Transcript

Diapositiva 1

Fungsi Otak Dan Hakikat Belajar Aldrin J MuskananfolaAudini BerbasariChaerani SalamI Gusti Agung Ayu PDIlham Revan AnandaIndah SetyaningrumMegan H T TarusRian D Ndu UfiUtari R NajiahOtakOtak adalah pusat dari sistem syaraf yang memiliki fungsi mengatur gerakan, perilaku dan fungsi tubuhhomeostasis, melatih emosi, memori/ingatan dan juga motorik. Volume dari otak manusia adalah 1350cc. Otak manusia terdiri dari 100juta sel syaraf neuron.

Bagian Otak dan FungsinyaOtak Besar (Cerebrum)Cerebrum adalah bagian terbesar dari otak manusia yang juga disebut dengan nama Cerebral Cortex, Forebrain atau Otak Depan.Cerebrum terdiri atas dua belahan, yaitu belahan sebelah kiri dan belahan sebelah kanan. Kedua belahan otak ini bekerja secara berkebalikan. Belahan otak kiri mengatur fungsi tubuh bagian kanan, sebaliknya otak kanan mengatur fungsi tubuh bagian kiri. Setiap belahan otak terdiri empat lobus, yaitu frontal, pariental, okspital, dan temporal.

Lobus FrontalMerupakan bagian lobus yang ada dipaling depan dari Otak Besar. Lobus ini berhubungan dengan kemampuan gerak, kognisi, perencanaan, penyelesaian masalah, memberi penilaian, kreativitas, kontrol perasaan, kontrol perilaku seksual dan kemampuan bahasa secara umum. Lobus ParietalFungsinya berhubungan dengan proses sensor perasaan seperti tekanan, sentuhan dan rasa sakit.Lobus TemporalBerada dibagian bawah berhubungan dengan kemampuan pendengaran, pemaknaan informasi dan bahasa dalam bentuk suara.Lobus Occipital Berhubungan dengan rangsangan visual yang memungkinkan manusia mampu melakukan interpretasi terhadap objek yang ditangkap oleh retina mata.2. Otak Kecil ( Cerebellum)Cerebellum terletak di bagian belakang kepala, dekat dengan ujung leher bagian atas. Cerebellum mengontrol banyak fungsi otomatis otak, diantaranya: mengatur sikap atau posisi tubuh, mengkontrol keseimbangan, koordinasi otot dan gerakan tubuh. 3. Brainstem (Batang Otak)Batang otak (brainstem) berada di dalam tulang tengkorak atau rongga kepala bagian dasar dan memanjang sampai ke tulang punggung atau sumsum tulang belakang. Batang Otak terdiri dari tiga bagian, yaitu:Mesencephalon adalah bagian teratas dari batang otak yang menghubungkan Otak Besar dan Otak Kecil. Berfungsi dalam hal mengontrol respon penglihatan, gerakan mata, pembesaran pupil mata, mengatur gerakan tubuh dan pendengaran. Medulla oblongata adalah titik awal saraf tulang belakang dari sebelah kiri badan menuju bagian kanan badan, begitu juga sebaliknya. Medulla mengontrol funsi otomatis otak, seperti detak jantung, sirkulasi darah, pernafasan, dan pencernaan.Pons Varolii berisi serabut saraf yang menghubungkan otak kecil bagian kiri dan kanan, juga menghubungkan otak besar dan sumsum tulang belakang. Pons yang menentukan apakah kita terjaga atau tertidur.

4. Limbic System (Sistem Limbik)Sistem limbik terletak di bagian tengah otak, membungkus batang otak, Bagian otak ini sama dimiliki juga oleh hewan mamalia sehingga sering disebut dengan otak mamalia. Komponen limbik antara lain hipotalamus, thalamus, amigdala, hipocampus dan korteks limbik. Sistem limbik berfungsi menghasilkan perasaan, mengatur produksi hormon, memelihara homeostasis, rasa haus, rasa lapar, dorongan seks, pusat rasa senang, metabolisme dan juga memori jangka panjang.

Fungsi Otak dan BelajarProses belajar dalam otak diatur oleh bagian otak besar(cerebrum).Otak besar dibagi menjadi belahan kiri dan belahan kanan, atau yang lebih dikenal dengan Otak Kiri dan Otak Kanan. Masing-masing belahan mempunyai fungsi yang berbeda. Otak kiri berfungsi dalam hal-hal yang berhubungan dengan logika, rasio, kemampuan menulis dan membaca, serta merupakan pusat matematika. Beberapa pakar menyebutkan bahwa otak kiri merupakan pusat Intelligence Quotient (IQ).otak kanan berfungsi dalam perkembangan Emotional Quotient (EQ). Misalnya sosialisasi, komunikasi, interaksi dengan manusia lain serta pengendalian emosi. Pada otak kanan ini pula terletak kemampuan intuitif, kemampuan merasakan, memadukan, dan ekspresi tubuh, seperti menyanyi, menari, melukis dan segala jenis kegiatan kreatif lainnya.

HAKIKAT BELAJARDEFINISIHAKIKAT adalah kenyataanyangsebenarnya(sesungguhnya).

BELAJAR adalahMoh. Surya (1997) : belajardapat diartikan sebagai suatu proses yang dilakukan oleh individu untuk memperoleh perubahan perilaku baru secara keseluruhan, sebagai hasil dari pengalaman individu itu sendiri dalam berinteraksi dengan lingkungannya.Gage & Berliner : belajar adalah suatu proses perubahan perilaku yang yang muncul karena pengalaman

CARA BELAJAR EFEKTIF1. Ciptakan suasana yang kondusifDalam belajar, kamu harus menciptakan suasana yang kondusif, nyaman dan tenang untukbelajar. Belajar di luar ruangan mungkin adalah pilihan yang cukup baik, karena selain lebih fresh, kita juga bisa lebih tenang dan nggak penat dalam belajar.2. Lihat garis besarnya dahuluTips cara belajar yang baikdengan melihat garis besar materi. Kamu bisa lebih meningkatkan pemahaman bila melihat sepintas garis besarnya. Lihat semua subjudul, keterangan gambar dan ringkasan yang ada. 3. Buatlah catatan intisari dari bahan pelajaranTips cara belajar dengan teknik meringkas intisari dari pelajaran.Hal tersebut akan membuatmu cepat hafal materinya. Sebaiknya catatan itu ditulis kedalam buku kecil atau kertas yang bisa dibawa kemana-mana, sehingga bisa dibaca kapan dan dimanapun berada.4. Berlatihlah tehnik kemampuan mengingatCara Belajar Yang Baikdengan teknik kemampuan mengingat.Materi yang akan dihafal sebaiknya diubah menjadi sebuah singkatan atau kata kunci (Mnemonics) dengan formulasi yang mudah diingat-ingat5. Belajarlah dengan tekun dan rutin.Tips cara belajar yang baikdan paling ampuh adalah dengan tekun dan rutin. Belajar tepat waktu dan serius sangat berpengaruh dalam peningkatan prestasi belajar .


Top Related