8-gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf

23
GERGAJI TANGAN PENGGUNAAN GERGAJI TANGAN UTK PENGERJAAN BHN DARI BESI PERKAKAS POTONG DAN PEMBENTUK BENDA KERJA GERGAJI BESI (HACKSAW) UNTUK MEMOTONG BENDA KERJA KIKIR (FILE) UNTUK MEMBENTUK BENDA KERJA SESUAI BENTUK & UKURAN YANG DIRENCANAKAN

Upload: jose-craft

Post on 18-Jan-2016

150 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf

GERGAJI TANGAN

PENGGUNAAN

GERGAJI TANGAN UTK PENGERJAAN BHN DARI BESI

PERKAKAS POTONG DAN PEMBENTUK BENDA KERJA

• GERGAJI BESI (HACKSAW) UNTUK MEMOTONG BENDA KERJA

• KIKIR (FILE) UNTUK MEMBENTUK BENDA KERJA SESUAI BENTUK & UKURAN YANG DIRENCANAKAN

Page 2: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf

TUJUAN PEMBELAJARAN

• MEMILIH & MEMASANG MATA GERGAJI YG SESUAI UTK BERBAGAI JENIS BAHAN

• MEMOTONG BENDA KERJA DGN MENJEPIT PADA RAGUM (VISE)

• MENGIDENTIFIKASI & MENGENAL KEGUNAAN KIKIR

• MENGIKIR PERMUKAAN BAHAN

BAGIAN DARI GERGAJI BESI

• TUAS PEMEGANG (HANDLE)

• RANGKA YG DPT DIATUR (ADJUTABLE FRAME)

• MUR KUPU-KUPU (WING NUT)

• LUBANG PENGAIT PADA BILAH GERGAJI (PRONGS)

• BILAH GERGAJI (BLADE)

Page 3: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf

UKURAN BILAH GERGAJI

• HANYA ADA DALAM UKURAN INCHI

• UMUNYA MEMILIKI UKURAN PANJANG :– * 8 inchi (203,2 mm)

– * 10 inchi (254,0 mm)

– * 12 inchi (304,8 mm)

BAHAN PEMBUAT BILAH GERGAJI

• HIGH SPEED

• MOLYBDENUM

• PADUAN BAJA TUNGSTEN

– Dengan perlakuan pengerasan dan pemanasan (tempered)

Page 4: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf

DIMENSI BILAH GERGAJI

• PADA UMUMNYA BILAH GERGAJI MEMILIKI DIMENSI

– Lebar : 1/2 inchi (12,7 mm)

– Tebal : 0,25 inchi (0,635 mm)

• JARAK ANTAR GIGI PADA BILAH GERGAJI DISEBUT PITCH, DAN HANYA DENGAN SATUAN INCHI

• PITCH = 1/8 MENYATAKAN BAHWA DALAM 1 INCHI (25,4 mm) TERDAPAT 18 GIGI

• UMUMNYA PITCH PADA BILAH GERGAJI : 14,18, 24, dan 32 gigi/inchi

Page 5: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf

• UKURAN PITCH 18 DAPAT DIGUNAKAN UNTUK MENGERJAKAN PEKERJAAN SECARA UMUM

• UNTUK PEKERJAAN YANG BERSIFAT SPESIFIK, UKURAN PITCH PERLU DISESUAIKAN DENGAN BAHANNYA

• SECARA UMUM PEMILIHAN BILAH GERGAJI DGN PERTIMBANGAN :

– PILIH UKURAN BILAH GERGAJI DGN JUMLAH GIGI YG SEDIKIT ATAU KASAR(JUMLAH PITCH NYA KECIL)

– AKAN TERBENTUK CELAH LEBIH LEBAR

– PROSES PENGGERGAJIAN AKAN BERLANGSUNG SECARA CEPAT

Page 6: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf

• PEMILIHAN UKURAN PITCH DIDASARKAN PADA :

– TEBAL UKURAN BAHAN YANG AKAN DIPOTONG

– SEDIKITNYA ADA DUA GIGI YANG BERSINGGUNGAN DENGAN PERMUKAAN BAHAN

PEMASANGAN BILAH GERGAJI

• PILIH BILAH YG SESUAI DG BAHAN

• SESUAIKAN RANGKA GERGAJI DG PANJANG BILAH

• TEMPATKAN (LUBANG) UJUNG BILAH PD PENGAIT BELAKANG RANGKA

• TEMPATKAN UJUNG BILAH YG LAIN PD PENGAIT DEPAN

• KENCANGKAN MUR KUPU-KUPU, HINGGA BILAH GERGAJI MENEGANG (ATUR JANGAN SAMPAI BILAH PATAH)

