anda ingin memberikan kontribusi Renungan, silakan kirim ke E-mail: [email protected] H LAGI, WNI DIHUKUM GANTUNG DI MALAYSIA Menangkap Pencuri Malah Diganjar Mati Frans Hiu (22) dan Dharry Frully Hiu (20), dua WNI asal Pontianak, Kalimantan Barat, divonis hukuman gantung sampai mati oleh Mahkamah Tinggi Shah Alam, Selangor. Sidang putusan kedua WNI ini berlangsung pada Kamis 18 Oktober 2012 kemarin. taushiyah BARU kali ini, saya meng- hadiri pelepa- san jamaah ha- ji, 12 Oktober 2012, dengan ribuan pengun- jung. “Rombo- ngan Haji Sa- bar” Kalibokor Surabaya de- ngan pembim- bing Abah Rahman itu ju- ga menghadir- kan puluhan kiai yang diminta du- duk berbaris di panggung kehor- matan menghadap pengunjung. Ba- gi Anda yang tidak biasa dalam ko- munitas tahlil dan istighatsah pasti heran dan mungkin tidak sabar me- BACA: Para Remaja Kena ..., hal 7 Allahumma Junk Food Oleh: Prof Dr. Moh. Ali Aziz, M.Ag Penulis Buku “60 Menit Terapi Shalat Bahagia” AKIM tunggal Nur Cahaya Rashad me- ngabulkan dakwaan Jaksa Penuntut Umum, Zainal Azwar. Mereka dijerat dengan pasal 302 Undang-undang Pidana Malaysia dengan hukuman mak- simal gantung sampai mati. Ke- duanya didakwa membunuh Kharti Raja, warga Negara Ma- laysia beretnis India pada 3 De- sember 2010 lalu. Namun, dalam pembelaannya, Frans Hiu dan Dharry Frully Hiu menyatakan bahwa Kharti Raja adalah pencuri yang mereka tang- kap. Kejadiannya berlangsung pada Desember 2010. Saat itu keduanya sedang tidur di rumah- nya, nomor 34 jalan 4, Taman Sri Sungai Pelek, Sepang, Selangor. Tiba-tiba mereka dikejutkan oleh BACA: Ada 300 TKI ..., hal 7 NASIONAL 3 MOBIL APARAT RUSAK, 5 POLISI TERLUKA DUTA/HUDA SABILY MELAYANI JAMAAH: Amirul Haj Suryadharma Ali didampingi Naib Amirul Haj KH Hasyim Muzadi dan Muasasah Arab Saudi melakukan jumpa pers sesaat setelah tiba di Bandara King Abdul Aziz, Jeddah, Arab Saudi, Rabu, (17/10) malam. JEDDAH - RombonganAmirul Haj Tahun 1433 Hijriyah tiba di Bandara King Abdul Aziz, Jeddah, Arab Saudi. Kedatangan rombongan ini sempat molor (delay) sekitar 1 jam, di mana semula dijadwalkan mendarat di Jeddah pukul 05.00 tapi ternyata tiba pukul 06.00 Was, Rabu (17/10) sore. Rombongan Amirul Haj disambut oleh Muasasah Arab Saudi Habib, Dirjen PHU Kemenag Anggito Abimanyu, Dirut Pelayanan Haji Kemenag Sri Ilham Lubis, Konsulat Jenderal RI di Jeddah Zakaria Mansyur, Ketua PPIH Arab Saudi Syairozy Dimyati, dan Kadaker Jeddah Ahmad Abdullah. Menteri Agama Suryadhar- ma Ali selaku Amirul Haj didampingi NaibAmirul Haj KH Hasyim Muzadi dan KH Ahmad Dahlan Rais serta anggota rombongan lain. Selama berada di tanah suci, Amirul Haj akan melakukan pemantauan penyelenggaraan ibadah haji, memimpin pelaksanaan ibadah wukuf di Padang Arafah, dan ibadah haji di Makkah hingga selesai. “Kami di sini hingga selesai pelaksanaan Amirul Haj Serius Evaluasi Bus Haji Terbakar BACA: Diserbu Jamaah di Bandara ..., hal 7 JAKARTA - Aksi mahasiswa Universitas Pamulang, Kota Ta- ngerang Selatan, Banten, meno- lak kedatangan Wakil Kapolri Komjen Pol Nanan Sukarna di- warnai bentrokan dengan aparat kepolisian, Kamis (18/10) kemarin. Sejumlah mahasiswa dan polisi terluka dalam insiden tersebut. Seorang mahasiswa terkapar de- ngan kondisi luka tembak. Bentrokan bermula ketika maha- siswa membuat barikade mencoba keluar kampus mengambil mobil truk pasukan pelopor dan satu unit tameng. Mahasiswa menaiki mobil itu. Petugas yang berusaha mence- gahnya mendapatkan perlawanan dari mahasiswa. Dua orang aparat Korps Bhayangkara dipukuli ma- hasiswa menggunakan bambu. Aparat Polri dipukul mundur hing- ga ke Polsek Pamulang, yang lo- kasinya saling berhadapan de- ngan kampus tersebut. Mahasiswa yang sudah me- nguasai bundaran Pa- mulang terus melem- pari petugas menggu- nakan batu. Aksi ini mendapatkan balasan dari aparat yang melon- tarkan gas air mata. Setidaknya lima anggota Polri dan seorang mahasiswa terluka akibat bentrokan fisik dalam aksi demo itu. Enam korban yakni Jun- dy Pajrin (21), mahasiswa Fakul- tas Teknik Elektro Unpam dirujuk ke RSUD Pamulang, Aipda Syamsudin (Brimob) luka kepala sebelah kiri, Briptu Dedy (Brimob) luka pada mata sebelah kiri, Aipda Supeno (anggota Polsek Pamu- lang) luka pada kaki kanan, tulang kering kena pukulan benda keras, Briptu Sulistio Wikyono (Brimob) JAKARTA - Terdakwa kasus suap Dana Penyesuaian Infrastruktur Daerah (DPID), Wa Ode Nurhayati, dinyatakan terbukti secara sah dan meyakinkan melakukan tindak pidana korupsi dan melakukan tin- dakan pencucian uang. Untuk itu Majelis Hakim memvonis Wa Ode dengan hukuman MIO PASRAH: Wa Ode Nurhayati usai mendengarkan vonis hakim dalam persidangan, Kamis (18/10). Wa Ode Divonis 6 Tahun, Politisi Lain Menyusul BACA: Anggap Sebagai..., hal 2 BACA: Rektor: Belajar ..., hal 7 JAKARTA - Akhirnya pernyataan politisi Partai Demokrat Angelina Sondakh soal dirinya baru punya Blackberry (BB) sejak akhir 2010 terbantahkan. Satu per satu koleganya mem- beber keberadaan BB perempuan yang akrab disapa Angie tersebut. Saksi Beber BB Angie BACA: Nama Tiga Anggota DPR Disebut ..., hal 2 BIBIR MERAH ITU BERDARAH PUPUT MELATI giliran menjadi korban infotainment. Hal itu karena akhir-akhir ini ru- mah tangganya dengan Ustad Guntur dikabarkan retak. Perempuan cantik berjilbab ini pun sering diterpa gosip mi- ring. Karena itu pula keduanya sering menjadi buruan awak infotainment. Dan meski sudah menepis, toh para pemburu gosip tetap saja mengubernya. Hampir Kehilangan Anak PUPUT MELATI BACA: Pasrah Hadapi ..., hal 2 BRUTAL: Polisi menyeret seorang mahasiswa dalam bentrokan saat aksi menolak kedatangan Wakil Kapolri Komjen Pol Nanan Sukarna di Universitas Pamulang, Kota Tangerang Selatan, Banten, Kamis (18/10). Tampak Polisi menggotong rekannya yang menjadi korban. Bentrokan pecah lagi tadi malam di mana polisi menangkap sejumlah mahasiswa. ARA-MIO MIO BIBIR BERDARAH: Angie usai sidang, Kamis. DUKA TKI: Seorang ang- gota keluar- ga TKI menun- tut keadi- lan. DOK MASIH BANYAK DPR MBOLOS RAPAT Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI menggelar rapat paripurna dengan agenda pengesahan beberapa RUU, Kamis (18/10). Dalam rapat penting ini ternyata masih saja ada yang tidak hadir yaitu sebanyak 133 anggota dewan. z HALAMAN 2 NASIONAL JAKARTA JADWAL SHOLAT Shubuh 04:19 Dhuhur 11:45 Ashar 14:54 Maghrib 17:53 Isya 19:03

Upload: gatot-susanto

Post on 08-Mar-2016

314 views

Category:

Documents


20 download

DESCRIPTION

Bentrok Polisi Mahasiswa

TRANSCRIPT

Page 1: Duta Edisi 19 Oktober 2012

HARGA ECERANHARGA LANGGANAN

19 Oktober 2012 - 3 Zulhijjah 1433 H

CMYK

www.dutaonline.com

Abdurrahman bin Ya’mar Ad-Diili RA,berkata:

Pernah aku datang kepada NabiSAW, sedang beliau di Arafah.Hingga katanya, Nabi SAW

menyuruh seorang laki-laki supayamemanggil manusia, maka berserulah iakepada manusia Haji, haji ialah pada hariwukuf di Arafah.” (Abu Dawud, Attirmidzi)

enunganR

CUACA HUJAN HUJAN HUJANSU

MB

ER: B

MK

G IN

DO

NES

IA

18-27 0C 24-32 0C 23-32 0C 24-33 0CBERAWAN

e-mail: [email protected] EDITOR: GATOT SUSANTO LAYOUTER: HUSNI FAHAMSYAH

CALHAJ TAKLAYAK JALAN

RELIGI .............. 3EDUKASI .......... 4BISNIS .............. 8JAKARTA ......... 9

INDEKS

CMYK

JUMATE-mail: [email protected] ; [email protected]

REDAKSI Surabaya - 031-8299982, Jakarta - 021-31906159 Surabaya - 031-8299985, Jakarta - 021-31906159IKLAN & LAYANAN PELANGGAN Rp 65.000,- Rp 3.000,-

RELIGI

1.083 BUS

HAL 3

SURABAYA JAKARTA DENPASAR SINGAPURA

HAKIM PUJI DIPECAT

Bela KPK, Mahasiswa Serang Polisi

Anda ingin memberikan kontribusiRenungan, silakan kirim ke E-mail:

[email protected]

H

LAGI, WNI DIHUKUM GANTUNG DI MALAYSIA

Menangkap Pencuri Malah Diganjar MatiFrans Hiu (22) danDharry Frully Hiu (20),dua WNI asal Pontianak,Kalimantan Barat,divonis hukumangantung sampai matioleh Mahkamah TinggiShah Alam, Selangor.Sidang putusan keduaWNI ini berlangsungpada Kamis 18 Oktober2012 kemarin.

taushiyah

BARU kaliini, saya meng-hadiri pelepa-san jamaah ha-ji, 12 Oktober2012, denganribuan pengun-jung. “Rombo-ngan Haji Sa-bar” KalibokorSurabaya de-ngan pembim-bing AbahRahman itu ju-ga menghadir-kan puluhan kiai yang diminta du-duk berbaris di panggung kehor-matan menghadap pengunjung. Ba-gi Anda yang tidak biasa dalam ko-munitas tahlil dan istighatsah pastiheran dan mungkin tidak sabar me-

BACA: Para Remaja Kena ..., hal 7

AllahummaJunk Food

Oleh:Prof Dr. Moh. Ali

Aziz, M.AgPenulis Buku “60

Menit Terapi ShalatBahagia”

AKIM tunggal NurCahaya Rashad me-ngabulkan dakwaanJaksa Penuntut Umum,

Zainal Azwar. Mereka dijerat denganpasal 302 Undang-undang PidanaMalaysia dengan hukuman mak-simal gantung sampai mati. Ke-duanya didakwa membunuhKharti Raja, warga Negara Ma-laysia beretnis India pada 3 De-sember 2010 lalu.

Namun, dalam pembelaannya,Frans Hiu dan Dharry Frully Hiumenyatakan bahwa Kharti Rajaadalah pencuri yang mereka tang-kap. Kejadiannya berlangsungpada Desember 2010. Saat itukeduanya sedang tidur di rumah-nya, nomor 34 jalan 4, Taman SriSungai Pelek, Sepang, Selangor.Tiba-tiba mereka dikejutkan oleh

BACA: Ada 300 TKI ..., hal 7

NASIONAL

3 MOBIL APARAT RUSAK, 5 POLISI TERLUKA

DUTA/HUDA SABILYMELAYANI JAMAAH: Amirul Haj Suryadharma Ali didampingi Naib Amirul Haj KH Hasyim Muzadi danMuasasah Arab Saudi melakukan jumpa pers sesaat setelah tiba di Bandara King Abdul Aziz, Jeddah,Arab Saudi, Rabu, (17/10) malam.

JEDDAH - Rombongan Amirul Haj Tahun 1433Hijriyah tiba di Bandara King Abdul Aziz, Jeddah,Arab Saudi. Kedatangan rombongan ini sempatmolor (delay) sekitar 1 jam, di mana semuladijadwalkan mendarat di Jeddah pukul 05.00 tapi

ternyata tiba pukul 06.00 Was, Rabu (17/10) sore.Rombongan Amirul Haj disambut olehMuasasah Arab Saudi Habib, Dirjen PHU

Kemenag Anggito Abimanyu, DirutPelayanan Haji Kemenag Sri IlhamLubis, Konsulat Jenderal RI di JeddahZakaria Mansyur, Ketua PPIH Arab

Saudi Syairozy Dimyati, dan Kadaker JeddahAhmad Abdullah. Menteri Agama Suryadhar-ma Ali selaku Amirul Haj didampingi Naib AmirulHaj KH Hasyim Muzadi dan KH Ahmad DahlanRais serta anggota rombongan lain.

Selama berada di tanah suci, Amirul Haj akanmelakukan pemantauan penyelenggaraan ibadahhaji, memimpin pelaksanaan ibadah wukuf diPadang Arafah, dan ibadah haji di Makkah hinggaselesai. “Kami di sini hingga selesai pelaksanaan

Amirul Haj Serius Evaluasi Bus Haji Terbakar

BACA: Diserbu Jamaah di Bandara ..., hal 7

JAKARTA - Aksi mahasiswaUniversitas Pamulang, Kota Ta-ngerang Selatan, Banten, meno-lak kedatangan Wakil KapolriKomjen Pol Nanan Sukarna di-warnai bentrokan dengan aparatkepolisian, Kamis (18/10) kemarin.Sejumlah mahasiswa dan polisiterluka dalam insiden tersebut.

Seorang mahasiswa terkapar de-ngan kondisi luka tembak.

Bentrokan bermula ketika maha-siswa membuat barikade mencobakeluar kampus mengambil mobiltruk pasukan pelopor dan satu unittameng. Mahasiswa menaiki mobilitu.

Petugas yang berusaha mence-

gahnya mendapatkan perlawanandari mahasiswa. Dua orang aparatKorps Bhayangkara dipukuli ma-hasiswa menggunakan bambu.Aparat Polri dipukul mundur hing-ga ke Polsek Pamulang, yang lo-kasinya saling berhadapan de-ngan kampus tersebut.

Mahasiswa yang sudah me-

nguasai bundaran Pa-mulang terus melem-pari petugas menggu-nakan batu. Aksi inimendapatkan balasandari aparat yang melon-tarkan gas air mata.

Setidaknya lima anggota Polridan seorang mahasiswa terlukaakibat bentrokan fisik dalam aksidemo itu. Enam korban yakni Jun-dy Pajrin (21), mahasiswa Fakul-

tas Teknik Elektro Unpamdirujuk ke RSUD Pamulang,Aipda Syamsudin (Brimob)luka kepala sebelah kiri,Briptu Dedy (Brimob) luka

pada mata sebelah kiri, AipdaSupeno (anggota Polsek Pamu-

lang) luka pada kaki kanan, tulangkering kena pukulan benda keras,Briptu Sulistio Wikyono (Brimob)

JAKARTA - Terdakwa kasus suap DanaPenyesuaian Infrastruktur Daerah (DPID),Wa Ode Nurhayati, dinyatakan terbuktisecara sah dan meyakinkan melakukantindak pidana korupsi dan melakukan tin-dakan pencucian uang. Untuk itu MajelisHakim memvonis Wa Ode dengan hukuman

MIO

PASRAH: Wa Ode Nurhayati usai mendengarkanvonis hakim dalam persidangan, Kamis (18/10).

Wa Ode Divonis6 Tahun, PolitisiLain Menyusul

BACA: Anggap Sebagai..., hal 2

BACA: Rektor: Belajar ..., hal 7

JAKARTA - Akhirnya pernyataan politisiPartai Demokrat Angelina Sondakh soal dirinyabaru punya Blackberry (BB) sejak akhir 2010terbantahkan. Satu per satu koleganya mem-beber keberadaan BB perempuan yang akrabdisapa Angie tersebut.

Saksi Beber BB Angie

BACA: Nama Tiga Anggota DPR Disebut ..., hal 2

BIBIR MERAH ITU BERDARAH

PUPUT MELATI giliranmenjadi korban infotainment.Hal itu karena akhir-akhir ini ru-mah tangganya dengan UstadGuntur dikabarkan retak.

Perempuan cantik berjilbabini pun sering diterpa gosip mi-ring. Karena itu pula keduanyasering menjadi buruan awakinfotainment. Dan meski sudahmenepis, toh para pemburugosip tetap saja mengubernya.

HampirKehilangan

Anak

PUPUT MELATI

BACA: Pasrah Hadapi ..., hal 2

BRUTAL:Polisi menyeret

seorangmahasiswa

dalambentrokan saat

aksi menolakkedatanganWakil KapolriKomjen Pol

Nanan Sukarnadi Universitas

Pamulang, KotaTangerang

Selatan,Banten, Kamis

(18/10).Tampak Polisimenggotong

rekannya yangmenjadi korban.

Bentrokanpecah lagi tadimalam di mana

polisimenangkap

sejumlahmahasiswa.

ARA-MIO

MIO

BIBIR BERDARAH: Angie usai sidang, Kamis.

DUKATKI:Seorangang-gotakeluar-ga TKImenun-tutkeadi-lan.DOK

MASIH BANYAKDPR MBOLOSRAPATDewan PerwakilanRakyat (DPR) RImenggelar rapatparipurna denganagenda pengesahanbeberapa RUU, Kamis(18/10). Dalam rapatpenting ini ternyatamasih saja ada yangtidak hadir yaitusebanyak 133anggota dewan. HALAMAN 2 NASIONAL

JAKARTAJADWAL SHOLAT

Shubuh 04:19

Dhuhur 11:45

Ashar 14:54

Maghrib 17:53

Isya 19:03

Page 2: Duta Edisi 19 Oktober 2012

Nasional2Jumat, 19 Oktober 2012

www.dutaonline.com EDITOR: GATOT SUSANTO LAYOUTER: ABI NUZULUL MUSKHAF

Sambungan dari hal 1

Sekretaris Ditjen Dikti Kemen-dikbud Harris Iskandar mengakusudah bertukar PIN Blackberrydengan politisi Demokrat itu se-jak Maret 2010. Dalam kesak-siannya di persidangan denganterdakwa Angie—Harris me-ngaku Angie sempat memintabertukar PIN dengannya. Saatitu dia diundang Angie dalamsuatu acara makan siang di res-toran Foordism Mall FX.

“Itu sekitar 17 Maret 2010,”kata Harris mengenai tanggaldia bertukar PIN denganAngie, di Pengadilan Tipikor,Jakarta, Kamis (18/10). Harrisjuga mengatakan, Angie tidakhanya mempunyai satu PINBlackberry saja. “Angelina adadua PIN,” katanya.

Pada pertemuan makan siangitu, Harris juga sempat bertukarPIN dengan Mindo RosalinaManulang, manajer marketingGrup Permai. Dia juga membe-narkan jika PIN Blackberryyang digunakan Angie samadengan yang digunakan Angieke Mindo Rosalina Manullang.Pernyataan itu dibenarkan Har-ris, ketika Majelis Hakim mem-bacakan BAP miliknya.

“Angelina Sondakh ada duaPIN, pertama 20E342D9 dan290106FF. Bagaimana denganketerangan saksi, itu benar,”kata Majelis. “Betul yang mu-lia,” jawab Harris.

Dia menambahkan, dalam ko-munikasinya via BBM, jandamendiang Adjie Massaid itumeminta kepadanya agar me-ngarahkan siapa saja univer-sitas yang terima dana bantuandari Kemendiknas melalui Dikti.Dia juga mengaku pernah diti-tipi Angie mengenai program-program di universitas.

“Pernah menitipkan program-program di universitas, waktuitu terdakwa bilang ‘titip ya’,”ujar Harris. Dia menyatakan,Angie menitipkan program-program di universitas itu agardiprioritaskan oleh Ditjen Dikti.Progam- program itu merupa-kan program yang ada diAPBNP 2010.

Mendapat titipan dari Angie,Harris mengaku hanya menja-wab secara normatif. “Saya ha-

nya jawab ya saja secara nor-matif,” ujarnya. Harris juga me-nyatakan, Angie meminta pro-gram-program universitas yangada di Indonesia Timur diprio-ritaskan. Namun, dia mengakutidak ingat universitas manasaja yang disebut Angie. “BuAngie memprovokasi untukprogram di Indonesia timur,”kata Harris.

Anggota DPR LainSaksi lain dalam sidang

Angie menyebut bahwa sejum-lah anggota Komisi OlahragaDewan Perwakilan Rakyat jugaaktif mengurus proyek univer-sitas 2010. Mereka yang dise-but selain Angie, adalah politi-kus PDI Perjuangan WayanKoster serta politikus GolkarKahar Muzakkir dan Rully Chai-rul Azwar.

“Mereka tim kecil yang di-bentuk untuk mengoreksi usu-lan-usulan universitas yangakan mendapat dana,” ujar Da-dang Sudiyarto, Kepala BagianPerencanaan dan AnggaranDirektorat Jenderal PendidikanTinggi Kementerian Pendidi-kan dan Kebudayaan. Dadangjuga menjadi salah satu saksiAngelina di Pengadilan TindakPidana Korupsi Jakarta, Kamis,18 Oktober 2012.

Dadang mengatakan, usulandana universitas yang dibahastim kecil itu tidak hanya berasaldari kementeriannya tetapi jugadari DPR sendiri. Harris Iskan-dar mengatakan usulan banyakmuncul dalam rapat dengarpendapat di komisi olahraga.“Ada sekitar 20 proposal yangdiusulkan DPR,” ujar dia.

Keduanya membenarkanbanyak anggota Komisi Olah-raga yang meminta agar usulananggaran universitasnya di-perhatikan. Namun, keduanyaberdalih lupa identitas para po-litikus itu. Saksi juga memban-tah soal tim kecil yang ngototagar sejumlah universitas me-nerima alokasi dana. “Kami ke-sulitan memilah ini dari siapasaja,” ujar Harris.

Dan hanya Angelina Son-dakh yang disebut memilikiorang suruhan yang paling ge-tol berusaha menghubungi ke-duanya untuk memasukkan

proposal universitas di In-donesia Timur. Salah satunyaadalah Mindo Rosalina Ma-nulang, Direktur Marketing PTAnak Negeri, perusahaan M.Nazaruddin. “Dia sering mena-nyakan tentang alokasi danauniversitas melalui pesanBlackBerry,” ujar Harris.

Angie sendiri mengatakanDewan ikut mengusulkan pro-posal universitas karena seringmendapat komplain dari pararektor. Mereka, kata politkusDemokrat itu, mengeluh usulananggaran yang diajukan keKementerian tidak pernahterpenuhi.

“Sehingga para rektor me-nyerahkan ke kami proposal-nya dan kami pun melanjutkan-nya ke Kementerian,” ujarnya.Menurut Angie, proposal yangdiajukan rektor melalui DPRkemudian divalidasi oleh Ke-menterian sehingga usulan ituresmi berasal dari Kementerian.

Bibir BerdarahAngelina mengalami musi-

bah kecil usai menjalani sidangkasus korupsi wisma atlet di Pe-ngadilan Negeri Tipikor, Kuni-ngan, Jakarta Selatan, Kamiskemarin. Akibatnya bibir Angieberdarah.

Sebagaimana biasanya, be-gitu selesai sidang, Angie lang-sung dikerumuni pengunjungdan sejumlah awak media. Ka-rena begitu berdesak-desakan,di tengah-tengah sesi wawan-cara itu tiba-tiba ada sebuahmikrofon dari media televisi na-sional yang terdorong ke arahwajah istri mendiang AdjieMassaid tersebut. Brukkkk.Darah segar pun tampak sedikitkeluar dari bibir bawah Angie.Tidak sampai mengucur me-mang. “Aduh, bibir saya jadiberdarah kan,” kata Putri In-donesia 2001 itu sambil meme-gang bibirnya.

Angie pun langsung dibawatim penasihat hukumnya, Teu-ku Nasrullah, menuju mobiltahanan yang sudah menung-gunya. “Sudahlah jangan dita-nya lagi, klien saya ini sudahcukup terluka oleh kalian,” kataNasrullah kepada para warta-wan yang masih ingin mewa-wancarainya. det/wis

Nama Tiga Anggota DPR Disebut

Sambungan dari hal 1

pidana penjara 6 tahun dandenda Rp500 juta. Wa Ode yangmelawan mengaku telah menjadieksperimen hukum.

“Menjatuhkan kepada ter-dakwa pidana penjara 6 tahundan denda Rp500 juta. Jikatidak dibayar diganti kurungan6 bulan,” kata Ketua MajelisHakim Tipikor, Suhartoyo, da-lam persidangan di PengadilanTipikor, Jakarta, Kamis (18/10).

Hakim juga menyatakan masapenahanan dikurangkan darivonis pidana. Selain itu meme-rintahkan Wa Ode untuk tetapditahan.

Dalm pertimbangannya, Ha-kim Hendra Yosfin menyatakan,Wa Ode terbukti menerimauang terkait pengurusan danaDPID di Kabupaten Aceh Besar,Kabupaten Pidi Jaya, Kabupa-ten Bener Meriah, dan Kabu-paten Minahasa hingga Rp6,25miliar. Lalu uang-uang hasil ko-rupsi tersebut ditempatkan da-lam rekening tabungan secaraberulang-ulang hingga Rp50miliar untuk kemudian ditrans-fer, dialihkan, dan dibelanjakanuntuk hal lain, di antaranya me-ngalihkan dalam deposito ber-jangka Rp10 miliar, membayarangsuran bunga utang berjum-lah Rp567 juta, membayar ang-suran rumah Rp7 milar melaluipenarikan tunai, membayarangsuran apartemen Rp700juta, belanja emas Rp20 juta,transfer Rp160 juta ke rekening

GAKI, mengalihkan denganpenarikan tunai sebesar Rp17miliar dan transfer ke pihakketiga berjumlah Rp2 miliar.

“Unsur menempatkan, transfer,membayar hibah, membawa ke luarnegeri, dan lainnya dalam dakwaantelah terpenuhi,” ujarnya.

Dana Rp50 miliar ditempatkansecara berulang dari 2010 hingga2011 sebesar Rp44 miliar bersama-an kedudukannya sebagaianggota DPR dan Banggar,sehingga majelis berkeyakinanharta itu bukan karena bisnis, tapiterkait posisinya di DPR. Wa Odetidak dapat meyakinkan kebena-ran uang itu berasal dari bis-nisnya di Merauke, Papua.

“Wa Ode juga ketika menjadianggota DPR pada 2010 tidakpernah melaporkan rekeningMandiri atas namanya di cabangDPR karena uang hinggaberjumlah Rp50 miliar itu lebihbertujuan untuk menyamarkanatau sembunyikan asal usul uang.Wa Ode terbukti sah menuruthukum dan kesalahan terdakwa,sehingga harus dinyatakan sahterbukti bersalah,” katanya HakimAlexander Marwata.

Majelis Hakim tidak me-nemukan alasan melepaskantindak pidana terdakwa dansependapat menjatuhkan satupidana dengan digabung. Halyang memberatkan Wa Odetidak mendukung program Pe-merintah memberantas korupsi.Sedang yang meringankanadalah bersikap baik dan tidakpernah terlibat hukum.

Kelinci PercobaanMendengar vonis itu, Wa

Ode tampak bermusyawarahdengan kuasa hukumnya.“Mengajukan banding,” ujarWa Ode setelah mendengar vo-nis. Seusai persidangan, WaOde mengatakan tugasnya su-dah selesai dalam memperbaikihukum dan menyelesaikan tu-gas tanggung jawabnya. Na-mun melihat respon KPK yangtak sejalan, maka dari sisi kema-nusiaan Wa Ode tidak mau ber-koordinasi lagi dengan KPK.

Wa Ode mengaku pasrah sajadivonis 6 tahun penjara dandenda Rp 500 juta subsider ku-rungan enam bulan oleh majelishakim Pengadilan Tipikor.Meski begitu, dia tetap menye-but bahwa dirinya adalah kelin-ci percobaan dari uji penerapanhukuman yang penggabunganpasal pencucian uang denganpasal korupsi.

“Saya tawakal dan siapmenghadapi kondisi terburuk.Saya sudah biasa menghadapisituasi yang terburuk. Sayaikhlas dan yakin ini jadi pahalabesar di mata Allah SWT,” kata-nya. Wa Ode mengaku dirinyatetap percaya, setelah vonistersebut masih ada keadilan un-tuk dirinya. Oleh sebab itu diamengaku tak dendam telah ditu-duhkan seperti itu. “Saya tidakmenyimpan dendam sedikit-pun dan yakin Allah akan adil.Tuntutan ini sesuai keinginanJPU, dan saya merupakan ke-linci percobaan,” sambungnya.

Direktur eksekutif IndonesiaBudget Center Arif Nur Alammenilai, KPK terlalu lambatmenjerat empat pimpinan Ba-dan Anggaran Dewan Perwa-kilan Rakyat terkait dengankasus dana penyesuaian in-frastruktur daerah atau DPID.Padahal fakta persidangan ter-dakwa suap Wa Ode Nurhayatisudah mengungkapkan keterli-batan mereka. “Seharusnyasudah bisa menjadi tersangka,”kata Arif Kamis kemarin.

Berdasarkan keterangan WaOde di persidangan, bukan cu-ma dia saja yang dijerat KPKperkara ini. Wa Ode mengatakanbanyak saksi dalam sidang yangmenyebut keterlibatan empatpimpinan Banggar saat itu,Tamsil Linrung, Melchias Mar-cus Mekeng, Olly Dondo-kambey, dan Mirwan Amir, dalampenentuan penerima alokasiDPID. “KPK terlalu memutar,langsung lanjutkan ke pimpinanbanggar,” ucap Arif.

Keempat pimpinan itu yangharusnya menjadi aktor utamakerena men-setting dana pe-nyesuaian. Hal senada dice-tuskan aktivis Indonesia Cor-ruption Watch Ade Irawan jugameminta KPK segera cepatbertindak, apalagi sudah men-dapatkan dukungan penuh darirakyat. “Mestinya segera di-tindaklanjuti,” ucap Ade. Iamengatakan, mungkin alasanKPK belum bertindak karenabuktinya masih belum mencu-kupi. det/tnr/okz

Anggap Sebagai Kelinci Percobaan

Sambungan dari hal 1

Puput mengungkapkan, pem-beritaan tentang rumah tang-ganya berdampak buruk terha-dap keluarganya. Bahkan dianyaris kehilangan si buah hatiketika dirinya berusaha meng-hindar dari kejaran infotainment.

“Anak aku pernah hampirhilang karena takut sama info-tainment. Kita pernah dikejar-kejar sama mereka,” kata Puputsaat ditemui di kawasan KebonSirih, Jakarta Pusat, Rabu (17/10) malam.

Puput pun lagi-lagi memban-tah bahwa saat ini hubungan-nya dengan sang suami sedangbermasalah. Bantahan itu ter-kait kabar yang beredar UstadGuntur berniat menceraikannya.

