17 jurusan snmptn 2016 sepi peminat tapi peluang kerja besar

5
Perpustakaan 17 Jurusan SNMPTN 2016 sepi peminat tapi peluang kerja besar blog.mamikos.com /17-jurusan-snmptn-2016-sepi-peminat-tapi-peluang-kerja-besar/ Jurusan yang ada diperkuliahan memang banyak sekali jenis dan ragam ilmunya. Ada yang memang merupakan jurusan favorit sehingga peminatnya banyak sekali contohnya seperti Kedokteran, Informatika, Farmasi, Hukum, Akutansi dan lainnya. Untuk jurusan yang favorit memang peluang dan prospek kedepannya memang banyak, tetapi anda harus bersaing dengan banyak mahasiswa dari berbagai kampus yang memiliki jurusan yang sama. Tetapi jangan salah ada beberapa jurusan yang sepi peminat di SNMPTN tetapi memiliki peluang kerja yang besar. Mungkin karena kurangnya sosilalisasi terhadap jurusan tersebut membuatnya kurang diketahui oleh calon mahasiswa yang akan masuk, sehingga menjadikan peminat yang mendaftar menjadi sedikit. Anda bisa membuka artikel tentang jurusan IPA sepi peminat dan jurusan IPS sepi peminat yang sudah dibahas di artikel lainnya. Nah langsung saja kita membahas 17 Jurusan SNMPTN 2016 sepi peminat tapi peluang kerja besar, berikut dibawah ini : 1. Jurusan Ilmu Perpustakaan Jurusan ini akan mempelajari tentang matematika, hukum, sosiologi, filsafat, komputer dan macam ilmu lainnya. karena para lulusan filsafat dituntut agar bisa menguasai segala ilmu. Prospek kerjanya bisa dibidang mana saja, bisa jadi document controller, sekertaris, kerasipan, indexer dll. 2. Kehutanan Jika anda suka terhadap tumbuh- tumbuhan bisa masuk di jurusan ini, nantinya akan diajarkan ilmu budidaya hutan, manajemen hutan , konservasi hutan dan teknologi hasil hutan. Prospek kerjanya menjadi peneliti, pegawai BUMN, perusahaan perkebunan dll. 3. Ilmu Arkeologi Anda akan kebanyakan meneliti benda- benda zaman dahulu dan bersejarah. Peluangnya menjadi arkeolog, peneliti, sejarawan dll 4. Sastra Jawa Jurusan ini memang kalah pamor dengan sastra dari negara lain seperti sastra inggris, jepang, prancis dll. Prospek kerjanya menjadi seniman, wartawan, pekerja museum, peneliti dll. 5. Ilmu Filsafat Ilmu ini akan mengajarkan kita untuk lebih kritis untuk memecahkan masalah dan menemukan solusi. Peluang kerjanya menjadi pegawai SDM, konsultan rekruitment, eksekutif pemasaran, psikoterapis, penulis dll 6. Ilmu Astronomi Ilmu yang dipelajari tentang benda-benda yang ada dilangit dan yang mempunyai jurusan ini hanya di ITB. Untuk peluang kerjanya bisa di LAPAN, BMKG, LIPI 1/5

Upload: mamikos

Post on 13-Apr-2017

185 views

Category:

Education


16 download

TRANSCRIPT

Page 1: 17 jurusan snmptn 2016 sepi peminat tapi peluang kerja besar

Perpustakaan

17 Jurusan SNMPTN 2016 sepi peminat tapi peluang kerjabesar

blog.mamikos.com /17-jurusan-snmptn-2016-sepi-peminat-tapi-peluang-kerja-besar/

Jurusan yang ada diperkuliahan memang banyak sekali jenis dan ragam ilmunya. Ada yang memangmerupakan jurusan favorit sehingga peminatnya banyak sekali contohnya seperti Kedokteran, Informatika,Farmasi, Hukum, Akutansi dan lainnya. Untuk jurusan yang favorit memang peluang dan prospek kedepannyamemang banyak, tetapi anda harus bersaing dengan banyak mahasiswa dari berbagai kampus yang memilikijurusan yang sama.