Page 7: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf

CARA PEMAKAIAN GERGAJI TANGAN

• PASTIKAN PITCH NYA TELAH SESUAI, DAN ARAH GIGI GERGAJI MENGARAH KE DEPAN

• ATUR TEGANGAN BILAH SECUKUPNYA

• TANDAI TEMPAT DIMANA BENDA KERJA AKAN DIPOTONG

• JEPIT BENDA KERJA DAN TEMPAT YG AKAN DIPOTONG BERJARAK 0,5 cm DARI TEPI RAHANG RAGUM

• GENGGAM & AYUN RANGKA GERGAJI

• POSISI BILAH PD BENDA KERJA DTEMPAT-KAN PD BAGIAN LUAR GARIS TANDA

• GUNAKAN TEKANAN TANGAN PD SAAT MENGAYUN KE DEPAN DAN LEPASKAN TEKANAN SAAT AYUNAN KE BELAKANG (50 AYUNAN/MENIT)

• KURANGI TEKANAN DAN KECEPATAN AYUNAN SAAT BENDA KERJA HAMPIR PUTUS

Page 8: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf

• JIKA BILAH PATAH ATAU TUMPUL SELAMA PEMOTONGAN BERLANGSUNG, GANTI & LANJUTKAN TAPI JANGAN MENGIKUTI JALUR LAMA, KARENA BILAH AKAN TERJEPIT & PATAH LAGI

• MULAI LAGI PD SISI YANG LAINNYA, SHG JALUR BARU AKAN MENYAMBUNG DGN JALUR AWAL

• JIKA BENDA KERJA TIPIS, BERILAH LAPISAN PAPAN KAYU AGAR DUA GIGI ATAU LEBIH DPT BERSINGGUNGGAN DGN PERMUKAAN BAHAN

FUNGSI KIKIR (FILE)

• UTK MENGHILANGKAN BEKAS TANDA POLA & BEKAS JEPITAN RAGUM PD PER-MUKAAN BENDA KERJA

• MEMBUAT BENTUK BENDA KERJA SESUAI POLA YG DIRANCANG

• MENGHALUSKAN & MERATAKAN PERMU-KAAN BENDA KERJA (FINISHING)

Page 9: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf

BAGIAN PADA KIKIR

• UJUNG GAGANG KIKIR (TANG)

• BAG. PANGKAL YG TAK BERGIGI (HEEL)

• PANJANG KIKIR (LENGTH)

• BAG. PERMUKAAN YG KASAR, PENUH DG GIGI(FACE)

• BAG. SUDUT KIKIR (EDGE)

• BAG. UJUNG YG LAIN (POINT)

BAHAN PEMBUAT KIKIR

• KIKIR TERBUAT DARI BAJA KARBON TINGGI DG PERLAKUAN HARDENED & TEMPERED

• DIBUAT OLEH PABRIK DG BERBAGAI UKURAN & SENTUK, MASING-MASING MEMILIKI KEGUNAAN SECARA KHUSUS

Page 10: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf

BENTUK GIGI PADA KIKIR

• SINGLE-CUT FILES– KIKIR DG BARIS TUNGGAL GIGI YANG

TERSUSUN SEJAJAR PD BAG. PERMUKAAN KIKIR, DG MEMBENTUK SUDUT 65 - 85O

– UTK MEBENTUK PERMUKAAN YG HALUS, & KERAS (BAJA)

• DOUBLE-CUT FILES– KIKIR MEMILIKI DUA BARIS GIGI YG SALING

BERPOTONGAN & MEMBENTUK RATUSAN GIGI PENGIKIS YG TAJAM, YG DPT MENGIKIS DG CEPAT, & JUGA MUDAH DLM PEMBERSIH-AN SERBUK YG MENEMPEL

DERAJAT KEKASARAN• SINGLE & DOUBLE-CUT FILES DIBUAT

OLEH PABRIK DLM BERBAGAI DERAJAT KEKERASAN

• SECARA UMUM DIKENAL JENIS KIKIR :– ROUGH

– COARSE

– BASTARD

– SECOND - CUT (umum digunakan dlm perbengkelan)

– SMOOTH

– DEAD SMOOTH

– Dalam ukuran kecil, kekasaran kikir dinyatakan dengan nilai dari 00 s/d 8, dimana ukuran 00 merupakan ukuran paling kasar

Page 11: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf

BENTUK PENAMPANG KIKIR

• BERDASARKAN PENAMPANG, BENTUK, & PENGGUNAA KHUSUS– HAND

– FLAT

– ROUND

– HALF-ROUND

– SQUARE

– THREE-SQUARE (Triangular)

– PILLAR

– WARDING

– KNIFE

MERAWAT KIKIR

• GUNAKAN KERTAS AMPELAS (FILE CARD) UTK MENJAGA KEBERSIHAN ALUR PD PERMUKAAN KIKIR

• JANGAN DIPUKULKAN PD RAGUM/ BENDA LAINNYA UTK MEMBERSIHKANNYA

• JANGAN TERLALU KUAT MENEKAN SAAT MENGIKIR DG KIKIR BARU, AKAN MERUSAK GIGI PD SISI PEMOTONGAN

• JANGAN PERNAH MEMAKAI KIKIR SBG ALAT PEMUKUL (BISA TERSERPIH)