“Masalah seperti ini bukanmasalah baru buat aku. Yangpenting aku sabar dan tabahmenghadapi seluruh cobaan,”tutur mantan penyanyi cilik itu.

Sekarang Puput mengaku takmau ambil pusing lagi soal ka-bar-kabar miring tentang rumahtangganya. Dia pun mengang-gapnya hanya sebagai cobaan

saja. “Allah pasti membantu danmemberikan kemudahan sertajalan yang terbaik buat semua,”lanjutnya. Begitu juga soal gosipseputar sang suami. Meskisering dikabarkan yang tidaksedap, dia mengaku akan tetapmendukung Ustad Guntur.

Kabar tak sedap itu munculdari Tabloid Femme edisi 04/ThIV (7-20 September 2012) lalu.Guntur disebut-sebut akanmenceraikan Puput Melati ka-rena sudah tak tahan denganperubahan sikap sang istri.Apalagi sejak adanya gosip

nikah siri sang ustad denganartis Nuri Maulida, perubahansikap Puput makin menjadi.Puput pun semakin dingin danuring-uringan dengan suami-nya itu. Puput juga disebutkansuka berlaku boros.

Namun, Ustad Guntur Bumimembantah semua kabar terse-but. Lewat sang asisten, SangUstad menegaskan, bahwarumah tangganya kini masihdalam keadaan baik-baik saja.“Alhamdulillah, (rumah tangga)ustad baik-baik aja, ghibah itu,”tegas sang asisten. dth

Pasrah Hadapi Gosip

JAKARTA - Hakim Puji Wi-djayanto yang ditangkap BNNkarena mengonsumsi narkobaakhirnya dipecat. Ketua Mah-kamah Agung (MA) Hatta Alimengatakan surat pemberhen-tian sementara Puji sudah di-teken Kamis (18/10).

“Surat pemberhentian se-mentara segera saya tandata-ngani,” kata Hatta Ali, di selaacara pengukuhan dirinya men-jadi ketua Ikatan Alumni Uni-versitas Airlangga di Jakarta,Kamis (18/10).

Menurut Hatta, sesuai de-ngan ketentuan kepegawaian,apabila seorang hakim sudahditahan bahkan sudah ditang-kap, maka akan diterbitkansurat keputusan pemberhent-ian sementara. “Itu yang akansaya keluarkan,” tegasnya.

Hatta mengakui bahwa Ha-kim Puji ini sudah pernahmendapatkan sanksi karenamelakukan pelanggaran peri-laku dan kode etik hakim.“Dia sebenarnya sudah per-nah dikenai sanksi di-non-palukan, dan ditempatkan diJayapura. Karena sudah ber-akhir masa hukumannya ke-mudian dipindahkan ke Yog-yakarta dan kami lihat baik,kemudian pindah ke Bekasi,”kata Hatta.

Di PN Bekasi, lanjut Hatta,ternyata bermasalah, tetapibukan masalah narkoba danMA sudah menerbitkan suratsanksi seperti sebelumnya ke

PN Ternate. “Tetapi sebelumSK sampai ternyata keluar lagikejadian seperti ini (ditangkapBNN), oleh karena itu ulahnyasendiri maka sesuai denganketentuan perundang-unda-ngan, kami akan menerbitkansurat pemberhentian,” kataHatta.

Kepala Biro Hukum danHumas MA Ridwan Mansyurmengatakan walaupun suratpemberhentian ditandatanganiketua MA Kamis namun ber-laku sejak tertangkapnya HakimPuji. “Surat pemberhentian ituberlaku sejak 16 Oktober 2012saat Hakim Puji ditangkap,” kataRidwan.

Seperti diberitakan Duta Ma-syarakat, petugas BNN me-nangkap Puji di ruang KaraokeIlligals Nomor 331 Hotel Club,Hayam Wuruk, Jakarta Baratpada 16 Oktober 2012 sekitarpukul 17.00 WIB. BNN me-nangkapnya bersama Siddiqdan seorang warga Jayapurasedang ditemani empat wanitapenghibur yaitu Lela, Angel,Nindi, dan Indah.

Dalam penangkapan ini,BNN menyita belasan butirineks dan satu gram sabu yangsemuanya bernilai Rp 7 juta.Sabu dan ineks dibungkusdalam pembungkus kemasanobat yang tersimpan di tasPuji. BNN juga menyita se-buah alat bong dan telepongenggam mantan kepala PNSabang tersebut. ara/tnr

Hakim PujiDipecat

MIO

TERTIDUR: Suasana Rapat Paripurna di Gedung DPR, Jakarta, Kamis (18/10).

Masih Banyak DPR Mbolos RapatJAKARTA - Dewan Perwa-

kilan Rakyat (DPR) RI meng-gelar rapat paripurna denganagenda pengesahan beberapaRUU, Kamis (18/10). Dalamrapat penting ini ternyata masihsaja ada yang tidak hadir yaitusebanyak 133 anggota dewan.

Berdasarkan data absensipada pukul 11.30 WIB, rapatparipurna ini dihadiri oleh 427anggota dewan dari total 560jumlah anggota DPR. Namunjumlah 427 ini sudah melebihi

kuorum yang ditetapkan yaitu281 sehingga pengesahan da-pat tetap berlangsung

Rapat yang dipimpin wakilketua DPR, Pramono Anung inimengesahkan beberapa RUUyaitu RUU tentang Pangan danPerkoperasian, rancangan tatakerja Badan Urusan RumahTangga (BURT), dan pemben-tukan pansus tentang Perjan-jian Internasional. Pengesahandilakukan dengan mulus tanpaadanya interupsi dari satu pun

anggota dewan.Pantauan di Senayan rapat

dimulai pada pukul 10.00 WIBdan berakhir sekitar pukul 12.15WIB. Absensi rapat masih meng-gunakan tanda tangan manual.Di meja sekretariat depan ruangsidang terlihat 2 buah Perangkatfingerprint. Perangkat ini belumdigunakan sebagai alat absensimelainkan hanya untuk meleng-kapi data sidik jari anggotadewan yang belum terdata padaparipurna sebelumnya. det

RINCIAN ANGGOTA DEWAN YANG HADIR DALAMRAPAT MENURUT FRAKSINYA MASING-MASING

F- Demokrat : 110 anggota hadir dari total 148 kursi

F-Golkar : 86 anggota hadir dari total 106 kursi

F-PDIP : 76 anggota hadir dari total 94 kursi

F-PKS : 45 anggota hadir dari total 57 kursi

F-PAN: 30 anggota hadir dari total 46 kursi

F-PPP : 25 anggota hadir dari total 38 kursi

F-PKB : 19 anggota hadir dari total 28 kursi

F-Gerindra : 21 anggota hadir dari total 26 kursi

F-Hanura : 15 anggota hadir dari total 17 kursi

Page 3: Duta Edisi 19 Oktober 2012

Religi3Jumat, 19 Oktober 2012

www.dutamasyarakat.com EDITOR: M NATSIR LAYOUTER: HUSNI FAHAMSYAH

JAKARTA - Setelah dilantik bulanAgustus lalu, Pimpinan PusatJam’iyyatul Qurra wal-Huffazh Nah-dlatul Ulama (JQH NU) bergerak ce-pat mengabdi untuk umat. Orga-nisasi yang didirikan tahun di Jakartatahun 1951 ini, akan menggelar pro-gram Menyapa Warga dengan AlQuran.

Sekretaris Umum JQHNU AhmadAri Masyhuri mengatakan, programtersebut akan digelar di beberapakota besar. Yang terdekat akan Su-rabaya, Makassar dan Medan. For-mat acaranya ada ceramah, tahfizh,tahsin, tafsir Al-Quran.

“Program menyapa warga denganAl Quran di Surabaya akan berlang-sung 28 Oktober nanti. Rais MajelisIlmi JQHNU KH Ahsin Sakho Mu-hammad akan menyampaikan ce-ramah mutiara Al-Quran pada kesem-patan itu,” ujar Ahmad di kantorJQHN NU, di gedung PBNU, Rabu(17/10) malam.

Kemudian, sambung Ahmad, akanhadir qori internasional yang jugapengurus JQHNU seperti H Fakh-ruddin Sarumpaet, juara I MTQinternasional di Iran tahun 2003 danH Masrur Ihwan, juara MTQ inter-nasional di Mesir tahun 1998. “Selainakan menunjukkan suara emasnya,mereka akan menyampaikan metodedan praktik membaca Al-Quran yangbaik,” tuturnya.

Pada November nanti akan berlang-sung di Makassar, Sulawesi Selatan.Akan hadir Ketua PP JQHNU KHMuhaimin Zen dan Ketua UmumPBNU KH Said Aqil Siroj. Hadir pulajuara I MTQ internasional tahun 2003di Iran, dan dewan hakim MTQinternasional 2012 di Iran, H FadlanZainuddin. Selain itu, akan hadir pulaHajah Maria Ulfa, qori internasionaltahun 80-an. Kemudian, Desemberakan digelar pula di Medan denganformat yang sama.

Menurut Ahmad, peserta programini, selain warga Nahdliyin danmasyarakat umum, juga guru-guru AlQuran, santri, qori-qori di daerah.Tujuannya adalah membudayakandan mendekatkan masyarakat de-ngan Al Quran.

“Minimal mereka bisa mendengarAl-Quran dengan pembacaan yangbaik dan benar mahkorijul huruf dantajwidnya. Kemudian mendorongminat masyarakat untuk belajar Al-Quran,” katanya. nuo

JQHNU SapaWarga denganAl Quran

lebih leluasa tanpa perlu kha-watir akan jatuh kurban sepertidahulu,” kata Menteri.

Dia juga menyebut fasilitaske Arafah, Muzdalifah dan Mi-na juga akan semakin baik de-ngan adanya monorel. Surya-dharma juga memberi apresiasiatas perluasan Masjidil Harramyang akan memberi kenyamanankepada jamaah untuk beribadah.Di sisi lain, menjelang wukuf diArafah, lalu mabit di Muzdalifahdan Mina, Suryadharma meng-imbau jamaah Indonesia untukmenjaga kesehatan.

“Jangan sampai pada saatwukuf yang menjadi rukun haji,jamah jatuh sakit,” katanya.

Dia mengungkapkan sejumlahjamaah haji mengabaikan makantiga kali sehari dan menyisihkanbiaya hidup dari KementerianAgama untuk membeli oleh-oleh.Padahal hal itu akan mempe-ngaruhi kesehatan jamaah saatmenjalankan ritual haji pada pun-cak haji nanti. mch

JEDDAH - Menteri Agama RISuryadharma Ali meminta agarpemerintah Kerajaan Saudimemperbanyak petunjuk danarahan berbahasa Indonesia diMasjidil Haram, Armina danMasjid Nabawi. Hal ini untukmempermudah jamaah haji In-donesia melaksanakan ibadah.

“Jamaah Indonesia lebih ba-nyak dari pada jamaah Turki,Malaysia, Pakistan, India danjamaah lainnya, jadi sudah se-patutnya Kerajaan Saudi mem-beri kemudahan dengan mem-beri tanda dan arah berbahasaIndonesia,” kata Suryadharmadi Bandara King Abdul Azis,Jeddah, Kamis (18/10).

Di sisi lain, Suryadharmayang tahun ini menjadi AmirulHajj memberi apresiasi kepadaKerajaan Saudi yang sudahmembangun dan memperlebartempat pelontaran jumrah yanglebih besar dan luas sehinggajamaah tidak berdesak-desa-kan. “Sekarang melontar jumrah

Menag Minta PerbanyakPetunjuk Berbahasa Indonesia

ISTIMEWAPETUNJUK ARAH: Tampak salah satu petunjuk arah yang diharapkanditambah dengan penggunaan bahasa Indonesia.

YOGYAKARTA - Wakil MenteriAgama (Wamenag) NasharuddinUmar mengungkapkan standarisasihalal yang disusun Majelis UlamaIndonesia (MUI) dicontoh berbagainegara di dunia.

“Standar dan prosedur sertifikasihalal itu menegaskan kembali posisiIndonesia sebagai pusat halal duniadan pelopor dalam sertifikasi halal,”kata Wamenag dalam sambutan yangdibacakan Dirjen Bimas Islam Ke-menterian Agama Abdul Jamil di Yog-yakarta, Rabu (17/10) sore.

Pada ‘The 2nd Internastional Semi-nar on Halalness and Safety of Foodand Pharmaceutical Products’, ia me-ngatakan Indonesia serius untukmemposisikan diri sebagai pusat halaldunia dan pelopor dalam globalisasisertifikasi halal.

Beberapa strategi yang telah dikem-bangkan untuk mempertahankan po-sisi Indonesia sebagai pusat halal du-nia di antaranya dengan meningkat-kan kesadaran publik terhadap in-dustri halal.

Selain itu juga meningkatkan dayasaing lokal terhadap produk-produkhalal, menggelar kompetisi atau lombaproduk halal hingga peningkatanpenguasaan penelitian dan pengem-bangan industri halal. “Langkah itujuga disertai dengan pengembanganinfrastruktur produk halal yang kom-patibel,” katanya.

Ia mengatakan sejalan dengan per-kembangan geopolitik dunia saat inimenuntut Indonesia untuk selalu siapmemaksimalkan kemampuannya dalammemenuhi potensi pasar global pro-duk-produk halal. “Hal itu penting

karena isu produk dan pasar halal itusemakin mengemuka dan berpengaruhdi dunia,” kata Nasharuddin.

Rektor Universitas Gadjah Mada(UGM) Pratikno dalam sambutan yangdibacakan Wakil Rektor Bidang Pene-litian dan Pengabdian kepada Masya-rakat Suratman mengatakan produkmakanan, kosmetik, dan farmasi telahmenjadi kebutuhan dasar masyarakatmodern.

Menurut dia, isu yang terkait ke-sehatan maupun lingkungan dari pro-duk-produk halal itu juga menjadiperhatian terutama bagi masyarakatMuslim. Masyarakat Muslim membu-tuhkan kejelasan dan garansi kehala-lan dari produk yang mereka konsumsi.

“Dari sisi regulasi negara-negaradengan populasi Muslim memerlukansertifikasi halal dari produk-produk

tersebut sebelum dijual ke pasar. Da-lam hal ini peran lembaga penelitiantermasuk perguruan tinggi diper-lukan,” katanya. rol

Standarisasi Halal RI Dicontoh Berbagai Negara

ISTIMEWA

NASHARUDDIN UMAR

JAKARTA - Majelis Ulama In-donesia (MUI) secara resmi mencabutsertifikat dua perusahaan sistempemasaran berjenjang atau multi levelmarketing (MLM) Umrah. Pencabutanini disampaikan Ketua Harian MUI,KH Ma’ruf Amin.

“Sekarang kita mencabut sertifikasidua perusahaan tersebut yang pernahdiberikan karena tidak sesuai denganaturan dan ketentuan dalam fatwa. Jadisekarang sertifikasi MLM umrah nol,”kata Kiai Ma’ruf usai keterangan persmengenai vonis PK MA tentang peru-bahan hukuman mati menjadi huku-man penjara bagi terpidana narkobadi Jakarta, Kamis (18/10).

Karena itu, MUI meminta dan mem-berikan tenggat kepada dua perusa-haan tersebut untuk memproses kem-bali beberapa syarat yang sesuai de-ngan fatwa. Tenggat yang diberikan,kata dia, adalah sampai dengan masa

akhir sertifikasi, yakni dua tahun.“Jika dua tahun perusahaan ber-

sangkutan tidak menyesuaikan de-ngan prasyarat yang ditentukan, ser-tifikasi itu akan dicabut. Namun, se-belum pencabutan, MUI akan meng-evaluasi terlebih dahulu kinerja pe-rusahaan MLM Umrah selama satu

tahun,” ujar dia.Ia menyebutkan beberapa kriteria

perusahaan MLM umrah yang sesuaidengan fatwa. Salah satunya adalahmampu memberangkatkan dan tidakmemberikan masa tunggu yang pan-jang kepada jamaah.

Menurut dia, hingga saat ini MUI

hanya mengeluarkan fatwa terkaitMLM Umrah dan belum mengeluar-kan fatwa tentang MLM haji.

Di dalam fatwa MLM umrah, tercatatbahwa aspek legalitas yang harusdipenuhi penyelenggara MLM umrahseperti surat perizinan dari Kemen-terian Agama. Kemudian syarat-syaratbagi keanggotaannya diantaranyaharus beragama Islam, harus bertujuanbenar-benar mengikuti umrah, biayayang sudah disetorkan tidak boleh di-tarik kecuali ada hal-hal darurat sepertiterkena musibah.

Aturan tersebut berlaku bagi pe-nyelenggaraan umrah semata karenarukun ibadah haji tidak memperkenan-kan seseorang berutang agar bisa be-rangkat. Adapun sistem MLM sistem-nya seperti berhutang kepada downlineatau lapisan di bawahnya. Sedangkanorang-orang yang di bawahnya ini be-lum dipastikan keberangkatannya. rol

MUI Cabut Sertifikasi Dua Perusahaan MLM Umrah

ISTIMEWA

TAK LAYAK JALAN: Tampak sejumlah bus pengangkut calhaj Indonesia di Madinah yang kebanyakan dinyatakan tidak layak jalan.

1.083 Bus Calhaj Tak Layak JalanKEMENAG NEGOSIASI ULANG DENGAN NAQABA

MAKKAH - Sebanyak 1.083 busyang akan digunakan untuk meng-angkut calon jamaah haji (calhaj)ditemukan tidak dalam kondisiyang layak. Bus tersebut tidak me-menuhi syarat dan standar kela-yakan seperti yang telah ditetap-kan oleh Komite TransportasiUmum Saudi.

Komite Eksekutif PengawasanTransportasi Saudi telah mela-yangkan surat kepada KomiteTraansportasi Umum agaar bus ter-sebut tidak digunakan untuk me-ngangkut calhaj. Kondisi bus ter-sebut sebagian besar telah meng-alami kerusakan mesin karenakurangnya perawatan.

Sekretaris Komite Transportasi

Umum Saudi, Marwan Zubaidi,mengatakan pihak panitia pe-ngadaan bus telah memberita-hukan kepada tiga perusahaanbus yang ditunjuk, untuk meng-ganti spesifikasi yang ada di tiapbus. Hal ini untuk memenuhi stan-dar yang telah ditentukan olehpemerintah.

Sayangnya, perusahaan bus yangbersangkutan sepertinya tidak me-nanggapi pemberitahuan tersebut.“Sampai dengan hari Minggu seba-nyak 1,2 juta calhaj telah diangkutdari pintu-pintu masuk di Makkahdan Madinah, sementara itu bus-bus tersebut telah melakukanpengangkutan sebanyak 50 ribukali,” kata Zubaidi, Kamis (18/10),

seperti dilansir Saudi Gazzete danArab News.

Zubaidi menambahkan, KomiteTransportasi Umum telah me-nyiapkan 200 ribu bus yang digu-nakan untuk mengangkut 1,5 jutacalon jamaah haji dari Makkah me-nuju Mina dan Arafah, pada Rabumendatang. Bus-bus tersebut di-lengkapi oleh tempat duduk yangmemiliki kapasitas besar.

Mendapati informasi tersebut,Dirjen Penyelenggara Haji danUmrah Kementerian Agama RIAnggito Abimanyu langsung ber-gerak cepat. Pihaknya akan me-negosiasi ulang layanan transpor-tasi agar jamaah mendapat busyang lebih layak.

Anggito berharap bus calhajmampu menampung koper jamaahlebih luas. “Saya mau busnya yangmenampung koper jamaah dibawah badan bus bukan di atasatap,” kata Anggito seusai menin-jau pelayanan bagi jamaah hajiIndonesia di Bandara King AbdulAzis Jeddah, Kamis (18/10).

Dia juga menyesalkan terba-karnya bus yang mengangkutjamaah dari Madinah ke Makkahyang seharusnya tidak terjadikarena Muasasah (otoritas pela-yanan haji Saudi) dan Naqaba(konsorsium perusahaan bus Saudi)sudah berjanji memberikanpelayanan terbaik. “PemerintahIndonesia sudah mengirim suratprotes ke Kementrian Urusan HajiSaudi, ke Muasasah wilayah AsiaTenggara dan Naqaba atas bus yang

terbakar bersama koper jamaahtersebut,” katanya.

Anggito menginginkan penga-lihan layanan bus tersebut dariNaqaba ke perusahaan bus Saptcopada musim haji ini juga. “Sedangdihitung konsekwensi pembia-yaannya dan jika disetujui makajamaah haji Indonesia musim hajiini juga mendapat bus yang lebihbaik,” kata Anggito.

Pelayanan melalui konsorsiumperusahaan bus yang tergabungdalam Naqaba memang memilikikualitas bus yang berbeda-beda.Sejumlah perusahaan memiliki busberkualitas pariwisata dengan pe-nyimpanan koper di bagian bawahbadan bus, tetapi tidak sedikit yangmengoperasikan bus model lamadengan penyimpanan koper di atasatap bus. rol

KH MA’RUF AMINDOK

Page 4: Duta Edisi 19 Oktober 2012

Edukasi4Jumat, 19 Oktober 2012

www.dutaonline.com EDITOR: FATKHUL AZIZ LAYOUTER: ABI NUZULUL MUSKHAF www.dutamasyarakat.com EDITOR: FATKHUL AZIZ LAYOUTER: ABI NUZULUL MUSKHAF

Satu Sekolah39.437 Siswa

diisi 45 orang siswa. Jumlah siswasebanyak itu dalam satu kelas mem-buat sejumlah orangtua khawatirkualitas pendidikan sekolah inimenjadi tidak terjaga. Namun, CMSsejauh ini dikenal dengan lulusan-nya yang berkualitas internasionaldan kerap mengikuti program per-tukaran pelajar di seluruh dunia.

“Pertumbuhan luar biasa sekolahini merupakan wujud dari upaya ka-mi memuaskan orangtua muriddengan pelayanan kami untukanak-anak mereka,” kata pendirisekolah, Jagdish Gandhi, yang diusia 75 tahun masih aktif bekerja disekolah itu.

“Murid-murid kami memiliki hasilakademis yang luar biasa setiaptahun. Mendapatkan rekor Guinessmemang membanggakan tapi se-kolah ini bukan hanya soal mu-ridnya yang banyak,” ujar Gan-dhi. kcm

NEW DELHI- Berapa jumlahmurid sebuah sekolah di Indone-sia? Mungkin tak sampai 5.000 sis-wa. Tapi sebuah sekolah di Luck-now, Negara Bagian Uttar Pradesh,India, masuk buku rekor dunia Gui-ness sebagai sekolah dengan muridterbanyak di dunia.

The City Montessori School(CMS) di Lucknow kini memilikimurid sebanyak 39.437 orang yangterdaftar untuk tahun ajaran 2010-2011. Namun, pengelola sekolah itumengatakan jumlah pendaftar me-ningkat hingga 45.000 orang.

Sekolah yang didirikan pada1959 oleh Jagdish Gandhi dan istri-nya, Bharti, dengan biaya saat ituhanya 300 rupee dan lima orang sis-wa. Kini, sekolah itu menyebar di20 lokasi di seluruh penjuru kotaLucknow dan mendidik siswa anta-ra usia tiga tahun hingga 17 tahun.

Satu kelas di sekolah ini rata-rata

Pendidikan DasarMasih Diwarnai Pungli

ceritakan proses penarikan biaya lesdi SDN Sememi I Surabaya. Dalampenarikan ini, siswa diminta mengikutiles secara wajib. Siswa diminta mem-

bayar sesuai dengan kelasnya.Untuk kelas 3 dan 4, biaya les

yang ditargetkan sebesar Rp 50ribu, sedangkan kelas 5 dan 6 dike-nakan biaya sebesar Rp80 ribu.Pembayaran yang dilakukan diser-tai bukti berupa kartu pembayaran.“Bagi siswa yang tidak ikut les wa-lau pintar tidak akan mendapatkannilai baik. Inikan ada unsur paksa-annya,” terang dia.

Politisi PKB ini menegaskan, diri-nya akan mengusut persoalan inisampai tuntas. Pasalnya, proses pe-narikan yang dilakukan menyalahiketentuan yang ada. Hal ini terjadi

karena semua biaya untuk pendi-dikan yang ada di Surabaya telah di-tanggung Pemerintah Kota (Pemkot).

Jika memang ada penarikan, se-

harusnya sekolah melihat kondisiperekonomian wali murid. Pasalnyatidak semua wali murid mampumembiayai sekolah anaknya. “Lha,ini digebyah-uyah, semua wali mu-rid ditarik biaya les yang di wajib-kan. Kan aneh,” ungkap Masduki.

Sementara itu, Kepala Dinas Pen-didikan (Dispendik) Surabaya,Ikhsan mengatakan, akan segeramenerjunkan tim khusus untuk me-nyelidiki dugaan kasus tersebut. Pi-haknya mengaku tak ingin gegabahdalam bertindak. Karena persoalan-persoalan seperti ini membutuhkaninvestigasi lapangan dengan benar.

SURABAYA- Peraturan pemerin-tah mengenai larangan adanyapungutan-pungutan liar di sekolahsejak tahun 2009 lalu rupanya takampuh dan tak efektif mencegahpraktik pungli yang masih meraja-lela. Terbukti, dugaan kasus ada-nya pungli di sejumlah sekolah ma-sih saja terus terjadi. Salah satunyaterjadi di SDN Sememi 1 Surabaya.

Di sekolah yang terletak di JalanRaya Kendung Surabaya ini, punglimasih beredar dengan modus yanglebih rapi. Yakni, pengadaan les se-bagai bentuk tambahan jam pela-jaran. Tujuannya memang meman-tapkan kompetensi siswa, tetapi jikadiwarnai dengan penarikan iuran lessecara paksa, tentu beda lagi per-karanya. Penarikan ini kabarnyasudah berlangsung cukup lama. Ka-rena merasa tidak tahan akhirnya walisiswa mengadu ke anggota DPRD.

Proses penarikan iuran les bagisiswa membuat citra pendidikan Su-rabaya terus merosot. Apalagi,penarikan yang dilakukan disertaiancaman nilai buruk bagi siswa. Faktatersebut membuat wali siswa yangkurang mampu terpaksa mencaribiaya sekolah untuk anak-anaknya.

“Penarikan ini sudah lama dilaku-kan di sekolah. Kemarin ada walimurid yang ketemu saya dan men-ceritakan kasus penarikan ini,” kataAnggota DPRD Surabaya Masdu-ki Toha, kemarin.

Masduki menuturkan, dirinya di-datangi wali murid kemudian men-

“Saya sendiri baru dengar kabaritu. Tapi saya akan segera konfirmasidengan pihak sekolah yang bersang-kutan dan segera menerjunkan timke sana. Kami tak mau asal tuduhtanpa tahu kebenarannya,” tuturIkhsan, Kamis (18/10).

Ikhsan menambahkan, pihaknyajuga akan mencari tahu proses les yangditerapkan, seperti pukul berapakah lesyang diadakan oleh pihak SDN Sememi1 Surabaya, apakah pagi, siang, atausore usai pulang sekolah.

“Kalau sore sepulang sekolah,artinya kan ini sudah ada kesepa-katan dan sudah disosialisasikan.Maka kalau harus membayar, arti-nya sudah jadi konsekuensi. Tapikalau lesnya masih jam sekolah, itubaru masalah,” tandas Ikhsan.

Meski demikian, Mantan KepalaBappemas Surabaya ini mengakuakan menyelidiki secara urut danruntut. Setelah semua data terkum-pul baru melakukan tindakan yangsesuai dengan fakta lapangan.

Terpisah, Ketua II Dewan Pendi-dikan Surabaya, Isa Ansori menga-takan, pemaksaan sekolah negeriuntuk mengikuti les merupakankesalahan terbesar. Karena, Dis-pendik Surabaya sudah membuatsurat edaran untuk tidak menjalan-kan les dengan cara memaksa, apa-lagi sampai memberatkan siswa.“Kalau ada paksaan jelas mela-kukan pelanggaran. Saya berharapDinas melakukan survei lapangan,”katanya. ika

ISTIMEWA

LUAR BIASA: Ribuan siswa The City Montessori School Lucknow, Negara Bagian Uttar Pradesh, India nampak ceria berfoto bersama di depan gedung sekolah.

SURABAYA- Intelektual mudayang juga Rektor Universitas Para-madina, Anies Baswedan menyata-kan, kunci perbaikan pendidikan diIndonesia adalah kualitas guru danbukan ditentukan perbaikan kuri-kulum.

“Kuncinya pada guru, bukanutak-atik kurikulum. Sebab, perbai-kan kurikulum seperti apa pun ti-dak ada artinya bila guru tidak ber-

kualitas,” katanya setelah berbi-cara dalam peluncuran gerakan“Scolah-Unair Mengajar” (Schoolof Airlangga in Harmony-UnairMengajar) yang digagas maha-siswa Unair.

Menurut pendiri ‘Gerakan Indo-nesia Mengajar‘ itu, pemerintahharus fokus pada perbaikan kua-litas guru untuk membenahi pen-didikan di Indonesia. “Misalnya,

pendidikan karakter itu nggak bisadengan tulisan (teori), tapi sangatditentukan teladan. Nah, teladan itusangat ditentukan guru, tentunyaguru yang berkualitas,” katanya.

Sebelumnya, Staf Ahli Mendik-bud, Prof. Kacung Marijan mene-gaskan, kementerian akan melaku-kan perubahan kurikulum pendi-dikan nasional mulai tahun 2013untuk menyeimbangkan aspek aka-

demik dan karakter.“Perubahan yang dikontrol lang-

sung Wapres Boediono itu bukankarena ada tawuran antarpelajar,tapi prosesnya sudah lama (2010)dan kepentingannya sekarangdiperkuat lagi,” katanya setelahberbicara dalam Seminar dan Lo-kakarya `Teknologi dan Perubah-an Sosial` di Pascasarjana ITS Su-rabaya. ara

Perbaikan Pendidikan Ada Pada Guru, Bukan Kurikulum

SURABAYA- Pelaksanaan UjianKompetensi Guru Bersertifikasi (UK-GB) tahap II menuai protes dari sejum-lah guru SD di Jawa Timur. Ribuanguru SD sangat menyayangkan ada-nya ketidakadilan dalam proses ber-langsungnya ujian yang dilaksanakansejak 16 Oktober 2012 lalu.

Mereka mengaku sangat kesulitanketika harus mengerjakan seratus soalUKGB. Bahkan, banyak di antara me-reka yang tidak bisa menjawab soalujian tersebut. Pasalnya, tingkatansoal tersebut disamaratakan, tidak di-bedakan sesuai jenjang pendidikanguru yang bersangkutan mengajar.Padahal, jelas pengetahuan guru SDkelas 1-6 berbeda, kondisi siswa yangdihadapi pun berbeda.

Hal ini diungkapkan Ketua PGRIJawa Timur, Ichwan Sumadi, Kamis (18/10). Ichwan mengatakan, banyak guruSD kelas 1-3 mengeluhkan tak bisamenjawab soal ujian, karena soal-soaltersebut sebenarnya tak pernahmereka ajarkan pada siswa. “Guru ke-las 1 diberi soal seperti guru kelas 6.Ya jelas beda dan mereka kelabakan.Seharusnya tingkatan soalnya itu jugabeda dan disesuaikan,” terang Ichwan.

Pada akhirnya nilai ujian merekamenjadi jeblok, jauh di bawah rata-rata. Banyak guru, beber Ichwan men-dapatkan nilai di bawah 50. Padahal,standart nilai minimal ujian adalah 65.Hal ini imbuh Ichwan, membuat gurusemakin terbebani dan frustasi.

“Banyak yang dapat nilai 46, 40, 45,bahkan 35. Mereka ini mengeluhkanbetapa beratnya beban pikiran mere-ka. Sebab, selain beban mengajar, me-reka juga harus disibukkan dengan be-

ban mengikuti berbagai ujian ke-profesionalan. Apalagi bagi guru SDyang usianya sudah sepuh, di atas 50tahun. Mereka frustasi, karena sudahtidak mampu lagi menghadapituntutan pemerintah yang mewajibkanmereka ujian ini dan itu,” tukas Ichwan.

