bahan kuliah kwn

Upload: sdghy

Post on 18-Oct-2015

39 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

fh

TRANSCRIPT

  • DESKRIPSI SINGKATPendidikan kewarganegaraan merupakan pendidikan yang wajib diberikan di semua jenjang pendidikan termasuk perguruan tinggi. Yang mengemban misi sebagai pendidikan kepribadian, pendidikan yang membekali pemahaman tentang hubungan antara warga negara dengan negara (civils education), pendidikan politik (political education), atau demokrasi dan pendidikan bela negara.

  • DASAR HUKUM PENDIDIKAN KEWARGANEGARAANSebagaimana UU No. 2 Tahun 1989 tentang Sistem Pendidikan Nasional maupun UU baru yaitu dalam UU No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional. Mata kuliah Pendidikan Kewarganegaraan di perguruan tinggi dilakukan atas dasar Surat Keputusan Dirjen Dikti No. 267/Dikti//Kep/2000 tentang Penyempurnaan Kurikulum Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian di Perguruan Tinggi.

  • PENTINGNYA PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN BAGI PEMUDASetiap anggota masyarakat sangat mendambakan generasi mudanya dipersiapkan untuk menjadi warga negara yang baik dan dapat berpartisipasi dalam kehidupan masyarakat dan negaranya. Seluruh rakyat hendaknya menyadari bahwa Pendidikan Kewarganegaraan sangat penting untuk mempertahankan kelangsungan demokrasi konstitusional.

  • PRINSIP-PRINSIP DASAR PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN BAGI GENERASI PENERUSMenurut studi di berbagai negara, Print berpendapat isi pendidikan kewarganegaraan mempunyai prinsip-prinsip sebagai berikut :Hak dan tanggung jawab warga NegaraPemerintahan dan lembaga-lembagaSejarah dan konstitusiIdentitas nasional

  • Sistem hukum dan rule of lawHak asasi manusia, hak-hak politik, ekonomi, dan socialProses dan prinsip-prinsip demokrasiPartisipasi aktif warga negara dalam wacana kewarganegaraanWawasan internasionalNilai-nilai dari kewarganegaraan yang demokratis

  • Waterwoth mengemukakan tentang butir-butir Concept of Citizenship dan warga negara yang baik, yaitu:Menghargai warisan budaya masyarakatnyaMenggunakan hak pilihMenghormati hukum dan norma-norma masyarakatMemahami berbagai proses politik dan ekonomiMenggunakan hak berbicara

  • Memberikan sumbangan bagi kebaikan keluarga dan masyarakatPeduli terhadap lingkungan lokalnya

  • Abdul Azis Wahab mengemukakan sepuluh pilar demokrasi Indonesia KonstitusionalismeKeimanan dan taqwa terhadap Tuhan Yang Maha EsaKewarganegaraan cerdasKedaulatan rakyatKekuasaan hukumHak asasi manusiaPembagian kekuasaan

  • Sistem peradilan yang bebasPemerintah daerahKesejahteraan sosial dan keadilan social

  • PERKEMBANGAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DI INDONESIAPrint et al mengemukakan, civic education is necessary for the building and consolidation of a democratic society. Inilah visi Pendidikan Kewarganegaraan yang perlu dipahami oleh para mahasiswa serta masyarakat pada umumnya. Kedudukan warga negara yang ditempatkan pada posisi yang lemah dan pasif, seperti pada masa-masa lalu, harus diubah pada posisi yang kuat dan partisipatif.

  • FUNGSI DAN TUJUAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAANFungsi Pendidikan Kewarganegaraan adalah sebagai wahana untuk membentuk warga negara yang cerdas, terampil, dan berkarakter yang setia kepada bangsa dan Negara Indonesia Indonesia dengan merefleksikan dirinya dalam kebiasaan berfikir dan bertindak sesuai dengan amanat Pancasila dan UUD 1945.

  • tujuan pendidikan kewarganegaraan memberikan kompetensi sebagai berikut Berpartisipasi secara bermutu dan bertanggung jawabBerkembang secara positif dan demokratis untuk membentuk diriBerfikir secara kritis, rasional, dan kreatif daBerinteraksi dengan bangsa lain dalam percaturan dunia Membangkitkan rasa kebangsaan pada jiwa setiap pemuda/generasi penerus sebagai ujung tombak bangsa.

