discipleshift 2 from informing to equipping

Post on 24-Jan-2017

511 Views

Category:

Spiritual

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

From Informing to Equipping2

JIM PUTTMANPendiri dan gembala Real Life Ministries.Pendiri Relational Discipleship Network (RDL).Penulis Real Life Discipleship.

BOBBY HARRINGTONGembala Harpeth Community Church. Pendiri RDL & Discipleship.org. Penulis Disciple-maker's Handbook.

Penulis

Mind Map

Fokus Pemimpin

Manakah yang mencerminkan fokus usaha Anda sebagai pemimpin?

Pemain profesional, semua mengandalkan dan bergantung pada Anda untuk bekerja dan bertindak.

Fokus Pemimpin

Manakah yang mencerminkan fokus usaha Anda sebagai pemimpin?

Pelatih, Anda memberdayakan orang lain untuk bekerja dan bertindak dalam kebersamaan.

Informing vs Equipping

Karena saya sudah sekolah Teologi, saya adalah orang

yang paling utama di gereja untuk mengajarkan

Alkitab.

Karena saya sudah sekolah Teologi, saya dapat

menciptakan pola di gereja yang memampukan orang untuk mengajarkan Alkitab

secara relasional.

TIDAK EFEKTIF EFEKTIF

Informing vs Equipping

Saya adalah ‘hamba Tuhan’. Berarti saya harus

menjadi orang yang melayani kebutuhan

jemaat gereja.

Saya adalah orang yang memperlengkapi jemaat

gereja untuk dapat melayani. Jika saya

semakin efektif saya dalam tugas saya tsb, maka akan lebih banyak orang yang

menjadi pelayan, dan makin banyak hal yang

dapat dikerjakan gereja.

TIDAK EFEKTIF EFEKTIF

Informing vs Equipping

Saya harus sangat efektif dan kreatif di mimbar

supaya saya dapat menarik banyak orang untuk

mengajar mereka tentang Alkitab.

Saya perlu efektif, kreatif, dan biblikal di mimbar

supaya dapat menyampaikan Injil dan menghubungkan mereka dengan pembuat murid di

gereja.

TIDAK EFEKTIF EFEKTIF

Produksi vs Reproduksi

Produksi vs Reproduksi

PRODUKSI

Produsen

Konsumen

REPRODUKSI

Produsen

Produsen

Produsen

Produsen

Produksi vs Reproduksi

Prinsip Timotius

2 TIMOTIUS 2:2 Apa yang telah engkau dengar dari padaku di depan banyak saksi, percayakanlah itu kepada orang-orang yang dapat dipercayai, yang juga cakap mengajar orang lain.

4 Peran Utama

Peran pemimpin jemaat dalam gereja yang memuridkan:

1. An Authentic Disciple & Discipler

2. A Discipleship-System Builder

3. A Developer of Leaders

4. A Vision Caster & Culture Builder

4 Peran Utama

Peran pemimpin jemaat dalam gereja yang memuridkan:

1. An Authentic Disciple & Discipler

Robert E. Coleman

What is the primary role of the pastor in the disciplemaking process?

His life should illustrate what it means to be a disciple maker.

4 Peran Utama

Peran pemimpin jemaat dalam gereja yang memuridkan:

1. An Authentic Disciple & Discipler

2. A Discipleship-System Builder

Sistem & Komunitas

As a church leader, your job is to create the community-wide system in which people can be involved in relational environments for the purpose of discipleship. You are an overseer of a disciple-making community.

Prinsip Penyelarasan

• Setiap program harus dievaluasi apakah benar-benar akan menjadi bagian dari proses menghasilkan murid Kristus.

• Setiap program yang memiliki potensi untuk menghasilkan murid tetapi belum berfungsi demikian, harus diseralaskan dengan tujuan pemuridan.

• Kerjakan lebih sedikit hal di dalam gereja, dan kerjakan dengan sebaik-baiknya.

Thom Rainer & Eric Geiger

CLARITY. Starting with a ministry blueprint.

MOVEMENT. Remove congestion.

ALIGNMENT. Maximizing the energy of everyone.

FOCUS. Saying No to almost everything.

The Little Prince

Perfection is achieved, not when

there is nothing more to add, but when

there is nothing left to take away.

4 Peran Utama

Peran pemimpin jemaat dalam gereja yang memuridkan:

1. An Authentic Disciple & Discipler

2. A Discipleship-System Builder

3. A Developer of Leaders

Leadership Apprentice

I do. You watch. We talk.I do. You help. We talk.You do. I help. We talk.You do. I watch. We talk.You do. Someone else

watches.

4 Peran Utama

Peran pemimpin jemaat dalam gereja yang memuridkan:

1. An Authentic Disciple & Discipler

2. A Discipleship-System Builder

3. A Developer of Leaders

4. A Vision Caster & Culture Builder

Visi & Kultur A church leader must also be able to cast the

vision that creates the disciple-making culture of the church.

A pastor needs to state that vision, then state it again and again and again.

Continual vision casting is particularly necessary when a pastor meets with other leaders in the church.

A church leader also need to continually guard the vision, defend that system, constantly reinforce it, and protecting the system against vision drift.

Apakah Anda akan menghabiskan waktu yang sama dalam persiapan untuk melayani kebutuhan-kebutuhan satu orang, sebanyak waktu untuk mempersiapkan khotbah bagi lima ribu orang? Berapa banyak Anda percaya pada potensi dari seorang pribadi?

K. Bruce Miller

Roy Robertson

Jika Saudara memiliki 12 anak rohani dan setiap anak juga memiliki 12 anak rohani dan berlipatganda secara demikian selama 5 generasi, maka Saudara memiliki 248.832 keturunan rohani.

Jika Saudara memiliki 3 anak rohani dan setiap anak juga memiliki 3 anak rohani dan berlipatganda secara demikian selama 5 generasi, maka Saudara memiliki 81 keturunan rohani.

From Informing to Equipping2

top related