Sementara itu, seolah mengabaikankeluhan para guru, Kepala LembagaPenjaminan Mutu Pendidikan (LPMP)Jawa Timur, Salamun mengatakan, ting-katan soal UKGB bagi guru SD memangsengaja tidak dibedakan. Semuanyasesuai dengan kurikulum dari pusat.

“Background pendidikan merekakan sama. Sama-sama sarjana pendi-dikan jenjang SD, hanya jenjang kelasyang mereka ajar berbeda. Tapi harus-nya itu tak mempengaruhi kompetensimereka, dan tidak bisa jadi alasan. Se-mua materi soal yang diujikan meru-pakan materi-materi ilmu yang merekadapatkan selama menempuh pendidi-kan dulu,” tandas Salamun.

Seperti yang pernah diberitakan, se-dikitnya 14 kabupaten/ kota di JawaTimur sejak Selasa, (16/10), melak-sanakan UKGB di daerah masing-masing. Keempatbelas daerah tersebutadalah Kabupaten Gresik, Sidoarjo,Tuban, Magetan, Nganjuk, Trenggalek,Pasuruan, Bondowoso, Jember, Sume-nep, Bangkalan, Kota Malang, KotaPasuruan, dan Kota Probolinggo.

Pelaksanaan UKGB Jawa Timur inidibagi menjadi tiga gelombang. UntukUKGB tahap II gelombang I ini, diikutitidak kurang oleh 40.064 guru, mulai darijenjang TK hingga SMA/ SMK. “Totalpeserta sebenarnya ada 76.791 guru.Keikutsertaannya dibagi menjadi tigagelombang,” kata Salamun. ika

DISPENDIK TERJUNKAN TIM INVESTIGASI

DUTA/DOK

MASDUKI TOHAANGGOTA KOMISI D DPRD SURABAYA

DUTA/DOK

IKHSANKEPALA DISPENDIK SURABAYA

Guru SD Keluhkan SoalUKGB Gelombang II

JAKARTA- Federasi Serikat GuruIndonesia (FSGI) resmi melaporkanhasil kajiannya terhadap pelaksanaanUjian Kompetensi Guru (UKG) ge-lombang II di 17 daerah se-Indonesiayang diterima Sekretaris Badan Pe-ngembangan SDM, Kementrian Pen-didikan dan Kebudayaan, Abi. Darilaporan itu diketahui terdapat 12 pe-nyakit UKG hasil identifikasi tanggal2-17 Oktober 2012.

Sekjen FSGI, Retno Listyarti didam-pingi Edy Gurning dari LBH Jakarta danTari dari ICW mengatakan, sejumlahpermasalahan ini diperoleh dari iden-tifikasi laporan guru hingga pemberitaanmedia. Beberapa persoalan di antaranyatidak terkoneksinya server pusat.

“Ini terjadi hari pertama UKG diJakarta dan Brebes pada 8 Oktober2012 antara jam 07.30 WIB-10.00 WIBdi SMA 13, SMAN 18 dan SMAN 41.Koneksi server baru berhasil dilaku-kan setelah jam 10.00 WIB sehinggajadwal ujian jadi kacau,” beber Retnodi Kemdikbud, Kamis (18/10).

Penyakit UKG lain ditemukan ada-nya soal yang tidak valid dan tidakreliabel. Mulai dari salah ketik, tidakmengikuti kaidah penulisan soal yangbenar. Ada soal tapi tidak ada pilihanjawaban (yang muncul tanda seruwarna kuning) hingga ada jawabanyang sama. Hal ini terjadi di Bogor,Sukabumi, Brebes, Slawi, Kediri, Me-dan, Tembilahan Kota, Indragiri Hilir.

Selain itu juga ditemukan salah bi-dang studi terjadi di 14 daerah, dimanaguru menemukan soal yang bukantentang mata pelajaran yang diajar-nya. Tidak ada kisi-kisi soal terjadi diseluruh Indonesia. Ada kesalahan da-ta peserta, minimnya sosialisasi.

“Bahkan ada pihak berwenangyang tidak bisa menjelaskan persoal-an-persoalan yang dihadapi paraguru. Kita juga menilai pelaksanaanUKG tidak serius, terkesan yang pen-ting proyek jalan,” tegas Retno.

Ditambahkannya, temuan lain dariidentifikasi FSGI juga diketahui tidakadanya keseimbangan penyebaransoal. Di mana jumlah soal tidak sesuaidengan yang telah ditetapkan Kem-dikbud, yakni 70 persen kompetensiprofesi dan 30 persen kompetensi pe-dagogis, untuk mata pelajaran Ba-hasa Indonesia SMA penyebarannyahanya berbanding 59 persen kompe-tensi profesi dan 41 persen kompeten-si pedagogik.

Sementara itu, Sari dari ICW me-nambahkan, Kemdikbud mengkalimUKG lancar tapi di lapangan ada pe-nyimpangan yang terjadi. “Sebelum-nya kami pernah sampaikan tapi takada respon. Sekarang mudah-mudah-an ada solusi,” tambah Sari.

Pada bagian lain, Kemdikbud mem-bantah jika soal dalam Uji KompetensiGuru (UKG) digarap dengan tidakserius. jpc/bsc

FSGI Laporkan PersoalanUKG Gelombang II

JAKARTA- Terkait polemikpenghapusan mata pelajaran (ma-pel) Bahasa Inggris dalam kuriku-lum Sekolah Dasar (SD) pada tahunajaran 2013/2014, Menteri Pen-didikan dan Kebudayaan, Moham-mad Nuh mengatakan, semua ke-mungkinan itu dapat terjadi. Ke-menterian sendiri masih sedang me-lakukan pembahasan yang ditar-getkan rampung pada akhirOktober, sebelum dibahas bersamaWakil Presiden, Boediono. “Nantikami bawa ke Pak Wapres. Dari situdikaji lagi sesuai atau belum. Kalauoke, nanti kami uji publik,” kata Nuh.

Nuh menjelaskan, pembahasankurikulum ini terbagi dalam tiga

fase, yaitu pembahasan di lingku-ngan kementerian, konsultasi de-ngan Wakil Presiden dan yang ter-akhir adalah uji publik. Bahasa Ing-gris sendiri direncanakan untuk di-hapus, namun belum sampai padatahap ketok palu.

Sementara fase uji publik ini di-maksudkan agar publik dapat mem-berikan pandangan. Untuk itu, Nuhbelum mau memastikan terkait mata pe-lajaran Bahasa Inggris dalam kurikulumSD pada tahun ajaran mendatang.

“Tunggu saja. Nanti saya bilangnggak ada, ternyata ada kan repot.Ini masih dimatangkan lagi. Apa-kah ada hanya untuk siswa kelas4-6 saja atau ada semua atau tidak

ada semua,” tandasnya.Sementara itu, Dirjen Pendidikan

Dasar Kemendikbud, Suyanto me-ngatakan, tidak benar jika BahasaInggris akan dihapuskan dalam ku-rikulum nasional. Apalagi, sejakawal pelajaran tersebut memang ti-dak masuk dalam kurikulum na-sional. “Apa yang mau dihapus?Masuk ke kurikulum nasional sajatidak,” ujarnya, Kamis (18/10).

Adapun mengenai ramainya wa-cana penghapusan mapel BahasaInggris, kata Suyanto, hal tersebutmenjadi kebijakan pemerintah daerah.Jika pada akhirnya nanti pelajaranBahasa Inggris ditiadakan dari SD, itukarena pemerintah hendak menye-

derhanakan materi pelajaran yangditerima para siswa sekolah dasar. “Iniagar anak tidak terbebani banyaknyapelajaran,” katanya.

Suyanto menyebut, timbulnya ren-cana penyederhanaan ini karenabanyaknya keluhan orang tua terhadapbanyaknya buku-buku yang dibawasang anak saat sekolah. Selain itu, ren-cana tersebut agar siswa lebih mendapatpendidikan Bahasa Indonesia.

Menurutnya Bahasa Inggris me-manglah penting untuk dikuasai,namun jangan sampai menggeserposisi Bahasa Indonesia. “BahasaIndonesia adalah bahasa nasionaljadi harus diprioritaskan,” ucap Su-yanto. kcm/rci

Penghapusan Mapel Bahasa Inggris Tarik Ulur

Page 5: Duta Edisi 19 Oktober 2012

Opini5

RUU KAMNASdan Draconian States

Opini merupakan ruang publik. Bagi yang ingin menyumbangkanopini atau gagasannya, kirim via e-mail: [email protected] bisa disertai foto diri. Keluhan dan saran masalah pelayananpublik, dapat dikirim melalui SMS ke 0817-333-882, faks. 021-31906214e-mail

Jumat, 19 Oktober 2012

EDITORIAL

B

Wakil Pemimpin Redaksi: Gatot Susanto Redaktur Pelaksana: Aziz Tri Priyanto Koordinator Liputan: Rofiq Kurdi Ismail Desk Editor: Gatot Susanto, Hamid Ahmad, RofiqKurdi Ismail, Aziz Tri Priyanto, Mohammad Natsir, Erfandi Putra, Fatkhul Aziz, Iskandar Zubair (Grafis) Reporter Surabaya-Sidoarjo: Ahmad Fathis Su’ud, Sofyan Cahyono, Ika Novianti,Ahmad Yani (Sidoarjo) Fotografer: Umarul Faruq, Dery Ardiansyah Reporter Daerah: Gerbang: Kadam Mustoko (Lamongan), Cipnal Muchlip M (Tuban), As'ad An-Nawawi(Bojonegoro), Moh Amin (Bangkalan), Moh Nora (Sampang), Habib As Siddiq (Pamekasan), Alan Sahlan (Sumenep), Gresik-Malang: Abdul Salim, Didik Hendri (Gresik), A Hanan Jalil, AchmadTauchit, Doddy Rizky (Malang), Endik Junaedi (Batu), Brantas: Muhtazuddin, Nurul Yaqin (Jombang), M Kanzul Irfan, Yusuf Hidayat, Arif Rahman (Mojokerto), Muji Harjito, Ani Hayuni, M AgusFauzul Hakim (Kediri), Adi Mulyadi (Nganjuk) Mataraman: Agoes Basoeki, Aribowo (Madiun), Hendik Budi Yuantoro (Blitar), Jarot Prawira (Tulungagung), Yuyun Abdi (Pacitan), Sumarno(Ponorogo) Tapal Kuda: Abdul Aziz, Tony Cahyono (Pasuruan); Achmad Faisol, Mulyono (Probolinggo), Lukmanul Hakim (Lumajang), Ahmad Hasan Halim (Jember), Fatur Bari, Ahmad Ghazali(Situbondo), Samsul Tahar (Bondowoso) Disain Grafis: Ahmad Faiz Muda (Koordinator), A. Nuzulul Muskhaf, Husni Fahamsyah, Sulistyorini, Ismail Amrullah, Muizul Yusroni TeknologiInformasi: Ismail Amrullah Pra Cetak: Widodo, M. Mualim Cetak: Umar Keuangan: Ahmad Nahidlul Umam Pemasaran: Syamsul Huda, Hari Siswanto, Akhson Fuadi, Lutfi Eko S(Surabaya) Iklan: Lores Verda Wati, Muvita Endah Rahayu Ningsih Distribusi: Abdul Halim (Koordinator), Fatkhul Khozin, M. Rodly, M. Mas’udi, Fathurrozi SIUPP: No.705/SK/Menpen/SIUPP/1998. Penerbit: PT. Duta Aksara Mulia Alamat Redaksi: Graha Astra Nawa, Jl. Gayungsari Timur 35 Surabaya, Telp. 8299982 (Redaksi), 8299985, 8299986, Fax. 8299987

E-mail: [email protected] Website: www.dutaonline.com

PERWAKILAN JAKARTAManajer: Ahmad Hizbullah Fachry, S.Psi Koordinator Redaksi: Rofiq Kurdi Ismail, M. Saefullah, Ahmad Millah Hasan, Khoirul Huda Sabily, Didi Krisna, Galih Prasetyo, Owen Putra. Koresponden:Aan Humaidi (Depok), Pratigto (Bekasi) Fotografer: Junaidi Mahbub Layout/Grafis: Ibnu A'thoillah. Sirkulasi & Pemasaran: Wicak Prakoso, Haryanto, Wiharto, Trisanto, Yanto Saputro

Keuangan: Nurul Faizah Tata usaha: Jamuddin Alamat Redaksi: Jl. Kramat VI No. 8 Jakarta Pusat, Telp. (021) 31906159, Faks. (021) 31906214 Email: [email protected]

Penasehat Ahli:Dr. KH. MA Sahal MahfudhKH. A. Mustofa BisriKH. A. Hasyim MuzadiAs’ad Said AliDr. H. Alwi Shihab

Manajemen:Dr. Totok Amin SoefijantoZaki Ismail

Pemimpin Umum : Drs. H. Choirul AnamPemimpin Redaksi : H. Musthafa HelmyDirektur : Mokhammad Kaiyis, S.Sos.I

Harian Umum

Hanya nama-nama di atas yang menjadi kru Harian Duta Masyarakat. Khusus wartawan dan fotografer dalam menjalankan tugas liputan dibekali kartu pers.

EDITOR: GATOT SUSANTO LAYOUTER: SULISTYORINI www.dutaonline.com

Akhirnya DPR cabut RUU KPK.- Gak isin = gak duwe udel.

Menteri Andi makin terpojok.- JSudah terbayang tidur di KPK pak!

COMMENT

agi Indonesia setelah 32 ta-hun bergumul dengan keku-asaan yang otoritarian, pe-rumusan maupun penye-lenggaraan kebijakan kea-manan nasional yang kini

populer dengan Rancangan Undang-Un-dang Keamanan Nasional (RUU Kamnas)mempunyai kekhawatiran tersendiri.

Kekhawatiran tersebut terjadi akibatpengalaman pahit masa lalu yang meng-gunakan kemanan nasional (stabilitasnasional/kamtibnas ala orde baru) se-bagai justifikasi untuk melakukan keke-rasan, penculikan, dan penghilanganhak-hak dasar bahkan nyawa seseorang.Menjadi amat wajar jika dalam pemba-hasaan RUU Kamnas terjadi penolakanyang cukup kuat dari beberapa kalanganmasyarakat.

Tidak hanya pada masa lalu, pasca re-formasi wacana serta regulasi yang me-nyangkut keamanan negara yang kerapmengorbankan kepentingan publik danhak-hak masyarakat masih terus terjadi.Misalnya saja operasi Densus 88 dalammenangkap terduga teroris. Angka ke-kerasan, pembunuhan dan penggunaansenjata api tanpa standard operationalprosedur (SOP) terhadap terduga terorisyang semakin meningkat. Bahkan sam-pai hari ini tidak ada evaluasi terhadap

SOP yang memberikan kewenangan ke-pada Densus 88 tersebut untuk melaku-kan pembunuhan terhadap terduga te-roris. Salah satu kasus yang cukup kon-troversial adalah peristiwa Sukoharjo, 14Mei 2011, dalam peristiwa tersebut satuwarga sipil meninggal dunia, yakni NurIman, pedagang angkringan. Jangansampai kewenangan ini disalahgunakandan pada akhirnya merusak ruang ke-bebasan sipil politik masyarakat.

Harus diakui bahwa hak-hak ekslusifnegara dalam perumusan dan penye-lenggaraan kebijakan keamanan nasio-nal itu kerapkali melupakan tuntutan ke-terbukaan dan terutama pertanggung-jawaban mereka terhadap masyarakat.Dengan mengatasnamakan tugas, me-reka sebagai aparat negara, mereka yangbertugas untuk mewujudkan keamanannasional sering melupakan kewajibanyang paling utama yaitu, melindungi ma-syarakat sebagai warganegara. Atas na-ma keamanan nasional, negara bisa men-jadi horror bagi ketenangan hidup war-ganegara. Persoalan ini yang kemudianmenjadi tidak mudah untuk menerimarumusan RUU Kamnas yang kini sudahberada di tangan DPR.

Tampaknya, mereka lupa ada ancamanyang lebih besar tengah beroperasi danmenguras segala resources dan berusa-ha merebut kedaulatan bangsa ini denganlembut, tanpa perlu melakukan invasi mi-liter besar-besaran. Kekuatan asing ini

tidak perlu lagi menggunakan kekerasan,namun mereka melakukannya melaluiMIDLIFES (Militer, Ideologi, Demografi,Legal, Informasi, Finansial, Economi danSosial) dimana penggunaan kekerasan,penculikan, pembunuhan merupakancara orthodox conventional tidak dila-kukan di Indonesia. Jadi hanya kelompokpost power syndrome yang berusahamemaksakan RUU Kamnas ini disahkan.

Kita semua punya tanggung jawabuntuk menjaga jangan sampai Indonesiamenjadi negara yang menebar ketakutan(Draconian States) bagi rakyatnyasendiri, seperti sejarah masa lalu. Olehkarena itu, seluruh proses maupun ke-bijakan yang sudah berjalan di Indo-nesia harus senantiasa dijaga agar tetapberada dalam koridor yang benar. Na-mun rasanya hal tersebut sulit terwujudkarena, akuntabilitas dan Keamanan me-miliki hubungan problimatik. Keamananseringkali mendesak negara untuk me-lakukan sekuritisasi menggunakan in-strumen clandestine, coercive untuk me-nyelesaikan berbagai masalah. Hal initentu saja bisa menjadi ancaman terha-dap nilai prinsip dan kaidah penyeleng-garaan sistem pemerintahan yang baik.Karena tanpa keterbukaan, kebijakan ke-amanan dapat membidani lahirnya ne-gara otoritarian.

Sudah terlalu sering sejarah mencatatbahwa kepentingan negara kerap kali ti-dak sejalan dengan kepentingan ma-

syarakat. Tidak terkecuali dalam hal me-ngelola keamanan nasional. Negaraberalasan kemanan nasional dibutuhkanuntuk menjaga negara dari ancaman ne-gara lain. Keamanan nasional juga di-klaim untuk menciptakan ketertiban so-sial. Pada sisi yang lain, masyarakat di-hadapkan pada sejumlah ancaman yangakan timbul dari tindak kekerasan yangdilakukan oleh negara itu sendiri.

Maka tidak mengherankan jika terjadipertentangan yang cukup tajam antarakeamanan negara dan keamanan masya-rakat. Karena kemanan negara seringkalimengorbankan keamanan masyarakat.Yang menjadi pertanyaan penting ada-lah bagaimana negara dan masyarakatbisa merumuskan RUU Keamanan Na-sional yang tidak saling mengorbankan.Karena kebutuhan menciptakan kea-manan negara tidak dapat menjadi alasanuntuk membatasi hak-hak dasar masya-rakat sebagai warganegara (non-dero-gable rights).Tanpa menjujung tinggihak-hak dasar masyarakat, maka penye-lenggaraan kemanan nasional yang di-rumuskan dalam RUU Kamnas hanyaakan menjadikan negara sebagai keku-atan yang berpotensi menindas masya-rakat atau dengan kata lain menciptakan“Draconian States”. hidayatullah.com

* Penulis adalah ExecutiveDirector An Nasr Institute Director

An Nasr Institute

Oleh JAKA SETIAWAN, MSI

VOICE

TERUS terang saya selalu berusahakritis ketika membaca berita soal TimurTengah. Bukan apa-apa karena sangattidak berimbang sebab media massa di-kuasai barat. Misalnya berita soal ke-lompok hak asasi manusia yang mela-kukan aktivitasnya di Suriah mengata-kan, setidaknya 28 ribu orang telah hi-lang setelah terjadi berbagai penculikanbaik yang dilakukan oleh militer maupunkelompok milisi. Mereka mengatakan,mereka memiliki 18 ribu nama orang-o-rang yang hilang sejak terjadi unjuk rasaanti-pemerintah 18 bulan lalu. Duluketika Libya bergolak, media massa jugaseenaknya saja menyebut tentara Kha-dafi membantai ribuan warga sipil, di-tambah lagi supaya serem, anak-anakjuga jadi korban. Bisa jadi berita ini be-nar, tapi kalau diberitakan berulang-u-lang, saya jadi curiga juga, ada maunyadalam berita itu. Begitu pula ketika Mesirbergolak.

Kali ini Suriah jadi bulan-bulanan be-rita internasional. Sebagian besar me-ngencam Presiden dan pemerintah. Sayalagi-lagi harus kritis sebab banyak orangbermain dalam setiap konflik, apalagi dinegara kaya yang rakyatnya bergolakmeminta tergulingnya sebuah rezim. Kitaharus hati-hati sebab di negara denganrezim diktator itu ada calon diktator yanghendak menggulingkannya. Artinya, takada yang benar-benar bisa dipercayamereka berjuang untuk rakyat. Kecualikaum muda, mahasiswa, dan orang-o-rang kecil yang memang ingin perubahannasibnya. Sekali lagi, saya mengajakpembaca dan juga redaksi Duta Masya-rakat untuk kritis dalam menyikapi beritayang bersumber dari Barat dengan fokusbidikan Timur Tengah.

SalahuddinOmben, Sampang, Madura

MengkritisiBerita soal

Timur Tengah

BERITA soal Novi Amalia menyedot perhatianpublik. Pertama karena dia cantik, pakai bikini saatmenyetir mobil, dan menabrak 7 orang lagi. Kedua,dia mabuk, Novi pemadat ekstasi, lalu dimasukkanpanti rehabilitasi. Saya hanya khawatir berita iniakan nyinyir hingga menghilangkan substansi ma-salahnya: Novi pemadat yang menabrak 7 orang.

+628125922XXXX

Keluhan & saran masalahpelayanan publik. Kirim sms ke 0817333882

SMS

Gulung TerorisTidak Cukup Dar Der Dor

MODUS operandi teroris mulai berubah. Kalaudulu mereka suka menggunakan bom bunuh diri,mati satu musnah seribu, kini model itu pelan-pelan ditinggalkan. Bom bunuh diri dianggap ku-no. Modus baru itu: penculikan serta pembunuh-an. Yang menjadi target aparat kepolisian. Mak-lum institusi polisi selama ini dinilai paling getolmenggulung teroris melalui Detasemen Khusus(Densus) 88.

Ada dua warning serius. Pertama, dua anggotaPolri di Poso, Sulawesi Tengah diculik dan dibu-nuh. Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Mar-ciano Norman mencium kelompok Jamaah An-sharut Tauhid (JAT) berada di balik penculikandan pembunuhan itu. Lokasi penemuan jasad me-reka pun disinyalir menjadi tempat latihan JAT.Persisnya di hutan di Dusun Tamanjeka Desa Ma-sani, Poso. Operasi mereka terbilang rapi. Sebabdua polisi itu sudah dinyatakan hilang sejak 8Oktober, dan baru ditemukan seminggu kemudiandalam satu lubang ‘kematian’.

Warning kedua, polisi menemukan surat berisitantangan duel kepada Densus 88 Antiteror. Ce-ritanya, tantangan itu mengatasnamakan Muja-hidin Indonesia Timur (MIT). Surat ini menjadipenting, karena berbarengan dengan tewasnyadua anggota polisi di Poso tadi, kendati harusdicek akurasinya. Apapun ada indikasi kuat ke-terkaitan surat ini dengan penemuan mayat polisidi Poso, Sulawesi Tengah, dan beberapa peristiwayang diduga aksi teror di beberapa kota di wilayahIndonesia Timur. Memprihatinkan.

Itu artinya, menggulung teroris tidak cukup de-ngan dar... der... dor.... Sebaliknya, jika perlu ku-rangi sebanyak mungkin muntahnya peluru. Se-lama ini ada kesan bangga menyaksikan tersangkateroris tergeletak bersimbah darah. Bukan kepri-hatinan yang dalam, melainkan ‘kebanggaan’yang tersirat dalam pemberitaan. Padahal, mereka-mereka yang bersimbah darah, belum jelas peranterornya. Mereka juga belum diadili dalam sidang.Mereka juga belum cerita siapa-siapa kawannya?Mereka juga belum didengar mengapa melakukanitu?

Lalu, pernahkah kita berpikir, mengapa para kor-ban yang diduga teroris itu justru dielu-elukankeluarga dan sahabatnya. Mereka juga terang-terangan menyebutnya sebagai mujahid. Kalauada keluarga yang minta maaf, itu lumrah, tetapi,tidak bisa dinafikan begitu saja tentang ‘kepah-lawanan’ mereka. Dengan demikian menyelesai-kan terorisme dengan peluru panas, bukanlah ja-lan terbaik, justru jalan terburuk. Percaya atautidak, keluarga atau teman mereka yang bersim-bah darah tadi, pasti menanam dendam kepadapolisi. Meski sang eksekutor (Densus 99) itu di-tutup mukanya, tetapi, namanya polisi telah ter-patri dalam benak mereka.

Nah, kalau sekarang ada penculikan dan pem-bunuhan polisi, ada tantangan duel segala, itudampak dari kebijakan dar der dor tadi. Lalu sam-pai kapan cara ini dilakukan? Menunggu berapalagi polisi gugur? Kini saatnya pemerintah me-nerapkan kebijakan arif dalam menangani tero-risme.

SAYA pelanggan kartu Halo sejak ta-hun 2006. Tagihan selama ini berjalannormal (rata-rata Rp.100-300 ribu) sam-pai di Oktober 2012 ini saya menerimatagihan sebesar Rp.1.868.099. Saya cekperinciannya terdapat tagihan datayang diperhitungkan dari tanggal 19September - 5 Oktober 2012 sebesarhampir Rp 1,6 juta. Saya adalah pelang-gan Paket Flash Ultimah 100, di manasesuai dengan website, kuota saya se-besar 2,5 GB. Billing cycle saya: 6 Sep-tember - 5 Oktober. Saya sudah melaku-kan pengaduan 2 kali, baik melalui callcentre maupun langsung ke Grapari Si-ngaraja (sdri. Lia). Call centre hanya

mencatat aduan, dan tidak ada tangga-pan lagi sesuai janjinya 1 x 24 jam.

Grapari akhirnya memberikan infor-masi bahwa sebenarnya per 6 - 18 Sep-tember 2012 kuota saya sudah habis 1,6GB. Jadi 19 September - 5 Oktober sayadikenakan tarif GPRS Rp.1/kb. Saya me-rasa tertipu dan dibodohi oleh Telkom-sel, karena di website (http://www.tel-komsel.com/internet/paket-telkomsel-flash/661-paket-telkomsel-flash.html)jelas-jelas tertulis kuota yang diberikanadalah 2,5 GB dan tidak ada tambahanapa-apa mengenai kapan mulai berlaku-nya.

Menurut sdri. Lia, 2,5 GB itu baru ber-

laku di pertengahan September 2012.Lah, saya sebagai konsumen apa me-

ngerti bahwa kuota 2,5 GB itu barudimulai di pertengahan September 2012jika di website Telkomsel sendiri tidaktertulis apa-apa? Jika menggunakan pa-tokan 2,5 GB sesuai di website, seha-rusnya kelebihan pemakaian data sayatidak lebih dari Rp.600.000. BagaimanaTelkomsel? Hari gini masih main "jebak-an Batman"? Hati-hati berlangganan in-ternet dengan Kartu Halo.

Handik WidiartaJl. Surapati 74

Singaraja

Internet Kartu Halo Menjebak

Page 6: Duta Edisi 19 Oktober 2012

Sambungan7Jumat, 19 Oktober 2012

www.dutaonline.com EDITOR: GATOT SUSANTO LAYOUTER: HUSNI FAHAMSYAH

Sambungan dari hal 1

Rektor: Belajar Demokrasi

Sambungan dari hal 1

Sambungan dari hal 1

luka pada dagu dan BrigadirSuryana (Brimob) luka padajari kelingking kanan yangpatah. Selain itu sedikitnya limamahasiswa yang dipukul mun-dur oleh aparat berhasil diaman-kan. Tampak pula tiga mobilpolisi rusak karena amuk maha-siswa. Salah satunya kendaraanFord Ranger milik pengawalWakapolri Komjen Pol NananSukarna, yang rusak karenalemparan batu.

“Tiga mobil polisi rusak, kacapecah kena timpukan batu. Sa-lah satunya mobil saya. Mobilsaya Kijang kapsul, Toyota So-luna milik anggota, dan FordRanger milik pengawal Waka-polri. Semua sudah dibawa kebengkel,” kata Kapolsek Pamu-lang Kompol Muchamad Nasirsaat ditemui di kantornya diPamulang, Kamis (18/10).

Nasir melanjutkan pihaknyamasih mengidentifikasi pelakupelemparan batu itu. Bila dike-tahui, polisi akan mengenakanpidana kepada pelaku tersebut.

“Perusakan pidana, tapi kitanggak tahu siapa yang lempar.Nanti bisa dikenakan perusa-kan,” jelas Nasir.

Beberapa saat setelah ben-trokan, kondisi di sekitar Pamu-lang masih mencekam. Petugasberjaga di depan kampus di Jl.Surya Kencana. Sesekali petu-gas menembakkan gas air matake arah mahasiswa yang berta-han di dalam kampus. Mahasis-wa terus meneriaki polisi danmelempar batu.

Kepala Bidang Humas PoldaMetro Jaya Kombes Pol Rik-wanto menjelaskan, peristiwaitu terjadi pada pukul 10.45WIB. Saat itu, Nanan tengahmengisi kuliah umum di Univer-sitas Pamulang atas permintaanrektorat setempat.

“Saat itu mahasiswa keluarkampus dan mulai mengambilalat Dalmas Brimob yang ter-simpan di dalam truk Brimob,”kata Rikwanto di kantornya, Ja-karta, Kamis kemarin.

Anggota polisi kemudianmencegahnya. Namun kemu-dian mereka menyerang anggo-

ta hingga ke bundaran depanPolsek Pamulang. “Akhirnyaterjadi kejar-kejaran dan menye-babkan petugas dan maha-siswa luka-luka serta kerusakanbarang,” kata Rikwanto.

Saat bentrok dengan polisi,perut Feri Iriawan (22) tiba-tibatertembus peluru — belum di-ketahui peluru tajam atau karet— dan berdarah. MahasiswaUniversitas Pamulang itu kinimenanti dioperasi.

Pengamatan di lapangan Feriyang mengenakan kaos lenganpanjang warna abu-abu dan hi-tam serta celana pendek warnahitam terbaring di ranjang ruangUGD, RSUD Tangerang Selatan,Jalan Pajajaran Raya, Pamulang,Tangerang Selatan, Banten.Kondisinya terlihat lemas dantangan kanan diinfus. Ia luka dibagian perut bawah bagian ka-nan. Luka itu seperti ada gum-palan darah dan telah diperban.

Meski lemas, Feri bersediaberbagi cerita. Bentrokan ber-awal saat demo menolak keda-tangan Wakapolri Komjen PolNanan Sukarna di kampusnya.

“Kita melakukan aksi penola-kan itu sempat dorong-doro-ngan dengan aparat. Kita me-nolak Wakapolri karena polisibanyak tindakan yang tidak se-suai dengan keinginan masya-rakat seperti kasus Bima, Lam-pung, Mesuji dan kriminalisasiterhadap KPK,” papar Feri.

Saat awal bentrok, kata dia,ada pukul-pukulan antara ma-hasiswa dan polisi. Lalu tidaklama kemudian, polisi keluardari kampus dan berdiri di de-pan gerbang kampus. “Kamimahasiswa yang ada di dalamkampus menutupi diri denganpapan tripleks untuk berlin-dung. Tiba-tiba, polisi me-nembak gas air mata dan tem-bakan peluru karet,” ujar ma-hasiswa Fakultas Hukum se-mester 7 itu.

“Saya merasa kena di bagianperut. Saya lalu oleh teman-te-man dibawa ke sini untuk men-jalani perawatan. Awalnya, perihtetapi kok berdarah,” lanjut Feri.