• JANGAN MENYIMPAN KIKIR SALING BERGESEKAN

Page 12: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf

HAL-HAL YG PERLU DIPERHATIKAN DLM PENGGUNAAN KIKIR

• JANGAN MENGGUNAKAN KIKIR TANPA DIPASANGI TANGKAI PEMEGANG

• YAKINKAN BAHWA TANGKAI PEMEGANG TERPASANG DG KUAT

• AGAR DIPEROLEH PERMUKAAN YG RATA (CROSS-FILLING) KONDISI LENGAN KANAN & KIRI BERADA PD SATU BIDANG DATAR

• PENGIKISAN OLEH KIKIR TERJADI GERAK AYUNAN KE DEPAN , SEBALIKNYA, AKAN MEMBUAT KIKIR MENJADI TUMPUL

• JEPITLAH BENDA KERJA DI DALAM RAGUM

• JANGAN MEMEGANG KIKIR PADA BAG. PERMUKAANNYA. JIKA TERKENA STENPET / OLI MAKA SERPIHAN BAHAN AKAN MENEMPEL PD ALUR.

• JIKA TERJADI PENYUMBATAN PD ALUR SEGERA BERSIHKAN

Page 13: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf

Tap

• Pembuatan ulir sekrup, ulir dalam

• Tap tangan

• Terbuat dari baja karbon HSS

• Lubang yang akan di tap harus benar agar ukuran ulir tepat dan tap tidak patah

• Biasanya diproses dengan 3kali pengetapan

• Tap tirus, tap kedua dan tap akhir

Tap(2)

Page 14: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf

Tap(3)

• Tap tirus: ketirusan mencapai 8-9 ulir

• Tap kedua: 3-4 ulir

• Tap akhir: hanya ulir pertama saja

• Diusahakan menggunakan ketiga tap tersebut

• Tap kedua dan akhir juga digunakan untuk mengetap lubang yang tidak tembus

Pengetapan lubang tak tembus

• Sedapat mungkin lubang dibor lebih dalam dari kebutuhan

• Agar tap kedua bisa masuk dan diakhiri dengan tap akhir

• Harus sering diputar balik untuk mengeluarkan serpihan

Page 15: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf

Kelengkapan dan Jenis tap lainnya

Page 16: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf

Ulir luar

• Ulir luar dibuat dengan ‘snai’, atau disebut juga sebagai ‘pemotong ulir’

• Snai terbuat dari baja karbon HSS

• Snai dijepit dan diputar dengan bantuan rumah snai/rumah pemotong ulir

• Mur pemotong segi enam biasanya hanya digunakan untuk membersihkan ulir yang kotor atau karat

Page 17: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf

Pengeboran

• Bor digunakan untuk melubangi benda kerja

• Berdasarkan sumber tenaganya bor dapat berupa bor mesin dengan listrik atau bor tangan tanpa listrik

• Berdasarkan portabilitasnya, bor dapat berupa bor tangan, bor dada yang dapat dibawa, atau yang tidak dapat dibawa seperti bor meja dan bor duduk.

• Ada kalanya benda kerja tidak dapat dibawa ke tempat mesin bor berada

bor tangan listrik

Page 18: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf

Bor Meja• Alat ini digunakan untuk

pekerjaan produksi, mengetap (dengan memasang tap)

• Berputar berlawanan arah saat diangkat

• Dapat berputar 500 – 3000rpm

• Dilengkapi dengan pembatas kedalaman yang bisa diatur

• Meja bisa dimiringkan jika dibutuhkan

Page 19: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf

Bor Tiang• Mirip seperti bor meja

• Dengan tiang yang lebih panjang

• Berdiri di lantai

Bor Radial• Kepalanya bisa digerakkan sepanjang lengan

• Bisa diputar ke samping di sekitar porosnya

Bor dengan kepala bergigi

• Dapat dilakukan pengaturan kecepatan dengan memindah (tuas) gigi

• Kapasitas lebih besar

Bor Majemuk

• Satu mesin dapat melakukan proses pengeboran pada beberapa lubang karena memiliki beberapa mata bor

Page 20: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf

Mata bor

• Bor spiral

• Diameter 0.3 s.d. 100mm

• Kandungan baja, dibuat dari HSS

• Tangkai berbentuk lurus atau tirus

• Panjang untuk penggunaan umum/biasa s.d. 16cm, untuk penggunaan khusus lebih panjang

Page 21: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf
Page 22: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf
Page 23: 8-Gergaji, kikir, tap-snai dan bor (1).pdf