  • Hak dan Kewajiban warga Negara IndonesiaHak dan kewajiban warga negara Indonesia tercantum dalam Pasal 27 sampai pasal 34 UUD 1945:Bebarapa hak warga negara Indonesia antara lain :Hak atas pekerjaan dan penghidupan yang layak.Hak membela negara

  • Hak mendapatkan pengajaranHak utuk mengembangkan dan Hak berpendapatHak kemerdekaan memeluk agamamemajukan kebudayaan nasional IndonesiaHak ekonomi untuk mendapat kan kesejahteraan sosialHak mendapatkan jaminan keadilan sosial

  • Kewajiban warga indonesia terhadap negara indonesiaKewajiban mentaati hukum dan pemerintahanKewajiban membela negaraKewajiban dalam upaya pertahanan negara

  • Negara sebagai suatu entitas adalah abstrak, yang tampak adalah unsur-unsur negara yang berupa rakyat, wilayah, dan pemerintah. Salah satu unsur negara adalah rakyat. Warga negara adalah bagian dari penduduk suatu negara. Warga negara memiliki hubungan dengan negaranya. Kedudukannya sebagai warga negara menciptakan hubungan berupa peranan, hak dan kewajiban yang bersifat timbal balik.

  • Berikut beberapa gambaran Pancasila menjiwai hidup seseorang secara permanen Sikap berdasarkan sila Ketuhanan Sikap berdasarkan sila kemanusiaan Sikap yang berdasarkan sila kebangsaanSikap yang berdasarkan keadilan sosial

  • Kedudukan Warga Negara Dalam NegaraPenentuan Warga Negaradalam penentuan kewarganegaraan didasarkan kepada sisi kekahiran dikenal dengan dua asas yaitu :1. asas ius soli2. asas ius sanguinis

  • Penentuan kewarganegaraan dapat didasarkan pada aspek perkawinan yg mencakup :Asas persamaan hukumAsas persamaan derajat

  • Secara ringkas problem kewarganegaraan adalah munculnya apatride dan bipatride. Appatride adalah istilah untuk orang-orang yang tidak memiliki kewarganegaraan. Bipatride adalah istilah untuk orang-orang yang memiliki kewarganegaraan ganda (rangkap dua). Bahkan dapat muncul multipatride yaitu istilah untuk orang-orang yang memiliki kewarganegaraan yang banyak (lebih dari 2)

  • orang yang dapat menjadi warga negara Indonesia adalah :Orang-orang bangsa Indonesia asliOrang-orang bangsa lain yang disahkan dengan undang-undang menjadi warga negara

    Pewarganegaraan adalah tata cara bagi orangasing untuk memperoleh kewarganegaraan Republik Indonesia melalui permohonan.

  • Permohonan pewarganegaraan dapat diajukan oleh pemohon jika memenuhi persyaratan sebagai berikut :Telah berusia 18 (delapan belas) tahun atau sudah kawinPada waktu mengajukan permohonan sudah bertempat tinggal di wilayah negara Republik Indonesia paling singkat 5 (lima) tahun berturut-turut atau paling singkat 10 (sepuluh) tahun tidak berturut-turutSehat jasmani dan rohani

  • Dapat berbahasa Indonesia serta mengakui dasar negara Pancasila dan Undang-Undang DasarTidak pernah dijatuhi pidana karena melakukan tindak pidanaTidak menjadi kewarganegaraan gandaMempunyai pekerjaanMembayar uang pewarganegaraan ke Kas Nega ra

  • Hilangnya Kewarganegaraan IndonesiaMemperoleh kewarganegaraan lain atas kemauannya sendiri.Tidak menolak atau melepaskan kewarganegaraan lain,Dinyatakan hilang kewarganegaraan oleh Presiden atas permohonannya sendiriMasuk dalam dinas tentara asing tanpa izin terlebih dahulu dari Presiden

  • Mempunyai paspor atau surat yang bersifat paspor dari negara asingTidak diwajibkan tapi turut serta dalam pemilihan sesuatu yang bersifat ketatanegaraan untuk suatu negara asingBertempat tinggal diluar wilayah negara republik Indonesia selama 5 (lima) tahun berturut-turut bukan dalam rangka dinas negara.

  • Thank you

    ***

    ***********************