Dalam kesempatan itu, Ranti,teman Feri, menambahkan, pi-hak dokter belum dapat memb-

erikan kepastian terhadap pe-luru yang bersarang di tubuhFeri. Pihak dokter masih me-nunggu spesialis bedah untukmelihat kondisinya.

“Dokter belum dapat memas-tikan apakah luka itu akibatpeluru tajam atau peluru karet.Sudah dirontgen tetapi belumada hasilnya,” kata Ranti yangbersama belasan temannyamenunggui Feri.

Boma, mahasiswa jurusanhukum di depan UniversitasPamulang, Tangsel, mengata-kan, aksi ini merupakan akumu-lasi kekecewaan dari mahasiswaterhadap tindakan-tindakanpolisi yang tidak pro rakyat.Contohnya seperti di Mesuji,Cilegon, Tangerang, terakhirmengenai KPK dan Polri. “Inibentuk akumulasi kekecewaankami,” ujarnya.

Boma menepis anggapan jikapenolakan terhadap Wakapolrikarena ketidakhadiran PrabowoSubianto. Menurut Boma, ma-hasiswa sudah tahu jika Prabo-wo tidak jadi datang.

“Itu nggak benar. Kita sudahtahu Prabowo tidak datang, initidak ada sangkut pautnyadengan dukung mendukungPrabowo,” kata Boma.

Boma menjelaskan, bentrokdengan polisi terjadi karena pi-haknya dorong-dorongan de-ngan pengawal Wakapolri. Saatitu teman Boma, Jundi dariFakultas Teknik, dipukul polisi.“Teman kami ada satu orangyang dipukuli habis-habisansama polisi. Dia sekarang kond-isinya sekarat dan berada diRSUD Pamulang. Makanyakami akhirnya menolak polisimasuk ke dalam dan terjadichaos,” katanya.

Namun bentrok antara ma-hasiswa Universitas Pamulangdan petugas kepolisian kembali

terjadi di depan gerbang kam-pus Universitas Pamulang, Ta-ngerang Selatan, Kamis (18/10)tadi malam sekitar pukul 22.00.Berdasarkan pantauan di lapa-ngan, dua orang digiring pulu-han polisi ke Mapolsek Pamu-lang yang berseberangan de-ngan kampus Unpam. Satuorang di antaranya dibawa se-telah sempat memberontak pa-da polisi di depan gerbang kam-pus tersebut. Satu orang lain-nya sempat melarikan diri dandikejar oleh polisi. “Bawa kePolsek! Bawa ke Polsek saja!”kata salah satu polisi sambilmengiring orang tersebut. Aki-bat ricuh yang terjadi beberapamenit tersebut, sejumlah peda-gang di sekitar kampus kembalimenutup tokonya.

Mewakili KapolriLalu bagaimana tanggapan

Wakapolri Komjen Nanan Su-karna? Dia mengatakan meskiterjadi kericuhan, seminar jalanterus. “Seminar berjalan lancarsaja, di luar ada insiden dan sa-ya sudah kembali ke kantor,”kata Nanan saat dikonfirmasi viapesan singkat, Kamis (18/10).

Menurut dia, kehadirannyadalam seminar bertema ‘Pemoli-sian Demokratik; Tugas danPeran Polri Serta Tantangan KeDepan’, Nanan hadir mewakiliKapolri, Jenderal Timur Prado-po. “Saya hadir mewakili Kapol-ri memenuhi undangan RektorPamulang dan panitia untukmemberikan materi tersebutdalam seminar yang diadakandan dihadiri sekitar 2.000 maha-siswa,” ujarnya.

Saat itu, Nanan melanjutkan,ada sekitar 30-an orang maha-siswa yang tidak sependapatdengan seminar yang digelar.“Rektor dan panitia memintauntuk tetap berlangsung, karena

di dalam sudah siap untuk semi-nar,” terang Nanan.

Menurutnya, pihaknya akanmelakukan instrospeksi danmengusut permasalahan terse-but. “Bila ada insiden tentunyakami akan instrospeksi dan me-ngusut masalahnya agar trans-paran. Sekali lagi, kehadiransaya bukan pribadi tapi ditugasiuntuk mewakili Kapolri,” tegasNanan.

Belajar DemokrasiRektor Universitas Pamulang

(Unpam) Dayat Hidayat meng-anggap demonstrasi mahasis-wanya yang berujung kericu-han dengan polisi adalah ba-gian dari pembelajaran demo-krasi. Demo mahasiswa dilataripada ketidaksukaan kepadainstitusi Polri.

“Masalah ketidaksukaanterhadap institusi Polri, itu saja.Kalau dengan kampus tidakada masalah, itu anak-anak ki-ta,” ujar Dayat di Unpam, Jl Sur-ya Kencana 1, Tangerang Se-latan, Kamis (18/10).

Dayat menegaskan pihaknyatidak akan memberikan sanksikepada mahasiswa atas peristi-wa itu. Namun Dayat memintademonstrasi tidak mengarahpada penggunakan fisik, cukupmenggunakan akal dan rasio.“Anak-anak lagi belajar demo-krasi. Tidak apa-apa itu,”ucapnya.

Dayat membantah kericuhandengan aparat akibat dari per-masalahan yang berada didalam kampusnya. Dia berjanjiakan melakukan pembinaanterhadap mahasiswanya lebihbaik lagi. “Yah nanti kita adaLDKO yaitu Latihan DasarKepemimpinan Organisasi.Waktunya nanti kita rencanakandan untuk semua mahasiswa,”jelasnya. det/wis/tnr

Sambungan dari hal 1

Para Remaja Kena Penyakit Berat

ngikuti urutan acara pada ma-lam itu. Tapi mereka yang sudahterbiasa, justru memperolehkenikmatan dan kesyahduan.

Saya menyaksikan betapariang wajah pengunjung menik-mati suara “penerbang” hadrahdengan pasukan “tepuk khas”shalawatnya, sekalipun harusberdiri lebih dari 45 menit. Se-sekali terdengar suara meleng-king komando “liar” shalawatdari barisan belakang, dan se-mua pengunjung meresponshalawat itu dengan sedikitmenggoyang badan ke kanandan kiri. Sungguh mereka me-nikmati shalawat bersama itu,sekalipun tidak semua mema-hami maknanya. Inilah salah sa-tu bentuk ekspresi cinta Rasul.

Bagi yang belum terbiasa,semakin tidak bersabar ketikaharus mendengar 12 kiaiberdoa pada akhir acara secarabergilir. Doanya juga panjang-panjang. Saya yang mendapatgiliran kesebelas hampirkehabisan doa, karena sudahdibaca semua oleh para kiaisebelumnya. Giliran palingakhir adalah Kiai Luthfi Ahmaddari Ponpes TeeBee (TambakBening). Karena sudah malam,ia langsung pegang mike dantanpa pengantar langsungberdoa, “Allahumma, Ya Allah,jauhkan kami semua dari junkfood, junk food, jauhkan darijunk food...”. Saya sebenarnyatertawa dalam hati, tapi sayatahan, karena saya di atas pang-gung di depan ribuan orang.Baru kali ini ada doa jenis itu.

Usai acara, saya tanya, “..PakKiai, doanya kok unik sekali?”.Ia menjawab, “..karena semuadoa sudah diborong habis kiaisepuh, dan kita kiai muda, harusdengan doa unik..kan?”. Setelahberbicara panjang, ternyatabukan itu alasan utama. Kiaimuda ini memang sedang ber-kampanye cinta lingkungan danproduk dalam negeri. Bahkan da-lam sambutan sebagai wakiltuan rumah, dia juga berkali-kalimenekankan pentingnya ma-syarakat kita mengonsumsi ga-ram kasar (grosok) yang sangatmenyehatkan, bukan garamlembut di supermarket. “Garamkasar bukan hanya cocok untukmengusir setan..ha ha, tapi juga

penyakit...”. Sebelum pulang,kiai berjubah hitam, tampan, danberjenggot itu memberikan tafsirtentang doa uniknya.

Menurutnya, semua kiai haruspeduli tentang kesehatan umat-nya, dan menanamkan kesadaranakan bahaya penjajahan negaraasing untuk masa depan In-donesia. Salah satu perusak ke-sehatan generasi muda kitaadalah makanan cepat saji yangsemakin hari semakin populer dikalangan anak muda kita.

Sebuah hasil riset yang dipu-blikasikan di India Gazette me-nunjukkan bahwa 85% darianak-anak usia 10-14 tahun,didiagnosa terancam diabeteskarena kebiasaan makan yangtidak sehat. Satu di antaranyaadalah junk food atau makanancepat saji. Riset yang dilakukanoleh Delhi Diabetes ResearchCentre (DDRC) di bawah bagiandari Scheme of the Delhi meli-batkan 5.802 anak sekolah di ibukota. Penelitian yang difokus-kan pada masalah obesitas danperlunya mengubah pola makanyang cenderung meniru “mimicwestern lifestyle”.

Pada banyak acara ulangtahun, anak-anak sekolah kitamengajak temannya bermakanria di restoran penyedia junkfood. Bahkan salah satu acarapelepasan anak TK di sebuahlembaga pendidikan, juga diada-kan di restoran itu. Semua anakdan orang tuanya dengan la-hap dan bangga sebagai orangmodern mengonsumsi junkfood di restoran pada komplekspertokoan mewah. Junk foodadalah makan yang jumlah kan-dungan nutrisinya terbatas.Umumnya, yang termasuk da-lam golongan junk food adalahmakanan yang kandungan ga-ram, gula, lemak, dan kalorinyatinggi, tetapi kandungan gizinyasedikit. Junk food mengandungbanyak sodium, saturated fat,dan kolesterol. Bila dalam tubuhjumlah ini banyak, maka akanmenimbulkan banyak penyakit.Dari penyakit ringan sampai pe-nyakit berat semacam darah ting-gi, stroke, jantung, dan kanker.

Dulu, penyakit-penyakit “be-rat” tersebut hanya diderita olehorang-orang tua yang umurnyadi atas 40 tahun. Tetapi, semakintahun, penderita penyakit me-matikan itu semakin muda saja

umurnya. Kalau tidak bisa men-jaga diri, bukan tidak mungkindalam waktu lima sampai sepu-luh tahun ke depan, kaum rema-jalah yang menjadi si penderitaitu. Sodium banyak ditemukanpada makanan yang dimakandan minum. Sodium adalah ba-gian dari garam. Banyak ma-kanan kemasan atau kalenganitu berkadar sodium tinggi. So-dium banyak terdapat padafrench fries (apalagi bila ditam-bah dengan shakers), ayam go-reng, burger, cheese burger,bologna, piza, segala jenis snackkeripik kentang, dan mi instan.

Dalam perjalanan pulang,saya berpikir tentang anak-anaksaya yang hampir tiada haritanpa junk food. Ketika sampaidi rumah tengah malam, sayamembuka Al Qur’an. Menurutkitab suci ini, orang Islam harusselektif makanan. “Hai sekalianmanusia, makanlah yang halallagi baik dari apa yang terda-pat di bumi, dan janganlah ka-mu mengikuti langkah-lang-kah setan; karena sungguh, se-tan itu musuh yang nyata bagi-mu.” (QS Al Baqarah [2]: 126).

Makanan yang kita konsumsiharuslah halal (halalan) danmenyehatkan (thayyiban). Ke-keliruan mengonsumsi makananbisa berakibat sakit bahkankematian. Kita perhatikan uru-tan konsekuensi firman Allahdalam surat As-Syu’ara ayat 78-81 berikut ini. “...(Yaitu Tuhan)yang telah menciptakan aku,maka Dialah yang menunjukiaku, dan Tuhanku, yang Diamemberi makan dan minum ke-padaku, dan apabila aku sa-kit, Dialah yang menyembuh-kan aku, dan yang akan mema-tikan aku..”. Berdasar ayat ini,Allah telah menciptakan manu-sia dan semua makanan, lalumemberi petunjuk apa dan ba-gaimana mengonsumsinya. Jikamenyalahi petunjuk Allah, makamanusia akan sakit atau mati.Kiai muda kita itu mengajakanak-anak sekolah membawamakanan sehat dan alami darirumah, dan semua keluarga In-donesia lebih banyak menikmatipecel, sayur asem, sayur bayam,dadar jagung dan makanan-makanan khas Indonesia lain-nya. Lebih hemat, sehat, hala-lan, thayyiban, kan? Allahummajauhkan junk food...”

Diserbu Jamaah di Bandara

seseorang yang masuk ke ru-mah mereka melalui atap.

Frans berusaha menangkaplelaki berpostur tinggi besaryang masuk ke rumahnya hing-ga sempat terjadi perkelahian.Sementara Dharry berusaha larikarena takut melihat pencuritersebut. Setelah beberapa lamabergelut, Frans berhasil me-nangkap si pencuri dan me-nguncinya dari belakang hing-ga yang bersangkutan kehabi-san napas. Lalu, meninggal.

Sayang, di pengadilan Fransdan Dharry malah divonis ber-salah karena dituduh menye-babkan kematian Kharti Raja.Melalui pengacara Yusuf Rah-man, keduanya yang bekerjasebagai penjaga Play Station diMalaysia tersebut, langsungmengajukan banding ke Mah-kamah Banding (mahkamahrayuan).

300 Terpidana MatiKasus Frans dan Dharry me-

nambah panjang jumlah tenagakerja Indonesia di Malaysiayang diancam hukuman mati.Migrant Care sebelumnya me-ngatakan ada sekitar 300 tenagakerja Indonesia terancam huku-man mati di Malaysia. Merekadituduh melakukan kejahatanpembunuhan dan pemerkosa-an. Ratusan TKI tersebut ber-ada di sejumlah penjara di Kua-la Lumpur, Sabah, dan Serawak.

Sebelumnya KementerianLuar Negeri Indonesia berhasilmembebaskan seorang WNIdari hukuman mati di Kuching,Malaysia. Dia pun dideportasidari Malaysia.

Menurut pernyataan persKemenlu beberapa waktu lalu,WNI yang bernama Edy Sapu-tra itu semula divonis mati pada1 Maret 2010 lalu. Dia dituduhtelah membunuh warga Malay-sia bernama Chai Joon Boi.

Edy dinyatakan bebas padaKamis lalu 27 September 2012,oleh Mahkamah Rayuan (Pe-ngadilan Banding) di Ku-ching, Malaysia. “Hal ini tidakterlepas dari kerja keras semuapihak, terutama KJRI Kuchingdan pengacaranya RanbirSingh Sangha,” jelas DirekturInformasi dan Media P.L.E.Priatna.

Tidak main-main, lanjut per-nyataan Kemenlu, pengacaraRanbir telah mempersiapkan 54alasan, yang dituangkan kedalam subsmissions, memuatkeberatan atas dijatuhkannyahukuman mati kepada Edy se-jak vonis pada 1 Maret 2010.

Kepada Kemenlu, KJRI Ku-ching menyampaikan bahwakeberatan ini berisikan kesala-han-kesalahan yang dilakukandalam persidangan di Mahka-mah Tinggi Kuching yang me-nimbulkan keraguan pada kre-dibilitas dijatuhkannya huku-

Ada 300 TKI Terancam Hukuman Gantungman mati. Pengacara RanbirSingh Sangha, bahkan sempatmengajukan permohonan ke-pada panel hakim agar Edy di-serahkan kepada KJRI Kuchinguntuk diurus pemulangannya keIndonesia, mengingat saatditangkap, Edy tidak memilikiidentitas berupa paspor.

Namun panel hakim menolakmengeluarkan surat perintahpengadilan tersebut dan Edyakan dideportasi sesuai pro-sedur yang biasa dilakukan,yaitu melalui Depot Imigresen.Menurut keterangan KJRIKuching, Edy yang dibebaskandari Penjara Puncak Borneo di-deportasi pada tanggal 4 Okto-ber 2012 melalui Bandara Inter-nasional Kuching. “Kemenluvia KJRI Kuching berkoor-dinasi dengan pihak Imigresenuntuk mengurus pemulanganEdy dan mendampingi pemula-ngannya ke Indonesia”, tutupPriatna. vvn/tnr/wis

ibadah haji,” ujar Amirul HajSuryadharma Ali kepada MCHJeddah.

Selain memimpin pelaksanaanibadah Wukuf, Amirul Haj jugamelakukan evaluasi terhadappenyelenggaraan dan pe-layanan jamaah haji, mulai pe-layanan kesehatan, pemondo-kan, katering, dan masalahtransportasi. “Terkait pelayanankepada jamaah akan adaevaluasi,” ungkap Menag. Daridata yang didapat Kemenag, ada1.000 bus tidak layak untukmengangkut jamaah.

Untuk itu, lanjut Amirul Haj,pihaknya akan melakukan rapatgabungan dengan Panitia Pe-nyelenggara Ibadah Haji (PPIH)di Arab Saudi untuk membica-rakan berbagai masalah-masalah

terkait penyelenggaraan danpelayanan kepada jamaah haji.“Mungkin besok langsungakan ada rapat, terkait masalahitu,” ujarnya.

Menurut pantauan Menagsebelum berangkat, dari awalproses keberangkatan jamaahhaji ke tanah suci secara umumberjalan lancar. Namun, kata-nya, masih ada beberapa halyang perlu dibenahi dan dieva-luasi. “Seperti, terjadinya keba-karan transportasi saat mem-bawa jamaah menuju Makkah.Intinya, bagaimana pelayananterhadap jamaah lebih baik, dankejadian tidak terulang lagi,”pungkas Menag.

Diserbu Jamaah HajiKedatangan Amirul Haj di Ban-

dara King Abdul Aziz, Jeddah,berbarengan dengan kedatangan

calon jamaah haji (calhaj) In-donesia gelombang kedua yangsudah tiba di bandara terlebihdulu. Saat Amirul Haj memantaukedatangan jamaah di bandara,kontan ratusan jamaah menyerbuAmirul Haj, mulai yang hanyaminta foto-foto hingga me-nanyakan kabar Amirul Haj danrencana selama di Arab Saudi.

Seperti Muhammad misalnya.Jamaah asal embarkasi BPN(Balikpapan) kelompok terbang15 ini mengaku senang bertemudan mengabadikan dirinya ber-sama Amirul Haj. “Ya, karena sa-ya jarang ketemu Pak Menteri,apalagi saat berada di Arab Sau-di. Senang sekali foto bersamaPak Menteri,” ujarnya kepadaDuta Masyarakat di Bandara.

Begitu juga dengan AmirulHaj dengan besar hati melayanipermintaan foto bersama dan

menjawab semua pertanyaanjamaah haji yang ditanyakansecara berbarengan. Jamaahmerasa senang dan puas, ka-rena bisa langsung mengung-kapkan uneg-unegnya kepadapemangku kebijakan.

Amirul Haji yang memantaukedatangan jamaah di bandaradidampingi Dirjen PHU AnggitoAbimanyu, Dirut PelayananIbadah Haji Sri Ilham Lubis,Ketua PPIH Arab Saudi Syae-rozi Dimyati, Kadaker JeddahAhmad Abdullah. Amirul Hajberpesan kepada jamaah hajiIndonesia, selama berada ditanah suci agar selalu menjagakesehatan, menjaga barang-barang bawaannya, menjagaibadah dan jangan terlalu borosmengeluarkan uang, janganbepergian jauh-jauh, dan pergiselalu rombongan. hud

DUTA/HUDA SABILYAKRAB: Suryadharma Ali bersama jamaah calon haji di Bandara Jeddah.

Page 7: Duta Edisi 19 Oktober 2012

SuramaduCMYK

www.dutaonline.com EDITOR: MOHAMMAD NATSIR LAYOUTER: SULISTYORINI

Alamat Redaksi:Graha Astra Nawa

Jl. Gayungsari Timur 35 Surabaya,Telp. 8299982 (Redaksi), 8299985,

8299986, Fax. 8299987Suramadu

HALAMAN 9 I JUMAT, 19 OKTOBER 2012

PAD Ditarget NaikRp 12 Miliar

HAL11

Perampok AlaNinja Beraksi

PKB AjakKoalisi PDIP

RANCANGAN Peraturan Daerah(Raperda) tentang perubahan atasPerda No 2 tahun 2009 tentang Orga-nisasi dan Tata Kerja Lembaga LainProvinsi Jawa Timur, akhirnya disah-kan oleh DPRD Jawa Timur menjadiPerda. Dalam sidang paripurna DPRDJatim, Kamis (18/10) kemarin, 10fraksi sepakat mengesahkan Raperdainisiatif dari Komisi A bidang hukumdan pemerintahan DPRD Jatim.

Juru bicara fraksi PDI PerjuanganDPRD Jatim, Bambang Juwono me-ngatakan Raperda ini tergolong isti-mewa, karena merupakan pengeja-wantahan langsung dari RPJM nasi-onal. Yakni, reformasi birokrasi dantata kelola pemerintahan sebagai prio-ritas utama.

Selain itu, Raperda ini disusun dalamrangka menghapus lembaga PelaksanaHarian Badan Narkotika Provinsi (BNP),dan mendirikan Badan Narkotika Nasio-nal Provinsi (BNNP). “Perubahan itumerupakan amanat dari UU No. 35 tahun2009 tentang Narkotika dan PP No. 23tahun 2010 tentang Badan Narkotka Na-sional (BNN),” ujar anggota Komisi ADPRD Jatim dari FPDI Perjuangan ini.

Pihaknya juga memberikan apresiasisetinggi-tingginya kepada aparatur BNNmaupun Polda Jatim atas usahakerasnya memberantas narkoba diwilayah Jatim. Bahkan pada Agustus2012 lalu, Dirnarkoba Polda jatim berhasilmengungkap 155 kasus narkoba danmenangkap 195 orang tersangka.

Di bulan selanjutnya, Dirnarkoba Pol-da Jatim bekerjasama dengan MabesPolri juga berhasil mengungkap jaringanbandar narkoba tingkat Asia. Dari parabandar tersebut, polisi berhasil menyita15 kilogram sabu-sabu serta 120 ribubutir ekstasi merah muda dan 70 ribubutir ekstasi hijau muda. “Prestasi parapenegak hukum dalam memberantasnarkoba ini merupakan kebanggaan kitabersama,” tegas Bambang.

Sayangnya, lanjut Bambang, keber-hasilan BNN dan kepolisian tersebuttidak dimbangi dengan kekukuhan Pre-siden Susilo Bambang Yudhoyono(SBY) dalam menghadapi para gem-bong narkoba. Buktinya, presiden jus-tru memberikan grasi kepada dua ter-pisada mati yang terbukti membawa3,5 kilogram heroin dan 3 kilogramkokain melalui Bandara InternasionalSoekarno-Hatta menuju London.

Ironisnya lagi, Presiden malah me-ngeluarkan Keppres No.7/G/2012 pa-da 25 Januari 2012 lalu yang mengu-bah hukuman mati Deni Setia Mahar-wan menjadi hukuman seumur hidup.Sebelumnya, Presiden SBY juga me-ngabulkan grasi terpidana kasus nar-

kotika Schapelle Corby yang dikenaldengan sebutan Ratu Mariyuana un-tuk mendapat pengurangan hukuman5 tahun penjara, tertanggal 20 Mei lalu.

Hal yang sama juga diberikan kepa-da Merika Pranola satu kelompok de-ngan Deni, pada 26 September 2011melalui Keppres No.35/G/2011. “Pem-berian grasi ini jelas melukai rasa kea-dilan masyarakat dan akan melemah-kan upaya pemberantasan serta pe-nyalahgunaan narkoba. Pemberian gra-si justru membanggakan bagi penge-dar narkoba dan akan melemahkan mo-ral aparat penegak hukum di lapangan,yang sudah bekerja keras mengungkapserta menangkap para pengedarnarkoba tapi tidak diimbangi denganhukuman yang setimpal,” tuturnya.

“Apapun alasannya, seharusnya(Presiden) tidak boleh ada kompromibagi gembong narkoba. Terlebih MAtelah memberikan pertimbangan danpendapat bahwa tidak terdapat cukupalasan untuk memberkan grasi kepa-da mereka,” tambah Bambang.

Lebih jauh, Bambang menjelaskan,melalui Perda ini peran BNN ProvinsiJatim dalam pemberantasan narkobaakan semakin kuat. Penguatan ini sa-ngat penting karena kasus narkobadi Jatim cenderung makin meningkatdari tahun ke tahun.

Berdasarkan data yang dihimpunBNN Jatim, pada tahun 2006 jumlahkasus narkoba masih 1.772 kasus.Namun pada tahun 2011 melonjakmencapai 3.039 kasus. “Secara ku-mulatif, sejak tahun 2006 hingga ketahun 2011, jumlah perkara narkobadi Jatim mencapai 16.227 kasus de-ngan melibatkan 20.982 orang ter-sangka,” bebernya.

Perang melawan narkoba harus se-makin serius, mengingat sebagian be-sar pelaku adalah generasi muda.Bahkan lebih dari separuh adalah go-longan usia produktif antara usia 16-30 tahun. Dan sekitar 9 persen adalahusia pelajar serta 20 persen lainnyaberusia antara 20-24 tahun.

“Jika masalah ini tidak teratasi, makamasa depan Jawa Tmur akan menjadisuram. Karena Provinsi ini akan ter-bebani oleh generasi yang terjeratnarkoba, sehingga produktivtas akanmerosot dan perekonomian pun akanterganggu,” tambah Bambang.

Terkait implementasi peralihan dariBNP ke BNN Provinsi, Bambang me-ngatakan, FPDI Perjuangan memintaagar prosesnya dapat berjalan tanpakendala. “Jangan sampai menimbul-kan gejolak di kalangan pejabat danpegawai. Selain itu, jangan sampai pe-ralihan kelembagaan ini menyebabkan

program pemberantasan narkobamenjadi terhambat sehingga merugi-kan masyarakat,” pintanya

Sementara itu, juru Bicara FraksiPartai Demokrat (FPD) DPRD ProvinsiJatim, Dini Rijanti SH, mengatakan la-hirnya Perda ini menjadi pertaruhankomitmen bersama kepada rakyatagar terhindar dari bahaya narkobasecara tepat dan berkelanjutan.

“Lahirnya Perda ini, Fraksi Demo-krat memberikan apresiasi karena Per-da ini merumuskan norma untuk me-lakukan penataan di bidang kelemba-gaan yang bersentuhan dengan fung-si pengendalian narkoba di Jatim. Ten-tunya, dengan memperhatikan sum-bangsih atau pemikiran konstruktif darigubernur,” terangnya.

Anggota Komisi D DPRD Jatim itumenuturkan, Perda ini dinilai sangatrelevan dengan UU No 12 Tahun 2011Tentang Pembentukan Perundangan-undangan. “Secara substansial Ra-perda ini sesuai dengan kebutuhanhukum maka dari itu Fraksi Demokratmemahami Komisi A DPRD Jatim me-nyampaikan pendapat untuk segeradisahkan menjadi Perda,” ujarnya.

Selanjutnya, juru bicara Fraksi PartaiKebangkitan Bangsa (FPKB), Hj Kar-tika Hidayati berharap, Perda ini men-jadi pintu untuk melakukan peninjauan

ulang terhadap organisasi dan tatakerja lembaga lain di Provinsi Jatim,seperti Badan Penanggulangan Ben-cana (BPB), Sekretariat Dewan Pe-ngurus KOPRI Provinsi dan SekretariatKomisi Penyiaran Indonesia daerah(KPID), karena bertentangan denganaturan hukum yang lebih tinggi.

FPKB, lanjut Kartika, juga berharapupaya penanganan Pencegahan,Pemberantasan, Penanggulangan danPenindakan Gerakan Narkoba (P4GN)di Jawa Timur terus ditingkatkan danberkesinambungan. Mengingat, kondisiriil di lapangan bahwa penyalahgunaannarkoba terjadi semakin marak danmerajalela. Sementara di pihak lain,sikap pengadilan terhadap parabandar, pengedar dan pengguna tidaksejalan dengan hukum yang ada.“Yakni antara pelanggaran danhukuman berjalan tidak seimbang,”tegas politisi asal Lamongan ini.

Laporan pendapat akhir Fraksi Par-tai Keadilan Sejahtera (FPKS) DPRDJawa Timur yang sedianya dibacakanoleh Artono, tidak dilakukan karenalangsung disampaikan kepada pimpin-an sidang paripurna untuk memper-singkat waktu. Kendati demikian,FPKS berharap pemberantasan nar-kotika sudah menjadi agenda nasional,dan menjadi tangung jawab bersama

melalui pemerintah pusat sampai ka-bupaten/kota.

Selain itu juga dlakukan oleh siapa-pun dan SKPD manapun. “Pemberan-taan narkotika harus menjadi spirit ber-sama melalu setiap SKPD dalam men-jalankan tugasnya,” ujar Artono.

Meskipun secara hukum, instansi ber-wenang pemberantasan narkotika diJatim akan dipegang dan dikendalikanoleh BNN Provinsi Jatim. Namun kerja-sama bersifat strategis dan teknis bisadilakukan antara BNN Provinsi denganPemprov Jatim untuk mewujudkan JawaTimur bebas dari narkoba. Setelah 10fraksi di DPRD Jatim menyampaikan pen-dapat akhir dan kesimpulannya, Sirmadjiyang kebetulan bertugas sebagaipimpinan sidang paripurna, menawar-kan kepada anggota sidang apakah Ra-perda tersebut setuju disahkan menjadiPerda. Sontak sebagian besar anggotaDPRD Jatim menyatakan setuju, danseketika itu palu sidang sebagai simbolpengesahan langsung digedok.

Pengesahan Perda ini secara resmiditandatangani Gubernur Jatim, Soe-karwo bersama Wakil Ketua DPRDJatim, Sirmadji dan disaksikan seluruhanggota DPRD Jatim dan ketua SKPD-SKPD dan Biro serta Badan di lingku-ngan Pemprov Jatim yang hadir da-lam rapat paripurna. ud/adv

PENANDATANGANAN PERDA: Tampak Gubernur Jatim membubuhkan tandatangan pengesahan Raperda tentang Organisasi danTata Kerja Lembaga Lain Provinsi Jawa Timur, menjadi Perda dengan disaksikan Wakil Ketua DPRD Jatim Sirmadji, usai sidangparipurna DPRD Jatim, Kamis (18/10).

PADANGAN AKHIR: Juru bicara FPDIP DPRD Jatim, Bambang Ju-wono menyampaikan pandangan akhir fraksi dalam sidang pa-ripurna DPRD Jatim, Kamis (18/10).

FOT

O-F

OTO

: D

UTA

/FAT

HIS

SU

UD

SURABAYA – Per-nyataan Pengasuh Pon-dok Pesantren Tebui-reng Jombang KH Sha-lahuddin Wahid danmunculnya sejumlahspanduk dukungan ter-

SURABAYA - Tensi politik di Jatimmenjelang pemilihan gubernur (Pil-gub) Jatim 2013 semakin memanas.Perang spanduk antara Soekarwosebagai Calon Gubernur (Cagub) in-cumbent dan Khofifah Indar Para-wansa pun mulai menghiasi sudut-sudut kota Surabaya.

Entah siapa yang memasangspanduk dan poster dua tokoh Jatimyang sempat bersaing dalam Pilgubtahun 2008 lalu ini. Yang pasti gen-

derang perang antar keduanya kinisudah dimulai, meski Khofifah sen-diri belum menyatakan diri akan majukembali sebagai Cagub dalam run-ning Pilgub Jatim yang akan digelarAgustus 2013 mendatang.

Perang spanduk dan poster antarkeduanya ini tidak hanya terjadi saatini saja. Pada September 2012 lalu,perang antara Khofifah dengan Pak-de Karwo sapaan Soekarwo sebe-narnya sudah dimulai. Pada saat itu,

sejumlah spanduk bertuliskan‘Khofifah Kembali!!! Saatnya OrangNU Jadi Gubernur Jatim’ yangterpasang di sejumlah jalan protokolSurabaya, langsung dibalas olehstiker Pakde Karwo yang tertempeldi sandaran becak dan angkutan ko-ta (angkot) di Surabaya.