Tetapi jangan salah ada beberapa jurusan yang sepi peminat di SNMPTN tetapi memiliki peluang kerja yangbesar. Mungkin karena kurangnya sosilalisasi terhadap jurusan tersebut membuatnya kurang diketahui olehcalon mahasiswa yang akan masuk, sehingga menjadikan peminat yang mendaftar menjadi sedikit. Anda bisamembuka artikel tentang jurusan IPA sepi peminat dan jurusan IPS sepi peminat yang sudah dibahas di artikellainnya. Nah langsung saja kita membahas 17 Jurusan SNMPTN 2016 sepi peminat tapi peluang kerjabesar, berikut dibawah ini :

1. Jurusan Ilmu Perpustakaan

Jurusan ini akan mempelajari tentang matematika, hukum, sosiologi, filsafat, komputer dan macam ilmu lainnya.karena para lulusan filsafat dituntut agar bisa menguasai segala ilmu. Prospek kerjanya bisa dibidang manasaja, bisa jadi document controller, sekertaris, kerasipan, indexer dll.

2. Kehutanan

Jika anda suka terhadap tumbuh-tumbuhan bisa masuk di jurusan ini,nantinya akan diajarkan ilmu budidayahutan, manajemen hutan , konservasihutan dan teknologi hasil hutan. Prospekkerjanya menjadi peneliti, pegawaiBUMN, perusahaan perkebunan dll.

3. Ilmu Arkeologi

Anda akan kebanyakan meneliti benda-benda zaman dahulu dan bersejarah.Peluangnya menjadi arkeolog, peneliti,sejarawan dll

4. Sastra Jawa

Jurusan ini memang kalah pamor dengan sastra dari negara lain seperti sastra inggris, jepang, prancis dll.Prospek kerjanya menjadi seniman, wartawan, pekerja museum, peneliti dll.

5. Ilmu Filsafat

Ilmu ini akan mengajarkan kita untuk lebih kritis untuk memecahkan masalah dan menemukan solusi. Peluangkerjanya menjadi pegawai SDM, konsultan rekruitment, eksekutif pemasaran, psikoterapis, penulis dll

6. Ilmu Astronomi

Ilmu yang dipelajari tentang benda-benda yang ada dilangit dan yang mempunyai jurusan ini hanya di ITB.Untuk peluang kerjanya bisa di LAPAN, BMKG, LIPI

1/5

Page 2: 17 jurusan snmptn 2016 sepi peminat tapi peluang kerja besar

Arkeologi

Teknik Astronomi

7. Seni Peran

Banyak yang menganggap remeh jurusan ini, karena kalau mau bisa berakting tidak harus kuliah, bisa belajarsendiri. Untuk peluangnya bisa menjadi bintang film, sutradara, produser dll.

8. Teknik Perkapalan

Jurusan ini akan mempelajari tentang kapal dan sejenisnya terutama yang mengambang dilaut. Prospekkerjanya di PT PAL, Galangan Kapal dan yang berhubungan dengan kapal.

9. Manajemen Transportasi

Selama manusia masih berpindah-pindah dengan alat transportasi maka jurusan ini masih prospek baikkedepannya. Prospek kerjanya di DLLAJ, TOL, Angkasa Pura, Dishub dll.

10. Pendidikan Guru SLB

Banyak memang jurusanpendidikan yang lain, tetapi untukjurusan SLB ini belum banyakpeminatnya, masih banyaksekolah yang siap menerima anda.Prospek menjadi guru SLBdisetiap kabupaten ataukecamatan.

11. Ilmu Hama dan PenyakitTumbuhan

Jurusan ini memang dianggapsepele, tetapi selama Indonesiamasih banyak para petanimaka jurusan ini masihpotensial. Prospeknyabisa membuat obat,bekerja di pabrik pupuk,penyuluh pertanian dll.

12. Kearsipan

Ilmu yang diajari tentangarsip denganmenggunakan 3 unsurpenting yaitupenyimpanan,penempatan danpenemuan kembali.Prospek kerjanya samaseperti K3, semua bidangusaha membutuhkan arsipyang baik terutama untukdokumen yang penting, jadi peluangnya masih sangat besar.

