Download - Puisi Baru

Transcript
Page 1: Puisi Baru

Puisi BaruBy :

• Faatihah Abwabarrizqi (08)• Fasya Khoirianti Rafrita (09)• Ni’matul Istiqomah (14)• Ria Wahyuningtyas (19)• Shahnaz (21)

Page 2: Puisi Baru

Hymne

SatireElegi

Balada Ode

Epigram

Page 3: Puisi Baru

Hymne• Contoh Hymneb) HYMNE

Bahkan batu-batu yang keras dan bisuMengagungkan nama-Mu dengan cara sendiriMenggeliat derita pada lekuk dan likubawah sayatan khianat dan dusta.Dengan hikmat selalu kupandang patung-Mumenitikkan darah dari tangan dan kakidari mahkota duri dan membulan pakuYang dikarati oleh dosa manusia.

Tanpa luka-luka yang lebar terbukadunia kehilangan sumber kasihBesarlah mereka yang dalam nestapamengenal-Mu tersalib di datam hati.(Saini S.K)

Ciri-ciri hymne :Lagu pujian untuk menghormati seorang dewa, Tuhan, seorang pahlawan, tanah air, atau alma mater (Pemandu di Dunia Sastra). Sekarang ini, pengertian himne menjadi berkembang.Himne diartikan sebagai puisi yang dinyanyikan, berisi pujian terhadap sesuatu yang dihormati (guru, pahlawan, dewa, Tuhan) yang bernafaskan ke-Tuhan-an.

Page 4: Puisi Baru

Balada • Contoh Balada• Puisi karya Sapardi Djoko

Damono yang berjudul “ Balada Matinya Seorang Pemberontak”.

Ciri-ciri balada :Balada jenis ini terdiri dari 3 (tiga) bait, masing-masing dengan 8 (delapan) larik dengan skema rima a-b-a-b-b-c-c-b. Kemudian skema rima berubah menjadi a-b-a-b-b-c-b-c. Larik terakhir dalam bait pertama digunakan sebagai refren dalam bait-bait berikutnya.

Page 5: Puisi Baru

Elegi• Contoh Elegi

Berjalanmenyisir semenanjung, masih pengap harapsekali tiba di ujung dan sekalian selamat jalandari pantai keempat, sedu penghabisan bisa terdekapbujuk pangkal akanan. Tidak bergerakdan kini tanah dan air tidur hilang ombak.Tiada lagi.Aku sendiri. menemu di antara gudang, rumah tua, pada ceritatiang serta temali. Kapal, perahu tiada berlautmenghembus diri dalam mempercaya mau berpautGerimis mempercepat kelam. Ada juga kelepak elangmenyinggung muram, desir hari lari berenangSenja di Pelabuhan KecilIni kali tidak ada yang mencari cinta

• (Chairil Anwar)

Ciri- ciri elegi :Sajak atau lagu yang mengungkapkan rasa duka atau keluh kesah karena sedih atau rindu,terutama karena kematian/kepergian seseorang.

Page 6: Puisi Baru

Epigram• Contoh Epigram

Hari ini tak ada tempat berdiriSikap lamban berarti matiSiapa yang bergerak, merekalah yang di depanYang menunggu sejenak sekalipun pasti tergilas.(Iqbal)

Ciri-ciri Epigram:Epigramma (Greek); unsur pengajaran; didaktik; nasihat membawa ke arah kebenaran untuk dijadikan pedoman, ikhtibar; ada teladan.

Page 7: Puisi Baru

Ode • Contoh Ode

Generasi SekarangDi atas puncak gunung fantasiBerdiri aku, dan dari sanaMandang ke bawah, ke tempat berjuangGenerasi sekarang di panjang masaMenciptakan kemegahan baruPantoen keindahan IndonesiaYang jadi kenang-kenanganPada zaman dalam dunia(Asmara Hadi)

Ciri-ciri OdeCiri ode nada dan gayanya sangat resmi (metrumnya ketat), bernada anggun, membahas sesuatu yang mulia, bersifat menyanjung baik terhadap pribadi tertentu atau peristiwa umum.

Page 8: Puisi Baru

Satire• Contoh Satire

Aku bertanyatetapi pertanyaan-pertanyaankumembentur jidad penyair-penyair salon,yang bersajak tentang anggur dan rembulan,sementara ketidakadilan terjadidi sampingnya,dan delapan juta kanak-kanak tanpa pendidikan,termangu-mangu dl kaki dewi kesenian.(Rendra)

Ciri-ciri Satire:Satura (Latin) ; sindiran ; kecaman tajam terhadap sesuatu fenomena; tidak puas hati satu golongan (ke atas pemimpin yang pura-pura, rasuah, zalim etc)

Page 9: Puisi Baru

Sekian dan Terimakasihwassalamualaikum wr.wb


Top Related