Dalam stiker itu bertuliskan duku-ngan kepada Pakde Karwo, yakni‘Sudah Teruji Nyata MembangunJawa Timur Sejahtera, Pakde Karwo

Gubernur Jawa Timur’. Namun takberselang lama, spanduk maupunstiker itu hilang dari peredaran.

Kini, perang spanduk dan stikerkembali terjadi. Dari penelusuranDuta di sepanjang Jalan Ahmad YaniSurabaya, Kamis (18/10) kemarin,kembali muncul dua spanduk barudukungan dan bernada provokasiagar Ketua Umum PP Muslimat NUKhofifah maju kembali pada PilgubJatim tahun 2013 mendatang.

Spanduk itu bertuliskan “Tak Ha-nya Jakarta, Jawa Timur Juga ButuhPerubahan. Jika Bu Khofifah Siap,Rakyat Akan Mendukungmu”.Spanduk pertama dipasang oleh pi-hak yang mengaku Gerakan PemudaJatim untuk Perubahan.

Spanduk kedua dipasang KoalisiRakya Pro Demokrasi berbunyi “A-yo Bu, Rebut Kembali Kemenangan

Soekarwo-Khofifah Perang SpandukSAMA-SAMA MENDUKUNG RANNING PILGUB JATIM 2013

FOTO-FOTO: DUTA/UMARUL FARUQ

PERANG SPANDUK : Spanduk baru dukungan terhadap Khofifah untuk maju Pilgub Jatim 2013 kembalibermunculan. Tampak spanduk Khofifah di sepanjang Jalan Ahmad Yani Surabaya, Kamis (18/10).

STIKER PAKDE: Tampak stiker dukungan terhadap Soekarwo untuk memenangkan Pilgub Jatim kembalimulai terpapang di lapak PKL di kawasan Jalan Yos Sudarso, Kamis (18/10).

Ka’Bah MulaiMenggemadi Surabaya

BAMBANG DWI HARTONO

BACA: AWCB : Jatim Beda..., hal 10

BACA: Sering ..., hal 10

SURABAYA - Guber-nur Jatim Soekarwoyang telah memastikanberpasangan denganSaifullah Yusuf dalamranning Pilgub Jatim ta-hun 2013 ini, mewacana-

Pakde KarwoWacanakan

Pilkada Aklamasi

BACA: Intensifkan ..., hal 10

HAL14

HAL12

Page 8: Duta Edisi 19 Oktober 2012

Jumat, 19 Oktober 2012Suramadu10 Surabaya, Bangkalan, Sampang,

Pamekasan, Sumenep

www.dutaonline.com EDITOR: MOHAMMAD NATSIR LAYOUTER: SULISTYORINI

DUTA/UMARUL FARUQ

TOLAK OUTSOURCING : Paraburuh outsourcing PLN Jatimmenggelar demo di depan gedungGrahadi Surabaya, Kamis (18/10).Mereka menuntut agar PLN me-ngapus sistem outsourcing sepertiputusan MK.

Sambungan dari halaman 9

kan sistem pemilihan kepaladaerah (Pilkada), baik walikota/bupati maupun gubernur de-ngan mengedepankan prinsipmusyawarah mufakat (aklamasi).

Ide tersebut muncul setelahPakde Karwo panggilan Soe-karwo mendapat laporan terkaitproses pemilihan kepala desadi Kabupaten Tulungagung Ja-tim. Seorang calon kepala desaincumbent terpaksa mengaju-kan isterinya untuk maju seba-gai calon kompetitor agar diatidak bersaing dengan bum-bung kosong karena tidak adawarga yang mau mencalonkandiri sebagai cakades.

Ironisnya, dalam proses pemi-lihan ternyata dimainkan oleh parapenjudi sehingga yang menjadipemenang justru sang isteri, yangtidak memiliki pengalamanorganisasi dan kepemimpinan.

“Kemenangan isteri kepaladesa dalam Pilkades itu jelasbukan contoh yang baik, kare-na tidak ada nilai yang bagusdalam sistem berdemokrasi.

Intensifkan Komunikasi dengan ParpolKarena itu diperlukan exit po-licy (jalan keluar kebijakan) da-lam sistem demokrasi yang kitaanut saat ini,” ujar GubernurJatim, Soekarwo usai mengikutirapat paripurna di DPRD Jatim,Kamis (18/10) kemarin.

Untuk itu, Pakde Karwo me-nyarankan, supaya meniru sis-tem lelang pengadaan barangdan jasa di lingkungan peme-rintahan yang juga berlaku se-cara internasional. Artinya, jikamemang tidak ada calon lainyang mau berkompetisi dalamproses pemilihan pemimpin, yatidak usah dipaksakan dan dia-da-adakan. Justru calon yangsudah ada itu disepakati de-ngan musyawarah mufakatatau aklamasi walaupun hanyamelalui proses pemilihan.

“Undang-Undang yang adasaat ini kan, harus ada kompe-titor. Saya juga sudah usulkanke Mendagri, kalau tidak adakompetitor setelah diberi tam-bahan waktu dan diumumkantiga kali tetap tidak ada, ya akla-

masi melalui musyawarah mu-fakat. Ini prinsip musyawarahmufakat yang harus dikede-pankan dalam sistem demo-krasi kita,” harap Pakde Karwo.

Diakui, dalam Pilgub Jatimmendatang dirinya juga beru-saha akan melakukan hal se-perti itu. Partai-partai yang adadi Jatim diajak komunikasi in-tensif untuk bersama-samamengusung pasangan calonyang dikehendaki rakyat Jatim.Sehingga nantinya tidak adaparpol pendukung dan parpolpengusung serta menghilang-kan diskriminasi antar parpol.

Sebab pasangan calon yangdikehendaki masyarakat ituakan diusung bersama-sama o-leh parpol yang aspiratif de-ngan keinginan masyarakat.“Ini fermentasi, bukan teori un-tuk membangun politik nasio-nal melalui politik lokal. Sayaingin bersama parpol-parpollain membangun politik yangkhas di Jatim,” beber mantanSekdaprov Jatim ini. ud

hadap Khofifah Indar Parawansa,tampaknya mendapat perhatianBambang Dwi Hartono. Bahkansecara tidak langsung, BambangDH siap duet dengan Khofifahjika kembali maju dalam PemilihanGubernur (Pilgub) Jatim tahun2013 mendatang.

Apalagi saat ini di tengah-te-ngah masyarakat mulai munculakronim Ka’Bah yang merupa-

kan gabungan antara Khofifahdengan Bambang DH (Ka’-Bah). Sebutan itu kini mulaimenggema di Surabaya yangmerupakan basis massa PDIP.

“Secara pribadi saya dan BuKhofifah sering membanguntataran komunikasi. Bu Kho-fifah, Pakde Karwo, Gus Ipul,semuanya teman,” kata Bam-bang DH yang kini menjabat

Wakil Ketua DPD PDIP Jatim,saat cangkrukan bareng bersa-ma wartawan, Kamis (18/10).

Bambang juga mengaku ke-rapkali bertemu dengan Khofifah.Namun dalam kapasitas dirinyasebagai Wakil Walikota Surabayadan Khofifah sebagai KetuaUmum Yayasan Taman Pendidik-an dan Sosial (YTPS) NU Kha-dijah Surabaya. “Karena posisi-

nya sebagai ketua Yayasan Kha-dijah, saya sering terlibat tukarpendapat tentang pendidikan,”imbuh pria asli Pacitan ini.

Kendati kerapkali bertemupribadi dengan Khofifah, suamiDyah Katarina ini mengaku takakan grusa-grusu. Sebagai orangpartai Bambang mengaku tidakasal nyelonong menggandeng siA, si B dan lainnya. ud

Sering Tukar Pendapat dengan Khofifah

Yang Hilang....! Lawan SegalaBentuk Pembajakan Demokrasidi Jatim”. Munculnya spandukbaru itu langsung dibalas olehpendukung Soekarwo denganmemasang stiker pada gerobakmilik PKL di kawasan Jalan YosSudarso Surabaya, dan bunyi-nya sama dengan stiker yangterpasang di becak dan angkot.Bedanya, di stiker itu kini me-nunjukkan identitas pema-sangnya, dengan mengatasna-makan ‘Team H.R’.

Menanggapi perang span-

AWCB : Jatim Beda dengan Jakartaduk dan stiker ini, salah seo-rang mantan tim sukses Karsayang juga Ketua Aliansi WongCilik Bersatu (AWCB) Jatim,Nugroho mengatakan, bahasaperubahan di Jakarta denganJatim yang terpapang di span-duk Khofifah jelas berbeda.

“Itu spanduk bernada provo-katif yang bisa merugikan rak-yat Jatim. Ini karena rakyat Ja-tim sudah menikmati hasil pem-bangunan dan merasakan pro-gram KarSa (Soekarwo – Sai-fullah Yusuf) hampir empat ta-

hun ini. Buat apa perubahan,kalau saat ini Jatim sudah kon-dusif dan bagus,” tuturnya.

Dia menjelaskan, pertum-buhan ekonomi Jatim yangmelebihi rata-rata nasional se-bagai salah satu faktor keber-hasilan kepemimpinan Karsa.“Silakan saja memasang span-duk provokasi, itu hak mereka.Tapi rakyat sudah cerdas dantidak bisa digiring-giring opi-ninya. Rakyat Jatim jangan ter-jebak bahasa perubahan, kare-na nasib Jatim ditentukan

rakyat sendiri menuju adil danmakmur,” ucapnya.

Di tempat terpisah, kemun-culan spanduk Khofifah tersebuttampaknya justru menjadipenyemangat bagi Bambang DwiHartono untuk lebih yakin dansiap duet dengan Khofifah. Mes-ki saat ini belum ada kepastianapakah nanti Khofifah siap majuatau tidak. Kalau toh maju, apakahakan menggunakan kendaraanPDIP atau melalui partai yangberkoalisi dengan PDIP. Kita lihatsaja nanti? mar/ud

SURABAYA - Puluhan bu-ruh di lingkungan PLN yang ter-gabung di Konfederasi SerikatNasional (KSN) mendatangikantor PLN Jatim di Jalan Em-bong Wungu Surabaya, Kamis(18/10) kemarin. Sambil mem-bentangkan spanduk berisi ber-bagai kecaman, mereka mem-pertanyakan kejelasan nasibdan menuntut agar sistem kerjaoutsourcing di PLN dihapus.

Di samping itu, massa buruh

yang sebagian besar adalah ba-gian Pencatat meter listrik ini,menuntut agar diangkat men-jadi pekerja tetap, dan menolakprivatisasi listrik, serta menolakrencana kenaikan TDL (TarifDasar Listrik).

“Selama ini, buruh selalumenjadi masyarakat yang ter-marjinalkan. Buruh hanya dija-dikan alat untuk mengeruk ke-untungan bagi kaum pemodal.Tetapi mengabaikan hak-hakburuh,” kata korlap aksi AndikPeci.

Untuk memperjuangkan na-sibnya, Andik mengaku, paraburuh pada tahun 2011 telahmengajukan gugatan ke Mah-kamah Konstitusi (MK) me-ngenai pelanggaran hukunyang dilakukan PT PLN, karenatelah mengadakan perjanjianoutsourcing, yang bertenta-

ngan dengan Undang-UndangNo 13 tahun 2003, tentang Ke-tenagakerjaan.

“Dan MK telah mengeluar-kan putusan nomor: 27/PUU-IX/2012 tertanggal 17 Januari,yang isinya menyatakan per-janjian PLN dengan perusaha-an penyedia jasa telah melang-gar Pasal 65 ayat (2) huruf c,Pasal 66 ayat (1) UU No 13/2003,” terang Andik.

Namun, lanjut dia, PT PLNtetap tidak mengindahkan pu-tusan MK tersebut. “Padahal,pasca putusan itu Dirjen Pem-binaan Pengawasan Ketenaga-kerjaan maupun Disnaketran-sduk Jatim telah mengeluarkanperintah agar PLN taat dan tun-duk atas putusan MK ter-sebut,” cetusnya yang akhir-nya ditindaklanjuti denganmenggelar aksi tersebut. ud

Buruh Outsourcing Demo PLN Jatim

SUMENEP – Belum adanya tindak lanjut dariDPRD Sumenep yang berjanji akan segera me-ngusut kemana aliran dana bagi hasil MinyakGas (Migas) untuk Kabupaten Sumenep, mem-buat puluhan mahasiswa yang tergabung dalamForum Komunikasi Mahasiswa Sumenep(FKMS) geram. Ini ditunjukkan dengan nge-luruk gedung dewan dan mencari anggota Ko-misi B DPRD Sumenep yang sebelumnya telahmenyatakan janjinya.

Sayangnya, saat melakukan sweeping di ge-dung dewan ternyata tidak ada satupun ang-gota komisi B yang ngantor ke gedung wakilrakyat tersebut. Padahal, sebelumnya komisi Bberjanji akan menggelar hearing dengan pihakterkait soal participating interest (PI) soal Mi-gas, Kamis (18/10) kemarin. Namun janji hearingtersebut hanyalah omong kosong.

Pantauan Duta di lapangan, puluhan mahasiswasebelumnya melakukan sweeping, mereka berorasidi depan gedung dewan. Karena tidak puas, ke-mudian mereka mendatangi ruang komisi B. Namundi ruangan itu tidak ada satupun anggota dewan.Kemudian mereka melakukan orasi di dalam ge-dung menyayangkan sikap anggota dewan danmenuntut agar dana PI segera di usut tuntas. “Jikaanggota DPRD tidak mengusut tuntas dana PI,berarti ada indikasi ada oknum-oknum anggotaDPRD terlibat didalamnya,” kecam Eko Wahyudiperwakilan FKMS dalam orasinya.

Karena anggota Komisi B tidak ada, massaaksi kemudian meminta komitmen beberapaanggota DPRD dari Komisi A, Komisi C danKomisi D untuk bersuara di depan mahasiswaterkait persoalan PI Migas.

Ketua Komisi C DPRD Sumenep, Abd HamidAli Munir menyatakan, dirinya akan mengusutdana PI, namun pihaknya minta dukungan ma-hasiswa agar memberikan data untuk dipelajaridalam rangka mengungkap dugaan kasus ter-sebut. Dia juga menginformasikan keberadaanKetua DPRD dan Komisi B DPRD Sumenep.

“Saya ucapkan terimaksih, untuk itu sayaminta data terkait dengan aliran dana PI itu untukdipelajari. Dan perlu diketahui, saat ini KomisiB sedang berada di luar kota dan ketua DPRDSumenep juga tidak ada,” jabarnya.

Dukungan yang sama juga disampaikan per-wakilan Komisi A, Badrul Aini. Ia menegaskan,pihaknya akan mengusut tuntas aliran dana PItersebut melalui pansus. “Saya atas nama ang-gota DPRD Sumenep akan mengusut aliran da-na PI melalui pansus,” terangnya. lan

Tagih Janji, MahasiswaSweeping Dewan

TERKAIT PENGUSUTAN DANA PI MIGAS200 Ribu Saluran PDAM TergangguDAMPAK RELOKASI PIPA DI BALONGSARI

SURABAYA – Hampir separodari jumlah pelanggan PDAMmulai Sabtu (20/10) sore hinggaMinggu (21/10) siang besok tidakakan mendapat pasokan air bersihdari PDAM. Hal ini disebabkanadanya proses perbaikan dan re-lokasi pipa saluran air PDAM ber-diameter 1.000 milimeter di se-panjang box culvert Balongsari.

“Pengerjaan pipa ini akan di-lakukan Sabtu (20/10) pada pukul18.00 WIB dan diperkirakan se-lesai Minggu (21/10) pukul 12.00WIB,” ujar Direktur OperasionalPDAM Surya Sembada, TaturJauhari, Kamis (18/10).

Relokasi pipa ini dilakukanlantaran pipa PDAM yang se-mula ditanam di kedalaman duameter di Balongsari ternyatamengganggu proyek box culvert,yang dikerjakan pengembangan

penyehatan lingkungan pemu-kiman (PPLP) Dinas PU ProvinsiJawa Timur. Pasalnya, proyek ter-sebut akan dibangun di kedalam-an 4 meter. “Pada saat pipa ini di-tanam tahun 1992 lalu, belum adarencana box culvert,” tuturnya.

Untuk memudahkan prosesperbaikan dan relokasi pipa ter-sebut, kata Tatur, pihaknya ter-paksa harus mematikan IPAM (in-stalasi penjernihan air minum) Ka-rangpilang I, II, III. Dengan be-gitu, cukup memudahkan danmempercepat relokasi pipa. Pa-salnya, pipa tersebut akan dita-nam sekitar dua meter di bawahbox culvert.

Namun tidak bisa dipungkiri,dimatikan IPAM Karangpilang I, II,dan III itu akan memiliki dampakbesar terhadap saluran air bersihkepada para pelanggan. “Memang

kita akui, akan banyak pelangganyang terdampak atas dimatikanIPAM Karangpilang ini. Setidaknyatercatat ada 200 ribu pelanggan se-mentara tidak tersaluri air bersih,”terang Tatur yang mengaku jumlahpelanggan PDAM saat inimencapai 475 ribu pelanggan.

Sebagai gantinya, Tatur menga-takan, PDAM telah menyiapkan 19truk tangki yang siap untukmendistribusikan air bersih ke-pada pelanggan yang membutuh-kan. Karena itu, pihaknya ber-harap para pelanggan bisa me-ngantisipasi dengan menampungair di tempat penampungan sebe-lum dimatikannya IPAM tersebut.

“Air tangki ini gratis. Kalau adayang membutuhkan bisa lang-sung SMS ke 0816509202 atau kecall center 2926666,” terang Tatur.

Atas relokasi pipa di luar duga-

an PDAM ini, Tatur mewakili di-reksi PDAM menyampaikan per-mintaan maaf atas tergang-gungnya saliran air tersebut. Ka-rena, hamper semua wilayah di Su-rabaya salurannya airnya akandimatikan. Di antaranya, wilayahSurabaya Barat, Selatan, Utara dansebagian wilayah Surabaya Timur.

“Kalau tidak ada kendala,Minggu (21/10) pukul 18.00 WIBsemua aliran PDAM sudah bisamenyala lagi. Kita perkirakan 2 –3 hari airnya akan sedikit keruh,”pungkasnya.

Di tempat yang sama, KabagHumas PDAM Surabaya, AryWiludjeng menambahkan, untukmeminimalisir komplain masya-rakat, pengerjaan relokasi pipa inisengaja dijadwalkan bukan padajam sibuk. “Kita perkecil komplaindengan melakukan pengerjaan ini

pada malam hari. Kalau Sabtumalam kan produksi pabrik tutup.Kami juga berkirim surat untukperusahaan di SIER,” ujarnya.

Diakui Ary, pemadaman kali inimemang berdampak luas dengan120 area dan 200 ribu pelanggan.Namun, Ary menyebut itu jugapernah terjadi saat penambahandebit pada 2011 lalu. “Tapi kalaudulu imbasnya berhari-hari. Kalaukali ini, saya yakin kekeruhan airtidak sampai berhari-hari, mungkinhanya sekitar 2-3 hari,” tegas Ary.

Sementara itu, sejumlah pe-langgan yang terdampak pema-daman saluran air PDAM ini me-ngaku pasrah, meski berat hati.

“Kami hanya bisa berharappengerjaan relokasi pipanya bisaselesai tepat waktu,” tegas Andikwarga Kedurung Gang III Suraba-ya ini. sir

BANGKALAN – PemilihanUmum (Pemilu) secara demokrasiternyata tidak hanya berlaku bagiPresiden hingga kepala desa.Tren pemilihan langsung ini jugamulai diadopsi oleh pelajar dalammemilih ketua OSIS baru.

Dalam pemilihan yang dikemasseperti pilkada ini, para pelajarMAN Model Bangkalan mena-mainya dengan istilah Pilkasisalias pemilihan ketua OSIS. “Pil-kasis di Man Model ini merupa-kan minatur Pilkada Bangkalan,”terang Kepala Sekolah MAN Mo-del Bangkalan, Fathurrokhmandisela-sela acara pembukaan ta-hapan Pilkasis, Kamis (18/10).

Pelaksanaan Pilkasis MANModel Bangkalan ini prosesnyasama seperti Pilkada, dimana adatahapan-tahapan yang harus di-lakukan bakal calon ketua OSIS,

sebelum ditetapkan maju menjadicalon Ketua OSIS. “Dalam Pilkasisada KPU-nya, ada Panwas-nya,ada kampanye. Pokoknya pro-sesnya sama seperti pilkada,”tutur Fathurrokhman.

Dijelaskan dia, sebelum majumenjadi calon ketua OSIS, bakal ca-lon harus memenuhi persyaratanserta lolos verifikasi yang dilakukanoleh KPU. “Jadi anak-anak yangmaju menjadi calon ketua ini, adalahanak-anak pilihan, lolos dari BKartinya anak yang akan maju iniadalah anak yang tidak bermasa-lah, termasuk nilai raport jugamenjadi salah satu persyaratan-nya,” jelas Fathurrokhman.

Bakal calon Ketua OSIS yangakan maju, kata Fathurrokhmanjuga harus didukung partai di se-kolah, yang kini ada tiga partai.Ketiga partai itu adalah Partai Per-

satuan Pelajar (P3M), Partai CakraTirta (PCT) dan Partai PersatuanSiswa. “Yang bikin partai itu, yapara siswa,” katanya.

Tahapan pertama yang harusdilalui para calon, kata Fathur-rohkman, adalah tahapan debatkandidat dan kampanye, hari beri-kutnya adalah hari tenang dan di-lanjutkan dengan pelaksanaanPilkasis. “Pelaksanaan pemilihan-nya nanti hari Sabtu, hari Jumatbesok (hari ini, red) adalah haritenang,” tutur Fathurrohkman.

Pilkasis ini, lanjut Fathurrokh-man, merupakan usulan guru matapelajaran PKN. “Karena dinilaibagus dalam memberikan pendi-dikan politik kepada anak-anak yakita akomodir, dan ketika nanti pa-ra siswa sudah terjun ke masya-rakat, tidak kaget lagi,” pung-kasnya. in

DUTA/MOH AMIN

BERSAING SEHAT: Tampak para calon Ketua OSIS MAN Bangkalan yangakan bersaing memperebutkan suara dalam Pilkasis yang digelar Sabtu(20/10) besok.

Pilih Ketua OSIS Seperti Memilih Bupati

Page 9: Duta Edisi 19 Oktober 2012

www.dutamasyarakat.com EDITOR: AZIZ TRI PRIANTO LAYOUTER: ABI NUZULUL MUSKHAF

Jumat, 19 Oktober 2012

Gerbang11 Sidoarjo, Lamongan,Tuban, Bojonegoro

PAD Ditarget NaikRp 12 Miliar

kenaikan sebesar Rp 1.355.939.224atau 0,09 persen dibanding belanjadaerah tahun 2012 yang sebesar Rp1.432.605.811.116.

Sedangkan pembiayaan daerahdiproyeksikan sebesar Rp 24.900.-000.000. Jumlah ini mengalami pe-nurunan sebesar Rp 71.370.234.000atau 74,14 persen jika dibandingkanpenerimaan pembiayaan tahun 2012yang sebesar Rp 96.270.234.000.

Banggar juga menilai, penerapansistem CBC atau rabat beton dalampembangunan jalan di Lamongankualitasnya kurang baik. Untuk ituBanggar meminta agar pemerintahdaerah melakukan evaluasi dan ka-jian terhadap penggunaan sistemCBC. Alasannya, sistem CBC belumbisa menghasilkan kualitas jalanyang baik dan perawatannya jugasulit. “Namun pada struktur tanahtertentu bisa dipahami, sehinggapenggunaan sistem CBC kondisio-nal,” kata Fadholi.

Bupati Fadeli dalam sambutannya

menyebutkan, selaras dengan Ren-cana Pembangunan Jangka Mene-ngah Daerah (RPJMD) Lamongantahun 2010 – 2015, serta RencanaKerja Pembangunan Daerah (RKPD)tahun 2013, KUA dan PPAS tahun2013 diarahkan pada 10 prioritaspembangunan. Yaitu peningkatanmutu pendidikan, peningkatan pe-layanan kesehatan masyarakat dankualitas lingkungan hidup, pem-bangunan dan peningkatan infra-struktur serta peningkatan kualitastenaga kerja dan mendorong pe-ngembangan dunia usaha.

Kemudian prioritas lain adalah pe-ningkatan produktivitas pertaniandan perikanan serta pengamanan ke-tahanan pangan, peningkatan pela-yanan kepemerintahan, peningkatankeamanan dan ketertiban serta ke-rukunan beragama, peran serta pe-rempuan dalam pembangunan, bi-dang pemuda dan prestasi olahraga,dan terakhir peningkatan kualitas hi-dup masyarakat. ka

PARIPURNAPEMBAHASANAPBD 2013

LAMONGAN- Pendapatan AsliDaerah (PAD) Lamongan pada tahun2013 ditarget naik Rp 12.394.733.090.Ini terungkap saat sidang paripurnaperdana pembahasan APBDLamongan 2013. Ini berarti mengalamikenaikan 11,41 persen dibandingtahun sebelumnya yang hanya Rp108.606.009.650 naik menjadi Rp121.000.742.740. Dalam laporannya,juru bicara Banggar, Fadholimenyebutkan, PAD Lamongan tahun2013 diproyeksikan Rp 121.000.742.-740. Dari angka ini menunjukkan, PADLamongan mendatang mengalamikenaikan 11,41 persen, karena padatahun lalu hanya Rp 108.606.009.650.

Dalam laporan pembahasan Ran-cangan Kebijakan Umum Anggan(KUA) dan Prioritas Plafon Anggar-an Sementara (PPAS) oleh BadanAnggaran (Banggar) juga mengung-kap APBD 2013 secara umum.

Sesuai struktur APBD 2013, kom-ponen pendapatan daerah dipro-yeksikan sebesar Rp 1.455.561.-750.340. Ini berarti mengalami kenai-kan sebesar Rp 73.710.242.470 atausebesar 5,33 persen dibanding pen-dapatan daerah tahun 2012 yang se-besar Rp 1.381.851.507.870. Se-dangkan komponen belanja daerahdiproyeksikan sebesar Rp 1.433.-961.750.340. Sehingga mengalami

Ngaku Wartawan, Tipu KorbanLAMONGAN- Dua orang yang mengaku sebagai

wartawan dijebloskan ke rumah tahanan Polres Lamongan,Kamis (18/10). Pasalnya, mereka diduga kuat melakukantindak kriminal pemerasan. Mereka yakni Tatik IndahRahayu (40) warga Kelurahan Jetis asal Kelurahan Jetis,Kecamatan Lamongan mengaku dari wartawan LintasNusantara dan Sugianto (50) warga Desa Kentong,Kecamatan Glagah mengatasnamakan dari Warta Pos.

Kasatreskrim Polres Lamongan AKP Hasran meng-ungkapkan, dua orang yang diduga melakukan tindakpemerasan itu sedang diamankan di Mapolres. ‘’Merekasedang kami mintai keterangan,” katanya, kemarin.

Sekitar tiga bulan yang lalu, Sitirum warga Sidodadi,kelurahan Sidoarjo, Kecamatan Lamongan mengajukankredit sepeda motor untuk ibunya, Warni. Untuk menda-patkan motor Honda Beat ini, mereka melalui WOMFinance. Bersamaan dengan itu, korban Muntiasih mintabantuan Sitirum kredit uang di salah satu bank di kotasetempat. Kasus ini mencuat, setelah tiga bulan berjalan,korban didatangi Tatik dan Sugianto di warung. Kepa-danya, dua orang yang mengaku sebagai wartawan iniminta uang Rp 2,5 juta yang konon sebagai pengkondisian.

Dari gertakan dua orang tersebut, akhirnya terungkap,dugaan pemalsuan data berkas pengajuan kredit HondaBlitz. Meski berkas ini datanya menggunakan data War-ni, tapi memakai foto Muntiasih. Diduga kuat, datafoto tersebut mengambil dari berkas Muntiasih untukpengajuan kredit uang untuk pengembangan warung.Juga diduga kuat, modus ini juga melibatkan orangdalam WOM Finance. “Saya tidak pernah memberi diafoto (untuk kredit Honda Beat),” katanya.

Karena takut dan tidak punya uang, maka Muntiasihmemberikan uang Rp 500 ribu kepada Tatik dan Sugianto.Sejak itu, kedua wartawan ini mendatangi korban de-ngan ancaman. Bahkan mereka makan, minum dan rokokbebas di warung ini. Ini saja belum puas. Untuk meleng-kapi uang pengkondisian ini, kedua wartawan ini mintauang tambahan. Pemerasan tersangka ini bisa dihenti-kan, setelah modus ini tercium polisi. Kedua tersangkaini dipancing, melalui korban dengan memberikan uangRp 200 ribu yang sudah tercatat nomor serinya, sebagaiuang tambahan. “Uang ini kemudian menjadi barangbukti,” kata Hasran. ka

DUTA/CIPNAL MUCHLIP

KEKERINGAN: Petugas Polsek saat memberikan bantuan air bersih kepada warga Desa Sidonganti, Kecamatan Kerek, Kabupaten Tuban. Kekeringan yang meluas di Tuban membuat polisiturun tangan. Mereka membagikan 4.000 liter air kepada warga Dusun Wonorejo, Desa Tawaran, Kecamatan Kenduruan, Kabupaten Tuban.

Kekeringan Meluas,Polisi Turun Tangan

TUBAN- Kekeringan yangmelanda di Kabupaten Tubanmakin meluas. Kurang perha-tiannya Pemkab Tuban dalammembantu masyarakat, mem-buat polisi turun tangan. Se-perti yang dilakukan PolsekKenduruan membagi 4.000liter air kepada warga DusunWonorejo, Desa Tawaran,Kecamatan Kenduruan, Ka-bupaten Tuban.

Kapolsek Kenduruan,AKP Totok Wijanarko saatdikonfirmasi, Kamis (18/10)mengatakan bahwa di kawa-san ini sebelumnya ada 3sumber air dilokasi sendangyang berbeda. Dan saat initinggal satu sendang yangmasih dimanfaatkan, itupundebit airnya sangat sedikit.Sehingga warga sangatmembutuhkan pasokan airbersih untuk membantu ke-hidupan sehari-hari. “Ini kitakerjasama dengan Perhutanidan semoga bermanfaat bagimasyarakat kita,” jelasnya.

Hal yang sama dilakukanPolsek Kerek, memberikanbantuan air di Desa Sido-nganti, Kecamatan Kerek,Kabupaten Tuban. Lokasidesa yang berada ditengahhutan ini warganya harus re-la mengambil air dengan ja-rak yang amat jauh. Sehing-ga warga saat musim kema-rau sangat membutuhkanbantuan air bersih untuk me-menuhi kebutuhan sehari-hari. “Ini untuk meringankanwarga. Dengan kita bantu air,dan semoga saja bisa rutin,”ungkap Kapolsek Kerek,AKP Elis Suendayati.

Di kabupaten Tuban, ke-marau panjang membuat se-jumlah kecamatan menga-lami kekeringan dan tidak se-muanya terbantu PemkabTuban. Diantaranya Keca-matan Montong, KecamatanKenduruan, Kecamatan Se-manding, Kecamatan Kerek,Kecamatan Parengan danKecamatan Soko. cmm

SIDOARJO- Proyek penahan ja-lan di jalan Desa Wilayut, KecamatanSukodono, oleh kontraktor pelaksa-nanya dikerjakan tak sesuai spesifi-kasi yang ditetapkan sesuai duku-men proyek. Akibatnya, penahanjalan tersebut rusak meski baru tigabulan lalu selesai pengerjaannya.

Menurut warga sekitar, saat pe-ngerjaan proyek, antara campuransemen dengan pasir tidak sesuai.Bahkan disiasati semennya dicam-pur dengan batu gamping yang ber-warna putih. “Ini buktinya ada gum-palan-gumpal adukan adonan yangberwarna putih ini dari batu gam-ping yang telah mengkristal,” kataWahyudi, salah seorang warga, saatditemui di lokasi.