13. Teknik Keselamatan dan Kesehatan Kerja

Semua institusi, industri, usaha apapun sekarang harus menerapkan K3 agar menjamin kesehatan,produktivitas, keselamatan, kelestarian kerja. Prospeknya sangat besar sekali karena hampir semuanya

2/5

Page 3: 17 jurusan snmptn 2016 sepi peminat tapi peluang kerja besar

Manajemen transportasi

Kearsipan

membutuhkan lulsan dari K3 ini.

14. Teknik Desain dan Manuaktur

Peluang kerjanya di dunia industri mulai dari desain sampai dengan proses manufaktur.

15. Teknik Perpipaan

Teknik ini mengajarkan bidang rekayasaperpipaan. Peluangnya bisa diperminyakan, industri, maritim yangsemuanya membutuhkan pipa untukdistribusi.

16. Teknik Pengelasan

Banyak yang menganggap remeh jurusanini, tidak harus kuliah sudah bisa mengelasasalkan berpengalaman. Prospek kerjanyamenjadi pengelas profesional, industri baja.

17. Fisioterapi

Ilmu fisioterapi ini utamanya adalahmemperbaiki gangguan fungsi alatgerak dan tubuh yang mengalamimasalah. Prospeknya menjadifisioterapi profesional dan tiap ada lokerPNS jurusan ini sepi pendaftar.

Nah demikian pembahasan mengenaijurusan sepi peminat tetapi peluangkerja besar. Bagi anda yang belumterlanjur masuk kuliah bisamemperhitungkan 17 jurusan diatasagar nantinya saat lulus bisamendapatkan pekerjaan langsungtanpa menganggur terlebih dahulu.Jangan terpancang pada jurusan favoritjika anda tidak memiliki kemampuanyang lebih dibanding lainnya. Semoga bermanfaat.

17 Kampus keren dengan jurusan yang sepi peminat

Jurusan Terfavorit dan Paling Sepi Peminat di UI

Jurusan UI Sepi Peminat Menjanjikan Peluang Lolos Tinggi

Jurusan dan Fakultas UI yang Jarang Diminati

Fakultas UI yang Jarang Diminati dengan Peluang Kerja Tinggi

Jurusan UPI yang Sepi Peminat

Jurusan IPB yang Sepi Peminat 2016

4 Kampus Dengan Jurusan Musik Terbaik di Bandung

3/5

Page 4: 17 jurusan snmptn 2016 sepi peminat tapi peluang kerja besar

Perpipaan

fisioterapi

Ini Fakultas Kedokteran UniversitasSwasta Terbaik di Bandung

Jurusan Universitas Brawijaya SepiPeminat 2016 dan Prediksi SNMPTN2017

Jurusan UNAIR Surabaya yang SepiPeminat 2016

Jurusan ITS Surabaya yang SepiPeminat 2016

Jurusan UGM yang Sepi Peminat2016

Jurusan terfavorit dan paling sepipeminat di UGM

Jurusan UNDIP Semarang yang SepiPeminat 2016

26 Kampus dan Jurusan terkenalnya

Jurusan dengan Potensi Gaji yangFantastis

15 Jurusan kuliah IPA yang jarangdiminati 2016

12 Jurusan kuliah IPS yang jarangdiminati 2016

Jurusan SNMPTN 2016 paling jarangdiminati

17 Jurusan SNMPTN 2016 sepipeminat tapi peluang kerja besar

PTN yang bisa kamu pilih di SBMPTNdan ketentuannya

Daftar PTS Terbaik di Indonesia!

Bingung Cari Kost Murah? Mau InfoKost Jogja, Kost Jakarta, Kost Depok, Kost Surabaya, Kost Bandung? Dapatkan kost idaman kamu lewatMamikos dan download aplikasi Mamikos di Play Store untuk akses yang lebih mudah.

Kunjungi mamikos.com untuk dapatkan Info Kost terupdate di berbagai kota di Indonesia

4/5

Page 5: 17 jurusan snmptn 2016 sepi peminat tapi peluang kerja besar

Download Aplikasi Mamikos di Play Store untuk akses yang lebih mudah disini

17 Jurusan SNMPTN 2016 sepi peminat tapi peluang kerja besarTagged on: jurusan kuliah prospektif jurusan SNMPTN 2016 sepi peminat tapi peluang kerja besar jurusansnmptn ipa jurusan SNMPTN IPC jurusan snmptn ips jurusan SNMPTN peluang kerja besar

5/5