Akibat dari itu, penahan jalan yangada tersebut banyak yang retak-retak dan kulit luar dari bangunantersebut banyak yang terkelupas.“Kalau kondisinya seperti ini, tidaksamapai setahun pasti rusak,” tim-pal warga lainnya.

Padahal jalan raya Wilayut saat iniboleh dikata sangat ramai dan ba-nyak kendraan besar seperti trukyang lewat dijalan tersebut. Sebab,

jalan tersebut merupakan jalan tem-bus menuju ke Wono Ayu maupunkea rah Sukodono.

Ketika hal ini dikonfirmasikan keKadin PU Bina Marga, Ir Sigit Setya-wan mengakui kalau kondisi proyekpenahan jalan di jalan raya Wilayuttersebut saat ini masih menjadi tang-gungan kontraktor pelaksana sebabmasih dalam masa pemeliharaan.

Ia juga mengaku kecewa, Sebabsaat dilakukan pelelangan pekerjaan,dari segi penawaran secara adminis-trasi kontraktor pelaksana terlihat

baik dan tidak ada masalah. “ Semisalkita bisa memilih kontraktor pelak-sana yang baik, sudah barang tentuyang baik yang seharusnya me-nang,” jawabnya.

Padahal, unutk antisipasi agar pro-yek tersebut dikerjakan dengan baik,dari Sembilan orang pengawas, ia telahmenunjuk salah satu pengawas yangpaling baik. “Kita akan minta agarpelaksana pekerjaan bertanggung-jawab unutk menyelesaikan proyektersebut sesuai spesifikasi yang telahditetapkan,” terangnya. yan

Tiga Bulan, Penahan Jalan Rusak

DUTA/KADAM MUSTOKO

PEMBAHASAN: Bupati Lamongan, Fadeli dan Ketua DPRD Lamongan, H. MakinAbbas saat penandatanganan dimulainya pembahasan APBD 2013.

DUTA/KADAM MUSTOKO

TERSANGKA: Kasatreskrim Polres Lamongan, AKP Hasransaat memintai keterangan tersangka Tatik dan Sugianto,kemarin.

Pagar Gedung Workshop Rawan AmbrukSIDOARJO- Warga yang tinggal di seputaran eks

jembatan timbang milik Dishub Jatim yang berlokasi diBarat Jl raya Candi, Sidoarjo saat ini resah. Merekamengkhawatirkan kondisi pagar beton yangmengelilingi gedung tersebut. Pasalnya, bangunanyang dijadikan workshop Dinas PU Pengairan tersebut,pagar kelilingnya dikerjakan serampangan.

Pagar beton tersebut didirikan di tempat pondasi lama.Melihat kondisi fisik, terutama pada pagar kelilingtampaknya proyek ini dikerjakan asal-asalan. Pondasipagar bertumpu pada saluran lama. Kelayakannyamestinya dengan dibuatkan pondasi baru dengankedalaman tertentu. Kesan rapuh pada dinding balokcor yang mengelilingi halaman gedung workshop terlihatdari adanya pemasangan balok penyangga dinding.

Balok ini menyangga kolom pondasi pada rentang 6meter. Itu pun tidak menjamin dinding tembok akanbertahan. Balok penyangga ini dipasang di bagiandalam bangunan sehingga dari luar, di jalan raya terlihatkekar. Padahal sesungguhnya rapuh.

”Warga khawatir bila pondasi pagar beton ini tidakkuat lalu ambruk dan kalau sampai roboh dan ada wargayang melintas bagaimana nanti,” kata Warno, salahseorang warga saat dimintai komentarnya.

Berdasarkan data di lapangan, seluruh pagar hampirseparohnya dibangun di atas plengsengan saluran lama.Dikhawatirkan bila musim hujan tiba, air menggerusplengsengan dan merapuhkan pondasi pagar sehinggapagar beton tersebut bisa roboh.

Ketika hal ini dikonfirmasikan, Kadis PU PengairanPemkab Sidoarjo, Faturrochman, menjelaskan bahwagedung workshop pengairan milik Pemprov Jatim bukanuntuk kepentingan pekerjaan pengairan Sidoarjo.

Namun, untuk seluruh Jawa Timur dan merupakanaset Pemprov Jatim. “Keberadaannya bukan untukkepentingan Sidoarjo saja tetapi seluruh wilayah Jatim.Dinas pengairan Sidoarjo memiliki gedung workshopsendiri,” jawabnya. yan

DUTA/AHMAD YANI

RAPUH: Dinding gedung workshop PU Prengairan Jatim yangmenempati eks lahan jembatan timbang di Sidoarjo. Wargayang tinggal di sekitar lokasi resah. Mereka mengkhawatirkankondisi pagar beton gedung tersebut yang dinilai dikerjakanserampangan sehingga rawan ambruk.

Dewan Desak Bupati Naikkan PADSIDOARJO- Pihak DPRD Sidoarjo, dalam hal ini

Komisi B mendesak Bupati Sidoarjo untuk meningkatkanPAD (Pendapatan Asli Daerah). Rekomendasi tersebuttelah disampaikan ke rapat Badan Anggaran (Banggar)dewan, di mana kenaikan pendapatan Asli Daerah(PAD) utuk APBD Perubahan 2012 sebesar ditingkatkanperolehannya sekitar Rp 28,5 miliar. Hasil tersebut telahdilakukan hearing dengan berbagai dinas penghasilPAD, seperti DPPKA, Pertanian, PU Cipta Karya, PUBina Marga dan Dinas Pasar.

Target tersebut sebenarnya tergolong masih wajar,

sebab persoalan yang dihadapi Komisi B adalah selamaini belum pernah ada data potensi yang merupakan acuanyang bisa dijadikan landasan utk merumuskan berapatarget yang realistis terhadap pendapatan asli daerah.

“Kami masih menilai usulan kenaikan PAD sebe-narnya masih bisa ditingkatkan, tetapi belum adanyakemauan atau good governance terkait potensi PAD.Masih banyak Dinas yang menjalankan visi PAD se-kedar melaksanakan tugas belum kelihatan ada upayayang kongkret utk menaikkan PAD,” kata AdityaNindyatman, Sekretaris Komisi B DPRD Sidoarjo. yan

DUTA/AHMAD YANI

RUSAK: Kondisi proyek penahan jalan di Desa Wilayut, Kecamatan Sukodono,Sidoarjo yang rusak. Padahal baru tiga bulan lalu proyek itu selesai dikerjakan.

Page 10: Duta Edisi 19 Oktober 2012

www.dutaonline.com EDITOR: AZIZ TRI PRIANTO LAYOUTER: ISMAIL AMRULLOH

Tapal Kuda12 Pasuruan, Probolinggo, Lumajang, Jember,Situbondo, Bondowoso, Banyuwangi

Jumat, 19 Oktober 2012

SITUBONDO - Perampok ber-topeng ala ninja kembali mela-kukan aksinya di Kota Situ-bondo, namun kali ini yang men-jadi sasaran yang perampok ber-senjatakan clurit itu menyatronirumah juragan mangga bernamaHariyanto (36), warga DusunCotek Desa Sumberwaru Keca-matan Banyuputih, Situbondo,Jawa Timur. Namun, dalam aksi-nya pelaku perampokan yangberjumlah sekitar 4 orang itu me-nodongkan senjata tajam kepadaseluruh penghuni rumah. Bah-kan, dua korban yakni Hariyantodan Nawari, mertuanya sempatdisekap oleh pelaku, dengan caradiikat pada salah satu kamar ru-mahnya, sebelum akhirnya pe-laku menggasak sejumlah barangberharga milik juragan manggatersebut.

Sejumlah barang berharga milikkorban yang berhasil dibawa ka-bur pelaku perampokan. Masing-masing adalah uang tunai Rp 42juta, serta perhiasan emas 40

gram. Selain itu, pelaku juga sem-pat membawa kabur dua sepedamotor jenis Honda Revo dan Ya-maha Mio Soul. Meski akhirnya,pelaku membuang dua unit se-peda motor di areal persawahansetelah aksinya diketahui dandihadang oleh petugas PolsekBanyuputih.

Sedangkan kedua pelakuyang sebelumnya membawadua unit sepeda motor itu kaburke area sawah dan terpencar de-ngan kawanannya yang menum-pang mobil sejenis Avanza. Me-ngetahui pelaku membawa mobil,seorang anggota Polsek Banyu-putih sempat berusaha menem-bak mobil yang dikemudikan ka-wanan penjahat. Sayang, pistolmilik Briptu Andri tiba-tiba macet.Bahkan, salah seorang petugasini sempat akan ditabrak mobil pe-laku perampokan, meski akahir-nya petugas dapat menyelamat-kan diri dengan cara melompat.

Karena dua orang pelaku pe-rampokan yang sempat membawa

2 unit sepeda motor milik korbanitu kabur ke areal persawahan.Hingga kini petugas masih me-lakukan upaya pengejaran, deng-an cara menyisir dan mengepungarah kaburnya dua pelaku yangdiyakini masih bersembunyi keareal persawahan setempat.

“Menurut informasi dua pe-laku yang membawa mobil kearah barat. Anggota masih adadi lapangan. Bahkan, hingga kinianggota kami masih melakukanpengejaran,” terang AKP Su-yitno, Kapolsek Banyuputih.Kamis (18/10).

Diperoleh keterangan, peram-pok bercadar ala ninja yang di-perkirakan 4 orang lebih itu me-nyatroni rumah juragan manggaitu mengendarai mobil jenisAvanza sekitar pukul 01.30 WIBdini hari tadi, namun seorang te-tangga Hariyanto bernama Sentotmengetahui kedatangan tamuyang tak diundang, karena saatitu Sentot sedang buang air diha-laman rumahnya.

Karena khawatir aksinyaterbongkar, dua pelaku langsungmenghampiri Sentot dan lang-

sung mengalungkan celuritnya.Tidak hanya itu, pelaku jugamenyekap dan menyumpal mulutSentot dengan menggunakanlakban. Selanjutnya Sentot di-seret dan ditinggal di areal per-sawahan dengan kondisi keduatangan dan kakinya diikat.

Usai melumpuhkan Sentot,Setelah itu kawanan pelaku lang-sung menuju sasaran denganmenerobos masuk ke dalam rumahkorban. Saat itu, Hariyanto yangsedang tidur di ruang depanlangsung ditodong menggunakancelurit. Dalam keadaan tak berkutik,mulut korban dilakban serta keduatangan dan kakinya diikat.

Selain itu, bapak Hariyantoyakni Nawari (55) yang tidur diruang belakang tak luput daripenodongan dan penyekapan.Anwari yang tak berdaya diseretke ruang depan dikumpulkan de-ngan Hariyanto.

Sedangkan istri dan ibu Hari-yanto, Hasanah (35) dan Maswi-yah (53), juga tak berdaya setelahditodong celurit di kamarnya. Saatitulah, kawanan pelaku mengo-bok-obok sejumlah lemari dan me-

nggasak barang berharga milikkorban. Saat pelaku asyik beraksi,Maswiyah pamit ke seorang pe-laku untuk buang air kecil ke bela-kang. Pelaku percaya hingga me-ngizinkan dan hanya mengantarMaswiyah ke belakang. Begituada kesempatan, Maswiyah lari kepermukiman dan meminta tolongwarga. Di antara warga langsungmenghubungi polisi.

“Selain saya dan bapak dise-kap. Saya juga dikalungi celuritsehingga tidak dapat melakukanperlawanan. Dua kalung emasyang diambil itu, satu dipakai istrisaya dan yang satunya di dalamlemari bersama uang Rp 42 juta,”kata pengakuan Hariyanto. Sa-yangnya, saat puluhan wargamendatangi rumah Hariyanto ka-wanan rampok sudah kabur. Bah-kan, saat petugas i yang hendakmendatangi lokasi kejadian jugaberpapasan dengan kawananpelaku di jalan. Mengetahui ber-papasan dengan pelaku, petugaslangsung berbalik dan langsungmelakukan pengejaran, Namunkawanan pelaku masih berhasillolos dari kejaran petugas. fat

DUTA/FATUR BARIRUMAH KORBAN : Perampok bertopeng ala ninja kembali melakukan aksinya di Kota Situbondo, dengan sasaran rumah juragan mangga Hariyanto, warga Dusun Cotek DesaSumberwaru Kecamatan Banyuputih, Situbondo. Tampak rumah korban yang jadi sasaran pelaku perampokan empat orang itu.

Perampok Ala Ninja BeraksiGASAK UANG KORBAN RP 42 JUTA

Melayat, PenambangPasir Dianiaya

SITUBONDO - Ahmad Saeri (45), warga Dusun Sukrejo, DesaSumberrejo, Kecamatan Bayuputih, Situbondo, menjadi korbanpenganiayaan, akibat aksi penganiayaan yang dilakukan tigaorang pelaku, korban terpaksa harus menjalani rawat inap diRSU dr Abdoer Rahem, Situbondo, Jawa Timur. Ironisnya, salahseorang pelaku penganiayaan yang mengakibatkan korbanmengalami patah tulang pada tangan kirinya adalah adikkandungnya sendiri. Ia adalah Nurhatim (42). Adik kandungnyaitu mengaku terpaksa memukul kakaknya sendiri dengan balokkayu, karena korban telah menyantet keponakannya sendiri,yang tak lain anak Nurhatim.

Nurhatim menudung akibat disantet oleh kakak kandungnya,anak perempuan salah seorang pelaku yang bernama Anis (23),menderita sakit selama berbulan-bulan hingga dinyatakan me-ninggal dunia. Tragisnya lagi, aksi penganiayaan itu sendiri terja-di saat korban yang berprofesi penambang pasir sedang melayatke rumah duka di Dusun Sukorejo, Kecamatan Banyuputih.

“Saat saya mau melayat, namum tanpa dinyana adik saya itubilang saya yang menyantet Anis. Tidak hanya itu, adik lang-sung mengambil balok kayu dan langsung dipukulkan kepadasecara berulang-ulang. saya bukan dukun santet. Saya tidakpunya ilmu seperti itu. Bahkan, saya berani untuk melakukansumpah pocong,” kata Ahmad Saeri saat ditemui di ruang UnitPerawatan Fisik (UPF) RSU Situbondo, Kamis (18/10).

Diperoleh keterangan, aksi dendam Nurhatim terhadap kakakkandungnya sendiri, konon sudah berlangsung lama. Sebab,meski sebelum Anis sudah cukup lama menderita sakit, dengankondisi sekujur tubuhnya mengalami bengkak-bengkak, namunselama Anis sakit, Ahmad Saeri mengaku tidak pernah menjengukkeponakannya tersebut. Itu dilakukan karena meski Ahmad Saeriberulang kali dia menderita kecelakaan keluarga adik kandungnyakonon juga tidak pernah menjenguk.

“Atas sikap adiknya itu saya membalasnya, dengan cara tidakmenjenguk keponakan yang memang sakit bengkak-bengkak, sayadengar hasil pemeriksaan dokter itu dia menderita penyakit liver.Tidak tahu kok sekarang menuduh saya yang menyantet. Katanyasaya membeli ilmu santet ke orang lain,” imbuh Ahmad Saeri.

Sedangkan puncaknya terjadi dini hari tadi, saat Anis meng-hembuskan nafas terakhirnya. , Ahmad Saeri pun bermaksudmelayat ke rumah keponakannya yang berada di seberang jalan.Setibanya di rumah duka, sang adik Hatim tiba-tiba menghadangdan menuduh korban yang menyebabkan kematian anaknyadengan ilmu santet.

“Sebelumnya saya tidak punya masalah dengan adik. Cumabeberapa tahun lalu memang sempat ada perselisihan masalahpekarangan, namun kejadian itu terjadi puluhan tahun lalu,”pungkas Saeri. fat

Pemungut PajakHarus Dioptimalkan

LUMAJANG - Rendahnya penerimaan dari PAD PBB daripersoalan klasik seperti beralasan belum panen, pilkades danpembangunan di desa tidak merata. Sedangkan pada petugaspemungut PBB, belum adanya kerja yang maksimal ke wajibpajak. “Pemungut pajak harus diotimallkan kinerjanya, karenasebagai ujung tombak penarik PAD harus dimaksimalkan,”jelasketua Komisi C DPRD Lumajang, Drs Suigsan.

Komisi C mengajak DPKD untuk mengevaluasi ulang kinerjapetugas pemungut PBB dengan memberikan pendidikan danpelatihan (Diklat).

Sehingga persoalan SDM pemugut pajak bisa diatasi, baikmenambah personil. “Kalau personil mau ditambah bisa, kemarinkita studi banding ke Sukorejo-Jateng mendapatkan pengalamanbanyak dan bisa ditiru,”ujarnya.

Diakuinya, dengan adanya penambahan pengetahuan bagipemungut pajak, bisa menambah inovasi saat menarikpajak.”harus ada metode-metode baru yang perlu dicoba, untukmenarik PAD,”ungkapnya.

Komisi C berharap adanya kesadaran membayar pajak dansejumlah inovasi harus dilakukan.”tanpa inovasi, mungkinPAD dari PBB akan terus merosot dan bias menjadi presednburuk dalam peningktan PAD,”terangnya.

Komisi C DPRD Lumajang meninjau kembali kerja petugaspenarik Pajak Bumi dan Bangunan (PBB), karena rendahnyapenerimaan pendapat asli daerah. “ PAD dari PBB hingga akhirtahun 2012 mengalami penurunan signifikan dan harus adaterobosan – terobosan abru yang lebih mengena ke wajibpajak,”tukasnya.

Hingga saat ini PAD dari PBB belum sampai 60 persen daritarget tiap tahunnya Rp 10,3 Milyar. Sehingga banyaknyakendala ini harus segera ditindak lanjuti oleh Dinas PengelolaanKeuangan Daerah (DPKD) selaku instansi terkait. “ ya selamaini selain masalah klasik, juga ada persoalan di petugaspemungut pajak,” pungkasnya. rk/adv

Terbelit Masalah,Pasutri Nekat Bakar Diri

SITUBONDO - Diduga mempuyai masalahdengan keluarganya, Eko Sunardi (39), wargaDusun Petukangan, Desa/Kecamatan Besuki, Situ-bondo, Jawa Timur, melakukan percobaan bunuhdiri dengan cara membakar diri, setelah sebelumnyabapak beranak dua anak ini menyiramkan bensinke sekujur tubuhnya.

Beruntung, peristiwa percobaan bunuh diri priayang berprofesi sebagai sopir pribadi Kepala Desa(Kades) Besuki, Kecamatan Besuki itu diketahuioleh keluarganya, sehingga begitu mengetahuikorban melakukan bakar diri, pihak keluargalangsung memadamkan kobaran api yang telahmembakar sekujur tubuh Eko Sunardi tersebut.

Meski demikian, akibat aksi nekatnya melaku-kan bakar diri korban Eko Sunardi harus men-jalani rawat inap di RSD Kecamatan Besuki, Situ-bondo, dengan kondisi mengalami luka bakarpada bagian dadanya. Selain itu, korban juga me-ngalami luka bakar pada leher dan tangan kirinya.

Konon Eko Sunardi melakukan percobaan bu-nuh diri dengan cara membakar diri. Itupun dila-kukan oleh pria yang berprofesi sebagai sopirKades Besuki, Kecamatan Besuki bersama istri-nya, namun dalam peristiwa tersebut sang istrihanya mengalami luka bakar pada bagian ta-ngannya saja.

“Tidak ada yang tahu secara pasti tentang pe-nyebab Eko Sunardi melakuka percobaan bunuhdiri, dengan cara membakar diri, namun yang pastikasus percobaan bunuh diri sudah dilaporkan keMapolres Situbondo, meski kasus ini awalnyadisembunyikan pihak keluarga,” kata Syamsul,salah seorang tetangganya.

Kasubag Humas Polres Situbondo AKPWahyudi membenarkan adanya laporan per-cobaan bunuh diri dengan cara melakukan bakardiri yang dilakukan oleh pasangan suami istri (Pa-sutri) asal Desa/Kecamatan Besuki, Situbondo.Menurutnya, saat ini penyebab kasus dugaanbakar diri sudah dalam penyelidikan pihak-nya.”Kami memang sudah menerima laporan ba-kar diri tersebut,” kata mantan Kapolsek Mang-aran. fat

DUTA/FATUR BARIKORBAN : Ahmad Saeri, warga Dusun Sukrejo, Desa Sumberrejo,Kecamatan Bayuputih, Situbondo, menjadi korban penganiayaanyang dilakukan tiga orang pelaku.

PROBOLINGGO - DPRD KotaProoblinggo mulai menyorot kebera-daan becak motor (Betor) di Kota Pro-bolinggo. Bettor dari sisi hukum dila-rang, dari sisi ekonomi juga menyaingibecak biasa. Meski Betor dianggapmenyalahi UU 22/2009, Ketua KomisiA DPRD As’ad Anshari, mengatakan,moda transportasi itu tidak bisadiberangus seenaknya.

Apalagi, lanjut As’ad, warga sudahjatuh hati pada Betor karena lajunyalebih cepat dan daya angkutnya lebihkuat dari becak non-motor. Pengen-dara Bentor diketahui ekonominya

juga lemah. “Mereka tak bisa seenak-nya dilarang. Mereka juga perlu ma-kan,” katanya di gedung dewan, Ka-mis (18/10).

Meski begitu, di mata As’ad, Betortermasuk jenis kendaraan rakitan yangdilarang Undang-Undang Lalu Lintasdan Angkutan Jalan Nomor 22/2009.Ada dua jenis Betor yang beredar dijalanan di Kota Probolinggo. Yakni, be-cak dengan mesin sepeda motor danbecak bermesin selep tepung. Yang pa-kai mesin sepeda motor jelas memilikiSTNKB (surat tanda nomor kendaraanbermotor).

Asad mengusulkan agar keberadaanBetor diformalkan. ”Mungkin Betorbisa dilengkapi STNK seperti halnyasepeda motor,” ujarnya.

Sementara itu Sekretaria Komisi BDPRD, Umil Sulistyoningsih meminta,Dinas Perhubungan (Dishub) menga-komodasi keberadaan Betor, denganmemasukkan anggaran penertibanBetor pada pos peningkatan pelaya-nan angkutan sebesar Rp 300 juta. Ke-pala Dishub, Sunardi mengaku bakalmengkaji keberadaan Betor yang mulaiberseliweran di jalan-jalan protokol diKota Probolinggo. afa

Dewan Soroti Becak Motor

Page 11: Duta Edisi 19 Oktober 2012

TNI dan KNPI Gelar Bhaksos

www.dutaonline.com EDITOR: AZIZ TRI PRIANTO LAYOUTER: ABI NUZULUL MUSKHAF

Mataraman13 Madiun, Blitar, Tulungagung,Trenggalek, Pacitan, Ponorogo

Jumat, 19 Oktober 2012

DUTA/AGOES BASOEKI

DIDATA: Seorang petugas Satpol PP Kabupaten Madiun tengah mendata penghubi Wisma Harapan Gude di Desa Teguhan, Kecamatan Jiwan, didampingi pengurus setempat.

MADIUN- Pelaksanaan perekamandata Elektronik Kartu Tanda Penduduk(E-KTP) di Kabupaten Madiun,terusmengalami kendala. Sebelumnya pera-latan Perekaman datang terlambat dansering ngadat. Kini Pemkab Madiunkembali dipusingkan dengan keterlam-batan datangnya alat aktifasi e-KTP(card reader) dari Pemerintah pusat.

Kepala Dispendukcapil Kabupaten

Madiun, Puji widodo, mengatakan, un-tuk peralatan aktivasi E-KTP (cardreader) masih menunggu kiriman daripemerintah Pusat. Sebelum KTP di-serahkan kepada pemiliknya. Terlebihdulu akan dilaksanakan Aktifasi. Halini bertujuan untuk mencocokan iden-titas pemilik KTP. Sembari,menungguperalatan tersebut masing-masing Ke-camatan terus melaksanakan pelaksa-

naan perekaman E-KTP secara regular.“Alat aktifasi E-KTP saya targetkan

datang pada bulan Desember 2012mendatang.Idealnya nanti di masingmasing Kecamatan bisa menerima duaunit card rider. Mengingat jumlah pe-serta wajib E-KTP dimadiun mencapai637.574 jiwa,” ujar Widodo, Kamis (18/10) Kemarin. Dari data Kantor Dis-pendukcapil Kabupaten Madiun hinggasaat ini telah menerima Elektronik KartuTanda Penduduk (e-KTP) yang sudahtercetak Sebanyak 153.831 keping dari

Kementrian Dalam Negri (Kemendagri.“Sampai saat ini baru wilayah Keca-

matan Dolopo saja yang telah mene-rima Card reader. Namun demikian, pi-haknya belum bisa melaksanakan akti-fasi. Pelaksanaan aktifasi E-KTP bisakita jalankan di 15 kecamatan kalau-ma-sing-masing Kecamatan sudah me-nerima peralatan card rider tersebut,”tandasnya. Lebih jauh lagi Widodo me-ngatakan,pihaknya kini sudahmelaksanakan perekaman E-KTP di 15Kecamatan mencapai 95 persen. Untuksisanya, 5 persen tidak bisa dilaksana-kan perekaman wajib KTP. ” Kendala-nya banyak yang menjadi TKI/TKW,Kematian, Pindah Tempat dan wargausia lanjut alias Jompo,”Kata Widodo.

Widodo menambahkan, penyelesaianpelaksanaan aktifasi E-KTP di harapkanbisa berjalan dengan lancar. Mengingatjumlah kontrak wajib E-KTP di Madiunmencapai 496.142 Jiwa dan sudahdilaksanakan perekaman sebanyak474.720 Jiwa. “Kami berharap agarmasing masing Kecamatan nantimendapatkan 2 alat card rider, denganbegitu pelaksanaan aktifasi bisa selesaisesuai target,” kata Widodo. bow

E-KTP Terkendala ‘Card Reader’

DUTA/YUYUN ABDHI

SOSIALISASI: Tiga lembaga negara yaitu Kemenpan RB, KPK serta Ombudsman saat menggelar sosialisasi pencegahan korupsi di Pacitan,kemarin.

saat ini ada sebanyak 32 wismadihuni 80 orang anak asuh denganmasing-masing wisma ada 1 ibuasuh. Setiap anak asuh yang ma-suk ke wisma tersebut harus me-lalui tes kesehatan, untuk me-ngetahui ada atau tidaknyapengidap HIV, jika ada yang positifterkena HIV dipulangkan.

Dari 80 penghuni Wisma yangada, 85% diantaranya berasal dariluar Kabupaten Madiun, sedang-kan sisanya dari KabupatenMadiun sendiri hanya 16 orang.Seperti halnya, Bunga (36) asalPasuruan mengaku sudah 2 ta-hun menjadi salah satu anak asuhdari Ana yang saat itu sebagaiibu asuh di Wisma Tulip.

Demi menghidupi keluargadan 4 anaknya, pekerjaan itu-pun kontras dilakoninya danmenyatakan nyaman bekerja diGude. Ia mengaku hanya sebu-lan sekali pulang ke Pasuruansekedar menengok keluarga-nya, per hari rata-rata melayani3 orang tamu. “Disini, kamirutin mendapat pemeriksaankesehatan,” ujarnya. ag

MADIUN- Laporan dari ma-syarakat mengenai bertambah-nya jumlah penghuni di tempatlokalisasi Wisma Wanita Hara-pan Gude di Desa Teguhan, Ke-camatan Jiwan, KabupatenMadiun. Kontan, hal itu mem-buat sejumlah instansi sepertiSatpol PP, Dinas Kesehatanserta Dinas Sosial, Tenaga Ker-ja dan Transmigrasi, setempatmelakukan inspeksi dan penda-taan ulang, Kamis (18/10) siang.

Hasilnya, ternyata tidak ter-bukti, hal itu setelah dilakukanpendataan jumlah penghunimasih tetap dan sudah menca-pai kapasitas yang telah diten-tukan yakni 80 orang. “Kami ti-dak punya data pagu penghu-ni lokalisasi, maka perlu dilaku-kan pendataan. Jangan sampaipenghubi melebihi kapasitas,kalau bisa dikurangi, kalau adatambah dipulangkan paksa,”tegas Kasi Penyuluhan, DinasSosial Tenaga Kerja dan Trans-migrasi (Dinsosnakertrans) Ka-bupaten Madiun, Sugito.

Ia menyatakan di lokalisasi itu,

Ada Laporan, PenghuniGude Bertambah

TUNGGU KIRIMAN PEMERINTAH PUSAT

DPRD Kota Blitar Tetapkan PersetujuanR-APBD Perubahan 2012

Bupati Buka Kritikan Lewat SMSPACITAN- Azas keterbukaan meru-

pakan kunci utama terciptanya peme-rintahan yang baik. Pernyataan tersebutdisampaikan Bupati Pacitan, H. Indartato,Kamis (18/10) kemarin. Dia mengatakan,kedepan Pemkab Pacitan ingin berbenahdiri kearah yang jauh lebih baik dari sekarangini. Moral aparatur pemerintahan yang gelemlan temen, bekerja apa adanya serta dilan-dasi kejujuran merupakan modal utamauntuk mewujudkan pemerintahan yangbaik. “Dengan upaya tersebut akan tercipta

profesional birokrasi. Nah, untuk menujukesana (lebih baik) ada dua kebijakan politikyang harus dijalani,” ujar Indartato.

Yang pertama yaitu kebijakan de-sentralisasi atau otonomi daerah. Bu-pati memaknai, bahwa otonomi daerahmerupakan kebijakan untuk lebih men-dekatkan pelayanan pada masyarakat.“Pemerintahan bisa baik yang pertamaadalah keterbukaan. Karena itu mulaibulan ini Pemkab Pacitan akan mem-buka SMS untuk menyampaikan kritik.

Bagaimana masukan masyarakatmenuju pemerintahan yang lebih baik,”ujar Indartato yang juga menjabatsebagai Ketua DPC Partai DemokratPacitan ini, kemarin.

Selain keterbukaan, agar terciptapemerintahan yang baik juga perluditerapkannya azaz ketaatan hukum, sertaazaz efisien dan efektif dalam mengelolakeuangan daerah. Bupati mengakui untukmenerapkan azaz efisiensi, memang belumbisa terlaksana secara optimal. yun

2012 yang tinggal tersisa sekitartiga bulan. Semoga program kerjaPemkot Blitar bisa berjalan de-ngan maksimal,” imbuhnya.

Sebelum dilakukan penetapanPerubahan APBD 2012, disam-paikan pandangan umum fraksi-fraksi. Diantaranya Fraksi PDIPerjuangan oleh Sutanto, FraksiDemokrat oleh Heru Sunaryan-ta, Fraksi Golkar oleh SidartaJarot Riyadi, Fraksi PersatuanPembangunan Sejahtera olehNuhan Eko Wahyudi dan FraksiGabungan Hanura PKNU olehKuryadi. Total belanja padaperubahan APBD tahun 2012menjadi Rp 544 miliar dari se-belumnya sebesar Rp 503 mi-liar. Angka ini mengalami kenai-kan sekitar Rp 41 miliar atausebesar 8,22 persen. ndi/adv

yang telah dilaksanakan. Karenaprogram yang ada telah sesuaidengan kerangka strategis pem-bangunan jangka menengah tahun2011-2015,” jelasnya.

Penetapan persetujuan bersa-ma atas ranperda perubahanAPBD 2012 ini sesuai denganKeputusan DPRD Kota BlitarNomor:12 Tahun 2012 tentangpersetujuan rancangan peraturandaerah tentang perubahan APBDKota Blitar tahun 2012. Rapatdihadiri oleh 21 Anggota DPRDKota Blitar, dipimpin oleh WakilKetua DPRD Kota Blitar, Mu-hamad Syaiful Ma’arif.

“Tentunya dengan waktu yangcukup singkat ini diharapkan da-pat memperbaiki dan menun-taskan program kerja Pemerin-tah Kota Blitar tahun anggaran

BLITAR- DPRD Kota Blitarmenetapkan rancangan pera-turan daerah (Raperda) tentangperubahan APBD 2012 di ge-dung Paripurna, Kamis (18/10)kemarin. Penetapan itu dilaku-kan setelah melalui pembahasanyang panjang bersama tim ang-garan. Waktu untuk membahasperubahan APBD tahun 2012ini memang cukup mepet. Me-ngingat beberapa waktu menda-tang dewan juga harus mulaimembahas RAPBD tahun 2013.

Proses pembahasan perubah-an APBD 2012 ini diawali padaawal bulan Oktober lalu, denganmenetapkan nota kesepakatanatas kebijakan umum perubahanAPBD (KUPA) dan prioritasplafon anggaran sementara(PPAS) perubahan APBD KotaBlitar 2012. Kemudian dilanjut-kan dengan penyampaian notakeuangan tentang perubahanAPBD Kota Blitar tahun 2012yang merupakan acuan pemba-hasan R-APBD perubahan 2012.

Ketua DPRD Kota Blitar,Glebot Catur Arijanto mengata-kan, pada pembahasan ranca-ngan APBD perubahan tahun2012 ini ada beberapa hal yangharus dicermati. “Utamanyauntuk program yang berkaitanlangsung dengan masyarakat.Sehingga Pemkot harus segeramerealisasikannya,” kata Glebotyang berasal dari PDIP.

Pelaksanaan pembahasan pe-rubahan APBD 2012 ini meru-pakan pelengkap atau menyem-purnaan program pemerintahKota Blitar yang belum sempatdialokasikan anggarannya ataumengalami kekurangan kebutuh-an anggaran. “Dengan perubahanAPBD ini harus ada kelanjutanprogram dan kegiatan strategis

Canangkan Zona Integritas Bebas KorupsiPACITAN- Kabupaten Pacitan meru-

pakan daerah ke-14 dari 500 kabupaten/kota se-Indonesia yang lebih dulu men-canangkan zona integritas wilayah be-bas korupsi. Selain itu juga tercatat se-bagai instansi pemerintah ke 54 dari 640instansi pemerintah di Indonesia yangsudah mencanangkan sebagai wilayahanti KKN tersebut. Asisten Deputi Pe-ngawasan Masyarakat Dan Akuntanbili-tas Aparatur, Keman-PAN Dan RB, Ha-san mengatakan, zona integritas memilikikemampuan kuat untuk mewujudkanwilayah bebas korupsi.

“Kami sangat optimistis bahwa Kabu-paten Pacitan akan berhasil sebagai zonaintegritas wilayah bebas korupsi,” kataHasan mengawali sambutannya di acarasosialisasi pencegahan korupsi, perluasanLHKPN pengendalian gratifikasi dalamrangka pembangunan zona Integritas diKabupaten Pacitan, Kamis (18/10).

Hasan menilai bahwa sudah kali kedua,kabupaten yang dipimpin H. Indartatotersebut meraih predikat opini wajar tanpapengecualian (WTP) atas penilaian tatakelola keuangan daerah yang dilabelkanoleh Badan Pemeriksa Keuangan (BPK).“Ini modal awal, bahwa KabupatenPacitan sudah memenuhi syarat menuju

birokrasi bersih dan melayani,” pujinya.Sementara itu, Rois Solichin, Deputi

Pengawasan Dan Akuntanbilitas, Ke-menpan Dan RB mengatakan, pemberan-tasan korupsi bisa dilakukan dengan duacara. Yaitu penindakan dan pencegahan.Diakuinya upaya penindakan memangakan memunculkan efek jera bagi si pe-laku. Akan tetapi upaya ini hanya ber-langsung dalam waktu singkat.

Sementara yang kedua adalah denganpencegahan. Meski tidak memunculkanefek jera, namun upaya ini dianggap pa-ling efektif dan berlangsung dalam waktupanjang. Dia menyebut sejak berdirinyaKPK, uang negara yang kembali dari parakoruptor belum menyentuh angka Rp. 1triliun. Namun dengan upaya pencegahansetidaknya 100 triliun uang negara bisaterselamatkan. Karena itu semua aparaturpemerintah mulai dari pejabat eselon Ihingga golongan terendah diharuskanmenandatangani pakta integritas.

“Bagi para aparatur diawali denganpenandatanganan dokumen pakta inte-gritas. Sebab itu (pakta integritas) meru-pakan roh percepatan pemberantasankorupsi di negara ini,” jelasnya. Lebihlanjut Rois mengatakan, untuk mencapaipembangunan zona integritas, setidak-

nya harus dilaksanakan 20 poin kegiatan.“Di antaranya seperti penandatanga-

nan pakta integritas, pemenuhan kewa-jiban LHKPN, pemenuhan akuntanbilitaskinerja, dan pemenuhan kewajiban lapor-an keuangan,” sebut dia.

Sebagaimana diketahui, kegiatan so-sialisasi pencegahan korupsi kemarindiikuti sebanyak 200 peserta. Baik dariunsur Muspida, SKPD (pejabat eselonII dan III), para camat, tokoh masyarakat,serta organisasi profesi. Ketua Tim Pem-bangunan Zona Integritas KabupatenPacitan, H. Mulyono mengatakan, ke-giatan tersebut merupakan rangkaiankegiatan nasional menuju zona integritasmenuju wilayah bebas dari korupsi.

Menurutnya, pembangunan zonaintergritas di Pacitan mulai dilaksanakanpada 11 Februari 2012 lalu dengan buktitelah dilakukannya pendatanganan do-kumen pakta integritas dan dilanjutkandeklarasi pembangunan zona integritaswilayah bebas korupsi pada 5 Oktober2012 lalu di Jakarta. Kegiatan tersebutdifasilitasi Kemenpan Dan RB. “Saat inimerupakan tahap penyiapan SKPD yangmelaksanakan pelayanan publik,” jelasMulyono yang juga menjabat sebagaiSekkab Pacitan tersebut, kemarin. yun

DUTA/HENDIK YUANTORO

BERITA ACARA: Ketua DPRD Kota Blitar Glebot Catur Arijanto,menandatangani berita acara penetapan persetujuan bersamaRAPBD perubahan Kota Blitar tahun 2012.

lama bertugas di lingkup DinasPendidikan ini mengungkap-kan, sekarang ini NJOP memangbelum sesuai dengan kondisiriil dilapangan. Persoalan terse-but juga menjadi batu sandu-ngan bagi pemkab untuk bisamerealisasikan BPHTB sesuaiyang ditargetkan. Salah satu ja-lan keluarnya, lanjut dia, petu-gas dilapangan akan memfasili-tasi secara win-win solution.Satu sisi bagaimana BPHTBbisa diterapkan, namun dilainsisi masyarakat tidak terlaluterbebani. “Kedepan memangperlu data base zona sesuaikondisi riil dilapangan. Tanpaitu, kita akan kesulitan. Kenya-taannya memang NJOP’nyajauh dibawah harga riil lapa-ngan,” jelasnya.

Sementara itu Edi Susilo,Ka.TU BPHTB, DPPKA Paci-tan menambahkan, hinggapenghujung September lalu,realisasi pemasukan BPHTPbaru tercatat sebesar Rp. 269juta dari yang ditargetkan sebe-sar Rp. 585 juta. yun

PACITAN- Rendahnya kesa-daran masyarakat ditunjangpotensi transaski jual beli tanahyang terkesan kucing-kucing-an, menjadi salah satu kendalabelum terlampauinya target pe-masukan biaya perolehan hakatas tanah dan bangunan (BP-HTB) di Kabupaten Pacitan.Kepala DPPKA setempat, Su-naryo mengatakan, sebenarnyaBPHTB itu merupakan pajakpusat yang belum lama ini di-limpahkan ke daerah. Sehinggawajar saja, bila target yang di-tentukan masih relatif tinggi.

Namun di lain sisi, masyara-kat bisa dibilang belum siap bi-la harus berurusan denganaturan tersebut. Naryo, begitumantan Kadishubkominfo inibiasa disapa mengakui, selamahampir dua tahun sejak pelim-pahan, pemkab masih kesulitanmemenuhi target. “Kita masihterbentur potensi transaski. Ar-tinya, masyarakat belum ter-buka saat melakukan transaksijual beli tanah,” ujarnya.

Lebih lanjut, pejabat yang

BPHTB Dinilai SulitLampaui Target

Page 12: Duta Edisi 19 Oktober 2012

MOJOKERTO - Ketokohanwakil walikota MojokertoMas’ud Yunus rupanya me-nyita perhatian sejumlah partaipolitik di Kota dua kecamatanini, terbukti dalam Pilwali Mo-jokerto 2013 mendatang PartaiKebangkitan Bangsa (PKB)Kota Mojokerto memastikanakan mengusung Mas’ud Yu-nus untuk maju sebagai calonwalikota. Padahal, Mas’ud Yu-nus sendiri bakal running Pil-wali melalui pintu PDIP. “Plenodi PKB memutuskan mengu-sung saya,” ungkap Mas’udYunus, kemarin.

Mas’ud Yunus yang menga-ku diundang dalam rapat elitpartai besutan Gus Dur itu jugamengungkap, meski dirinyamenerobos bursa balon wali-kota lewat PDIP namun bagiPKB tetap menjadikan dirinyasebagai jago tunggal. “Ben-tuknya PKB berkoalisi denganPDIP,” ujarnya.

Menurutnya, PKB pun takakan menarik dukungan jika ke-mudian rekom PDIP menetap-kan dirinya bukan sebagai ba-lon walikota, namun balon wa-walikota. “Karena PKB memilihsaya untuk kembali memimpinKota Mojokerto. Dan lagi PKBtidak mengusung bakal calonwakil walikota,” tandasnya.

14 BrantasMojokerto, Jombang,Kediri, Nganjuk

www.dutaonline.com EDITOR: AZIZ TRI PRIYANTO LAYOUTER: SULISTYORINI

Jumat, 19 Oktober 2012

MKP Prioritas Tiga Strategi Lokasi Pembangunan

PKB Ajak Koalisi PDIPPILWALIUSUNGMAS’UDYUNUS

DUTA/ARIF RAHMAN

MAJU JADI CAWALI : Mas’ud Yunus (baju merah) saat mendaftarkan diri di kantor DPC PDIP. Mas’ud Yunus kini jadi rebutan partai politik. DalamPilwali Mojokerto 2013 mendatang PKB Kota Mojokerto memastikan akan mengusung Mas’ud Yunus untuk maju sebagai Cawali.

Secara institusi, lanjutnya,PKB yang tidak memiliki satutiket Pilwali akan berkoalisidengan PDIP. “Soal formatkoalisinya, ya tentunya ter-gantung kesepakatan politikyang dibangun,” tukasnya.

Soal nama Mas’ud Yunus ja-uh hari sudah disinggung olehKetua DPC PKB Kota Mojo-kerto, Achmad Rusyad Man-faluti. Disebut jika. dari hasilsurvey partai, mantan KetuaDewan Pendidikan Kabupaten

Mojokerto itu memiliki kapa-bilitas dan elektabilitas tinggi.Kendati Mas’ud Yunus bukankader PKB, namun secara ob-yektif layak didukung menujukursi walikota.

Sementara itu Wakil ketua DPCPDIP Kota Mojokerto Agus me-ngatakan keinginan PKB untukberkoalisi dengan partainya me-ngusung Mas’ud Yunus meru-pakan hak PKB, namun pihaknyabelum memberikan jawabanbersedia berkoalisi atau ti-

dak.”Soal itu harus ada pembi-caraan intens dulu, secara aturankita sudah dapat tiket untuk me-ngusung calon sendiri,” katanyaketika dihubungi.

Lebih Lanjut Agus menga-takan secara organisasi Mas’-ud Yunus merupakan kaderpartai dan juga telah mendaftardipartainya, sehingga jika PKBingin mengusung itu tidakmungkin.”Kalau mendukungsilakan kalau mengusung itutidak mungkin,” pungkasnya.

Sekedar mengingatkan, diajang Pilwali Mojokerto 2008silam PKB mengusung pasa-ngan balon walikota-wawali-kota, Joni - Abdullah Fanani.Joni berlatarbelakang PNS, se-dang Fanani saat itu menjabatketua dewan tanfidz PKB KotaMojokerto, sedangkan PDIPsaat itu mengusung pasanganAbdul Gani dan Mas’ud Yunuslantas memenangi Pilwali de-ngan perolehan suara 60persen lebih. ari

MOJOKERTO - Kecelakaan lalulintas menelan korban jiwa menimpadua bocah asal Dusun Jetis, DesaSumberagung, Kecamatan Jatirejo,Kabupaten Mojokerto.

Akibat motor terjatuh, tubuh ke-dua korban langsung terlintas truktangki. Kanit Laka, Satlantas PolresMojokerto, Ipda Sariyanto menga-takan, kedua korban meninggal se-telah tubuhnya terlindas truk tang-ki.

“Kedua korban mengendaraimotor Kawasaki Kaze R nopol S 6454QB dari arah timur,” ungkapnya,Kamis (18/10).

Motor yang dikendarai AndrianNur Razib (13) berboncengan de-ngan Ferdi Ardana Putra (8) melajukencang di Jalan Dinoyo, KecamatanJatirejo. Korban kemudian menda-hului motor yang ada di depannyadengan menggunakan lajur kanan.

“Tapi setelah korban berhasil men-dahului, tiba-tiba motor yang dike-mudikan korban terjatuh ke tengahjalan. Sementara dari arah berlawan-an muncul truk tangki nopol S 8762US yang dikemudikan Agut Lesmono(30) warga Desa Sumberjati, Keca-matan Mojoanyar berjalan kencang,”katanya.

Masih kata Kanit Laka, karena ja-rak yang terlalu dekat, kecelakaanpun tak terhindari. Tubuh kedua bo-cah tersebut terlindas truk tangkiwarna kuning yang hendak mengisiair di Kawasan Pacet. Satu korbanmeninggal di lokasi, sementara kor-ban lain meninggal saat menjalaniperawatan di UGD PuskesmasDinoyo.

“Ferdi yang digonceng meninggaldi lokasi, sementara Adrian meninggalsaat dirawat di UGD Puskesmas Dino-yo. Kita sudah mengamankan sopirdan krenet truk serta truk ke MapolresMojokerto, sementara kedua korbanlangsung dibawa ke rumah dukamasing-masing,” jelasnya. bjt

MOJOKERTO - Puluhanwarga Dusun Sukorame DesaPenompo Kecamatan Jetis Ka-bupaten Mojokerto mendata-ngi kantor pelaksana proyek ja-lan tol Surabaya-Mojokerto(Sumo), PT Wika. Warga me-minta ganti rugi atas kerusakanrumah akibat pembangunanjalan tol tersebut. Salah satuwarga, Yudha menuturkan,warga meminta kompensasi.

Pasalnya setiap ada kegiatanproyek, banyak debu dan su-ara alat berat yang menggang-gu. “Banyak warga yang sakitmata gara-gara banyaknyadebu,” ungkapnya, Kamis (18/10) kemarin.

Tak hanya itu, masih kataYudha, bangunan yang letak-nya dekat proyek mengalamiretak-retak karena getaran alatberat. Masih kata Yudha, ada

tiga rumah yang letaknya ku-rang dari 10 meter dari badanjalan, namun pihak PT Wikahanya memberikan kompensa-si sebesar Rp 500 ribu saja.

“Kompensasi ini jelas tak se-banding dengan kerugianyang diderita warga, untuk itukita datang untuk menuntutkompensasi. Kita minta agarrumah warga yang dekat de-ngan lokasi pembangunan ja-

lan tol untuk dibeli PT Wika,”jelasnya.

Sementara itu, Manajer La-pangan PT Wika, BambangSugiono menjelaskan, akanmenyampaikan tuntutan wargake kantor pusat. “Untuk wargayang sakit akibat pembangun-an proyek ini bisa berobat de-ngan biaya dari kami. Selain itu,kita akan penuhi tuntutan war-ga untuk memasang lampu

Pengurus IGRAKecamatan Merasa Cemas

NGANJUK - Para pe-ngurus IGRA (Ikatan GuruRaudhatul Athfal) di ting-kat kecamatan yang terba-gi menjadi tujuh kelompokmulai dihantui rasa was -was.

Kekhawatiran itu mun-cul ketika terdengar kabarkalau pihak KementrianAgama (Kemenag) Ngan-juk sampai detik ini tidaktahu menahu soal gerakansodaqoh jariah yang bera-sal dari Pengurus Pusat(PP) IGRA Jakarta. Pa-salnya, pihak PP IGRA Ja-karta serta pengurus IGRAKabupaten sejak beredar-nya surat itu pada tanggal4 Mei 2012 , disinggung o-leh sejumlah pejabat Ke-menag tidak pernah mengi-rim surat tembusan atauminimal koordinasi ke Kan-tor Kemenag.

Termasuk yang palingmengejutkan lagi , justruKemenag sudah mengelu-arkan statemen bahwa su-rat edaran dari PP IGRAyang dibagikan ke 141 Lem-baga RA se KabupatenNganjuk ternyata palsu .Seperti yang pernah dibe-ritakan koran ini pada edisiyang lalu atas komentar PltKasi Mapenda, Drs ArifinMustofa.

Padahal menurut datayang diolah, tujuh kelom-pok IGRA di 20 kecamatandi Kabupaten Nganjuk itusemuanya sudah setoruang sodaqoh jariyah kepengurus IGRA Kabu-paten yang diketuai SitiAminah.

Seperti pengakuan ben-dahara IGRA KecamatanTanjunganom, Nurul Hi-

dayah kepada wartawanmengatakan bahwa terhi-tung sejak tanggal 5 Okto-ber silam dia sudah me-nyetor uang sodaqoh ja-riah ke Ketua IGRA Kabu-paten, dengan total uangRp 9.512.000 dibayar tunai.“Saya khawatir uang yangterlanjur dikirim oleh pe-ngurus IGRA kabupaten kePP IGRA Jakarta ternyatasalah, siapa yang bertang-gung jawab mengembali-kan uang guru dan muridRA apa nanti tidak timbulgejolak,” katanya.

Di tempat terpisah dika-takan Moh. Imron salahanggota dewan dari PKNUdengan tegas mengatakanbahwa dengan adanya per-soalan yang menimpaIGRA seperti ini dia menilaiKemenag terkesan cucitangan. “Pihak Kemenagpernah saya klarifikasi ter-kesan tidak mau cawe - ca-we . Persoalan rumit sepertiitu ditanggapi dingin,” te-rangnya.

Karena ini menyangkutkelembagaan non pemerin-tah yang bernaung diba-wah institusi pemerintahlebih jauh dikatakan dia ,semestinya institusi yangmenaungi harus pro aktifmemberikan jalan keluar. “Jangan malah cuci ta-ngan,” imbuhnya. Untukmengetahui lebih gam-blang masalah ini , dewanakan memanggil Mudionoselaku Kepala Kemenagyang baru menggantikankepala Kemenag yang lamaNur Syamsudin. “Secepat-nya permasalahan IGRAakan diangkat di meja de-wan,” pungkasnya. adi

JOMBANG - Unjuk rasayang dilakukan oleh ratus-an buruh yang bekerja diPT Mentari Internasional,sebuah perusahaan yangmembuat mainan dari kayudi Kabupaten Jombang,Kamis (18/10), berlang-sung ricuh, karena dari pe-rusahaan tidak menang-gapi tuntutan para buruh.

“Kami menolak sistemkerja kontrak. Kami sudahmencoba untuk mengajakberunding dengan mana-jemen, tapi sampai seka-rang belum ada jawaban,”kata Eko Herniawan salahseorang buruh di peru-sahaan itu.

Ia mengatakan, buruhmerasa dilema dengan si-kap perusahaan yang tidakkunjung jelas itu. selain itu,desakan buruh untuk men-dapatkan kekurangan uanglembur sebesar Rp8.000,sampai sekarang juga be-lum ada kejelasan.

Pihaknya meminta, pe-rusahaan segera memberi-kan tanggapan. Merekajuga menagih janji dari pe-rusahaan yang akan mem-pekerjakan mereka.

Sejauh ini, beberapa upa-ya yang dilakukan sepertimediasi dengan pemerin-tah pun juga belum ada ke-jelasan.

Unjuk rasa yang dilaku-kan para buruh itu awalnyaberjalan damai. Namun,karena tidak ada perwa-kilan dari perusahaan yangdatang menemui mereka,akhirnya para buruh me-rasa tidak sabar.

Mereka akhirnya masukarea pabrik. Petugas satu-an pengamanan dari peru-sahaan setempat sertapolisi sempat terlibat adu

pukul dengan para buruhyang memaksa masuk itu.Namun, karena kalah jum-lah, para buruh akhirnyaberhasil masuk ke dalamarea perusahaan.

Para buruh ini segeramencari manajemen peru-sahaan untuk diajak berun-ding, namun mereka tidakmenemukan itu. Merasakecewa, akhirnya merekakeluar dari area pabrik.

Sejumlah buruh sempathendak memblokade jalanraya Surabaya - Kediri.Namun, sejumlah petugaslangsung sigap dan me-minta mereka tidak me-lakukan pemblokadean ka-rena akan menggangguarus lalu lintas.

Aksi buruh di perusaha-an ini adalah yang ke-sekian kali dilakukan olehmereka. Tuntutan merekatetap sama, menginginkanpenghapusan sistem kon-trak di perusahaan yangsudah masuk kategori eks-por itu, serta memberikantunjangan lembur merekayang sempat belum diba-yarkan sampai dua bulan.

Upaya mempertemukanburuh dengan pihak mana-jemen juga sering dilaku-kan, tapi belum ada jawab-an yang tegas. Nasib paraburuh itu juga masihmenggantung. Dari pihakperusahaan sampai seka-rang belum bisa dikon-firmasi.

Manajemen terkesanmenghindari media, se-hingga sulit untuk ditemui.Manajer Personalia PT MILuluk saat dihubungi eng-gan untuk memberikantanggapan dan langsungmematikan telepon seluler-nya. ara

Unjuk Rasa BuruhPT MI Ricuh

Tembok Retak, Warga Tuntut Ganti Rugijalan dusun,” urainya.

Terkait permintaan tiga ru-mah untuk dibeli, pihaknyatidak bisa memutuskan segerakarena ganti rugi rumah mau-pun sawah merupakan wewe-nang kantor pusat. Menurut-nya, kantor cabang hanya bisamemperbaiki kembali bangun-an yang rusak akibat getaransesuai dengan kesepakatansebelumnya. bjt

Dua BocahTerlindas Truk

MOJOKERTO – Berdasarkan karak-teristik fisik wilayah dan prioritas pro-gram dalam rangka pemerataan pemba-ngunan diseluruh wilayah KabupatenMojokerto, Bupati Mojokerto, H MustofaKamal Pasa, SE, (MKP), menetapkan tigaprioritas lokasi pembangunan. Hal ini un-tuk menjaga dan terciptanya keseimba-ngan pembangunan. Dari tiga lokasi ini,prioritas lokasi pembangunan pertamadiarahkan penanganan pembangunan diKabupaten Mojokerto, yakni pengemba-ngan sektor-sektor strategis seperti in-

dustri, pariwisata, pertanian dan jasa.Wilayah potensi strategis antara lain, In-dustri, terdapat di Kecamatan Mojoa-nyar, Ngoro dan Jetis.

Pariwisata, terdapat di Kecamatan Pa-cet, Trawas dan Trowulan. Pertanian,terdapat di wilayah bagian selatan Su-ngai Brantas. Jasa, terdapat di masing-masing pusat Satuan Wilayah Pengem-bangan (SWP) di Mojosari, Sooko, Gedegdan Pacet. Penanganan daerah terpencildi Kecamatan Gondang dan KecamatanJatirejo. Prioritas kedua, diarahkan padawilayah dataran tinggi pada bagian utaradan timur meliputi Kecamatan Dawar-blandong, Kemlagi, Jetis, Gedeg dan ke-camatan Ngoro. “Lokasi ini untuk dikem-bangkan kegiatan sekunder bagi industripeternakan dengan mengedepankan ke-lestarian lingkungan alam,” kata MKP.

Untuk wilayah pengembangan priori-tas ketiga pada daerah dataran rendahbagian tengah dan selatan yang padaumumnya merupakan lahan subur yaitupada wilayah Kecamatan Bangsal, Soo-ko, Dlanggu, Trowulan, Gondang, Jati-rejo dan Pungging. “Dalam mewujudkanrencana tata ruang ini diperlukan pro-gram yang bersumber dari pemerintah(public investment) dan program yangbersumber dari masyarakat dan swasta(private investment),” tandas MKP.

Program yang bersumber dari pemerin-tah umumnya melalui mekanisme peren-canaan yang ditetapkan sebagai dokumenperencanaan mulai dari RPJPD, RPJMD,RKPD dan tahap akhir dalam bentuk Ren-cana Anggaran Pendapatan Daerah(RAPBD). “Program yang bersumber darimasyarakat dan swasta umumnya sulitdiprogramkan tetapi harus selalu dibina dandiarahkan sejalan dengan penyelengga-raan kegiatan pemerintah dan pemba-ngunan di daerah,” jelas MKP.

Untuk perumusan strategi pengem-bangan di Kabupaten Mojokerto ini, se-kurang-kurangnya dilakukan perumusanmasalah pembangunan dan pemanfaat-an ruang dalam bentuk identifikasi ma-salah pembangunan dan arahan peman-faatan ruang. “Perumusan konsep danstrategi pengembangan tata ruang wi-layah kabupaten,” kata MKP.

Untuk strategi pengembangan wilayahdi Kabupaten Mojokerto dapat dijabarkanmelalui Strategi pengembangan strukturtata ruang wilayah. Strategi pengem-bangan struktur tata ruang tersebut di-lakukan melalui penetapan dan penge-lolaan kawasan lindung dan kawasanbudidaya dalam rangka mewujudkan ke-

terpaduan, keterkaitan, dan keseimba-ngan perkembangan antar wilayah sertakeserasian antar sektor.

“Untuk strategi pemantapan kawasanlindung. Strategi yang ditempuh adalahpemantapan kawasan lindung sesuaidengan fungsi masing-masing, dan pe-ngecualian pemanfaatan ruang pada ka-wasan lindung dalam batas-batas fungsilindung yang ditetapkan,” jelas MKP.

Sementara, untuk strategi pengem-bangan kawasan budidaya, strategiyang ditempuh adalah memanfaatkan se-tiap kegiatan pembangunan yang berim-plikasi terhadap ruang secara optimalsesuai dengan kondisi daya dukung la-hannya, sebagai upaya untuk mendu-kung peningkatan laju pertumbuhan pem-bangunan daerah. “Ini semua juga kitasesuaikan dengan visi dan misi pemba-ngunan kita,” pungkas MKP. van/adv

WILAYAH Kabupaten Mojokertoterletak antara 111°20’13" s/d111°40’47" Bujur Timur dan antara7°18’35" s/d 7°47’30" Lintang Sela-tan dengan luas daerah seluruhnya969.360 Km2 atau sekitar 2,09% dariluas Propinsi Jawa Timur.

Pemukiman : 132,440 Km2Pertanian : 371,010 Km2Hutan : 289,480 Km2Perkebunan : 170,000 KM2Rawa/Waduk : 0,490 Km2Lahan Kritis : 0,200 Km2Padang Rumput : 1,590 Km2Semak/Alang-alang : 0,720 Km2

Kabupaten Mojokerto memiliki ba-tas-batas wilayah administrasi se-bagai berikut :

Sebelah utara : Kabupaten La-mongan dan Kabupaten GresikSebelah timur : Kabupaten Sido-arjo dan Kabupaten PasuruanSebelah selatan : Kabupaten Ma-lang dan Kota BatuSebelah barat : Kabupaten Jom-bangSedangkan ditengah-tengahadalah wilayah Kota Mojokerto.

Topografi wilayah Kabupaten Mo-jokerto cenderung cekung ditengah-tengah dan tinggi di bagian selatandan utara. Bagian selatan merupa-kan bagian pegunungan yang subur,meliputi kecamatan Pacet, Trawas,Gondang, dan Jatirejo. Bagian te-ngah merupakan bagian dataran, se-dangkan bagian utara merupakandaerah perbukitan kapur yang cen-derung kurang subur.

Gambaran WilayahKabupaten Mojokerto

DUTA/M KANZUL IRVAN

TIGA PRIORITAS : Bupati Mojokerto, H MustofaKamal Pasa, SE, (MKP), menetapkan tiga prio-ritas lokasi pembangunan. Hal ini untuk men-jaga dan terciptanya keseimbangan pemba-ngunan.

Page 13: Duta Edisi 19 Oktober 2012

Gresik - Malang15 Gresik, Kota Malang,Kabupaten Malang, Kota Batu

Jumat, 19 Oktober 2012

www.dutaonline.com EDITOR: FATKHUL AZIZ LAYOUTER: SULISTYORINI

MALANG- Bupati Malang,Rendra Kresna menyetujui un-tuk memberi hibah lahan padaKPUD Kabupaten Malangseluas 2.000 meter persegi se-bagai kantor baru. Lahan ituberada di jalan Sumedang,Kelurahan Cempokomulyo,Kepanjen.

Hal ini sesuai dengan hara-pan KPUD yang mengingin-kan mendapat lahan hibah2.000 meter persegi. KeinginanKPUD itu mencuat dalam rapatdengar pendapat antara Pem-kab Malang (Bagian Pertana-han dan DPPKA-red) denganKPUD yang difasilitasi KomisiA DPRD Kabupaten Malangdua pekan lalu.

Dalam rapat itu, bupatimenyebutkan akan memberi-kan lahan seluas 1.000 meterpersegi untuk dihibahkan. Se-hingga Komisi A memberikanwaktu lagi ke KPUD untuk me-ngajukan surat kepada bupatitentang luasan lahan yang di-inginkan. “Iya, KPUD harusmengajukan surat lagi permin-taan lahan seluas 2.000 meterpersegi ke Pemkab,” jelas Ren-dra Kresna.

Menurutnya, luas lahan1.000 meter persegi itu terlalukecil untuk KPUD. “Mungkinkalau ada demo kan butuhlahan yang luas serta untukkeperluan KPUD lainnya,”jelas Rendra.

Menurut Rendra, kesalahansurat KPUD yang awal adalahtidak mencantumkan adanya

luasan lahan yang diinginkan.Sehingga kajian stafnya ber-dasarkan peraturan KPU No-mor 4 Tahun 2011 yang ber-bunyi luas tanah gedung KPUkabupaten/kota tipe I, II, III danIV minimal 1.000 meter persegi,maksimal dua kali lipat lahanitu. KPUD Kabupaten Malangadalah tipe I. “Sejak awal, sayasudah setuju kok akan mem-berikan lahan seluas 2.000 me-ter persegi,” jelas Rendra.

Di jalan Sumedang itu, Pem-kab memiliki lahan bersertifikathak pakai nomor 6/2005 seluas4.772 meter persegi yang seba-gian akan dihibahkan keKPUD. Dengan model hibahitu, maka perlu persetujuan de-wan untuk dihapus sebagaiaset Pemkab. Sedang pemba-ngunan gedung akan didanaiKPUD sendiri.

Terpisah, Totok Hariyanto,Divisi Humas KPU KabupatenMalang mengatakan, KPUDsudah membuat surat baru un-tuk permintaan lahan hibah se-luas 2.000 meter persegi. “Akankami sampaikan ke BupatiMalang,” jelas Totok.

Totok mengaku pihaknyabaru melakukan pleno terkaitrencana permintaan lahan se-luas 2.000 hektar itu. “Ya al-hamdullilah, kalau bupati me-respons dengan menyetujuipemberian lahan hibah seluas2.000 meter persegi itu. Sehing-ga tahun depan, kami bisa mu-lai membangun gedung,” tan-das Totok. mai

Bangun Kantor Baru,KPUD Dapat HibahLahan 2.000 M2

Tebing Panderman Jadi Ikon BaruBATU- Dinas Pariwisata (Disparta)

Kota Batu akan menambah satu ikonlagi di kota wisata ini. Ikon baru ituadalah tebing gunung Pandermanyang akan diberi tulisan KWB,singkatan dari Kota Wisata Batu.Dengan tulisan itu diharapkan KWBbisa terlihat dari kejauhan sertasebagai petunjuk letak Kota Batu.

Untuk memberi tulisan di tebingyang diperkirakan tingginya 1.500meter dari atas permukaan laut itu,Disparta bekerja sama dengan ko-munitas pecinta alam Batu atau lebihdikenal dengan sebutan Cansabalas.Hal itu diungkapkan oleh Kepala

Disparta Kota Batu, Mistin, kemarin.“Rencananya tulisan KWB diper-besar lagi dan ketika malam hari jugabisa terlihat,” papar Mistin.

Untuk membuat tulisan KWB ini,Disparta mengalokasikan dana se-besar Rp 5,5 juta. Tulisan KWB ditebing gunung Panderman sekarangini sudah terpasang sejak 1 Oktoberlalu. Tidak lama nanti, akan dipasangdengan tulisan lebih besar. “Kemarinkami ujicoba sampai di mana ukuranitu bisa dilihat. Ketika dievaluasi, ter-nyata jangkauannya cuma dari poja(Jl Diponegoro) saja,” ungkapnya.

Jika nanti sudah terlaksana dan ba-

nyak wisatawan yang tertarik untukmendaki gunung itu, kata Mistin, pi-haknya sudah bekerjasama denganCansabalas untuk menjadi guidenya.“Mereka (Cansabalas-red) juga inginmenjadi guide bagi wisatawan yangingin mendaki gunung,” paparnya.

Selain gencar mempromosikanBatu sebagai kota wisata lewat tuli-san itu, Disparta juga menggugahwarga untuk menjadikan desanya se-bagai desa wisata. Tahun ini Dispartamenambah desa wisata awalnya sem-bilan desa sekarang menjadi 12. Yakni,Desa Punten (wisata bunga), DesaBumiaji (wisata apel), Desa Oro-oro

omoo (Batu Night Spectacular), DesaGunungsari (wisata mawar), DesaSumberejo (wisata sayur organik),Desa Tulungrejo (wisata apel), DesaSidomulyo (wisata bunga), DesaPandanrejo (wisata strawberry), DesaTemas (wisata sayur organik). Se-dangkan tiga desa tambahan adalahDesa Bulukerto (ternak kelinci).

“Pekan lalu kades dan kelompoksadar wisata diundang menyusunprogram 2013. Ini supaya sinergi an-tara SKPDP pertanian, Pariwisata,dan Cipta Karya untuk mengem-bangkan komoditi masing-masingdesa,” ujar Made Suardhika. jun

BATU- Kenaikan retribusi di Pa-sar Besar (PB) Kota Batu sebesar62,5 persen memantik protes daripara pedagang. Apalagi, Unit Pe-laksana Teknis Daerah (UPTD) PBBatu tidak pernah menyosialisa-sikan, tiba-tiba pedagang memba-yar sesuai dengan hitungannya.

Heri Setiawan, salah satu peda-gang ingin mengetahui angka 62,5persen yang telah ditetapkan olehUPTD. Harusnya, nilai kenaikanretribusi itu seperti tercantum dalamperaturan daerah nomor 16/2010tentang retribusi pelayanan pasar.Di mana hitungannya, luas x table(yang telah ditentukan) x 30 hari.

Heri memiliki toko kelontong de-ngan luas stan 15 meter per segi,ditabel stannya dikenai tarif Rp 120/meter per segi/hari. Sehingga, re-tribusi bulanan yang harus dibayarHeri 15 m2x30 harixRp 120 = Rp54.000. Sementara, UPTD PB Batu

menetapkan hitungan berbeda.Yakni, 62,5 persen dikali Rp 45.000(retribusi lama), ditemukan Rp73.125. Selisih antara hitungan Heridengan UPTD mencapai Rp 19.125.

“Pedagang bingung, mana yangbenar? Saya ingin tahu, angka 62,5persen itu dari mana? Sebelum inibelum dijelaskan saya tidak akanmembayar,” ancam Heri Setiawanketika ditemui di stan kelontongnya,Kamis (18/10).

Heri pun wadul kepada WalikotaEddy Rumpoko dengan berkirim surat.Dalam suratnya, ada dua pedagangyang keberatan dengan retribusi baruitu, yaitu, Heri sendiri dan Erni Lubroto,pedagang tekstil yang juga ikutmengalami kenaikan retribusi.“Sebelumnya juga kami tidak pernahmendapat sosialisasi terkait kenaikanretribusi ini,” keluhnya.

UPTD menaikkan retribusi ini sejakJuli lalu. Heri mengancam tidak mem-

bayar selama belum mendapat penje-lasan detail. Berbeda dengan Heri danErni, pedagang emas, Nur Cholis tidakkeberatan dengan kenaikan retribusiitu. Sebelum naik, Cholis dikenai re-tribusi Rp 56.250 per bulan. Sekarang,ia harus membayar Rp 90.000 perbulan. Hanya saja, Cholis meminta ke-pada UPTD agar kenaikan itu diba-rengi dengan perbaikan infrastruktur,terutama fasilitas umum (fasum).

Sementara itu, Kepala UPTD PBBatu, Supriyanto mengaku dua kalimengirim surat ke Himpunan Peda-gang Pasar (HPP) untuk mengum-pulkan para pedagang terkait sosia-lisasi rencana kenaikan retribusi.Namun, dua kali surat terkirim, tapitidak pernah dibalas. “Karena tidakdirespon, akhirnya ya saya terap-kan kenaikan retribusi ini,” katanya.

Menurut Supriyanto, kenaikan re-tribusi ini tidak diterapkan pada 2010lalu karena kondisinya tidak me-

mungkinkan. Kala itu, masih ramaiisu penolakan pembangunan pasar.Sementara sekarang, pihaknyasudah dua kali diperingatkan BPKdan ditekan oleh Dinas Perindus-trian dan Perdagangan untuk me-nerapkan Perda 16/2010.

Mengenai infrastruktur yangdikeluhkan pedagang, Supriyantomengungkapkan, pada tahunanggaran 2010-2011 dan 2011-2012sudah mengajukan anggaran se-besar Rp 6 miliar untuk perbaikanjalan, gorong-gorong, pengecatangedung, penggantian tiang bangu-nan, atap, dan talang. “Tapi usulanitu belum direspon. Mau bagaima-na lagi. Di sini saya hanya sebagaipelaksana,” ujarnya.

Dengan luas 4,245 hektare, PB Batumemiliki 2.091 pedagang, PKL berjuml-ah 1.000, kuli angkut 150 orang, tu-kang ojek 300 orang, serta lincak (pe-ngangkut lapak) pasar pagi 25 orang.“Setiap hari uang yang berputar(transaksi) di pasar ini kurang lebihsebesar Rp 3 miliar,” katanya. jun

Pedagang Protes Kenaikan RetribusiMALANG - Dugaan pengge-

lapan dana Yayasan Al-Muna-waroh senilai Rp 900 juta yangdilakukan anggota Komisi D DPRDKota Malang langsung diresponBadan Kehormatan (BK). Kamis(18/10), Lokh Mahfud memenuhipanggilan BK DPRD Kota Malang.Sayangnya, pertemuan BK denganLokh Mahfud ini seakan ditutup-tutupi.

Kedatangan Lokh ke gedungdewan tak bisa ditembus awak me-dia. Selain tertutup juga tak adapimpinan atau anggota BK yangmau berbicara hasil pertemuanyang berlangsung 5 jam dari pukul09.00 WIB hingga 15.00 WIB itu.Bahkan, kalangan sekretarian de-wan (sekwan) juga tutup mulut.“Mohon maaf mas kalau ada rapatsidang BK, tempatnya saja saya taktahu apa lagi hasilnya. Silakan ta-nya langsung keketua BK atau

dewan,” papar Abdul Malik, sek-wak DPRD.

Sementara itu, Wakil KetuaDPRD Kota Malang, PriyatmokoUtomo yang coba dikonfirmasi ju-ga tak banyak menjawab. Mokomengaku rapat belum tuntas danmasih istirahat kemudian diterus-kan lagi. “Belum selesai mas, jadimohon maaf kalau belum bisa men-jawabnya,” paparnya.

Di lain pihak, Ketua FraksiPKB, Sutiaji yang juga anggotaBK mengatakan kalau pemang-gilan Lokh sudah merupakanagenda yang tak bisa ditunda.Karenatugas dewan masih relatifbanyak. “Ini saja masih terus me-lakukan tanya jawab soal tudi-ngan penggelapan dana YayasanAl-Munawaroh, ya masih belumbisa disimpulkan. Masih akan ka-mi crosscheck dengan sumberlain,” tuturnya. dod

Sidang BK Ditutup-tutupi

BATU- Tahun ini, sebanyak 19desa se-Kota Batu bakal men-dapatkan bantuan sound systemdari Pemkot Batu. Namun, ban-tuan itu sempat tertunda, karenaada masalah pelelangan.

Kabag Perlengkapan Pem-kot Batu, Ahmad Suparto me-ngatakan, total bantuan itu se-besar Rp 287 juta. Oleh karenaitu prosesnya perlu melaluiproses pelelangan. “Sebenar-nya kita sudah melelang me-lalui Layanan Pelelangan Se-cara Elektronik (LPSE). Tetapiyang mendaftar tidak meme-nuhi kualifikasi, sehingga ha-rus dilelang ulang. Itu yangmembuat tertunda,” kata Ah-mad Suparto, kemarin.

Dia melanjutkan, pendaf-tarnya banyak tetapi tidak me-menuhi kualifikasi yang di-inginkan. Di antaranya, harusmempunyai surat izin penga-daan barang dan jasa, surat izin

penjualan eceran atau partaiserta mempunyai izin sertifikatteknis tentang elektronika.

Parto juga menyebutkan,sebenarnya ada pendaftaryang spesifikasinya meme-nuhi, tetapi lemah dalam ke-administrasiannya. Untuk lebihaman maka dilelang ulang.“Ketika itu semua belum ter-penuhi maka harus diulanglagi. Padahal pelelangan perta-ma sudah dilakukan Juni lalu.Karena tertunda diulang lagiOktober ini,” katanya.

Sementara itu, salah satukades di Batu menyebutkan,sound system itu amat penting.Karena sangat berguna untukbeberapa acara di desa. “Kitasangat mengharap bantuansound system itu. Kalau perlujangan hanya setengah-se-tengah dalam membantu desa,”kata kades yang tidak mau na-manya disebutkan ini. jun

Bantuan Sound SystemTerkendala Lelang

Masyarakat Tolak PerubahanNama Semen Gresik

GRESIK- Rencana perubahan namaSemen Gresik (SG) menjadi Semen In-donesia pada Desember 2012 me-mantik reaksi keras sejumlah tokohmasyarakat kota santri sebutan lainkota Gresik. Mereka pun nekat men-datangi kantor Bupati Gresik, Kamis(18/10), guna menyampaikan kebera-tan atas pergantian nama itu.

Tokoh-tokoh Gresik itu diterima olehBupati Sambari Halim Radianto danWakil Bupati H. Moch. Qosim di ruangrapat kantor Bupati. Mereka yang da-tang yaitu KH. Masyur Shodiq dariMajelis Ulama Indonesia (MUI), Mo-hammad In’am Ketua MuhammadiyahGresik, Dr. Soetanto Soepiadhy, SH.MH Ketua Program Studi Doktor IlmuHukum Universitas 17 Agustus (Un-tag) Surabaya yang juga orang Gresik,Hadi Subianto dan H. Misbach dariYayasan Makam Sunan Giri.

Selain itu, meski tidak hadir, per-wakilan dari Nahdlatul Ulama (NU) me-nyampaikan statemennya melaluisurat. Dalam suratnya yang ditanda-tangani oleh Mochammad Toha, NUmeminta agar pergantian nama ini un-

tuk dipertimbangkan dandirenungkan kembali. Sebab, menurutToha, pergantian nama itu samahalnya mengingkari sejarah,mengabaikan legenda, dan melukaimasyarakat yang membesarkannya.

Toha mengatakan, berangkat dari fe-nomena legendaris dan tercatat dalamsejarah, Sunan Giri dibekali segeng-gam tanah oleh Maulana Ishak yangkemudian menjadi lokasi Giri Kedatonyang merupakan lokasi penggalian ba-han Semen Gresik. “Segenggam tanahberarti perekat nasional yang terim-plementasi dengan terbangunnyagedung DPR RI, Monas, Masjid Isti-qlal, jembatan Semanggi dan restorasiBorobudur,” katanya.

Toha yang juga ahli sejarah ini lebihlanjut memaparkan seputar penamaanSemen Gresik oleh Presiden Soekarno.Dijelaskan, mengapa Presiden Soe-karno dulu memberikan nama SemenGresik (SG) tidak Semen Indonesia?Padahal pada periode yang sama Pre-siden Soekarno juga menasionalisa-sikan perusahaan lain, seperti Pela-yaran Nasional (Pelni) dan Perusahaan

Tjat Nasional (Patna). “Hal ini karenaSemen Gresik merupakan kebanggaanNasional” ungkapnya.

Selain dari Nahdhlatul Ulama, Mo-hammad In’am, Ketua MuhammadiyahGresik juga sangat tidak setuju denganpenggantian nama Semen Gresik.Bahkan, perubahan itu merupakanpengkhianatan. Tidak hanya itu, UmarZainuddin yang mewakili MasyarakatPecinta Sejarah Gresik (Mataseger)juga menyatakan tidak setuju. Cak Nut,demikian biasa ia dipanggil menya-takan, perubahan nama SG akan me-nyalahi sejarah, mengingat nama itudiberikan Presiden pertama RepublikIndonesia pada peresmian Pabrik Se-men Gresik pada 7 Agustus 1957.

Pecinta sejarah Gresik yang terbilangsenior ini juga menceritakan betapamasyarakat Gresik terutama di sekitardaerah Pegiren (area Sunan Giri-red)sangat mendukung berdirinya SemenGresik kala itu. “Saya masih ingat betulkala Semen Gresik berdiri, beberapamasyarakat rela pindah dengan ber-gotong royong memikul rumah-rumahyang berada di lokasi pabrik untukberpindah ke lain tempat. Sampai se-perti itulah kecintaan masyarakat Gresikterhadap Semen Gresik,” terangnya.

Nada keberatan juga disampaikanoleh pakar hukum, Dr. Soetanto Soe-piadhy, SH. MH. Doktor yang aktifsebagai Ketua Program Studi IlmuHukum Untag Surabaya ini sangatmenyayangkan wacana perubahannama Semen Gresik. “Secara konsephukum, Semen Gresik sangat kuat ka-rena di dalamnya mengandung keku-atan konsep hukum ’living law’. Ke-kuatan hukum ini menyangkut normamoral dan norma agama. Living lawtidak bisa dikalahkan oleh politicalpreasure,” tandasnya.

Masih menurut Soetanto, adapunapabila ada antinomi (konflik norma)antara living law dan state law, ke-nyataan ini harus dimenangkan statelaw. “Apalagi wacana ini masih berupakeinginan yang bakal diundangkan.Jadi, menurut kami masih bersifatkeinginan perseorangan,” ujar pakarhukum kelahiran Gresik ini.

Melihat kenyataan tersebut, Bupatidan Wakil Bupati Gresik menyatakansiap menampung aspirasi masyarakat.“Kami hanya bisa menampung aspi-rasi ini. Prinsipnya kami mendukungapabila masyarakat setuju dan me-nginginkan agar nama Semen Gresiktidak diganti,” tegas Sambari. dik

DINILAI MENGKHIANATI SEJARAH

ACHMAD SUPARTOKABAG PERLENGKAPAN PEMKOT BATU

DUTA/ENDIK JUNAEDI

Page 14: Duta Edisi 19 Oktober 2012

www.dutamasyarakat.com EDITOR: ROFIQ KURDI ISMAIL LAYOUTER: ISMAIL AMRULLOH

CMYK

CMYK

16Duta Masyarakat

SPORTSPORTJumat, 19 Oktober 2012

Bertanding melawan pemuncakklasemen di kandang sendiri merupa-kan kesempatan buat kami. Saat ini

kami tengah tidak terkalahkan dan punyakesempatan untuk mendekat ke posisi atas."

ANDRE VILLAS-BOASManajer Tottenham Hotspur

AGENDALIGA INGGRIS (PREMIER LEAGUE)

Sabtu (20/10)

Tottenham Hotspur vs ChelseaMNCTV (live), pukul 18.45 WIB

Fulham vs Aston VillaLiverpool vs ReadingManchester United vs Stoke City

GlobalTV (live), pukul 21.00 WIBSwansea City vs Wigan AthleticWest Bromwich Albion vs Manchester CityWest Ham United vs SouthamptonNorwich City vs Arsenal

MNCTV (live), pukul 23.30 WIB

Minggu (21/10)

Sunderland vs Newcastle UnitedGlobalTV (live), pukul 19.30 WIB

Queens Park Rangers vs Everton

Klasemen Lima Besar

1. Chelsea 7 6 1 0 15-4 192. Man. United 7 5 0 2 17-9 153. Man. City 7 4 3 0 15-8 154. Everton 7 4 2 1 14-8 145. Tottenham 7 4 2 1 13-8 14

Top Skorer

6 Gol - Demba Ba (Newcastle)5 Gol - Van Persie (Man. United), S. Fletcher(Sunderland), Suarez (Liverpool), Michu (Swansea)

LIGA SPANYOL (PRIMERA DIVISION)

Minggu (21/10)

Malaga vs ValladolidReal Madrid vs Celta VigoValencia vs Athletic Bilbao

Trans7 (live), pukul 01.00 WIBDeportivo La Coruna vs Barcelona

TransTV (live), pukul 03.00 WIB

Senin (22/10)

Getafe vs LevanteEspanyol vs Rayo VallecanoGranada vs Real ZaragozaOsasuna vs Real BetisReal Sociedad vs Atletico Madrid

Klasemen Lima Besar

1. Barcelona 7 6 1 0 19-7 192. Atl. Madrid 7 6 1 0 18-8 193. Malaga 7 4 2 1 11-4 144. Real Betis 7 4 0 3 12-13 125. Real Madrid 7 3 2 2 14-7 11

Top Skorer

8 Gol - Ronaldo (Real Madrid), Messi (Barcelona),Falcao (Atl. Madrid)5 Gol - Hemed (Mallorca)

LIGA ITALIA (SERIE A)

Sabtu (20/10)

Juventus vs NapoliTVRI (live), pukul 23.00 WIB

Lazio vs AC MilanCagliari vs Bologna

TVRI (live), pukul 17.30 WIBAtalanta vs SienaChievo Verona vs FiorentinaInter Milan vs Catania

TVRI (live), pukul 20.00 WIBPalermo vs TorinoParma vs SampdoriaUdinese vs Pescara

Senin (21/10)

Genoa vs AS RomaTVRI (live), pukul 01.45 WIB

Klasemen Lima Besar

1. Juventus 7 6 1 0 17-4 192. Napoli 7 6 1 0 14-3 193. Lazio 7 5 0 2 12-6 154. Inter Milan 7 5 0 2 11-6 155. AS Roma 7 3 2 2 14-11 11

Top Skorer

6 Gol - Cavani (Napoli)5 Gol - Klose (Lazio), Gilardino (Bologna),Jovetic (Fiorentina)

LIGA JERMAN (BUNDESLIGA)

Sabtu (20/10)

Bayer Leverkusen vs MainzBorussia Dortmund vs Schalke 04Werder Bremen vs Borussia M.

Indosiar (live), pukul 23.30 WIBEintracht Frankfurt vs Hannover 96Fortuna Duesseldorf vs Bayern MuenchenVfL Wolfsburg vs Freiburg

Minggu (21/10)

Nurnberg vs AugsburgHamburg vs Stuttgart

Indosiar (live), pukul 22.30 WIB

Klasemen Lima Besar

1. Bayern Muenchen 7 7 0 0 21-2 212. E. Frankfurt 7 5 1 1 16-10 163. Schalke 04 7 4 2 1 15-7 144. B. Dortmund 7 3 3 1 17-9 125. Hannover 96 7 3 2 2 15-10 11

Top Skorer

6 Gol - Mandzukic (Bayern Muenchen)4 Gol - Kiebling (Leverkusen), Meier (Frankfurt),Reus (Dortmund), Mueller (Bayern Muenchen),Schahin (Duesseldorf), Min Son (Hamburg SV)

AJANG REUNI

LONDON - Duel seru kota Londonmewarnai pekan kedelapan EnglishPremier League. Laga digelar di WhiteHart Lane, Sabtu (20/10) malam. La-konnya: Tottenham Hotspur menjamupemimpin klasemen sementara, Chel-sea. Ini sekaligus akan menjadi laga‘reuni’ manajer Andre Villas-Boasdengan eks klubnya, The Blues sejakdipecat pada Maret silam.

Dalam duel ini, Chelsea sedikit lebihdiunggulkan untuk menang daripada timtuan rumah. Di samping punya materi pe-main yang oke, skuad Roberto Di Matteobelum terkalahkan dan hasil terburuknyahanya ketika diimbangi Queens ParkRangers tanpa gol sebulan lalu.

Meski demikian, Spurs tetap punyapeluang meraih tiga

angka. Bukanhanya karenafaktor kan-dang tapijuga laju takterkalahkanGareth Baledkk dalam

lima pertandi-ngan terakhirnya.

Kemenangan atas raksasa ManchesterUnited beberapa pekan lalu akan men-jadi tambahan motivasi bagi Spurs un-tuk melakukan hal serupa saat berha-dapan dengan juara Eropa ini.

Meski tahu tak akan menjadi laga mu-dah, Villas-Boas optimistis bisa menda-patkan hasil bagus. Spurs kini berada diposisi lima klasemen sementara dengannilai 14 atau tertinggal lima angka dibelakang Chelsea, yang menjadi pe-muncak klasemen. Villas-Boas percayadiri lantaran laju Spurs tengah bagus.

Sejak kalah 1-2 dari Newcastle Uni-ted pada pekan pertama liga Agustussilam, The Lilywhites belum pernah

merasakan kekalahan lagi. Mereka me-lewati 10 pertandingan di semua kom-petisi tanpa pernah menelan kekala-han. Khusus di liga, mereka meraih duahasil imbang dan empat kemenanganberuntun dalam enam pekan terakhir.

“Bertanding melawan pemuncakklasemen di kandang sendiri merupakankesempatan buat kami. Saat ini kamitengah tidak terkalahkan dan punya ke-sempatan untuk mendekat keposisi atas,” ujarnya sepertidilansir Reuters.

“Ini jelas akan menjadi lagayang sulit, namun kamitengah menunjukkan bahwakami cukup kompeten.”

“Mereka punya banyak pe-main muda dan pemain yangdinamis, tapi kami juga demikian. Kamijuga sedang tampil bagus. Ini adalah saatyang tepat untuk menghadapi mereka.”

Villas-Boas ditunjuk untuk mena-ngani Chelsea pada awal musim lalusetelah menjalani satu musim yanggemilang bersama FC Porto. Namun,tidak sampai satu musim, ia sudah di-pecat. Chelsea kemudian melanjutkanperjalanan mereka bersama Roberto DiMatteo dan memenangi trofi Piala FAdan Liga Champions.

Lawan MudahBeralih ke Manchester, Manchester

United akan disambangi oleh StokeCity di Old Trafford. Wayne Rooneydkk. akan mencoba melanjutkan trenbagus setelah terakhir ditekukTottenham.

Sang juara bertahan liga, Man-chester City akan bertandang ke TheHawtrons guna menantang West

Bromwich Albion. Kemena-ngan mesti didapat tak hanyauntuk mengejar Chelsea na-mun sekaligus menghindarikejaran tim-tim di bawahnya.

Arsenal berpeluang me-nambah ‘luka’ Norwich Citysaat bertemu di Carrow Road.Sang lawan baru saja dihan-

tam Chelsea 1-4 dan tidak pernahtujuh pertandingan liga yang sudahdilalui.

Sementara itu Liverpool ‘hanya’menjamu tim papan bawah Reading.Ini akan menjadi kesempatan lain bagitim Brendan Rodgers untuk mengukirkemenangan perdana di musim 2012-13 sekaligus kembali di jalur kemena-ngan usai dua laga sebelumnya kalahdari Udinese di Liga Europa dan dita-han tanpa gol oleh Stoke. snt

WARSAWA - Inggris hanyamampu bermain imbang 1-1 kalabertandang ke kandang Polandia.The Three Lions sempat unggullebih dulu, sebelum akhirnya di-samakan tuan rumah. Kiper JoeHart pun mengaku bertanggungjawab atas gol penyama kedu-dukan itu.

Dijamu Polandia di StadionNarodow, Rabu (17/10) malamWIB, Inggris lebih dulu memim-pin. Gol Rooney di menit ke-31membuat Inggris unggul 1-0hingga turun minum.

Tim tuan rumah bermain sa-ngat ofensif di paruh kedua. Se-baliknya, Inggris kerap kehila-ngan possession sejak babakpertama. Hasilnya, gol penyamapun lahir lewat kepala Kamil Glikdi menit 70.

Gol tuan rumah itu terciptalewat sebuah situasi set-piece.Memanfaatkan sepak pojok Lu-dovic Obraniak, Glik memenangiduel udara dengan Joleon Lescottdan menanduk bola ke gawang.Hart mengaku keputusannya

untuk keluar meninggalkan ga-wang adalah salah.

“Saya meninggalkan gawangdan gagal menghalaunya. Inisalah saya dan itu membuat kamikehilangan tiga poin,” ujarnya.

“Kami harus yakin bahwa iniadalah poin yang bagus. Kon-disi lapangannya memang tidakbagus, tapi itu juga merugikankedua tim.”

Dalam keterangannya seusaipertandingan, pelatih Inggris,Roy Hodgson, juga mengeluh-kan kondisi lapangan yang ba-sah. Hal itu membuatnya mene-rapkan pola operan panjang ke-timbang bermain-main denganoperan pendek di lini tengah.

“Ada beberapa faktor. Salah sa-tunya adalah lapangan yangbasah. Dengan kondisi lapanganseperti itu, maka bermain bolapanjang lebih baik ketimbang me-mainkan passing game,” ujarnya.

“Namun saya cukup puas de-ngan satu poin yang diraih ka-rena kami sendiri tidak bermaindengan baik. Mungkin nantinyakami akan menemukan bahwa iniadalah poin penting.”

“Saya pikir, setelah merekamencetak gol, kami tampil lebihbaik. Pada akhirnya, saya pikirkami lebih dekat pada skor 2-1ketimbang mereka. Kami menun-jukkan karakter yang dibutuhkandan itu memberikan saya hara-pan, apalagi kami masih tidakterkalahkan.”

Ini adalah hasil imbang keduayang diraih Inggris di kualifikasiPiala Dunia 2014. Sebelumnya,pada September silam, mereka di-tahan imbang Ukraina 1-1 diWembley. Namun, hasil imbangmelawan Polandia itu tak meng-ubah posisi Inggris. Mereka te-tap berada di puncak klasemenGrup H dengan nilai 8. snt

Besok Malam, Spurs Jamu Chelsea

Inggris Imbang di Warsawa,Hart Merasa Bersalah

JOE HART

MADRID - Untuk sementara wak-tu Marcelo tak bisa membela RealMadrid akibat cedera. Padahal sta-tistik menunjukkan betapa ia amatberharga untuk Madrid.

Di atas lapangan, Marcelo me-mang cuma merupakan satu dari 11pemain El Real. Namun, figurnya ditim racikan Jose Mourinho ternyatacukup krusial.

Dicatat Marca, selama era Mou-rinho sejauh ini Marcelo telah tampildi dalam 132 pertandingan resmi.Dari jumlah itu si pemain Brasilmembantu Madrid meraih 110 keme-nangan, 13 hasil imbang, dan 9kekalahan.

Di sisi lain, Marcelo juga telah ab-sen di dalam 26 pertandingan ka-rena hukuman, cedera, atau strategi.Ketika ia absen, Madrid tercatatmeraih 16 kemenangan, 5 hasil im-bang, dan 5 kekalahan.

Hasil itu menunjukkan kecende-rungan bahwa Madrid tanpa Mar-celo ternyata memperlihatkan “wa-

jah” berbeda. Dengan Marcelo, per-forma ‘Si Putih’ dapat dipersentase-kan sebagai berikut: 83% menang,10% imbang, dan cuma 7% kalah.

Sebaliknya, tanpa Marcelo per-sentase kemenangan Madrid turunmenjadi 61%, persentase imbangnaik ke 19%, nyaris dua kali lipat,dan persentase kekalahan juga naik

menjadi 19%.Dengan demikian maka saat Mar-

celo tengah absen, persentasekekalahan Madrid sebelum ini telahmeningkat dari 7% menjadi 19%.Inilah yang mesti diwaspadai Mou-rinho mengingat Marcelo kinidiprediksi akan menepi selama tigabulan ke depan. snt

Rapor Buruk Madrid Tanpa Marcelo

JAKARTA - PB PBSI mendapat-kan gugatan dari Icuk Sugiarto ter-kait penyelenggaraan musyawarahnasional. Induk organisasi bulu-tangkis di tanah air itu mengaku su-dah siap menghadapi gugatan itu.

“Kami siap menghadapi gugatanitu. Insyaallah kami akan menangkarena mempunyai bukti,” kata kua-sa hukum panitia Munas PBSI 2012,Ngationo, kepada wartawan di Ja-karta, Kamis (18/10) siang.

Icuk, yang kalah dari Gita Wir-jawan dalam pemilihan ketua umumbaru, menggugat munas antara lainlain sesi pemilihan tidak sesuai jad-wal yang telah ditetapkan. Ia jugamenilai ada pelanggaran tata tertibseperti tidak adanya pemaparan visidan misi dari kandidat.

Terkait polemik munas, saat ini te-ngah diadakan mediasi yang difasi-

litasi oleh BAORI. Dua kali perte-muan sudah digelar, yang pertamahanya dihadiri oleh pihak Icuk, se-mentara pertemuan kedua juga di-datangi oleh pihak PBSI yang di-wakili oleh Kabid Hukum PBSI,Umbu Samapaty.

Pada pertemuan ketiga yang ren-cananya akan diadakan minggudepan, diagendakan pertemuan Gitadengan Icuk. PB PBSI juga membe-rikan penjelasan mengenai polemikmusyawarah nasional, terkait ada-nya ketidakpuasan dari Icuk Su-giarto. Koesdarto Pramono, ketuasidang munas PBSI saat itu, menya-takan bahwa acara yang berlang-sung di Yogyakarta tersebut sudahsah dan tidak cacat hukum.

PBSI telah menggelar munas 20-22September lalu, yang mana kemudianmemunculkan nama Gita Wirjawan

sebagai ketua umum baru. Keputusandi munas PBSI ke-21 itu kemudian di-gugat oleh Icuk Sugiarto yang me-rupakan pesaing Gita dalam berebutkursi ketum PBSI. Icuk menyebut hasilmunas itu cacat hukum.

Icuk menilai, ada beberapa aturandan tata tertib munas yang dilanggar,seperti penyelenggaraan munasyang tak sesuai jadwal dan pemilihanketua yang tak dihadiri oleh calon-calonnya. Selanjutnya, Icuk punmengajukan gugatan ke BadanArbritase Olahraga Indonesia(BAORI) dan Badan Arbritase Ke-olahragaan Indonesia (BAKI).

Pekan lalu BAORI mempertemukanpihak Icuk Sugiarto dan PBSI. Dimediasi itu pihak PBSI meminta waktusepekan untuk memberi tanggapanterhadap sikap dan pernyataan IcukSugiarto terkait kekecewaannya. dsp

PBSI Siap Hadapi Gugatan Icuk

MARCELO

OSCAR

GARETH BALE